KB 1-Aqidah Akhlak Kasih Sayang Dan Kekuasaan Allah
KB 1-Aqidah Akhlak Kasih Sayang Dan Kekuasaan Allah
KB 1-Aqidah Akhlak Kasih Sayang Dan Kekuasaan Allah
2-15
No. Akun : 327339002662 LPTK : UIN SGD Bandung
PENDALAMAN MATERI
(Lembar Kerja Resume Modul)
1
Nama : Yadi Mulyadi Kelas : PAI.2-15
No. Akun : 327339002662 LPTK : UIN SGD Bandung
2
Nama : Yadi Mulyadi Kelas : PAI.2-15
No. Akun : 327339002662 LPTK : UIN SGD Bandung
kita. Saat itu, mungkin adalah hari berat dalam hidup kita. Saat itu, perlu
lagi menengok makna al- Rahmān, mencoba berbaik sangka dan
memikirkan kasih sayang dalam bentuk apa yang Allah sedang berikan
kepada kita, jugamemikirkan betapa banyak hal buruk yang bisa terjadi pada
kita, namun Allah menjaga kita dari hal-hal tersebut.
4. Konsep Al-Asmā' Al-Husnā Tentang Al-Malik
Sifat Allah, al-Malik ()الملك, yang diartikan raja atau penguasa.
Penempatan susunannya seperti ini sejalan dengan penempatannyadengan
sekian banyak ayat al- Qur'an, antara lain pada surah al- Fatihah dan surah
al- Hasyar. Hanya Allah yang memiliki kekuasaan dan kerajaan serta
kepemilikan. Kata "Malik" mengandung arti penguasaan terhadap sesuatu
disebabkan oleh kekuatan pengendalian dan keshahihannya. Kata "Malik"
yang biasa diterjemahkan raja adalah yang menguasai dan menangani perintah dan
larangan, anugerah dan pencabutan. Salah satu kata "Malik" dalam al- Qur'an
adalah yang terdapat dalam surah al-Nās, yakni "Malik al-nās" (Raja manusia).
B. Mukjizat, Karomah dan Sihir
1. Konsep Tentang Mukjizat
Mukjizat berasal dari Bahasa Arab yang telah dibakukan ke dalam Bahasa
Indonesia, yaitu al-Mu’jizat ()المعجزة. Al-mu’jizat secara harfiah antara lain
berarti lemah, tidak mampu, tidak berdaya, tidak sanggup, tidak dapat (tidak
bisa), dan tidak kuasa. Al-‘ajzu adalah lawan dari kataal- qudrah yang berarti
sanggup, mampu, atau kuasa. Dalam pada itu,istilah mu’jiz atau mu’jizat
lazim diartikandengan al’ajib, maksudnya sesuatu yang ajaib (menakjubkan
atau mengherankan) karena orang atau pihak lain tidak ada yang sanggup
menanding atau menyamai sesuatu itu. Juga sering diartikan dengan amrun
khāriqun lil-‘ādah yakni sesuatu yang menyalahi tradisi.
2. Konsep tentang Karomah
Karamah berasal dari bahasa arab كرمberarti kemuliaan, keluhuran, dan
anugerah. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia yang
mengistilahkan karomah dengan keramat diartikan suci dan dapat
mengadakan sesuatu diluar kemampuan manusia biasa karena
3
Nama : Yadi Mulyadi Kelas : PAI.2-15
No. Akun : 327339002662 LPTK : UIN SGD Bandung