Komponen 3.2.3 Laporan Kegiatan Sosialisai

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN PERGURUAN ISLAM THOWALIB

MTs THOWALIB
Terakreditasi A Pesagen Gunungwungkal Pati
KEGIATAN SOSIALISASI TUGAS TEKNISI DAN LABORAN MTs THOWALIB Pesagen Tanggal Sosialisasi : Waktu Sosialisasi : Tempat Sosialisasi : Undangan : 10 Juli 2013 08.00 10.00 WIB Laboratorium a. KepalaMadrasah b. Waka Kurikulum c. Waka Sarpras d. Kepala Tata Usaha 1. Kepala Laboratorium 2. Teknisi 3. Laboran 4. Guru Konsumsi : a. Makan b. Snack c. Minuman 1 orang 1 orang 1 orang 4 orang

Peserta Sosialisasi :

Bahan/Materi Sosialisasi : a. Pengenalan Struktur Organisasi Laboratorium MTs Thowalib b. Standar Kualifikasi Kepala Laboratorium c. Standar Kualifikasi Teknisi Laboratorium d. Standar Kualifikasi Laboran Laboratorium Peraturan Menteri pendidikan nasional Republik indonesia Nomor 26 tahun 2008 Tentang Standar tenaga laboratorium Madrasah/madrasah MATERI SOSIALISASI URAIAN TUGAS TEKNISI DAN LABORAN : 1. Kepala Laboratorium : - Jalur Guru: - Minimal sarjana, - Berpengalaman pengelola sebagai kepala lab min 3 tahun, - Memiliki sertifikat kepala lab Madrasah/madrasah dari PT atau lembaga lain yang ditetapkan pemerintah, - Jalur Laboran/Teknisi : -Minimal D3, - Berpengalaman minimal 5 tahun sebagai laboran/teknisi, - Memiliki sertifikat kepala lab sek/madr dari PT atau lembaga lain yang ditetapkan pemerintah. 2. Teknisi Madrasah : Minimal D2 relevan, - Memiliki sertifikat teknisi lab sek/madr dari PT atau lembaga lain yang ditetapkan pemerintah. 3. Laboran Madrasah : Minimal D1 relevan, - Memiliki sertifikat teknisi lab sek/madr dari PT atau lembaga lain yang ditetapkan pemerintah.

Office : Ds. Pesagen Rt. 01/I Kec. Gunungwungkal Pati Telp. 08282959285 Web: www.mts-thowalibpesagen.sch.id E-mail [email protected]

YAYASAN PERGURUAN ISLAM THOWALIB

MTs THOWALIB
Terakreditasi A Pesagen Gunungwungkal Pati
RINCIAN KERJA A. Kepala Laboratorium Komputer 1. Melakukan koordinasi dengan Guru Mapel, Waka Sarpras, Kepala Madrasah. 2. Mengontrol dan memonitoring keadaan Laboratorium, 3. Merencanakan dan mengadakan alat dan bahan untuk kegiatan praktikum, 4. Menginventarisasi alat dan bahan di laboratorium, 5. Mengembangkan tim untuk kemajuan laboratorium, 6. Mengembangkan kerjasama dengan pihak luar untuk pemenfaatan dan peningkatan fasilitas laboratorium, 7. Melaporkan kepada Kepala Sekolah secara periodik keada Kepala Madrasah. B. Laboran 1. Melakukan pendataan inventaris barang 2. Mengusulkan kebutuhan bahan dan alat untuk kegiatan praktikum kepada kalab 3. Menata barang inventaris menurut fungsinya 4. Mengatur jadwal penggunaan laboratorium Komputer 5. Memberikan laporan kondisi barang barang inventaris 6. Melakukan pengawasan penggunaan barang inventaris 7. Melaporkan kejadian kejadian penting yang berkaitan dengan penggunaan barang inventaris. 8. Membantu guru dalam mengawasi jalannya praktikum TIK. 9. Membantu siswa melaksanakan praktikum TIK. 10. Menyiapkan dan mencatat alat, bahan, petunjuk praktikum dan instrumen pendukung lainnya untuk praktikum TIK. 11. Menyiapkan buku peminjaman alat/bahan/petunjuk praktikum TIK. 12. Mencatat kegiatan lab ke dalam buku induk. 13. Memeriksa ada kesalahan atau ketidaksesuaian antara daftar, jenis maupun jumlah alat sesuai berkas peminjaman alat. 14. Membantu Kepala Laboratorium optimalisasi program kerja laboratorium komputer dan kelancaran praktikum.

Office : Ds. Pesagen Rt. 01/I Kec. Gunungwungkal Pati Telp. 08282959285 Web: www.mts-thowalibpesagen.sch.id E-mail [email protected]

YAYASAN PERGURUAN ISLAM THOWALIB

MTs THOWALIB
Terakreditasi A Pesagen Gunungwungkal Pati
C. Teknisi 1. Merawat alat-alat TIK baik software maupun hardware, perbaikan pada barang inventaris yang masih bisa diperbaiki 2. Menyiapkan software pada masing-masing computer sesuai dengan materi pedoman praktik. 3. Memberikan identitas computer dan indentitas peserta didik agar kinerja peserta didik terpantau satu persatu dan terdokumen Software /program pada computer server agar tetap lancar. 4. Membantu guru, siswa dalam mengawasi jalannya praktikum TIK. 5. Memeriksa computer dalam keadaan off setelah praktikum selesai. 6. Mengemasi bahan, alat dan instrumen pendukung lain setelah praktikum selesai. 7. Mengganti alat-alat yang rusak 8. Menyediakan cadangan alat-alat dan Memastikan ketersediaan semua infrastruktur pendukung laboratorium berfungsi dengan baik. 9. Membantu LABORAN untuk kelancaran praktikum. 10.Pengelolaan Web Madrasah.

D. Guru 1. Menjaga ketertiban Laboratorium Komputer selama berlangsung praktium 2. Mengarahkan, Memantau dan Megontrol siswa dalam mengoperasikan menngunakan k omputer 3. Bertanggung jawab atas berubahnya program serta kerusakan komputer jika terjadi kerusakaan setelah KBM berlangsung 4. Mengaktifkan antivirus sesuai kebutuhan serta

Mengetahui Kepala MTs Thowalib

Pesagen, Juli 2013 Ka. Laboratorium

Moh. Syadzali, S.H.

Sabiqul Ulum, S.E.Sy

Office : Ds. Pesagen Rt. 01/I Kec. Gunungwungkal Pati Telp. 08282959285 Web: www.mts-thowalibpesagen.sch.id E-mail [email protected]

Anda mungkin juga menyukai