Percabangan
Percabangan
Percabangan
Flow Control
“Kontrol terhadap aliran eksekusi aplikasi adalah salah satu
feature utama dari sebuah Bahasa Pemrograman,
C# Flow Control
“menyediakan beberapa cara untuk melakukan
kontrol aliran eksekusi aplikasi. if dan switch adalah
dua jenis yang paling sering digunakan, selain itu ada
mekanisme exception yang bisa mempengaruhi aliran
eksekusi program”
Flow Control
Dalam menuliskan kondisi/syarat selalu digunakan
operator relasional sebagai sarana untuk melakukan
proses pengecekan
Operator Arti
> Lebih Dari
< Kurang Dari
== Sama Dengan
>= Lebih Atau Sama Dengan
<= Kurang Atau Sama Dengan
!= Tidak sama dengan
IF
Statement if digunakan dalam aplikasi untuk mengatur aliran
eksekusi program berdasarkan kondisi tertentu. Contoh sintaks
dasarnya adalah sebagia berikut :
int x = 10;
if(x == 10)
{
Console.WriteLine("lakukan sesuatu di sini kalau kondisi di dalam if bernilai true");
}
else
{
Console.WriteLine("lakukan sesuatu di sini kalau kondisi di dalam if bernilai false");
}
IF
Kode di dalam kurung kurawal buka
dan tutup akan dieksekusi kalau
kondisi di dalam statement if
bernilai true. Statement if bisa
digabungkan dengan else, kode di
dalam else akan dieksekusi kalau
kondisi di dalam if bernilai false
Coba praktekan apa outputnya? Dan berikan
Element
penjelasannya
int nilai = 78;
if (nilai < 40)
{
Console.WriteLine("nilai < 40 = D");
}
else if (nilai >= 40 && nilai < 60)
{
Console.WriteLine("nilai >= 40 && nilai < 60 = C");
}
else if (nilai >= 60 && nilai < 70)
{
Console.WriteLine("nilai >= 60 && nilai < 80 = B");
}
else if (nilai >= 80 && nilai < 100)
{
Console.WriteLine("nilai >= 80 && nilai <=100 = A");
}
else
{
Console.WriteLine("range nilai harus antara 0 - 100");
}
Switch
Switch biasanya digunakan kalau
kita ingin mengevaluasi nilai dari
sebuah variabel yang mempunyai
banyak kemungkinan
int x = 1;
switch(x){
case 1 :
Console.WriteLine("satu");
break;
case 2 :
Console.WriteLine("dua");
break;
default:
Console.WriteLine("bukan satu atau dua");
break;
}
break;
SWITCH
Dalam switch terdapat konsep yang disebut dengan
fall-through, konsep ini kalau kita bayangkan mirip
dengan efek domino, kalau kartu pertama rubuh
akan menimpa kartu berikutnya menimpa kartu
berikutnya lagi seterusnya hingga ada yang
menghentikan efek dominonya.
System Design