Program Kerja Pemasaran Klinik
Program Kerja Pemasaran Klinik
Program Kerja Pemasaran Klinik
Suherman
Universitas Muhammadiyah Jember Tahun 2019
I. Pendahuluan
Promosi Klinik adalah salah satu bentuk dan pemasaran dengan cara
penyebarluasan informasi tentang jasa pelayanan klinik serta kondisi klinik itu
sendiri secara jujur, mendidik, informatif dan dapat membuat seseorang
memahami tentang pelayanan kesehatan yang akan didapatkannya. klinik sebagai
penyedia pelayanan kesehatan membutuhkan media promosi untuk memberikan
informasi yang dibutuhkan oleh masyarakat. Namun pelayanan rumah sakit
merupakan jenis pelayanan yang unik dan berbeda bila dibandingkan dengan
bidang jasa pelayanan yang lainnya.
II. Tujuan
2.1 Tujuan umum
Tujuan umum dari program kerja unit Perencanaan ini adalah
untukmenunjang dan mendukung Klinik Rawat Inap dr. M.
SuhermanUniversitas muhammadiyah Jember dalam mencapai visi,
misi dan tujuan serta terselenggaranya penyampaian informasi,
komunikasi, edukasi dan publikais Klinik
V. Sasaran kegiatan
Sasaran dari program tahunan ini adalah sesuai dengan tabel kerja
sebagaimana terlampir dalam lampiran.
VIII. Kesimpulan
Demikian Program Kerja Tahun 2019 Unit Per Klinik Rawat Inap dr. M.
Suherman Universitas Muhammadiyah Jember sebagai pedoman dalam
penyelenggaraan pelayanan. Semoga program ini bermanfaat dalam
menunjang pelayanan dan tertib administrasi medis Klinik Rawat Inap dr.
M. Suherman Universitas Muhammadiyah Jember.
Table Jadwal Kegiatan Unit Pemasaran Tahun 2019
Jun
Mar
Nov
Okt
Jan
Mei
Sep
Des
Feb
Apr
Ags
Jul
Dana
an
1. Pengadaan ATK Surat Jumlah dan jenis ATK pemenuhan ATK di Pengajuan ATK Surat 1x
pengajuan yang di ajukan pemasaran disetujui pengajuan setahun (
bukti
buku
espedisi)
2. Promosi layanan Promosi melalui Petugas membuat Petugas mencetak Petugas disetujui Banner alur 1x
Klinik banner alur banner alur banner alur untuk mencetak pelayaann dan setahun (
pelayanan, pelayanan, Medsos, pelayanan, Banner banner alur jenis pelayanan foto,brosur
Medsos, Banner Banner jenis layanan jenis layanan update pelayanan, Banner di pasang di telah
jenis layanan medsos jenis layanan depan ditempel).
pendaftaran, Setiap 1
update minggu
informasi di sekali
medsos secara petugas
berkala update
informasi
di media
sosial
3. Pemberian Gelas Surat Jumlah gelas yang di Pemenuhan gelas Pengajuan gelas Gelas hadiah Diberikan
hadiah ulang pengajuan ajukan hadiah ulang tahun hadiah ulang diberikan 2x pada
tahun tahun serta kepada pasien saat demo
pembuatan sticker program
ucapan ulang
tahun
4. Promosi aplikasi Sosialisasi Sosialisasi dilakukan Aplikasi pendaftaran Pasien mendaftar Mengundang Sosialisasi
pendaftaran seminggu 2x online dijalankan akun untuk tim IT untuk dilakukan
online oleh bagian mendaftar di ikut serta seminggu
pendafataran pendaftaran online dalam sosiaisasi 2x
6. Mengadakan Melakukan Petugas menyiapkan Peserta yang Peserta dari Peserta dari 1x pada
Milad Klinik acara bakti ruangan untuk melakukan donor karyawan klinik karyawan klinik saat akhir
sosia donor kegiatan donor darah darah dari adalah ..... dan adalah ..... dan kegiatan
darah masyarakat luar dan dari masyarakat dari masyarakat
karyawan luar adalah..... luar adalah.....
7. Mengadakan Pemberian Petugas menyiapkan Pemberian daging Daging kurban Masyarakat 1x pada
Kurban Klinik daging kurban kupon dan daging kurban dilakukan diterima oleh yang saat akhir
kurban secara merata masyarakat dan mendapata kegiatan
(karyawan dan karyawan minimal kupon dan
masyarakat yang 80% karyawan
mendapatkan kupon) datang ke
acaraa
8. Mengadakan Melakukan Petugas menyiapkan Jumlah peserta Jumlah Pendonor Pendonor yang 1x pada
kerjasama donor kerjasama tempat untuk acara kegiatan donor darah yang mengikuti mengikuti saat akhir
darah gratis donor darah donor darah donor darah di donor darah di kegiatan
setiap 2 bulan dengan PMI klinik minima 10 kliniklebih dari
sekali dengan orang 10 orang
PMI