Proposal Tss
Proposal Tss
Proposal Tss
Oleh:
NAMA : MUHAMMAD RIZHAN
NIM
: 22115035
PROGRAM PASCASARJANA
BIDANG KHUSUS PENGELOLAAN LINGKUNGAN TAMBANG
PROGRAM STUDI REKAYASA PERTAMBANGAN
FAKULTAS TEKNIK PERTAMBANGAN DAN PERMINYAKAN
INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG
2016
A. LATAR BELAKANG
Pada zaman sekarang sektor pertambangan telah menjadi sektor primadona
serta memberikan sumbangsih yang besar terhadap APBN. Salah satu
komoditas tambang yang bernilai ekonomis tinggi adalah tambang batubara.
Tambang batubara baik yang berbentuk tambang terbuka (open pit mining)
ataupun tambang bawah tanah (underground mining) berpotensi menimbulkan
dampak lingkungan yang besar dan kritis yaitu terbentuknya dari masalah air
dari kegiatan pertambangan.
Pada
pertambangan
batubara
yang
kebanyakan
dilakukan
melalui
padatan sehingga tidak menimbulkan kekeruhan pada sungai dan laut sebagai
tempat pembuangan akhir. Selain itu juga tidak menimbulkan pendangkalan
sungai akibat dari partikel padatan yang terbawa bersama air.
Pada area penambangan tambang terbuka batubara masalah air asam tambang
tambang dan total suspended solid sering terjadi akibat ada air permukaan dan
air tanah, sehingga proses treatment harus dilakukan dengan settling pond.
Pada air sebagai media pembawa air asam tambang dan total suspended solid
secara umum sangat berpengaruh pada lingkungan. Adapun pada blok B west
Tambang sambrata (SMO) di PT. Berau Coal merupakan pit andalan. Namun
terjadi dampak serius pada lingkungan yaitu timbulnya air tambang dengan
konsetrasi total suspended solid (TSS) ekstra tinggi dengan kisaran 20.000
mg/L. Konsentrasi TSS ekstra tinggi tidak dapat diselesaikan dengan hanya
mengandalkan penanganan secara kimia karena tidak ekonomis. Bagi
perusahaan tambang, penanganan secara fisik lebih diutamakan. Penanganan
secara fisik terhadap partikel
Sehingga pada penelitian ini bagaimana TSS ekstra tinggi akan mengalami
proses pengendapan dan sehingga output yang dihasilkan dari settling pond
maka sesuai dari baku mutu kepmen LH no. 113/2003 dan PP no. 82/2001.
Yang mana dilakukan dengan permodelan matematika secara proses
pengedapan partikel dan penurunan konsentrasi TSS dalam settling pond dan
mengunakan software HEC-HMS 4.0 untuk simulasi mengetahui kualitas air,
erosi dan sediment transport.
B. TUJUAN
Berdasarkan latar belakang di atas, maka tujuan dilakukannya penelitian ini
adalah sebagai berikut :
1.
2.
Melakukan uji secara kimiawi dan uji secara fisik agar terjadi penurunan
konsentrasi di dalam settling pond.
3.
C. RUANG LINGKUP
Ruang lingkup dari penelitian ini adalah sebagai berikut :
1.
2.
3.
Kualitas air bentukan di pit lake dipengaruhi oleh kualitas air hujan serta
karakteristik geokimia batuan dan konfigurasi tipe batuan pada pit.
D. METODE PENELITIAN
Pada penelitian ini akan dilakukan analisis sampel batuan dari dinding pit dan
data curah hujan yang akan ditinggalkan sebagai pit lake. Hasil analisis akan
digunakan sebagai data prediksi pembentukan TSS tambang pada pit lake.
Hasil uji statis akan memberikan gambaran sampel yang berpotensi menjadi
total suspended solid, total Fe dan total Mn. Prediksi simulasi kualitas air, erosi
dan sediment transport dengan mengunakan program HEC-HMS dengan
menggunakan inverse modeling (back analysis) dan forward modeling. Secara
ringkasnya penelitian ini adalah
FAKTA
sebagai berikut:
Total suspended solid (TSS) merupakan salah satu masalah lingkungan yang kritis akibat dari aktivitas pertambangan
Agen pembangkit TSS adalah batuan sediment berupa partikel yang mengandung Fe dan Mn.
Air hujan, air tanah dan air permukaan yang berinteraksi dengan sediment/batuan terpapar menjadi dasar untuk terbentuknya TSS
PROBLEM STATEMENT
Adanya air tambang dengan konsentrasi TSS ekstra tinggi di kisaran 20.000 mg/l dan sangat lamanya
proses waktu endap untuk partikel ekstra kecil.
PERUMUSAN
Rumusan secara matematis untuk
matematika :
permodelan
= 1000/
DATA
Data lapangan berupa :
- Batuan dinding pit yang terpapar
- Data Curah hujan
- Data litologi batuan
- Data Debit air masuk dan air keluar
Data laboratorium
- Uji statis untuk TSS, Fe dan Mn.
- Data uji kinetik dan mineralogi
ANALISIS
Analisis menggunakan program HEC-HMS untuk berbagai simulasi prediksi serta menggunakan Microsoft Exel untuk menganalisa :
Kualitas air,
NO
KRITERIA
TSS < 400 mg/L
KepMen LH No 113/2003
yYES
RANGKUMAN
Permodelan secara matematika untuk mengetahui sediment transport, velocity, dan TSS output yang
sesuai KepMen LH No. 113/2003.
Simulasi perencanaan kualitas air, erosi, dan sediment transport dengan mengunakan HEC-HMS
KESIMPULAN
E. RANCANGAN PERCOBAAN
Penelitian akan diawali dengan pengamatan dan pengambilan sampel di
lapangan. Sampel yang akan diambil adalah batuan dari dinding pit
berdasarkan keterwakilan litologi batuan yang ada. Sample tersebut akan di uji
statis dan kinetik di laboratorium untuk bisa di gunakan dalam program HECHMS dan permodelan matematika secara matematis.
Hasil tersebut untuk memprediksi dan menganalisa hasil output total suspended
solid, total Fe, total Mn, kualitas air, erosi dan sediment transport. Sehingga
dilakukan simulasi secara laboratoriun untuk mengetahui waktu sedimentasi
TSS ekstra tinggi yang mengandung partikel sedimen yang sangat halus dapat
mengendap. Sehingga penurunan konsentrasi TSS dalam mendukung
penanganan air tambang dengan TSS ekstra tinggi secara fisik dan kimiawi.
Reaksi proses sedimentasi TSS dimodelkan melalui simulasi pada perangkat
lunak HEC-HMS dengan input data curah hujan, uji statis dan uji kinetik dari
laboratorium.