X Katolik

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 4

3/X/U/UUS/GASAL/2013

5. Firman “Maka Allah melihat segala yang dijadikan-nya sungguh amat baik”, terdapat dalam kitab…
ULANGAN UMUM SEMESTER GASAL a. Kejadian
SMK PANCASILA 1 WONOGIRI b. Imamat
TAHUN PELAJARAN 2013/ 2014 c. Ulangan
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- d. Keluaran
Hari, Tanggal : JUMAT, 6 DESEMBER 2013 e. Bilangan
Mata Uji : PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK
Tingkat/ Kelas : X (SEPULUH) 6. Manakah kemampuan manusia yang tidak diperoleh karena memiliki akal budi, ..…
Prog. Keahlian : Semua Program a. Mengerti dan menyadri diri sendiri
b. Mengerti dan menyadari apa saja di luar dirinya
Waktu : 90 menit
c. Manusia dapat mengembangkan dirinya, dapat membuat riwayat dan sejarah hidupnya
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
d. Manusia dapat membangun hubungan yang khas dengan sesamanya
Pilihan Ganda e. Dengan kehendak bebas manusia dapat melakukan tindakan dan perbuatan moral
Pilihlah salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan memberi tanda silang pada lembar jawab yang
telah disediakan. 7. Hanya manusia dapat melakukan sesuatu dengan sengaja, artinya dengan . . . .
a. Sadar dan akal budi
1. Menurut Kitab Kejadian 1:26, manusia diciptakan menurut…. b. Kemauan dan perasaan
a. Gambar dan rupa-Nya c. Naluri dan budi
b. Bentuk dan warna-Nya d. Tahu dan mau
c. Bayangan dan rencana-Nya e. Perasaan dan akal budi
d. Pribadi dan kodrat-Nya
e. Gambar dan wujud-Nya 8. Kemampuan manusia untuuuuuk mengusai makluk lainnya hendaknya digunakan secara . . . .
a. Berkesinambungan
2. Dalam Kitab Perjanjian Lama manusia diciptakan pada hari ke….. b. Bertanggungjawab
a. Pertama c. Toleransi
b. Keempat d. Pengertian
c. Keenam e. Disiplin
d. Ketiga
e. Kelima 9. Salah satu satu sebab terjadinya sikap diskriminasi dan fanatisme adalah . . . .
a. Tenggang rasa
3. Manusia pertama diciptakan dari . . . . b. Kekurangpahaman
a. Debu-debu yang dikumpulkan c. Kerusuhan
b. Tulang rusuk d. Dialog agama
c. Sabda Tuhan e. Kejujuran
d. Tlang belulang
e. Daun-daun 10. Jika kita kurang atau tidak paham tentang agama kita sendiri dengan agama orang lain maka mudah
menimbulkan sikap . . . .
4. Manusia perempuan diciptakan dari…..untuk menjadi partner kerja. a. Fanatisme
a. Debu-debu yang dikumpulkan b. Masa bodoh
b. Tulang rusuk c. Mawas diri
c. Sabda Tuhan d. Kepicikan
d. Tlang belulang e. Apriori
e. Daun-daun

11. Pernyataan yang tidak termasuk dalam alasan-alasan mengapa kita harus bersikap toleran, adalah .
a. Kesetaraan Martabat
3/X/U/UUS/GASAL/2013
b. Menghindarkan perpecahan e. Imani
c. Pluralis atau kemajemukan adalah suatu kenyataan
d. Adanya perbedaan 18. Allah menciptakan perbedaan pria dan wanita namun perbedaan tersebut bersifat . . . .
e. Hukum cinta kasih a. Komplementer
b. Gender
12. Sikap atau aliran yang menganggap agamanya yang paling benar disebut . . . . c. Alamiah
a. Sukuisme d. Sekularisme
b. Chauvinisme e. Individual
c. Rasisme
d. Fanatisme 19. Pria dan wanita diciptakan agar mereka hidup saling melengkapi melanjutkan….
e. Liberalisme a. Keturunan
b. Kabar suka cita
13. Perintah Yesus menunjukkan sikap untuk tidak diskriminatif dan tidak fanatik seperti yang diajarkan dalam 10 c. Kesuksesan hidup
Perintah Allah mengenai . . . . d. Karya Allah
a. Jangan menghakimi e. Kebahagiaan
b. Jangan mencuri
c. Jangan berbuat cabul 20. Sebab-sebab terjadinya perendahan terhadap kaum perempuan adalah . . . .
d. Jangan membunuh a. Budaya korupsi
e. Jangan ingin memiliki sesamamu b. Budaya patriarkhi
c. Cacat diri
14. Alasan utama mengapa kita harus toleran kepada sesama adalah karena adanya hukum…. d. Kedudukan lebih tinggi
a. Cinta kasih e. Lemah lembut
b. 5 Perintah Gereja
c. Hukum adat 21. Tugas pria dan wanita sebagai pasangan adalah . . . .
d. 10 perintah Allah a. Bekerja keras
e. Hukum Gereja b. Mengasihi tanpa pamrih
c. Beranak cucu
15. Salah satu bukti perbedaan pria dan wanita dari segi psikologis adalah . . . . d. Mengurus rumah tangga
a. Perbedaan cara pikir e. Menjadi patner
b. Perbedaan berusaha
c. Perbedaan tuntutan 22. Dalam Perjanjian Lama, cinta suami istri menjadi lambang cinta Allah kepada . . . .
d. Perbedaan pekerjaan a. Bangsa Israel
e. Perbedaan kebutuhan b. Hukum Taurat
c. Bait Allah
16. Dalam cinta Allah mendapat tempat yang istimewa, disebut cinta.... d. Bangsa Yahudi
a. Jasmaniah e. Musa
b. Imaniah
c. Karakter 23. Dalam Perjanjian Baru (Ef 5:22-23), cinta suami istri melambangkan cinta Kristus kepada…
d. Rohaniah a. Hamba-Nya
e. Personal b. Gereja-Nya
c. Bangsa Israel
17. Tingkatan cinta/ daya tarik pria dan wanita yang paling rendah adalah.... d. Sesama
a. Jasmaniah e. Makluk hidup
b. Rohaniah
c. Alamiah
d. Personal
3/X/U/UUS/GASAL/2013
24. Salah satu tugas suami istri sebagai pasangan adalah . . . . d. Seminar
a. Bekerja sama e. Meditasi
b. Saling menghormati
c. Pengendalian diri 31. Penyebab tumpulnya suara hati di kalangan kaum remaja adalah…….
d. Beranak cucu a. menyontek, free sex, mencintai budaya asli, mencintai pekerjaan tangan
e. Saling melengkapi b. mengasihi sesama, mencintai pekerjaan, menyontek, mencari keuntungan pribadi
c. menyontek, free sex, mencintai kebudayaan asli adalah kolot,menganggap hina pekerjaan tangan
25. Fakta-fakta perendahan kaum wanita dalam rumah tangga adalah. . . . d. membantu teman pada waktu ulangan, beramal pada orang tertentu, jujur, sopan
a. Sebagai pekerja murahan e. menyogok, praktik riba, kikir dan rasis
b. KDRT
c. Sebagai ibu rumah tangga 32. Hati nurani juga menjadi bingung dan keliru karena…….
d. Sebagai ibu dari anak-anak a. merasa tidak tenang dan susah
e. Sebagai pelengkap penderitaan b. mengingkari diri
c. takdir
26. Arti hati nurani adalah…………. d. berdosa
a. inti manusia paling dalam e. modernisasi dan globalisasi
b. ia seorang diri bersama Allah
c. benar semua 33. Menyuap/menyogok, ABS, Praktek riba, SARA adalah penyebab tumpulnya hati nurani di kalangan…..
d. Sanggar suci a. pemerintah
e. Pesan-pesan tertib b. masyarakat luas
c. dunia usaha
27. Fungsi hati nurani adalah……………. d. masyarakat modern
a. Sebagai pedoman memulai tindakan e. dunia pendidikan
b. Memberikan perintah kepada kita
c. Melanggar aturan 34. Salah satu penyebab hati nurani dapat keliru adalah ……
d. Melaksanakan hati nurani a. berbagai pendapat dan pandangan yang kurang dipahami
e. Menolak sebuah peraturan b. karena suasana atau keadaan masyarakat yang kacau balau
c. karena manusia memiliki jiwa yang labil
28. Hati nurani dikatakan benar bila………… d. karena manusia seringkali memandang sesamanya rendah
a. Sesuai dengan waktu e. karena dalam diri manusia dipenuhi hawa nafsu
b. Sesuai dengan norma obyektif
c. Sesuai dengan kata hati 35. Membina suara hati dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut…..
d. Sesuai dengan kepastian a. berdoa, bersyukur, tolong menolong dan beramal
e. Sesuai dengan norma subyektif b. membaca kitab suci, buku-buku rohani, ikut kegiatan rohani, koreksi diri/intropeksi
c. mandiri, bertanggungjawab, jujur, rajin ke gereja, suka beramal
29. Salah satu perbuatan Roh adalah……………. d. tegas, sopan, penuh pengabdian, petualang,bertanggungjawab
a. Cabul e. rekoleksi, retret, berderma, pembinaan iman, rajin kegiatan gereja
b. Duka cita
c. Sihir 36. Hidup menurut daging dan hidup menurut Roh terdapat dalam kitab suci yaitu …..
d. Nafsu a. Galatia 1: 16-25
e. Kasih b. Galatia 2: 16-25
c. Galatia 3: 15-25
30. Salah satu cara membina hati nurani, mencari keterangan pada sumber yang baik, yaitu melalui.. d. Galatia 4: 16-25
a. koreksi diri e. Galatia 5: 16-25
b. membaca Kitab Suci
c. Berdoa
3/X/U/UUS/GASAL/2013
37. Manakah bentuk hidup menurut daging seperti diceritakan dalam surat Galatia? 43. Salah satu cara yang tepat untuk membina sikap kritis terhadap perubahan yang terjadi di nasyarakat adalah
a. percabulan, hawa nafsu, suka cita, sihir, berhala, dengki, pesta pora dengan ……
b. percabulan, hawa nafsu, percideraan, roh pemecah, iri hati, amarah, pesta pora dan sihir a. berlangganan Koran untuk mengetahui situasi dunia
c. hawa nafsu, rendah hati, kikir, egois, amarah, dengki, dusta, dan pesta pora b. ikut terlibat dalam forum dialog dan ceramah pada tingkat nasional
d. egois, dengki, mabuk, tamak, roh pemecah, pesta pora, percabulan, hawa nafsu, tulus c. bertanya dan belajar banyak dari orang yang berpengalaman di bidang media
e. setia, tamak, dengki, cabul, egois, pesta pora, hawa nafsu, rendah diri, pembangkang d. menonton semua acara televise untuk bisa mencari solusi pemecahan kasus
e. berlangganan siaran televise internasional
38. Hidup dalam Roh menurut surat Galatia, berarti hidup di bawah bimbingan …..
a. orang suci 44. Tujuan utama manusia diajak untuk mentaati hukum Taurat adalah untuk ….
b. orang beriman
c. orang kudus a. kemakmuran manusia
d. Kristus b. kehidupan manusia
e. Roh c. ketentraman manusia
d. keselamatan manusia
39. Dapat memilah-milah mana yang benar mana yang salah, mana yang baik mana yang buruk, mana yang positif e. kesetiaan manusia
dan mana yang negative adalah arti dari …..
a. jujur 45. Berbicara tentang hukum Taurat juga tertulis dalam teks Kitab Suci yaitu …..
b. adil a. Markus 1: 23-28
c. reformasi b. Markus 2: 23-28
d. kreatif c. Markus 3: 23-28
e. kritis d. Markus 4: 23-28
e. Markus 5: 23-28
40. Pengaruh positif dari media antara lain ……
a. mendekatkan manusia dengan sesamanya, pikiran menjadi terbuka, mutu dan pola pemberitaan lebih baik Essay
b. membuat manusia dewasa, bertanggungjawab dan berpikiran kritis
c. membuka wawasan manusia akan dunia dan lingkungan sekitarnya Jawablah soal-soal di bawah ini pada lembar jawaban yang telah disediakan!
d. memberikan peluang pekerjaan, pendidikan dan juga relasi yang lebih baik
e. penghasilan lebih tinggi, keuntungan usaha lebih baik dan manusia hidup lebih layak 1. Sebutkan 4 pengaruh positif dari media!
2. Bagaimana cara untuk membina sikap kritis!
41. Pengaruh media yang tidak disadari oleh manusia adalah berkaitan dengan…… 3. Jelaskan 2 pengertian ideology!
a. budaya baru dan cara pikir yang tertata
4. Sebutkan macam-macam ideology!
b. budaya baru dan cara hidup baru
c. budaya baru dan ilmu baru 5. Jelaskan kelompok dan aliran FARISI, SADUKI, ESENI, ZELOT, yang hidup di Palestina pada jaman Yesus!
d. budaya baru dan cara piker baru
e. budaya baru dan pandangan baru

42. Pengaruh negatif dari media dalam dunia bisnis mengakibatkan prilaku manusia menjadi …
a. lupa diri dan tinggi hati
b. egois dan tertutup
c. konsumerisme, materialism dan hedonism
d. konsumerisme dan materialism
e. liberalism dan komunisme

Anda mungkin juga menyukai