Tujuan Pemakaia-WPS Office

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

Tujuan Pemakaian Emulsi:

Emulsi dibuat untuk mendapatkan sediaan yang stabil dan merata atau homogen dari campuran dua
cairan yang tidak bisa saling bercampur.

Sediaan emulsi dapat digunakan sebagai obat dalam maupun obat luar.

1. Untuk dipergunakan sebagai obat dalam atau per oral, lebih disukai emulsi tipe m/a (minyak dalam
air). Karena :

- rasa atau bau minyak yang tidak enak bisa tertutupi/dikurangi

- minyak dalam butir-butir halus lebih mudah dicerna

Contohnya : emulsi minyak ikan untuk peroral

2. Untuk dipergunakan sebagai obat luar, tipe emulsi yang digunakan bisa tipe o/w (oil on water)
maupun w/o (water in oil), tergantung pada banyak faktor, misalnya sifat zatnya atau efek terapi yang
dikehendaki

Tujuan pembuatan emulsi yaitu :

1. menutupi rasa yang tidak enak pada obat,

Contohnya pada Sediaan suplemen vitamin anak yang berbahan dasar minyak ikan, yang mempunyai
rasa yang enak dan segar.

2 . memudahkan proses pencernaan, dan


3. memudahkan dalam pemakaian.

-Memudahkan pengolesan ---- emulsi tipe a/m

-Memudahkan pencucian ----- emulsi tipe m/a

4. Memberikan efek emolient

Efek dari Emolien diantaranya menyejukkan, menghaluskan, dan melembabkan kulit dan diindikasikan
untuk semua penyakit kulit bersisik (seperti iktiosis). Efek obat-obat ini singkat dan sebaiknya tetap
sering dioleskan walaupun telah terjadi perbaikan. Emolien berguna pada penyakit eksim kering, dan
kurang baik pada psoriasis (13.5.2).

5. Memperlama khasiat

Anda mungkin juga menyukai