BAB I Meningkatkan Motorik Halus Anak Melalui Finger Painting
BAB I Meningkatkan Motorik Halus Anak Melalui Finger Painting
BAB I Meningkatkan Motorik Halus Anak Melalui Finger Painting
BAB I
PENDAHULUAN
1
2
2
3
ّٰ ا َ ۡل َما ُل َو ۡالبَـنُ ۡونَ ز ۡينَةُ ۡال َح ٰيوة الد ۡنيَا ۚ َو ۡال ٰبق ٰيتُ ال
﴾۴۶﴿ صل ٰحتُ خ َۡير ع ۡندَ َربكَ ث َ َوابًا وخ َۡير ا َ َم ًل
Artinya :
“Harta dan anak adalah perhiasan kehidupan dunia, tetapi amalan-amalan
yang kekal lagi soleh adalah lebih baik pahalanya disisi Tuhanmu serta lebih
baik untuk menjadi harapan”. (Q.S Al-Kahfi ayat 46)
3
4
4
5
5
6
6
7
7
8
8
9
B. Perumusan Masalah
Berdasar latar belakang masalah, dapat dirumuskan rumusan masalah
sebagai berikut:
1. Bagaimana upaya dalam meningkatkan kemampuan motorik halus anak
melalui kegiatan finger painting pada kelompok B di RA Yashuda 2 Cikupa
Desa Cikupa Kec. darma Kab. Kuningan Kuningan Tahun Pelajaran
2017/2018?
2. Bagaimana proses meningkatkan kemampuan motorik halus anak melalui
kegiatan finger painting pada kelompok B di RA Yashuda 2 Cikupa Desa
Cikupa Kec. darma Kab. Kuningan Kuningan Tahun Pelajaran 2017/2018?
3. Bagaimana Hasil dalam meningkatkan kemampuan motorik halus anak
melalui kegiatan finger painting pada kelompok B di RA Yashuda 2 Cikupa
Desa Cikupa Kec. darma Kab. Kuningan Kuningan Tahun Pelajaran
2017/2018?
9
10
C. Tujuan Penilitian
Adapun tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut:
1. Untuk mengetahui upaya meningkatkan kemampuan motorik halus anak
melalui kegiatan finger painting pada kelompok B di RA Yashuda 2
Cikupa Kec. darma Kab. Kuningan Kuningan Tahun Pelajaran
2017/2018
2. Untuk mengetahui proses meningkatkan kemampuan motorik halus anak
melalui kegiatan finger painting pada kelompok B di RA Yashuda 2
Cikupa Kec. darma Kab. Kuningan Kuningan Tahun Pelajaran
2017/2018
3. Untuk mengetahui Hasil dalam meningkatkan kemampuan motorik halus
anak melalui kegiatan finger painting pada kelompok B di RA Yashuda 2
Cikupa Kec. darma Kab. Kuningan Kuningan Tahun Pelajaran 2017/2018
D. Manfaat Peneletian
Dalam proses penelitian ini semoga memberi tambahan ilmu
pengetahuan pembelajaran di pendidikan anak usia dini, dan diharapkan dapat
memberi manfaat bagi semua pihak, seperti guru, lembaga pendidikan, orang
tua, dan bagi peneliti selanjutnya. Untuk lebih spesifik penelitian ini
mempunyai manfaat sebagai berikut:
1. Bagi guru
Guru lebih mudah mengajarkan perkembangan motorik halus anak,
karena mengunakan kegiatan finger painting, menyenangkan, dan
bermakna bagi anak. Memotivasi peranan guru dalam meningkatkan
perkembanagan motorik halus anak untuk menciptakan media atau
permainan yang menarik, menyenangkan, dan bermakna agar anak
banyak terlibat dalam kegiatan aktivitas motorik halus.
2. Bagi lembaga pendidikan
Penelitian ini diharapkan dapat membantu meningkatkan
pembelajaran terutama pada perkembangan motorik halusr anak di
lembaga pendidikan.
10
11
3. Bagi siswa
Penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan perkembangan
motorik halus anak.
4. Bagi peneliti
Dapat diajukan acuan untuk kajian pendidikan selanjutnya dan
menginspirasi serta motivasi bagi kemajuan pengembangan pendidikan
bagi anak usia dini.
11