Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP 3)

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP 3)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 10 Kota Sukabumi


Mata Pelajaran : IPS
Kelas/Semester : VIII/ 2
Materi Pokok : Perdagangan antar pulau dan antar negara
Alokasi Waktu : 1 x pertemuan ( 2 x 40 menit)

A. Kompetensi Inti
• Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
• Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab
dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah,
masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
• Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan
spesifik sederhana berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan kejadian tampak
mata.
• Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang / teori

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menganalisis keunggulan dan keterbatasan
ruang dalam permintaan dan penawaran serta • Memahami perdagangan antar daerah dan
teknologi, dan pengaruhnya terhadap interaksi perdagangan internasional.
antarruang bagi kegiatan • Menjelaskan pengaruh interaksi antaruang pada
ekonomi, sosial, dan budaya di Indonesia dan perdagangan antar daerah dengan perdagangan
negara-negara ASEAN. internasional.
• Memaparkan contoh kegiatan perdagangan antar
daerah, antarpulau, dan antarnegara (ekspor-
impor).

4.3 Menyajikan hasil analisis tentang keunggulan • Menyajikan hasil analisis perdagangan antar daerah
dan keterbatasan ruang dalam permintaan dan atau antar pulau dan perdagangan antar negara
penawaran serta teknologi, dan pengaruhnya atau internasional.
terhadap interaksi antarruang bagi kegiatan ekonomi,
sosial, budaya, di Indonesia dan negara-negara
ASEAN

C. Tujuan Pembelajaran
Dengan menggunakan model pembelajaran saintifik diharapkan peserta didik dapat mengidentifikasi,
menyebutkan, dan menghubungkan keterkaitan antara perdagangan antar daerah atau antar pulau dengan
perdagangan antar negara atau internasional serta pentingnya kedua jenis perdagangan tersebut terhadap
pembangunan negara Indonrsia serta melakukan penggalian informasi dari sumber sumber belajar dalam
bentuk video dengan santun dan tanggung jawab.

D. Materi Pembelajaran
Perdagangan antar daerah, antarpulau, dan antarnegara serta pengaruh interaksi antarruang
di Indonesia dan ASEAN
E. Media Pembelajaran
1. Gambar gambar yang berhubungan dengan perdagangan antar daerah dan perdagangan internasional.
2. Buku Paket IPS Kelas VIII
2. Handphone (aplikasi whatsapp)
3. Youtube

F. Sumber Belajar
1. Buku Paket IPS Kelas 8.
2. Internet (google dan youtube)
3. Lingkungan Sekitar.

G. Langkah-langkah Pembelajaran

Pertemuan ke-7
PENDAHULUAN • Guru memberi salam dan mengajak peserta didik berdoa bersama (Religious)
• Guru mengecek kehadiran peserta didik (melalui Whattsapp group, Zoom, Google
Classroom, Telegram atau media daring lainnya)
• Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan
• Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran

KEGIATAN INTI • Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan
menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan (melalui Whattsapp
group,atau media daring lainnya) terkait materi Kegiatan perdagangan daerah dan
antarnegara (ekspor-impor). (Literasi)
• Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang
belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat
hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Kegiatan perdagangan
antar pulau dan antarnegara (ekspor-impor). (HOTS)
• Peserta didik diberi kesempatan untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Kegiatan
perdagangan pulau dan antarnegara (ekspor- impor).(Collecting information and
Problem solving)
• Melalui Whattsapp group, atau media daring lainnya, Peserta didik mempresentasikan
hasil kerjanya kemudian ditanggapi peserta didik yang lainnya (Communication)
• Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait
Kegiatan perdagangan antar pulau dan antarnegara (ekspor-impor), Peserta didik
kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami
(Creativity)
PENUTUP • Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar
• Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

H. Penilaian
a. Teknik Penilaian
a) Penilaian Sikap :
Jurnal penilaian sikap
Kedisiplinan dan sopan santun peserta didik dalam mengikuti pelajaran
(untuk yang daring dipantau melalui Whatsapp Grup Kelas dan pengiriman link tugas)
b) Penilaian Keterampilan:
Penulisan hasil tugas proyek berupa simpulan simpulan dari berbagai sumber belajar yang menunjukan
Keaktifan partisipasi peserta didik selama proses pembelajaran

b. Pembelajaran Remedial
Peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar sesuai hasil analisis penilaian maka dilakukan kegiatan
pembelajaran dalam bentuk bimbingan dan melakukan perbaikan

c. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan
pembelajaran pengayaan untuk perluasan dan/atau pendalaman materi antara lain dalam tugas mengerjakan
soal-soal dengan tingkat kesulitan lebih tinggi, meringkas buku-buku referensi membaca artikel dari internet

Mengetahui, Sukabumi, Juli 2020


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

SUPRIADI, S.Pd, MM KUSDINAR, S.Pd.


NIP. 19630817 198501 1 002 NIP. 19720319 200312 1 005
LAMPIRAN

Penilaian

a. Sikap Spiritual
JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP SPIRITUAL

Nama Sekolah : SMP


Kelas/Semester : IX / 2
Tahun pelajaran : 2020 / 2021
Guru :

No Nama Renc. Tindak


Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap
Siswa Lanjut
1
2
3
4
5

b. Sikap Sosial
JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP SOSIAL

Nama Sekolah : SMP


Kelas/Semester : VIII / 2
Tahun pelajaran : 2020 / 2021
Guru :

Nama
No Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap Renc. Tindak Lanjut
Siswa
1.
2.
3.
4.
5.

c. Keterampilan

No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Teknik


Penilaian
1 4.3 Menyajikan hasil analisis tentang Perdagangan Menyajikan hasil analisis Proyek
keunggulan dan keterbatasan ruang antar daerah perdagangan antar daerah atau dan
dalam permintaan dan penawaran dan antar antar pulau dan perdagangan antar Produk
serta teknologi, dan pengaruhnya negara negara atau internasional.
terhadap interaksi antarruang bagi
kegiatan ekonomi, sosial, budaya, di
Indonesia dan negara-negara ASEAN
struktur text dan unsur kebahasaan
yang benar sesuai dengan konteks.

a). Instrumen Penilaian


1. Jelaskan apa yang perbedaan anatar perdagangan antar daerah/pulau dan perdagangan
internasional ?
2. Jelaskan pendapatmu apa pengaruh perdagangan antar daerah terhadap perdagangan internasional
3. Berikanlah contoh contoh kegiatan perdagangan antar daerah,/antarpulau, dan antarnegara (ekspor-
impor).

Anda mungkin juga menyukai