Lompat ke isi

Lokomotif BB200

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Lokomotif BB200
Lokomotif BB200
BB 200-03 di Stasiun Solobalapan
Data teknis
Sumber tenagaDiesel elektrik
ProdusenGeneral Motors (USA)
Spesifikasi roda
Dimensi
Lebar sepur1.067 mm
Panjang13.106 mm
Lebar2.794 mm
Berat
Berat kosong75 ton
Bahan bakar
Sistem mesin
Motor traksi4 buah
Kinerja
Kecepatan maksimum110 km/jam
Daya mesin950 HP
Lain-lain


Lokomotif BB 200 buatan General Motors adalah lokomotif diesel elektrik tipe pertama dengan transmisi daya DC - DC yang sudah digunakan di Jawa sejak tahun 1957.

Lokomotif ini berdaya mesin sebesar 950 HP dengan susunan gandar lokomotif ini adalah (A1A)(A1A). Hal ini dibuat agar tekanan gandarnya rendah, karena berat lokomotif ini sebesar 75 ton.

Lokomotif ini terdapat di beberapa dipo lokomotif, antara lain :

  • Dipo Lokomotif Semarang Poncol (BB20001-BB20012)
  • Dipo Lokomotif Kertapati (BB200-13)
  • Dipo Lokomotif Tanjung Karang (BB200-14)

Profil Lokomotif BB200

  • Panjang body : 13106 mm
  • Lebar body : 2794 mm
  • Berat kosong : 70 ton
  • Daya mesin : 950 HP
  • Jumlah motor traksi : 4 buah
  • Kecepatan maksimum : 110 km/jam

Lihat pula

BB 200-05 di Stasiun Lempuyangan