Peluang Usaha Keperawatan
Peluang Usaha Keperawatan
Peluang Usaha Keperawatan
Pengertian
Menurut Joseph Schumpeter (Buchari Alma, 2013:24) wirausaha adalah orang yang mendobrak
system ekonomi yang ada dengan memperkenalkan barang dan jasa yang baru, dengan menciptakan
bentuk organisasi baru atau mengolah bahan baku baru. Kata entrepreneur berasal dari bahasa Perancis
yaitu entreprende yang artinya memulai atau melaksanakan. Wiraswasta/ wirausaha berasal dari kata wira
: utama, gagah, berani, luhur; swa : sendiri; sta : berdiri; usaha : kegiatan produktif.Peluang (opportunity)
yang berarti kesempatan yang muncul dari sebuah kejadian atau peristiwa. Peluang berasal dari
kesempatan yang muncul dan menjadi ide bagi seseorang. Inspirasi merupakan sumber dari peluang
Ketika inspirasi muncul, maka terbukalah peluang untuk suatu hal yang baru. Inspirasi muncul ketika
terjadi konektivitas (titik temu) antara pengetahuan, memori, dan latar belakang pendidikan atau
pengalaman yang dimiliki oleh seseorang dengan cara pandangnya dalam menyelesaikan masalah yang
dihadapi.
*FAKTOR INTERNAL*
Faktor internal berfungsi sebagai subjek dan menjadi alat untuk menciptakan sebuah inspirasi atas objek
(faktor eksternal) yang dihadapinya dengan kemampuan kreativitasnya.
*FAKTOR EKSTERNAL*
'Penyakit dalam kehidupan manusia tidak bisa dipisahkan. Ada banyak sekali gaya hidup manusia yang
sifatnya bisa mengganggu atau mengancam kesehatan' yang merupakan sebuah latar belakang dari
PELUANG USAHA BIDANG KESEHATAN
Jenis usaha :
1. Home care
2. Konsultan keperawatan : konsultasi dan konseling
3. Terapi perawatan luka
4. Terapi modalitas
5. Pelatihan perawatan lansia dan anak
6. Terapi komplementer :
> Akupuntur medik
>Terapi herbal medik: harus memiliki kompetensi dan persyaratan, sebagai berikut :
- Dilakukan oleh dokter dan perawat yang tersertifikasi
- Bahan sudah sesuai dengan standar
- Tempat pelayanan kesehatan : sudah mendapat ijin dari Dinkes
Sumber :
https://slideplayer.info/slide/13789108/
2. Konsultan keperawatan
Konseling adalah proses membantu pasien untuk menyadari dan mengatasi tekanan psikologis
atau masalah social, untuk membangun hubungan interpersonal yang baik dan untuk meningkatkan
perkembangan seseorang dimana didalamnya diberikan dukungan emosional dan intelektual.
3. Terapi komplementer
Terapi komplementer adalah cara penanggulangan penyakit yang dilakukan sebagai pendukung
pengobatan medis konvensional atau sebagai pengobatan pilihan laindiluar pengobatan medis yang
konvensional.
4. Klinik kesehatan swasta
Lembaga pelayanan kesehatan seperti missal rumah luka, rumah lansia dan lain – lain.
5. Pelatihan – pelatihan di bidang keperawatan