Proposal hsn-1
Proposal hsn-1
Proposal hsn-1
NGRONGGOTTAHUN 2021
A.LATAR BELAKANG
Nahdlatul Ulama atau NU merupakan organisasi massa Islam terbesar di
Indonesia. Yang pada 7 Februari 2023 / 16 Rajab 1444 H. ini akan diperingati
hari lahirnya tepat diusia 1 abad .
Diketahui NU didirikan oleh Hadratus Syeikh KH Hasyim Asy'ari bersama tokoh
lainnya di Surabaya, Jawa Timur pada 31 Januari 1926 atau 16 Rajab 1344 H.
Peringatan Harlah 1 Abad NU digelar berdasarkan hari lahirnya dalam penanggalan
Hijriah.
Dalam peringatan Harlah 1 Abad NU, Pengurus Pengurus Wakil Cabang Nahdlatul
Ulama (MWCNU) Ngronggot mengangkat tema "merawat Jagat Membangun
Peradaban".
Dalam Peringatan Harlah 1 Abad NU, Panitia Harlah MWCNU Ngronggot
mengadakan beberapa rangkaian kegiatan Mulai tanggal 20 Januari sampai 28
pebruari 2023 menyampaikan bahwa masih ada 11 rangkaian program kegiatan yang
akan diselenggarakan hingga Februari 2023, yaitu:
B. TEMA
AdapunTema kegiatan ini adalah“Merawat Jagad Membangun Peradaban”
C. TUJUAN
Secara umum tujuan kegiatan Hari Santri Nasional adalah untuk :
1. Membangun kesadaran kolektif kebangsaan dan membumikan budaya santri dalam
proses pembangunan.
D. SASARAN KEGIATAN
Sasaran kegiatan ini adalah seluruh santri , ulama dan masyarakat pada umumnya yang
berada di Kecamatan Ngronggot.
E. PENYELENGGARA
Panitia Penyelenggara Hari Santri Nasional MWC NU Ngronggot.
G. AGENDA ACARA
Adapun acara yang akan diselenggarakan yaitu:
1. Vaksinasi 1
2. Vaksinasi 2
3. Lomba Mars Syubhanul Wathon dan Mars LP Ma’arif
4. PengajianMuslimat
5. Pengajian Fatayat
6. Seminar IPNU dan IPPNU
7. Lailatul Hadroh Ishari
8. Pemasangan banner SelamatHariSantridi seluruhwilayahkecamatanNgronggot
9. Istigotsah dan Tasyakuran
I. SUSUNAN PANITIA
Terlampir.
J. PENUTUP
Demikian Proposal Kegiatan Hari Santri Nasional ini kami buat. Semoga kami
harapkan agar kegiatan ini mampu menjadi pemahaman dan motivasi serta inspirasi bagi
Santri dan para Ulama untuk lebih baik dari sekarang serta selalu bersemangat untuk
menolak faham-faham radikalisme.
Demi menjaga keutuhan berbangsa dan bernegara. Akhirnya hanya kepada Allah
semata semua urusan diserahkan dan hanya kepada-Nyalah hamba mengharap
pertolongan.
Semoga segala apa yang kita lakukan mendapatkan kemudahan dan kesuksesan
serta dengan harapan agar kegiatan ini dicatat di sisi Allah sebagai amal ibadah yang
senantiasa diridhoi- Nya. Amin.
Mengetahui :
Ketua MWC NU Ngronggot
H. Muhib, M.Pd.I
Sekretaris : Sujoko
Seksi-seksi :
Mengetahui :
Ketua MWC NU Ngronggot
H. Muhib, M.Pd.I
PROPOSAL
KEGIATAN
HARI SANTRI NASIONAL
MWC NU NGRONGGOT
TAHUN 2021
DisusunOleh