Rekomendasi di Search Console (eksperimental)

Dapatkan insight dan rekomendasi untuk meningkatkan performa situs Anda di Google Penelusuran
Rekomendasi adalah eksperimen di Search Console dan tidak semua situs akan langsung dapat mengaksesnya.

Temukan rekomendasi di bagian Ringkasan pada dasbor Search Console. Rekomendasi ini didasarkan pada hasil analisis yang bisa ditindaklanjuti dari data situs yang penting untuk Anda perhatikan. Search Console hanya akan memberikan rekomendasi jika ada sesuatu yang dapat ditindaklanjuti dan menarik untuk ditampilkan. Rekomendasi diperbarui secara berkala. Artinya, rekomendasi tersebut dapat berakhir masa berlakunya dan berubah dari waktu ke waktu.

Rekomendasi bersifat opsional dan Anda tidak perlu menyelesaikannya. Anda dapat memeriksa dan mengikuti saran dengan mengklik pesan ajakan (CTA) di setiap rekomendasi untuk mempelajari lebih lanjut.

Jenis rekomendasi untuk situs Anda dapat mencakup:

  • Masalah (sesuatu yang dapat diperbaiki)
  • Peluang (sesuatu yang dapat meningkatkan traffic Anda)
  • Konfigurasi (sesuatu yang dapat membuat pekerjaan Anda lebih mudah)

Apakah ini membantu?

Bagaimana cara meningkatkannya?

Perlu bantuan lain?

Coba langkah-langkah selanjutnya berikut:

Telusuri
Hapus penelusuran
Tutup penelusuran
Menu utama
4525559752531127028
true
Pusat Bantuan Penelusuran
true
true
true
true
true
83844
false
false