Makalah Falsafat Dan Teori Keperawatan Kelompok 3
Makalah Falsafat Dan Teori Keperawatan Kelompok 3
Makalah Falsafat Dan Teori Keperawatan Kelompok 3
KEPERAWATAN
Definisi Teori dan Teori Keperawatan
DOSEN PENGAMPU:
Dr. Elly L. Sjattar, SKP., M. Kes (ES)
Penulis
DAFTAR ISI
HALAMAN SAMPUL......................................................................................................1
KATA PENGANTAR........................................................................................................2
DAFTAR ISI......................................................................................................................3
BAB I PENDAHULUAN
1. Latar belakang..........................................................................................................4
2. Rumusan masalah.....................................................................................................4
3. Tujuan.......................................................................................................................4
BAB II PEMBAHASAN.....................................................................................................5
BAB III PENUTUP
1. kesimpulan................................................................................................................11
2. Saran.........................................................................................................................11
DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Teori adalah serangkaian bagian atau variabel, definisi dan dalil yang saling
berhubungan yang menghadirkan sebuah pandangan sistematis mengenai fenomena
dengan menentukan hubungan antar variabel, dengan maksud menjelaskan fenomena
alamiah. Profesi keperawatan adalah profesi yang unik dan kompleks. Dalam
melaksanakan prakteknya, perawat harus mengacu pada model konsep dan teori
keperawatan yang telah dimunculkan.
Teori menjelaskan suatu proses, peristiwa, atau kejadian yang didasari oleh
fakta-fakta yang telah diobservasi tetapi kurang bukti secara langsung. Sedangkan
yang dimaksud dengan teori keperawatan adalah usaha-usaha untuk menguraikan atau
menjelaskan fenomena mengenai keperawatan. Teori keperawatan digunakan sebagai
dasar dalam menyusun suatu model konsep dalam keperawatan, dan model konsep
keperawatan digunakan dalam menentukan model praktek keperawatan.
Keperawatan adalah kegiatan pemberian asuhan kepada individu, keluarga,
kelompok,atau masyarakat, baik dalam keadaan sakit maupun sehat. Perawat
mengembangkan rencana asuhan keperawatan, bekerjasama dengan dokter, terapis,
pasien, keluarga pasien serta timl ainnya untuk fokus pada perawatan penyakit dan
meningkatkan kualitas hidup. Teori keperawatan berperan dalam membedakan
keperawatan dengan disiplin ilmu lain dan bertujuan untuk menggambarkan,
menjelaskan, memperkirakan dan mengontrol hasil asuhan atau pelayanan
keperawatan yang dilakukan.
B. Rumusan Masalah
1. Apa yang dimaksud dengan teori?
2. Apa yang dimaksud dengan teori keperawatan?
3. Bagaimana definisi teori keperawatan menurut para ahli?
C. Tujuan
Berikut adalah tujuan dari pembentukan makalah ini :
1. Mengetahui pengertian teori sehingga mampu diterapkan dengan baik dalam
kehidupan sehari – hari nantinya.
2. Memahami maksud dari teori keperawatan yang nantinya
akan diimplementasikan pada perawatan pasien.
3. Mengetahui definisi dari teori keperawatan yang dikemukakan oleh para ahli.
BAB II
PEMBAHASAN
B. Teori Keperawatan
Teori keperawatan adalah dasar dari praktik keperawatan saat ini. Dalam
banyak kasus teori keperawatan memandu dan mengarahkan pengetahuan,
pendidikan, penelitian dan praktik keperawatan. Teori keperawatan adalah kumpulan
pengetahuan yang terorganisir untuk mendefinisikan apa itu keperawatan, apa yang
perawat lakukan dan mengapa perawat melakukannya. Teori keperawatan
mendefinisikan keperawatan sebagai profesi yang terpisah dari disiplin ilmu lain
(misalnya kedokteran).
Keperawatan sebagai profesi, memiliki batang tubuh ilmu pengetahuan sendiri
yang penting untuk praktik keperawatan. Untuk itu, perawat perlu mengidentifikasi,
mengembangkan, dan memahami konsep dan teori yang sejalan dengan keperawatan.
Perkembangan teori keperawatan berawal dari tahu 1860, di mana Florence
Nightingale mendefinisikan keperawatan dalam teori lingkungan yang menjadi faktor
dalam pemulihan pasien. Berikut ini ringkasan 25 teori keperawatan dunia.
7. ABDELLAH FAYE
Keperawatan adalah seni ilmu dalam memberikan pelayanan kepada individu,
keluarga danmasyarakat. Untuk membentuk sikap dalam meningkatkan kemampuan
dan keterampilansetiap individu perawat untuk mencapai tujuan membantu manusia
yang sakit maupun sehat,menanggulangi atau memenuhi kebutuhan-kebutuhan
kesehatannya, baik dasar maupun bukan dasar.
8. PEPLAU
Keperawatan adalah suatu hasil proses kerja sama manusia dengan manusia
lainnya supayamenjadi sehat atau tetap sehat (hubungan antar manusia)Pendidikan
atau pematangan tujuanyang dimaksud untuk meningkatkan gerakan yang progresif
dan kepribadian seseorang dalam berkreasi, membangun, menghasilkan pribadi dan
cara hidup bermasyarakat.Hubunganinterpersonal yang merupakan factor utama
model keperawatan menurut Peplau mempunyai asumsi terhadap 4 konsep utama
yaitu :
Manusia = individu dipandang sebagai suatuorganisme yang berjuang
dengan caranya sendiri untuk mengurangi ketegangan yangdisebabkan
oleh kebutuhan. Tiap individu merupakan makhluk yang unik,
mempunyai persepsi yang dipelajari dan ide yang telah terbentuk dan
penting untuk proses interpersonal.
Masyarakat/lingkungan = budaya dan adapt istiadat merupakan factor yang
perludipertimbangkan dalam menghadapi kehidupan.
Kesehatan = didefinisikan sebagai perkembangan kepribadian dan proses
kemanusiaan yang berkesinambungan kearahkehidupan yang kreatif,
konstruktif dan produktif.
Keperawatan = dipandang sebagai prosesinterpersonal yang bermakna.
Proses interpersonal merupakan materinaforce dan alatedukatif yang baik
bagi perawat maupun klien.
Pengetahuan diri dalam konteks interaksiinterpersonal merupakan hal yang
penting untuk memahami klien dan mencapai resolusimasalah.Suatu model dapat
diuraikan secara rinci kebutuhan utama/primer ;
Tujuan asuhankeperawatan Kepribadian yang berkembang melalui hubungan
interpersonal mendidik dalam pemenuhan kebutuhan klien. Klien sistem dari yang
berkembang terdiri dari karakteristik biokimia, fisiologis, interpersonal dan
kebutuhan serta selalu berupaya memenuhikebutuhannya dan mengintegrasikan
belajar pengalaman.Peran nurse berperanmengatur tujuan dan proses interaksi
interpersonal dengan pasien yang bersifat partisipatif,sedangkan pasien
mengendalikan isi yang menjadi tujuan. Dalam hubungannya dengan pasien,
perawat berperan sebagai orang asing, pendidik, narasumber, pengasuh
pengganti, pemimpin dan konselor sesuai dengan fase proses
interpersonal. Sumber kesulitanAnsietas berat yang disebabkan oleh kesulitan
mengintegrasikan pengalaman interpersonal yang laludengan yang sekarang
ansietas terjadi apabila komunikasi dengan orang lain.
BAB III
PENUTUP
A. KESIMPULAN
Berdasarkan kajian yang telah kami peroleh bahwa teori adalah seperangkat
konsep atau preposisi yang memberikan cara yang teratur untuk menjelaskan suatu
fenomena tertentu. Sedangkan teori keperawatan adalah kumpulan pengethuan yang
teroganisir untuk mendefinisikan apa itu keperawatan, apa yang dilakukan perawat
dan mengapa perawat melakukannya. Teori keperawatan adalah dasar dari praktik
keperawatan saat ini. Dalam banyak kasus teori keperawatan memandu dan
mengarahkan pengetahuan, pendidikan, penelitian dan praktik keperawatan.
B. SARAN
Diharapkan kepada pembaca agar lebih banyak lagi mempelajari teori-teori
tentang keperawatan yang lainnya. Setelah mengetahui tentang teori keperawatan
diharapkan mampu memahami dengan baik bahwa teori ini penting bagi seorang
perawat untuk menjalankan praktik keperawatannya.
DAFTAR PUSTAKA
https://www.academia.edu/41124084/PENGERTIAN_TEORI_DAN_KONSEP_DASAR_K
EPERAWATAN.
https://www.coursehero.com/file/70179350/MAKALAH-FALSAFAH-Kel-5-Teori-
Keperawatandocx/.
https://www.e-jurnal.com/2013/12/pengertian-teori.html?m=1/
https://id.scribd.com/document/359581563/Teori-Keperawatan-Menurut-Para-Ahli
https://gustinerz.com/ringkasan-25-teori-keperawatan-dunia/