Spo Pemberian Posisi Semi Fowler

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 1

PENGATURAN POSISI SEMI FOWLER

Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman

SPO 202 .......... 1 dari 1


RSUD ENDE 2
Jln. Prof. Dr.W. Z. Yohanes
Ditetapkan
Tanggalterbit Direktur RSUD Ende

SPO ………….

dr.Carolina Maria Viany Sunti, Sp.P K


Pembina
NIP.19690927 200212 2 001
1. Pengertian Memberikan posisi setengah duduk untuk meningkatkan kesehatan
fiologis dan/atau psikologis

1. Memberi rasa nyaman


2. Tujuan 2. Meningkatkan ekspansi paru
3. Mengurangi sesak napas
4. Membantu memudahkan tindakan pemeriksaan

3. Kebijakan -

1. Identifikasi pasien menggunakan minimal dua identitas (nama


lengkap, tanggal lahir atau no rekam medis
2. Jelaskan tujuan dan langkah-langkah prosedur
3. Siapkan alat dan bahan yang diperluka :
a. Sarung tangan bersih, bila perlu
b. Bantal
4. Lakukan kebersihan tangan 6 langkah
5. Pasang sarung tangan bersih, bila perlu
4. Prosedur
6. Identifikasi toleransi fisik terhadap pergerakan
7. Monitor frekuensi nadi dan tekanan darah sebelum memulai
penturan posisi
8. Elevasikan bagian kepala tempat tidur dengan sudut 30º-45º
9. Letakan bantal dibagian bawah kepala dan leher
10.Pastikan pasien dalam posisi yang nyaman
11.Rapikan pasien dan alat-alat yang digunakan
12.Kepaskan sarung tangan
13.Lakukan keberihan tangan 6 langkah
14.Dokumentasikan prosedur yang telah dilakakan dan respon
pasien
5. Unit Terkait IGD, PERINATAL, ICU, VK, NIFAS, IBS, BEDAH, INTERNA, ANAK,
PAVILIUN, ISOLASI, R.COVID

Anda mungkin juga menyukai