Cara Menghitung Total Tabel Pada Tabel Kosong

Menghitung Total Tabel Pada Tabel Kosong – Jika Anda sedang melakukan penelitian atau mengikuti pengambilan data, atau Anda sebagai Admin. Maka tips berikut sangat berguna untuk mempermudah pekerjaan Anda.

Bagi Anda yang sedang mengerjakan data menggunakan Excel, terkadang menemukan data yang memiliki tabel kosong berupa total dari kumpulan bagian. Untuk beberapa orang, mereka melakukan penghitungan dengan cara manual yaitu satu persatu.

Namuan, apabila banyak tabel total yang harus dihitung maka membutuhkan banyak waktu. Oleh karena itu berikut cara menghitung total pada tabel kosong:

BACA JUGA:  Cara Menyatukan Tabel Tanpa Marge & Center

Cara Menghitung Total pada Tabel Kosong

Silahkan blok seluruh data ada. Atau dapat menekan “CTRL + A” untuk mempermudah blok data.

Selanjutnya tekan “CTRL+G” untuk ke menu Go To Options. Lalu pilih Special.

Pada kotak kerja yang muncul, pilih Blanks dan Ok.

Selanjutnya tekan “ALT + =” untuk memunculkan total data pada setiap tabel yang kosong.

Itu tadi cara menghitung total data pada tabel yang kosong secara bersamaan. Semoga membantu dan selamat mencoba baca terus itpoin.com untuk mendapatkan informasi yang anda butuhkan.

BACA JUGA:  TERMUDAH! Cara Menyimpan File Excel Menjadi PDF
close