Bahasa Indonesia Tutorial 5 Berbicara

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 15

Dian Silvia Ardasari 1 April 2012

Ujian Akhir TON UT Pusat Tugas dan Partisipasi TTM

: : :

35% 15% 50%

Tugas 1 Rangkuman & Test Kecil Tugas 2 Membuat Review Tulisan Ilmiah Tugas 3 Membuat Tulisan Ilmiah

Mahasiswa diharapkan dapat : Menjelaskan pengertian berbicara Menjelaskan syarat-syarat menjadi pembicara yang baik Menjelaskan perbedaan berbicara formal dan informal Menunjukkan kemampuan berbicara formal

Hakikat Berbicara Berbicara Formal

Berbicara merupakan proses penuangan gagasan dalam bentuk ujaran. 1. Berbicara merupakan ekspresi diri 2. Berbicara merupakan kemampuan mental motorik 3. Berbicara terjadi dalam konteks ruang dan waktu 4. Berbicara merupakan keterampilan berbahasa yang bersifat produktif
6

Tujuan Berbicara Secara umum bertujuan menyampaikan informasi berupa gagasan-gagasan kepada pendengar Secara khusus bertujuan untuk memberi informasi, menyatakan diri, mencapai tujuan, berekspresi, menghibur dan lain-lain

Jenis Berbicara Mengacu pada situasi yang berkaitan dengan tujuan berbicara, dimana, kapan, dan dengan siapa orang berbicara a. Berbicara dalam situasi non formal tidak terikat oleh aturan-aturan b. Berbicara dalam situasi formal terikat oleh aturan-aturan tertentu dan berlangsung melalui tahapan-tahapan tertentu
8

Konteks Pembicaraan Pertama konteks adalah aspek-aspek lingkungan fisik atau sosial yang kait-mengait dengan ujaran tertentu Kedua konteks adalah pengetahuan yang sama-sama dimiliki pembicara dan pendengar, sehingga pendengar paham apa yang dimaksud pembicara
9

Aspek-aspek yang termasuk dalam konteks, menurut Kridalaksana 1. Aspek yang bersifat fisik 2. Aspek psikologis 3. Aspek sosial 4. Aspek waktu Bicara nonformal tidak terbatas ruang dan waktu sedangkan bicara formal dibatasi ruang dan waktu
10

Berbicara formal Monolog berbicara satu arah, dalam kegiatan berbicara tidak terjadi interaksi antara pembicara dan pendengar Dialog berbicara dua arah, seperti wawancara dan diskusi

11

Faktor-Faktor yang Menentukan Keberhasilan Berbicara A. Faktor Kebahasaan 1. Pengucapan Fonem 2.Penerapan Intonasi 3.Pilihan kata 4.Penerapan struktur kalimat

12

B. Faktor Nonkebahasaan 1.Keberanian 2.Kelancaran 3.Kenyaringan suara 4.Pandangan mata 5.Gerak-gerik dan Mimik 6.Penalaran 7.Sikap yang wajar
13

Tahapan-Tahapan Kegiatan Berbicara 1. Persiapan kegiatan berbicara


Penentuan tujuan Penguasaan topik Pengumpulan referensi Penyusunan kerangka berlatih 2. Pembuka Pembahasan pokok penutup 3.

Pelaksanaan kegiatan berbicara

evaluasi

14

Wawancara 10 tujuan wawancara menurut Tubbs dan Moss 1. Mendapatkan informasi 2. Memberi informasi 3. Membujuk 4. Memecahkan masalah 5. Konsultasi 6. Mencari kerja 7. Menerima keluhan 8. Meninjau kinerja 9. Memperbaiki atau memperingatkan 10. Mengukur stress
15

Anda mungkin juga menyukai