Lompat ke isi

Ira Lapidus

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 28 Agustus 2023 04.57 oleh Wagino Bot (bicara | kontrib) (Pranala luar: Bot: ProyekWiki Biografi)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Ira Lapidus
Lahir09 Juni 1937 (umur 87)
Brooklyn, New York
PekerjaanProfesor Emeritus Sejarah, Penulis
KebangsaanAmerika Serikat
AlmamaterHarvard University
TemaSejarah Timur Tengah dan Islam
Karya terkenalA History of Islamic Societies
PasanganBrenda Webster
Website
history.berkeley.edu/people/ira-m-lapidus

Ira M. Lapidus (lahir 9 Juni 1937) adalah Profesor Emeritus Sejarah Timur Tengah dan Islam di Universitas California di Berkeley.[1] Dia adalah penulis dari A History of Islamic Societies, dan Contemporary Islamic Movements in Historical Perspective, di antara karya-karyanya yang lain.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "CMES Affiliated Faculty Profile". berkeley.edu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 June 2011. Diakses tanggal 19 December 2010. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]