Cat Pengemasan Batch

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 3

CATATAN PENGEMASAN BATCH KAPSUL

Halaman 1 dari 3
Prosedur Pengemasan Induk No. 0190 Tanggal 25 Mei 2012
Menggantikan No. Tanggal
Disusun oleh Disetujui oleh

Departemen Pengawasan Mutu Departemen Produksi


Tanggal: Tanggal:
Tgl Pengemasan:
Kode Produk: Nama Produk: No Batch: Besar Batch: Bentuk Sediaan: Kemasan:
Mulai : 07.05.12
2GL0190ID 38.40 Kg
Selesai: 10.05.12
I. PENERIMAAN DAN REKONSILIASI BAHAN PENGEMAS

Kode Jumlah Jumlah Paraf


Nama bahan pengemas No. QC
Bahan Dibutuhkan Diterima Ditolak Dipakai Dikembalikan Gudang Produksi
200106 Botol 270 500 500 - 500 - Supriadi Hendy
200106 Tutup botol 270 500 500 - 500 -
500 11.898 - 500 11.398
500 500 - 500 -
500 560 - 500 60
500 614 5 505 109
3 3 - 3 -
Tgl. Pengembalian bahan pengemas……………………………

Catatan Diperiksa Oleh Disetujui oleh

Departemen Produksi Departemen Pengawasan Mutu


Tanggal : 25 Mei Tanggal : 25 Mei 2012

II. PROSEDUR PENGEMASAN PRIMER


Paraf
1. Polishing
1.1. Pemeriksaan kebersihan ruangan, mesin, dan
Tgl Oleh …… ….…
alat-alat polishing
1.2. Proses polishing Tgl Oleh …… ….…
1.3. Pengawasan selama proses Tgl Oleh …… ….…
2. Penyortiran
2.1. Pemeriksaan kebersihan ruangan dan alat-alat
Tgl Oleh …… ….…
sortir
2.2. Penimbangan setelah penyortiran Tgl Oleh …… ….…
2.3. Pengemasan dan penyimpanan setelah sortir Tgl Oleh …… ….…
2.4. Pengawasan selama proses Tgl Oleh …… ….…
3. Pengisian dan penutupan botol
3.1. Kebersihan alat pengisi kapsul diperiksa Tgl 07.05.12 Oleh ……. ….…
3.2. Isi kapsul ke dalam botol Tgl 07.05.12 Oleh Sri W ……. ……..
3.3. Masukkan silica gel ke dalam botol Tgl 07.05.12 Oleh …… ….…
3.4. Pasang tutup botol Tgl 07.05.12 Oleh …… ….…
Halaman 2 dari 3
Prosedur Pengemasan Induk No. 510203.02.0190 Tanggal 25 Mei 2012
Menggantikan No. 510203.01 Tanggal 04.01.17
Disusun oleh Disetujui oleh

Departemen Pengawasan Mutu Departemen Produksi


Tanggal: 25 Mei 2012 Tanggal: 25 Mei 2012
Paraf
Pengawasan selama proses
3.5. Periksa isi botol yang telah diisi setiap 1 jam Tgl 07.05.12 Oleh Hendy …… ….…
3.6. Catat hasil dalam lembaran pengawasan selama
Tgl 07.05.12 Oleh …… ….…
proses

III. PROSEDUR PENGEMASAN SEKUNDER


1. Pencetakan kode batch pada botol
1.1. Kebersihan mesin cetak diperiksa Tgl 08.05.12 Oleh …… ….…
1.2. Cetak nomor batch dan tanggal kadaluarsa pada
tiap botol dengan memakai mesin pencetak Tgl 08.05.12 Oleh …… ….…
(Protap No…………………….)
Pengawasan selama proses
1.3. Periksa catatan nomor batch dan tanggal
Tgl 08.05.12 Oleh Hendy …… ….…
kadaluarsa.
2. Penandaan botol
2.1. Tempelkan label, hologram, dan harga pada botol Tgl 09.05.12 Oleh Sri W …… ….…
Pengawasan selama proses
2.2. Catat jumlah label yang tidak terpakai dan rusak di
Tgl 09.05.12 Oleh Sri W …… ….…
catatan pengemasan
3. Pengemasan akhir
3.1. Kemas botol yang telah dilabel ke dalam Master
Tgl 09.05.12 Oleh …… ….…
Box
3.2. Tandai Master Box dengan label luar Tgl 09.05.12 Oleh …… ….…
3.3. Pengambilan contoh: Contoh obat jadi diambil Tgl 09.05.12 Oleh Hendy …… ….…
3.4. Tandai dengan label KARANTINA Tgl 09.05.12 Oleh …… ….…
3.5. Tandai dengan label IDENTITAS dan LOLOS
setelah hasil pengujian mutu dinyatakan memenuhi Tgl 09.05.12 Oleh …… ….…
syarat
Pengawasan selama proses Tgl 09.05.12 Oleh S
…… ….…
3.6. Catat jumlah botol yang selesai dikemas : botol
3.7. Label yang tidak terpakai1 lembar Tgl 09.05.12 Oleh S …… ….…
Halaman 3 dari 3
Prosedur Pengemasan Induk No. 510203.02.0190 Tanggal 25 Mei 2012
Menggantikan No. 510203.01 Tanggal 04.01.17
Disusun oleh Disetujui oleh

Departemen Pengawasan Mutu Departemen Produksi


Tanggal: 25 Mei 2012 Tanggal: 25 Mei 2012
Paraf
4. Pengiriman ke gudang
4.1. Catatan pengiriman No. Batch 2GL0190ID
Tgl 10.05.12 Oleh M. …… ….…
jumlah 3 dus @ 100 botol

Hasil Kemasan Jumlah Satuan


Untuk dijual Botol Botol
Contoh pertinggal Botol Botol
Untuk karyawan Plastik Plastik
Ditolak Botol Botol
Total Botol
Hasil teoritis : 450 botol
Hasil nyata : 500 botol = 111.08 % dari hasil teoritis
Batas hasil : 95 - 102.5 %
Bila hasil nyata di luar batas hasil tersebut di atas, lakukan “Penyelidikan terhadap
Kegagalan” dan beri penjelasan di bawah ini
Penjelasan :
Hasil persentasi tidak masuk dalam range dikarenakan dilakukan 2x pengisian
IV. Pelulusan oleh Pengawasan Mutu
Pelulusan akhir dari obat jadi Nomor 2GL0190ID tanggal 10 Mei 2012
Catatan………………………………………………………………………………

Pemeriksaan Proses Pengemasan Peninjauan Catatan Pengemasan Batch

Departemen Produksi Departemen Pengawasan Mutu


Tanggal : 25 Mei 2012 Tanggal : 25 Mei 2012

Anda mungkin juga menyukai