Lompat ke isi

Niiname-no-Matsuri

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Niiname-no-Matsuri
Dirayakan olehJepang
JenisKegamaaan
MaknaPerayaan panen
Tanggal23 November

Niiname-sai (新嘗祭, juga disebut Shinjō-sai dan Niiname-no-Matsuri) adalah sebuah perayaan panen Jepang. Perayaan tersebut diadakan oleh Kaisar Jepang, yang berterima kasih kepada dewa-dewi Shinto untuk tahun kemakmuran dan berdoa untuk tahun baru yang berbuah.

Referensi

Karya kutipan

  • "Niiname-sai". Britannica Kokusai Dai-Hyakkajiten (dalam bahasa japanese). Encyclopædia Britannica, Inc. 2014. Diakses tanggal 2017-11-08. 
  • "Shinjō-sai". Daijisen (dalam bahasa japanese). Shogakukan. 1998. Diakses tanggal 2017-11-08. 
  • "Daijō-sai". Daijisen (dalam bahasa japanese). Shogakukan. 1998. Diakses tanggal 2017-11-08.