Xii Akl1

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 41

LAPORAN

PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)


DI BANK BPR PALIMANAN
PERKREDITAN RAKYAT
Disusun sebagai syarat untuk mengikuti sidang PKL
AKUNTANSI
Tahun Pelajaran 2021/2022

Di susun oleh:

Nama Siswa : RAHAYU RAHMAWATI


Nomor Induk Siswa : 202110177
Kompetensi Keahlian : Akuntansi Keuangan Lembaga
Tahun Pelajaran : 2022/2023

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) PGRI 1 PALIMANAN


KOMPETENSI KEAHLIAN : AKUNTANSI KEUANGAN LEMBAGA
Jl.Raden Gilap Karanganyar Palimanan-Cirebon 4561
Telp (0231)341203 – 343726
E-mail : [email protected]
Tahun 2022
LEMBAR PENGESAHAN IDUKA

Laporan Ini Di Setujui Oleh :

Pembimbing Iduka :

Pembimbing:

AGUNG NUGRAHA.,S.E.

Mengetahui :
Kepala/pimpinan IDUKA

SOLEH SUDIANA.,S.E.

i
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH

Laporan ini Disetujui oleh :

Pihak Sekolah :

Tanggal Diterima :

Tanggal Disetujui :

PEMBIMBING
AKUNTANSI DAN KEUANGAN KEPALA PROGRAM
LEMBAGA

JUBAEDAH.,S.E MARIA ULFAH.,S.Pd.

Mengetahui :

KEPALA SEKOLAH
SMK PGRI 1 PALIMANAN

DETI SUSILAWATI S.Pd


NPA.PGRI.10221100996

ii
IDENTITAS SISWA

1. Nama Siswa : Rahayu Rahmawati


2. Tempat / Tgl Lahir : Cirebon,21 Maret 2006
3. Jenis Kelamin : Perempuan
4. Golongan Darah :O
5. Agama : Islam
6. Nomor Induk Siswa : 202110177
7. Nomor induk siswa Nasional (NISN) : 0051612013
8. Alamat Siswa : Desa pegagan,jalan Dr.Setia
Budi RT 01/RW 02 Kec.
Palimanan kab. Cirebon
9. No.HP :
10. Nama Orang Tu : Krisdiantoro
11. Alamat Orang Tua : Desa Pegagan,Jalan Dr.
Setia Budi RT 01/RW 02
kec.Palimanan kab. Cirebon

Palimanan,30 September 2022


Kepala Sekolah

Pas foto

3 x 4 CM

DETI SUSILAWATI,S.Pd
NPA.PGRI.10221100996

iii
IDENTITAS INDUSTRI DAN DUNIA KERJA (IDUKA)

1. Nama Dunia Usaha/Industri : Bank BPR Palimanan


2. Jenis Usaha : Simpan pinjam
3. Alamat :JL. DR.Setiabud No.65,Pegagan, Kec.
Palimanan Kab,Cirebon,Jawa Barat 45161
4. Nomor Telepon / Faximile :
5. Store manager : 0231341345
6. Nama Pembimbing IDUKA : Agung Nugraha
7. Nama Pembimbing Sekolah : Jubaedah.,S.E
8. Bagian / Divisi / Lokasi :

iv
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN IDUKA ............................................................... i


LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH ......................................................... ii
LEMBAR DATA SISWA ................................................................................ iii
LEMBAR IDENTITAS DUNIA USAHA DU/DI .......................................... iv
DAFTAR ISI ..................................................................................................... v
KATA PENGANTAR ...................................................................................... vii
BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. 1
1.1.Latar Belakang PKL......................................................................... 1
1.2.Pengertian Praktik Kerja lapangan (PKL) ....................................... 2
1.3.Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ............................................ 2
1.4.Waktu Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ........................ 3
BAB II URAIAN UMUM ................................................................................. 4
2.1 Sejarah Perusahaan............. ............................................................. 4
2.2 Struktur Organisasi Perusahaan ....................................................... 5
BAB III PEMBAHASAN .................................................................................. 6

3.1 Landasan Teori ....................................................................................... 6


3.1.1.Pengertian mesin printer passbook.......................................... 6
3.1.2.Jenis-Jenis mesin printer passbook ......................................... 6
3.1.3.Kelebihan Mesin Printer passbook ......................................... 8
3.1.4.Contoh Mesin printer passbook .............................................. 8
3.2 Pelaksanaan Kegiatan............................................................................. 9
3.2.1 Agenda Harian ........................................................................ 9
3.2.2 Laporan Berkala ...................................................................... 9
BAB IV PENUTUP ........................................................................................... 27
4.1 Kesimpulan PKL .............................................................................. 27
4.2 Saran-Saran ...................................................................................... 27
4.3 Kendala-Kendala Selama PKL ........................................................ 28

v
LAMPIRAN-LAMPIRAN

1. Data Siswa
2. Jurnal Kegiatan
3. Daftar Hadir
4. Surat-Surta Bukti Prakerin

vi
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala hidayah dan rahmat-Nya,
sehingga dapat melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) yang bertempat di
BANK BPR PALIMANAN selama 3 bulan dengan baik, sekaligus dapat
menyusun laporan ini sebagai kewajiban pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan
(PKL) di BANK BPR PALIMANAN.
Manfaat diadakannya Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini, dapat
menambah wawasan dan pengalaman, serta dapat mempraktikkan PKL ini,
sehingga penulis tidak canggung dalam pelaksanaan PKL ini. Laporan ini
merupakan bukti tertulis bahwa penulis telah melaksanakan kegiatan Praktik
Kerja Industri di tempat ini.
Saya mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah
membantu, membimbing dan memberikan dukungan kepada Saya dalam
pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini, yaitu diantaranya :

1. Ibu DETI SUSILAWATI.,S.Pd. selaku kepala SMK PGRI 1


PALIMANAN

2. Bapak SHOLEH SUDIANA, selaku kepala cabang

3. Bapak AGUNG NUGRAHA , selaku Pembimbing IDUKA

4. Ibu JUBAEDAH S.E, Selaku pembimbing sekolah SMK PGRI 1


PALIMANAN

5. Ibu NITA HAYATI, selaku teller

6. Pa YUDI ANTORO, selaku admin kredit

7. Ibu DEDEH KURNIASIH, selaku pembukuan & umum

8. Ibu BEBBY SEHAN AP, selaku customer servis

vii
Terimakasih kepada semua pihak,yang telah membimbing dari awal
mulainya pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL), sampai dengan selesainya
Praktik Kerja Lapangan (PKL).

Cirebon,30 September 2022

Penulis

RAHAYU RAHMAWATI

viii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang PKL

Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah kegiatan pendidikan, pelatihan dan


pembelajaran yang dilaksanakan di Dunia Usaha Atau Dunia Industri dalam
upaya pendekatan ataupun untuk meningkatkan mutu siswa – siswi Sekolah
Menengah Kejuruan (SMK) dengan kompetensi (kemampuan) siswa sesuai
bidangnya dan juga menambah bekal untuk masa yang akan datang guna
memasuki dunia kerja yang semakin banyak serta ketat dalam persaingannya
seperti di masa sekarang ini.
Dalam pelaksanaannya dilakukan dengan prosedur tertentu, bagi siswa
yang bertujuan untuk magang disuatu tempat kerja, baik dunia usaha maupun
didunia industri setidaknya sudah memiliki kemampuan dasar sesuai bidang yang
digelutinya atau sudah mendapatkan bekal dari pembimbing disekolah untuk
memiliki ilmu-ilmu dasar yang akan diterapkan dalam dunia usaha atau dunia
Industri. Alasan utama mengapa para siswa-siswi harus memiliki bekal ilmu
pengetahuan dasar sesuai bidangnya agar dalam pelaksanaan Praktek Kerja
Lapangani tidak mengalami kendala dalam penerapan Ilmu Pengetahuan dasar
yang kemungkinan besar dalam proses praktek kerja industri mendapatkan ilmu-
ilmu baru yang tidak diajarkan di Lembaga Kejuruan terkait.
Dalam pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan ini diharapkan setiap siswa –
siswi mampu mengikuti kegiatan kerja serta memahami kegiatan kerja yang
dilakukan di dunia Usaha ataupun di dunia Industri agar siswa – siswi tersebut
dapat mencapai serta mendapatkan sesuatu yang baik dan berguna bagi dirinya
serta agar siswa – siswi tersebut mampu menunjukan kinerjanya secara maksimal
apa yang telah dilakukannya selama berada di dunia Usaha atau dunia Industri

1
2

sehingga mampu membuat dirinya diperhitungkan di dunia usaha atau


dunia industri.
Praktik Kerja Lapangan (PKL) memberikan dan sekaligus mengajarkan
kepada anak didik akan dan bagaimana kehidupan di dunia kerja. Disamping
ajang uji coba ilmu yang ia pelajari.

Siswa diharapkan mampu memahami tentang bagaimana tata dan aturan


di dunia industri/usaha, sehingga ketika ia nantinya tamat ia sudah benar-benar
siap bekerja baik secara keilmuan maupun secara kejiwaan dan mental.
1.2 Pengertian Praktik Kerja Lapangan (PKL)
Praktek Kerja Lapangan adalah salah satu bentuk emplementasi
secara sistematis dan sinkron antara program pendidikan di sekolah dengan
program penguasaan keahlian yang diperoleh melalui kegiatan kerja secara
langsung didunia kerja untuk mencapai tingkat keahlian tertentu.
Disamping dunia usaha , Praktek Kerja Lapangan ( PKL ) Dapat
memberikan keuntungan pada pelaksanaan itu sendiri yaitu sekolah, karena
keahlian yang tidak diajarkan di sekolahan bias didapat didunia usaha ,
sehingga dengan adanya Praktek Kerja Lapangan ( PKL ) dapat
meningkatkan mutu dan relevensi Pendidikan Menengah Atas yang dapat
diarahkan untuk mengembangkan suatu system yang mantap antara dunia
pendidikan dan dunia usaha.
1.3 Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL)
1. Untuk memperkenalkan siswa pada dunia usaha,
2. Menumbuhkan & meningkatkan sikap profosional yang diperlukan
siswa
3. untuk memasuki dunia usaha,
4. Meningkatkan daya kreasi dan produktifitas tehadap siswa sebagai
5. persiapan dalam menghadapi atau memasuki dunia usaha yang
6. sesungguhnya,
3

7. Menambah wawasan dan Pandangan Siswa terhadap jenis-jenis


pekerjaan pada tempat dimana Siswa melaksanakan Praktek Kerja
Lapangan (PKL).

1.4 Waktu Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL)

PKL dilaksanakan pada tanggal 1 Juli sampai dengan 30


September 2022 di BANK BPR PALIMANAN,yang beralamat di Jl. DR
Setiabudi, Ds.Pegagan,Kec.Palimanan,Kab.Cirebon,Selama PKL Penulis
ditempatkan sebagai .

JAM KERJA
JAM JAM
JAM PULANG
DATANG ISTIRAHAT
Shif 1 Shif 2 Shif 1 Shif 2 Shif 1 Shif 2

MINGGU LIBUR
SENIN 08:45 12:00 _ _ 12:00 16:00

SELASA 08:45 12:00 _ _ 12:00 16:00

RABU 08:45 12:00 _ _ 12:00 16:00

KAMIS 08:45 12:00 _ _ 12:00 16:00

JUM'AT 08:45 12:00 _ _ 12:00 16:00

SABTU LIBUR

Cirebon, 30 September 2022


Pembimbing IDUKA

( AGUNG NUGRAHA )
BAB II
URAIAN UMUM

2.1 Sejarah Perusahaan


BANK PERKREDITAN RAKYAT (BPR)
Berawal dari keinginan untuk membantu para petani, pegawai, dan buruh
untuk melepaskan diri dari jerat pelepas uang (rentenir) yang memberikan kredit
dengan bunga tinggi, lembaga perkreditan rakyat mulai didirikan. Sekilas dapat
dipaparkan runtutan sejarah BPR. Abad ke-19 dibentuk Lumbung Desa, Bank
Desa, Bank Tani, dan Bank Dagang Desa. Pasca Kemerdekaan Indonesia
didirikan Bank Pasar, Bank Karya Produksi Desa (BKPD) Awal 1970 an
didirikan Lembaga Dana Kredit Pedesaan (LDKP) oleh Pemerintah Daerah.
1988 Pemerintah mengeluarkan Paket Kebijakan Oktober 1988 (PAKTO 1988)
melalui Keputusan Presiden RI No.38 yang menjadi momentum awal dari sikap
BPR-BPR yang baru kejelasan mengenai keberadaan dan kegiatan usaha
“Bank Perkreditan Peopleae atau BPR.1992 Undang-Undang No.7 tahun 1992
tentang Perbankan, BPR diberikan landasan hukum yang jelas sebagai salah satu
jenis bank selain Bank Umum.
PPÂ No.71/1992Â Badan Keuangan Bukan Bank yang telah memperoleh
izin usaha dari Menteri Keuangan dan lembaga-lembaga keuangan kecil seperti
Bank Desa, Lumbung Desa, Bank Pasar, Bank Pegawai, LPN, LPD, BKD, BKK,
KURK, LPK, BKPD, dan lembaga- lembaga lainnya yang dipersamakan dengan
itu dapat diberikan status sebagai BPR dengan memenuhi persyaratan dan tata
cara ditetapkan untuk menjadi BPR dalam jangka waktu sampai dengan 31
Oktober 1997, Tbk memiliki Visi & Misi sebagai berikut:
Visi:
Terwujudnya PERUMDA BPR yang tangguh dan dipercaya serta didukung
kinerja pegawai yang profesional dan berorientasi untuk menumbuhkan
perekonomian pedesaan dalam menuju masyarakat sejahtera.

4
5

Misi:
Meningkatkan kesempatan berusaha dan menumbuhkembangkan sektor ekonomi
masyarakat pedesaan melalui pelayanan jasa perbankan yang cepat, tepat, dan
aman;

Memberikan pelayanan terbaik dengan dukungan Teknologi Informasi yang


handal.

Memberikan manfaat yang optimal dan berkesinambungan kepada pemilik,


pengelola, nasabah dan masyarakat terimakasih

2.2 Struktur Organisasi Perusahaan

STRUKTUR ORGANISASI BANK BPR PALIMANAN


BAB III
PEMBAHASAN

1.1 Landasan Teori


1.1.1 Pengertian Mesin Printer Passbook
1.1.2 Printer Passbook adalah printer yang menggunakan pin dan
membutuhkan Ribbon (Pita) untuk menghasilkan tulisan di atas kertas.
Meskipun termasuk jenis printer dot matrix tapi teknologi yang dipakai
cukup canggih. Salah satunya adalah edge detection, printer Passbook
dapat mendeteksi batas-batas kertas / buku yang kita masukan. Jadi kita
tidak perlu menempatkan buku/ kertas pada posisi khusus. Untuk
Perbankan, printer jenis ini jelas sangat diperlukan untuk mempercepat
proses pelayanan. Kinerja Printer Passbook juga tidak terlalu berisik
dibandingkan jenis printer Dot Matrix lainnya, dan ukurannya pun
terbilang lebih kecil.
1.1.3 Jenis-Jenis Mesin Printer Passbook
Jenis mesin printer passbook yang dipakai ada 3 macam, antara lain
yaitu:
1. Mesin printer passbook Epson PLQ-30
Printer Passbook Epson PLQ-30 adalah Printer Passbook pengganti
PLQ-20 yang sudah tidak diproduksi lagi unit terbarunya. Sama
dengan Epson PLQ-20.
2. Mesin printer passbook Epson PLQ-20
Passbook Printer Epson PLQ-20 adalah salah satu jenis printer
DotMatrix yang memiliki 24 pin. Passbook ini memiliki
kemampuan untuk mencetak buku tabungan hingga ketebalan 2.6
mm. Tak hanya itu saja, Epson PLQ-20 juga memiliki kecepatan
tinggi hingga 480 cps, sehingga membuat pekerjaan lebih cepat
selesai.

6
7

Perangkat ini juga dilengkapi dengan fitur yang mampu mengatur


kertas dan jarak print secara otomatis. Sehingga proses percetakan
berjalan lancar dan hasilnya memuaskan. Printer ini juga berfungsi
untuk mencetak dokumen berukuran kecil seperti cek, giro, STNK,
BPKP, Surat Nikah, dan sebagainya.
Kelemahan dari printer Passbook Epson PLQ-20 yaitu terjadi eror
jika dipasang pada perangkat komputer dengan sistem operasi
Windows 7 ke atas. Hal ini dikarenakan Passbook Epson PLQ-20
dengan driver lama belum mendukung sistem operasi tersebut.
Solusinya, Anda perlu mendapatkan atau mendownload driver
Passbook Epson PLQ-20 versi terbaru sehingga bisa diinstal
dengan sukses di semua sistem operasi.
3. Mesin printer passbook Olivetti PR2 PLUS
Produk Passbook selanjutnya yang juga banyak digunakan yaitu
Olivetti PR2 Plus. Perangkat ini membantu kegiatan perbankan
untuk mencetak buku tabungan mulai dari satu lembar hingga
berlembar-lembar. Bentuknya yang kecil membuat passbook ini
terasa lebih simpel dan tidak memakan banyak tempat.
Menariknya, Olivetti PR2 Plus dilengkapi dengan scanner dua sisi,
sehingga membantu proses percetakan .
4. Mesin printer passbook Wincor
Printer passbook Wincor juga dijadikan pilihan passbook untuk
dunia perbankan, karenan fungsinya yang mampu mencetak
dokumen berupa buku tabungan dengan mudah dan cepat.
Memiliki sistem integrasi yang fleksibel, sehingga perangkat ini
mudah dioperasikan, bahkan oleh pemula. Harga jual passbook
Wincor juga lebih rendah jika dibandingkan merek lain seperti
Epson maupun Olivetti. Walaupun murah, namun kualitas Wincor
tidak murahan.
8

3.1.3. Kelebihan Mesin Printer Passbook


Beberapa kelebihan mesin printer passbook dibandingkan dengan mesin
lainnya antara lain yaitu:
a) Terkenal Lebih Awet
b) Harga pita Printer Passbook jauh lebih murah dibandingkan dengan
toner (tinta) untuk printer jenis inkjet dan laserjet.
c) Biaya Pemeliharaan dan Perbaikan Printer Passbook relatif murah.
d) Suku Cadang (spare part) melimpah.

3.1.4. Contoh Mesin Printer Passbook

1.1 Gambar Mesin Printer Passbook

Bagian-bagian dari mesin ini, antara lain yaitu:


a) Tampilan dari depan: terdiri dari customer display, operator display,
body mesin, dan bagian keyboard.
b) Bagian Printer: terdiri dari dari pita, roll kertas untuk struk belanja,
dan roll kertas untuk copy perusahaan.
c) Bagian laci (drawer) dipakai untuk menyimpan uang.
9

3.2 Pelaksanaan Kegiatan


3.2.1 Agenda harian

JURNAL KEGIATAN

Nama : Rahayu Rahmawati


Kompetensi Keahlian : Akuntansi
Keuangan LembagaTempat PKL : BANK BPR PALIMANAN
Uraian singkat mengenai
NO Hari/Tanggal pengalaman atau pekerjaan yang Nama Paraf
dilakukan
● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
● Mencari biodata nasabah
Jum'at/
1. dikomputer
01 Juli 2022
● Menulis bukti transaksi
penarikan maupun setoran
nasabah
● Pelayanan kepada nasabah
Sabtu/ 02 Juli
2. LIBUR
2022
Minggu/03 Juli
3. LIBUR
2022
10

● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Senin/ ● Menyusun buku tabungan
4.
04 Juli 2022 yaitu penutupan tabungan
maupun pemindah Bukuan
disesuaikan sesuai
tanggal,bulan,dan tahun nya
● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Selasa/ ● Men fotocopy berkas berkas
5.
05 Juli 2022 yang berisi laporan perkreditan
nasabah
● Pelayanan kepada nasabah
● Menulis nota transaksi
● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Rabu/
6. ● Menulis nota transaksi
06 Juli 2022
penarikan/setoran milik
nasabah(Pelayanan
nasabah)
● Absen masuk
● Persiapan
Kamis/ ● Do'a bersama dan briefing
7.
07 Juli 2022 ● Menulis nota transaksi
penarikan oleh admin kredit
karna akan ada pencairan dana
11

● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Jum'at/
8. ● Menyusun penutupan buku
08 Juli 2022
tabungan para nasabah
disesuaikan sesuai dengan
tanggal,bulan,dan tahun
Sabtu/ 09 Juli
9. LIBUR
2022
Minggu/ 10 Juli
LIBUR
2022
● Absen masuk
Senin/ ● Persiapan
10.
11 Juli 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Selasa/
11. ● Menyusun PK (berkas-berkas
12 Juli 2022
para nasabah) serta diurutkan
sesuai kodenya masing - masing
dan penempatannya
● Absen masuk
● Do'a bersama dan briefing
● Menempelkan kertas kode pada
Rabu/
12. setiap barang di kantor karna
13 Juli 2022
barang yang di kasih kode
tersebut merupakan barang
milik perusahaan
12

● Absen masuk
● Persiapan
Kamis/
13. ● Do'a bersama dan briefing
14 Juli 2022
● Mencari kode PK nasabah
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
● Menyusun buku tabungan
Jum'at/
14. nasabah yaitu pada bagian
15 Juli 2022
penutupan tabungan dan
diurutkan sesuai
tanggal,bulan,tahun dari
angka yang terkecil dahulu

Sabtu/ 16 Juli
15. LIBUR
2022

Minggu/ 17 Juli
16. LIBUR
2022

● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Senin/
17. ● Merapihkan struk toup-up
18 Juli 2022
bukti transferan nasabah
diurutkan sesuai
tanggal,bulan,dan tahun
● Absen masuk
Selasa/ ● Persiapan
18.
19 Juli 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Menginput data nasabah
13

● Absen masuk
● Persiapan
Rabu/ ● Do'a bersama dan briefing
19.
20 Juli 2022 ● Menulis slip bukti transaksi
penarikan maupun setoran
kepada nasabah
● Absen masuk
● Persiapan
Kamis/ ● Do'a bersama dan briefing
20.
21 Juli 2022 ● Menfotocopy KTP para
nasabah untuk proses
pencairan kredit
● Absen masuk
Jum'at/ ● Persiapan
21.
22 Juli 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
Sabtu/ 23 Juli
22. LIBUR
2022
Minggu/ 24 Juli
23. LIBUR
2022
● Absen masuk
● Persiapan
Senin/ ● Do'a bersama dan briefing
24.
25 Juli 2022 ● Membantu menuliskan slip
bukti transaksi penarikan pada
admin kredit
14

● Absen masuk
● Persiapan
Selasa/ ● Do'a bersama dan briefing
25.
26 Juli 2022 ● Menfotocopy formulir-
formulir"pendebet an kredit
ATM"
● Absen masuk
Rabu/ ● Persiapan
26.
27 Juli 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Kamis/
27. ● Mencari identitas nasabah
28 Juli 2022
yang datanya sudah tertera
dikomputer lalu mencatat nya
kembali dalam buku agunan
● Absen masuk
Jum'at/ ● Persiapan
28.
29 Juli 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah

Sabtu/ 30 Juli
29. LIBUR
2022

Minggu/ 31 Juli
30. LIBUR
2022
15

● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Senin/ ● Menstempelkan"stempel
31.
01 Agustus 2022 asli"pada KTP yang tercantum
pada berkas pembukaan
tabungan anak
sekolah(TANAS)
● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Selasa/
32. ● Menggantikan nama kota
02 Agustus 2022
yang ada di berkas
pembukaan TANAS karna
terjadi salah pengetikan
● Absen masuk
● Persiapan
Rabu/ ● Do'a bersama dan briefing
33.
03 Agustus 2022 ● Menulis slip bukti transaksi
penarikan maupun setoran
kepada nasabah
● Absen masuk
Kamis/ ● Persiapan
34.
04 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
Jum'at/ ● Persiapan
35.
05 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Menfotocopy KTP para nasabah
16

Sabtu/ 06 Agustus
36. LIBUR
2022

Minggu/ 07
37. LIBUR
Agustus 2022

● Absen masuk
● Persiapan
Senin/ ● Do'a bersama dan briefing
38.
08 Agustus 2022 ● Disuruh membelikan materai
untuk persediaan
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
Selasa/ ● Persiapan
39.
09 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk

Rabu/ ● Persiapan
40.
10 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing

● Pelayanan kepada nasabah


● Absen masuk
Kamis/ ● Persiapan
41.
11 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk

Jum'at/ ● Persiapan
42.
12 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing

● Menfotocopy KTP para nasabah

Sabtu/ 13 Agustus
43. LIBUR
2022
17

Minggu/ 14
44. LIBUR
Agustus 2022

Senin/
45. SAKIT
15 Agustus 2022
● Absen masuk
● Persiapan
Selasa/ ● Do'a bersama dan briefing
46.
16 Agustus 2022
● Mencari nomer PK

● Pelayanan kepada nasabah


● Absen masuk
Rabu/ ● Persiapan
47.
17 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
● Persiapan
Kamis/
48. ● Do'a bersama dan briefing
18 Agustus 2022
● Mencatat pencairan dana
dibuku agunan
Jum'at/
49. SAKIT
19 Agustus 2022
Sabtu/ 20 Agustus
50. LIBUR
2022
Minggu/ 21
51. LIBUR
Agustus 2022
18

● Absen masuk

● Persiapan

Senin/ ● Do'a bersama dan briefing


52.
22 Agustus 2022
● Mencatat pencairan dana
dibuku agunan

● Pelayanan kepada nasabah


● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Selasa/
53. ● Mencatat pencairan dana
23 Agustus 2022
dibuku agunan
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk

● Persiapan
Rabu/
54. ● Do'a bersama dan briefing
24 Agustus 2022

● Menyusun berkas deposito


yang sudah tidak aktif
● Absen masuk

Kamis/ ● Persiapan
55.
25 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing

● Menfotocopy KTP para nasabah


● Absen masuk

Jum'at/ ● Persiapan
56.
26 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing

● Menstempelkan"stempel
19

Sabtu/ 27 Agustus
57. LIBUR
2022

Minggu/ 28
58.. LIBUR
Agustus 2022

● Absen masuk
Senin/ ● Persiapan
59.
29 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
Selasa/ ● Persiapan
60.
30 Agustus 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Rabu
61. ● Menfotocopy KTP para nasabah
31 Agustus 2022
● Pelayanan kepada nasabah

 Disuruh membelikan materai


● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
● Persiapan
Kamis/ 01 ● Do'a bersama dan briefing
62.
September 2022 ● Menfotocopy KTP para
nasabah
● Pelayanan kepada nasabah
20

● Absen masuk
Jum'at/ 02 ● Persiapan
63.
September 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
Sabtu/ 03
64. LIBUR
September 2022
Minggu/ 04
65. LIBUR
September 2022
● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
● Menstempelkan"stempel
Senin/ 05 asli"pada KTP yang tercantum
66.
September 2022 pada berkas pembukaan
tabungan anak
sekolah(TANAS)
● Menyusun data-data
nasabah pencairan kredit
● Absen masuk
● Persiapan
Selasa/ 06
67. ● Do'a bersama dan briefing
September 2022
● Mencatat pencairan kredit
dibuku agunan
● Absen masuk
● Persiapan
Rabu/ 07 ● Do'a bersama dan briefing
68.
September 2022 ● Mencatat pencairan kredit
dibuku agunan
● Pelayanan kepada nasabah
21

● Absen masuk
● Persiapan
● Do'a bersama dan briefing
Kamis/ 08
69. ● Melengkapi data nasabah
September 2022
pada formulir
TANAS,dilengkapi sesuai
dengan KTP yang tertera
● Absen masuk
Jum'at/ 09
70. ● Persiapan
September 2022
● Do'a bersama dan briefing

Sabtu/ 10
71. LIBUR
September 2022
Minggu/ 11
72. LIBUR
September 2022
● Absen masuk
Senin/ ● Persiapan
73. 12 September ● Do'a bersama dan briefing
2022 ● Mencatat pencairan kredit
dibuku agunan
● Absen masuk
● Persiapan
Selasa/ 13 ● Do'a bersama dan briefing
74.
September 2022 ● Mencatat pencairan kredit
dibuku agunan
● Pelayanan kepada nasabah
Rabu/ 14
75. SAKIT
September 2022
Kamis/ 15
76. SAKIT
September 2022
22

● Absen masuk
Jum'at/ 16
77. ● Persiapan Do'a bersama dan
September 2022
briefing
Sabtu/ 17
78. LIBUR
September 2022
Minggu/ 18
79. LIBUR
September 2022
● Absen masuk
Senin/ 19
80. ● Persiapan
September 2022
● Do'a bersama dan briefing
● Absen masuk
Selasa/ 20 ● Persiapan
81.
September 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk
Rabu/ 21 ● Persiapan
82. September 2022
● Do'a bersama dan briefing

● Pelayanan kepada nasabah


● Absen masuk
Kamis/ 22 ● Persiapan
83.
September 2022 ● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
● Absen masuk

Jum'at/ 23 ● Persiapan
84.
September 2022 ● Do'a bersama dan briefing

● Menfotocopy KTP para nasabah


Sabtu/ 24
85. LIBUR
September 2022
23

Minggu/ 25
86. LIBUR
September 2022
Senin/ 26 ● Absen masuk
87. September 2022 ● Persiapan
● Pelayanan kepada nasabah
Selasa/ 27 ● Absen masuk
September 2022 ● Persiapan
88.
● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
Rabu/ 28 ● Absen masuk
89.
September 2022 ● Persiapan

Kamis/ 29 ● Absen masuk


September 2022 ● Persiapan
90.
● Do'a bersama dan briefing
● Pelayanan kepada nasabah
Jum'at/ 30 ● Absen masuk
September 2022 ● Persiapan
91.
● Do'a bersama dan briefing

● Menfotocopy KTP para nasabah

Cirebon 30 September 2022

Pembimbing IDUKA

( AGUNG NUGRAHA )
24

3.2.2 Laporan Berkala

Nama : Rahayu Rahmawati

Kompetensi Keahlian : Akuntansi Keuangan Lembaga

NO HARI/ TEMPAT JENIS KEGIATAN PARAF KET


TANGGAL KEGIATAN PEMBIMBING
● Absen masuk
● Menulis slip
penarikan untuk
pencairan dana
1-22 Juli
1 Admin kredit kredit nasabah
2022
● Mencatat
pencairan dana
dibuku agunan
● Absen pulang

● Absen masuk
● Mencatat
kelengkapan data
diri pada formulir
tanas
23-31 Juli Customer
2
2022 service
● Menyusun
penutupan buku
tabungan para
nasabah
● Melayani nasabah
25

● Absen pulang

● Absen masuk

1-21 Agustus ● Menginput data


3 Kasie bisnis
2022 nasabah
● Absen pulang

● Absen masuk
● Membacakan data
nasabah dan
jumlah pinjaman
● Mengambil PK

22-31 Agustus (berkas-berkas


4 Kepala cabang
2022 nasabah)
● Menempelkan
kertas kode untuk
barang-barang
milik perusahaan
● Absen pulang

● Absen masuk
5
● Menggantikan
posisi satpam
1-9 September
Satpam untuk jaga didepan
2022
melayani para
nasabah
● Absen pulang

● Absen pulang
10-17 ● Menyusun
6 September Kepala cabang PK(berkas-berkas
2022 nasabah)sesuai
dengan urutan
26

kode nya
● Absen pulang

● Absen masuk
● Mencatat
18-25
Customer kelengkapan data
7 September
service diri pada formulir
2021
tanas
● Absen pulang

● Absen masuk
● Menulis slip
penarikan untuk
pencairan dana
26-30
kredit nasabah
8 September Admin kredit
● kredit/pinjaman
2021
● Mencatat
pencairan dana
dibuku agunan
● Absen pulang

.......................................,2022

Pembimbing DU/DI

( AGUNG NUGRAHA )
BAB IV
PENUTUP

4.1 Kesimpulan
Setelah mengadakan dan melaksanaka Praktik Kerja Lapangan
(PKL) akhirnya saya mengetahui yang sebenarnya atas hasil yang
diperoleh dari sekolah, serta memperoleh pengetahuan tentang teori-teori,
praktek dan bahan-bahan atau benda yang belum pernah di pelajari di
sekolah.
Disamping itu juga saya dapat mengetahui bagaimana pengalaman
bekerja di Lapangan. Dengan hal tersebut, penyusun menjadi dewasa dan
lebih menghormati kerja keras orang tua. Karena mencari nafkah untuk
keluarga memanglah tidak mudah, butuh banyak pengorbanan.
Dapat memahami konsep-konsep non akademis dan non-teknis di
dunia kerja, seperti menjaga hubungan atasan dengan bawahan, menjaga
hubungan relasi dan sebagainya.
4.2 Saran-saran
Pada akhir dari bagian karya tulis ini, saya akan menyampaikan saran-
saran, baik untuk pihak sekolah maupun bagi pihak industri tentang
pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL).
⮚ Untuk Perusahaan
Diharapkan agar kerjasama antara sekolah dengan perusahaan lebih
ditingkatkan dengan banyak memberi peluang kepada siswa/i SMK untuk
Praktik Kerja Lapangan (PKL).
⮚ Untuk para karyawan
Lebih ditingkatkan lagi motivasi dalam bekerja.
Hubungan karyawan dengan siswa/i PKL diharapkan selalu terjaga
keharmonisannya agar dapat tercipta suasana kerjasama yang baik.
⮚ Untuk Sekolah

27
28

Pemantauan terhadap siswa/i yang sedang PKL maupun yang baru akan
melaksanakan PKL agar lebih ditingkatkan lagi untuk menyakinkan pihak
perusahaan terhadap program PKL ini.
Dalam pembekalan materi fisik maupun mental agar lebih ditingkatkan
terutama untuk pembinaan mental siswa/i.
Dan juga guru-guru selalu memberikan motivasi, bimbingan dan
keringanan pada siswa/i yang sedang PKL.
4.3 Kendala-Kendala Selama PKL
● Kendala nya adalah salah satu karyawan menerangkan tugas kerjaan
kepada saya dengan terburu buru sehingga tidak terlalu paham dengan
penjelasannya jadi ada beberapa kesalahan dalam tugas yang diberikan
contohnya pada menempatan menyusun buku tabungan pada maps.
● Kesulitan memasukkan/menyusun/mengurutkan berkas PK dilemari karna
kondisi lemari nya sudah penuh sekali dengan berkas PK
DOKUMENTASI PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)
1. Buku jaminan uang muka atas perjanjian

pembayaran jaminan uang muka atas perjanjian/kontrak, juga dilampiri dengan:


 Asli surat jaminan uang muka
 Asli surat kuasa bematerai cukup dari PPK kepada Kepala KPPN untuk
mencairkan jaminan uang muka
 Asli konfirmasi tertulis dari pimpinan penerbit jaminan uang muka sesuai
Peraturan Presiden mengenai pengadaan barang/jasa pemerintah
2. Menginput data nasabah

secara keseluruhan, yang secara prinsip dapat dipilih beberapa poin sebagai
berikut:
 Mengenal siapa nasabahnya sebenarnya?
 Segmen mana yang menjadi nasabah setia?
 Karakter seperti apa yang menjadi nasabahnya, baik yang loyal maupun
biasa?
 Tersebar di daerah mana saja nasabahnya?
 Berapa usia nasabah utama?
 Lebih banyak pria atau wanita sebagai nasabah utama?
 Apakah nasabah suka memberitakan manfaat produk yang digunakan?
 Dan masih banyak lagi pertanyaan yang terkait dengan customer.
3. Mengambil PK(berkas-berkas nasabah)

Perjanjian Kredit (PK)


Kondisi kredit yang telah disetujui (jumlah, tingkat bunga, persyaratan,
dan lainnya) telah dicantumkan dalam perjanjian kredit; Memastikan bahwa
perjanjian kredit mengikat dan berkekuatan tetap; Kredit ditandatangani oleh
debitur atau yang berwenang dari perusahaan debitur.

Anda mungkin juga menyukai