Pengelolaan Keuangan Desa Permendagri 20 PDF
Pengelolaan Keuangan Desa Permendagri 20 PDF
Pengelolaan Keuangan Desa Permendagri 20 PDF
Keuangan Desa
Berdasarkan Peraturan
Menteri Dalam Negeri
Nomor 20 Tahun 2018
DASAR HUKUM
PP 43/2014
tentang Peraturan PP 12/2017
Pelaksanaan tentang Pembinaan &
UU 6/2014 Pengawasan
Penyelenggaraan Pemda
PP 47/2015 tentang
Perubahan atas PP
43/2014
UU 6/2014 UU 23/2014
tentang PP 60/2014 tentang
Desa tentang Dana Desa Pemerintahan
Bersumber dari APBN Daerah
PP 22/2015 tentang
Perubahan I atas PP PP 17/2018
60/2014 tentang Kecamatan
PP 8/2016 tentang
Perubahan II atas PP 2
60/2014
ATURAN YANG BERHUBUNGAN
PMK
1. PMK Nomor 49/PMK.07/2016 tentang Tatacara
Pengalokasian, Penyaluran, Penggunaan, Pemantauan dan
PERMENDAGRI:
Evaluasi Dana Desa
1. Permendagri 111 /2014 tentang Pedoman Teknis Peraturan di Desa
2. PMK Nomor 50/PMK.07/2016 tentang Pengelolaan Transfer
2. Permendagri No 112/2014 Jo Permendagri 65/2017 tentang ke Daerah dan Dana Desa
Pemilihan Kades 3. PMK Nomor 225 /PMK.07/2017 tentang Perubahan Kedua
3. Permendagri No. 114/2014 Tentang Pedoman Pembangunan Desa; PMK Nomor 50/pmk.07/2017 tentang pengelolaan transfer
4. Permendagri No. 82/2015 Jo Permendagri No 66/2017 Tentang ke Daerah dan Dana Desa
Pengangkatan dan Pemberhentian Kades 4. PMK Nomor 226 /PMK.07/2017 tentang Perubahan Rincian
Dana Desa menurut Daerah kabupaten/kota
5. Permendagri No. 83/2015 Jo Permendagri No 67/2017 Tentang
5. PMK Nomor 193/PMK.07/2018 tentang Pengelolaan Dana
Pengakatan dan Pemberhentian Perangkat Desa;
Desa
6. Permendagri No. 84/2015 Tentang SOTK Pemerintahan Desa;
7. Permendagri No.1/2016 tentang Pengelolaan Aset Desa;
8. Permendagri 44 /2016 tentang Kewenangan Desa Permendes, PDTT:
9. Permendagri 46/2016 tentang Laporan Kepala Desa 1. Permendesa , PDTT 16 Tahun 2018 tentang Penetapan
10. Permendagri 47/2016 tentang Administrasi Pemerintahan Desa; Prioritas Penggunaan Dana Desa 2019
2. Permendesa , PDTT 4 Tahun 2014 tentang BUMDesa
11. Permendagri 110/2016 tentang BPD;
12. Permendagri 1/2017 tentang Penataan Desa;
13. Permendagri 2/2017 tentang SPM Desa;
14. Permendagri 96/2017 tentang Tatacara Kerjasama Desa di Bidang Lain-Lain:
Pemerintahan Desa; 1. Perka LKPP mengenai Pengadaan Barang/Jasa di Desa
15. Permendagri 18/2018 tentang LKD dan LAD 2. Perpres No. 82/2018 tentang Jaminan Kesehatan
3
KEBIJAKAN UMUM
4
Azas Pengelolaan Keuangan Desa
113/2014 20/2018
Pendapatan Lain-lain
Pendapatan Asli Desa
113/2014 20/2018
tambatan perahu
antara lain pasar desa antara lain
Hasil Aset Hasil Aset
tempat pemandian umum
jaringan irigasi
hasil aset lainnya sesuai dengan
kewenangan berdasarkan hak asal-usul
dan kewenangan lokal berskala Desa.
Swadaya, antara lain antara lain Swadaya,
tenaga, barang yang dinilai dengan uang
partisipasi dan partisipasi dan
penerimaan yang berasal dari sumbangan
Gotong royong masyarakat Desa Gotong royong
PENANGGULANGAN
PENYELENGGARAAN PELAKSANAAN PEMBINAAN
PEMBERDAYAAN BENCANA, KEADAAN
PEMERINTAHAN PEMBANGUNAN KEMASYARAKATAN
MASYARAKAT DESA DARURAT DAN
DESA DESA DESA
MENDESAK DESA
Sub Bidang: Sub Bidang: Sub Bidang: Sub Bidang: Sub Bidang:
• penyelenggaraan belanja • pendidikan; • kelautan dan perikanan;
• ketentraman, ketertiban, • penanggulanga
penghasilan tetap, • pertanian dan
tunjangan dan • kesehatan; dan pelindungan peternakan; n bencana;
operasional • pekerjaan umum dan masyarakat; • keadaan
• peningkatan kapasitas
pemerintahan Desa; penataan ruang; • kebudayaan dan aparatur Desa; darurat;
• sarana dan prasarana • kawasan permukiman; kegamaan; • pemberdayaan
pemerintahan Desa; perempuan, • keadaan
• kehutanan dan • kepemudaan dan olah perlindungan anak dan mendesak.
• administrasi lingkungan hidup; keluarga;
kependudukan, raga
pencatatan sipil, statistik, • perhubungan, • kelembagaan masyarakat • koperasi, usaha mikro
dan kearsipan; komunikasi dan kecil dan menengah;
informatika; • dukungan penanaman
• tata praja pemerintahan, modal
perencanaan, keuangan, • energi dan sumber daya
dan pelaporan; • perdagangan dan
mineral; dan perindustrian
• pertanahan • pariwisata;
BIDANG BIDANG PEMBINAAN
KEMASYARAKATAN DESA
KETENTRAMAN, KETERTIBAN,
SUB DAN PELINDUNGAN KEBUDAYAAN KEPEMUDAAN KELEMBAGAAN
BIDANG MASYARAKAT DAN KEGAMAAN DAN OLAH RAGA MASYARAKAT
1. Pengadaan/Penyelenggaraan Pos 1. Pembinaan Group Kesenian dan 1. Pengiriman Kontingen Kepemudaan 1. Pembinaan Lembaga
Keamanan Desa (pembangunan pos, Kebudayaan Tingkat Desa dan Olah Raga sebagai Wakil Desa di Adat
pengawasan pelaksanaan jadwal tingkat Kecamatan dan
2. Pengiriman Kontingen Group Kabupaten/Kota 2. Pembinaan
ronda/patroli dll) ** Kesenian dan Kebudayaan sebagai LKMD/LPM/LPMD
2. Penguatan dan Peningkatan Kapasitas Wakil Desa di tingkat Kecamatan dan 2. Penyelenggaraan pelatihan
kepemudaan (Kepemudaan, 3. Pembinaan PKK
Tenaga Keamanan/Ketertiban oleh Kabupaten/Kota
Pemerintah Desa (Satlinmas desa Penyadaraan Wawasan Kebangsaan, 4. Pelatihan Pembinaan
3. Penyelenggaraan Festival Kesenian, dll) tingkat Desa Lembaga
3. Koordinasi Pembinaan Ketentraman, Adat/Kebudayaan, dan Keagamaan
KEGIATAN
BELANJA
BELANJA BELANJA BELANJA TAK
BARANG DAN
PEGAWAI MODAL TERDUGA
JASA
16
Pengelolaan Keuangan Desa
› Pengelolaan keuangan Desa meliputi:
› Perencanaan;
› Pelaksanaan;
› Penatausahaan;
› Pelaporan; dan
› Pertanggungjawaban
› Pengelolaan keuangan Desa dilakukan dengan Basis Kas.
› Basis Kas merupakan pencatatan transaksi pada saat kas diterima
atau dikeluarkan dari rekening kas Desa.
› Pengelolaan keuangan Desa dapat dilakukan dengan
menggunakan sistem informasi yang dikelola Kementerian Dalam
Negeri
PERENCANAAN
18
ANGGARAN PENDAPATAN
DAN BELANJA DESA
( APBDesa )
ADALAH RENCANA KEUANGAN
TAHUNAN PEMERINTAHAN DESA.
A Pembangunan Desa
P
70 % Pembinaan Kemasyarakatan
B
Pemberdayaan Masyarakat
D
Siltap dan Tunjangan Kades dan Perangkat
E Mak 30% Desa
S Jaminan Sosial Kades dan Perangkat Desa
A Operasional Pemerintah Desa
Tunjangan dan Operasional BPD
Insentif RT/RW
STRUKTUR APB DESA
▪ BIDANG
▪ SUB BIDANG
▪ KEGIATAN
▪ KELOMPOK PENDAPATAN BELANJA ▪ JENIS BELANJA
▪ JENIS
▪ OBJEK ▪ OBJEK BELANJA
PENDAPATAN ▪ RINCIAN OBJEK
BELANJA
PEMBIAYAAN
▪ KELOMPOK
▪ JENIS
▪ OBJEK PEMBIAYAAN
Kode Bidang, Sub Bidang, dan Kegiatan
1 Penyelenggaraan
pemerintahan Desa; Sub Bidang
2 Pelaksanaan
pembangunan Desa; Bidang Kegiatan
3 Pembinaan
kemasyarakatan Desa;
4 Pemberdayaan
masyarakat Desa;
5 Penanggulangan X X XX
bencana, keadaan darurat
dan mendesak Desa
kel/jenis/kel
jenis/obyek/jenis
Utama
obyek/r.obyek/obyek
X X X XX
Sesuai dengan Sesuai dengan
kode akun kode akun
Sesuai dengan masing-masing masing-masing
kode akun (A.2) (A.2)
4 Pendapatan 01 …….;
masing-masing 1 …….;
5 Belanja (A.2) 02 ……;
2 ……;
6 Pembiayaan 1 ……. ……………
……………
2 ……
3 …….
Perubahan Perdes APB Desa
› penambahan dan/atau pengurangan dalam pendapatan Desa pada
tahun anggaran berjalan;
› sisa penghematan belanja dan sisa lebih perhitungan pembiayaan
tahun berjalan yang akan digunakan dalam tahun berkenaan;
› keadaan yang menyebabkan harus dilakukan pergeseran antar
bidang, antar sub bidang, antar kegiatan, dan antar jenis belanja;
dan,
› keadaan yang menyebabkan SiLPA tahun sebelumnya harus
digunakan dalam tahun anggaran berjalan.
Perubahan APB Desa hanya dapat dilakukan 1 kali
dalam 1 tahun anggaran, kecuali dalam keadaan luar
biasa. (Pasal 40 ayat [2])
Perubahan Penjabaran APB Desa
› Penambahan dan/atau pengurangan dalam pendapatan Desa
pada tahun anggaran berjalan;
› Keadaan yang menyebabkan harus segera dilakukan pergeseran
antar objek belanja; dan
› Kegiatan yang belum dilaksanakan tahun sebelumnya dan
menyebabkan SiLPA akan dilaksanakan dalam tahun anggaran
berjalan.
› Kegiatan yang belum selesai atau lanjutan yang menyebabkan
SiLPA yang akan dilaksanakan dalam tahun anggaran berjalan
DPA 1
Kepala Desa RAK Desa 1
Kepala Desa
4 5 4 DPA OK
15 hari 3 hari
Verifikasi PerKaDes 5
DPA OK APBDes Verifikasi
RKA Desa OK
3
3
6 hari KASIE/ PerDes 2 KAUR
KAUR APBDes
2 KEUANGAN
Sekretaris
Desa Sekretaris
DPA Desa RKA Desa
Realisasi Pengeluaran Swakelola
SPP
Sekretaris Desa Verifikasi
2
1
PerDes
APBDes DPA OK 7 (tujuh) hari
Pertanggung
Setelah selesai jawaban OK
KaSie/ kegiatan
PerKaDes KAUR
KAUR APBDes Keuangan
KAUR
Tagihan Keuangan
Penerimaan
Barang
5
Catat dalam BKU, Buku
Penyedia Barang Pembantu Panjar dan
Pajak
SiLPA
Adalah pelampauan penerimaan pendapatan
terhadap belanja, penghematan belanja, dan sisa
dana kegiatan yang belum selesai atau lanjutan,
yang dipergunakan untuk:
a. menutupi defisit anggaran apabila realisasi pendapatan
lebih kecil daripada realisasi belanja; dan
b. mendanai kegiatan yang belum selesai atau lanjutan
Dana Cadangan
1. Pembentukan dana cadangan dilakukan untuk mendanai kegiatan
yang penyediaan dananya tidak dapat sekaligus dibebankan dalam 1
(satu) tahun anggaran.
2. Pembentukan dana cadangan ditetapkan dengan peraturan Desa,
yang paling sedikit memuat:.
penetapan tujuan pembentukan dana cadangan;
b.program dan kegiatan yang akan dibiayai dari dana cadangan;
c. besaran dan rincian tahunan dana cadangan yang harus
dianggarkan;
d.sumber dana cadangan; dan
e. tahun anggaran pelaksanaan dana cadangan.
35
Penatausahaan
113/2014 20/2018
•
dan/atau kantor pos oleh pihak ketiga; dan
c. Disetor oleh Kaur Keuangan untuk penerimaan yang
diperoleh dari pihak ketiga.
Pengeluaran
• Pengeluaran atas beban APB Desa dilakukan berdasarkan RAK Desa yang telah
disetujui oleh Kepala Desa.
• Pengeluaran atas beban APB Desa untuk kegiatan yang dilakukan secara swakelola
dikeluarkan oleh Kaur Keuangan kepada Kaur dan Kasi pelaksana kegiatan anggaran
atas dasar DPA dan SPP yang diajukan serta telah disetujui oleh Kepala Desa.
• Pengeluaran atas beban APB Desa untuk kegiatan yang dilakukan melalui penyedia
barang/jasa dikeluarkan oleh Kaur Keuangan langsung kepada penyedia atas dasar DPA
dan SPP yang diajukan oleh Kasi pelaksana kegiatan anggaran dan telah disetujui oleh
Kepala Desa.
• Pengeluaran atas beban APB Desa untuk belanja pegawai, dilakukan secara langsung
oleh Kaur Keuangan dan diketahui oleh Kepala Desa.
PELAPORAN
DAN
PERTANGGUNGJAWABAN
Pelaporan Pasal 68 dan 69 – 20/2018
Laporan
Dirjen
konsolidasi Bina
Konsolidasi Pelaksanaan Pemdes
APBDes Sem. I
Bupati/Walikota
Minggu ke 2 Agustus
Minggu ke 2 Juli
Laporan 1 bulan
Kegiatan
KaSie/
KAUR 7 hari setelah Kepala Desa
Akhir Kegiatan
Pertanggungjawaban 20/2018
113/2014
Pasal 70
• Kepala Desa menyampaikan laporan
Pasal 38 pertanggungjawaban realisasi pelaksanaan APB Desa
• Kepala Desa menyampaikan laporan kepada Bupati/Wali Kota melalui camat setiap akhir
pertanggungjawaban realisasi tahun anggaran.
pelaksanaan APBDesa kepada • Laporan pertanggungjawaban disampaikan paling
Bupati/Wali Kota setiap akhir tahun lambat 3 (tiga) bulan setelah akhir tahun anggaran
berkenaan yang ditetapkan dengan Peraturan Desa.
anggaran.
• Peraturan Desa disertai dengan:
• Laporan pertanggungjawaban realisasi 1. laporan keuangan, terdiri atas:
pelaksanaan APBDesa, terdiri dari a. laporan realisasi APB Desa; dan
pendapatan, belanja, dan pembiayaan. b. Catatan atas Laporan Keuangan.
• Laporan pertanggungjawaban realisasi 2. laporan realisasi kegiatan; dan
pelaksanaan APBDesa ditetapkan 3. daftar program sektoral, program daerah dan
dengan Peraturan Desa. program lainnya yang masuk ke Desa.
*) Format laporan pertanggungjawbaan *) Format Laporan sederhana dan berupa summary(lebih
ringkas) dibandingkan yang sebelumnya, dan menunjukan
yang disajikan memperlihatkan pola basis akuntansi berbasis Kas, untuk memenuhi pembaca laporan
akuntansi selain basis kas. Hal ini dapat dari berbagai pihak. Informasi lebih detail dapat diperoleh
terlihat pada format laporan kekayaan milik dari Catatan Atas Laporan Keuangan yang merupakan
bagian tidak terpisahkan.
Desa.
Pertanggungjawaban
113/2014 20/2018
Laporan
konsolidasi Konsolidasi Minggu ke 2 April
Bupati/Walikota Bupati/Walikota
APBDes Tahun Berikutnya
Sem. I
Camat
48
A. Menyusun Perkada mengenai Pengelolaan Keuangan Desa
1. Penambahan Kode kegiatan pada klasifikasi bidang dan klasifikasi ekonomi dengan
kode 90-99
2. Pengaturan mengenai kegiatan dalam Bidang 5: (Pasal 23)
a. kriteria bencana alam dan bencana sosial;
b. kriteria kegiatan yang dapat dibiayai untuk penanggulangan bencana alam dan bencana sosial;
c. kriteria keadaan darurat;
d. kriteria sarana dan prasarana pelayanan dasar untuk masyarakat;
e. kriteria keadaan mendesak;
f. kriteria masyarakat miskin yang mengalami kedaruratan; dan
g. tata cara penggunaan anggaran.
1. Kewenangan Desa
2. Pengadaan Barang/jasa di Desa
3. Standar Harga di Desa
4. Tata cara pembagian dan penetapan rincian Dana Desa setiap Desa
(Pasal 10 ayat [2]) PMK 49/07/2016;
5. Pengalokasian dan Penyaluran Alokasi Dana Desa (ADD) termasuk
Pengaturan mengenai Siltap dan Tunjangan.
6. Bagi Hasil Pajak dan Retribusi Daerah
7. Penyusunan RPJMDesa dan RKPDesa
8. Tata Cara Penyusunan APBDesa (Permendagri 20/2018)
9. Pengelolaan Aset Desa (Permendagri 1/2016)
KERJA KELOMPOK
Kelompok IV : Lain-Lain
- besaran honorarium PKPKD, PPKD dan TPK