Standar Pelayanan Minimal

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 5

STANDAR PELAYANAN MINIMAL

PENDAFTARAN PASIEN

NAMA : Anindika Asma’ul Putri

NIM : P1337437120028

KELAS : 2A RMIK

DOSEN PENGAMPU : Ibu Adhani Windari, S.KM.,M.Kes

PRODI DIII REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN

JURUSAN REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN SEMARANG

2022
A. KASUS PERTAMA
Sebuah rumah sakit sedang berupaya meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit,
diantaranya adalah mutu pelayanan informasi kesehatan di unit rekam medis dan
informasi kesehatan. Setelah diadakan rapat koordinasi dengan tim mutu rumah sakit,
Anda diberi tugas untuk merencanakan kegiatan monitoring mutu pelayanan yang ada
di unit rekam medis dan informasi kesehatan, terutama di bagian pendaftaran pasien
rawat jalan. Tetapkan 2 (dua) standar waktu sebagai tolok ukur dalam indikator mutu.
NO INDIKATOR STANDART
1. Pelayanan dokter di poliklinik 100% dokter spesialis
spesialis
2. Ketersediaan pelayanan Klinik kebidanan, klinik penyakit
dalam, klinik anak, klinik jiwa, klinik
bedah, klinik gigi dan mulut
3. Jam operasional pelayanan Senin-kamis : 08.00 – 16.00
Jum’at : 08.00 – 11.00, 13.00 – 16.00
4. Waktu tunggu di rawat jalan ≤ 5 menit untuk pasien lama rawat
jalan
≤ 7 menit untuk pasien baru rawat
jalan
Atau
≤ 60 menit
5. Kepuasan/penilaian pasien ≥ 90 %
6. Biaya/tarif a. Pasien umum
Sesuai peraturan pemerintah
b. Pasien BPJS
Tidak dipungut biaya

B. KASUS KEDUA
Saudara bertugas di unit rekam medis dan informasi kesehatan dan ditunjuk sebagai
anggota tim mutu pelayanan. Bagian pendaftaran pasien sering menerima keluhan
adanya pelayanan pendaftaran pasien sangat lama. Saudara akan menetapkan standar
pelayanan pendafataran. Buatkan standar pelayanan pendaftaran pasien baru rawat
inap dan pasien lama rawat inap.
NO. INDIKATOR STANDART
1. Pemberi layanan di rawat inap a. Dokter spesialis
b. Perawat
2. Dokter PJ pasien rawat inap 100%
3. Ketersedian pelayanan Klinik kebidanan, klinik penyakit
dalam, klinik anak, klinik jiwa, klinik
bedah, klinik gigi dan mulut
4. Jam operasional pelayanan Senin-kamis : 08.00 – 16.00
Jum’at : 08.00 – 11.00, 13.00 – 16.00
5. Kematian pasien ≥ 48 Jam ≤ 0,24 %
6. Kepuasan/penilaian pasien ≥ 85 %
7. Persyaratan pelayanan Pasien Umum
a. Fotokopi Identitas Pasien
b. Surat Pengantar Rawat Inap
Pasien BPJS
a. Fotokopi Identitas dan Kartu BPJS
b. Fotokopi Surat Rujukan dari
Faskes 1
c. Surat Pengantar Rawat Inap
8. Prosedur Pasien Baru Umum
a. Pasien/ keluarga pasien mengambil
nomor antrian di loket pendaftaran
rawat inap
b. Pasien/ keluarga pasien melakukan
registrasi di loket pendaftaran rawat
inap
c. Petugas pendaftaran rawat inap
menjelaskan fasilitas kamar berikut
dengan harganya
d. Petugas pendaftaran rawat inap
menjelaskan identitas masuk
persetujuan rawat inap, general
consent, dan peraturan rawat inap
e. Petugas pendaftaran rawat inap
memberikan surat persetujuan
simpanan awal kepada pasien/
keluarga pasien untuk pembayaran
uang muka, jika pasien/ keluarga
pasien tidak membawa uang muka
maka pasien diberikan waktu 1 x 24
jam untuk pembayaran uang di bagian
kasir
Pasien Baru BPJS
a. Pasien/ keluarga pasien mengambil
nomor antrian di loket pendaftaran
rawat inap
b. Pasien/ keluarga pasien melakukan
registrasi rawat inap di loket
pendaftaran rawat inap
c. Petugas pendaftaran rawat inap
menjelaskan hak rawat pasien dan
fasilitas kamar pasien
d. Petugas pendaftaran rawat inap
menjelaskan identitas masuk
persetujuan rawat inap, general
consent, peraturan rawat inap, dan
menyerahkan SEP pasien
e. Pasien dan keluarga kembali ke
IGD/ Poliklinik dengan membawa
semua berkas untuk diserahkan kepada
perawat IGD/ Poliklinik
Pasien Lama
a. Pasien datang
b. Pasien melakukan pendaftaran
mandiri melalui anjungan pendaftaran
mandiri sesuai poli dengan
memasukkan nomor rekam medis
c. Pasien mendapatkan nomor antrian
d. Pasien menunggu panggilan poli
e. Apabila pasien disarankan untuk
rawat inap, maka pasien/ keluarga
pasien menuju ke loket pendaftaran
rawat inap untuk melakukan registrasi
9. Jangka waktu penyelesaian Pasien Umum : 10 – 20 menit
Pasien BPJS : 10 – 20 menit
10. Produk pelayanan Surat Eligibilitas Peserta (SEP)
11. Biaya/tarif a. Pasien umum
Sesuai peraturan pemerintah
b. Pasien BPJS
Tidak dipungut biaya

Anda mungkin juga menyukai