RKS Jamban
RKS Jamban
1. LINGKUP
PEKERJAAN
KEGIATAN :
Penyediaan Sarana Air Bersih dan Sanitasi Dasar
PEKERJAAN :
Pengadaan Jamban Keluarga Sehat
LOKASI :
KOTA PROBOLINGGO
2.1. Jenis dan mutu bahan yang akan dilaksanakan harus diutamakan
3. URAIAN PEKERJAAN
3.1. Penyediaan
Pemborong harus menyediakan segala yang diperlukan untuk
melaksanakan pekerjaan secara sempurna dan efisien dengan
urutan yang teratur, termasuk semua alat-alat pembantu yang
dipergunakan seperti andang-andang, alat-alat pengangkat,
mesin-mesin, alat-alat penarik dan sebagainya yang diperlukan
oleh rekanan dan untuk semua alat-alat tersebut pada waktu
pekerjaan selesai karena sudah tidak berguna lagi, dan untuk
memperbaiki kerusakan yang diakibatkannya.
3.2. Kuantitas dan kualitas pekerjaan
a. Kuantitas dan kualitas pekerjaan yang termasuk dalam harga
kontrak harus dianggap seperti apa yang tertera dalam
gambar kontrak atau diuraikan dalam uraian dan syaratsyarat. Tetapi kecuali yang disebut diatas apa yang tertera
dalam uraian dan syarat-syarat dalam kontrak itu
bagaimanapun tidak boleh menolak, merubah atau
mempengaruhi penerapan dari apa yang tercantum dalam
syarat-syarat ini
b. Kekeliruan dalam uraian pekerjaan atau kuantitas atau
pengurangan bagian-bagian dari gambar dan uraian dan
syarat-syarat tidak boleh merusak (membatalkan) kontrak ini,
tetapi hendaknya diperbaiki dan dianggap suatu perubahan
yang dikehendaki oleh pemberi tugas
4. GAMBAR-GAMBAR
PEKERJAAN
5.1
5.2
6. PENJELASAN RKS
DAN GAMBAR
6.1.
6.2
6.3
6.4
7. PERSIAPAN DI
LAPANGAN
9. KUASA PEMBORONG
DI LAPANGAN
10. PENJAGAAN
KEAMANAN
LAPANGAN
PEKERJAAN
12. ALAT-ALAT
PELAKSANAAN
/PENGUKURAN
13. SYARAT-SYARAT
CARA
PEMERIKSAAN
BAHAN BANGUNAN
17. PEKERJAAN
PERSIAPAN
19. PEKERJAAN
PASANGAN
PLESTERAN DAN
BENANGAN
.
Pekerjaan Baja Tulangan :
Gambar rencana kerja untuk baja tulangan meliputi
rencana pemotongan, pembengkokan, sambungan,
penghentian dll. Untuk semua pekerjaan tulangan harus
dipersiapkan oleh Pemborong kepada Direksi untuk
mendapatkan persetujuan terlebih dahulu sebelum
pelaksanaan. Semua detail harus memenuhi persyaratan,
seperti yang dicantumkan dalam gambar kerja dan syaratsyarat yang harus diikuti menurut PBI 71, NI-2 dan Buku
Pedoman Perencanaan untuk Struktur Beton Bertulang
Biasa dan Struktur Tembok Bertulang untuk Gedung tahun
1983
Pemasangan tulangan harus sesuai dengan jumlah dan
jarak yang ditentukan dalam gambar.
Sebelum melakukan pengecoran, semua tulangan harus
diperiksa terlebih dahulu untuk memastikan ketelitian
penempatannya, kebersihan dan untuk mendapatkan
perbaikan bila perlu.
Pengecoran tidak diperkenankan apabila belum diperiksa
dan disetujui oleh Direksi / Konsultan Pengawas.
21. PEKERJAAN
SANITASI
22. PEKERJAAN
AKHIR.
25. PENUTUP.
PENUTUP
- Apabila dalam rencana kerja dan syarat-syarat (RKS) ini untuk
uraian bahan-bahan, pekerjaan-pekerjaan, yang tidak disebut
perkataan atau kalimat " diselenggarakan oleh pemborong "
maka hal ini harus dianggap seperti disebutkan.
- Guna mendapatkan hasil pekerjaan yang baik, maka bagianbagian yang nyata termasuk didalam pekerjaan ini, tetapi tidak
dimasukkan atau disebut kata demi kata dalam RKS ini, haruslah
diselenggarakan oleh pemborong dan diterima sebagai " hal "
yang disebutkan dan segala biaya yang timbul menjadi tanggung
jawab Kontraktor.
-
Menyetujui :
MADIHAH, S.KM
NIP. 19750312 199703 2 003
Probolinggo,
Konsultan Perencana
CV. VERTICAL
2016