Sop Pemeriksaan Bja Dengan Dopler

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

SOP PEMERIKSAAN BJA DENGAN DOPLER

No.Dokumen :

No.Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman :
Disetujui Oleh,
Kepala Puskesmas beji
dr. Y. B. Hardjono
Puskesmas beji NIP. 19600709 198703 1 008

Pemeriksaan BJA dengan Dopler adalah pemeriksaan yang dilakukan pada akhir
1.Pengertian Trimester 1 dan setiap kali kunjungan antenatal yang berguna untuk mengetahui
terjadinya gawat janin .

2.Tujuan Sebagai pedoman dalam melakukan pemeriksaan BJA dengan Dopler .

3.Kebijakan Di bawah tanggungjawab dan pengawasan dokter dan bidan.

4.Referensi Buku Pedoman Pelayanan Antenatal Terpadu.

1. PERALATAN
a. Jelly
b. Tissue
c. Bengkok
5.Prosedur/Langkah
d. Dopler
e. Selimut
2. INSTRUKSI
a. Lakukan persiapan alat

SOP PEMERIKSAAN BJA DENGAN DOPLER


No.Dokumen :

No.Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman :
b. Lakukan persiapan pasien
c. Atur posisi terlentang
d. Pakaian bagian bawah pasien digulung keatas dan ditutup selimut
e. Cuci tangan sebelum dan sesudah pemeriksaan
f. Lakukan palpasi (pemeriksaan Leopold) untuk mengetahui usia
kehamilan dan letak punggung bayi
g. Probe dopler diberi jelly secukupnya
h. Letakkan probe dopler didaerah punggung bayi
i. Hitung BJA selama 1 menit
j. Pasien dirapikan kembali, sambil diberitahu hasil pemeriksaannya
k. Peralatan dibereskan ke tempat semula
l. Catat hasil pemeriksaan di status pasien

6.Unit Terkait Puskesmas,Pustu dan Polindes

Anda mungkin juga menyukai