SPD Area - Muhammad Farhan Azmi

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 1

SURAT PERJALANAN DINAS

NO. 1055/SPD/HRD/VII/2021/BI
Sejalan dengan upaya Management PT. Claro Kreasi Abadi sebagai salah satu Garda terdepan
dalam memutus mata rantai penularan Virus Covid- 19 di seluruh Area Tugas masing masing
dengan tetap melaksanakan ketentuan pencegahan Covid- 19, salah satunya diantaranya dengan
mengadakan Sosialisasi Sterilisasi dan Sanitasi Seluruh Area Tugas terutama pada Area
Apartement (Residensial) Klinik dan Rumah Sakit di Wilayah DKI Jakarta, dengan ini Kami
Menugaskan kepada :
Nama : MUHAMMAD FARHAN AZMI
Nik : 3174040102020008
Jabatan : Service Operator
Alamat : Jl. Masjid III, RT 006 RW 006 Kelurahan Cipayung, Kecamatan Cipayung,
Jakarta Timur - Provinsi DKI Jakarta

Adapun kegiatan Sosialisasi Sterilisasi dan Sanitasi, akan dilakukan diantaranya dengan
menekankan Prokes Covid- 19, al sbb :

Claro kreasi abadi


1) Selalu memeriksakan Suhu Tubuh sebelum beraktifitas.
2) Menerapkan Social distancing di Area Kerja
3) Menggunakan Alat Pelindung Diri yang di butuhkan seperti Masker dan Sarung Tangan.
Khusus yang bertugas di Rumah Sakit Ruang Perawatan (IGD, ICU, ICCU, OK, R. Isolasi) Wajib
Menggunakan Googles, Faceshild, Hazmat, Handscoon, Apron, dan Spatu Boot.
4) Sesering mungkin mencuci tangan (Hand Hygine),
5) Penggunaan Chemical Desinfectant pada Area kerja meliputi Permukaan dinding, lantai, Lift,
ATM, Bed, Toilet, furnitur, serta peralatan kerja yang selalu bersinggungan dengan Manusia.
Demikian Surat Perjalanan Dinas ini kami sampaikan, untuk dapat diketahui bersama. Atas
perhatiannya kami ucapakan terima kasih.

Jakarta, 12 Juli 2021


Salam Positif !

Baiquni Ismail
HR Manager

Cc : BW, BHU, File

Komplek Ruko Permata Boulevard No.1 Blok. BH


Jl. Pos Pengumben Raya.
Jakarta 11630 - Indonesia
Telp.(021) 2212 4057
Email: [email protected]

Anda mungkin juga menyukai