Soal Sumatif Akhir Semester PPKN Kelas 9 Jadi

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 11

+++

SUMATIF AKHIR
SEMESTER
( KURIKULUM~2013 )
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : PPKn


Kelas : IX ( SEMBILAN )
Jenjang Pendidikan : SMP
Hari / Tanggal :
Pukul :

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN


OLAHRAGA KABUPATEN BULELENG

TAHUN 2023
SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 1
PETUNJUK UMUM
1. Isikan identitas Anda dengan benar
2. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket tes tersebut.
3. Jumlah soal sebanyak 40 butir, pada setiap butir soal terdapat 4 (empat) pilihan
jawaban.
4. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya dengan cermat.
5. Periksalah pekerjaan Anda sebelum dikirim / submit
6. Berdoalah sebelum mengerjakan

PETUNJUK KHUSUS
Pilihlah salah satu jawaban di bawah ini yang paling benar!

1. Yang dimaksud dengan upaya bela negara oleh warga negara adalah ….
A. Sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai oleh kecintaan kepada negaranya untuk
B. Sikap dan perilaku warga negara untuk mempertahankan daerahnya dari ancaman preman
C. Kebulatan hati dari aparat keamanan seperti TNI Polri untuk mengabdi kepada nusa dan
bangsa
D. Kesiapan seluruh warga negara untuk ikut mamanggul senjata memerangi para pemberontak

2. Potensi ancaman dari luar negeri terhadap kedaulatan Indonesia sangat tinggi karena ?
A. Letak Indonesia yang sangat strategis
B. Kaya dengan keanekaragaman budaya
C. sikap warganya yang ramah tamah
D. Indonesia sebagai negara berkembang

3. Suatu masyarakat yang mempunyai monopoli dalam menggunakan kekerasan fisik secara sah
dalam suatu wilayah. Pengertian negara ini dikemukakan oleh? ….
A. Harold J. Laski
B. Max Weber
C. Karl Marx
D. Prof. Mr. Soenarko

4. .Yang menjadi kekuatan pendukung dalam usaha pertahanan dan keamanan negara adalah ? ….
A. TNI
B. Polri
C. Hansip/Linmas
D. rakyat

5. Dengan adanya musibah gempa di sejumlah daerah di tanah air, Andika sebagai ketua OSIS
SMP “Kusumo“ mengumpulkan dana, pakaian layak pakai, dan makanan kering yang akan
disumbangkan kepada masyarakat yang mengalami musibah.

Kegiatan Andika tersebut merupakan perilaku yang sesuai dengan nilai Pancasila, yaitu…
A. menghargai hak-hak orang lain
B. saling mencintai sesama manusia
C. mewujudkan keadilan masyarakat
D. gemar melakukan kegiatan kemanusiaan

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 2


6. Contoh kewajiban negara terhadap warga negaranya adalah ? ….
A. memberikan rasa takut
B. memberikan kesejahteraan hidup
C. bertindak sewenang-wenang
D. mengesampingkan HAM

7. Perhatikan Cerita berikut !


Danang adalah seorang pelajar SMP yang rajin dan jujur, dan dia suka menyisihkan sebagian
uang sakunya untuk ditabung. Cita-cita Danang ingin menjadi Guru PPKn. Untuk mencapai cita-
cita dia giat belajar, rajin, suka bekerja keras dan tidak suka bergaya hidup mewah. Hasil
tabungan yang terkumpul untuk membeli sarana dan prasarana sekolah, agar orang tua menjadi
ringan bebannya untuk membiayai sekolah.
Dari cerita tersebut, sikap Danang mencerminkan pengamalan Pancasila, khususnya sila....
A. Ketuhanan yang maha Esa
B. Kemanusiaan Yang Adil Dan Beradab
C. Persatuan Indonesia
D. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

8. Upaya bela negara diaksanakan dengan penuh ?


A. tanggung jawab
B. keterpaksaan
C. emosional
D. keragu-raguan

9. Perhatikan hierarki piramida Pancasila berikut ini !

Sumber: jibanismaun.blogspot.com

Pancasila harus digunakan sebagai petunjuk hidup sehari-hari (Pancasila diamalkan dalam
kehidupan sehari-hari). Semua tingkah laku dan tindak perbuatan setiap warga negara Indonesia
harus dijiwai dan merupakan pancaran dari semua sila, karena Pancasila sebagai pandangan
hidup merupakan kesatuan yang utuh sebagaimana konsep hierarki piramida Pancasila.
Berdasarkan konsep hierarki piramida Pancasila, maka berikut ini pernyataan yang benar
adalah....

A. Sila 1, didasari dan dijiwai sila 2, 3, 4 dan 5


B. Sila 1, mendasari dan menjiwai sila 2, 3, 4 dan 5
C. Sila 5, mendasari dan menjiwai sila 4, 3, 2 dan 1
D. Sila 1, 2, 3, 4 dan 5 tidak memiliki hubungan satu dengan lainnya

10. Usaha pembelaan negara dalam UUD 1945 (setelah amandemen) diatur dalam pasal ?
A. 26 ayat (1)
B. 27 ayat (3)
C. 28 ayat (1)
D. 29 ayat (2)

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 3


11. Perhatikan data tabel berikut !

Nilai empat siswa yang diunggulkan untuk memperoleh predikat terbaik disajikan pada tabel
berikut:
Skor Nilai Karakter
Nama Jujur disiplin Tanggung Komitmen Semangat peduli
Siswa (J) ( D) Jawab (K) (S) (P)
(T)
Uswatun 3 2 3 2 1 3
Fahriza 2 2 1 3 2 2
Annisa 1 3 3 2 1 2
Bagus 3 3 1 3 2 3

Siswa Teladan

Pada suatu sekolah dilakukan penilaian karakter siswanya. Ada enam hal yang dinilai, yakni:
Jujur (J), Disiplin (D), Tanggungjawab (T), Komitmen (K), Semangat (S), dan Peduli (P). Nilai
akhir ditentukan dengan aturan sebagai berikut.
Skor 3 : sangat baik
Skor 2 : Baik
Skor 1 : Cukup
Skor 0 : Kurang baik
Jumlah skor : J + D + T + K + S + P = Nilai Akhir
Jadi siswa yang memiliki nilai predikat terbaik adalah siswa yang memperoleh skor
tertinggi.
Berdasarkan tabel tersebut, siswa yang berhasil memperoleh predikat terbaik adalah .
A. Uswatun
B. Fahriza
C. Annisa
D. Bagus

12. Perhatikan gambar berikut ini !

Kode Koper

Ratna lupa kode kunci yang terdiri dari tiga angka (dari angka 0 sampai 9) untuk membuka
kopernya. Ratna ingat tidak ada angka yang sama, angka pertama kurang dari 5, angka kedua
merupakan bilangan ganjil, dan seterusnya. Ratna membuat kode agar mudah diingat, dalam
menghafal sila-sila Pancasila serta memahami lambang Garuda Pancasila maka untuk Kode
Koper tersebut secara berurutan: Kepala Banteng, Pohon beringin, Bintang dan bulu ekor Garuda
Pancasila

Maka kombinasi untuk menemukan kode koper tersebut dengan mengartikan simbul-simbul
yang ada dalam lambang Garuda Pancasila yaitu....
A. (4), (3), (1), (8)
B. (3), (4), (1), (8)
C. (3), (2), (1), (45)
D. (4), (1), (3), (17)

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 4


13. Berikut ini yang merupakan fungsi negara adalah ? ….
A. menciptakan kesenjangan sosial
B. melakukan tindakan sewenang-wenang
C. menegakan keadilan
D. membuat keresahan dalam masyarakat
14. Perhatikan nilai-nilai Pancasila berikut ini!
(1) Cinta bangsa dan tanah air
(2) Perasaan senasib dan sepenanggungan
(3) Rela berkorban demi bangsa dan negara
(4) Kemakmuran yang merata bagi seluruh rakyat
(5) Kejujuran dalam mengambil keputusan bersama

Pokok pikiran pertama Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 menjabarkan sila ketiga Pancasila
ditunjukkan pada nomor ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (2), (3), dan (4)
C. (2), (3), dan (5)
D. (3), (4), dan (5)

15. Roni adalah ketua kelas, dia mendapat tugas untuk membagikan buku paket PPKn. Jumlah
siswa di kelasnya ada 32 orang, sedangkan buku paket PPKn yang tersedia hanya 16 buku.
Apa yang seharusnya Roni lakukan ?
A. membagikan buku paket PPKn kepada teman dekat, teman yang dia sukai
B. membagikan buku paket PPKn khusus kepada anak laki-laki saja
C. tidak membagikan buku paket PPKn karena jumlahnya kurang
D. membagi buku paket PPKn satu buku untuk dua siswa

16. Dasar pertahanan negara disusun berdasarkan prinsip ? ….


A. demokrasi
B. monopoli
C. kekeraasan
D. kemakmuran

17. Perhatikan simbul sila-sila Pancasila berikut ini ! ....

(1)
(2) .

(3) (4).

Setelah memperhatikan gambar lambang negara, maka pokok pikiran pertama yang
terkandung dalam Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 ditunjukkan pada gambar nomor ...
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 5


18. Guna menjamin tetap tegaknya NKRI dan kelangsungan hidup bangsa yang menjadi titik sentral
untuk dibina dan dikembangkan adalah ? ….
A. Ilmu pengetahuan dan teknologi
B. Kebudayaan bangsa Indonesia
C. perubahan iklim dunia
D. sumber daya manusia

19. Perhatikan wacana berikut ini !


Bencana alam banjir yang terjadi di Jakarta beberapa bulan yang lalu menjadikan keprihatian
bangsa Indonesia tidak hanya warga Jakarta saja. Masyarakat bahu membahu bergotong
royong membersihkan lingkungan yang terdampak banjir. Pemerintah daerah sudah
menganggarkan dana untuk keperluan dampak banjir karena masalah banjir sudah menjadi
langganan. Banyak bantuan yang datang dari berbagai daerah. Para pelajar banyak yang
mengumpulkan bantuan baik berupa uang maupun bahan makanan yang bisa ikut meringankan
beban penderitaan sebagaian warga Jakarta. Perilaku yang dilakukan masyarakat Jakarta
tersebut merupakan pengamalan pokok pikiran Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 khususnya
pokok pikiran ....
A. pertama
B. kedua
C. ketiga
D. keempat

20. Perhatikan wacana berikut ini !


Risma Temukan 75 Ribu Keluarga di Bali Belum Terima Bansos.
CNN Indonesia | Selasa, 19/10/2021 16:55 WIB, Jakarta, CNN Indonesia –
Menteri Sosial Tri Rismaharini menyoroti jumlah Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sebanyak
75 ribu yang belum menerima bantuan sosial (bansos) di Bali. Diperkirakan dana yang masih
tertahan sepanjang Juli-September mencapai Rp 450 miliar. Oleh karena itu, Risma ingin
pihaknya menjemput para penerima manfaat yang belum menerima bansos. Ia turut
menyarankan agar KPM yang belum menerima manfaat agar melakukan transaksi di sejumlah
daerah, seperti Kota Denpasar, Kabupaten Badung, Kabupaten Gianyar, dan
KabupatenTabanan. Risma mengingatkan kepada pemerintah daerah (Pemda) untuk segera
mendistribusikan bansos agar mendorong kegiatan ekonomi. Dikhawatirkan KPM yang belum
dicairkan akan terkena blokir. Kalau masih ada ribuan KPM belum cair, ekonomi di levelbawah
tidak bergerak. Sementara ini sudah pertengahan Oktober. Kalau tidak segera dicairkan, akan
segera kena blokir," tutur Risma dikutip dari Antara, selasa (19/10).
Sumber : https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20211019140620-532-709680/risma-temukan-75-
ribu-keluarga-di-bali-belum-terima-bansos.
Berdasarkan wacana tersebut, tindakan yang dilakukan oleh Menteri Sosial Tri
Rismaharini sesuai dengan pokok pikiran Pembukaan UUD 1945 yaitu ….
A. negara persatuan
B. negara yang berkedaulatan rakyat
C. negara hendak mewujudkan keadilan sosial
D. negara ber-Ketuhanan Yang Maha Esa menurut dasar kemanusiaan
21. Pasal 27 ayat (3) UUD 1945 mengatur tentang ? ….
A. syarat-syarat untuk menjadi warga negara Indonesia
B. hak dan kewajiban warga negara untuk membela negara
C. perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi
D. hak memperoleh kesempatan yang sama dalam pemerintahan

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 6

6
22. Bangsa Indonesia terdiri atas keberagaman suku, agama, ras, dan antar golongan.
Keberagaman bangsa Indonesia tersebut dalam kehidupan di masyarakat rawan terjadi konflik
sosial dan menjadi ajang perkelahian massal. Untuk itu sebagai bangsa Indonesia kita tidak
boleh mengejek dan merendahkan suku atau agama lain agar terwujud kehidupan yang damai,
aman dan tentram. Sebagai pengamalan nilai-nilai pokok pikiran persatuan perlu adanya
penanganan konflik sosial secara berkelanjutan, Berdasarkan ilustrasi tersebut sikap yang perlu
dikembangkan adalah ….
A. mendukung dan menjadi relawan perdamaian
B. memperkuat modal sosial yang ada di masyarakat
C. menangani semua masalah sosial agar tidak membesar
D. menghargai dan menghormati untuk bisa hidup damai berdampingan

23. Perhatikan pernyataan berikut ini !


(1) Menjaga kerukunan antar warga masyarakat
(2) Ikut serta kerja bakti membersihkan lingkungan masyarakat
(3) Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban
(4) Mempererat tali silaturahmi dengan sesame warga masyarakat
Negara Indonesia yang terdiri dari keanekaragaman suku, agama, ras dan antar golongan
rawan terjadinya berbagai macam konflik. Untuk itu kita harus menjaga sikap dan perilaku kita
agar tidak menimbulkan masalah yang dapat memecah persatuan dan kesatuan bangsa
Dari pernyataan tersebut yang merupakan sikap positif terhadap pokok pikiran pertama
Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 ditunjukkan pada nomor ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (3), dan (4)
D. (2), (3), dan (4)

24. Kemerdekaan yang capai dengan segala pengorbanan menuntut kita supaya ? ….
A. waspada terhadap bangsa lain yang datang ke Indonesia
B. memberantas segala bentuk penyelewengan
C. menindak tegas segala yang merugikan negara
D. memelihara persatuan dan kesatuan bangsa

25. Faktor yang menyebabkan dunia semakin terbuka dan terlihat oleh semua bangsa-bangsa di
dunia adalah ? ….
A. pertambahan penduduk
B. meningkatnya jumlah pengangguran
C. perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
D. meningkatnya suhu udara di permukaan bumi

26. Bentuk upaya bela negara bagi siswa adalah aktivitas dalam ? ….
A. Upacara bendera dan rajin belajar
B. Membantu orang tua
C. ekstrakulikuler
D. melaksanakan kegiatan OSIS

27. Contoh upaya bela negara dalam kehidupan di lingkungan masyarakat adalah ? ….
A. membuat pos ronda
B. melaksanakan kebersihan lingkungan
C. melaksanakan siskamling
D. mengadakan musyawarah warga secara rutin

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 7

7
:
28. Harapan dari diselenggarakannya pendidikan bela negara adalah ? ….
A. timbulnya kesenjangan sosial masyarakat
B. timbulnya kebebasan berpendapat yang tanpa batas
C. terciptanya masyarakat yang kurang peduli dengan masa depan bangsa
D. terbangun kesadaran kolektif bangsa indonesia yang kuat dan kukuh

29. Perhatikan gambar berikut!

Gambar tersebut menunjukkan rasa kebersamaan dan persatuan dalam keberagaman, yang
merupakan perwujudan sikap positif dari pokok pikiran pembukaan UUD Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 yaitu pokok pikiran .…
A. pertama
B. kedua
C. ketiga
D. keempat

30. Indonesia masuk 20 negara dengan kekuatan militer terbaik, mengalahkan


Israel, Rahma Indina Harbani – detikEdu Minggu, 17 Okt 2021 13:01 WIB

Foto: Rifkianto Nugroho/Indonesia Masuk 20 Negara dengan Kekuatan Militer Terbaik,


mengalahkan Israel

Jakarta - Global Firepower (GFP) merilis daftar peringkat 100 negara dengan kekuatan militer
terbaik di dunia tahun 2021. Berdasarkan data tersebut, Indonesia masuk dalam peringkat 20
besar lho. "Peringkat Global Firepower yang telah diselesaikan di bawah ini menggunakan lebih
dari 50 faktor individu untuk menentukan skor PwrIndx suatu negara dengan kategori mulai dari

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 8

8
kekuatan militer dan keuangan hingga kemampuan logistik dan geografi," tulis GFP yang dikutip
dari situsnya, Minggu (17/10/2021).
Baca artikel detikedu, "Indonesia Masuk 20 Negara dengan Kekuatan Militer Terbaik, Ngalahin
Israel" selengkapnya https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5770740/indonesia- masuk-20-
negara-dengan-kekuatan-militer-terbaik-ngalahin-israel.

Berdasarkan gambar dan wacana tersebut, Negara Indonesia masuk 20 negara dengan
kekuatan militer terbaik. Hal tersebut merupakan salah satu perwujudan dari kedaulatan ….
A. rakyat
B. keluar
C. ke dalam
D. internasioanal

II. Jawablah Pertanyaan benar-salah!

31. Dimensi Idealis mengandung pengertian bahwa nilai-nilai yang terkandung dalam pancasila
perlu dijabarkan dalam suatu sistem norma, sebagaimana terkandung dalam norma-norma
keagamaan.
( BENAR / SALAH )

32. Presiden Soekarno ditetapkan sebagai Presiden seumur hidup berdasarkan TAP MPRS No.
XX/1963, yang menyebabkan kekuasaan presiden semakin besar dan tidak terbatas.
( BENAR / SALAH )

33. Keterbukakan ideologi Pancasila terkandung nilai yang menyatakan realiasasi nila-nilai
instrumental dalam suatu pengalaman nyata dalam kehidupan sehari-hari dalam masyarakat,
bangsa dan negara disebut nilai praksis ( BENAR / SALAH)

34. Keanggotaan MPR yang terdiri atas anggota DPR dan anggota DPD menunjukkan bahwa MPR
merupakan Lembaga perwakilan rakyat karena keanggotaannya dipilih dalam pemilihan umum.
Unsur anggota DPR merupakan representasi rakyat melalui partai politik, sedangkan unsur
anggota DPD merupakan representasi rakyat dari daerah untuk memperjuangkan kepentingan
daerah.Berdasarkan ilustrasi tersebut ada pernyataan berikut ini : MPR, DPR, dan DPD
merupakan wakil rakyat. Ketiga Lembaga negara ini memiliki hubungan yang erat karena
anggota DPR dan DPD merupakan anggota MPR, sehingga pelaksanaan tugas MPR bukan
menjadi tugas DPR dan DPD. ( BENAR / SALAH )

35. Sebagai negara yang menganut sistem pemerintahan presidensial, Indonesia meletakkan
jabatan kepala negara dan kepala pemerintahan di tangan seorang presiden yang berperan
sebagai lembaga eksekutif dan dibantu oleh para menteri atau kabinet. Adapun tugas
lembaga negara yang lain dipegang oleh kekuasaan legislatif ( kekuasaan membuat UU) dan
yudikatif ( menegakkan peraturan perundangan ). Lembaga-lembaga tersebut merupakan
lembaga negara yang bertugas sebagai lembaga dalam pelaksana kedaulatan rakyat. Hal ini
sesuai dengan UUD (Undang-Undang Dasar) Pasal 1 ayat (2) yang berbunyi “Kedaulatan
berada di tangan rakyat dan dilaksanakan menurut Undang-Undang Dasar”. Lembaga negara
pelaksana kedaulatan rakyat meliputi: MPR, DPR, DPD, Presiden, BPK, MA, MK, KY, KPU.
Jadi lembaga negara yang memiliki kekuasaan membuat UUD adalah lembaga legislatif.(
BENAR / SALAH )

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 9

9
III. JODOHKAN PERTANYAAN BERIKUT !

Perhatikan berita ini !

Sumber: https://www.kompas.com/skola/read/2021/04/14/152113969/penerapan-pancasila-dari-
mas a-ke-masa?page=all

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 10

10
Berdasarkan berita tersebut silahkan jodohkan pernyataan berikut !

Pernyataan Jawaban
36. Penerapan Pancasila pada masa Orde Lama terjadi pada
tahun 1959 hingga 1966 ( ........ )
37. Pemberotakan PKI yang bertujuan mengubah ideologi
Pancasila menjadi ideologi komunis ( ....... ) A. Pasal 1 ayat 2

38. Perhatikan simbul sila-sila Pancasila !

B. ke tiga

. C. demokrasi terpimpin
(1)
(2)
D. Pertama

E. D. N. Aidit

(1) (4).

Setelah memperhatikan simbul Gambar No (3) ,


melambangkan pokok pikiran Pembukaan UUD N RI 1945
( ......) .
39. Perhatikan Simbul Gambar No 38 - (2) melambangkan
pokok pikiran Pembukaan UUD N RI 1945 ( ...... )

40. Kedaulatan ada ditangan rakyat dan dilaksanakan menurut


UUD ( ..... )

SA S K~2013/SMP Negeri 1 Sukasada 2022/2023 Page 16

14

Anda mungkin juga menyukai