Standar Pendidikan Nasional
Standar Pendidikan Nasional
Standar Pendidikan Nasional
Disusun oleh:
Kelompok 4
2017
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas
berkat dan rahmat-Nya sehingga penyusunan makalah ini dapat terselesaikan dengan
baik. Dalam kesempatan ini dengan kerendahan hati, perkenankan kami ucapkan terima
kasih kepada bapak Suryadi dan bapak Ary Bayu sebagai dosen dan asisten dosen mata
kuliah Hukum Dalam Pendidikan.
Dalam penulisan makalah ini kami telah berusaha untuk menyajikan yang terbaik,
tetapi dengan penuh kesadaran bahwa tidak ada kesempurnaan yang mutlak pada karya
manusia. Sehingga perlu adanya masukan saran dan kritik yang bersifat membangun
guna memperoleh hasil yang lebih baik untuk yang akan datang.
Akhir kata kami berharap semoga makalah ilmiah tentang Standar Nasional
Pendidikan ini dapat memberikan manfaat maupun inpirasi terhadap pembaca.
PENYUSUN
i
DAFTAR ISI
ii
BAB I
PENDAHULUAN
1
2
1.3 Tujuan
1. Untuk mengetahui latar belakang lahirnya kebijakan Standar Nasional
Pendidikan.
2. Untuk mengetahui pengertian dari Standar Nasional Pendidikan.
3. Untuk mengetahui ruang lingkup Standar Nasional Pendidikan.
4. Untuk mengetahui tujuan dan fungsi Standar Nasional Pendidikan.
5. Untuk mengetahui bagaimana penerapan Standar Nasional Pendidikan
BAB II
PEMBAHASAN
3
4
Terkait dengan visi dan misi pendidikan nasional tersebut di atas, ada empat
strategi mayor reformasi pendidikan yaitu:
diatur lebih lanjut dengan Peraturan Pemerintah. Pasal 43 ayat (2): Sertifikasi
pendidik diselenggarakan oleh perguruan tinggi yang memiliki program
pengadaan tenaga kependidikan yang terakreditasi. Pasal 59 ayat (3):
Ketentuan mengenai evaluasi sebagaimana dimaksud dalam ayat 1 dan ayat 2
diatur lebih lanjut dengan Peraturan Pemerintah. Pasal 60 ayat (4): Ketentuan
akreditasi sebagaimana dimaksud dalam ayat 1, ayat 2, dan ayat 3 diatur lebih
lanjut dengan Peraturan Pemerintah. Dan Pasal 61 ayat (4): ketentuan mengenai
sertifikasi sebagaimana dimaksud dalam ayat 1, ayat 2, dan ayat 3 diatur lebih
lanjut dengan Peraturan Pemerintah.
Dari ketentuan pasal per pasal tersebut di atas, Peraturan Pemerintah nomor 19
tahun 2005 sekarang PP no 32 tahun 2013 tentang SNP dibentuk sebagai standar
minimum sebagaimana pada UU nomor 20 tahun 2003 tentang SISDIKNAS pasal
1 ayat 17, bahwa standar nasional pendidikan adalah kriteria minimal tentang
sistem pendidikan di seluruh wilayah hukum Negara Kesatuan Republik
Indonesia.
Landasan Hukum:
Peraturan Pemerintah RI Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan
Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi
Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi
Lulusan
Permendiknas Nomor 24 Tahun 2006 tentang Pelaksanaan Standar Isi dan
SKL pada satuan pendidikan dasar dan menengah
8
3.1 Kesimpulan
Martabat suatu bangsa pada saat ini ditentukan kehandalan ahlak,
penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi, serta inovasi dalam menerapkan
ilmu pengetahuan dan teknologi untuk menghasilkan berbagai produk industri
yang kompetitif.
Penerapan standar isi nasional pendidikan bertujuan untuk menjamin
mutu pendidikan nasional dapat mencerdaskan kehidupan bangsa dan
membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat.
Penerapan standar menjadi isu penting dalam sistem penjaminan mutu
agar proses penggelolaan pendidikan mengarah pada tujuan dan penerapan
standar dapat memastikan bahwa pendidikan dapat meningkatkan daya
kolaborasi dan kompetisi bangsa di tengah perkembangan global. Sebelum
kita menerapkan Standar Nasional Pendidikan kita harus terlebih dahulu
memahami pengertian dan aturan tentang kedelapan Standar Nasional
Pendidikan. Dengan demikian, kita mampu menerapkan Standar Nasional
Pendidikan dengan baik.
Standar Penilaian Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) diberi
tugas untuk mengimplementasikan SNP (Standar Nasional Pendidikan) agar
dapat di jadikan sebagai kriteria minimal tentang sistem pendidikan di seluruh
wilayah hukum NKRI. Sehingga SNP berfungsi sebagai dasar dalam
perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan pendidikan dalam rangka
mewujudkan pendidikan nasional yang bermutu.
Dalam pasal 1 ayat (17) Undang Undang nomor 20 tahun 2003 tentang
Sistem Pendidikan Nasional pasal 1 ayat 91) PP No.19 Tahun 2005
dinyatakan bahwa lingkup dari SNP meliputi 8 standar yaitu:
a. Standar isi
b. Standar proses
c. Standar kompetensi lulusan
d. Standar pendidik dan tenaga kependidikan
17
18
http://id.wikipedia.org/wiki/standar
19
1