Contoh Formulir Analisis Jabatan Kab - Dgla
Contoh Formulir Analisis Jabatan Kab - Dgla
Contoh Formulir Analisis Jabatan Kab - Dgla
ANALISIS JABATAN
DAFTAR PERTANYAAN
1. Identitas Jabatan :
1.1 Nama Pegawai : HARNI
1.2 Tempat/ Tanggal Lahir : Kasoloang 01 januari 1971
1.3 Nama Jabatan : Perawat
1.4 Nomor Induk Pegawai : 19740907 200502 1 002
1.5 Masa Kerja dalam Jabatan : 08 Thn 03 Bln
1.6 Masa Kerja Keseluruhan : 12 Thn 05 Bln
1.7 Unit Kerja : Bagian Organisasi (Tulis unit kerja tempat
Saudara bekerja)
ESELON IV :Sub Bagian Kelembagaan, Analisa, Informasi dan
Standarisasi Jabatan
ESELON III :Bagian Organisasi
ESELON II : Asisten Administrasi Umum
ESELON I : Sekretariat Daerah Kab. Donggala
1.8 Riwayat Jabatan :
1.9 Pangkat : Penata Tingkat I / IIId
1.10 Pengetahuan :- Memahami administrasi pemerintahan dan
pembangunan.
- Menguasai Kelembagaan
- Menguasai Analisis Jabatan
- Menguasai Analisis Beban Kerja
- Menguasai Evaluasi Jabatan
- Memahami Standar Kompetensi Jabatan
- Memahami bidang Perencanaan,
penyelenggaraan pelaporan serta keuangan
1.11 Keterampilan :
- Mampu berkomunikasi tentang informasi sesuai
substansi dengan lancar dengan pihak lain
- Mampu memimpin
- Mampu meyakinkan pihak lain
- Mampu mencari bahan pengambilan Keputusan
dan solusi
- Mampu mengambil Keputusan sesuai wewenang
4. WEWENANG
(hak yang dimiliki oleh pemangku jabatan untuk mengambil suatu tindakan
atau keputusan mengenai suatu hal agar tugas yang dilaksanakan dapat
berhasil dengan baik, dengan adanya perumusan yang jelas maka dapat
dihindarkan terjadinya penyalahgunaan atau duplikasi wewenang)
a. Memfasilitasi BagianOrganisasi.
b. Membimbingdanmenegurbawahan.
c. Memberi reward and punishment kepadabawahan.
d. Menilai DP-3.
e. Menyampaikan saran danpertimbangankepadaatasan.
f. Membubuhkan paraf naskah dinas yang berkaitan dengan bidang
tugas sesuai dengan kewenangan yang ada.
g. Menandatangani DP3,SPPD dan naskah lain sesuai ketentuan dan
peraturan
h. Melaporkan hasil kegiatan kepada atasan maupun pimpinan.
i. Menghadiri rapat-rapat.
j. Menyiapkan draft perencanaan kegiatan dan keuangan .
k. Mengawasi pelaksanaan kegiatan baik rutin maupun saat tertentu.
l. Melimpahkan sebagian wewenang kepada bawahan sesuai keperluan
5. TANGGUNG JAWAB
(Sebutkan tanggung jawab yang dimiliki pemangku jabatan dalam
pelaksanaan tugas)
a. Tersusunnya Rencanakegiatan SubBagianKelembagaan, Analisa,
Informasi dan Standarisasi Jabatan ;
b. Terdistribusinya tugas kepada bawahan;
c. Tersampaikannya pedoman dan juklak;
d. Termonitornya pelaksanaan kegiatan bawahan;
e. Terbinanya kinerja bawahan;
f. Terfasilitasinya komponen di bidang kelembagaananalisa jabatan;
g. Tersusunnya informasi Jabatan yang akurat, tepat dan dapat
dipertanggungjawabkan;
h. Terkoordinasikannya pelaksanaan kegiatan dengan internal maupun
eksternal;
i. Tersedia konsep surat/naskah dinas untuk diajukan kepada pimpinan;
j. Penyempurnaan ketikan konsep surat/naskah dinas;
k. Terlaksananya monev;
l. Loyalitas Jabatan.
m. Terikutinya dalam pelaksanaan rapat baik di internal maupun
eksternal lingkungan pekerjaan;
n. Terlapornya pelaksanaan tugas sub bagian Kelembagaan, Analisa,
Informasi dan Standarisasi Jabatan ;
o. Kelancaran pelaksanaan kegiatan;
p. Efektif dan efisiensi pelaksanaan kegiatan;
q. Keamanan dokumen, penggunaan sarana dan prasarana;
r. Terpeliharanya kenyamanan dan keharmonisan kerja serta kepatuhan
baik dalam aturan maupun etika dalam hubungan kerja;
s. Integritas dalam pelaksanaan tugas’
t. Terpeliharanya sikap dan perilaku kerja serta pencapaian tujuan
organisasi.
6. HASIL KERJA :
(Tulislah hasil kerja yang Saudara peroleh dalam melaksanakan tugas dan
fungsi jabatan dan atau tugas lainnya yang diberikan oleh pimpinan)
NO HASIL KERJA
1 Terbagi habisnya tugas kepada bawahan;
2 Optimalisasi produktivitas kerja Subbagian;
3 Tertatanya kegiatan pada SubBagianKelembagaan, Analisa, Informasi
dan Standarisasi Jabatan
4 Penyempurnaan hasil kerja bawahan;
5 Terbinanya karier bawahan
6 Tersusunnya informasi jabatan
komponenPemerintahKabupatenDonggalayang akurat, tepat dan
dapat dipertanggungjawabkan;
7 Terlaksananyaevaluasi OPD kabupatendonggala.
8 Tersedia konsep surat/naskah dinas untuk diajukan kepada
pimpinan;
9 Penyempurnaan ketikan konsep surat/naskah dinas
10 Tersedianya informasi tentang permasalahan atau hambatan
implementasi kebijakan bidang kelembagaan, analisa jabatan dan
analisa beban kerja
11 Dokumen/Kebijakan
12 Laporan hasil rapat dan laporan hasil kegiatan.
7. BAHAN KERJA.
(Tulislahbahan-bahan yang Saudaragunakanatauobyek yang
Saudaraolahdalammelaksanakantugasmisalnyaperaturanperundang-
undangan yang terkait, database, dan lain-lain)
NO BAHAN KERJA
1 Disposisi Tugas dari Kepala Bagian;
2 Naskah-naskah/Surat-suratDinas, undangan terkait substansi
kegiatan kelembagaan, analisa jabatan, analisabebankerja,
standarisasijabatan dan Peraturan-peraturan terkait;
8. PERANGKAT KERJA :
(Tulislahperalatankerja yang
Saudaragunakandalammelaksanakantugasmisalnya Internet,
komputer,dansaranaprasaranalainnya )
NO PERANGKAT KERJA
1 PeraturanPemerintahNomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat
Daerah
9. HUBUNGAN JABATAN.
(Denganjabatanapa, unit kerja, atauinstansimanaSaudaraberhubungan,
baiktimbalbalikmaupunsearah, baikvertikal, horizontal maupun diagonal
dansebutkanuntuktugasapaSaudaraberhubunganmisalnya:
bidangkepegawaianberhubungandenganKementerian PAN dan RB, BKN, LAN
).
Dst
NO
PENGETAHUAN
1 MenguasaidanmemahamitentangKelembagaan
2 Memahamiadministrasipemerintahandanpembangunan
3 Menguasaianalisajabatan
4 Menguasaianalisabebankerja
5 Menguasai Analisis Evaluasi Jabatan
1 mampu Berpresentasi
3 Mampu Memimpin
4 Mampu meyakinkan pihak lain
5 Mampu mencari bahan pengambilan keputusan dan solusi
6 Mampu mengambil keputusan sesuai wewenang
7 Mampu meyakinkan pihak lain
8 Mampu berinovasi
13.3 PENDIDIKAN
(Menurut Saudara, untuk menduduki jabatan ini minimal
mempunyai latar belakang pendidikan apa)
NO
PENDIDIKAN JURUSAN
1 S1 Hukum
2 S1 Administrasi Negara
3 S1 Fisipol
4 S1 Pemerintahan
dst
NO
PENGALAMAN DALAM JABATAN LAMA
N
O BAKAT KERJA
G (Intelegensia) Kemampuanmemahamiinstruksi-
instruksidanprinsip-prinsip yang
1
mendasarisertauntukmenyusunalasandanmembuatpertimbanga
n.
V (Verbal) Kemampuanuntukmemahamiarti kata-kata
2
danmenggunakannyasecaraefektif, baiklisanmaupuntulisan.
3 Q (Ketelitian) Kemampuanmenyerapperincian- perincian yang
berkaitandalambahan verbal
atautabeldanuntukmengetahuiadanyaperbedaanhuruf-
hurufdanangka-angkadalam copy, percobaanpercetakandan
lain-lain.
N
O TEMPERAMEN KERJA
D (DCP)
Kemampuanmenyesuaikandirimenerimatanggungjawabuntukkegi
1 atanmemimpin(direction),
mengendalikan(control)ataumerencanakan (planning).
M (MVC)
Kemampuanmenyesuaikandiridengankegiatanpengambilankesim
2 pulan, pembuatanpertimbangan,
ataupembuatankeputusanberdasarkankriteria yang
dapatdiukurataudiuji.
13.8 MINAT KERJA (Minat Kerja yang diperlukan untuk menduduki jabatab ini)
NO
MINAT KERJA
NO
KONDISI FISIK