Mamad

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

PEMELIHARAAN PADA BREAKER 380V

PT. PLN NUSANTARA POWER


UNIT PELAKSANA PEMBANGKITAN BUKIT ASAM

DISUSUN OLEH:

NAMA :MUHAMMAD FAJARISMA

NIS/NISN :8025/0053054371

BIDANG KEAHLIAN:TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK

TAHUN AJARAN :2023/2024

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

DINAS PENDIDIKAN

SMK NEGERI 2 MUARA ENIM


LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH

Laporan ini di sampaikan untuk memenuhi persyaratan penyelesaian praktik kerja industri tahun
pelajaran 2023/2024

JUDUL LAPORAN:PEMELIHARAAN PADA BREAKER 380V

TEMPAT PRAKERIN:PT.PLN NUSANTARA POWER UNIT PELAKSANAAN


PEMBANGKITAN BUKIT ASAM
DISUSUN OLEH :MUHAMMAD FAJARISMA

NIS/NISN:8025/0053054371

BIDANG KEAHLIAN:TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK

MENYETUJUI

KETUA PELAKSANA PEMIMBING SEKOLAH

NAMA: NAMA:

NIP: NIP:

MENGETAHUI

KEPALA SMK NEGERI 2 MUARA ENIM

Ahmad Jon Areli, S.Pd.,M.Pd

NIP: 197011201997021001
LEMBAR PENGESAHAN DU/DI

PT..PLN NUSANTARA POWER UNIT PELAKSANAAN PEMBANGKITAN BUKIT ASAM

Tanjung Enim, September 2023

DIsahkan/mengesahkan

Supervisor Pemimbing

NAMA: NAMA:

NIP: NIP:
BIODATA SISWA

PRAKTIK KERJA LAPANGAN

NAMA :MUHAMMAD FAJARISMA

NIS/NISN :8025/0053054371

TTL :07-JUNI-2005

SEKOLAH :SMK NEGERI 2 MUARA ENIM

ALAMAT SEKOLAH :Jl.H. PANGERAN DANAL.RT3 RW.7 KEL MUARA ENIM

AGAMA :ISLAM

ALAMAT SISWA :TANJUNG ENIM Jln.PARIGI . PARIGI . NO 45

NO. HP :08979148947

NAMA ORANG TUA :

1. AYAH :ISMAIL

2. IBU :AMALIAH

Tanjung Enim, September 2023

Siswa Prakerin

Muhammad Fajarisma

NIS:8025
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat dan hidayah-
Nya sehingga penulis dapat melaksanakan PKL dan dapat menyelesaikan laporan ini Laporan
Prakerin ini disusun sebagai syarat mengikuti Ujian Sekolah (US).

Laporan Prakerin ini disusun berdasarkan pengalaman dan data-data yang Penulis peroleh selama
melaksanakan Prakerin di PT PLTU (PERSERO) UPK BUKIT ASAM. Penulis menyadari
bahwa laporan prakerin ini tidak akan selesai tanpa bantuan dari pihak lain berupa doa, dorongan
dan semangat dan bantuan pemikiran dan pihak, saat ini penulis hanya bisa mengucapkan terima
kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak, dan tidak lupa juga penulis ucapkan terima
kasih yang sebesar-sebesarnya kepada:

1. Direktur PT.PLTU (PERSERO) UPK BUKIT ASAM yang telah memberi tempat atau
fasilitas dan waktu untuk kami melakukan Prakerin

2.Bapak AHMAD JON ARELI, S. Pd., M.Si. selaku Kepala SMK Negeri 2 Muara Enim

3.Bapak Selaku asisten teknik

4.Bapak selaku pembimbing sekolah

5.Bapak selalu pembimbing di lapangan DU/DI

6.Bapak dan ibu karyawan PT..PLN NUSANTARA POWER UNIT PELAKSANAAN


PEMBANGKITAN BUKIT ASAM. yang telah memberikanbimbingan selama PKL
7. Bapak dan ibu staf tata usaha smkn 2 muara enim yang telah memberikan bimbingan selama
PKL

8. Ayah dan ibu selalu orang tua yang telah memberikan doa dan dukungan selama PKL

9. Pihak pihak yang terlibat dalam pembuatan penyusunan laporan ini

Ayah dan Ibu selaku orang tua yang telah banyak memberikan dukungan dan semangat kepada
kami Semoga Tuhan Yang Maha Esa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya serta memberikan
balasan atas bantuan yang telah diberikan mengingat sangat terbatasnya kemampuan,
pengetahuan serta pustaka yang menunjang. Penulis menyadari bahwa laporan Praktik Kerja
Lapangan (PKL) ini masih jauh dari kata sempurna. Semoga laporan ini bermanfaat bagi semua
pihak yang membacanya.
Tanjung Enim september 2023

Siswa PKL

MUHAMMAD FAJARISMA

NIS:8025
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN....................................

LEMBAR DU/DI.......................................................

BIODATA................................................................

KATA PENGANTAR.............................................

DAFTAR ISI.................................................

DAFTAR GAMBAR..............................................

DAFTAR TABEL....................................

\BAB I................................

PENDAHULUAN...................................

1.1 LATAR BELAKANG...............................

1.2 TUJUAN PRAKERIN.................................

1.3 MANFAAT PELAKSANAAN PRAKERIN...........................

1.4 TEMPAT PELAKSANAAN PRAKERIN...........................

1.5 WAKTU PELAKSANAAN....................................................

BAB II........................................

GAMBARAN UMUM TEMPAT PRAKERIN.....................

2.1 Sejarah pendirian..............................

2.2 Struktur/Organisasi.................

2.3 Displin Kerja dan keselamatan kerja........................

2.4 Jenis Bidang Usaha.............................

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Seiring berjalannya perkembangan zaman pemanfaatan energi listrik sudah semakin maju
terutama bagi ilmu pengetahuan dan teknologi dan pembangunan. Sukses nya penggunaan
tenaga listrik tersebut tergantung dari kendalan sistemnya. Berbicara tentang kehandalan
sistem erat hubungannya dengan monitoring sistem untuk menunjang kelestarian sistem
tersebut.
Telah banyak diketahui bahwa pembangkit energi listrik selalu ada kemungkinan terjadi
masalah pada peralatan pengukurannya, baik pada sensor ataupun peralatan yang lain. Oleh
karena itu, dengan melakukan monitoring pada sistem pembangkit, masalah-masalah tersebut
dapat diminimalisir. Dalam mengantisipasi perkembangangan yang terjadi dalam
pemanfaatan energi listrik tersebut, kita dituntut untuk menyiapkan diri dengan mempunyai
berbagai kemampuan dan keterampilan dan dedikasi yang sesuai dengan tuntutan dunia kerja
saat ini.
Agar dapat mencapai semua hal yang diinginkan dan dicita-cita kan oleh sekolah dan
juga untuk menambah bekal untuk siswa/siswi, salah satu cara yaitu dengan menerjunkan
langsung para siswa/siswi pada dunia kerja yang sebenarnya. Praktik Kerja Industri ini
dilaksanakan untuk menambah keterampilan dan pengetahuan siswa/siswi dalam setiap
praktik dan menerapkan teori yang telah didapatkan dari sekolah selama melakukan Praktik
Kerja Industri.

1.2 Tujuan Prakerin


Adapun beberapa tujuan dari pelaksanaan kegiatan prakerin yaitu:
a. Mengenalkan kepada siswa tentang bagaimana DU/DI yang ada di dunia nyata.
b. Membentuk pola pikir yang konstruktif kepada siswa sehingga dapat melihat peluang
di masa depan.
c. Bisa melatih siswa untuk berkomunikasi atau berinteraksi secara langsung di dunia
kerja yang sebenarnya.
d. Dapat membentuk karakter dan etos kerja, serta menambah pengetahuan dan
keterampilan bagi para siswa yang melakukan prakerin.
e. Menjalin kerjasama yang baik antara DU/DI dan pihak sekolah.
f. Dapat menambah pengetahuan dan keterampilan siswa yang tidak didapatkan dari
sekolah.
g. Membentuk siswa menjadi tenaga kerja yang professional.
h. Melaksanakan program yang dilaksanakan dari sekolah secara informal.

1.3 Manfaat Pelaksanaan Prakerin


Adapun beberapa manfaat dari pelaksanaan kegiatan prakerin, yaitu:
1.3.1 Bagi Siswa
a. Mendorong siswa untuk mampu meningkatkan keahlian professional yang telah
dimiliki ketingkat yang lebih tinggi.
b. Melatih nilai moral dan sikap menjadi lebih baik, seperti dalam menerapkan
kedisiplinan, tanggung jawab, inisiatif, emosi, tingkah laku dan etika terhadap
orang lain dalam dunia kerja.
c. Membuat siswa mengenal dan mengetahui lebih dalam mengenai dunia kerja yang
nyata yang kelak akan mereka hadapi.
1.3.2 Bagi Sekolah
Program praktik kerja industri ini bisa menciptakan kerja sama yang baik antara
sekolah dan perusahaan sehingga banyak hal bermanfaat yang akan didapat, seperti
meningkatkan citra dan popularitas sekolah di mata masyarakat serta meningkatkan
penyerapan lulusan sekolah untuk bekerja pada industri tersebut.
1.3.3 Bagi DU/DI
Program praktik kerja industri ini dapat menghasilkan sumber daya manusia yang
memiliki keahlian profesional, dengan keterampilan, pengetahuan, serta etos kerja
yang sesuai dengan tuntutan jaman dan membentuk pola pikir siswa agar
terkonstruktif baik serta memberikan pengalaman dalam dunia industri maupun
dunia kerja.

BAB II

GAMBARAN UMUM TEMPAT PRAKERIN


2.1 Sejarah Singkat Pendirian PT.PLN NUSANTARA POWER UNIT PELAKSANAAN
PEMBANGKITAN BUKIT ASAM

Sumatera Selatan merupakan salah satu Provinsi di Indonesia yang kaya dengan hasil
tambang, di antaranya batu bara. Dalam memenuhi kebutuhan tenaga listrik yang semakin
meningkat, Pemerintah menentukan kebijaksanaan penghematan penggunaan bahan bakar
minyak. Pemanfaatan potensi batu bara sebagai sumber energi listrik semakin penting
mengingat keterbatasan sumber energi primer disamping usaha difersitasi energi.
Pembangunan pusat listrik tenaga uap (PLTU) Bukit Asam menggunakan bahan bakar.
Pusat Listrik Tenaga Uap sektor Bukit Asam Unit 1, 2, 3 dan 4 berkapasitas 4 x 65
MW berlokasi di Desa Lingga, Kecamatan Lawang Kidul, Kabupaten Muara Enim, Provinsi
Sumatera Selatan. Terletak di Jalan Lingga Tanjung Enim yang berjarak 190 km dari pusat
Kota Palembang. Lahan seluas 43 Ha digunakan untuk Power Plant, Intake, Discharge, dan
Base Camp.
Pada awal tahun 1978 konsultan dari Jepang (JICA) melakukan tinjauan
pendahuluan tentang perencanaan Pembangunan PLTU. Kemudian pada tahun 1980
konsultan dari Prancis (SOFRELEC) melakukan studi kelayakan. Berdasarkan hasil tinjauan
pendahuluan dan studi kelayakan maka dilaksanakan Pembangunan yang di sah kanoleh
pemerintah.
Pembangunan fisik tahap awal yang berkapasitas 130 MW dibangun pertengahan
tahun 1982 untuk unit 1 dan 2. Tahun pengoperasiannya pada tahun 1987 yang berdasarkan
SK Direksi No. 038/DIR1986 Tanggal 03 Juni 1986. Kemudian Pembangunan tahap kedua
untuk unit 3 dan 4 sebesar 130 MW dibangun pada tahun 1991 dan 1992 dan tahun
pengoperasiannya pada tahun 1994 dan 1995. Mulai operasi:
a. PLTU Bukit Asam unit 1 beroperasi pada 20 Oktober 1997.
b. PLTU Bukit Asam unit 2 beroperasi pada 17 Desember 1987.
c. PLTU Bukit Asam unit 3 beroperasi pada 28 April 1994.
d. PLTU Bukit Asam unit 4 beroperasi pada 08 Oktober 1995.

PT PLN (Persero) UPK Bukit Asam mengadakan kontrak pembelian Batubara


dengan PT Bukit Asam dengan pertimbangan lokasi stockpile batu bara yang berasal dari
tambang terbuka Tanjung Enim yang sangat berdekatan dengan PLTU Bukit Asam. Energi
listrik yang terbangkitkan selanjutnya ditransfer melalui jaringan transmisi 150 kV ke GI
Bukit Asam lalu didistribusikan ke GI Lahat, GI Baturaja, PT PLN (Persero) atau disebut
juga dengan PLN UIK SBS dibentuk pada tahun 2004 sebagai hasil reorganisasi PT PLN
(Persero) Pembangkitan dan Penyaluran Sumatera Bagian Selatan yang didirikan pada tahu
1997.

Pembentukan UIK SBS sesuai Keputusan Direksi Nomor 177.K/010/DIR/2004


adalah untuk meningkatkan efektifitas pembangkitan di wilayah Sumatera Bagian Selatan
serta mengantisipasi perkembangan sistem penyaluran ketenagalisrikan Sumatera sebagai
upaya peningkatan pelayanan, mutu dan keandalan tenga listrik di Sumatera. Di bawah PLN
Direktorat Operasi Jawa Bali Sumatera, saat ini UIK SBS memiliki 9 unit kerja Sektor
Pembangkitan dengan 19 lokasi Pusat Listrik yang tersebar di Provinsi Lampung, Sumatera
Selatan, Bengkulu, Jambi dan Sumatera Barat. Saat ini KITSBS memiliki berbagai jenis
mesin pembangkit tenaga listrik berkapasitas daya terpasang 2.672 MW dengan 104 unit
pembangkit.

2.2 Struktur Organisasi


Setiap perusahaan pasti mempunyai struktur organisasi dan pembagian tugas yang
berbeda - beda antara satu perusahaan dengan perusahaan lainnya. Struktur organisasi yang
mampu mengakomodir tuntutan pengembangan usaha harus disertai kemampuan untuk
mengarahkan semua sistem yang terlibat didalamnya agar bekerja lebih efisien, efektif dan
produktif.
Perusahaan memiliki struktur organisasi yang berbeda-beda tergantung pada
kebijaksanaan yang telah ditetapkan. Semakin banyak karyawan yang bekerja maka struktur
organisasinya semakin komplek sedangkan untuk perusahaan kecil yang jumlah
karyawannya relatif sedikit maka struktur organisasinya relatif sederhana. Untuk lebih
jelasnya struktur organisasi perusahaan ini terlihat pada bagan.

2.3 Visi dan Misi .PLN NUSANTARA POWER UNIT PELAKSANAAN PEMBANGKITAN
BUKIT ASAM
a. VISI
Menjadi Perusahaan pembangkit terkemuka dan unggul di Indonesia dengan kinerja kelas
dunia yang bertumpu pada potensiinsane.
b. MISI
1. Menjalankan usaha pembangkitan energi listrik yang efisien, andal dan berwawasan
lingkungan.
2. Menerapkan tata kelola pembangkit kelas dunia yang didukung oleh SDM
berpenglaman dan berpengetahuan.
3. Menjadikan budaya Perusahaan sebagai tuntutan di dalam pelaksanaan tugas dan
tanggung jawab.

2.4 Profil PT .PLN NUSANTARA POWER UNIT PELAKSANAAN PEMBANGKITAN


BUKIT ASAM

Nama Perusahaan/Pemrakarsa : PT PLN (Persero) UPK Bukit Asam

Jenis Badan Hukum : PT (Persero)

Alamat Perusahaan : Jl. Lingga Tanjung Enim 31701 Sumatera Selatan

Nomor Telepon : (0734) 451052, 451053

Nomor Fax : (0734) 451051

E-mail : [email protected].

Status Permodalan : PMDN.

Bidang Usaha/Kegiatan : Pembangkit Tenaga Listrik

SK AMDAL yang disetujui : SEL

Nomor Persetujuan : 2195/0115/SJ.T/1994

RKL&RPL No Persetujuan : 2197/0115/SJ.T/1994. Disetujui oleh Dep. Pertambangan dan


Energi tanggal 11 Mei 1994.

2.5 Tata Tertib PT PLTU Bukit Asam


2.6 Jam Kerja PT PLTU Bukit Asam

Setiap Perusahaan memiliki batas jam kerja bagi seluruh karyawannya. Jam kerja pada
PT PLN (Persero) Bukit Asam yang diberlakukan untuk karyawan adalah sebagai berikut:
Hari Waktu Keterangan

Senin 07:30 – 16:00 Istirahat 12:00 – 13:00

Selasa 07:30 – 16:00 Istirahat 12:00 – 13:00

Rabu 07:30 – 16:00 Istirahat 12:00 – 13:00

Kamis 07:30 – 16:00 Istirahat 12:00 – 13:00

Jum’at 07:30 – 16:00 Istirahat 12:00 – 13:00

Gambar 1.1 Tempat dan Waktu Pelaksanaan prakerin

BAB III
2.7 LANDASAN TEORI

Anda mungkin juga menyukai