Materi Edukasi Suppositoria
Materi Edukasi Suppositoria
Materi Edukasi Suppositoria
Suppositoria
Disusun oleh :
Elin handayani
Ernawati
Manarul hidayat
Novia anggraeni
Pengertian
Obat suppositoria adalah sediaan padat yang berbentuk menyerupai peluru atau torpedo yang
digunakan melalui rektal atau anus.
Gambar
Kegunaan suppositoria
Obat suppositoria antara lain digunakan untuk penurun demam, kejang, anti nyeri, pencahar
(melancarkan buang air besar), dan wasir.
Keunggulan suppositoria dibandingkan dengan obat minum yaitu lebih cepat bekerjanya terutama untuk
mengatasi kejang yang diperlukan penanganan cepat. Sedangkan untuk terapi wasir dan pencahar maka
suppositoria adalah pilihan tepat karena langsung ke organ sasaran.
Cara penggunaan
Table