Menafsirkan Interaksi Spasial Antara Wilayah Desa Dan Kota

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 4

Menafsirkan Interaksi Spasial Antara Wilayah Desa dan Kota

1. Pengertian Interaksi
Interaksi menurut KBBI berarti berhubungan dan saling mempengaruhi. Interaksi desa-kota adalah hubungan saling mempengaruhi antara wilayah desa-kota.

2. Interaksi dan Kaitannya dengan Segi Ekonomi, Sosial, dan Budaya


Beberapa contoh bentuk interaksi antar wilayah :
a. Jual beli barang (makanan, pakaian, dan barang industri) b. Jual beli jasa (pembuatan barang, perbaikan, pemeliharaan dan ongkos

naik kendaraan)
c. Rekreasi (pertunjukkan seni, film dan musik) d. Pendidikan dan pengajaran (kursus-kursus) e. Ceramah keagamaan, kebudayaan, dan kesenian f. Informasi (koran, majalah, radio, telivisi, dll)

3. Menghitung Gravitasi Penduduk pada Interaksi Antarwilayah


Gravitasi penduduk GR : M 1 . M2 (J1 . 2)2 M1 = massa benda pertama M2 = massa benda kedua J1. 2 = jarak kedua benda tersebut Interaksi penduduk Interaksi : PW1 . PW2 (JW1 . 2)2

PW1= jumlah penduduk wilayah pertama PW2= jumlah penduduk wilayah kedua JW1.2=jarak kedua wilayah tersebut

Dampak Pertumbuhan Pemukiman Terhadap Kualitas Lingkungan


1. Dampak Pemukiman Penduduk Terhadap Lingkungan
Masalah utama pemukiman di wilayah perkotaan adalah sulitnya mendapatkan tanah untuk membangun rumah dan harga bahan bangunan yang mahal. Sehingga penduduk kurang mampu terpaksa membangun rumah yang tidak memenuhi syarat. Tingkat kesehatan seseorang dipengaruhi oleh 3 faktor yaitu, genetik/keturunan, makanan/gizi, dan lingkungan. Negara yang tingkat kesehatan penduduknya rendah ditandai oleh hal-hal berikut : a. b. c. d. Makanan yang kurang bergizi dapat mengakibatkan terancamnya kesehatan, pertumbuhan fisik, dan pertumbuhan kecerdasan otak. Angka kematian bayi dan angka kematian ibu saat melahirkan tinggi. Umur harapan hidup pendek. Perbandingan antara jumlah dokter dan ahli kesehatan tidak seimbang dengan jumlah penduduk.

2. Menjelaskan Ciri Pemukiman Desa dan Kota


a. Pemukiman di pedesaan Ciri-ciri bangunan rumah dan lingkungan pedesaan : 1) 2) 3)
4)

Rumah, umumnya dibuat beserta pekarangan atau halaman yang luas. Lantai dengan lembaran papan, tanah, atau semen. Dinding bangunan terbuat dari bambu atau papan. Ada yang sebagian sudah bertembok. Ruangan masih terbuka (tidak bersekat-sekat) Posisi WC jauh dari rumah dan masih sederhana Keadaan lingkungan masih bersih dan belum tercemar

5) 6)

b. Pemukiman di perkotaan Ciri-ciri bangunan rumah dan lingkungan perkotaan : 1) 2) 3) 4) 5) Rumah biasa dibuat ukuran sedang dan kecil karena pekarangannya sempit Ruangan rumah bersekat-sekat untuk menghemat fungsi ruangan Dinding bangunan dari beton dan lantainya dari tegel atau keramik Pengaturan WC, dapur, garasi dibuat efisien Kondisi lingkungan semakin buruk dengan adanya pencemaran air dan udara.

3. Mengidentifikasi Dampak Pertumbuhan Pemukiman Penduduk di Perkotaan Terhadap Keadaan Sosial Ekonomi Penduduk
Berikut skema hubungan antara tujuan aktivitas manusia dengan dampak pada lingkungan :
Aktivitas Manusia Pembangunan Ekonomi Manusia Kesejahteraan Manusia

Dampak pada Lingkungan (positif/negatif)

Untuk menghindari timbulnya dampak lingkungan yang berbahaya maka perlu dilakukan pendugaan dampak lingkungan atau yang disebut Environmental Impact Assessment. Pendgugaan ini merupakan proses untuk menjamin proyek-proyek

pembangunan yang bertujuan untuk kesejahteraan masyarakat tanpa merusak kualitas lingkungan hidup.

Anda mungkin juga menyukai