Magang 2
Magang 2
Disusun Oleh :
NIS : 0059496723
2021/2022
1
i
HALAMAN PERSETUJUAN
ASUHAN KEPERAWATAN PADA An.C DENGAN DIAGNOSA
URTIKARIA DI KLINIK PRATAMA KASIH IBU
Pada tanggal .
Mengetahui,
Kepala SMK Putera Puteri Cendikia
Uswatun Chasanah,S,ST,M.Kes
NIK : 1991204201500
ii
HALAMAN PENGESAHAN
ASUHAN KEPERAWATAN An.C DENGAN DIAGNOSA
URTIKARIA DI KLINIK PRATAMA KASIH IBU
Laporan Praktik Kerja Klinik ini telah disetujui oleh guru pembimbing untuk
mengikuti ujian kompetensi sidang Praktik Kerja Klinik.
Pada tanggal.
Penguji I Penguji II
Mengetahui,
Kepala SMK Putera Puteri Cendikia
Uswatun Chasanah,S,ST,M,Kes
NIK : 19912042015001
iii
KATA PENGANTAR
Dengan mengucapkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas
rahmat,karunia dan berkah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan
Praktik Kerja Klinik di Klinik pratama kasih ibu. Laporan ini dibuat berdasarkan
kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan selama berada di klinik. Laporan ini disusun
sebagai pertanggung jawaban selama prakerin dan berfungsi sebagai acuan dalam
ujian yang dilaksanakan praktik di klinik.
Pelaksanaan Praktik Kerja Klinik dapat berjalan lancar karena adanya
dukungan kerjasama yang baik dari berbagai pihak. Pada kesempatan kali ini
penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada :
1. Ibu Uswatun Chasanah,S.ST, M.Kes selaku kepala sekolah SMK Putera Puteri
Cendikia dan penguji proposal.
2. Ibu Hj.Masnion HSB Selaku pimpinan Klinik Bidan Sri.
3. Ibu Wiwin Zarianti,S.Pd selaku guru pembimbing dan penguji proposal.
4 . Kk Melda A.Md.Keb selaku pembimbing pada Klinik Bidan Sri.
5. Seluruh staff dan karyawan Klinik Bidan Sri Pangkalan Kerinci.
6. Seluruh staff dan dewan guru SMK Putera Puteri Cendikia.
7. Orang tua dan seluruh orang terdekat penulis yang membantu hingga
terselesainya Laporan Praktik Kerja Klinik.
8. Kakak,adik dan teman-teman di sekolah SMK Putera Puteri Cendikia.
Penulis sangat menyadari akan kekurangan-kekurangan dalam penulisan
laporan ini yang harus dibenahi,oleh karenanya penulis sangat mengharapkan
masukan,kritik dan saran yang bersifat memotivasi dan membangun guna
sempurnanya laporan ini di kemudian hari.
Akhir kata penulis memohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan
dari laporan ini. Penulis juga sangat berharap semoga Laporan Praktik Kerja
Klinik ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL
HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................ i
HALAMAN PENGESAHAN .......................................................... .i
SURAT PERNYATAAN ................................................................. iii
KATA PENGANTAR ......................................................................iv
DAFTAR ISI .................................................................................... v
BAB 1 PENDAHULUAN................................................................. ............................ 1
A. Latar Belakang ....................................................................... 1
1. Definisi............................................................................. 16
2. Etiologi............................................................................. 17
vi
3. Patofisiologi ..................................................................... 18
4. Pathway............................................................................19
B. Saran ...................................................................................... 29
a. Tujuan umum
1
2
b. Tujuan khusus
2. Mampu bekerja sama dengan orang lain dalam satu tim sehingga
diperoleh manfaat bersama.
b. Misi
Kami bertekad memberikan pelayanan kesehatan kepada
masyarakat luas :
- Dikelola oleh sumber daya manusia yang kompeten.
- Membantu dan mendukung program pemerintahan dalam hal
kesehatan yang optimal.
- Berkembang meningkatkan kesejahteraan bersama karyawan
dan menjadikan pelayanan jasa kesehatan kebanggaan bagi
karyawan.
- Selalu mengikuti perkembangan pada dunia kesehatan.
- Customer service kami akan selalu terbuka dan menghormati
saran dan keluhan dari pasien dan juga dengan mitra kerja.
3
4
b. Rawat Jalan
Semua penyakit yang terlalu parah dirujuk ke Rumah Sakit
Efarina, RSUD Selasih, Rumah Sakit Amalia Medika.
Prosedur pasien rawat jalan :
1. Keluarga pasien datang ke klinik, keluarga meminta bidan
datang ke rumah pasien dikarenakan pasien tidak dapat
berjalan ke klinik. Setelah bidan datang kerumah pasien,
kemudian tanyakan keluhannya, sesudah mengetahui
keluhannya, lakukan tindakan selanjutnya.
2. Kemudian jika tidak ada perubahan pada kondisi pasien,
pasien bisa dirujuk ke Rumah Sakit Efarina, RSUD
Selasih,atauRumah Sakit Amalia Medika.
Alur Rujukan :
Dari klinik → RS. Kab/Kota → RS. Provinsi → RS. Pusat.
5
DIREKTUR
HJ. MASNINON HSB
ADMIN
PENGEMBANGAN
ADMIN DOKTER KARIER
MELDA ANISA
MUSHALIFAH
Amd.Keb GUSELDA
d. Menghitung pernapasan.
6
7
a. Termometer Digital
PROSEDUR KERJA :
b) MemeriksaTekananDarah
Mengukur tekanan darah pasien melalui permukaan dinding arteri
dengan menggunakan alat sphygmomanometer dengan manset yang
lazim disebut tensimeter.Orang dewasa dengan kondisi tubuh sehat
8
c. Handscoon.
PROSEDUR KERJA :
a. Pakai hand scoon.
b. Menjelaskan prosedur tindakan pada pasien.
c. Gulung lengan baju pasien ke atas.
d. Pasang manset pada lengan pasien.
e. Raba nadi arteri radialis dengan jari tangan.
f. Bola karet di pompa.
g. Kunci udara di sphygmomanometer .
h. Pompa bola karet sehingga tidak teraba lagi detak nadi arteri
radialis.
i. Buka keran pengunci udara sehingga jarum turun.
j. Dengarkan detak dimana menunjukkan skala hasil tensi.
k. Lepaskan handscoon dan cuci tangan.
l. Catat hasil pemeriksaan pada buku catatan TTV.
c) MenghitungDenyutNadi
9
c. Handscoon.
PROSEDUR KERJA :
a. Pakai hand scoon.
b. Jelaskanprosedur Tindakan kepadapasien.
c. Jaritelunjuk, jaritengah, dan jarimanisdiletakkan pada
pergelangantanganpasien.
d. Raba arteri radialis sekitarsatumenit dan hitungberapa kali
berdetak.
e. Lepas hand scoon.
f. Catathasilpemeriksaan pada bukucatatan TTV.
d) Menghitung Pernapasan
Bernafas adalah pengambilan O2 oleh tubuh dan membuang CO2
dari dalam tubuh keluar. Secara normal, orang biasa bernapas 16-20
kali per menit.
a. Bukucatatan TTV.
b. Handscoon.
c. Jam tangan
PROSEDUR KERJA :
a. Pakai handscoon.
Melakukan Sterilisasi
f. Gunting perban.
g. Kom.
PROSEDUR KERJA :
Perawatan Luka
a. Pinsetcirrurgis.
b. Pinset anatomis.
c. Kasasteril.
d. Gunting perban atau plester.
e. Bengkok.
f. Larutan H2O2, savlon/lisol atau larutan lainnya yang sesuai
kebutuhan.
g. Handscoon.
12
PROSEDUR KERJA :
a. Cuci tangan.
b. Pakai handscoon.
m. Bereskan alat.
2. Apron panjang
3. Kateter urin
8. Sanitary pads
1. Laringoskop neonates
2. Sungkupoksigen neonates
4. Epinefrin
5. Spuit 1 cc dan 3 cc
6. Pipaorogastrik
7. Guntingplester
8. Tabungoksigen
14
PROSEDUR KERJA :
1. Mencuci tangan
2. Dekatkan alat yang sudah disiapkan sesuai pemakaian
3. Pasang alas kasur
4. Pasang laken/sprei besar
ANC
Anc ( ante natal care) adalah pemeriksaan kehamilan yang dilakukan
oleh dokter atau bidan untuk mengoktimalkan kesehatan mental dan fisik
dari ibu hamil.
PERSIAPAN ALAT:
1. persiapan ruangan dan alat lengkap,alat pemeriksaan (timbangan,ukuran
panggul,tensi,dan alat suntik).
2. persiapan vaksin TT dalam cold chain,tablet fe dan vitamin.
3. pelaksanaan pemeriksaan dan tindakan.
4. penyuluhan.
5. pencatatan / rujukan.
PELAKSANAAN:
15
1. DEFINISI
2. ETIOLOGI
16
17
etanercept
Candesartan
Produk darah
Methylprednisolone
Paracetamol
Hyaluronidase epidural
Alergen
lainnya Debu, tungau, latex
Etiologi Defisiensi
Nonalergik Vitamin Besi, folat, B12
18
Leukemia, limfoma
Penyakit Vaskulitis
Penyebab
Lainnya Stres, idiopatik
3. PATOFISIOLOGI
4. PATHWAY
20
1. IDENTITAS
Identitas pasien :
Nama : An. C
Umur : 14 tahun
Agama : Islam
Pendidikan : SMP
Pekerjaan : Pelajar
Alamat : BTN
Nama : Ny.j
Umur : 36 tahun
Agama : Islam
Pendidikan : SMA
Pekerjaan : IRT
Riwayat Kesehatan
Keluhan utama
Pemeriksaan fisik
Kesadaran : Lemah
Penampilan : Lemah
Tanda-tanda vital : TD :-
R : 20 x/ m
22
N : 80 x/ m
S :37°C
Kepala
Bentuk : Simetris
Keadaan : Bersih
Kebersihan : Bersih
Mata
Scelera : Bersih
Pupil : Normal
Konjungtiva : Normal
Kebersihan : Bersih
Telinga
Kebersihan : Bersih
Hidung
Kesimetrisan : Simetris
Kebersihan : Bersih
Mulut
Bicara : Normal
Leher
Bentuk : Simetris
Kebersihan : Bersih
Dada
Bentuk : Simetris
Kebersihan : Bersih
Abdomen
Bentuk : Simetris
Ekstremitas
Warna : Pucat
Kelembaban : Lembab
Tekstur : Halus
Turgor : Baik
Lesi : Tidak
26
1. Pola Makan
a.Frekuensi 3x sehari 2x sehari
b.Waktu makan Pagi,siang,malam Pagi,Sore
c. Porsi makan yang 1 porsi ½ porsi
dihabiskan
d. Jenis makanan Nasi,sayur,ikan,daging Bubur,sayur,Ikan,buah
e. Keluhan - Kurang nafsu makan
2. Pola Minum
a. Frekuensi minum 4-5 x sehari 3-4 x sehari
b. Jumlah minum 4-5 gelas 4 gelas
c. Jenis minuman Air putih dan berwarna Air putih
d. Keluhan - -
4. Pola Eliminasi
BAB
a.Frekuensi 1-2 x sehari 1-2 x sehari
b.Konsisten Lunak Lunak
c. Warna Kuning Kuning
d. Bau Khas Khas
e. Keluhan -
5. BAK
a.Frekuensi 3-4 x sehari 3-4 x sehari
b. Warna Kuning Kuning
c. Bau Pesing Pesing
d. Keluhan - -
b. ANALISIS DATA
2. DS :
-Klien mengatakan rasa gatal
kumat setiap mengkonsumsi Terpapar allergen Resiko kerusakan kulit
makanan seafood
DO : gatal terlihat disekitar
leher dan tangan
3. DS :
-Klien mengeluh tidak bisa
tidur pada malam hari karena Pruritus nocturnal Gangguan pola tidur
gatal
DO :
-pasien terlihat lesu,
lingkaran mata tampak
menghitam Pruritus
nocturnal Gangguan pola
tidur
1.Gangguan integritas kulit b/d infeksi pada kulit d/d Klien mengeluh
bentol kemerahan dan gatal pada bagian tubuh tertentu, kien mengeluh demam,
bekas garukan terlihat seperti luka, eritema, papul, dan plak (+), TTV : Temp 38
C, HR: 80 x/i, RR: 24x/i, TD 120/80 mmHg, Hasil lab : Leuksosit darah
12.000/mm
2.Gangguan citra tubuh b/d Penampang kulit tidak bagus d/d Klien
mengeluh bentol kemerahan dan gatal pada bagian tubuh tertentu, Klien
mengatakan rasa gatal kumat setiap mengkonsumsi makanan seafood, Klien
mengatakan terkadang merasa malu bertemu dengan orang-orang disekitarnya,
gatal terlihat disekitar leher dan tangan, bekas garukan terlihat seperti luka
3.Gangguan pola tidur b/d pruritus d/d Klien mengeluh tidak bisa tidur
pada malam hari karena gatal, pasien terlihat lesu, lingkaran mata tampak
menghitam.
29
BAB V
PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran
2. Sekolah
3. Penulis
DAFTAR PUSTAKA
PENGERTIAN
https://www.klikdokter.com/penyakit/urtikaria
https://id.search.yahoo.com/search?fr=mcafee&type=E210ID885G0&p=URTIKA
RIA
ETIOLOGI
https://www.alomedika.com/penyakit/dermatovenereologi/urtikaria/etiologi
https://id.search.yahoo.com/search;_ylt=Awrx1cn6lzViU1IAVgPLQwx.;_ylc=X1
MDMjExNDczMzAwMwRfcgMyBGZyA21jYWZlZQRmcjIDc2ItdG9wBGdwc
mlkA1ZDYnFldndSVGwya244QlhwMkV5OUEEbl9yc2x0AzAEbl9zdWdnAzA
Eb3JpZ2luA2lkLnNlYXJjaC55YWhvby5jb20EcG9zAzAEcHFzdHIDBHBxc3Ry
bAMwBHFzdHJsAzE4BHF1ZXJ5A1VSVElLQVJJQSUyMEVUSU9MT0dJBH
Rfc3RtcAMxNjQ3Njc5OTIz?p=URTIKARIA+ETIOLOGI&fr2=sb-
top&fr=mcafee&type=E210ID885G0
PATOFISIOLOGI
https://id.search.yahoo.com/search;_ylt=Awrx07S4mjVi3n8ANgfLQwx.;_ylu=Y2
9sbwNzZzMEcG9zAzEEdnRpZAMEc2VjA3Fydw--
?type=E210ID885G0&fr=mcafee&ei=UTF-
8&p=patofisiologi+urtikaria&fr2=12642
https://www.alomedika.com/penyakit/dermatovenereologi/urtikaria/patofisiologi
pathway
https://0.academia-
photos.com/attachment_thumbnails/53996031/mini_magick20190118-27352-
171cm8m.png?1547858451
31
DAFTAR LAMPIRAN
FASILITAS RUANGAN KLINIK PRATAMA KASIH IBU
32