2ac7c74363 0d975dc0f7

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 298

Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial

Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

Growing Stronger
with a Sustainable Performance

LAPORAN TAHUNAN
ANNUAL REPORT

2022

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk C


Sanggahan dan Batasan Tanggung Jawab Disclaimer and Limit of Responsibility
Laporan Tahunan ini memuat pernyataan kondisi keuangan, hasil operasi, This Annual Report consists of financial conditions, operational results,
proyeksi, rencana, strategi, kebijakan, serta tujuan Perseroan, yang digolongkan projections, plans, strategies, policies, as well as the Company’s objectives,
sebagai pernyataan ke depan dalam pelaksanaan perundang-undangan which are classified as forward statements in the implementation of the
yang berlaku, kecuali hal-hal yang bersifat historis. Pernyataan-pernyataan applicable laws, excluding historical matters. Such forward-looking statements
tersebut memiliki prospek risiko, ketidakpastian, serta dapat mengakibatkan are subject to known and unknown risks (prospective), uncertainties, and other
perkembangan aktual secara material berbeda dari yang dilaporkan. factors that may cause actual results to differ materially from expected results.

Pernyataan-pernyataan prospektif dalam Laporan Tahunan ini dibuat Prospective statements in this annual report are prepared based on several
berdasarkan berbagai asumsi mengenai kondisi terkini dan kondisi mendatang assumptions concerning current and future circumstances of the Company,
Perseroan serta lingkungan bisnis di mana Perseroan menjalankan kegiatan and the business environment where the Company operates. The Company
usaha. Perseroan tidak menjamin bahwa dokumen-dokumen yang telah has no obligation to guarantee that all the valid documents presented will
dipastikan keabsahannya akan membawa hasil tertentu sesuai harapan. bring specific results as expected.

Laporan Tahunan ini memuat kata “ASRI“ dan “Perseroan” yang didefinisikan This Annual Report uses the terms “ASRI” and “the Company,” which refers to
sebagai PT Alam Sutera Realty Tbk. Adakalanya kata “Perusahaan” juga PT Alam Sutera Realty Tbk. The word “Company” is sometimes used to refer
digunakan atas dasar kemudahan untuk menyebut PT Alam Sutera Realty Tbk to PT Alam Sutera Realty Tbk in general. Unless otherwise stated, numerical
secara umum. Sedangkan untuk penulisan angka-angka pada seluruh tabel notations in all tables and graphs are disclosed in Indonesian.
dan grafik menggunakan notasi bahasa Indonesia, kecuali dinyatakan lain.

D Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Growing Stronger
with a Sustainable Performance

PT Alam Sutera Realty Tbk terus melakukan proses adaptasi, inovasi,


dan transformasi untuk bertumbuh lebih kuat dan berkelanjutan. Melalui
perencanaan strategis dan inisiatif yang tepat, Perseroan mampu meraih
kinerja pertumbuhan yang positif di tahun 2022, dalam aspek operasional
maupun finansial.

Berbekal kepercayaan dari para pemangku kepentingan, Perseroan terus


mengakselerasi kinerjanya secara berkelanjutan melalui pengembangan
portofolio properti, memperluas pangsa pasar, dan menciptakan produk-
produk properti yang inovatif untuk meningkatkan kualitas hidup dengan
membangun hunian yang nyaman, aman, dan lingkungan yang sehat
bagi konsumen.

PT Alam Sutera Realty Tbk continuously implements a process of


adaptation, innovation, and transformation to achieve stronger and
sustainable growth. Through the proper strategic planning and
initiatives, the Company successfully achieved positive business
growth in 2022 both in operational and financial aspects.

With the trust of its stakeholders, the Company continues to


accelerate its sustainable growth by continuing its property
portfolio development, market share expansion, and creating
innovative property products to improve the quality of life by
developing comfortable, safe, and healthy environment
for our customers.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 1


DAFTAR ISI
CONTENTS
Daftar Isi
Contents

14
Kilas Kinerja
59
Profil Perusahaan
Performance Highlights Company Profile
6 Keunggulan Properti Kami 36 Identitas Perusahaan
Our Property Advantage Corporate Identity
7 Ikhtisar Kinerja Operasional 38 Sekilas Perseroan
Operational Performance Overview The Company in Brief
8 Ikhtisar Keuangan 40 Jejak Langkah
Financial Highlights Milestones
10 Ikhtisar Kinerja Saham 44 Visi, Misi, dan Nilai
Stock Performance Highlights Vision, Mission, and Value
12 Peristiwa Penting 46 Bidang Usaha
Key Events Line of Business
13 Penghargaan 54 Wilayah Operasional
Awards Operational Areas
56 Struktur Organisasi
Organization Structure
58 Profil Dewan Komisaris
Board of Commissioners’ Profile
63 Profil Direksi

20
Board of Directors’ Profile
67 Komposisi Dewan Komisaris dan Direksi
Composition of the Board of Commissioners
and Board of Directors
68 Komposisi Pemegang Saham
Laporan Manajemen Composition of Shareholders
Management Report 69 Informasi mengenai Pemegang Saham Utama
dan Pengendali
17 Laporan Dewan Komisaris Information about the Major and Controlling
Report of The Board of Commissioners’ Shareholders
22 Dewan Komisaris 70 Struktur Grup Perusahaan
Board of Commissioners Company Group Structure
25 Laporan Direksi 72 Daftar Entitas Anak, Perusahaan Asosiasi, dan
Report of The Board of Directors Perusahaan Ventura Bersama
32 Direksi Subsidiaries, Associate Company, and Joint
Board of Directors Venture Company
74 Kronologi Pencatatan Saham
Share Listing Chronology

2 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

74 Kronologi Pencatatan Efek Lainnya


100
Chronology of Other Securities Listings Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan
75 Akuntan Publik Corporate Social and Environment
Public Accountant Responsibility
76 Informasi Lembaga/Profesi Penunjang Pasar Modal 138 Ikhtisar Aspek Kinerja Keberlanjutan
Information Capital Market Supporting Highlights of Sustainable Performance Aspects
Institutions/Professionals 140 Strategi Keberlanjutan
78 Informasi Kantor Cabang/Perwakilan Sustainability Strategy
Branch or Representative Offices 146 Meningkatkan Kinerja Ekonomi dan Menyediakan
79 Situs Web Perusahaan Produk-produk Berkualitas
Company Website Improving Economic Performance and Providing
Quality Products
156 Menjalankan Operasional yang Bertanggung

80
Jawab terhadap Lingkungan
Running Environmentally Responsible Operations
168 Mengembangkan Karyawan dan Menyediakan
Lingkungan Kerja yang Aman dan Nyaman
Developing Employees and Providing A Safe and
Comfortable Work Environment
180 Menjalin Hubungan Harmonis dengan Masyarakat
Analisis dan Pembahasan Manajemen Establishing A Harmonic Relationship with the
Management Discussion and Analysis Community
82 Tinjauan Perekonomian 190 Tentang Laporan Keberlanjutan
Economic Overview About this Sustainability Report
86 Tinjauan Keuangan

101
Financial Review

90 Tanggung Jawab Laporan Tahunan


Responsibility for Annual Report

102
Tata Kelola Perusahaan
Corporate Governance
98 Tata Kelola Perusahaan yang Baik
Good Corporate Governance

Laporan Keuangan
Financial Report

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 3


KILAS
6 Keunggulan Properti Kami
Our Property Advantage
7 Ikhtisar Kinerja Operasional
Operational Performance Overview

KINERJA
8 Ikhtisar Keuangan
Financial Highlights
10 Ikhtisar Kinerja Saham
Stock Performance Highlights

Performance Highlights 12 Peristiwa Penting


Key Events
13 Penghargaan
Awards

4 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 5


KEUNGGULAN PROPERTI KAMI
Our Property Advantages

Persediaan tanah
yang cukup untuk
mendukung ekspansi
bisnis
Satisfactory land
bank for business
expansion

Lokasi kawasan Reputasi yang


township yang asri terpercaya dan tim
dengan akses strategis manajemen yang
Urban location with berpengalaman
green environment and Trusted reputation
strategical access and experienced
management team

Peluncuran
proyek baru yang
berkesinambungan
Consistent launch of
new projects

Memiliki diversifikasi Kawasan yang aman,


segmen pasar dan nyaman, dan sehat
produk Safe, comfortable,
Possesses diversified and healthy township
market segmentation
and product offerings

6 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

IKHTISAR KINERJA OPERASIONAL


Operational Performance Overview
Angka dalam seluruh tabel dan grafik menggunakan notasi Indonesia
All numbers in tables and graphs use Indonesian notation

Penjualan Rumah Tapak 2022 2021


Sales of Landed Houses (Rp miliar | Rp billion) (Rp miliar | Rp billion)

1.327,1 1.505,7

Penjualan Apartemen
Sales of Apartments 2022 2021
(Rp miliar | Rp billion) (Rp miliar | Rp billion)

881,4 433,1

Penjualan Kavling Tanah


Sales of Land lots 2022 2021
(Rp miliar | Rp billion) (Rp miliar | Rp billion)

1.631,0 480,8

Pendapatan Berulang
& Pendapatan lainnya 2022 2021
Recurring Income (Rp miliar | Rp billion) (Rp miliar | Rp billion)
& Other Income

649,1 415,6

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 7


IKHTISAR KEUANGAN
Financial Highlights

(Dalam juta Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (In million Rupiah, unless otherwise stated)

Uraian 2022 2021 2020 Description

Laporan Laba Rugi Konsolidasian Consolidated Proft and Loss Statements

Penjualan dan Pendapatan 4.493.531 2.847.324 1.413.252 Sales and Revenue

Laba Bruto 2.631.140 1.509.214 596.557 Gross Profit

EBITDA 2.360.950 1.299.785 320.038 EBITDA

Laba (Rugi) Usaha 2.139.737 1.109.773 172.780 Operating Profit/Loss

Laba (Rugi) Tahun Berjalan 1.098.365 142.929 (1.036.618) Current Year Profit/Loss

Laba/(Rugi) Tahun Berjalan yang Dapat Current Year Profit/Loss Attributable to:
Diatribusikan kepada:

• Pemilik Entitas Induk 1.086.115 145.694 (1.027.706) Owners of Parent Company •

• Kepentingan Nonpengendali 12.250 (2.765) (8.911) Non-controlling Interests •

Jumlah Laba/(Rugi) Komprehensif Tahun Total Comprehensive Profit/Loss for the Year
Berjalan yang Dapat Diatribusikan kepada: Attributable to:

• Pemilik Entitas Induk 1.085.759 152.605 (1.029.798) Owners of Parent Company •

• Kepentingan Nonpengendali 12.316 (2.662) (8.979) Non-controlling Interests •

Jumlah Laba/(Rugi) Komprehensif 1.098.075 149.943 (1.038.777) Comprehensive Profit/Loss

Laba/(Rugi) per Saham Dasar (Rupiah Penuh) 55,27 7,41 (52,30) Profit/Loss per Share

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Consolidated Financial Position

Aset Lancar 3.636.178 3.034.404 2.156.001 Current Assets

Aset Tidak Lancar 18.662.747 18.899.571 19.070.814 Non-Current Assets

Total Aset 22.298.925 21.933.975 21.226.815 Total Assets

Liabilitas Jangka Pendek 3.717.703 3.633.263 3.198.161 Current Liabilities

Liabilitas Jangka Panjang 7.938.597 8.764.620 8.642.506 Non-Current Liabilities

Total Liabilitas 11.656.301 12.397.883 11.840.667 Total Liabilities

Total Ekuitas 10.642.625 9.536.091 9.386.148 Total Equity

Rasio Keuangan Financial Ratios

Marjin Laba Bruto 59% 53% 42% Gross Profit Margin

Marjin Laba Usaha 48% 39% 12% Operating Profit Margin

Marjin Laba Bersih 24% 5% (73%) Net Profit Margin

Laba Bersih terhadap Ekuitas 10% 2% (11%) Net Profit to Equity

Laba Bersih terhadap Aset 5% 1% (5%) Net Profit to Assets

Liabilitas terhadap Ekuitas 110% 130% 126% Liabilities to Equity

Liabilitas terhadap Aset 52% 57% 56% Liabilities to Assets

Utang Berbunga terhadap Ekuitas 62% 78% 81% Interest bearing debt to Equity

Utang Berbunga terhadap Aset 30% 34% 36% Interest bearing debt to Assets

Rasio Lancar 98% 84% 67% Current Ratio

8 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

Pendapatan Laba Bruto Laba/(Rugi) Komprehensif


Revenues Gross Profit Comprehensive Income
(Rp juta) | (Rp million) (Rp juta) | (Rp million) (Rp juta) | (Rp million)

4.493.531

2.631.140
1.098.075
2.847.324

149.943
1.509.214
1.413.252

596.557

(1.038.777)

2020 2021 2022 2020 2021 2022 2020 2021 2022

Total Aset Total Liabilitas Total Ekuitas


Total Assets Total Liabilities Total Equity
(Rp juta) | (Rp million) (Rp juta) | (Rp million) (Rp juta) | (Rp million)

22.298.925
21.933.975
21.226.815

12.397.883 10.642.625
11.840.667 11.656.301 9.536.091
9.386.148

2020 2021 2022 2020 2021 2022 2020 2021 2022

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 9


IKHTISAR KINERJA SAHAM
Share Performance Highlights

Per 31 Desember 2022, Perseroan memperdagangkan As of December 31, 2022, the Company has
dan mencatatkan 19.649.411.888 lembar saham di 19,649,411,888 shares traded and listed on the Indonesia
Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan kode saham “ASRI”. Stock Exchange (IDX) with the stock code “ASRI.” The
Berikut adalah kinerja saham Perseroan per bulan following table showcases the monthly performance of
selama 2 (dua) tahun buku terakhir: the Company’s shares for the last 2 (two) financial years:

Kinerja Harga Saham 2022 dan 2021 PT Alam Sutera Realty Tbk (ASRI)
2022 and 2021 Share Performance PT Alam Sutera Realty Tbk (ASRI)

Volume Perdagangan
Tertinggi Terendah Penutupan Nilai Kapitalisasi Pasar
Bulan Shares Volume
Highest Lowest Closing Value Market Capitalization
Month Closing
(Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp)
(Lembar saham | Shares)

2022

January 169 136 147 201.380.600 30.540.208.300 2.888.463.547.536

February 167 147 152 306.485.100 47.930.602.600 2.986.710.606.976

March 176 144 170 588.227.000 96.517.115.400 3.340.400.020.960

April 180 154 159 453.591.200 75.773.466.300 3.124.256.490.192

May 170 149 166 197.665.600 31.242.358.800 3.261.802.373.408

June 192 158 169 810.498.100 142.446.380.900 3.320.750.609.072

July 170 150 166 440.857.400 71.119.959.000 3.261.802.373.408

August 190 166 180 527.174.400 93.008.202.300 3.536.894.139.840

September 197 166 169 873.408.200 162.635.596.100 3.320.750.609.072

October 178 163 177 294.712.200 50.504.511.700 3.477.945.904.176

November 182 165 177 333.231.800 58.081.905.900 3.477.945.904.176

December 182 160 160 199.582.900 33.616.151.500 3.143.905.902.080

2021

January 286 182 192 3.972.325.800 968.452.399.800 3.772.687.082.496

February 256 186 236 3.301.734.200 774.975.985.300 4.637.261.205.568

March 266 210 212 2.858.275.500 699.935.915.800 4.165.675.320.256

April 228 197 198 695.131.500 144.424.691.800 3.890.583.553.824

May 199 166 181 518.284.400 95.609.799.600 3.556.543.551.728

June 204 157 160 955.282.200 177.716.872.800 3.143.905.902.080

July 174 154 156 400.985.100 64.676.398.900 3.065.308.254.528

August 168 148 162 461.748.100 73.510.164.700 3.183.204.725.856

September 189 159 169 1.303.567.900 228.546.469.700 3.320.750.609.072

October 208 168 182 1.766.995.400 337.761.496.200 3.576.192.963.616

November 193 171 172 522.248.200 96.676.033.200 3.379.698.844.736


December 175 160 162 218.061.600 36.453.175.500 3.183.204.725.856

10 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

AKSI KORPORASI CORPORATE ACTION


Selama tahun buku 2022, Perseroan tidak melakukan During the 2022 financial year, the Company performed
tindakan aksi korporasi seperti pemecahan saham, no corporate actions, such as stock splits, stock
penggabungan saham, dividen saham, saham bonus, mergers, stock dividends, bonus shares, or altering the
ataupun melakukan perubahan nilai nominal saham. nominal value of shares.

PENGHENTIAN SEMENTARA TEMPORARY SUSPENSION OF SHARE


PERDAGANGAN SAHAM/ TRADING/DELISTING OF SHARES
PENGHAPUSAN PENCATATAN SAHAM
Selama tahun buku 2022, tidak ada penghentian During the 2022 financial year, there were no temporary
sementara perdagangan saham dan/atau penghapusan suspensions of share trading and/or delisting of shares
pencatatan saham atas saham Perseroan di BEI. of the Company’s shares in the IDX.

INFORMASI OBLIGASI/SUKUK/OBLIGASI INFORMATION OF BONDS/SUKUK


KONVERSI BONDS/CONVERTIBLE BONDS

Obligasi Jatuh Tempo 2024 Bonds Due in 2024


Pada Oktober 2022, Perseroan berhasil melakukan In October 2022, the Company successfully conducted
tender offer sebesar US$138.594.000 dari total a tender offer for US$138,594,000 out of the total
utang obligasi sebesar US$171.000.000. Pada bulan senior bonds of US$171,000,000. In December 2022, all
Desember 2022, seluruh obligasi telah dilunasi sehingga bonds were redeemed, resulting in US$0 outstanding.
jumlah utang obligasi setelah aksi korporasi adalah
sebesar US$0.

Obligasi Jatuh Tempo 2025 Bonds Due in 2025


Perseroan memiliki utang obligasi sebesar The Company has senior bonds of US$251,000,000
US$251.000.000 yang akan jatuh tempo pada which will mature in the year 2025.
tahun 2025.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 11


PERISTIWA PENTING
Key Events

Maret Agustus September


March August September

• Peluncuran Cluster Helios • Launched Helios Prime Peluncuran Cluster Astha Launched Astha Cluster • Peluncuran proyek • Launched IOLA project,
Prime di Suvarna Sutera, Cluster at Suvarna Sutera, di Suvarna Sutera yang at Suvarna Sutera, an IOLA yang merupakan the latest type in the
yaitu hunian premium a premiere residential merupakan hunian dengan affordable residential tipe terbaru di kawasan Ayodhya residential
terbaru bergaya neoklasik cluster inspired by harga terjangkau. cluster. Ayodhya yang dibangun area built with premiere,
Eropa. neoclassical Europe dengan desain modern modern design.
• Garuda Wisnu Kencana • As part of the Nyepi premium.
(GWK) sebagai salah Day celebration, Garuda • Perseroan mendapatkan • The Company obtained a
satu unit usaha Perseroan Wisnu Kencana (GWK), pinjaman sindikasi syndicated loan of Rp1.75
menggelar Pagelaran one of the Company’s sebesar Rp1,75 triliun trillion in order to repay
Kolosal Ogoh-Ogoh business units, held untuk pelunasan utang its senior bonds maturing
“Amerebut Tirta a colossal cultural obligasi pada 2024. in 2024.
Amertha” sebagai acara ceremony event called
seremoni budaya dalam the “Amerebut Tirta
rangka Hari Raya Nyepi. Amertha” Ogoh-Ogoh
Parade.

Oktober November Desember


October November December

Peluncuran Cluster Nykka Launched Nykka Cluster in GWK ditunjuk menjadi GWK was appointed as • Perseroan berhasil • The Company
di Alam Sutera yang Alam Sutera, which offers tempat penyelenggaraan the venue for the G20 melakukan pelunasan successfully fully paid off
menawarkan kenyamanan prestige comfort through Gala Dinner Konferensi Summit Gala Dinner, a seluruh utang their outstanding 2024
melalui ruang huniannya its spacious living area and Tingkat Tinggi (KTT) high-level conference set obligasi 2024 sebesar senior bonds amounting
yang luas dan desain yang minimalist design. G20 di Bali bertema in Bali alongside the theme US$171.400.000. to US$171.400.000.
minimalis. “Recover Together, Recover “Recover Together, Recover • Dalam rangka perayaan • To celebrate the New
Stronger”. Acara ini dihadiri Stronger”. This event was tahun baru, Perseroan Years, the Company held
oleh sejumlah kepala negara attended by copious heads mengadakan acara Bali a Bali Countdown 2023
beserta delegasinya. of states along with their Countdown 2023 yang event in GWK, which
respective delegations. digelar oleh GWK dan became the biggest
menjadi pertunjukan and grandest fireworks
kembang api terbesar show in Bali entitled “The
dan termegah di Bali Biggest Musical Fireworks
yang bertajuk “The Show in Bali”.
Biggest Musical Fireworks
Show in Bali”.

12 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PENGHARGAAN
AWARDS

BCI Asia Top 10


Developers Award 2022
01
BCI Asia Top 10
Developers Award 2022

02 TrenAsia ESG
Excellence 2022
TrenAsia ESG
Excellence 2022

03 Favorite Apartment Project


Region Tangerang and
Surrounding
Favorite Apartment Project
Region Tangerang and
Surrounding

Dengan bangga memberikan penghargaan kepada:

PT Alam Sutera Realty Tbk.


Sebagai

Saham Terbaik 2022


Kategori Mid Cap (Kapitalisasi Pasar di Atas Rp 500 Miliar – Rp 10 Triliun)
Sektor Properti & Real Estat
Jakar ta, 31 Agustus 2022

Primus Dorimulu Praska Putrantyo


News Director BeritaSatu Media Holdings CEO PT. Edvisor Profina Visindo

04
Saham Terbaik 2022 Kategori Mid Cap
(Kapitalisasi Pasar di Atas Rp500 Miliar –
Rp10 Triliun) Pada Sektor Properti & Real
Estate
Best Stocks for 2022 in The Mid Cap
Category (Market Capitalization Above
IDR500 Billion – IDR10 Trillion) in
The Property & Real Estate Sector

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 13


LAPORAN
17 Laporan Dewan Komisaris
Report of The Board of Commissioners’
22 Dewan Komisaris
Board of Commissioners

MANAJEMEN
25 Laporan Direksi
Report of The Board of Directors
32 Direksi
Board of Directors

Management Report
14 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 15


Haryanto Tirtohadiguno
Komisaris Utama
President Commissioner

16 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan
Management Discussion and Analysis Corporate Governance Corporate Social and Environment Responsibility

LAPORAN
DEWAN KOMISARIS
Report of The Board of Commissioners

Dewan Komisaris bersyukur bahwa Perseroan mampu


membukukan pendapatan sebesar Rp4,5 triliun atau
meningkat sebesar 57,82% y-o-y.
The Board of Commissioners is grateful that the Company was able to book
revenue of RP.4.5 trillion, an increase of 57.82% y-o-y.

Pemegang Saham yang Terhormat, Dear Shareholders,


Kami mengucap syukur kepada Tuhan yang We would like to express our gratitude to
Maha Kuasa, karena berkat penyertaan- Almighty God. Thanks to His blessings and
Nya Perseroan dapat mencatatkan kinerja guidance, the Company was able to record
yang positif sepanjang tahun 2022. Mewakili a positive performance throughout 2022. On
Dewan Komisaris, saya akan menyampaikan behalf of the Board of Commissioners, I will
kegiatan pengawasan yang telah dilakukan convey the supervisory activities that the
Dewan Komisaris sebagai bentuk penerapan Board of Commissioners has carried out in
praktik GCG Perseroan. the implementation of the Company’s GCG
practices.

TINJAUAN KONDISI EKONOMI REVIEW OF ECONOMIC


CONDITIONS
Secara umum, kondisi perekonomian global In general, global and national economic
dan nasional menunjukkan tanda-tanda conditions showed signs of recovery along
pemulihan seiring dengan melandainya with the easing of COVID-19 pandemic in
pandemi COVID-19 di sebagian besar negara. most countries. However, various events
Namun, berbagai peristiwa terjadi sepanjang occurred throughout 2022 that resulted in a
tahun 2022 yang berimbas pada menurunnya decline in global economic growth, such as
pertumbuhan ekonomi global, seperti invasi the Russian invasion of Ukraine, a spike in
Rusia ke Ukraina, lonjakan tingkat inflasi, inflation rates, energy crisis, and increases
krisis energi, serta harga komoditas yang juga in commodity prices. However, amidst the
melambung. Namun di tengah tantangan global challenges, Indonesia’s economy still
global yang terjadi, perekonomian Indonesia performed well and recorded a positive
tetap mampu bertahan dengan baik dan economic growth of 5.31%, compared with
mencatatkan pertumbuhan ekonomi yang 3.69% in 2021.
positif yaitu sebesar 5,31%, dari yang
sebelumnya 3,69% pada tahun 2021.

2022 Annual Report • PT Alam Sutera Realty Tbk 17


Di sektor properti nasional, berdasarkan data Bank In the domestic property sector, based on Bank Indonesia
Indonesia (BI), hasil Survei Harga Properti Residensial (BI) data, the Survey of Residential Property Prices
(SHPR) menunjukkan bahwa harga properti residensial (SHPR) result shows that residential property prices
di pasar primer secara tahunan terus meningkat in the primary market on an annual basis continued to
selama tahun 2022. Indeks Harga Properti Residensial increase during 2022. The Residential Property Price
(IHPR) pada triwulan keempat 2022 tercatat sebesar Index (IHPR) in the fourth quarter of 2022 was recorded
2,00%, lebih tinggi dari triwulan keempat tahun 2021 at 2.00%, higher than the fourth quarter of 2021 at 1.18%.
yaitu sebesar 1,18%. Pertumbuhan ini merupakan hasil This growth was a result of various incentive programs
dukungan pemerintah Indonesia terhadap pasar by the government for the property sector namely
properti dengan memperpanjang pelonggaran Pajak the extended government-borne value-added tax and
Pertambahan Nilai Ditanggung Pemerintah (PPN DTP) Loan to Value ratio for Home Ownership Loans (KPR)
hingga akhir September 2022 dan rasio Loan-to-Value until 2023. .
(LtV) untuk Kredit Pemilikan Rumah (KPR) hingga
tahun 2023.

PENILAIAN TERHADAP KINERJA DIREKSI ASSESSMENT OF THE BOARD OF


DIRECTORS’ PERFORMANCE
Kami mengapresiasi Direksi yang telah memimpin We appreciate the Board of Directors for leading the
Perseroan dengan sinergis selama tahun 2022. Di Company synergistically throughout 2022. Under the
bawah pengelolaan Direksi yang efisien dan produktif, efficient and productive management of the Board
Perseroan mampu mentransformasikan tantangan yang of Directors, the Company was able to transform the
ada menjadi peluang yang prospektif. Pada tahun 2022, challenges into prospective opportunities. In 2022, the
Perseroan berhasil membukukan pendapatan usaha Company managed to book revenue of Rp4,49 trillion,
sebesar Rp4,49 triliun, tumbuh 58% dibandingkan a 58% growth compared to the same period last year.
periode yang sama pada tahun lalu. Pencapaian ini This achievement signifies that the Board of Directors
menandakan bahwa Direksi berhasil mengeksekusi successfully executed an effective sales strategy and
strategi penjualan yang efektif dan memenuhi fulfilled customer needs.
kebutuhan pelanggan dengan tepat.

Secara khusus, kami berbangga bahwa Perseroan In line with a satisfying financial performance, we are
ditunjuk dan dipercayakan pemerintah Indonesia incredibly proud that the Indonesian government
sebagai tempat penyelenggaraan jamuan makan appointed and entrusted the Company as the venue
malam puncak (Gala Dinner) dalam ajang Konferensi for the G20 Summit Gala Dinner at GWK Cultural
Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Taman Budaya GWK, Bali. Park, Bali. This event reflected Indonesia’s readiness to
Ajang ini merupakan cerminan kesiapan Indonesia hold an international-scale event that also showcased
dalam menyelenggarakan acara berskala internasional Indonesia’s impressive cultural diversity. We are happy
yang sekaligus menampilkan keragaman budaya that the Company had the opportunity to participate
Indonesia yang mengesankan. Kami berbahagia karena in this historic event and demonstrate a professional
Perseroan berkesempatan untuk mengambil bagian performance.
dari peristiwa bersejarah ini serta menunjukkan kinerja
yang profesional.

PENGAWASAN DEWAN KOMISARIS BOARD OF COMMISSIONERS


SUPERVISION
Dewan Komisaris mengadakan rapat tahunan untuk The Board of Commissioners holds annual meetings
membahas dan mengevaluasi target, strategi, dan to discuss and evaluate company targets, strategies,
kebijakan yang telah dirumuskan Direksi untuk and policies formulated by the Board of Directors for
tahun mendatang. Dewan Komisaris juga melakukan the coming year. The Board of Commissioners also
rapat setiap 2 (dua) bulan sekali untuk mengawasi meets every 2 (two) months to oversee the progress
perkembangan dan pelaksanaan strategi yang telah and implementation of the Company’s strategies and
dilakukan Perseroan, serta menilai aksi tindak lanjut to assess any follow-up actions that need to be taken.
yang perlu dilakukan Perseroan. Dalam rapat gabungan In joint meetings with the Board of Directors, the Board
bersama Direksi, Dewan Komisaris membahas hal- of Commissioners discusses issues that need to be
hal yang perlu disetujui dan dilakukan oleh Perseroan approved and carried out by the Company to ensure
untuk memastikan strategi dan keputusan yang diambil that the strategies and decisions taken are in the best
merupakan yang terbaik bagi kepentingan Perseroan. interests of the Company.

18 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Laporan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Management Report Highlights
Profile and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Selama tahun 2022, kami melihat bahwa produk- Over the course of 2022, we saw that the products
produk yang diluncurkan Perseroan menerima launched by the Company received encouraging
tanggapan dan antusiasme yang menggembirakan dari responses and enthusiasm from customers, as
pelanggan, terbukti dari tingkat serapan yang tinggi. evidenced by the high absorption rate. This indicates
Hal ini menandakan bahwa Perseroan memiliki posisi that the Company has a strong position in the domestic
yang kuat di industri properti nasional dan memiliki property industry and has a large market share. With
pangsa pasar yang besar. Dengan kebijakan harga yang the right pricing policy and quality products, the
tepat dan suguhan produk yang berkualitas, Perseroan Company maintained customer trust and recorded a
berhasil mempertahankan kepercayaan para pelanggan positive performance.
dan mencatatkan peningkatan kinerja yang positif.

Dewan Komisaris bersyukur bahwa Perseroan mampu The Board of Commissioners is grateful that the
membukukan peningkatan pendapatan usaha jauh Company was able to book an increase in revenue,
melebihi target yang ditetapkan di awal tahun. Capaian far exceeding the target set at the beginning of the
ini sudah baik, dimana Perseroan juga mampu melakukan year. This was a satisfactory achievement in which
serah terima bangunan kepada para konsumen secara the Company was able to hand over products on time
tepat waktu meskipun dalam masa pandemi COVID-19 despite the current COVID-19 pandemic and various
dan beragam tantangan ekonomi. economic challenges.

PANDANGAN ATAS PROSPEK USAHA OUTLOOK ON BUSINESS PROSPECTS


Menurut Real Estat Indonesia (REI), sektor properti According to Real Estate Indonesia (REI), the property
diproyeksikan dapat terus bertumbuh pada tahun 2023, sector is projected to continue growing in 2023, despite
kendati dibayangi oleh kemungkinan terjadinya resesi the possibility of a global economic recession. REI is
ekonomi secara global. REI optimis bahwa perekonomian optimistic that the Indonesian economy will continue
Indonesia masih akan tumbuh dengan baik, sehingga to grow, with a corresponding potential increase in
daya beli masyarakat berpotensi meningkat. Pemerintah consumer purchasing power. The government is also
juga diharapkan dapat menghadirkan kebijakan expected to issue policies to maintain or to bolster
yang mampu menjaga atau meningkatkan daya beli consumer purchasing power.
masyarakat.

Saat ini, kebutuhan hunian di Indonesia masih sangat Currently, the demand for housing in Indonesia is still
tinggi, baik untuk rumah pertama maupun sebagai objek very high for both first home buyers and for investment
investasi. Dengan pertimbangan inilah, kami mendukung purposes. With this in mind, we support the Board
Direksi untuk memperluas jangkauan pasar dan of Directors in expanding the market and launching
meluncurkan produk-produk hunian baru yang inovatif innovative and creative new residential properties.
dan kreatif. Lebih dari itu, kami mengingatkan Direksi Moreover, we remind the Board of Directors to remain
untuk senantiasa waspada dengan pergerakan dunia vigilant in the business environment and continue to take
usaha dan terus memanfaatkan digitalisasi agar mampu advantage of digitalization to keep pace with customers’
mengimbangi keinginan dan preferensi pelanggan yang evolving desires and preferences.
terus berkembang.

PANDANGAN ATAS PENERAPAN USAHA OUTLOOK ON THE IMPLEMENTATION


BERKELANJUTAN OF SUSTAINABLE BUSINESS
Sejak Alam Sutera berdiri, kami sudah menerapkan Since the establishment of Alam Sutera, we have
prinsip keberlanjutan 3P yaitu kinerja ekonomi (profit), implemented 3P principles of sustainability namely
tanggung jawab sosial (people) dan lingkungan (planet). Economic Performance (profit), Social Responsibility
Konsep Green Ecological Method telah dikembangkan (people) and The Environment (planet). We have
untuk menyelaraskan alam dan masyarakat sekitar developed the Green Ecological Method concept to
dengan rencana bisnis dan pembangunan kami. Setiap harmonize nature and the surrounding community with
bangunan yang kami dirikan selalu memperhatikan our business and development plans. We have built
aspek-aspek sosial dan lingkungan. Prinsip-prinsip ini each building with attention to social and environmental
akan terus kami lakukan dan kami tingkatkan. aspects and we will continue to implement and improve
these principles.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 19


Dalam menjaga komitmen tersebut, Perseroan memiliki In maintaining this commitment, the Company has four
empat pilar Sustainability atau Strategi Keberlanjutan sustainability pillars consisting of Healthy Business
yang terdiri dari Healthy Business Growth, Sustainable Growth, Sustainable Environment, Human Capital
Environment, Human Capital Excellence, dan Community Excellence, and Community Engagement, as a reference
Engagement sebagai acuan dalam menjalankan bisnis in running a sustainable business. In our supervision and
berkelanjutan. Dalam pengawasan dan penilaian kami, assessment, these pillars have been well implemented
pilar-pilar tersebut telah dilaksanakan dengan baik di in all activities thus The Company has been able to
seluruh kegiatan sehingga Perseroan dapat mencatatkan create good sustainability performance and provide a
kinerja keberlanjutan yang baik serta menyediakan beautiful, sustainable and environmentally friendly area
Kawasan asri, lestari, dan ramah lingkungan agar aman for our customers to live.
dan nyaman untuk ditinggali.

PANDANGAN ATAS PENERAPAN TATA OUTLOOK ON GOVERNANCE


KELOLA IMPLEMENTATION
Berdasarkan hasil pengawasan dan penilaian kami, Based on our supervision and assessment results, the
Perseroan berhasil menerapkan praktik Good Corporate Company has successfully improved its GCG practices.
Governance (GCG) yang semakin baik dari waktu ke Each governance organ can carry out its duties and
waktu. Setiap organ tata kelola mampu melaksanakan obligations properly in accordance with applicable
tugas dan kewajibannya dengan baik sesuai peraturan regulations and maintain its integrity. The Company
yang berlaku dan menjaga integritasnya dalam bekerja. also based its decision-making and policy issuance
Seluruh prinsip-prinsip GCG juga senantiasa melandasi based on GCG principles.
setiap pengambilan keputusan dan penetapan
kebijakan Perseroan.

Menghadapi kondisi usaha yang dinamis dan Facing the dynamic and volatile business conditions,
fluktuatif, kami senantiasa menghimbau Direksi we urge the Board of Directors to ensure that internal
agar pengendalian internal dan pengelolaan risiko control and risk management are carried out in a
dilakukan secara pruden dan efektif. Sepanjang tahun prudent and effective manner. Throughout 2022,
2022, Perseroan telah menerapkan pengendalian the Company implemented comprehensive internal
internal yang komprehensif atas kegiatan operasional controls over operational and financial activities,
dan finansial, sehingga terdapat proses kontrol dua providing an effective two-way control process. We also
arah yang efektif. Kami juga menilai bahwa Perseroan assessed that the Company has continued to improve
terus meningkatkan kualitas sistem manajemen risiko the quality of its risk management system to maintain a
agar mampu menjaga stabilitas kinerjanya serta stable performance and protect the Company from the
menghindarkan Perseroan dari dampak-dampak yang impacts caused by new business risks.
ditimbulkan oleh risiko usaha baru.

Pertumbuhan kinerja Perseroan selama tahun 2022 The growth of the Company’s performance during 2022
menunjukkan besarnya kepercayaan yang diberikan shows the amount of trust given by stakeholders to
pemangku kepentingan kepada Perseroan, terutama the Company, especially customers and visitors to our
para pelanggan dan pengunjung. Oleh sebab itu, residential projects. Therefore, the Company ensures
Perseroan memastikan untuk selalu mengelola that it always manages its business in a professional,
bisnisnya dengan profesional, sehat, dan transparan healthy, and transparent manner and applies the proper
serta menerapkan etika kerja yang benar. Sepanjang work ethic. Throughout 2022, there were no legal cases
tahun 2022, Perseroan tidak terlibat dalam perkara involving the Company, and no violations occurred in
hukum dan tidak terdapat kasus pelanggaran yang the Company’s work environment.
terjadi di lingkungan kerja Perseroan.

20 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Laporan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Management Report Highlights
Profile and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

PERUBAHAN KOMPOSISI DEWAN CHANGES IN THE COMPOSITION OF THE


KOMISARIS BOARD OF COMMISSIONERS
Sepanjang tahun 2022, tidak terdapat perubahan pada Throughout 2022, there were no changes in the
komposisi Dewan Komisaris. composition of the Board of Commissioners.

APRESIASI APPRECIATION
Seluruh pencapaian yang berhasil diraih Perseroan All of the Company’s achievements during 2022
selama tahun 2022 merupakan hasil kerja keras dan resulted from hard work and the positive cooperation of
kerja sama positif seluruh pemangku kepentingan. Kami all stakeholders. We appreciate the Board of Directors
mengapresiasi Direksi atas kepemimpinan yang solid for their solid leadership that enabled the Company
sehingga Perseroan tetap mampu tumbuh dengan baik to grow well in 2022. We would also like to thank all
pada tahun 2022. Kami juga mengucapkan terima kasih employees who have contributed to supporting the
kepada seluruh karyawan yang telah berkontribusi penuh Company’s performance. We constantly encourage
dalam mendukung kinerja Perseroan. Kami senantiasa the Company to continue to develop, grow stronger,
mendukung Perseroan untuk terus berkembang, and be resilient in facing challenges. We hope that
bertumbuh dengan kuat serta menghadapi tantangan- the Company can continue to innovate and work even
tantangan dengan tangguh. Besar harapan kami, better in the years to come.
Perseroan dapat terus berinovasi dan berkarya lebih
baik lagi di tahun-tahun yang akan datang.

Jakarta, April 2023


Untuk dan atas nama Dewan Komisaris
For and on behalf of the Board of Commissioners

Haryanto Tirtohadiguno
Komisaris Utama
President Commissioner

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 21


Kilas Kinerja Laporan Manajemen Profil Perusahaan
Performance Highlights Management Report Company Profile

DEWAN KOMISARIS
Board of Commissioners
Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan
Management Discussion and Analysis Corporate Governance Corporate Social and Environment Responsibility

3 2 1 4 5

1. Haryanto Tirtohadiguno
Komisaris Utama
President Commissioner

2. Angeline Sutedja
Komisaris
Commissioner

3. The Nicholas
Komisaris
Commissioner

4. Pingki Elka Pangestu


Komisaris Independen
Independent Commissioner

5. Prasasto Sudyatmiko
Komisaris Independen
Independent Commissioner
Joseph Sanusi Tjong
Direktur Utama
President Director
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan
Management Discussion and Analysis Corporate Governance Corporate Social and Environment Responsibility

LAPORAN
DIREKSI [OJK D.1][GRI 2-22]

Report of the Board of Directors

Di tengah pemulihan ekonomi Indonesia, permintaan properti,


terutama segmen perumahan diperkirakan akan terus mendominasi
pertumbuhan industri. Didukung oleh perpanjangan program
pemerintah terkait kebijakan DP atau pelonggaran LtV,
bisnis properti diharapkan akan semakin membaik di tahun 2023.

Amid Indonesia’s economic recovery, demand for property, especially the


housing segment is expected to continue to dominate industry growth.
Supported by an extension of government programs related to DP policies or
easing LtV, the property business is expected to improve even more in 2023.

Pemegang Saham dan Pemangku Dear Shareholders and Stakeholders,


Kepentingan yang Terhormat,

Pertama-tama, perkenankan kami untuk Allow us to express our utmost gratitude to


memanjatkan rasa syukur yang luar biasa God Almighty because, with His permission,
kepada Tuhan yang Maha Kuasa, karena atas the Company was able to close 2022 with
seizin-Nya, Perseroan dapat menutup tahun better achievements than the previous year.
2022 dengan pencapaian yang lebih baik dari On this occasion, the Board of Directors will
tahun sebelumnya. Dalam kesempatan ini, present the Company’s strategic steps and
Direksi akan memaparkan langkah-langkah performance results for 2022.
strategis dan hasil kinerja Perseroan selama
tahun 2022.

TINJAUAN PEREKONOMIAN ECONOMIC REVIEW


Dalam World Economic Outlook yang In the January 2023 World Economic
diterbitkan Dana Moneter Internasional pada Outlook published by the International
Januari 2023, pertumbuhan perekonomian Monetary Fund, global economic growth
global diproyeksikan melambat dari 6% was predicted a slowdown from 6% in
pada tahun 2021 menjadi 3,4% pada tahun 2021 to 3.4% in 2022. Various factors were
2022. Perlambatan ini dipicu oleh berbagai behind the slowdown, including the war
faktor, salah satunya perang antara Rusia between Russia and Ukraine, which caused
dan Ukraina yang menimbulkan ketegangan prolonged geopolitical tensions. As a result,
geopolitik berkepanjangan. Akibatnya, inflation increased significantly, resulting in
inflasi meningkat cukup signifikan sehingga a financial tightening in some countries. The
berdampak pada pengetatan keuangan di International Monetary Fund (IMF) projected
sejumlah negara. Dana Moneter Internasional that the global inflation rate would reach
(IMF) memproyeksikan bahwa tingkat inflasi 8.8% by the end of 2022.
global akan mencapai 8,8% pada akhir 2022.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 25


Selain itu, IMF juga meramalkan bahwa pertumbuhan In addition, the IMF predicted that the economic
ekonomi negara maju melambat dari 5,2% pada tahun growth of developed countries would slow from 5.2%
2021 menjadi 2,7% pada tahun 2022, terutama di in 2021 to 2.7% in 2022, especially in the United States
Amerika Serikat dan Eropa. Pertumbuhan ekonomi and Europe. Economic growth in developing countries
negara berkembang juga diperkirakan menurun was also expected to decline to 3.9%. Nevertheless,
hingga 3,9%. Kendati demikian, kami bersyukur bahwa we are grateful that the Indonesian economy grew
perekonomian Indonesia mampu tetap tumbuh positif positively compared to the previous year. Indonesia
dibandingkan tahun sebelumnya. Indonesia berhasil managed to close 2022 with an economic growth rate
menutup tahun 2022 dengan tingkat pertumbuhan of 5.31%, increasing from 3.69% in 2021
ekonomi sebesar 5,31%, lebih baik dari tahun 2021
yaitu 3,69%.

Di sisi keuangan, pemerintah Indonesia terus From monetary perspective, the Indonesian government
mempertahankan kebijakan suku bunga acuan BI-7 continued to maintain the BI-7 Day Reverse Repo
Day Reverse Repo Rate (BI7DRR) selama 18 bulan di Rate (BI7DRR) policy for 18 months at 3.5% until July
tingkat 3,5% hingga Juli 2022. Namun, sejak Agustus 2022. However, since August 2022, Bank Indonesia has
2022, Bank Indonesia mulai menaikkan BI7DRR secara gradually increased the BI7DRR and by end of 2022 it hit
bertahap hingga menjadi 5,50% per Desember 2022. 5.50%. Bank Indonesia took this decision to anticipate
Kebijakan ini diambil oleh Bank Indonesia untuk a potential recession given the unfavorable economic
mengantisipasi kemungkinan terjadinya resesi. Dampak conditions. The effect on the property sector from
kebijakan ini terhadap sektor properti salah satunya the increased rates caused a potential corresponding
adalah potensi kenaikan suku bunga KPR yang dapat increase in mortgage rates, which affected affordability.
berpengaruh terhadap daya beli masyarakat.

Pada tahun 2022, industri properti mengalami In 2022, the property industry performed better mainly
pertumbuhan kinerja yang semakin baik. supported by government policies regarding Down
Pertumbuhan ini utamanya didukung oleh kebijakan Payment (DP) or relaxation of the Loan-to-Value (LtV)
pemerintah terkait Down Payment (DP) atau ratio property financing and the government-borne
pelonggaran rasio Loan-to-Value (LtV) untuk Value Added Tax (PPN DTP) policy which lasted until
Kredit pembiayaan properti dan kebijakan Pajak September 2022.
Pertambahan Nilai Ditanggung Pemerintah (PPN
DTP) juga berlangsung hingga September 2022.

KEBIJAKAN STRATEGIS STRATEGIC POLICY


Setiap tahunnya, Direksi mengadakan rapat tahunan Every year, the Board of Directors holds an annual
untuk merumuskan target, strategi, dan kebijakan meeting to formulate targets, strategies, and policies,
dengan mengamati kondisi perekonomian eksternal by observing the Company’s external and internal
dan internal Perseroan. Dengan melakukan evaluasi economic conditions. By conducting a thorough
dan pertimbangan secara menyeluruh, Direksi evaluation and consideration, the Board of Directors
mengambil keputusan secara kolektif untuk kemudian collectively makes decisions to be approved by the
disetujui oleh Dewan Komisaris. Dalam pelaksanaannya, Board of Commissioners. In practice, the Board of
Direksi mengadakan rapat bersama baik secara Directors holds meetings internally and joint meetings
internal maupun bersama Dewan Komisaris untuk with the Board of Commissioners to monitor and review
memantau dan menelaah hasil dari penerapan strategi the implemented strategies’ results. Thus, the Board
yang dilakukan. Dengan demikian, Direksi mampu of Directors can determine the relevant follow-up and
menentukan tindak lanjut dan langkah perbaikan yang corrective steps.
relevan untuk dilakukan.

Walaupun pandemi COVID-19 sudah mulai mereda, Even though the COVID-19 pandemic has begun to
Perseroan tidak lengah dalam menerapkan protokol subside, the Company still implements a strict health
kesehatan. Hal ini merupakan wujud komitmen protocol. This has become the Company’s commitment
Perseroan untuk memprioritaskan keamanan dan to prioritizing the safety of all parties and minimize
keselamatan seluruh pihak untuk meminimalisir disruption to operations.
gangguan operasional.

26 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Laporan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Management Report Highlights
Profile and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Perseroan memahami bahwa produk properti yang The Company understands that its property products
dihadirkan Perseroan harus mampu memenuhi should meet customer needs and quality of life in the
kebutuhan dan kualitas hidup penghuninya secara long run. Apart from continuing to launch innovative
jangka panjang. Selain terus meluncurkan produk yang products, the Company also works on addressing
inovatif, Perseroan juga terus berupaya mengatasi regional problems by improving the quality of
permasalahan kawasan dengan meningkatkan infrastructure. To strengthen customer trust, we
kualitas infrastruktur. Untuk memperkuat kepercayaan continue to carry out sustainable project construction
pelanggan, Perseroan terus melaksanakan and development.
pengembangan dan pembangunan yang berkelanjutan.

PENGEMBANGAN PROPERTI TAHUN PROPERTY DEVELOPMENT IN 2022


2022
Di tahun 2022, kami tetap konsisten meluncurkan In 2022, we continued to launch premier products in
produk–produk unggulan di Alam Sutera, Suvarna Alam Sutera, Suvarna Sutera, and in Sutera Sawangan.
Sutera, dan di Sutera Sawangan.

Di Alam Sutera, Perseroan masih melanjutkan penjualan In Alam Sutera, the Company has continued with the
Cluster Sutera Winona, sebuah cluster dengan tipe sales of the Winona cluster, three-story houses offering
rumah 3 lantai yang mengusung konsep “Home in the “Home in Bloom” concept of a prestigious tropical
Bloom,” yaitu hunian prestisius dengan suasana tropis residence. In addition, we also continue to sell Elevee
yang asri. Selain itu, kami juga masih melanjutkan Penthouses and Residences, our latest apartment
penjualan Elevee Penthouses and Residences yang project in CBD Alam Sutera. In our Sutera Sawangan
merupakan proyek apartemen terbaru di Kawasan project, sales have been satisfying with a take-up
CBD Alam Sutera. Sementara, penjualan proyek rate reaching 90%. In Suvarna Sutera, we launched
Sutera Sawangan cukup memuaskan dimana tingkat affordable properties, named Astha Cluster, in August
take-up sudah mencapai 90%. Di Suvarna Sutera, which were enthusiastically received by the market
kami meluncurkan cluster yang terjangkau yaitu Astha with a take-up rate of 85%.
Cluster pada bulan Agustus yang berhasil diterima
pasar dengan tingkat take-up sebesar 85%.

Sepanjang tahun 2022, Perseroan telah melakukan Throughout 2022, the Company has handed over
serah terima sejumlah proyek properti yaitu apartemen several projects, namely the low-rise Lloyd apartments,
low rise Lloyd, kavling komersial, perumahan Cluster commercial plots, and houses in Eldora, Dakota, and
Eldora, Dakota, dan Giri yang berlokasi di Suvarna Giri clusters in Suvarna Sutera and Ayodhya Residence.
Sutera serta Ayodhya Residence.

Di penghujung tahun 2022, Perseroan memperbaharui At the end of 2022, the Company renovated the Garuda
Viewing Gallery Garuda Wisnu Kencana (GWK). Wisnu Kencana (GWK) Viewing Gallery. The renovation
Renovasi ini bertujuan untuk memberikan pengalaman aims to provide an unforgettable experience for visitors
yang tidak terlupakan bagi para pengunjung dalam as they get to know GWK in terms of art, science, and
mengenal GWK dari sisi seni, sains, dan teknologi. technology. The Viewing Gallery is the highest place
Lokasi Viewing Gallery berada di tempat tertinggi di in GWK statue, right on Lord Vishnu’s shoulder, where
patung GWK yaitu tepat di sisi pundak Dewa Wisnu, di visitors can see stunning views of the island of Bali from
mana para pengunjung dapat melihat pemandangan all directions.
Pulau Bali yang menakjubkan dari segala arah.

KINERJA PERSEROAN COMPANY PERFORMANCE


Untuk meningkatkan penjualan, Perseroan menyediakan To boost marketing sales, the Company provides
beragam pilihan cara bayar dan promosi yang menarik various payment options and attractive promotions to
kepada para pelanggan. Perseroan juga menawarkan customers. In addition, the Company offers affordable
produk-produk terjangkau serta memanfaatkan products and continues to intensively market its
berbagai kanal pemasaran untuk memasarkan produknya, products through various communication media such
seperti billboard, banner, media sosial, dan kolaborasi as billboards, banners, and social media, as well as

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 27


dengan portal-portal properti berpengalaman. Melalui in collaboration with experienced property portals.
upaya-upaya ini Perseroan berhasil meraih pertumbuhan Through these efforts, the Company was able to
laba komprehensif tahun berjalan sebesar 632,33%, achieve the growth of comprehensive profit of the year
dari Rp149,94 miliar pada 2021 menjadi Rp1,10 triliun by 632.33%, from Rp149.94 billion in 2021 to Rp1.10
pada 2022. trillion in 2022.

Dalam hal keuangan, Perseroan telah melakukan In terms of finance, the Company has succeeded in
pembelian kembali obligasi global senilai repurchasing early its US$138,594,000 global notes
US$138.594.000 melalui pelaksanaan penawaran maturing in 2024 by implementing a tender offer using
tender. Perseroan berhasil melakukan pembayaran a combination of syndicated loans and internal cash.
lebih cepat atas surat utang yang jatuh tempo pada This resulted in reduced borrowing costs and more
2024 dengan mengkombinasikan pinjaman sindikasi prudent use of the Company’s cash.
dan memanfaatkan kas Perseroan. Dengan demikian,
biaya pinjaman menjadi lebih ringan dan penggunaan
kas Perseroan menjadi lebih pruden.

Dengan memanfaatkan momentum pemulihan By taking advantage of the momentum of national


ekonomi nasional, Perseroan mampu meningkatkan economic recovery, the Company was able to improve
kinerjanya dan membukukan pertumbuhan pendapatan its performance and record a revenue growth of 57,82%,
usaha sebesar 57,82%, dari Rp2,85 triliun pada 2021 from Rp2.85 trillion in 2021 to Rp4.49 trillion in 2022.
menjadi Rp4,49 triliun pada 2022. Kontributor utama The real estate segment is the main contributor to this
pertumbuhan ini adalah real estate atau setara 85,56% growth, accounting for 85.56% of total revenues.
dari total pendapatan usaha.

Pada 15 November 2022, Perseroan dipercaya oleh On November 15, 2022, the Indonesian government
pemerintah Indonesia untuk menyelenggarakan jamuan trusted the Company to organize a Gala Dinner
makan malam puncak (Gala Dinner) dalam ajang at the G20 Summit, which was held at the Garuda
Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 yang digelar di Wisnu Kencana (GWK) Cultural Park, Bali. We are
Taman Budaya Garuda Wisnu Kencana (GWK), Bali. genuinely proud that Indonesia was able to present
Kami sungguh berbangga bahwa Indonesia mampu its extraordinary cultural diversity to world leaders
menampilkan ragam budaya yang luar biasa kepada through a combination of artistic technology, musical
para pemimpin dunia melalui perpaduan teknologi arrangements, and captivating art performances at
artistik, aransemen musik, dan pertunjukan seni yang GWK, a symbol of saving the environment.
menawan melalui GWK yang merupakan simbol
penyelamatan lingkungan.

KINERJA KEBERLANJUTAN SUSTAINABILITY PERFORMANCE


Kinerja operasional yang baik tentu didorong oleh The implementation of positive social and environmental
penerapan kinerja sosial dan lingkungan yang positif. performance undoubtedly drives good operational
Hal ini dibuktikan oleh penghargaan TrenAsia ESG performance. This was manifested in the Company
Excellence 2022 di bidang Commercial Property Action being awarded the TrenAsia ESG Excellence 2022
yang kami terima. Namun, penghargaan tersebut award in the category of Commercial Property Action.
tidak akan membuat kami berpuas diri. Perseroan This award serves to provide increasing motivation to
semakin termotivasi untuk terus meningkatkan the Company to continue to improve its sustainability
kinerja keberlanjutan yang mengacu pada empat pilar performance in our four pillars of sustainability, namely
Sustainability Perseroan, yaitu Healthy Business Growth, Healthy Business Growth, Sustainable Environment,
Sustainable Environment, Human Capital Excellence, Human Capital Excellence, and Community
dan Community Engagement. Engagement.

Sejak awal berdiri, Perseroan telah dikembangkan Since its establishment, the Company has developed
dengan prinsip-prinsip pengembangan Green the Green Ecological Method, ensuring its business
Ecological Method yang selaras dengan alam dan master plan is always in harmony with nature and the
masyarakat sekitar dalam pembuatan masterplannya. surrounding community. This principle is the basis

28 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Laporan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Management Report Highlights
Profile and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Prinsip inilah yang menjadi dasar keempat pilar for the four pillars of sustainability established by
Sustainability yang ditetapkan Perseroan. Beberapa the Company. We launched a number of ESG-based
hunian berlandaskan ESG yang telah diluncurkan pada residential projects in 2022. These include the Elevee
2022 ini antara lain Elevee Penthouses and Residences Penthouses and Residences equipped with a 4-hectare
yang dilengkapi Private Forest Park seluas 4 hektar Private Forest Park to improve the quality of life of
untuk meningkatkan kualitas hidup penghuni, klaster the residents, the Sutera Winona Cluster which is
Sutera Winona yang dikelilingi danau dan taman tropis surrounded by lakes and beautiful tropical gardens, the
yang asri, klaster Catriona di Suvarna Sutera yang Catriona Cluster in Suvarna Sutera which uses Ground
menggunakan Ground Water Tank dan desain fasad Water Tanks and bright house facade designs to reduce
rumah yang terang sehingga mengurangi penggunaan energy consumption, and the Dakota Suvarna Sutera
energi, hingga penggunaan solar water heater di klaster Cluster that uses solar water heaters.
Dakota Suvarna Sutera.

Selain itu, Perseroan juga telah melakukan beberapa In addition, the Company has also taken several concrete
langkah nyata dalam menerapkan sustainable steps in implementing a sustainable infrastructure,
infrastructure, seperti peremajaan dan peningkatan such as rejuvenating and increasing the capacity of
kapasitas saluran air di Kawasan Alam Sutera untuk waterways in the Alam Sutera area to prevent flooding,
mencegah banjir, penggunaan incinerator untuk using incinerators for processing fallen leaves and
pengolahan sampah daun dan sampah rumah tangga, household waste, conducting maggot cultivation, and
melakukan budi daya maggot, dan terus melanjutkan continuing to use solar panels in public facility areas.
pemakaian panel surya di fasilitas umum kawasan.

Penerapan operasional bertanggung jawab tentu The implementation of responsible operations certainly
tidak akan berjalan dengan baik bila tidak memiliki needs the support of qualified and competent human
sumber daya manusia yang berkualitas dan kompeten. resources. The Company is committed to developing the
Perseroan berkomitmen untuk mengembangkan quality of its human resources and strives to maintain
kualitas SDM dan berupaya untuk mempertahankannya it by providing good employment remuneration and
dengan memberikan remunerasi ketenagakerjaan dan welfare.
kesejahteraan yang baik.

Peningkatan kualitas SDM tentu akan memberikan Improving the quality of human resources will certainly
manfaat positif bagi keberlanjutan Perseroan sehingga provide positive benefits for the sustainability of the
berdampak pada penyaluran manfaat kepada Company so that it will have an impact on distributing
masyarakat sekitar. Beberapa program dilaksanakan benefits to the surrounding community. Several
sebagai bentuk kontribusi dalam pemulihan ekonomi programs were implemented to contribute to national
nasional antara lain program vaksinasi pada masa economic recovery, including vaccination programs
pandemi COVID-19, bantuan korban gempa, bantuan during the COVID-19 pandemic, earthquake victims’
donasi di beberapa acara sosial dan pemerintahan, assistance, donations at several social and government
serta donor darah yang dilakukan secara berkala. events, and regular blood donations.

TANTANGAN USAHA BUSINESS CHALLENGES


Untuk memastikan proyek berjalan sesuai rencana, To ensure that development projects go as planned,
Perseroan tetap melakukan pengendalian yang the Company continues to carry out intensive control
intensif atas pengadaan barang dan memantau proses over the procurement of goods and monitors the work
penyelesaian pekerjaan oleh para kontraktor. Selain completion process by contractors. In addition, the
itu, Perseroan juga tetap mengantisipasi pergerakan Company continues to anticipate the impact of the
pandemi COVID-19 dengan memberlakukan protokol COVID-19 pandemic by imposing safe health protocols
kesehatan yang aman bagi seluruh pelanggan. for all customers.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 29


Terkait usaha berkelanjutan, Perseroan memiliki Regarding sustainable business, the Company has
sejumlah tantangan untuk terus meningkatkan kinerja several challenges to continue improving performance
yang selaras dengan 3P (Profit, People, Planet) in line with the 3P principle (Profit, People, Planet)
dan Sustainability Development Goals (SDGs). and Sustainability Development Goals (SDGs).
Secara ekonomis penerapan usaha berkelanjutan Economically, implementing sustainable business
masih memerlukan biaya yang lebih besar, seperti requires higher costs, such as the construction of
pembangunan green building yang umumnya green buildings, which generally cost 30%-40% more
membutuhkan biaya 30-40% lebih tinggi dari than ordinary buildings. Also, the return in the form
pembangunan gedung biasa serta pengembalian of saving benefits from reduced operational costs
manfaat dari penghematan biaya operasional dari of green buildings tends to take longer. However, the
green building cenderung lebih lama. Meski demikian, Company continues to carry out sustainability efforts in
Perseroan terus melakukan usaha keberlanjutan secara a balanced manner through ongoing operations. These
seimbang melalui operasional yang sudah berjalan. include the development of integrated, environmentally
Seperti pengembangan waste management di kawasan friendly waste management in the Suvarna Sutera area,
Suvarna Sutera yang sudah terintegrasi dengan konsep the application of eco-enzymes, the use of Ground
environmental friendly, penerapan eco-enzyme, Water Tanks, and the use of solar panels.
penggunaan Ground Water Tank, dan penggunaan
panel surya.

PROSPEK USAHA BUSINESS PROSPECTS


Meneropong tahun 2023, Perseroan optimis bahwa Looking at 2023, the Company is optimistic that the
perekonomian nasional mampu bertahan dengan national economy will continue to perform robustly,
kuat, termasuk di dalamnya industri properti. Dengan including the property industry. With the COVID-19
semakin melandainya pandemi COVID-19, Indonesia pandemic declining, Indonesia is projected to continue
diproyeksikan dapat terus pulih dan bertumbuh to recover and grow positively. In 2023, the housing
dengan positif. Di tahun 2023, prospek permintaan demand outlook is predicted to grow strongly. Amid
rumah diprediksi dapat tetap bertumbuh. Di tengah Indonesia’s economic recovery, demand for property
pemulihan ekonomi Indonesia, permintaan properti (especially the housing segment) is expected to
(terutama segmen perumahan) diperkirakan akan terus continue to dominate industry growth. Supported by
mendominasi pertumbuhan industri. Didukung oleh an extension of government programs related to DP
perpanjangan program pemerintah terkait kebijakan policies or easing LtV, the property business is expected
DP atau pelonggaran LtV, bisnis properti diharapkan to improve even more in 2023.
akan semakin membaik di tahun 2023.

Di masa mendatang, Perseroan berencana untuk Going forward, the Company plans to continue the
melanjutkan pengembangan 2 (dua) township yang development of the 2 (two) townships it currently owns.
telah dimiliki saat ini. Untuk beradaptasi dengan To adapt to an increasingly competitive market, the
pasar yang semakin kompetitif, Perseroan akan Company will continue to strive to present innovative,
terus berupaya menghadirkan produk yang inovatif, accommodative, and energy-efficient products with
akomodatif, dan hemat energi dengan nilai ekonomis high economic value. The Company is also exploring
yang tinggi. Perseroan juga menjajaki peluang untuk opportunities to diversify and expand property sales to
melakukan diversifikasi dan memperluas penjualan other cities with high uptake rates in Indonesia.
properti ke kota-kota lain di Indonesia yang memiliki
tingkat serapan tinggi.

PENERAPAN TATA KELOLA IMPLEMENTATION OF CORPORATE


PERUSAHAAN GOVERNANCE
Perseroan senantiasa melandasi kegiatan usahanya The Company always bases its business activities on
dengan praktik GCG secara konsisten. Dengan terus consistent GCG practices. By continuously implementing
mengimplementasikan prinsip-prinsip GCG dan GCG principles and prioritizing business ethics with
mengedepankan etika bisnis yang berintegritas, integrity, the Company ensures the fulfillment of all
Perseroan memastikan bahwa seluruh hak pemegang shareholder rights and the optimum implementation
saham terpenuhi dan kewajiban Perseroan terlaksana of the Company’s obligations. The Company also
dengan optimal. Perseroan juga terus melakukan continuously improves its internal control and risk

30 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Laporan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Management Report Highlights
Profile and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

perbaikan berkelanjutan atas sistem pengendalian management systems to maintain business continuity
internal dan manajemen risiko untuk mempertahankan in the long term.
kelangsungan usahanya secara jangka panjang.

PERUBAHAN KOMPOSISI DIREKSI CHANGES IN BOARD OF DIRECTORS’


COMPOSITION
Sepanjang tahun 2022, tidak terdapat perubahan pada Throughout 2022, there were no changes to the
komposisi Direksi. composition of the Board of Directors.

APRESIASI APPRECIATION
Kami sungguh mengapresiasi seluruh pihak yang We would like to acknowledge various parties for their
telah bekerja sama dan berkolaborasi dengan support and collaboration throughout 2022. We thank
Perseroan sepanjang tahun 2022. Kami mengucapkan the Board of Commissioners for the support given to
terima kasih atas dukungan yang diberikan Dewan the Board of Directors, as well as to all members of
Komisaris kepada Direksi sehingga Perseroan dapat management and employees who have shown optimal
tumbuh dengan baik pada tahun 2022, serta kepada performance, which resulted in excellent growth for the
seluruh anggota manajemen dan karyawan yang Company in 2022. We also appreciate the trust given
telah menunjukkan kinerja yang optimal. Kami juga by the government, residents, and all customers so that
mengapresiasi kepercayaan yang diberikan oleh the Company can continue to produce innovative and
pemerintah, penghuni, dan seluruh konsumen sehingga quality products. In closing, may we all continue to be
Perseroan mampu menghasilkan produk-produk yang blessed with health and well-being.
inovatif dan berkualitas. Akhir kata, semoga kita semua
senantiasa dilimpahi kesehatan dan kesejahteraan di
sepanjang waktu.

Jakarta, April 2023


Untuk dan atas nama Direksi
For and on behalf of the Board of Directors

Joseph Sanusi Tjong


Direktur Utama
President Director

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 31


DIREKSI
Board of Directors
3 2 1 4

1. Joseph Sanusi Tjong


Direktur Utama
President Director

2. Lilia Setiprawarti Sukotjo


Direktur
Director

3. Andrew Charles Walker


Direktur Tidak Terafiliasi Utama
Non-Affiliated Director

4. RM Frangky AD
Direktur
Director
PROFIL
36 Identitas Perusahaan 68 Komposisi Pemegang Saham
Corporate Identity Composition of Shareholders
38 Sekilas Perseroan 69 Informasi mengenai Pemegang Saham

PERUSAHAAN
The Company in Brief Utama dan Pengendali
40 Jejak Langkah Information about the Major and Controlling
Milestones Shareholders
70 Struktur Grup Perusahaan

Company Profile
44 Visi, Misi, dan Nilai
Vision, Mission, and Value Company Group Structure
46 Bidang Usaha 72 Daftar Entitas Anak, Perusahaan Asosiasi,
Line of Business dan Perusahaan Ventura Bersama
Subsidiaries, Associate Company, and Joint
54 Wilayah Operasional Venture Company
Operational Areas
74 Kronologi Pencatatan Saham
56 Struktur Organisasi Share Listing Chronology
Organization Structure
74 Kronologi Pencatatan Efek Lainnya
58 Profil Dewan Komisaris Chronology of Other Securities Listings
Board of Commissioners’ Profile
75 Akuntan Publik
63 Profil Direksi Public Accountant
Board of Directors’ Profile
76 Informasi Lembaga/Profesi Penunjang Pasar
67 Komposisi Dewan Komisaris dan Direksi Modal
Composition of the Board of Information Capital Market Supporting
Commissioners and Board of Directors
34 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk Institutions/Professionals
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

78 Informasi Kantor Cabang/Perwakilan


Branch or Representative Offices
79 Situs Web Perusahaan
Company Website

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 35


IDENTITAS PERUSAHAAN
Corporate Identity

Alamat Kantor Pusat [C.2][GRI 2-1]


Head Office Address

Wisma Argo Manunggal 18th Floor


Nama Perusahaan | Company Name Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 22
[GRI 2-1] Jakarta 12930 Indonesia
Tel : +6221 2523838
PT Alam Sutera Realty Tbk Fax : +6221 2525050
E-mail : [email protected]
Website : www.alamsuterarealty.co.id

Alamat Kantor Pemasaran [GRI 2-1] The Flavor Bliss


Marketing Office Address Alam Sutera Marketing Office
Jl. Alam Sutera Boulevard
Mall @Alam Sutera Alam Sutera – Tangerang, 15325
Jl. Jalur Sutera Barat Kav. 16. Tel : +6221 3110 3838
Alam Sutera – Tangerang 15143. Whatsapp : 0813 1777 3838
Tel : +6221 3110 3838 E-mail : [email protected]
Whatsapp : 0813 1777 3838 Website : www.alam-sutera.com
E-mail : [email protected]
Website : www.alam-sutera.com Sutera Sawangan Marketing Office
Jl. Raya Cinangka, Kelurahan serua
Kecamatan bojongsari, Kota depok, 16516
Suvarna Sutera Tel : +6221 3110 3838
Jl. Suvarna Sutera Boulevard No. 10 Whatsapp : 0813 1777 3838
Suvarna Sutera, Pasar Kemis, Tangerang 15560 E-mail : [email protected]
Tel : +6221 3110 3838/537 3838 Website : www.alam-sutera.com
Fax : +6221 590 1433
Website : www.suvarnasutera.com Elevee Marketing Office
Jl. Jalur Sutera Boulevard, Panunggangan Tim., Kec.
Pinang, Kota Tangerang, Jawa Barat 15143
Tel : +6221 3110 3838
Whatsapp : 0889 7000 9000
E-mail : [email protected]
Website : www.elevee.co.id

Tanggal Pendirian Bidang Usaha [C.4][GRI 2-6]


Date of Establishment Line of Business

3 November 1993 Pengembangan Properti


November 3, 1993 Property Development

Dasar Hukum | Legal Basis [GRI 2-1]


Akta Pendirian No. 15 tanggal 3 November 1993 dibuat oleh
Ny. Erly Soehandjojo, S.H., Notaris di Jakarta
Deed of Establishment No. 15 dated November 3, 1993, produced by
Erly Soehandjojo, S.H., Notary in Jakarta.

Modal Dasar Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh


Authorized Capital Issued and Paid-up Capital

Rp2.400.000.000.000 Rp1.964.941.188.800
Kode Saham | Stock Code Keanggotaan dalam Organisasi [C.5][GRI 2-28]
Membership in Organization
ASRI Real Estate Indonesia (REI) dan
Asosiasi Emiten Indonesia (AEI)

36 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 37


SEKILAS PERSEROAN
The Company in Brief

SEKILAS PERUSAHAAN THE COMPANY IN BRIEF


Pada 3 November 1993, Perseroan didirikan dengan The Company was established on November 3, 1993
nama PT Adhihutama Manunggal oleh Bapak under the name PT Adhihutama Manunggal by Mr.
Haryanto Tirtohadiguno dan keluarga. PT Adhihutama Haryanto Tirtohadiguno and his family. PT Adhihutama
Manunggal kemudian melakukan perubahan nama Manunggal then changed its name to PT Alam Sutera
menjadi PT Alam Sutera Realty, dengan kegiatan usaha Realty, with its main business activities in the field of
utama di bidang pengembangan properti terintegrasi integrated property development to increase quality
untuk menciptakan kehidupan yang berkualitas. of life. The Company’s business activities include
Kegiatan usaha Perseroan mencakup pembangunan the construction and management of residential,
dan pengelolaan kawasan perumahan, komersial dan commercial and industrial areas, as well as integrated
industri, serta pengelolaan pusat perbelanjaan, area management of shopping centers, recreation areas,
rekreasi, dan perhotelan secara terpadu. and hotels.

Pada 1994, Perseroan membangun kawasan hunian In 1994, the Company built its first integrated
terpadu perdananya yaitu Alam Sutera, yang menjadi residential area, Alam Sutera, which was the forerunner
cikal bakal kesuksesan Perseroan. Kawasan Alam to the Company’s success. The Alam Sutera area was
Sutera dikembangkan di atas lahan seluas lebih dari developed on an area of more than 800 hectares in
800 hektar di wilayah Serpong, Tangerang. Dengan the Serpong area, Tangerang. Over time, the presence
berjalannya waktu, kehadiran Alam Sutera berhasil of Alam Sutera has captured the hearts of the people
memikat hati masyarakat karena kemampuannya untuk because of its success in modernizing the area, while
bertransformasi menjadi sebuah kawasan yang modern, maintaining a balance between modern lifestyles and a
dengan tetap memprioritaskan keseimbangan antara beautiful environment.
gaya hidup modern dan lingkungan yang asri.

38 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Guna mengeskalasi pertumbuhannya sebagai In order to escalate its growth as an integrated property
perusahaan pengembang properti terintegrasi, development company, the Alam Sutera Realty was
Perseroan resmi melantai di BEI dengan kode saham officially listed on IDX with the stock code ASRI on
ASRI pada 18 Desember 2007. Sebagai perusahaan December 18, 2007. As a public company, the Company
terbuka, Perseroan terus berkomitmen untuk remains committed to creating sustainable growth in
menciptakan pertumbuhan yang berkelanjutan order to maximise benefits for all stakeholders.
sehingga mampu membawa manfaat optimal bagi
seluruh pemangku kepentingan.

Hingga saat ini, kawasan Alam Sutera telah To date, in Alam Sutera township, there are more than
menghadirkan lebih dari 37 kluster perumahan dengan 37 residential clusters with around 150-300 housing
sekitar 150-300 unit rumah di setiap klusternya, 3 (tiga) units each, 3 (three) apartments, namely Paddington
apartemen, yaitu Paddington Heights, Silkwood, EleVee Heights, Silkwood, EleVee Penthouses & Residenses,
Penthouses & Residenses dan 1 low-rise apartement and 1 low-rise apartment, namely Lloyd. The Alam
yaitu Lloyd. Kawasan Alam Sutera juga menghadirkan Sutera township has premium facilities that support the
fasilitas-fasilitas premium yang menunjang gaya hidup lifestyle of its residents, such as schools, entertainment
penghuninya, seperti sekolah, pusat hiburan, fasilitas centers, health facilities and shopping centers.
kesehatan dan pusat perbelanjaan.

Perseroan juga telah meluncurkan kota mandiri Suvarna The Company has also launched its second township,
Sutera yang berlokasi di Tangerang yang mempunyai the Suvarna Sutera township located in Tangerang
izin pengembangan seluas 2.600 hektar. Suvarna Sutera which has a development permit for an area of 2,600
dirancang untuk memenuhi keinginan masyarakat hectares. Suvarna Sutera is designed to meet the
untuk memiliki hunian yang nyaman, aman dan asri customers’ desire for comfortable, safe and green
yang tetap mengedepankan konsep modernitas yang residences that emphasize modern quality living. To
berkualitas. Hingga saat ini, Suvarna Sutera tengah date, Suvarna Sutera has developed 5 (five) super
mengembangkan 5 (lima) super kluster, yakni Suvarna clusters, namely the Suvarna Padi, Suvarna Jati, Suvarna
Padi, Suvarna Jati, Suvarna Padma, Suvarna Sari, dan Padma, Suvarna Sari, and Suvarna Respati.
Suvarna Respati.

Selain kawasan residensial, Perseroan juga dikenal In addition to its residential developments, the Company
dengan keberhasilannya dalam membangun sebuah is also known for building one of the nation’s cultural
mahakarya yang menjadi salah satu ikon Indonesia, icons, the Garuda Wisnu Kencana (GWK) statue, which
yakni patung Garuda Wisnu Kencana (GWK) yang was inaugurated by the President of the Republic of
diresmikan oleh Presiden Republik Indonesia, Joko Indonesia, Joko Widodo on September 22, 2018. The
Widodo pada 22 September 2018. Patung GWK berdiri GWK statue stands magnificently in GWK Cultural Park,
dengan megah di Taman Budaya GWK, Ungasan, Bali. Ungasan, Bali. The presence of the GWK statue is a
Kehadiran patung GWK merupakan bukti keandalan testament to the Company’s reliability in combining art,
Perseroan dalam memadukan seni, ilmu pengetahuan science and technology.
dan teknologi.

KETERANGAN PERUBAHAN NAMA DESCRIPTION OF NAME CHANGE


Pada 19 September 2007, PT Adhihutama Manunggal On 19 September 2007, PT Adhihutama Manunggal
melakukan perubahan nama menjadi PT Alam Sutera changed its name to PT Alam Sutera Realty. The name
Realty. Perubahan ini dilakukan sehubungan dengan change was made in connection with the Company’s
rencana jangka panjang Perseroan. long-term plans.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 39


JEJAK LANGKAH
Milestones

1994 1994 - 2002 1998 2007


Peluncuran perdana perumahan Mendapatkan hak Perusahaan berhasil melalui PT Alam Sutera Realty Tbk
Alam Sutera, lebih dari 1.100 unit pengembangan untuk krisis moneter yang melanda mencatatkan saham
hunian terjual dalam waktu 2 tambahan lahan di Serpong. Indonesia. pertamanya di Bursa Efek
(dua) minggu. Indonesia dengan kode
Acquired rights to develop The Company made it through saham ASRI.
The Alam Sutera Residential more extensive areas in the financial crisis in Indonesia.
Estate was launched. More than Serpong. PT Alam Sutera Realty
1,100 houses were sold within 2 Tbk listed its shares on the
(two) weeks. Indonesia Stock Exchange
with the stock code ASRI.

2012
• Penerbitan 1.786.310.000 saham baru dengan mekanisme non- • Issued 1,786,310,000 new shares with nonpreemptive mechanism at the
preemptive pada harga Rp440 per saham. price of Rp440 per share.
• Penerbitan obligasi US$150 juta yang jatuh tempo pada tahun 2017. • Issued US$150 million bonds maturing in 2017.
• Penyelesaian konstruksi serta peresmian pembukaan Mall @Alam Sutera • The completion and official opening of Mall @ Alam Sutera and the first
dan gedung kantor pertama, Synergy Building, di kawasan Alam Sutera. office tower, Synergy Building, in Alam Sutera.
• Peluncuran 4 (empat) cluster perumahan di Alam Sutera dan 2 (dua) • The launch of 4 (four) residential clusters in Alam Sutera and 2 (two)
cluster perumahan di Suvarna Padi, Pasar Kemis. residential clusters in Suvarna Padi, Pasar Kemis.
• Memasarkan ruko Crystal Lane di Alam Sutera. • The Crystal Lane shophouses in Alam Sutera was marketed.
• Mengakuisisi 90,3% saham PT Garuda Adhimatra Indonesia, pemegang • Obtained 90.3% shares of PT Garuda Adhimatra Indonesia, which held the
hak atas tanah yang terletak di Taman Garuda Wisnu Kencana di Bali. land rights for the Garuda Wisnu Kencana Park in Bali.
• Menandatangani perjanjian untuk mengakuisisi 2 (dua) properti di • Signed an agreement to acquire 2 (two) projects in the Jakarta Central
kawasan pusat bisnis Jakarta. Business District.

2014 2015
• Peringatan 20 tahun perjalanan Perusahaan sebagai salah satu • Meluncurkan Cluster Andara dan Bahana yang merupakan bagian dari
pengembang properti di Indonesia yang berkomitmen untuk Super Cluster Suvarna Sari di Pasar Kemis.
memberikan kehidupan yang lebih berkualitas kepada setiap pemangku • Meluncurkan ruko Terrace 8 di Pasar Kemis.
kepentingan Perusahaan. • Meluncurkan North Tower Paddington Heights.
• Menerbitkan obligasi sebesar US$225 juta dengan tenor 5 (lima) tahun. • Meluncurkan ruko Ayodhya Square di Ayodhya by Alam Sutera.
• Meluncurkan 4 (empat) tower di Ayodhya by Alam Sutera. • Menyelesaikan Pembangunan Gedung Perkantoran The Prominence.
• Meresmikan pemancangan tiang pertama proyek pembangunan Ayodhya • Pemasangan modul/kulit pertama Patung GWK.
by Alam Sutera.
• Meluncurkan 2 (dua) cluster perumahan di Suvarna Jati dan 1 (satu) • Launched Andara and Bahana clusters as part of the Suvarna Sari Super
Cluster perumahan di Suvarna Padma, Pasar Kemis. Cluster in Pasar Kemis.
• Launched Terrace 8 shophouses at Pasar Kemis.
• The commemoration of the 20th anniversary of the Company as being • Launched North Tower of Paddington Heights apartment.
one of Indonesia’s property developers who is committed to providing a • Launched Ayodhya Square shophouses at Ayodhya by Alam Sutera
better life for each stakeholder of the Company. • Completed the construction of The Prominence Office Tower.
• Issued a US$225 million worth of bonds with a tenor 5 (five) years. • Installed the first module/panel of GWK Statue.
• Launched 4 (four) towers in Ayodhya by Alam Sutera
• The groundbreaking of Ayodhya by Alam Sutera development project.
• Launched 2 (two) residential clusters in Suvarna Jati and 1 (one)
residential cluster in Suvarna Padma, Pasar Kemis.

40 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

2007-2008 2009 2010 2011


Peluncuran serangkaian • Akses tol Jakarta- Merak ke Alam • Pembukaan Pasar 8, sebuah kompleks pasar • Perusahaan membeli 6 (enam)
cluster perumahan dan Sutera resmi dibuka. tradisional berkonsep modern. hektar lahan di Sanur, Bali.
ruko. • Peresmian tahap pertama Flavor • Pemancangan awal T8, sebuah kawasan • Proyek Super Cluster Suvarna
Bliss, dengan menghadirkan gudang multiguna. Padi (bagian dari Suvarna Sutera)
Serial launches of beberapa restoran terkemuka. • Pendirian awal Mall @ Alam Sutera, Silkwood di Pasar Kemis, Tangerang mulai
residential clusters and Residences, and Synergy Building. dipasarkan.
shophouses. • Toll road access from Jakarta-
Merak to Alam Sutera was officially • The opening of Pasar 8, a traditional market • The Company acquired 6 (six)
opened. complex with modern concept. hectares of land in Sanur, Bali.
• Official opening of the first phase of • First groundbreaking of T8, a multi-purpose • The Suvarna Padi Super Cluster
Flavor Bliss, with several reputable warehouse zone. project (part of Suvarna Sutera) in
restaurants. • Initial development of Mall @Alam Sutera, Pasar Kemis, Tangerang began to be
Silkwood Residences, and Synergy Building. marketed.

2013
• Perusahaan menerbitkan obligasi sebesar US$235 juta dengan jatuh • The Company issued US$235 million bonds maturing in 2020.
tempo pada tahun 2020. • Launched the Suvarna Jati super cluster, consisting of 7 (seven) clusters,
• Meluncurkan super cluster Suvarna Jati, yang terdiri dari 7 (tujuh) as part of Suvarna Sutera.
cluster, sebagai bagian dari Suvarna Sutera. • Launched the Puri Agung cluster in Suvarna Padi, Pasar Kemis.
• Meluncurkan Cluster Puri Agung di Suvarna Padi, Pasar Kemis. • The groundbreaking of Prominence Office Tower, a 30-storey strata title
• Peletakan batu pertama proyek Prominence Office Tower, sebuah office building.
perkantoran strata title setinggi 30 lantai. • The launch of Paddington Heights Apartment project.
• Peluncuran proyek apartemen Paddington Heights. • Launched the Sutera Victoria cluster in Alam Sutera.
• Peluncuran Cluster Sutera Victoria di Alam Sutera. • First groundbreaking for pedestal construction for the Garuda Wisnu
• Peletakan batu pertama pembangunan pedestal untuk Patung Garuda Kencana Statue in Bali.
Wisnu Kencana di Bali. • First groundbreaking of The Tower office building in Jakarta’s central
• Peletakan batu pertama pembangunan gedung perkantoran The Tower business district.
di pusat bisnis Jakarta.

2016
• Perusahaan melakukan topping off untuk pedestal patung Garuda Wisnu • The Company topped-off the Garuda Wisnu Kencana statue’s pedestal.
Kencana. • Signed a cooperation agreement with China Fortune Land Development
• Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama dengan China Fortune Land (CFLD) to develop Pasar Kemis area.
Development (CFLD) untuk mengembangkan area Pasar Kemis. • The Company issued US$245 million global bonds maturing in 2022, to
• Perusahaan menerbitkan obligasi sebesar US$245 juta yang akan jatuh refinance the US$225 million bonds maturing in 2019.
tempo pada tahun 2022 untuk membayar obligasi tahun 2019 sebesar • The company launched Daru cluster in the Suvarna Sutera Township.
US$225 juta. • The company launched Leora Cluster in the Alam Sutera Township.
• Perusahaan meluncurkan Cluster Daru di kawasan Suvarna Sutera • The company completed the construction of The Tower.
• Perusahaan meluncurkan Cluster Leora di kawasan Alam Sutera • The company completed the construction of Paddington Heights.
• Perusahaan menyelesaikan pembangunan gedung perkantoran The • The company completed the construction of the two towers at Ayodhya by
Tower Alam Sutera (Jade and Coral tower).
• Perusahaan menyelesaikan pembangunan apartemen Paddington
Heights.
• Perusahaan menyelesaikan pembangunan apartemen Ayodhya by Alam
Sutera (Tower Jade dan Coral)

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 41


2017
• Peluncuran Cluster Victoria Tahap 2 di kawasan Alam Sutera.
• Penyelesaian pembangunan tower Sienna di Ayodhya by Alam Sutera.
• Peluncuran Cluster Chiara di kawasan Pasar Kemis.
• Peluncuran Ruko Crystal 8 di kawasan Alam Sutera.
• Peluncuran Cluster Orlanda Tahap 2 di kawasan Alam Sutera.
• Peluncuran Ruko Terrace 9 di kawasan Pasar Kemis.
• Penyelesaian pembangunan Tower Indigo di Ayodhya by Alam Sutera.

• Launched Phase 2 of Victoria cluster at Alam Sutera.


• Completed the construction of Sienna tower at Ayodhya by Alam Sutera.
• Launched Chiara Cluster at Pasar Kemis.
• Launched Crystal 8 shophouses at Alam Sutera.
• Launched Phase 2 of Orlanda at Alam Sutera.
• Launched Terrace 9 shophouses at Pasar Kemis.
• Completed the construction of Indigo Tower at Ayodhya by Alam Sutera.

2019
• Perseroan menerbitkan obligasi dengan nilai nominal sebesar US$175.000.000 yang akan jatuh tempo pada
2021.
• Perseroan meluncurkan Taman Sutera Narada, pengembangan lanjutan dari Cluster Sutera Narada yang
berlokasi di kawasan Alam Sutera dan habis terjual.
• Perseroan melakukan pembelian kembali atas sebagian pokok utang obligasi sebesar US$162 juta dari
nominal US$235 juta yang akan jatuh tempo pada Maret 2020.
• Perseroan menerbitkan obligasi dengan nilai nominal sebesar US$125.000.000 yang akan jatuh tempo pada
2022. Obligasi ini merupakan penerbitan lanjutan dari Surat Hutang Senior dengan jumlah pokok sebesar
US$245.000.000 yang telah diterbitkan 2016.
• Perseroan telah melakukan pelunasan atas sisa utang obligasi yang akan jatuh tempo pada Maret 2020
sebesar US$73 juta
• Perseroan meluncurkan Cluster Victoria tahap ke-4 yang berlokasi di kawasan Alam Sutera.
• Perseroan meluncurkan Cluster Eldora di Suvarna Sutera dan meraih tingkat penjualan sebesar 100%.
• Perseroan melakukan acara open house peluncuran Cluster Giri Tahap ke-2 di Suvarna Sutera.
• Perseroan meluncurkan Cluster Victoria tahap ke-5 di kawasan Alam Sutera

2020
• Peluncuran Cluster Dakota di Suvarna Sutera
• Peluncuran EleVee Promenade di Alam Sutera
• Peluncuran Ruko Weston Lane di Alam Sutera
• Peluncuran Cluster Alam Signature di Suvarna Sutera
• Soft-Launching Cluster Winona di Alam Sutera
• Peluncuran Elevee Penthouse and Residences di Alam Sutera
• Peluncuran Ayodhya Garden 2 • Peluncuran Cluster Catriona di Suvarna Sutera
• Peresmian Pasar 8 di Suvarna Sutera.

• Dakota Cluster launch at Suvarna Sutera


• EleVee Promenade launch in Alam Sutera
• Weston Lane Shophouse launch in Alam Sutera
• Signature Alam Cluster launch at Suvarna Sutera
• Winona Cluster soft-launch in Alam Sutera
• Elevee Penthouse and Residences launch in Alam Sutera
• Ayodhya Garden 2 launch
• Catriona Cluster launch at Suvarna Sutera
• Pasar 8 inauguration at Suvarna Sutera.

42 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

2018
• Perseroan meluncurkan produk apartemen lowrise perdananya yaitu
Lloyd di kawasan Alam Sutera
• Perseroan meluncurkan produk residensial Cluster Flavio dan kawasan
komersial Pasar 8 di Suvarna Sutera.
• Perseroan meluncurkan Lloyd Signature, Victoria Lane, dan Woodlake di
kawasan Alam Sutera.
• Perseroan menyelesaikan pembangunan Garuda Wisnu Kencana (GWK)
di Bali.

• The Company launched its first low-rise apartment product, Lloyd in


Alam Sutera.
• The Company launched Cluster Flavio residential product and Pasar 8
commercial zone in Suvarna Sutera.
• The Company launched Lloyd Signature, Victoria Lane, and Woodlake in
the Alam Sutera zone.
• The Company completed the construction of the Garuda Wisnu Kencana
(GWK) statue in Bali.

• The Company issued US$175,000,000 bonds that will mature in 2021.


• The Company launched Taman Sutera Narada, which is a part of the Sutera Narada Cluster development located in the Alam Sutera
area. The cluster has now been completely sold.
• The Company made partial redemption amounting to US$162 million of its US$235 million bonds that will mature in March 2020
• The Company issued US$125,000,000 bonds that will mature in 2022. This bond is a continuation of the Senior Debt Securities
issued in 2016 with a principal amount of US$245,000,000.
• The Company has settled the remaining outstanding bond that will mature in March 2020 amounting to US$73 million.
• The Company launched the 4th Phase of Cluster Victoria located in Alam Sutera.
• The Company launched Cluster Eldora in Suvarna Sutera. The cluster has now been completely sold.
• The Company conducted an open house to launch the 2nd Phase of Cluster Giri in Suvarna Sutera.
• The Company launched the 5th Phase of Cluster Victoria in Alam Sutera.

2021
• Perseroan meluncurkan Cluster Bayu Premiere di Suvarna Sutera, Tangerang. Cluster Bayu Premiere merupakan kawasan
dengan ciri khas rumah bergaya Eropa Utara.
• Perseroan meluncurkan Cluster Fedora Park di Suvarna Sutera, Tangerang. Cluster Fedora Park merupakan kawasan
hunian berkonsep modern minimalis.
• Meluncurkan Sutera Winona extention di Alam Sutera, Tangerang.
• Meluncurkan Ruko Fedora di Suvarna Sutera, Tangerang
• Menyelesaikan pembangunan Lloyd di Alam Sutera, Tangerang.
• Mengadakan seremoni groundbreaking EleVee Penthouses & Residences.
• Melakukan kick-off penjualan proyek Sutera Sawangan, sebuah komplek residensial yang terletak di selatan Jakarta.
• Meluncurkan Cluster Meranti di Suvarna Sutera, Tangerang
• Menyelesaikan tender offer atas surat utang sebesar US$22.470.000.

• Launch Bayu Premiere Cluster at Suvarna Sutera, Tangerang. The Bayu Premiere Cluster is a Northern Europe residential
style.
• Launch Fedora Park Cluster at Suvarna Sutera, Tangerang. The Fedora Park Cluster is a modern minimalist residential
development.
• Launch Sutera Winona extention at Alam Sutera, Tangerang.
• Launch Fedora Shophouses at Suvarna Sutera, Tangerang
• Completed the construction of Lloyd’s at Alam Sutera, Tangerang.
• Groundbreaking ceremony for EleVee Penthouses & Residences.
• Kick-off for the sale of Sutera Sawangan project, a residential complex located in the southern part of Jakarta.
• Launch Meranti Cluster at Suvarna Sutera, Tangerang
• Completion of tender offer on debt securities amounting to US$22,470,000.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 43


VISI, MISI, DAN NILAI [OJK C.1]
Vision, Mission, and Values

Visi
Menjadi pengembang properti terbaik yang
mengutamakan inovasi untuk meningkatkan kualitas
kehidupan manusia.

To be the best property developer that prioritizes

Vision innovation to improve the people’s quality of life.

1. Bagi pelanggan, kami memberikan pelayanan


prima dan produk inovatif yang berkualitas dalam
membangun komunitas yang nyaman, aman dan
sehat.
2. Bagi karyawan, kami memberikan kesempatan
berkembang dan menciptakan lingkungan kerja
yang profesional berbasis nilai budaya perusahaan,
di mana setiap karyawan dapat merealisasikan
potensinya dan meningkatkan produktivitas
Perseroan.
3. Bagi pemegang saham, kami membangun tata
kelola yang bijak demi menjaga kesinambungan
pertumbuhan Perseroan.
4. Bagi mitra usaha, kami menjalin hubungan

MISI
kerja sama yang saling menguntungkan dan
berkelanjutan untuk menjadi mitra usaha pilihan.
5. Bagi pemangku kepentingan, kami memaksimalkan
potensi setiap properti yang dikembangkan
Mission melalui pengembangan terintegrasi untuk memberi
nilai return yang tinggi.
1. For customers, we provide excellent services, as well
as innovative and high quality products to build a
comfortable, safe, and healthy community.
2. For employees, we provide opportunities to grow in
a professional work environment based on corporate
values, where all employees can realize their potential
and enhance the Company’s productivity.
3. For shareholders, we follow the principle of prudent
governance to maintain the Company’s sustainable
growth.
4. For business partners, we establish mutually beneficial
and sustainable relationships.
5. For stakeholders, we maximize the potential of all
property developments through integrated development
to provide a high return value.

44 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Tata Nilai Budaya Perusahaan


Values and Company Culture

Perseroan memiliki serangkaian tata nilai yang The Company’s values form the basis of the culture
terus ditumbuhkembangkan menjadi budaya yang that is rooted in all aspects of the organization.
mengakar ke seluruh aspek organisasi. Keselarasan Alignment with these values and harmony across the
dan keharmonisan dalam bekerja memampukan organization enables all members of the company
seluruh anggota perusahaan untuk bekerja dengan to work optimally, bringing a shared spirit to
optimal, membawa satu semangat yang sama untuk achieve a shared goal, namely the achievement of
mencapai tujuan yang sama, yakni tercapainya visi the Company’s vision. Periodically, the Company’s
Perseroan. Secara berkala, visi dan misi Perseroan vision and mission are evaluated, in order to adapt to
dievaluasi, agar terus menyesuaikan dengan business developments.
perkembangan usaha.

Tata nilai Perseroan dikenal dengan istilah “GREAT” The Company’s values, known as “GREAT”, are as
yaitu: follows:

INTEGRITAS INTEGRITY
Kemampuan individu untuk bertindak sesuai An individual’s ability to consciously and consistently
dengan nilai-nilai, aturan dan kebijakan yang berlaku act in accordance to with set values, rules, and policies
dengan sadar dan konsisten dalam menjalankan when conducting their duties and responsibilities, as
tugas, tanggung jawab dan wewenangnya, serta well as maintain and promote them in all situations
mempertahankan dan mempromosikannya dalam both within and outside of the Company.
setiap aktivitas baik di dalam maupun di luar
Perseroan.

SALING MENGHARGAI RESPECT


Kesadaran dalam memahami dan menghargai Awareness and appreciation of various differences,
berbagai perbedaan yang ada, berinteraksi dengan interaction with other parties or working groups in
pihak lain atau kelompok kerja secara baik dan a positive and transparent manner, always thinking
terbuka, selalu berpikir secara positif, membangun positively, building trust, and being able to create
kepercayaan, dan mampu menyesuaikan diri sehingga harmony.
tercipta keselarasan.

SEMANGAT KESEMPURNAAN PASSION FOR EXCELLENCE


Menetapkan target yang menantang dan berusaha To set challenging targets and strive to achieve, and
untuk mencapainya bahkan melampauinya dengan even exceed, them through persistent, innovative, and
cara yang ulet, inovatif, dan kreatif. creative methods.

KOMPETENSI COMPETENCE
Memiliki penguasaan terhadap bidang pekerjaan Aiming to gain expertise (knowledge, skills, and
(dalam pengetahuan, keterampilan dan sikap) attitudes) and exhibiting eagerness to teach, develop,
serta memiliki motivasi untuk mengajarkan, and share with colleagues.
mengembangkan dan berbagi kepada rekan kerja.

KEPUASAN PELANGGAN DELIGHTING CUSTOMER


Membangun dan menjaga hubungan dengan Building and maintaining relationships with customers
pelanggan (baik eksternal maupun internal) melalui (both externally and internally) through efforts
upaya untuk selalu memahami kebutuhannya, dan to continually cater to their requirements and
menyediakan solusi yang dapat memenuhi bahkan providing solutions that meet, and even exceed, their
melampaui harapan pelanggan. expectations.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 45


BIDANG USAHA [OJK C.4][GRI 2-6]

Line of Business

Bagi Alam Sutera, faktor kepedulian lingkungan


bukanlah strategi pemasaran, melainkan
prioritas yang harus dijalankan secara konsisten.
Alam Sutera telah berhasil menciptakan
lingkungan berkelanjutan yang memberikan
banyak manfaat bagi seluruh warganya.

KEGIATAN USAHA BUSINESS ACTIVITIES


Berdasarkan Anggaran Dasar, Perseroan melakukan Based on the Articles of Association, the Company
kegiatan usaha dalam bidang pembangunan dan carries out its business activities in the field of real
pengelolaan perumahan dan masih menjalankannya estate development and management, which continues
hingga saat ini. Hingga akhir 2022, Perseroan telah to the present. As of the end of 2022, the Company
memiliki dan membangun beberapa proyek unggulan owns and has built several flagship projects consisting
yang terdiri dari kota mandiri, apartemen, mal, pasar of townships, apartments, malls, modern markets, and
modern, dan gedung perkantoran. office buildings.

I. TOWNSHIP I. TOWNSHIP

Kota Mandiri Alam Sutera Alam Sutera Township


Alam Sutera merupakan sebuah kawasan terpadu Alam Sutera is an integrated area of approximately
seluas kurang lebih 800 hektar di wilayah Serpong, 800 hectares in Serpong, Tangerang. Since its initial
Tangerang. Sejak dikembangkan pada 1994, kawasan development in 1994, this area has transformed into
ini telah menjelma menjadi sebuah kota mandiri yang a well-established and dynamic independent city in
mapan dan dinamis di wilayah barat Jakarta. Performa western Jakarta. Alam Sutera’s emphasis on quality
Alam Sutera dalam memberikan kualitas kehidupan of life has always made it a dream location. As an
senantiasa menjadikannya daerah idaman. Sebagai integrated residential and commercial area containing
kawasan residensial dan komersial yang terintegrasi other supporting facilities, Alam Sutera provides a
dengan fasilitas pendukung lainnya, Alam Sutera convenience and comfortable living. Various premium
memberikan kemudahan dan kenyamanan hidup yang quality facilities, ranging from education, entertainment
tidak tertandingi oleh kawasan lain. Berbagai fasilitas and health to shopping centers, office buildings and
berkualitas premium mulai dari pendidikan, hiburan, apartments complete the development.
kesehatan, pusat perbelanjaan, gedung perkantoran
hingga apartemen telah hadir melengkapi kawasan ini.

46 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Alam Sutera also takes environmental concern


seriously; it is not merely a marketing strategy, but a
priority that must be implemented consistently. Alam Sutera has
succeeded in creating a sustainable environment that
provides many benefits for all its citizens.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 47


Pada September 2009, akses tol Alam Sutera pada In September 2009, The Alam Sutera toll road access at
KM 15,4 tol Jakarta-Merak mulai beroperasi dan semakin KM 15.4 of the Jakarta- Merak toll road began operating
mempermudah jangkauan menuju Alam Sutera dari and providing convenient access to Alam Sutera from
Jakarta. Adanya akses ini juga telah memberikan Jakarta. This improved access provides both social and
manfaat baik secara sosial dan ekonomi bagi kawasan economic benefits for the Alam Sutera area and its
Alam Sutera dan sekitarnya. surroundings.

Bagi Alam Sutera, faktor kepedulian lingkungan Alam Sutera also takes environmental concern
bukanlah strategi pemasaran, melainkan prioritas yang seriously; it is not merely a marketing strategy, but a
harus dijalankan secara konsisten. Memegang komitmen priority that must be implemented consistently. With
tinggi terhadap pelestarian lingkungan, maka seluruh a deep commitment to environmental conservation,
proses pengembangan kawasan, dari perencanaan the entire development process, from planning to
hingga pelaksanaan, mengimplementasikan metode implementation, observes the ecological planning
perencanaan ekologi (ecological planning method), method, in which development must be adapted to
di mana pengembangan harus disesuaikan dengan the surrounding natural conditions, taking into account
kondisi alam sekitar, dengan mempertimbangkan topographic, hydrological, access, and demographic
faktor topografi, hidrologi, akses, serta demografi. factors. Through this whole process, Alam Sutera has
Melalui seluruh proses ini, Alam Sutera telah berhasil succeeded in creating a sustainable environment that
menciptakan lingkungan berkelanjutan yang provides many benefits for all its citizens.
memberikan banyak manfaat bagi seluruh warganya.

EleVee Penthouses & Residences EleVee Penthouses & Residences


Berlokasi tepat di jantung CBD Alam Sutera, Elevee Located right in the heart of CBD Alam Sutera, Elevee is
merupakan komplek apartemen dibangun di atas built on an area of 4 (four) hectares with 2 (two) towers
kawasan seluas 4 (empat) hektar. Hingga akhir that have been launched, designed with the penthouse
Desember 2022, Perseroan sudah meluncurkan 2 (dua) concept that limits the number of unit to a maximum 10
tower dengan konsep setiap unit adalah penthouse units on each floor. EleVee prioritizes the comfort of its
sehingga unit yang tersedia terbatas, yaitu maksimal residents with an exclusive design and has more than 40
10 unit di setiap lantainya. EleVee mengedepankan world-class facilities. The EleVee environment is ensured
kenyamanan penghuninya dengan rancangan yang to be very safe with a layered security system, such as
eksklusif serta memiliki lebih dari 40 fasilitas kelas boom gates, tower access, elevator access, unit access,

48 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

dunia. Lingkungan EleVee dipastikan sangat aman and 24-hour CCTV. Right next to EleVee is the spacious
dengan sistem keamanan berlapis, seperti boom gate, Forest Park for sports, playground, and recreation.
akses tower, akses elevator, akses unit, dan CCTV 24
jam. Berada di sebelah EleVee, terdapat Forest Park
yang sangat luas untuk sarana olahraga, bermain, dan
berekreasi.

EleVee juga memiliki pusat perbelanjaan untuk memenuhi The EleVee also has a retail area to meet the needs of
kebutuhan penghuni, yaitu EleVee Promenade, yang residents, namely the EleVee Promenade that consisting
terdiri dari ruko berlantai 2 dan 3. EleVee Promenade of 2- and 3 -storey shophouses. EleVee Promenade is
dirancang dengan konsep pencahayaan alami, udara designed to receive exposure to natural light, fresh air,
segar, dan penghijauan yang asri. and beautiful greenery.

Lloyd Lloyd
Lloyd adalah proyek kompleks hunian apartemen low- Lloyd is the Company’s first low-rise apartment project
rise perdana Perseroan yang berlokasi di kawasan in the Alam Sutera area. This project is developed on
Alam Sutera. Proyek ini dikembangkan di atas lahan an area of 4.5 hectares consisting of apartment towers,
seluas 4,5 ha yang terdiri dari beberapa low-rise each with a height of five floors. Each floor has only
tower yang masing-masing tingginya 5 (lima) lantai. 4–5 units, and around 70% of the residential complex
Setiap lantai tower hanya memiliki 4-5 unit dan sekitar is allocated for green areas. The Company launched
70% kompleks hunian dialokasikan untuk area hijau. this project in April 2018 and recorded excellent sales
Perseroan meluncurkan proyek ini pada April 2018 figures. Lloyd has a GFA figure of around 80,000 m2,
dan berhasil terjual habis dalam waktu yang singkat. and the area of the units sold is in the range of 99.3 m2
Lloyd memiliki angka GFA sekitar 80.000 m2 dan to 145.4 m2. This apartment provides premium facilities,
luas area unit yang dijual berada pada kisaran 99,3 m2 including a jogging track, indoor and outdoor sports
hingga 145,4 m2. Apartemen ini menyediakan fasilitas facilities, a basketball court, a barbecue area, and a
premium, termasuk jalur jogging, sarana olahraga swimming pool. Lloyd has been completed and handed
indoor dan outdoor, lapangan basket, area barbekyu over since 2021.
dan kolam renang. Lloyd sudah selesai di bangun dan
diserahterimakan sejak 2021.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 49


Paddington Heights Paddington Heights
Pada awal 2014, Perseroan membangun sebuah In early 2014, the Company also built a luxury
apartemen yaitu Paddington Heights, yang terletak di apartment, namely Paddington Heights, which is
kawasan pusat bisnis Alam Sutera, tepatnya di antara located in the central business district of Alam Sutera,
Universitas Bina Nusantara dan Silkwood Residences. precisely between Bina Nusantara University and
Apartemen setinggi 30 lantai dengan fasilitas lengkap Silkwood Residences. This 30-floor apartment with
ini telah selesai dibangun pada 2016. comprehensive facilities was completed in 2016.

Silkwood Residences Silkwood Residences


Silkwood Residences merupakan kawasan apartemen Silkwood Residences is an apartment block located
yang terletak di sebelah Universitas Bina Nusantara next to Bina Nusantara University and opposite Mall @
dan berhadapan dengan Mall @ Alam Sutera. Dibangun Alam Sutera. Built on an area of 3.5 hectares, Silkwood
di atas lahan seluas 3,5 hektar, Silkwood Residences Residences has 2 towers, each consisting 459 units over
memiliki 2 menara yang masing-masing terdiri dari 20 floors. The strategic location and the availability of
20 lantai dan 459 unit. Lokasi yang strategis dan comprehensive and luxurious facilities make Silkwood
tersedianya fasilitas yang lengkap dan mewah membuat Residences the preferred residence, especially for Bina
Silkwood Residences menjadi hunian pilihan, terutama Nusantara University students.
bagi para mahasiswa Universitas Bina Nusantara.

Kota Mandiri Suvarna Sutera Suvarna Sutera Township


Suvarna Sutera adalah kota mandiri kedua yang terletak Suvarna Sutera, located in Pasar Kemis, Tangerang,
di kawasan Pasar Kemis, Tangerang, seluas 2.600 hektar 15 km away from Alam Sutera township is the Company’s
dan berjarak sekitar 15 km dari Kota Mandiri Alam second township which has a development of 2,600
Sutera. Kota mandiri ini didesain oleh Sasaki, Walker hectares. The township was designed by world-class
& Associates (SWA Group), perancang tata kota kelas urban planning designer from the United States, Sasaki,
dunia dari Amerika Serikat, yang mengintegrasikan Walker & Associates (SWA Group) and integrates
kawasan hunian, komersial, retail, dan perkantoran residential, commercial, retail, and office areas so as to
untuk memberikan kenyamanan bagi warganya. provide various conveniences for its citizens.

Perseroan meluncurkan proyek pertama di Pasar Kemis The company launched its first project in Pasar Kemis
pada 2011 dan telah berhasil menjual lebih dari 4.700 in 2011 and has since sold more than 7,000 units. The
unit. Pengembangan Suvarna Sutera terbagi dalam development of Suvarna Sutera is divided into several
beberapa fase, di mana fase pertama pembangunan phases, in which the first phase of development covers
adalah seluas 900 hektar. Sampai akhir tahun 2022, an area of 900 hectares. As of the end of 2022, the
Perseroan telah meluncurkan 5 (lima) super cluster yaitu Company has launched 5 (five) super clusters, namely
Suvarna Padi, Suvarna Jati, Suvarna Padma, Suvarna Suvarna Padi, Suvarna Jati, Suvarna Padma, Suvarna
Sari, dan Suvarna Respati yang secara keseluruhan Sari, and Suvarna Respati, which in total contain 29
berisi 29 sub-cluster. sub-clusters.

Ayodhya by Alam Sutera Ayodhya by Alam Sutera


Ayodhya by Alam Sutera terletak di jantung kota Ayodhya by Alam Sutera is located in the heart of
Tangerang yang berjarak 6,2 km dari Kota Mandiri Alam Tangerang, 6.2 km from Alam Sutera Township and 2.5
Sutera dan terletak 2,5 km menuju pintu Tol Serpong (Tol km to the Serpong Toll Gate (Jakarta-Merak Toll Road).
Jakarta-Merak). Pada 2014, dilakukan peluncuran tahap In 2014, the first phase was launched, called the Ayodhya
pertama yaitu Ayodhya Residence yang merupakan Residence, which is an apartment complex with 4 (four)
kompleks apartemen dengan 4 (empat) menara 24-floor towers, namely Jade Tower, Coral Tower, Sienna
setinggi 24 lantai, yaitu Jade Tower, Coral Tower, Sienna Tower and Indigo Tower. Ayodhya by Alam Sutera also
Tower, dan Indigo Tower. Ayodhya by Alam Sutera launched the Ayodhya Square which is a shop complex
juga meluncurkan Ayodhya Square yang merupakan and Ayodhya Garden which is a residential cluster.
kompleks ruko serta Ayodhya Garden yang merupakan Ayodhya by Alam Sutera is surrounded by various
kluster perumahan. Ayodhya by Alam Sutera dikelilingi facilities such as schools, universities, hospitals, places
berbagai fasilitas seperti sekolah, universitas, rumah of worship, office centers, inter-city bus terminals and
sakit, tempat ibadah, pusat perkantoran, dan terminal the Tangerang-Jakarta train station which will provide
bis antar kota, stasiun kereta Tangerang-Jakarta, yang easy access for its residents.
akan memberikan akses mudah bagi penghuninya.

50 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Sutera Sawangan Sutera Sawangan


Berada di selatan Jakarta, Sutera Sawangan berada Located in the south of Jakarta, Sutera Sawangan
di lokasi strategis yang memiliki akses ke berbagai is strategically located, granting convenient access
pusat perbelanjaan ternama, rumah sakit terkemuka to various well-known shopping centers, leading
dan fasilitas transportasi publik. Komplek perumahan hospitals and public transportation facilities. The Sutera
Sutera Sawangan terdiri dari berbagai jenis rumah Sawangan housing complex comprises various types
tapak modern berukuran 75-120 m2 setinggi 2 (dua) of modern landed, two-storey houses with the size of
lantai, yang dilengkapi dengan beragam fasilitas 75–120 m2, which are equipped with lifestyle support
pendukung gaya hidup seperti area bermain anak, facilities, such as children’s play areas, basketball
lapangan basket, area olahraga, dan kolam renang. courts, sports areas, and swimming pools. Surrounded
Dikelilingi oleh suasana yang asri dan segar, setiap by a beautiful and fresh atmosphere, each house is
rumah dilengkapi dengan fitur teknologi, antara lain equipped with features such as a smart door-locking
smart-door lock system, CCTV, dan solar water heater. system, CCTV, and solar water heater. Sutera Sawangan
Sutera Sawangan juga menerapkan one gate system dan also implements a one gate system and 24-hour security
24-hour security guard untuk memberikan kenyaman guard to provide comfort and security for residents.
dan keamanan bagi para penghuni.

II. GEDUNG PERKANTORAN II. GEDUNG PERKANTORAN

The Tower The Tower


Perseroan juga membangun proyek gedung The company also constructed an A grade office
perkantoran kelas A di kawasan strategis segitiga building in the prestigious area of Jakarta’s Golden
emas pusat bisnis Jakarta. The Tower merupakan Triangle, the capital city’s business center. The Tower
sebuah gedung perkantoran strata title setinggi 50 is a strata title office building with a height of 50 floors
lantai yang memiliki fasilitas komprehensif. Dilengkapi with comprehensive facilities. Equipped with a helipad,
dengan helipad, gedung ini dirancang khusus untuk this building is specially designed to accommodate
mengakomodasi kebutuhan ruang bisnis dan menjadi business needs and provide solutions for modern
solusi bagi perusahaan berkembang modern. Selain itu, growing companies. In addition, in this golden triangle
di kawasan segitiga emas ini pula Perseroan memiliki area, the Company also owns the Wisma Argo
gedung perkantoran, yaitu Wisma Argo Manunggal. Manunggal office building.

The Prominence The Prominence


The Prominence dibangun di kawasan CBD Alam The Prominence was built in the Alam Sutera CBD
Sutera dengan konsep kantor alam. Gedung setinggi area with the concept of a modern nature office. This
30 lantai ini dilengkapi dengan helipad dan memiliki 30-floor building is equipped with a helipad and has
fasilitas pendukung untuk memberikan kenyamanan supporting facilities to provide optimal comfort when
yang optimal dalam bekerja. working.

Synergy Building Synergy Building


Synergy Building merupakan sebuah gedung The Synergy Building, an office building with an artistic
perkantoran dengan sentuhan artistik dan modern and modern touch, has been operating since 2013.
yang mulai beroperasi sejak 2013. Kehadiran Synergy The Synergy Building complements the first super
Building melengkapi super block pertama yang block developed in Alam Sutera, which is home to
dikembangkan di Alam Sutera, di mana terdapat the Mall @ Alam Sutera, Bina Nusantara University,
Mall @ Alam Sutera, Universitas Bina Nusantara, Silkwood Residences, and Paddington Heights. This
Silkwood Residences, dan Paddington Heights. Gedung 20-floor building offers a comfortable and prestigious
setinggi 20 lantai ini menawarkan kenyamanan dan workplace.
prestise dalam bekerja.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 51


III. PROPERTI KOMERSIAL III. COMMERCIAL PROPERTIES

Mall @Alam Sutera Mall @Alam Sutera


Mall @Alam Sutera resmi beroperasi pada 12 Desember Mall @Alam Sutera officially opened on December
2012 yang terdiri dari 3 (tiga) lantai berisikan fasilitas 12, 2012 comprising three floors of premium facilities
premium dan tenan ternama. Mal ini memberikan and well-known tenants. This mall provides shopping
kenyamanan berbelanja bagi masyarakat. Mall @Alam convenience for the community and promotes a lifestyle
Sutera mengusung konsep lifestyle dan berfungsi concept, serving as an alternative entertainment
sebagai hiburan alternatif bagi keluarga. destination for families.

Pada 2020, Perseroan melakukan peningkatan In 2020, the Company upgraded Mall @AlamSutera
(upgrade) Mall @AlamSutera dengan menyelesaikan by completing the construction of a multi-function
pembangunan multi function hall yang menyatu dengan hall that is integrated into the mall. With an area of
mal. Dengan luas sekitar 9.500 m2, venue ini terdiri dari approximately 9,500 m2, this venue consists of the main
main hall (lantai Ground) dan Cisadane halls (lantai hall (on the Ground floor) and Cisadane halls (on the
Lower Ground) yang dapat dibagi menjadi beberapa Lower Ground floor), which can be divided into separate
ruang terpisah atau digabung menjadi hall yang besar. rooms or merged into a large hall. Equipped with the
Dengan menggunakan teknologi terkini dan desain latest technology and furnished with interior design
interior yang kental dengan nuansa Indonesia, venue ini heavily inspired by Indonesian culture, this venue is
akan diperuntukkan untuk berbagai kegiatan Meeting, designated for various Meeting, Incentive, Convention,
Incentive, Convention, Exhibition (MICE), pameran, Exhibition (MICE) events, shows, and weddings.
pertunjukan, hingga pernikahan.

Flavor Bliss Flavor Bliss


Flavor Bliss adalah salah satu ikon khusus di Alam Flavor Bliss is a special icon of Alam Sutera, operating
Sutera yang bergerak sebagai pusat makanan dan as a center for family food and entertainment. Flavor
hiburan keluarga. Flavor Bliss dipenuhi oleh gerai-gerai Bliss is filled with leading outlets, including: Starbucks
terkemuka, antara lain Starbucks Coffee, Sushi Tei, Coffee, Sushi Tei, Bandar Djakarta, and Total Fresh Fruits.
Bandar Djakarta, dan Total Buah Segar. Terletak di pintu Located at the entrance to the Alam Sutera area, Flavor
masuk kawasan Alam Sutera, Flavor Bliss berdiri di atas Bliss stands on an area of 7.7 hectares and was built
lahan seluas 7,7 hektar dan dibangun melalui 2 (dua) in two stages of construction. The first phase, covering
tahapan konstruksi. Tahap pertama seluas 1,8 hektar an area of 1.8 hectares, was opened in 2009, and has
dibuka pada tahun 2009, dan sukses menjadi salah satu succeeded in becoming a community destination for its
tujuan masyarakat untuk menikmati beragam makanan, variety of food, drinks and entertainment. The second
minuman, maupun hiburan. Tahap kedua seluas 5,9 phase, covering an area of 5.9 hectares, was completed
hektar selesai dibangun pada 2012. Pada tahun 2020, in 2012. In 2020, the soft-opening of Broadway at Flavor
telah dilakukan soft-opening Broadway di Flavor Bliss, Bliss was conducted, inspired by the popular theater
yang terinspirasi oleh sebuah jalan yang sangat populer district in New York City.
sebagai kawasan Theater District di kota New York,
Amerika Serikat.

Pasar 8 & Gudang T8 Pasar 8 & Gudang T8


Pasar 8 merupakan pasar modern yang terdiri dari Pasar 8 is a modern market consisting of 149 shop
149 unit ruko, 238 unit kios, dan 304 unit lapak. Sejak houses, 238 kiosks, and 304 stall units. Since becoming
beroperasi pada kuartal pertama tahun 2010, Pasar operational in the first quarter of 2010, Pasar 8 has
8 telah menjadi pilihan tempat berbelanja yang become the preferred place for shopping that provides
menyediakan berbagai kebutuhan lengkap bagi a complete variety of needs for the community at
masyarakat dengan harga ekonomis. Guna mendukung economical prices. To support the activities of Pasar
kegiatan Pasar 8, Perseroan mengembangkan gudang 8, the Company developed the T8 multifunctional
multifungsi T8, yang menyediakan 26 unit gudang dan warehouse, which provides 26 warehouse units and 16
16 kavling di sekitar kompleks Pasar 8. lots around the Pasar 8 complex.

52 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Ruko Shophouses
Ruko-ruko yang dibangun Perseroan terletak secara The shophouses that area developed by the Company
strategis di sepanjang jalan arteri utama. Menyadari are strategically located along major arterial roads.
tingginya minat pembeli, Perseroan meluncurkan With strong buyer interest, the Company launched
beberapa ruko yang diantaranya adalah Ruko Ayodhya several shophouses, including Ruko Ayodhya Square,
Square, Ruko Terrace 8, Ruko Terrace 9, Ruko Crystal Ruko Terrace 8, Ruko Terrace 9, Ruko Crystal 8, Victoria
8, Victoria Lane, Woodlake, EleVee Promenade, dan Lane, Woodlake, EleVee Promenade and Weston Lane
Weston Lane untuk memenuhi kebutuhan tersebut. to meet these needs.

IV. TAMAN GARUDA WISNU KENCANA IV. TAMAN GARUDA WISNU KENCANA
(GWK) (GWK)
Taman budaya Garuda Wisnu Kencana adalah sebuah Garuda Wisnu Kencana Cultural Park is a tourist
kawasan wisata berciri khas budaya dan nilai-nilai area characterized by cultural and historical values,
historis menyajikan pengalaman budaya Bali melalui presenting a Balinese cultural experience through
beragam pertunjukan tari dan kesenian Bali. Taman a variety of dance performances and Balinese arts.
Budaya GWK dilengkapi beragam aktivitas luar ruang The GWK cultural park is host to a variety of outdoor
seperti sepeda, fun wheels gokart, maupun otoped activities, such as cycling, Fun Wheels Gokarts, and
listrik yang dapat dimainkan di Festival Park. Area luar Electric Otopeds that can be used at Festival Park.
ruang lainnya seperti Plaza Kura-kura, Plaza Wisnu, Other outdoor areas such as the Kura-kura Plaza,
Plaza Garuda, maupun halaman Lotus Pond dapat Wisnu Plaza, Garuda Plaza, and the Lotus Pond offer
menjadi pilihan untuk mengabadikan momen liburan di opportunities to capture special moments while having
Bali. holiday in Bali.

Pengunjung juga dapat berbelanja cinderamata di Visitors can also buy souvenirs at Kencana Souvenir,
Kencana Souvenir yang terletak dekat pintu masuk, which is located near the entrance, specifically in the
tepatnya di area Tirta Amerta. Tirta Amerta area.

Jendela Bali The Panoramic Resto dan Beranda Resto Jendela Bali The Panoramic Resto and Beranda Resto
memanjakan para pengunjung dengan kelezatan indulge visitors with authentic Balinese culinary
sajian kuliner Bali yang otentik. Berbagai pertunjukan delights. Various world-class performances and events
dan acara kelas dunia pernah diselenggarakan di area have been held in the Garuda Wisnu Kencana Cultural
Festival Park Taman Budaya GWK, seperti: Park Festival Park area, such as:

Tahun Aktivitas
Year Activity

Kunjungan kontestan Miss World yang diikuti oleh 127 delegasi dari seluruh dunia.
2013
The visit of the Miss World contestants, which was attended by 127 delegates from all over the world.

Dipercaya menjadi venue penyelenggaraan Dinner Asia-Europe Meeting (Transport Minister’s Meeting) 4th ASEM Indonesia 2017 dan
Farewell Dinner Peserta Delegasi Sidang Umum Interpol ke-85.
2017
Trusted to be the venue for the 4th ASEM Indonesia 2017 Asia-Europe Transport Minister’s Meeting Dinner and the 85th Interpol General
Assembly Delegation Farewell Dinner.

Kembali mendapatkan kehormatan untuk menjadi tempat digelarnya acara-acara berskala internasional seperti 2018 Annual Meeting
International Monetary Fund World Bank Group, Asian Games 2018 Torch Relay, dan Festival Musik Djakarta Warehouse Project (DWP).
2018
Grateful to be entrusted again as the venue for other international events, such as the 2018 International Monetary Fund World Bank Group
Annual Meeting, 2018 Asian Games Torch Relay and the Djakarta Warehouse Project (DWP)” Music Festival.

Sukses menyelenggarakan Bali Annual Telkom International Conference (BATIC) Telin Gala Dinner dan Festival Musik International “Jazz on
the Hill”.
2019
Successfully held the Bali Annual Telkom International Conference (BATIC) Telin Gala Dinner and the International Music Festival “Jazz on
the Hill”.

Mendapat kehormatan untuk menyelenggarakan acara gala dinner Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 bertajuk “Welcoming Dinner &
Cultural Performance G20 Indonesia”. Acara jamuan tersebut bertempat di area Lotus Pond yang merupakan salah satu area utama di GWK.
2022
Has the pleasure of hosting the G20 Summit gala dinner entitled “Welcoming Dinner & Cultural Performance G20 Indonesia”. The banquet
took place in the Lotus Pond area which is one of the main areas at GWK.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 53


WILAYAH OPERASIONAL [OJK C.3][GRI 2-1]

Operational Areas

Sutera Sawangan Suvarna Sutera Alam Sutera

54 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Ayodhya by Alam Sutera


GWK

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 55


STRUKTUR ORGANISASI
Organization Structure

Dewan Komisaris
Board of Commissioners

Haryanto Tirtohadiguno : Komisaris Utama | President Commissioner


Angeline Sutedja : Komisaris | Commissioner
The Nicholas : Komisaris | Commissioner
Pingki Elka Pangestu : Komisaris Independen | Independent Commissioner
Prasasto Sudyatmiko : Komisaris Independen | Independent Commissioner

Direksi
Board of Directors

Joseph Sanusi Tjong : Direktur Utama | President Director


Lilia Setiprawarti Sukotjo : Direktur | Director
RM Frangky AD : Direktur | Director
Andrew Charles Walker : Direktur Tidak Terafiliasi | Non-Affiliated Director

Sekretaris Perusahaan Audit Internal


Corporate Secretary Internal Audit

Finance & Accounting Marketing & Sales Project Development

Finance Marketing Planning & Design

Marketing
Accounting Quantity Surveyor
Communication

Legal Marketing Research Engineering

Information Technology Sales Support Construction

Purchasing Promotion Project Administration

Sales

56 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Komite Audit
Audit Committee

Prasasto Sudyatmiko : Ketua | Chairman


Sri Wahyuni Sujono : Anggota | Member
Hidajat Hoesni : Anggota | Member

Komite Remunerasi & Nominasi


Remuneration & Nomination Committee

Prasasto Sudyatmiko : Ketua | Chairman


Haryanto Tirtohadiguno : Anggota | Member
Silvanus Hoantonio Purnama : Anggota | Member

Human Resources &


Business Unit Land
General Affairs

Human Resources Estate Management Government Relations

General Affairs Flavor Bliss Land Affairs

Mall License Affairs

Pasar 8

Cultural Park

Office Tower

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 57


KOMPOSISI PEMEGANG SAHAM [OJK C.3][GRI 2-1]
Shareholders Composition [OJK C.3][GRI 2-1]

Kepemilikan Saham Awal Tahun Kepemilikan Saham Akhir Tahun


(1 Januari 2022) (31 Desember 2022)
Share Ownership at the Beginning of the Year Share Ownership at the End of the Year
Uraian (January 1, 2022) (December 31, 2022)
Description
Kepemilikan Kepemilikan
Jumlah Saham Jumlah Saham
Ownership Ownership
Number of Shares Number of Shares
(%) (%)

Pemegang saham yang memiliki 5% (lima persen) atau lebih saham


Shareholders with 5% (five percent) share ownership or more

PT Tangerang Fajar Industrial Estate* 5.054.350.000 25,72 5.054.350.000 25,72

PT Manunggal Prime Development* 3.659.968.464 18,63 4.256.346.164 21,66

PT Maybank Kim Eng Sekuritas 2.177.419.400 11,08 1.576.041.700 8,02

Pemegang saham yang masing-masing memiliki kurang dari 5% (lima persen) saham
Shareholders with 5% (five percent) share ownership or less

PT Argo Manunggal Land Developement* 129.709.300 0,66 129.709.300 0,66

Masyarakat 8.627.964.724 43,91 8.632.964.724 43,94

Total 19.649.411.888 100,00 19.649.411.888 100,00

* Merupakan pemegang saham pengendali Perseroan


Controlling shareholder of the Company

Kelompok Pemegang Saham dan Persentase Kepemilikan Saham


Shareholder Group and Share Ownership Percentage

Kepemilikan Saham Awal Tahun (1 Januari 2022)


Kepemilikan Saham Akhir Tahun (31 Desember 2022)
Share Ownership at the Beginning of the Year
Share Ownership at the End of the Year (December 31, 2022)
(January 1, 2022)
Uraian
Description
Persentase Persentase
Jumlah Pemegang Jumlah Pemegang
Jumlah Saham Kepemilikan Jumlah Saham Kepemilikan
Saham Saham
Total Shares Percentage of Total Shares Percentage of
Total Shareholders Total Shareholders
Ownership (%) Ownership (%)

Pemodal Nasional
National Investor

Perorangan 45.217 3.736.172.242 19,014% 40.916 3.398.120.342 17,294%


Individual

Institusi 147 14.858.104.555 75,616% 141 15.018.617.015 76,433%


Institutions

Sub Total 45.364 18.594.276.797 94,630% 41.057 18.416.737.357 93,727%

Pemodal Asing
Foreign Investor

Perorangan 52 10.884.000 0,055% 46 8.007.200 0,041%


Individual

Institusi 85 1.044.251.091 5,314% 121 1.224.667.331 6,233%


Institutions

Sub Total 137 1.055.135.091 5,370% 167 1.232.674.531 6,273%

Total 45.501 19.649.411.888 100,000% 41.224 19.649.411.888 100,000%

58 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

KEPEMILIKAN SAHAM LANGSUNG OLEH KEPEMILIKAN SAHAM LANGSUNG OLEH


DEWAN KOMISARIS DEWAN KOMISARIS
Per 1 Januari dan 31 Desember 2022, Bapak The Nicholas Per 1 Januari dan 31 Desember 2022, Bapak The Nicholas
selaku Komisaris Perseroan memiliki 1.059.000 lembar selaku Komisaris Perseroan memiliki 1.059.000 lembar
saham (0,00%) secara langsung atas saham Perseroan. saham (0,00%) secara langsung atas saham Perseroan.
Selain beliau, tidak ada anggota Dewan Komisaris yang Selain beliau, tidak ada anggota Dewan Komisaris yang
memiliki saham atas Perseroan. memiliki saham atas Perseroan.

KEPEMILIKAN SAHAM LANGSUNG OLEH KEPEMILIKAN SAHAM LANGSUNG OLEH


DIREKSI DIREKSI
Per 1 Januari dan 31 Desember 2022, Bapak Joseph Per 1 Januari dan 31 Desember 2022, Bapak Joseph
Sanusi Tjong selaku Direktur Utama Perseroan memiliki Sanusi Tjong selaku Direktur Utama Perseroan memiliki
1.220.000 lembar saham (0,01%) atas saham Perseroan. 1.220.000 lembar saham (0,01%) atas saham Perseroan.
Selain beliau, tidak ada anggota Direksi yang memiliki Selain beliau, tidak ada anggota Direksi yang memiliki
saham atas Perseroan. saham atas Perseroan.

KEPEMILIKAN SAHAM TIDAK LANGSUNG KEPEMILIKAN SAHAM TIDAK LANGSUNG


OLEH DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI OLEH DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI
Per 1 Januari dan 31 Desember 2022, tidak terdapat Per 1 Januari dan 31 Desember 2022, tidak terdapat
anggota Dewan Komisaris dan Direksi yang memiliki anggota Dewan Komisaris dan Direksi yang memiliki
saham secara tidak langsung di Perseroan. Seluruh saham secara tidak langsung di Perseroan. Seluruh
kepemilikan saham yang dimiliki oleh anggota Dewan kepemilikan saham yang dimiliki oleh anggota Dewan
Komisaris dan Direksi telah dilaporkan sesuai peraturan Komisaris dan Direksi telah dilaporkan sesuai peraturan
yang berlaku. yang berlaku.

KRONOLOGI PENCATATAN SAHAM


Kronologi Pencatatan Saham

Jumlah Akumulasi
Saham Baru Saham Nilai Nominal
Aksi Korporasi Tanggal
Additional Listed Stock Total Accumulated Nominal Value
Corporate Actions Date
(Lembar | Shares) Number of Stock (Rp)
(Lembar | Shares)

Penawaran Umum Perdana 19 Desember 2007


3.142.000.000 17.128.810.000 100
Initial Public Offering (IPO) December 19, 2007

18 Juni 2008 dan 17


Konversi Waran Desember 2009
734.291.888 17.863.101.888 100
Warrants Conversion June 18, 2008 and
December 17, 2009

Penerbitan Saham Tanpa Memesan Efek


Terlebih Dahulu 24 Januari 2012
1.786.310.000 19.649.411.888 100
Issuance of Shares Without January 24, 2012
Pre-emptive Rights

* Jumlah saham perdana yang ditawarkan sebanyak 3.142.000.000 saham dengan nilai nominal Rp100 per saham dan harga penawaran Rp105
per saham. Seluruh dana hasil penawaran umum perdana digunakan untuk pembangunan mal yang terletak di kawasan Alam Sutera, Serpong.
The number of initial shares offered was 3,142,000,000 shares with a nominal value of Rp100 per share and an offering price of Rp105 per share.
All proceeds from the initial public offering were used for the construction of a mall located in the Alam Sutera area, Serpong.

** Setiap 1 (satu) saham baru diberikan secara cuma-cuma 1 (satu) waran seri I dengan nilai nominal Rp100 per saham dan harga pelaksanaan
Rp100 per saham. Total waran yang dikonversi menjadi saham sebanyak 734.291.888 lembar, dengan total nilai Rp80.772.107.680. Sebanyak 20%
dari dana hasil konversi waran digunakan untuk modal kerja, dan sisanya untuk pengembangan usaha.
Each 1 (one) new share is given free of charge 1 (one) series I warrant with a nominal value of Rp100 per share and an exercise price of Rp100
per share. The total warrants that were converted into shares were 734,291,8888 shares, with a total value of Rp80,772,107,680. As much as 20%
of the proceeds from the conversion of warrants was used for working capital, and the rest for business development.

*** Penerbitan Saham Tanpa Memesan Efek Terlebih Dahulu sebanyak 1.786.310.000 dengan nilai nominal Rp100 dan harga pelaksanaan sebesar
Rp440. Dana hasil penerbitan saham tanpa HMETD digunakan untuk pengembangan proyek, pembangunan infrastruktur, pembelian tanah di
lokasi strategis dan cadangan dana operasional Perseroan.
The issuance of 1,786,310,000 Shares Without Pre-emptive Securities with a nominal value of Rp100 and an exercise price of Rp440. The
proceeds from the issuance of shares without pre-emptive rights are used for project development, infrastructure development, purchases of
lands in strategic locations, and for operational fund reserves.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 59


KRONOLOGI PENCATATAN EFEK LAINNYA
Chronology of Other Securities Listings
Selama tahun buku 2022, Perseroan tidak menerbitkan During the 2022 financial year, the Company did not
efek lainnya di bursa saham manapun. issue any other securities on any stock exchange.

KOMPOSISI DEWAN KOMISARIS


DAN DIREKSI
Composition of the Board of Commissioners
and Board of Directors

Tidak terdapat perubahan komposisi Dewan Komisaris There was no change in the composition of the
dan Direksi Perseroan selama tahun buku 2022 dan Company’s Board of Commissioners or Board of
hingga Laporan Tahunan ini diterbitkan. Berikut adalah Directors during the 2022 financial year up to the
komposisi Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan per publication of this Annual Report. The following is the
31 Desember 2022: composition of the Company’s Board of Commissioners
and Directors as of December 31, 2022:

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Jabatan | Position Nama | Name

Komisaris Utama | President Commissioner Haryanto Tirtohadiguno

Komisaris | Commissioner Angeline Sutedja

Komisaris | Commissioner The Nicholas

Komisaris Independen | Independent Commissioner Prasasto Sudyatmiko

Komisaris Independen | Independent Commissioner Pingki Elka Pangestu

Direksi
Board of Directors
Jabatan | Position Nama | Name

Direktur Utama | President Director Joseph Sanusi Tjong

Direktur | Director Lilia Setiprawarti Sukotjo

Direktur | Director RM Frangky AD

Direktur tidak terafiliasi | Non-Affiliated Director Andrew Charles Walker

60 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

PROFIL DEWAN KOMISARIS


Board of Commissioners’ Profile

Haryanto Tirtohadiguno
Komisaris Utama
President Commissioner

Kewarganegaraan Indonesia Indonesia


Nationality

Usia 60 tahun 60 years old


Age

Domisili Jakarta Jakarta


Domicile

Riwayat Pendidikan Bachelor of Science jurusan Ekonomi dari University of Bachelor of Science in Economy from University of
Educational Background Missouri Columbia, Amerika Serikat (1987) Missouri Columbia, US (1987)

Dasar Hukum Penunjukan Akta Pernyataan Keputusan Rapat Deed of Meeting Resolutions of PT Alam Sutera Realty
Appointment Legal References PT Alam Sutera Realty Tbk No. 10 tertanggal 25 Agustus Tbk No. 10 dated August 25, 2021 made before Shanti
2021 dibuat di hadapan Shanti Indah Lestari SH, MKn, Indah Lestari SH, MKn, Notary in Tangerang Regency,
Notaris di Kabupaten Tangerang, sebagaimana telah as has been notified to the Ministry of Law and Human
diberitahukan kepada Kementerian Hukum dan HAM Rights through Receipt of Notification of the Minister of
melalui Penerimaan Pemberitahuan Menhukham No. AHU- Law and Human Rights No. AHU-AH.01.03-0445757 dated
AH.01.03-0445757 tertanggal 8 September 2021 September 8, 2021.

Pengalaman Kerja • Komisaris Utama PT Alam Sutera Realty Tbk • President Commissioner, PT Alam Sutera Realty Tbk
Position History (2015-sekarang) (2015-present)
• Direktur Utama PT Alam Sutera Realty Tbk (2013-2015) • President Director, PT Alam Sutera Realty Tbk
(2013-2015)
• Komisaris PT Alam Sutera Realty Tbk (2007-2013) • Commissioner, PT Alam Sutera Realty Tbk (2007-2013)
• Managing Director di PT Alfa Goldland Realty • Managing Director, PT Alfa Goldland Realty
(1994-1995 dan 2003-2012) (1994-1995 and 2003-2012)
• Direktur Utama PT Alam Sutera Realty Tbk (d/h PT • President Director, PT Alam Sutera Realty Tbk
Adhihutama Manunggal (1993-2007) (formerly PT Adhihutama Manunggal (1993-2007))
• General Manager PT Megalopolis Manunggal Indonesia • General Manager, PT Megalopolis Manunggal Indonesia
Development (1990-1993) Development (1990-1993)
• Manajer Pemasaran PT Alfa Goldland Realty • Marketing Manager, PT Alfa Goldland Realty
(1988-1989) (1988-1989)

Rangkap Jabatan • Komisaris PT Megalopolis Manunggal Indonesia • Commissioner, PT Megalopolis Manunggal Indonesia
Concurrent Position Development (MM2100) Development (MM2100)
• Direktur Utama PT Alfa Goldland Realty • President Director, PT Alfa Goldland Realty
(2012-sekarang)

Hubungan Afiliasi Informasi mengenai hubungan afiliasi diungkapkan dalam Information regarding affiliation relationships is disclosed
Affiliation Relationship bab Tata Kelola Perusahaan halaman 110 in the Corporate Governance chapter on page 110

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 61


Angeline Sutedja
Komisaris
Commissioner

Kewarganegaraan Indonesia Indonesia


Nationality

Usia 59 tahun 59 years old


Age

Domisili Jakarta Jakarta


Domicile

Riwayat Pendidikan • Bachelor of Arts dalam bidang International Business • Bachelor of Arts in International Business and
Educational Background and Economics dari Sophia University, Jepang (1986) Economics from Sophia University, Japan (1986)
• Master of Business Administration dari University of • Master of Business Administration from University
Missouri, Columbia, Amerika Serikat (1987) of Missouri, Columbia, US (1987)

Dasar Hukum Penunjukan Akta Pernyataan Keputusan Rapat PT Alam Sutera Realty Deed of Meeting Resolutions of PT Alam Sutera Realty
Appointment Legal References Tbk No. 10 tertanggal 25 Agustus 2021 dibuat di hadapan Tbk No. 10 dated August 25, 2021 made before Shanti
Shanti Indah Lestari SH, MKn, Notaris di Kabupaten Indah Lestari SH, MKn, Notary in Tangerang Regency,
Tangerang, sebagaimana telah diberitahukan kepada as has been notified to the Ministry of Law and Human
Kementerian Hukum dan HAM melalui Penerimaan Rights through Receipt of Notification of the Minister
Pemberitahuan Menhukham No. AHU-AH.01.03-0445757 of Law and Human Rights No. AHU-AH.01.03-0445757
tertanggal 8 September 2021. dated September 8, 2021.

Pengalaman Kerja • Komisaris PT Alam Sutera Realty Tbk (2013-sekarang) • Commissioner, PT Alam Sutera Realty Tbk (2013–
Position History • Anggota Badan Pembina Yayasan Tunas Manunggal Present)
(2011-sekarang) • Member of the Board of Trustee, Yayasan Tunas
• Sekretaris Yayasan Prasetiya Mulya (2017-sekarang) Manunggal (2011-present)
• Bendahara Yayasan Prasetiya Mulya (2008-2017) • Secretary, Yayasan Prasetiya Mulya (2017–present)
• Treasurer, Yayasan Prasetiya Mulya (2008-2017)

Rangkap Jabatan Beliau tidak memiliki rangkap jabatan di luar jabatannya No concurrent position other than as Commissioner of
Concurrent Position sebagai Komisaris Perseroan. the Company.

Hubungan Afiliasi Informasi mengenai hubungan afiliasi diungkapkan dalam Information regarding affiliation relationships is
Affiliation Relationship bab Tata Kelola Perusahaan halaman 110 disclosed in the Corporate Governance chapter on page
110

62 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

The Nicholas
Komisaris
Commissioner

Kewarganegaraan Indonesia Indonesia


Nationality

Usia 55 tahun 55 years old


Age

Domisili Jakarta Jakarta


Domicile

Riwayat Pendidikan • Bachelor of Economics jurusan International Marketing • Bachelor of Economics in International Marketing from
Educational Background dari University of Missouri, Amerika Serikat (1991) University of Missouri, US (1991)

Dasar Hukum Penunjukan Akta Pernyataan Keputusan Rapat PT Alam Sutera Deed of Meeting Resolutions of PT Alam Sutera Realty
Appointment Legal References Realty Tbk No. 10 tertanggal 25 Agustus 2021 dibuat Tbk No. 10 dated August 25, 2021 made before Shanti
di hadapan Shanti Indah Lestari SH, MKn, Notaris di Indah Lestari SH, MKn, Notary in Tangerang Regency,
Kabupaten Tangerang, sebagaimana telah diberitahukan as has been notified to the Ministry of Law and Human
kepada Kementerian Hukum dan HAM melalui Penerimaan Rights through Receipt of Notification of the Minister of
Pemberitahuan Menhukham No. AHU-AH.01.03-0445757 Law and Human Rights No. AHU-AH.01.03-0445757 dated
tertanggal 8 September 2021 September 8, 2021.

Pengalaman Kerja • Komisaris PT Alam Sutera Realty Tbk (2015-sekarang) • Commissioner, PT Alam Sutera Realty Tbk
Position History • Direktur Utama PT Argo Manunggal Triasta (2015-present)
(2013-2022) • President Director, PT Argo Manunggal Triasta
• Komisaris PT Ragam Logam Industrial (1993-2018) (2013-2022)
• Commissioner, PT Ragam Logam Industrial (1993-2018)

Rangkap Jabatan • Komisaris Utama PT Peternakan Ayam Manggis • President Commissioner, PT Peternakan Ayam Manggis
Concurrent Position • Komisaris PT Ragam Logam Industrial • President Commissioner, PT Ragam Logam Industrial
• Wakil Komisaris Utama PT China Taiping Insurance • Vice President Commissioner, PT China Taiping
Indonesia Insurance Indonesia
• Komisaris Utama PT Argo Manunggal Land • President Commissioner, PT Argo Manunggal Land
Development Development

Hubungan Afiliasi Informasi mengenai hubungan afiliasi diungkapkan dalam Information regarding affiliation relationships is disclosed
Affiliation Relationship bab Tata Kelola Perusahaan halaman 110 in the Corporate Governance chapter on page 110

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 63


Prasasto Sudyatmiko
Komisaris Independen
Independent Commissioner

Kewarganegaraan Indonesia Indonesia


Nationality

Usia 85 tahun 85 years old


Age

Domisili Jakarta Jakarta


Domicile

Riwayat Pendidikan Sarjana Hukum dari Fakultas Hukum dan Pengetahuan Bachelor of Law from the Faculty of Law at Universitas
Educational Background Masyarakat di Universitas Indonesia, Indonesia (1963) Indonesia, Indonesia (1963)

Dasar Hukum Penunjukan Akta Pernyataan Keputusan Rapat Deed of Meeting Resolutions of PT Alam Sutera Realty
Appointment Legal References PT Alam Sutera Realty Tbk No. 10 tertanggal 25 Agustus Tbk No. 10 dated August 25, 2021 made before Shanti
2021 dibuat di hadapan Shanti Indah Lestari SH, MKn, Indah Lestari SH, MKn, Notary in Tangerang Regency,
Notaris di Kabupaten Tangerang, sebagaimana telah as has been notified to the Ministry of Law and Human
diberitahukan kepada Kementerian Hukum dan HAM Rights through Receipt of Notification of the Minister of
melalui Penerimaan Pemberitahuan Menhukham No. AHU- Law and Human Rights No. AHU-AH.01.03-0445757 dated
AH.01.03-0445757 tertanggal 8 September 2021 September 8, 2021

Pengalaman Kerja • Komisaris Independen PT Alam Sutera Realty Tbk • Independent Commissioner, PT Alam Sutera Realty Tbk
Position History (2007-sekarang) (2007-present)
• Sekretaris Pengurus Yayasan Prasetiya Mulya (2008- • Board Secretary, Yayasan Prasetiya Mulya (2008-2016)
2016) • Executive Director, Yayasan Prasetiya Mulya
• Direktur Eksekutif Yayasan Prasetiya Mulya (1980- (1980-2008)
2008)

Rangkap Jabatan • Senior Partner di Kantor Pengacara dan Konsultan • Senior Partner at Johnny, Utami, Prasasto, Sugiyanto
Concurrent Position Hukum Johnny, Utami, Prasasto, Sugiyanto Legal Consultant & Law Firm
• Ketua Pengurus Yayasan Prasetiya Mulya • Board Chairman, Yayasan Prasetiya Mulya
• Komisaris PT Panca Prima Eka Brother (PT Pan • Commissioner, PT Panca Prima Eka Brother (PT Pan
Brothers Tbk Group) Brothers Tbk Group)
• Praktisi Advokat/Pengacara/Konsultan Hukum di • Attorney/Lawyer/Legal Consultant Practitioner in
Jakarta Jakarta

Hubungan Afiliasi Beliau tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota No affiliation with other members of the Board of
Affiliation Relationship Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi dan/atau Commissioners, members of the Board of Directors and/or
pemegang saham utama Perseroan. major shareholders of the Company.

64 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Pingki Elka Pangestu


Komisaris Independen
Independent Commissioner

Kewarganegaraan Indonesia Indonesia


Nationality

Usia 69 tahun 69 years old


Age

Domisili Jakarta Jakarta


Domicile

Riwayat Pendidikan • Bachelor of Science dari University of New South • Bachelor of Science from University of New South
Educational Background Wales, Australia (1975) Wales, Australia (1975)
• Bachelor of Architecture dari University of Sydney, • Bachelor of Architecture from University of Sydney,
Australia (1977) Australia (1977)
• Master of Town & Country Planning dari University of • Master of Town & Country Planning from University
Sydney, Australia (1981) of Sydney, Australia (1981)

Dasar Hukum Penunjukan Akta Pernyataan Keputusan Rapat PT Alam Sutera Realty Deed of Meeting Resolutions of PT Alam Sutera Realty
Appointment Legal References Tbk No. 10 tertanggal 25 Agustus 2021 dibuat di hadapan Tbk No. 10 dated August 25, 2021 made before Shanti
Shanti Indah Lestari SH, MKn, Notaris di Kabupaten Indah Lestari SH, MKn, Notary in Tangerang Regency,
Tangerang, sebagaimana telah diberitahukan kepada as has been notified to the Ministry of Law and Human
Kementerian Hukum dan HAM melalui Penerimaan Rights through Receipt of Notification of the Minister
Pemberitahuan Menhukham No. AHU-AH.01.03-0445757 of Law and Human Rights No. AHU-AH.01.03-0445757
tertanggal 8 September 2021. dated September 8, 2021.

Pengalaman Kerja • Komisaris Independen PT Alam Sutera Realty Tbk • Independent Commissioner, PT Alam Sutera Realty
Position History (2007-sekarang) Tbk (2007-present)
• Direktur PT Casa Lelang (2001-2002) • Director, PT Casa Lelang (2001-2002)
• Komisaris PT Panca Wiratama Sakti (1996-1997) • Commissioner, PT Panca Wiratama Sakti (1996-1997)
• Direktur Perencanaan PT Putra Alvita Pratama • Director of Planning, PT Putra Alvita Pratama
(1990-1994) (1990-1994)
• Manajer Perencanaan PT Bumi Serpong Damai • Planning Manager, PT Bumi Serpong Damai
(1985-1990) (1985-1990)
• Perencana PT Parentjana Djaya (1982-1985) • Planner, PT Parentjana Djaya (1982-1985)
• Asisten Koordinator Nasional di Departemen • Assistant National Coordinator at the Ministry of
Pekerjaan Umum (1981-1985) Public Works (1981-1985)
• Manajer Asisten PT Bangun Tjipta Sarana (1979-1980) • Assistant Manager, PT Bangun Tjipta Sarana
• Arsitek Asisten Hollandsche Beton MR, Netherlands, (1979-1980)
dan Dennis Lennon & Partner, London, United • Assistant Architect, Hollandsche Beton MR,
Kingdom (1975-1976) Netherlands, and Dennis Lennon & Partner, London,
• Arsitek Asisten PT Parentjana Djaya (1974-1975), dan United Kingdom (1975-1976)
Arsitek Asisten di Peddle Thorp & Walker, Sydney, • Assistant Architect, PT Parentjana Djaya (1974-1975)
Australia (1973) • Assistant Architect, Peddle Thorp & Walker, Sydney,
Australia (1973)

Rangkap Jabatan • Komisaris di Karya Cipta Group (2012-sekarang) • Commissioner, Karya Cipta Group
Concurrent Position • Komisaris Tidak Terafiliasi PT Nirvana Tbk • Non-Affiliated Commissioner, PT Nirvana Tbk
(2011-sekarang) • Initiator and Board Member, Urban Regional
• Pemrakarsa dan Anggota Dewan Urban Regional Development Institute
Development Institute (1996-sekarang) • Director, PT Loka Mampang Indah Re
• Direktur PT Loka Mampang Indah Realty (1989-
sekarang)

Hubungan Afiliasi Beliau tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota No affiliation with other members of the Board of
Affiliation Relationship Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi dan/atau Commissioners, members of the Board of Directors and/
pemegang saham utama Perseroan. or major shareholders of the Company.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 65


PROFIL DIREKSI
Profil Direksi

Joseph Sanusi Tjong


Direktur Utama
President Director

Kewarganegaraan Indonesia Indonesia


Nationality

Usia 60 tahun 60 years old


Age

Domisili Jakarta Jakarta


Domicile

Riwayat Pendidikan • Sarjana Teknik Sipil dari Universitas Indonesia, • Bachelor of Civil Engineering from Universitas
Educational Background Indonesia (1987) Indonesia, Indonesia (1987)
• Master of Business Administration dari International • Master of Business Administration from International
University of Japan, Jepang (1993) University of Japan, Japan (1993)

Dasar Hukum Penunjukan Akta Pernyataan Keputusan Rapat PT Alam Sutera Deed of Meeting Resolutions of PT Alam Sutera Realty
Appointment Legal References Realty Tbk No. 10 tertanggal 25 Agustus 2021 dibuat Tbk No. 10 dated August 25, 2021 made before Shanti
di hadapan Shanti Indah Lestari SH, MKn, Notaris di Indah Lestari SH, MKn, Notary in Tangerang Regency,
Kabupaten Tangerang, sebagaimana telah diberitahukan as has been notified to the Ministry of Law and Human
kepada Kementerian Hukum dan HAM melalui Penerimaan Rights through Receipt of Notification of the Minister of
Pemberitahuan Menhukham No. AHU-AH.01.03-0445757 Law and Human Rights No. AHU-AH.01.03-0445757 dated
tertanggal 8 September 2021. September 8, 2021.

Pengalaman Kerja • Direktur Utama PT Alam Sutera Realty Tbk • President Director, PT Alam Sutera Realty Tbk
Position History (2016-sekarang) (2016–Present)
• Direktur PT Alam Sutera Realty Tbk (2007-2015) • Director, PT Alam Sutera Realty Tbk (2007–2015)
• Direktur PT Alfa Goldland Realty (2003-2007) • Director, PT Alfa Goldland Realty (2003–2007)
• Kepala Keuangan PT Alfa Goldland Realty • Head of Finance, PT Alfa Goldland Realty (2000–2003)
(2000-2003)
• Manajer Proyek PT Alfa Goldland Realty (1994-2000) • Project Manager, PT Alfa Goldland Realty (1994–2000)

Rangkap Jabatan Beliau tidak memiliki rangkap jabatan di luar jabatannya No simultaneous appointments aside from appointment
Concurrent Position sebagai Direktur Utama Perseroan. as Commissioner of the Company.

Hubungan Afiliasi Beliau tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota No affiliation with other members of the Board of
Affiliation Relationship Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi dan/atau Commissioners, members of the Board of Directors and/or
pemegang saham utama Perseroan. major shareholders of the Company.

66 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Lilia Setiprawarti Sukotjo


Direktur
Director

Kewarganegaraan Indonesia Indonesia


Nationality

Usia 59 tahun 59 years old


Age

Domisili Jakarta Jakarta


Domicile

Riwayat Pendidikan • Sarjana Arsitektur dari Institut Teknologi Sepuluh • Bachelor of Architecture from Institut Teknologi
Educational Background Nopember, Indonesia (1987) Sepuluh Nopember, Indonesia (1987)
• Master di bidang Landscape Architecture dari • Master of Landscape Architecture from University of
University of Pennsylvania, Amerika Serikat (1989) Pennsylvania, US (1989)

Dasar Hukum Penunjukan Akta Pernyataan Keputusan Rapat PT Alam Sutera Realty Deed of Meeting Resolutions of PT Alam Sutera Realty
Appointment Legal References Tbk No. 10 tertanggal 25 Agustus 2021 dibuat di hadapan Tbk No. 10 dated August 25, 2021 made before Shanti
Shanti Indah Lestari SH, MKn, Notaris di Kabupaten Indah Lestari SH, MKn, Notary in Tangerang Regency,
Tangerang, sebagaimana telah diberitahukan kepada as has been notified to the Ministry of Law and Human
Kementerian Hukum dan HAM melalui Penerimaan Rights through Receipt of Notification of the Minister
Pemberitahuan Menhukham No. AHU-AH.01.03-0445757 of Law and Human Rights No. AHU-AH.01.03-0445757
tertanggal 8 September 2021. dated September 8, 2021.

Pengalaman Kerja • Direktur Pemasaran PT Alam Sutera Realty Tbk • Marketing Director, PT Alam Sutera Realty (2007–
Position History (2007-sekarang) Present)
• Direktorat Pemasaran Grup Properti Alam Sutera • Marketing Director, Alam Sutera Property Group
(1998) (1998)
• Manajer Perencanaan PT Alam Sutera Realty Tbk • Planning Manager, PT Alam Sutera Realty (1993)
(1993) • Over 26 years’ experience in the fields of planning,
• Berpengalaman selama lebih dari 26 tahun di bidang design and property
perencanaan, desain dan properti

Portfolio • Boca de Cangrejos – Pinones National Park, Puerto • Boca de Cangrejos – Pinones National Park, Puerto
Rico Rico
• Bumi Serpong Damai, First Phase • Bumi Serpong Damai, First Phase
• Mampang Arcadia Apartments, Jakarta • Mampang Arcadia Apartments, Jakarta
• Arcadia Office Park, Jakarta • Arcadia Office Park, Jakarta
• Alam Sutera, Serpong • Alam Sutera, Serpong
• Suvarna Sutera, Tangerang • Suvarna Sutera, Tangerang
• The Tower, Jakarta • The Tower, Jakarta
• Garuda Wisnu Kencana, Bali • Garuda Wisnu Kencana, Bali

Rangkap Jabatan Beliau tidak memiliki rangkap jabatan di luar jabatannya No simultaneous appointments aside from appointment
Concurrent Position sebagai Direktur Perseroan. as Commissioner of the Company.

Hubungan Afiliasi Beliau tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota No affiliation with other members of the Board of
Affiliation Relationship Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi dan/atau Commissioners, members of the Board of Directors and/
pemegang saham utama Perseroan. or major shareholders of the Company.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 67


RM Franky AD
Direktur
Director

Kewarganegaraan Indonesia Indonesia


Nationality

Usia 56 tahun 56 years old


Age

Domisili Jakarta Jakarta


Domicile

Riwayat Pendidikan • Sarjana Teknik dari Institut Teknologi Sepuluh • Bachelor of Engineering from Institut Teknologi
Educational Background Nopember (ITS), Indonesia (1988 ) Sepuluh Nopember (ITS), Indonesia (1988)
• Magister Manajemen bidang Manajemen Internasional • Master of Management in International Management
dari Prasetiya Mulya Business School, Indonesia (2002 ) from Prasetiya Mulya Business School, Indonesia
(2002)

Dasar Hukum Penunjukan Akta Pernyataan Keputusan Rapat PT Alam Sutera Deed of Meeting Resolutions of PT Alam Sutera Realty
Appointment Legal References Realty Tbk No. 10 tertanggal 25 Agustus 2021 dibuat Tbk No. 10 dated August 25, 2021 made before Shanti
di hadapan Shanti Indah Lestari SH, MKn, Notaris di Indah Lestari SH, MKn, Notary in Tangerang Regency,
Kabupaten Tangerang, sebagaimana telah diberitahukan as has been notified to the Ministry of Law and Human
kepada Kementerian Hukum dan HAM melalui Penerimaan Rights through Receipt of Notification of the Minister of
Pemberitahuan Menhukham No. AHU-AH.01.03-0445757 Law and Human Rights No. AHU-AH.01.03-0445757 dated
tertanggal 8 September 2021. September 8, 2021.

Pengalaman Kerja • Direktur PT Alam Sutera Realty Tbk (2013-sekarang) • Director, PT Alam Sutera Realty (2013–Present)
Position History • Manajer Proyek PT Graha Samara (2011-2013) • Project Manager, PT Graha Samara (2011–2013)
• General Manager PT Acset Indonusa (2006-2011) • General Manager, PT Acset Indonusa (2006–2011)
• Direktur Bisnis dan Pengembangan Proyek untuk • Director of Business and Project Development for
Kemang City, Apartment Maryland, Jakarta di PT Kemang City, Apartment Maryland, Jakarta, PT Almaron
Almaron Perkasa (2005-2006) Perkasa (2005–2006)
• General Project Manager untuk Blue Oasis, Bekasi di PT • General Project Manager for Blue Oasis, Bekasi, PT
Rekapastika Asri (2004- 2005) Rekapastika Asri (2004–2005)
• Manajer Proyek untuk Plaza Asia dan Sudirman • Project Manager for Plaza Asia and Sudirman Mansion,
Mansion di PT Metropolitan Mulia Persada (2003- PT Metropolitan Mulia Persada (2003–2004)
2004) • Project Manager for Wisma Nusantara Extension:
• Manajer Proyek untuk Wisma Nusantara Extension: Wisma Nusantara/Nikko Hotel Project, PT PP–Taisei
Wisma Nusantara/Nikko Hotel Project di PT PP–Taisei Indonesia Construction, Jakarta (1990–2003)
Indonesia Construction, Jakarta (1990-2003)

Portfolio • The Pacific Place Mall, Jakarta • The Pacific Place Mall, Jakarta
• Gandaria City Mall, Jakarta • Gandaria City Mall, Jakarta
• The Pullman Hotel, Jakarta • The Pullman Hotel, Jakarta

Rangkap Jabatan Direktur Pengembangan Proyek PT Alfa Goldland Realty Director of Project Development, PT Alfa Goldland Realty
Concurrent Position (2019-sekarang)

Hubungan Afiliasi Beliau tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota No affiliation with other members of the Board of
Affiliation Relationship Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi dan/atau Commissioners, members of the Board of Directors and/or
pemegang saham utama Perseroan. major shareholders of the Company.

68 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Andrew Charles Walker


Direktur Tidak Terafiliasi
Non-Affiliated Director

Kewarganegaraan Inggris English


Nationality

Usia 70 tahun 70 years old


Age

Domisili Jakarta Jakarta


Domicile

Riwayat Pendidikan Sarjana (Honours) jurusan Teknik Sipil dari University of Bachelor (Honours) of Civil Engineering from University
Educational Background Bradford, Inggris (1976) of Bradford, UK (1976)

Dasar Hukum Penunjukan Akta Pernyataan Keputusan Rapat PT Alam Sutera Realty Deed of Meeting Resolutions of PT Alam Sutera Realty
Appointment Legal References Tbk No. 10 tertanggal 25 Agustus 2021 dibuat di hadapan Tbk No. 10 dated August 25, 2021 made before Shanti
Shanti Indah Lestari SH, MKn, Notaris di Kabupaten Indah Lestari SH, MKn, Notary in Tangerang Regency,
Tangerang, sebagaimana telah diberitahukan kepada as has been notified to the Ministry of Law and Human
Kementerian Hukum dan HAM melalui Penerimaan Rights through Receipt of Notification of the Minister
Pemberitahuan Menhukham No. AHU-AH.01.03-0445757 of Law and Human Rights No. AHU-AH.01.03-0445757
tertanggal 8 September 2021. dated September 8, 2021.

Pengalaman Kerja • Direktur Tidak Terafiliasi PT Alam Sutera Realty Tbk • Non-Affiliated Director, PT Alam Sutera Realty Tbk
Professional Experience (2012-sekarang) (2012-present)
• Direktur Senior Teknis Proyek untuk sebuah agen • Senior Director Technical Project for Southeast Asia
konsultan infrastruktur internasional untuk cakupan in an international infrastructure consultant agency
area kerja Asia Tenggara (2014-sekarang) (2014-2021)
• Direktur Asosiasi dan Manajer Regional Scott Wilson • Associate Director and Regional Manager, Scott
Malaysia (2008) Wilson Malaysia (2008)
• Kepala Insinyur Residen di sebuah pengembang • Chief Resident Engineer for a large marine
kelautan besar di Sabah (2003-2007) development project, Sabah (2003-2007)
• Perwakilan Negara untuk Indonesia di Scott Wilson • National Representative for Indonesia, Scott Wilson
Asia Pasific Ltd. (1999–2003) Asia Pasific Ltd. (1999–2003)
• Direktur dan General Manager PT Indurendco • Director and General Manager, PT Indurendco
International (1991-1999) International (1991-1999)
• Design Engineer, Site Engineer, Project Engineer, dan • Design Engineer, Site Engineer, Project Engineer, and
Senior Engineer Rendel Palmer & Tritton, London Senior Engineer, Rendel Palmer & Tritton, London
(1975-1991) (1975-1991)

Rangkap Jabatan Senior Teknis Advisor untuk sebuah agen konsultan Senior Technical Advisor for International Infrastructure
Concurrent Position infrastruktur internasional (2022-sekarang) consultancy (2022-present)

Hubungan Afiliasi Beliau tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota No affiliation with other members of the Board of
Affiliation Relationship Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi dan/atau Commissioners, members of the Board of Directors and/
pemegang saham utama Perseroan. or major shareholders of the Company.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 69


STRUKTUR GRUP PERUSAHAAN
Struktur Grup Perusahaan

THE NING KING FAMILY

PT Tangerang Fajar PT Manunggal Prime PT Argo Manunggal


Industrial Estate Development Land Developement

25,72% 21,66% 0,66%

99,98% 99,00%

PT Duta Prakarsa
PT Nusa Cipta Pratama
Development

73,99% 26,00%

PT Alfa Goldland Realty

26,98% 99,99%

72,85% PT Tangerang Matra PT Nusa Raya


Real Estate Mitratama

70 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Masyarakat
Public

51,96%

99,54% 90,29% 100,00%

PT Garuda
PT Delta Mega Persada Alam Synergy
Adhimatra Indonesia

99,00% 99,20% 100,00%

PT Delta Manunggal PT Permata Indah


Carlisle Venture
Raharja Keraton

99,20%

PT Duta
Realtindo Jaya

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 71


DAFTAR ENTITAS ANAK, PERUSAHAAN
ASOSIASI, PERUSAHAAN VENTURA
Subsidiaries, Associate Company, and Joint Venture Company

Persentase Kepemilikan Total Aset per 31 Status


Saham oleh Perseroan Desember 2022
Nama Bidang Usaha Operasional Lokasi
No Percentage of Share Total Asset per 31
Subsidiaries Name Line of Business Operational Location
Ownership by the December 2022(in
Company thousand Rupiah) Status

1 PT Nusa Cipta Pratama 99,98% Konsultasi, investasi 8.197.045.200 Beroperasi Wisma Daya
dan pengelolaan Operating Jl. Asemka No. 21
gedung Pinangsia, Taman Sari,
Building consulting, Jakarta Barat
investment and
management

2 PT Duta Prakarsa 99,00% Real estat dan 1.502.149.786 Beroperasi Wisma Daya Jl. Asemka No. 21
Development pengelola Operating Pinangsia, Taman Sari,
gedung Jakarta Barat
Real estate and
Building manager

3 PT Alfa Goldland Realty 99,99% Real estat 8.183.398.006 Beroperasi Wisma Argo Manunggal Lt. 18
Real estate Operating Jl. Jend Gatot Subroto Kav. 22,
Setiabudi, Jakarta Selatan

4 PT Nusa Raya Mitratama 99,99% 251.458.685 Beroperasi Wisma Argo Manunggal Lt. 18
Real estat
Operating Jl. Jend Gatot Subroto Kav. 22,
Real estate
Setiabudi, Jakarta Selatan

5 PT Permata Indah 99,20% Sub-perusahaan 437.758.004 Beroperasi Wisma Argo Manunggal Lt. 18
Kedaton induk Operating Jl. Jend Gatot Subroto Kav. 22,
Sub-holding Setiabudi, Jakarta Selatan
company

6 PT Delta Mega Persada 99,54% 8.231.553.356 Beroperasi Jl. Lebak Bulus Raya No. 7
Real estat
Operating RT 007, RW 002 Cilandak
Real estate
Jakarta Selatan

7 PT Duta Realtindo Jaya 99,20% 437.657.215 Beroperasi Jl. Peta Barat No.11
Real estat
Operating RT 006, RW 013
Real estate
Kalideres, Jakarta Barat

8 PT Garuda Adhimatra 90,29% 1.467.533.056 Beroperasi Jl. Raya Uluwatu Kawasan


Real estat
Indonesia Operating GWK Ungasan, Kuta
Real estate
Selatan, Badung, Bali

9 PT Delta Manunggal 99,99% 1.236.453.164 Beroperasi Wisma Argo Manunggal Lt. 18


Real estat
Raharja Operating Jl. Jend Gatot Subroto Kav. 22,
Real estate
Setiabudi, Jakarta Selatan

10 PT Tangerang Matra Real 99,83% Entitas bertujuan 5.971.751.209 Beroperasi Wisma Argo Manunggal Lt. 18
Estate khusus Operating Jl. Jend Gatot Subroto Kav. 22,
Special purpose Setiabudi, Jakarta Selatan
entity

11 Alam Synergy Private 100,00% Investasi dan 38.167.244 Beroperasi 1 Raffles Place #28-02
Limited konsultasi Operating Singapore 048616
manajemen
Investment
and consulting
management

12 Carlisle Venture Private 100,00% Konsultasi, investasi 7.826.222.109 Beroperasi 1 Raffles Place #28-02
Limited dan pengelolaan Operating Singapore 048616
gedung
Building consulting,
investment and
management

72 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

AKUNTAN PUBLIK
Akuntan Publik

Berdasarkan Keputusan RUPS Tahunan tanggal 29 Juni Based on the Resolution of the Annual General Meeting
2022, Perseroan menyetujui penunjukan Kantor Akuntan of Shareholders on June 29, 2022, the Company
Publik (KAP) Paul Hadiwinata, Hidajat, Arsono, Retno, approved the appointment of the Public Accounting
Palilingan & Rekan (anggota dari PKF International Ltd) Firm (KAP) Paul Hadiwinata, Hidajat, Arsono, Retno,
untuk melakukan audit Laporan Keuangan Perseroan Palilingan & Rekan (member of PKF International
tahun buku 2022. Periode penugasan KAP adalah sejak Ltd) to audit the Company’s Financial Statements for
tanggal penunjukannya hingga Laporan Keuangan the 2022 financial year. The KAP’s assignment period
Perseroan tahun buku 2022 diterbitkan. KAP tidak is from the date of appointment until the Company’s
menyediakan jasa lain kepada Perseroan selain jasa Financial Statements for the 2022 financial year are
audit Laporan Keuangan Perseroan tahun buku 2022. published. The KAP does not provide other services
Untuk jasa ini, Perseroan mengeluarkan biaya sebesar to the Company other than auditing the Company’s
Rp1.002.500.000 (sebelum PPN). Financial Statements for the 2022 financial year. For this
service, the Company incurs a fee of Rp1,002,500,000
(before VAT).

KAP Paul Hadiwinata, Hidajat, Arsono, Retno, KAP Paul Hadiwinata, Hidajat, Arsono, Retno,
Palilingan & Rekan Palilingan & Rekan
(Anggota dari PKF International Ltd) (Member from PKF International Ltd)
UOB Plaza Lt. 30 & 42 UOB Plaza 30th & 42nd Floor
Jl. M.H. Thamrin Kav. 8-10 Jl. M.H. Thamrin Kav. 8-10
Jakarta Pusat 10230 Jakarta Pusat 10230
Tel : +6221 3000 7879 Tel : +6221 3000 7879
Fax : +6221 3000 7898 Fax : +6221 3000 7898
E-mail : [email protected] E-mail : [email protected]
Website : www.pkf.co.id Website : www.pkf.co.id

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 73


INFORMASI LEMBAGA/PROFESI
PENUNJANG PASAR MODAL
Share Trading and Listing Information

INFORMASI PERDAGANGAN DAN SHARE TRADING AND LISTING


PENCATATAN SAHAM INFORMATION

Bursa Efek Indonesia Indonesia Stock Exchange


Gedung Bursa Efek Indonesia Tower 1 Gedung Bursa Efek Indonesia Tower 1
Jl. Jend. Sudirman Kav 52-53 Jl. Jend. Sudirman Kav 52-53
Jakarta 12190, Indonesia Jakarta 12190, Indonesia
Tel. : +6221 1515 0515 Tel. : +6221 1515 0515
Fax. : +6221 515 0330 Fax. : +6221 515 0330
E-mail : [email protected] E-mail : [email protected]
Website : www.idx.co.id Website : www.idx.co.id

Perusahaan Pemeringkat Efek Rating Agencies


Moody’s Singapore Pte.Ltd. Moody’s Singapore Pte.Ltd.
50 Raffles Places #23-06 50 Raffles Places #23-06
Singapore Land Tower Singapore Land Tower
Singapore 048623 Singapore 048623
www.moodys.com www.moodys.com

Biro Administrasi Efek Share Registra


PT Raya Saham Registra PT Raya Saham Registra
Gedung Plaza Sentral Lantai 2 Gedung Plaza Sentral 2nd Floor
Jl. Jend. Sudirman Kav. 47-48, Jakarta 12930 Jl. Jend. Sudirman Kav. 47-48, Jakarta 12930
Tel. : +6221 252 5666 Tel. : +6221 252 5666
Fax. : +6221 252 5028 Fax. : +6221 252 5028
E-mail : [email protected] E-mail : [email protected]
Website : www.registra.co.id Website : www.registra.co.id

Konsultan Hukum Legal Consultants


Widyawan & Partners Widyawan & Partners
The Energy, 9th Floor The Energy, 9th Floor
Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52-53 Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52-53
Jakarta 12190, Indonesia Jakarta 12190, Indonesia
Tel : +6221 2995 1500 Tel : +6221 2995 1500
Fax : +6221 2995 1501 Fax : +6221 2995 1501
E-mail : [email protected] E-mail : [email protected]

Milbank, Tweed, Hadley & McCloy LLP Milbank, Tweed, Hadley & McCloy LLP
12 Marina Boulevard, #36-03 Marina Bay 12 Marina Boulevard, #36-03 Marina Bay
Financial Centre Tower 3 Singapore 018982 Financial Centre Tower 3 Singapore 018982
Tel. : +65 6428 2400 Tel. : +65 6428 2400
Fax. : +65 6428 2500 Fax. : +65 6428 2500
E-mail : [email protected] E-mail : [email protected]
Website : www.milbank.com/en/ Website : www.milbank.com/en/

74 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

Allen & Gledhill LLP Allen & Gledhill LLP


#28-00 One Marina Boulevard #28-00 One Marina Boulevard
Singapore 018989 Singapore 018989
E-mail : [email protected] E-mail : [email protected]
Website : http://www.allenandgledhill.com/ Website : http://www.allenandgledhill.com/

Notaris Notary
Shanti Indah Lestari, S.H., M.Kn. Shanti Indah Lestari, S.H., M.Kn.
JI. Mahakam Blok F34/7 Pondok Indah JI. Mahakam Blok F34/7 Pondok Indah
Kutabumi, Pasarkemis, Kutabumi, Pasarkemis,
Kabupaten Tangerang, 15560 Kabupaten Tangerang, 15560
Tel. : +62 82213339892 Tel. : +62 82213339892
E-mail : [email protected] E-mail : [email protected]

Penilai Appraisers
KJPP Susan Widjojo & Rekan KJPP Susan Widjojo & Rekan
Menara Batavia 28th floor Menara Batavia 28th floor
Jl. K.H. Mas Mansyur Kav. 126 Jl. K.H. Mas Mansyur Kav. 126
Jakarta 10220, Indonesia Jakarta 10220, Indonesia
Tel. : +6221 5795 0505 Tel. : +6221 5795 0505
Fax. : +6221 5795 0555 Fax. : +6221 5795 0555
E-mail : [email protected] E-mail : [email protected]
Website : www.vpcasiapacific.com Website : www.vpcasiapacific.com

KJPP Wilson & Rekan – Knight Frank KJPP Wilson & Rekan – Knight Frank
Wisma Nugra Santana #17-08 Wisma Nugra Santana #17-08
Jl. Jend. Sudirman Kav. 7-8 Jl. Jend. Sudirman Kav. 7-8
Jakarta 10220 Jakarta 10220
Tel. : +6221 2940 7271 Tel. : +6221 2940 7271
Fax. : +6221 538 4496 Fax. : +6221 538 4496

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 75


INFORMASI KANTOR
CABANG/PERWAKILAN
Informasi Kantor Cabang/Perwakilan

Perseroan tidak memiliki kantor cabang atau kantor As at December 31, 2022, the Company did not have
perwakilan per 31 Desember 2022. Oleh sebab any branch or representative office. Therefore, the
itu, Perseroan tidak dapat menyediakan informasi Company cannot provide any information regarding
mengenai data kantor cabang atau kantor perwakilan. branch or representative offices.

KEANGGOTAAN
DALAM ORGANISASI
Membership in Asociations

Hingga 31 Desember 2022, Perseroan terdaftar sebagai Up until December 31, 2022, the Company is listed
anggota Real Estate Indonesia (REI) dan Asosiasi as member in Real Estate Indonesia (REI) and the
Emiten Indonesia (AEI). Indonesian Issuers Association (Asosiasi Emiten
Indonesia/ AEI).

76 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Profil Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Management Management Discussion Corporate Social
Corporate
Company Profile Highlights
Report and Analysis Governance
and Environment
Responsibility

SITUS WEB PERUSAHAAN


Situs Web Perusahaan

Berlandaskan pada POJK No. 8/POJK.04/2015 Pursuant to POJK No. 8/POJK.04/2015 dated 25 June,
tanggal 25 Juni 2015, Perseroan berkomitmen untuk 2015, which requires basic information on a public
meningkatkan kualitas penerapan aspek transparansi company website, the Company is committed to
kepada para pemangku kepentingan. improving the quality of the implementation of the
transparency aspect to stakeholders.

Perseroan memiliki situs web resmi yang beralamat di The Company has official websites at www.
www.alamsuterarealty.co.id dan www.alam-sutera.com alamsuterarealty.co.id and at www.alam-sutera.com,
yang dapat diakses secara real-time. Situs web resmi which can be accessed real-time. The Company’s official
Perseroan menyajikan informasi terkini dan terpercaya websites provides up-to-date and reliable information
mengenai Perseroan, mencakup perkembangan bisnis, about the Company, including business developments,
aktivitas pemasaran, portofolio produk, serta beragam marketing activities, product portfolio, as well as
informasi dan publikasi korporasi lainnya. various other corporate information and publications.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 77


Management Discussion
and Analysis

ANALISIS DAN
PEMBAHASAN
MANAJEMEN
Management
Discussion 82

Tinjauan Perekonomian
Economic Overview

and Analysis 86

Tinjauan Keuangan
Financial Review
TINJAUAN PEREKONOMIAN
Economic Overview

Pendapatan Perseroan yang berasal dari real


estate mencapai Rp3.844,5 miliar pada 2022,
atau 85,6% terhadap total pendapatan usaha
dan pendapatan usaha berulang tercatat
sebesar Rp649,1 miliar atau 14,4% terhadap
pendapatan usaha.

TINJAUAN PEREKONOMIAN ECONOMIC OVERVIEW


Berdasarkan data Indonesia Property Market Report Based on data from the Indonesia Property Market
2022 dan Property Market Outlook 2023, pasar properti Report 2022 and Property Market Outlook 2023, the
nasional menunjukkan tren positif yang terus meningkat national property market showed a positive trend that
sepanjang 2022. Seiring dengan meningkatnya tingkat continued into 2022. Along with the increasing level of
konsumsi masyarakat dan kondisi pandemi COVID-19 public consumption and the condition of the COVID-19
yang sudah mulai mereda, permintaan pasar meningkat pandemic, which has begun to subside, market demand
secara bertahap. Indonesia Property Market Index has gradually increased. The Indonesia Property Market
menunjukkan adanya kenaikan harga secara tahunan Index predicted a 4.9% annual price increase in the
pada kuartal ketiga 2022 sebesar 4,9%. Tingkat suplai third quarter of 2022. The supply rate increased by
naik sebesar 3,7% dan tingkat permintaan naik sebesar 3.7%, while the demand rate increased by 9.2% in the
9,2% per kuartal ketiga 2022, lebih tinggi dibandingkan third quarter of 2022, compared to the same quarter
kuartal yang sama pada tahun 2021. in 2021.

Pemerintah terus berupaya menjaga sentimen positif The government continues to strive to maintain the
industri properti dengan tetap memperpanjang property industry’s positive sentiment while extending
sejumlah kebijakan, di antaranya kebijakan uang a number of policies, including the down payment
muka kredit pemilikan properti dengan melonggarkan policy for property ownership credit by relaxing the
rasio Loan-to-Value (LtV) hingga tahun 2023 serta Loan-to-Value (LtV) ratio until 2023 and easing the
pelonggaran Pajak Pertambahan Nilai Ditanggung Government’s Borne Value Added Tax (PPN DTP)
Pemerintah (PPN DTP) hingga akhir September 2022. until the end of September 2022. Furthermore, the
Selain itu, pembangunan infrastruktur transportasi development of strategic transportation infrastructure,
strategis seperti LRT, kereta cepat, dan sejumlah ruas such as LRT, fast trains, and a number of toll roads, also
jalan tol juga memberikan dampak positif bagi kenaikan had a positive impact on increasing property prices,
harga properti khususnya di Jabodetabek. particularly in Jabodetabek.

80 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Tanggung Jawab Sosial
Profil Tata Kelola
Analisis dan Pembahasan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Perusahaan dan Lingkungan
Management Corporate Social
Company Corporate
Management Discussion and Analysis Highlights
Report Profile Governance and Environment
Responsibility

The Company’s real estate income reached Rp3,844.5 billion in 2022,


or 85.6% of total business income and recurring business income was
recorded at Rp649.1 billion, or 14.4% of business income.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 81


TINJAUAN OPERASI PER SEGMEN OPERATIONS OVERVIEW PER BUSINESS
USAHA SEGMENT
Pendapatan Perseroan berasal dari 2 (dua) bagian, yaitu The Company’s revenue is divided into two parts: real
pendapatan usaha real estate dan pendapatan usaha estate and recurring income segment. The Company’s
berulang. Pendapatan Perseroan yang berasal dari real real estate income reached Rp3,844.5 billion in 2022,
estate mencapai Rp3.844,5 miliar pada 2022, atau 85,6% or 85.6% of total business income. Recurring business
terhadap total pendapatan usaha. Di sisi lain, pendapatan income from rental, city management, ticket sales,
usaha berulang yang didapatkan dari sewa, pengelolaan restaurants, and the management of recreational and
kota, penjualan tiket, restoran, dan pengelolaan fasilitas sports facilities, on the other hand, was recorded at
rekreasi dan olahraga tercatat sebesar Rp649,1 miliar Rp649.1 billion, or 14.4% of business income.
atau 14,4% terhadap pendapatan usaha.

Profitabilitas (Rp miliar) Profitability (Rp billion)


Persentase
Pendapatan 2022 2021
Percentage
Income (Rp miliar | (Rp billion) (Rp miliar | (Rp billion)
(%)

Real Estate
Real Estate

Kavling Tanah
1.631,0 480,8 239,3
Land Lots

Rumah dan Ruko


1.327,1 1.505,7 (11,9)
Real Estate

Apartemen
881,4 433,1 103,5
Apartment

Lainnya
5,0 12,2 (59,0)
Others

Sub Total Real Estate (a)


3.844,5 2.431,8 58,1
Subtotal Real Estate (a)

Jasa Hospitality dan Prasarana


506,8 402,8 25,8
Hospitality and Infrastructure Services

Pariwisata
131,8 11,3 1.067,8
Tourism

Lainnya
10,4 1,5 596,0
Others

Sub Total Pendapatan Berulang (b)


649,1 415,5 56,2
Subtotal Recurrent Income (B)

Total 4.493,5 2.847,3 57,8

Kavling Tanah Land Lots


Penjualan kavling tanah mengalami peningkatan Sales of land lots increased/decreased by 239.3% from
sebesar 239,3% dari Rp480,8 miliar pada 2021 menjadi Rp 480.8 billion in 2021 to Rp 1,631.0 billion in 2022.
Rp1.631,0 miliar pada 2022. Pendapatan kavling The increase in revenue from land lots in 2022 was due
meningkat karena pada tahun 2022 terdapat penjualan to the sale of commercial land lots to PT Lazuli Karya
kavling komersial kepada PT Lazuli Karya Sarana dan Sarana and PT Pembangunan Property Nusantara.
PT Pembangunan Property Nusantara.

Rumah Houses
Penjualan rumah tercatat mengalami penurunan House sales decreased by 11.9%, from Rp 1,505.7 billion
sebesar 11,9% dari Rp1.505,7 miliar pada 2021 menjadi in 2021 to Rp1,327.1 billion in 2022. Revenue from the
Rp1.327,1 miliar pada 2022. Pendapatan rumah dan house and shophouse segment declined due to the
ruko menurun karena terjadi penurunan pengakuan decline in revenue recognition of shophouses in Pasar
penjualan ruko di Pasar Kemis dan Serpong. Kemis and Serpong.

Apartemen Apartment
Pada 2022, penjualan apartemen tercatat sebesar Apartment sales were recorded at Rp881.4 billion in
Rp881,4 miliar, tumbuh sebesar 103,5% dari Rp433,1 2022, an increase of 103.5% from Rp 433.1 billion in
miliar pada 2021. Pendapatan apartemen meningkat 2021. Revenue from apartments increased in 2022
karena pada tahun 2022 terdapat pengakuan penjualan due to recognition of revenue from the sales of Lloyd
unit apartemen Lloyd. apartment units.

82 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Tanggung Jawab Sosial
Profil Tata Kelola
Analisis dan Pembahasan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Perusahaan dan Lingkungan
Management Corporate Social
Company Corporate
Management Discussion and Analysis Highlights
Report Profile Governance and Environment
Responsibility

Jasa Hospitality dan Prasarana Hospitality and Infrastucture Services


Pendapatan dari jasa hospitality dan prasarana Revenue from hospitality and infrastructure services
mengalami peningkatan sebesar 25,8% dari Rp402,8 recorded an increase of 25.8%, from Rp402.8 billion
miliar pada 2021 menjadi Rp506,8 miliar pada 2022. in 2021 to Rp506.8 billion in 2022. The increase was
Peningkatan ini karena pendapatan dari pengelolaan due to the increase of 10.7% in township management
kota mengalami peningkatan sebesar 10,7% dari Rp165,2 revenue from Rp165.2 billion in 2021 to Rp182.9 billion
miliar pada 2021 menjadi Rp182,9 miliar pada 2022. in 2022. The increase in township management revenue
Pendapatan pengelolaan kota meningkat dikarenakan was due to the increase in IPL fee in 2022.
terdapat kenaikan tarif IPL di tahun 2022.

Pada 2022, pendapatan sewa tercatat sebesar Rental income amounted to Rp207.1 billion in 2022, an
Rp207,1 miliar, meningkat sebesar 51,3% dari Rp136,9 increase of 51.3% over the amount in 2021 at Rp136.9
miliar pada 2021. Pendapatan sewa meningkat billion. The increase in rental income was due to the
dikarenakan terdapat peningkatan pendapatan sewa increase in rental income from on of our anchor tenant
dari dari salah satu anchor tenant di The Tower dan at The Tower, while condition in rental units post
unit operasional yang disewakan sudah kembali normal COVID-19 pandemic was also back to normal.
pasca pandemi COVID-19.

Akun pendapatan lainnya yang berasal dari jasa Other revenue account originating from hospitality and
hospitality dan prasarana mengalami peningkatan infrastructure services increased by 14.1% from Rp99.0
sebesar 14,1% dari Rp99,0 miliar pada 2021 menjadi billion in 2021 to Rp112.9 billion in 2022. Other income
Rp112,9 miliar pada 2022. Pendapatan lainnya increased due to the presence of new business unit in
meningkat dikarenakan pada tahun 2022 terdapat unit 2022, namely the Lloyd apartment, while the BM unit
bisnis baru yaitu apartemen Lloyd dan unit-unit BM has been operating normally post COVID-19 pandemic
sudah beroperasi normal pasca pandemi COVID-19.

Pariwisata Tourism
Pada 2022, pendapatan akun pariwisata mengalami In 2022, tourism account revenue increased by 1,067.8%
peningkatan sebesar 1.067,8% dari Rp11,3 miliar pada from Rp1.3 billion in 2021 to Rp131.8 billion in 2022. The
2021 menjadi Rp131,8 miliar pada 2022. Peningkatan increase was mainly due to the re-opening of GWK
ini utamanya dikarenakan GWK sudah kembali dibuka since 22 November 2021, with the location being one
sejak 22 November 2021, dan GWK menjadi salah satu of the the venues for the G20 event and several other
tempat penyelenggara acara G20 dan beberapa event events.
lainnya.

TINJAUAN KEUANGAN FINANCIAL REVIEW


Analisis dan pembahasan manajemen dilakukan Analysis and discussion were conducted on the
terhadap laporan posisi keuangan, laporan laba (rugi) consolidated statement of financial position, profit
serta laporan arus kas konsolidasian untuk tahun yang (loss) statement, and cash flow statement for the fiscal
berakhir pada 31 Desember 2022 dan 31 Desember 2021, years ended December 31, 2022, and December 31, 2021,
sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan Indonesia. in accordance with Indonesian Financial Accounting
Standards.

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian (Rp miliar) [OJK C.3] Consolidated Statements of Financial Position (Rp billion)
Aspek 2022 2021 Aspect

Aset Lancar 3.636,2 3.034,4 Current Assets

Aset Tidak Lancar 18.662,7 18.899,6 Non-Current Assets

Total Aset 22.298,9 21.934,0 Total Assets

Liabilitas Jangka Pendek 3.717,7 3.633,3 Short-term Liabilities

Liabilitas Jangka Panjang 7.938,6 8.764,6 Long-term Liabilities

Total Liabilitas 11.656,3 12.397,9 Total Liabilities

Total Ekuitas 10.642,6 9.536,1 Total Equity

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 83


Aset Lancar Current Assets
Pada 2022, aset lancar Perseroan meningkat sebesar In 2022, the company’s current assets increased by
19,8% dari Rp3.034,4 miliar pada 2021 menjadi 19.8% from Rp3,034.4 billion in 2021 to Rp3,636.2
Rp3.636,2 miliar. Kenaikan ini utamanya dikarenakan billion. The increase was mainly due to the increase of
adanya kenaikan kas dan setara kas sebesar 45,1% 45.1% in cash and cash equivalents from Rp991 billion to
dari Rp991 miliar menjadi Rp1.438 miliar dan kenaikan Rp1,438 billion, and the increase in the current portion
persediaan lancar yang akan direalisasikan dalam 12 of inventories that will be realized in 12 months.
bulan.

Aset Tidak Lancar Non-Current Assets


Pada 2022, aset tidak lancar Perseroan menurun In 2022, the company’s non-current assets decreased
sebesar 1,3% dari Rp18.899,6 miliar pada 2021 menjadi by 1.3% from Rp18,899.6 billion in 2021 to Rp18,662.7
Rp18.662,7 miliar. billion.

Total Aset Total Assets


Secara kumulatif, total aset Perseroan meningkat Cumulatively, the company’s total assets increased by
sebesar 1,7% dari Rp21.934,0 miliar pada 2021 menjadi 1.7% from Rp21,934.0 billion in 2021 to Rp22,298.9.
Rp22.298,9 miliar.

Liabilitas Jangka Pendek Current Liabilities


Jumlah liabilitas jangka pendek Perseroan meningkat The Company’s short-term liabilities increased by 2.3%
sebesar 2,3% dari Rp3.633,3 miliar pada 2021 menjadi from Rp3,633.3 billion in 2021 to Rp3,717.7 billion in
Rp3.717,7 miliar pada 2022. 2022.

Liabilitas Jangka Panjang Non-Current Liabilities


Jumlah liabilitas jangka panjang Perseroan menurun Long-term liabilities of the Company decreased by
sebesar 9,4% dari Rp8.764,6 miliar pada 2021 menjadi 9.4% from Rp8,764.6 billion in 2021 to Rp7,938.6 billion
Rp7.938,6 miliar pada 2022. in 2022.

Total Liabilitas Total Liabilities


Per 31 Desember 2022, total liabilitas Perseroan The Company’s total liabilities decreased by 6.0% as of
menurun sebesar 6,0% dari Rp12.397,9 miliar pada 2021 December 31, 2022, from Rp 12,397.9 billion in 2021 to
menjadi Rp11.656,3 miliar pada 2022. Rp11,656.3 billion in 2022.

Total Ekuitas Total Equity


Total ekuitas Perseroan tercatat meningkat sebesar The Company’s total equity recorded an increase by
11,6% dari Rp9.536,1 miliar pada 2021 menjadi Rp10.642,6 11.6% from Rp 9,536.1 billion in 2021 to Rp10,642.6 in
miliar pada 2022, yang utamanya dikarenakan oleh 2022, mainly reflecting the increase in the retained
kenaikan porsi laba di tahun 2022. earnings account in 2022.

Laporan Laba (Rugi) Konsolidasian (Rp miliar) Consolidated Statement of Cash Flows (Rp billion)
Aspek 2022 2021 Aspect

Pendapatan Usaha 4.493,5 2.847,3 Operating Income

Beban Pokok Pendapatan 1.862,4 1.338,1 Cost of Revenue

Laba Kotor 2.631,1 1.509,2 Gross Profit

Laba/(Rugi) Tahun Berjalan 1.098,4 142,9 Income/(Loss) for the Year

Laba/(Rugi) Komprehensif Tahun Berjalan 1.098,1 149,9 Total Comprehensive Income/(Loss) for the Year

84 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Tanggung Jawab Sosial
Profil Tata Kelola
Analisis dan Pembahasan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Perusahaan dan Lingkungan
Management Corporate Social
Company Corporate
Management Discussion and Analysis Highlights
Report Profile Governance and Environment
Responsibility

Pendapatan Usaha Operating Income


Perseroan berhasil membukukan peningkatan At the end of 2022, the Company’s operating income
pendapatan usaha sebesar 57,8% di akhir 2022, dari increased by 57.8%, from Rp2,847.3 billion in 2021 to
Rp2.847,3 miliar pada 2021 menjadi Rp4.493,5 miliar. Rp 4,493.5 billion. The growth in operating income
Keberhasilan ini utamanya didukung oleh peningkatan was mainly due to increases in sales of land lots and
penjualan kavling tanah dan apartemen. apartments.

Laba Kotor Gross Profit Margin


Perseroan membukukan kenaikan laba kotor sebesar In 2022, the Company’s gross profit margin increased
74,3% dari Rp1.509,2 miliar pada 2021 menjadi Rp2.631,1 by 74.3% from Rp1,509.2 billion to Rp2,631.1 billion.
miliar pada 2022. Kenaikan ini dikarenakan pada tahun The improvement in gross profit margin reflects the
2022 terjadi peningkatan penjualan kavling komersial fact that in 2022 there was an increase in sales of
di mana penjualan kavling komersial memberikan commercial plots, as the income from commercial plots
kontribusi laba kotor lebih besar dibandingkan dengan contributes a greater portion to gross profit compared
pendapatan lainnya. to other income.

Laba Tahun Berjalan Profit for the Year


Perseroan membukukan laba tahun berjalan sebesar In 2022, the Company booked profit for the year of
Rp1.098,4 miliar pada 2022, meningkat sebesar 668,5% Rp 1,098.4 billion, an increase of 668,5% from Rp 142.9
dari Rp142,9 miliar pada 2021. Laba tahun berjalan billion in 2021. Profit for the year increased in line with
meningkat karena kenaikan penjualan real estate. the increase in sales of real estate.

Laba Komprehensif Tahun Berjalan Comprehensive Income for the Year


Perseroan sukses membukukan laba komprehensif The company successfully booked a comprehensive
tahun berjalan sebesar Rp1.098,1 miliar pada 2022, income of Rp1,098.1 in 2022, representing positive
tumbuh positif dari Rp149,9 miliar pada 2021. growth from Rp149.9 billion in 2021. The growth mainly
Pertumbuhan ini utamanya didukung oleh kenaikan reflect the increase in sales of real estate.
penjualan real estate.

Laporan Arus Kas Konsolidasian (Rp miliar) Consolidated Statement of Cash Flows (Rp billion)
Aspek 2022 2021 Aspect

Kas Bersih dari Aktivitas Operasi 2.486,5 1.614,2 Net Cash from Operating Activities

Kas Bersih dari Aktivitas Investasi (610,5) (363,4) Net Cash from Investing Activities

Kas Bersih dari Aktivitas Pendanaan (1.466,2) (889,8) Net Cash from Financing Activities

Kas dan Setara Kas 1.438,1 991,0 Cash and Cash Equivalents

Arus Kas Bersih dari Aktivitas Operasi Net Cash Flows from Operating Activities
Arus kas bersih Perseroan yang diperoleh dari aktivitas The net cash flow generated by operating activities of
operasi meningkat sebesar 54,0% dari Rp1.614,2 the Company increased by 54.0% from Rp1,614.2 billion
miliar pada 2021 menjadi Rp2.486,5 miliar pada 2022. in 2021 to Rp2,486.5 billion in 2022. This is due to the
Kenaikan ini disebabkan oleh adanya kenaikan pada increase of cash receipts from customers by 37.6%.
penerimaan kas dari pelanggan sebesar 37,6%.

Arus Kas Bersih dari Aktivitas Investasi Net Cash Flows from Investing Activities
Arus kas bersih Perseroan yang digunakan untuk The Company’s net cash flow used for investment
aktivitas investasi meningkat sebesar 68,0% dari activities increased by 68.0% from Rp363.4 billion in
Rp363,4 miliar pada 2021 menjadi Rp610,5 miliar pada 2021 to Rp610.5 billion in 2022. The increase reflects
2022. Kenaikan ini disebabkan oleh adanya kenaikan the increases in advance for land purchases and in time
pada uang muka pembelian tanah dan kenaikan deposit placements.
deposito berjangka.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 85


Arus Kas Bersih dari Aktivitas Pendanaan Net Cash Flow from Financing Activities
Arus kas bersih Perseroan yang diperoleh dari aktivitas The Company’s net cash flow obtained from funding
pendanaan meningkat sebesar 64,8% dari Rp889,8 activities increased by 64.8% from Rp889.8 billion
miliar pada 2021 menjadi Rp1.466,2 miliar pada 2022. in 2021 to Rp1,466.2 billion in 2022. The increase
Kenaikan ini dikarenakan adanya pelunasan dipercepat reflects from the early repayment of the bonds payable
utang obligasi 2024. 2024.

Kas dan Setara Kas Cash and Cash Equivalents


Per 31 Desember 2022, posisi kas dan setara kas As of December 31, 2022, the Company’s cash and cash
Perseroan mengalami peningkatan dari Rp991,0 equivalents position has increased from Rp991.0 billion
miliar pada 2021 menjadi Rp1.438,1 miliar. Kenaikan in 2021 into Rp1,438.1 billion. This increase was due to
ini terjadi karena adanya kenaikan bersih kas sebesar the increase in net cash amounted Rp409.8 billion.
Rp409,8 miliar.

KEMAMPUAN MEMBAYAR UTANG ABILITY TO REPAY DEBTS


Kemampuan Perseroan dalam membayar kewajibannya The following financial ratios can be used to assess the
dapat diukur melalui rasio-rasio keuangan di bawah ini: Company’s ability to repay its obligations:

Rasio 2022 2021


Ratio

Rasio Lancar
97,8% 83,5%
Current Ratio

Rasio Utang Terhadap Ekuitas


62,0% 78,0%
Debt to Equity Ratio

Marjin Laba Kotor


58,6% 53%
Gross Profit Margin

TINGKAT KOLEKTIBILITAS PIUTANG ACCOUNTS RECEIVABLE


COLLECTABILITY
Per 31 Desember 2022, piutang usaha Perusahaan As of December 31, 2022, the Company’s trade
mengalami penurunan sebesar 38,2% jika dibandingkan receivables had increased by 38.2% compared to 2021.
dengan 2021. Piutang usaha menurun karena terdapat The decline in trade receivables reflects the payment
pembayaran piutang dari piutang yang belum jatuh for not-yet matured receivables.
tempo.

(Rp miliar) (Rp billion)


Umur Piutang
2022 2021
Accounts Receivable Aging

Belum Jatuh Tempo


17,9 106,5
Not Yet Matured

Kurang dari 3 bulan


7,4 5,7
Less than 3 months

3-6 bulan
6,7 3,1
3- 6 months

6 bulan - 1 tahun
5,0 9,8
6 month – 1 year

Lebih dari 1 tahun


99,2 95,2
Over 1 Year

Total piutang usaha


136,1 220,3
Total Receivables

86 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Tanggung Jawab Sosial
Profil Tata Kelola
Analisis dan Pembahasan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Perusahaan dan Lingkungan
Management Corporate Social
Company Corporate
Management Discussion and Analysis Highlights
Report Profile Governance and Environment
Responsibility

STRUKTUR MODAL CAPITAL STRUCTURE


Untuk mempertahankan keseimbangan dan The Company always strives to ensure that the capital
kelangsungan usaha secara optimal, Perseroan structure that is set is ideal in order to optimally maintain
senantiasa berupaya memastikan bahwa struktur modal balance and business continuity. A well-balanced
yang ditetapkan ideal. Keseimbangan struktur modal capital structure is an important factor in determining
merupakan salah satu aspek penting yang menentukan the Company’s financial performance growth.
pertumbuhan kinerja finansial Perseroan.

Keterangan
2022 2021
Description

Liabilitas
11.656,3 52,3% 12.397,9 56,5%
Liability

Ekuitas
10.642,6 47,7% 9.536,1 43,5%
Equity

Total
22.298,9 100,0% 21.934,0 100,0%
Total

IKATAN MATERIAL UNTUK INVESTASI MATERIAL COMMITMENTS FOR CAPITAL


BARANG MODAL GOODS INVESTMENTS
Sepanjang 2022, Perseroan tidak melakukan transaksi During 2022, the Company did not have any material
atau kejadian yang bersifat material untuk investasi transactions or events for capital expenditures.
barang modal.

REALISASI ATAS INVESTASI BARANG REALIZATION OF CAPITAL GOODS


MODAL INVESTMENTS
Sepanjang 2022, tidak terdapat realisasi atas investasi During 2022, there was no realization of the investment
barang modal yang dilakukan Perseroan. in capital goods by the Company.

INFORMASI MATERIAL ATAS MATERIAL INFORMATION ON


INVESTASI, EKSPANSI, DIVESTASI, INVESTMENTS, EXPANSION,
PENGGABUNGAN/PELEBURAN USAHA, DIVESTMENTS, MERGERS/
AKUISISI ATAU RESTRUKTURISASI CONSOLIDATIONS, ACQUISITIONS, OR
UTANG/MODAL DEBT/CAPITAL RESTRUCTURING
Sepanjang 2022, tidak terdapat informasi material atas In 2022, there was no material information on investment,
kegiatan investasi, ekspansi, divestasi, penggabungan/ expansion, divestments, mergers/consolidations,
peleburan usaha, akuisisi, atau restrukturisasi utang/ acquisitions, or debt/capital restructuring activities.
modal.

TRANSAKSI DENGAN PIHAK TRANSACTIONS WITH AFFILIATED


AFILIASI/MENGANDUNG BENTURAN PARTIES/CONFLICTS OF INTEREST
KEPENTINGAN
Sepanjang 2022, Perseroan tidak melakukan transaksi In 2022, the Company made no transactions with
dengan pihak afiliasi atau yang mengandung benturan affiliated parties or those with conflicts of interest.
kepentingan.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 87


PERBANDINGAN TARGET DAN COMPARISON OF TARGET WITH
PENCAPAIAN REALIZATION
Pada awal tahun 2022, Perseroan menetapkan target In early 2022, the Company set financial performance
kinerja finansial dengan mempertimbangkan kondisi targets by considering business conditions, business
usaha, risiko bisnis serta prospek usaha di masa risks, and business prospects in the future. In general,
mendatang. Secara umum, Perseroan mampu mencapai the Company was able to achieve well-established
target-target yang telah ditetapkan dengan baik. targets.

Kinerja Perusahaan 2022


Company Performance
Target | Target Realisasi | Realization

Pendapatan (Rp miliar)


2.800 - Rp2.900 4.493,5
Revenue (Rp billion)

Laba Bersih (Rp miliar) 20% dari pendapatan


1.098,1 (24%)
Net Income (Rp billion) 20% of revenue

Gearing Ratio (Utang/Ekuitas) (%)


75 62
Gearing Ratio (Debt/Equity) (%)

Marketing Sales (Rp miliar | Rp billion)


3.400 3.225
Marketing Sales (Rp miliar | Rp billion)

88 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Tanggung Jawab Sosial
Profil Tata Kelola
Analisis dan Pembahasan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Perusahaan dan Lingkungan
Management Corporate Social
Company Corporate
Management Discussion and Analysis Highlights
Report Profile Governance and Environment
Responsibility

PROYEKSI PROJECTION

Kinerja Perusahaan Proyeksi


Company Performance Projection

Pendapatan (Rp miliar)


3.600 - 3.700
Revenue (Rp billion)

Marjin Laba Bersih (%)


15 - 20
Net Income Margin (%)

Gearing Ratio (%)


60
Gearing Ratio (%)

Marketing Sales (Rp miliar)


3.200
Marketing Sales (Rp billion)

INFORMASI DAN FAKTA MATERIAL MATERIAL INFORMATION AND FACTS


SETELAH TANGGAL LAPORAN SUBSEQUENT TO THE DATE OF
AKUNTAN ACCOUNTANT REPORT
Sepanjang 2022, tidak terdapat peristiwa/kejadian Throughout 2022, there were no significant events
penting setelah tanggal pelaporan keuangan yang after the financial reporting date that had a significant
berpengaruh signifikan terhadap laporan keuangan impact on the Company’s financial statements.
Perusahaan.

PROSPEK USAHA BUSINESS PROSPECTS


Perekonomian global pada tahun 2023 diprediksi masih The global economy is predicted to be filled with
dipenuhi dengan ketidakpastian, terutama dengan uncertainty in 2023, particularly with the ongoing
masih berlangsungnya pandemi COVID-19 di sejumlah COVID-19 pandemic in a number of countries and
negara dan ketegangan geopolitik akibat perang Rusia geopolitical tensions, resulting from the war between
dan Ukraina. Kendati dibayangi dengan dinamika Russia-Ukraine. Despite being overshadowed by
perekonomian global yang fluktuatif, fase pemulihan the dynamics of fluctuating global economies, the
perekonomian Indonesia diprediksi terus berlanjut ke Indonesian economy is expected to continue to recover
tahun mendatang. IMF dan Bank Dunia memprakirakan in the coming year. The IMF and World Bank predicted
pertumbuhan ekonomi Indonesia mampu mencapai that Indonesia’s economic growth would reach 4.8%.
4,8%. Hal ini tentunya berdampak positif kepada This will certainly have a positive impact on business
prospek bisnis dan industri properti di tahun 2023. prospects and the real estate industry in 2023.

Seiring dengan pemulihan ini, industri properti juga Along with this recovery, the property industry began
mulai mengalami perbaikan kinerja yang positif. to show signs of improvement in performance. In
Sebagai kebutuhan primer, kebutuhan akan rumah Indonesia, the demand for first homes remains high as
pertama masih tinggi di Indonesia. Saat ini, backlog the primary needs. Currently, the housing backlog is
kebutuhan rumah sebagai kebutuhan dasar juga masih relatively high, at around 12 million houses.
besar, sekitar 12 juta rumah.

ASPEK PEMASARAN MARKETING ASPECTS


Hingga saat ini, Perseroan telah memiliki basis loyal Currently, the Company has had a loyal customer base
customers yang kuat, terbukti dari tingginya serapan as evidenced by the high demand of the Company’s
properti Perseroan di kawasan Alam Sutera dan properties in the Alam Sutera and Suvarna Sutera.
Suvarna Sutera.

Dengan berjalannya waktu, Perseroan terus berinovasi Throughout the years, the Company keeps innovating
dan bertransformasi dengan menciptakan produk and transforming by delivering adaptive, functional,
properti yang adaptif, fungsional, dan berkarakter and characterful property products in order to sustain
agar dapat mempertahankan bisnisnya secara its business. Thus, the Company is also able to increase
berkelanjutan. Dengan demikian, Perseroan juga property value, which results in optimizing benefits
mampu meningkatkan property value yang berujung for all customers. To increase our market share, we are
pada optimalisasi manfaat bagi seluruh pelanggan. expanding our project network to Sawangan, in the
Untuk memperluas pangsa pasar, kami memperluas Southern part of Jakarta.
jaringan proyek ke arah Sawangan, di bagian selatan
Jakarta.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 89


Dalam rangka meningkatkan penjualan, Perseroan aktif To increase sales, the Company actively engages in
melakukan kegiatan pemasaran secara online sesuai online marketing activities based on market segments
segmen dan minat pasar, yaitu melalui media sosial. and interests, specifically through social media
Selain media sosial, Perseroan tetap memasarkan platforms. Aside from social media, the Company
produk-produknya melalui billboard, banners, continues to market its products via billboards,
dan turunannya. Di sisi lain, Perseroan juga tetap banners, and their variants. On the other hand, the
menghadirkan show unit untuk merefleksikan nilai Company continues to present show units to reflect
tambah dan keunikan properti, sehingga pelanggan the property’s added value and uniqueness, that aims
merasa yakin atas pilihannya. to boost customers’ confidence in their choices.

Sejumlah proyek unggulan Perseroan selama tahun A number of flagship projects launched by the Company
2022 adalah Elevee Penthouses & Residences dan during 2022 are Elevee Penthouses & Residences and
Sutera Winona di kawasan Alam Sutera, kluster Astha Sutera Winona in Alam Sutera area, Astha cluster
dan Ruko Astha Arcade dalam kawasan Suvarna Sutera, and Astha Arcade Shophouse in Suvarna Sutera area,
Ayodhya Garden dan Ayodhya Square dalam Ayodhya Ayodhya Garden and Ayodhya Square in Ayodhya by
by Alam Sutera serta Sutera Sawangan. Alam Sutera, and Sutera Sawangan.

@alam_sutera_realty

www.alamsuterarealty.co.id

KEBIJAKAN DIVIDEN DIVIDEND POLICY


Perseroan melakukan pembayaran dividen sesuai The Company pays dividends in accordance with
dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku applicable laws and regulations, as well as the
dan Anggaran Dasar Perusahaan, yaitu melalui Company’s Articles of Association, i.e., through
persetujuan pemegang saham dalam RUPS Tahunan shareholder approval at the Annual GMS based on the
berdasarkan usulan Direksi. Sesuai dengan prospektus Board of Directors’ recommendation. According to
Perseroan, Direksi telah mengusulkan pembagian the Company’s prospectus, the Board of Directors has
dividen untuk dilakukan secara progresif, dengan proposed that dividends be distributed progressively,
rincian sebagai berikut: with the following details:

Laba Bersih Setelah Pajak Dividen Tunai


Net Profit After Tax Cash Dividend

Sampai dengan Rp150.000.000.000 pertama


20%
Up to the first Rp150,000,000,000

Lebih dari Rp150.000.000.000


30%
Over Rp150,000,000,000

Tabel Riwayat Pembagian Dividen


Chronology of Dividend Payouts

Tanggal Pencatatan Tanggal Pembayaran Nilai (Rp) Dividen/saham (Rp)


Recording Date Payment Date Amount Dividend/Share

28 Juni 2013 21 Juli 2013


286.881.413.565 14,60
June 28, 2013 July 21, 2013

30 Juni 2014 10 Juli 2014


137.545.883.216 7,00
June 30, 2014 July 10, 2014

29 Mei 2015 24 Juli 2015


137.545.883.216 7,00
May 29, 2015 July 24, 2015

19 Juni 2017 7 Juli 2017


29.474.117.832 1,51
June 19, 2017 July 7, 2017

90 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Tanggung Jawab Sosial
Profil Tata Kelola
Analisis dan Pembahasan Manajemen Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Perusahaan dan Lingkungan
Management Corporate Social
Company Corporate
Management Discussion and Analysis Highlights
Report Profile Governance and Environment
Responsibility

PROGRAM ESOP DAN MSOP ESOP AND MSOP PROGRAMS


Hingga tahun 2022, Perusahaan belum menerapkan Until 2022, the Company has not implemented a
program pembagian saham kepada karyawan dan/atau share distribution program for employees and/or
manajemen, oleh sebab itu informasi mengenai jumlah management, therefore, information regarding the
saham ESOP/MSOP dan realisasinya, jangka waktu number of ESOP/MSOP shares and their realization,
program ESOP/MSOP, persyaratan untuk karyawan the ESOP/MSOP program period, the requirements
dan manajemen yang berhak mengikuti program ini for employees and management who are eligible to
serta harga exercise yang ditetapkan belum dapat participate in this program, and the exercise prices
diungkapkan dalam Laporan Tahunan ini. determined, cannot be disclosed in this Annual Report.

REALISASI PENGGUNAAN DANA HASIL REALIZATION OF PROCEEDS FROM


PENAWARAN UMUM PUBLIC OFFERING
Hingga tahun buku 2022, seluruh dana yang diperoleh All funds raised through the public offering have been
dari hasil penawaran umum telah digunakan seluruhnya. fully utilized through the fiscal year 2022.

PERUBAHAN PERATURAN PERUNDANG- CHANGES IN LAW AND REGULATIONS


UNDANGAN YANG MEMILIKI PENGARUH WITH SIGNIFICANT EFFECT ON THE
SIGNIFIKAN TERHADAP PERUSAHAAN COMPANY
Pada 2022, tidak terdapat perubahan peraturan There were no significant changes to laws and
perundang-undangan yang memiliki pengaruh regulations that affect the Company in 2022.
siginifikan terhadap Perusahaan.

PERUBAHAN KEBIJAKAN AKUNTANSI CHANGES IN ACCOUNTING POLICY


Perubahan kebijakan akuntansi yang berpengaruh Accounting policy changes affecting the Company can
terhadap Perseroan dapat dilihat di Laporan Keuangan be found on page 20 of the Annual Financial Report,
Tahunan halaman 20 yang terlampir bersama dengan which is attached to this Annual Report.
Laporan Tahunan ini.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 91


TATA KELOLA 94 Tata Kelola Perusahaan
yang Baik
Good Corporate

PERUSAHAAN Governance

Corporate Governance
TATA KELOLA PERUSAHAAN
Corporate Governance

Kepercayaan dan reputasi yang berhasil dipertahankan The trust and reputation that the Company has
Perseroan merupakan hasil dari upaya Perseroan successfully maintained is the direct result of
dalam menjalankan praktik tata kelola perusahaan the Company’s efforts in consistently practicing
yang baik (Good Corporate Governance/GCG) secara good corporate governance (GCG). The Company
konsisten. Perseroan memahami bahwa untuk menjadi understands that in order to be a sustainably
sebuah perusahaan yang tumbuh dengan sehat developing company, it requires organized and well-
secara berkelanjutan, dibutuhkan tata kelola yang directed corporate governance principles. Therefore,
terorganisasi dan terarah. Maka, Perseroan berupaya the Company strives to ensure that each corporate
memastikan bahwa setiap organ tata kelola memahami governance body understands their role, duties,
peran, tugas, dan tanggung jawabnya dengan tepat and responsibilities precisely in accordance to their
sesuai kewenangannya. authority.

LANDASAN HUKUM LEGAL FOUNDATION


Praktik GCG Perusahaan senantiasa mengacu pada The implementation of Good Corporate Governance
peraturan perundang-undangan yang berlaku, (GCG) in the Company always refers to the applicable
termasuk namun tidak terbatas pada: laws and regulations, including but not limited to:
1. UU No. 40 Tahun 2007 tentang Perusahaan 1. Law No. 40 of 2007 concerning Limited Liability
Terbatas (UUPT), Companies (UUPT),
2. Pedoman Umum GCG oleh Komite Nasional 2. General Guidelines for GCG by the National
Kebijakan Governansi, Governance Policy Committee,
3. Peraturan OJK, dan 3. OJK Regulations, and
4. Peraturan BEI. 4. IDX Regulations.

Perusahaan juga memiliki sejumlah pedoman dan The Company also has a number of operational
kebijakan yang mengatur kejelasan fungsi organ tata guidelines and policies that regulate the clarity of the
kelola, antara lain Pedoman Kerja Dewan Komisaris, governance pillar functions, including the Board of
Pedoman Direksi, Piagam Komite Audit, Piagam Komite Commissioners Working Guidelines, Board of Directors
Nominasi dan Remunerasi, Piagam Unit Audit Internal, Working Guidelines, Audit Committee Charter,
Peraturan Perusahaan, dan Kode Etik Perusahaan. Nomination and Remuneration Committee Charter,
Internal Audit Unit Charter, Company Regulations, and
Company Code of Ethics.

94 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

PRINSIP GCG GCG PRINCIPLES


Praktik GCG Perusahaan senantiasa berpedoman pada The Company’s GCG practices are based on 5 (five)
5 (lima) prinsip dasar yaitu transparansi, akuntabilitas, basic principles, which are transparency, accountability,
tanggung jawab, independensi, dan kewajaran. responsibility, independence, and fairness.

Prinsip Penjelasan

Transparansi Perusahaan menerbitkan Laporan Tahunan dan Laporan Keuangan sebagai bentuk informasi bagi Pemegang Saham terkait
kinerja Perusahaan. Selain itu, Perusahaan juga menyediakan situs resmi dan e-mail Perseroan sebagai media informasi bagi
publik.

Transparency The Company publishes Annual Reports and Financial Reports to provide information regarding the Company’s performance
to its Shareholders. In addition to that, the Company provides a corporate website and e-mail address as information media
for the public.

Akuntabilitas Seluruh pelaksanaan tugas dan fungsi setiap organ tata kelola Perusahaan mengacu pada pedoman kerja/piagam (charter),
peraturan perundang-undangan yang berlaku dan Anggaran Dasar Perusahaan.

Accountability The overall implementation of duties and functions of each corporate governance pillar are based on working guidelines/
charter, applicable laws and regulations, and the Company’s Articles of Association.

Tanggung Jawab Perusahaan memprioritaskan kepatuhan terhadap peraturan perundang-undangan yang berlaku serta
mempertanggungjawabkan seluruh kinerjanya dengan profesional.

Responsibility The Company prioritizes compliance with applicable laws and regulations, as well as being responsible for all of its
performance in a professional manner.

Independensi Setiap organ tata kelola Perusahaan wajib bersikap independen dan objektif dalam menjalankan tugas dan fungsinya tanpa
terlibat dalam konflik kepentingan dengan pihak lain yang mampu memengaruhi kepentingan Perusahaan.

Independence Each of the Company’s governance pillars are obliged to be independent and objective in executing duties and functions,
without involvement in conflict of interest with external parties that could potentially influence the interests of the Company.

Kewajaran dan Kesetaraan Perusahaan senantiasa memenuhi hak-hak Pemegang Saham dan pemangku kepentingan secara adil dan wajar.

Fairness The Company continually fulfills the rights of Shareholders and stakeholders justly and fairly.

Struktur Tata Kelola Perusahaan [GRI 2-9]


Corporate Governance Structure

RUPS | GMS

Dewan Komisaris Direksi


Board of Commissioners Board of Directors

Komite Nominasi dan


Komite Audit Remunerasi Sekretaris Perusahaan Unit Audit Internal
Audit Committee Nomination and Remuneration Corporate Secretary Internal Audit Unit
Committee

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 95


Struktur tata kelola Perusahaan terdiri dari 3 (tiga) organ The Company’s corporate governance structure consists
utama, yaitu Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), of three main pillars, namely the General Meeting of
Dewan Komisaris, dan Direksi. RUPS merupakan organ Shareholders (GMS), the Board of Commissioners,
utama dengan wewenang tertinggi yang tidak dimiliki and the Board of Directors. The GMS is the Company’s
oleh organ lainnya, yaitu pengambilan keputusan oleh primary pillar with the highest authority not granted to
pemegang saham. Dewan Komisaris bertugas untuk other pillars, which is decision-making by shareholders.
mengawasi pelaksanaan pengelolaan Perusahaan dan The Board of Commissioners is responsible for
kinerja Direksi, sedangkan Direksi bertugas sebagai overseeing the management and performance of the
pengelola Perusahaan secara menyeluruh. Dewan Company’s Board of Directors, while the Board of
Komisaris dan Direksi memiliki otoritas dan tanggung Directors is responsible for managing the Company as
jawab terpisah sesuai fungsinya sebagaimana diatur a whole. The Board of Commissioners and the Board of
dalam peraturan perundang-undangan dan Anggaran Directors have separate authorities and responsibilities
Dasar Perusahaan. Komite Audit serta Komite in accordance to their functions as outlined in the rules
Nominasi dan Remunerasi bertugas untuk membantu and regulations, as well as the Company’s Articles of
pelaksanaan tugas Dewan Komisaris dengan melakukan Association. The Audit Committee and the Nomination
evaluasi, pengawasan serta merancang kebijakan and Remuneration Committee are responsible for
Dewan Komisaris sesuai ruang lingkup tugasnya. assisting the Board of Commissioners in its duties
Selain itu, Perusahaan juga memiliki Unit Audit Internal through conducting evaluations, overseeing, and
dan Sekretaris Perusahaan yang bertanggung jawab formulating policies of the Board of Commissioners
langsung terhadap Direksi. within their scope of work. Moreover, the Company also
has an Internal Audit Unit and a Corporate Secretary
who report directly to the Board of Directors.

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM GENERAL MEETING OF SHAREHOLDERS


Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) adalah forum The General Meeting of Shareholders (GMS) is the
tertinggi bagi para pemegang saham untuk mengambil highest decision-making forum for shareholders
keputusan yang berkaitan dengan kepentingan to address the Company’s interests. In the GMS,
Perusahaan. Dalam RUPS, para pemegang saham shareholders have the highest authority in accordance
memiliki wewenang tertinggi sesuai dengan ketetapan with the provisions of the law and the Articles of
UU dan Anggaran Dasar. Hak dan wewenang para Association. The rights and authorities of shareholders
pemegang saham di dalam RUPS adalah sebagai in the GMS are as follows:
berikut:
1. Menerima dan mengesahkan Laporan Tahunan 1. Receiving and ratifying the Company’s Annual
Perusahaan Report
2. Menentukan penggunaan laba Perusahaan, termasuk 2. Determining the use of the Company’s profits,
pembagian dividen kepada pemegang saham including the distribution of dividends to
shareholders
3. Mengangkat dan memberhentikan anggota Dewan 3. Appointing and dismissing members of the Board
Komisaris dan/atau Direksi of Commissioners and/or the Board of Directors
4. Menyetujui aksi korporasi penting/material 4. Approving significant/material corporate actions

RUPS Tahunan 2022 ANNUAL GMS IN 2022


Perusahaan memiliki tahapan penyelenggaraan The Company has a process for organizing their
RUPS yang terdiri dari pemberitahuan, pengumuman GMS comprising of notification, announcement, and
dan pemanggilan RUPS dengan mengacu pada calling of the GMS in accordance with POJK No. 32/
POJK No. 32/POJK.04/2014 tentang Rencana dan POJK.04/2014 regarding the Planning and Holding of
Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham General Meetings of Shareholders of Public Companies
Perusahaan Terbuka dan Anggaran Dasar Perusahaan. and its respective Articles of Association. During 2022,
Selama 2022, Perusahaan mengadakan 1 (satu) kali the Company held one (1) Annual GMS on June 29,
RUPS Tahunan yang dilangsungkan pada 29 Juni 2022 2022, at the Synergy Building, 21st Floor, Jl. Jalur Sutera
bertempat di Synergy Building Lantai 21, Jl. Jalur Sutera Barat 17, Alam Sutera, Tangerang 15143. The minutes of
Barat 17, Alam Sutera, Tangerang 15143. Berita acara the Annual GMS were recorded and approved in the
RUPS Tahunan telah dicatat dan disahkan di hadapan presence of Notary Shanti Indah Lestari. The number

96 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

Notaris Shanti Indah Lestari Jumlah saham Perusahaan of company shares with valid voting rights present or
dengan hak suara yang sah yang hadir atau diwakili represented in the Meeting totalled to 14,126,319,849
dalam Rapat adalah 14.126.319.849 saham atau 71,892% shares or 71.892% of the 19,649,411,888 shares issued
dari 19.649.411.888 saham yang telah dikeluarkan oleh by the Company.
Perusahaan.

Sesuai dengan Pasal 18 ayat 7 Anggaran Dasar In accordance with Article 18 paragraph 7 of the
Perseroan dan Pasal 52 ayat (1) Peraturan Otoritas Company’s Articles of Association and Article 52
Jasa Keuangan No. 15/POJK.04/2020 tentang Rencana paragraph (1) of the Financial Services Authority
dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Regulation No. 15/POJK.04/2020 regarding the Planning
Saham Perusahaan Terbuka (“POJK No. 15/2020”), and Holding of General Meetings of Shareholders of
pemanggilan Rapat akan diumumkan dalam situs Public Companies (“POJK No. 15/2020”), the call for the
web BEI (www.idx.co.id), situs web Perseroan (www. Meeting will be announced on the IDX website (www.idx.
alamsuterarealty.co.id) dan situs web penyedia e-RUPS co.id), the Company’s website (www.alamsuterarealty.
yaitu melalui situs web Electronic General Meeting co.id), and through the e-GMS provider’s website, the
System KSEI (“eASY KSEI”) dalam tautan https://akses. Electronic General Meeting System KSEI (“eASY KSEI”)
ksei.co.id pada tanggal 7 Juni 2022. at https://akses.ksei.co.id on June 7, 2022.

Kehadiran Dewan Komisaris dan Direksi Attendance of the Board of Commissioners


dalam RUPS Tahunan 2022 and Directors at the 2022 Annual GMS
Nama Jabatan Metode Kehadiran
Name Position Method of Attendance

Dewan Komisaris
Board of Commissioners

Komisaris Utama Daring


Haryanto Tirtohadiguno
President Commissioner Online

Komisaris Daring
The Nicholas
Commissioner Online

Komisaris Daring
Angeline Sutedja
Commissioner Online

Komisaris Independen Daring


Pingki Elka Pangestu
Independent Commissioner Online

Komisaris Independen Fisik


Prasasto Sudyatmiko
Independent Commissioner In-Person

Direksi
Director

Direktur Utama Fisik


Joseph Sanusi Tjong
President Director In-Person

Direktur Daring
Lilia Setiprawarti Sukotjo
Director Online

Direktur Daring
RM Frangky AD
Director Online

Direktur Independen Daring


Andrew Charles Walker
Independent Director Online

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 97


Keputusan RUPS Tahunan 2022 The 2022 Annual GMS Decisions
Agenda Keputusan
Agenda Decision

Agenda Pertama
First Agenda

Persetujuan Laporan Tahunan, pengesahan Laporan Keuangan dan Menerima dengan baik dan menyetujui Laporan Tahunan dan Laporan
pengesahan Laporan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris Perseroan untuk Keuangan Perseroan termasuk Laporan Tugas Pengawasan yang telah
Tahun Buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021 serta memberikan dilaksanakan Dewan Komisaris untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal
pelunasan dan pembebasan sepenuhnya (acquit et de charge) kepada Direksi 31 Desember 2021 serta memberikan pelunasan dan pembebasan sepenuhnya
dan Dewan Komisaris Perseroan atas tindakan pengurusan dan pengawasan (acquit et de charge) kepada Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan atas
yang telah dilakukan, sejauh tindakan tersebut tercermin dalam laporan tindakan pengurusan dan pengawasan yang telah dilakukan, sejauh tindakan
tahunan dan laporan keuangan. tersebut tercermin dalam Laporan Tahunan dan Laporan Keuangan Perseroan.

The approval of the Annual Report, the ratification of the Financial We acknowledge and approve the Annual Report and Financial Statements
Statements and the ratification of the Supervisory Task Report of the Board of the Company, including the Supervisory Task Report carried out by the
of Commissioners for the Fiscal Year ending on 31 December 2021, and to Board of Commissioners for the fiscal year ended on December 31, 2021, and
grant full release (acquit et de charge) to the Board of Directors and Board fully acquit and discharge (acquit et de charge) the Directors and Board
of Commissioners of the Company for their management and supervision of Commissioners of the Company for their management and supervision
actions taken, as far as these actions are reflected in the annual report and actions, as far as these actions are reflected in the Annual Report and
financial statements. Financial Statements of the Company.

Tidak Setuju Abstain Setuju Total Suara Setuju


Disagreed Abstained Agreed Total Agreed Votes

0 24.268.473 14.102.051.376 14.126.319.849 100%

Agenda Kedua
Second Agenda

Penggunaan Laba Bersih Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada Menetapkan penggunaan Laba Bersih Perseroan untuk Tahun Buku yang
tanggal 31 Desember 2021. berakhir pada tanggal 31 Desember 2021 sebesar Rp150.000.000.000,
(Seratus Lima Puluh Miliar Rupiah) dengan perincian sebagai berikut:
The utilization of the Company’s net profit allocation for the fiscal year ending a. sebesar Rp1.000.000.000, (Satu Miliar Rupiah) disisihkan sebagai dana
on December 31, 2021. cadangan Perseroan;
b. sedangkan sisanya sebesar Rp 149.000.000.000, (Seratus Empat Puluh
Sembilan Miliar Rupiah) akan dibukukan sebagai Laba Ditahan Perseroan.

Determining the use of the Company’s Net Profit for the Fiscal Year ending
on December 31, 2021, amounting to Rp150,000,000,000 (One Hundred and
Fifty Billion Rupiah), with the details as follows:
a. Rp1,000,000,000 (One Billion Rupiah) is set aside as the Company’s
reserve fund;
b. while the remaining amount of Rp149,000,000,000 (One Hundred and
Forty Nine Billion Rupiah) will be recorded as the Company’s Retained
Earnings.

Tidak Setuju Abstain Setuju Total Suara Setuju


Disagreed Abstained Agreed Total Agreed Votes

0 393.100 14.125.926.749 14.126.319.849 100%

Agenda Ketiga
Third Agenda

Memberikan wewenang kepada Dewan Komisaris untuk menunjuk Kantor Mendelegasikan kewenangan kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk
Akuntan Publik yang akan mengaudit Laporan Keuangan Perseroan untuk menunjuk Akuntan Publik Independen dari Kantor Akuntan Publik (KAP)
tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2022 serta untuk untuk melakukan pemeriksaan atas Laporan Keuangan Perseroan untuk
menetapkan jumlah honorarium akuntan publik tersebut beserta persyaratan tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2022 berikut besaran
lain penunjukannya. nilai jasanya, sesuai ketentuan, kriteria dan peraturan yang berlaku, termasuk
menunjuk KAP pengganti bilamana karena sebab apapun juga berdasarkan
Authorizing the Board of Commissioners to appoint the Public Accountant ketentuan Pasar Modal di Indonesia apabila KAP yang ditunjuk tidak dapat
Firm to perform audit on the Company’s Financial Statements for financial melakukan tugasnya, dengan kriteria bahwa KAP tersebut terdaftar di Otoritas
year ended 31 December 2022 and to determine the honorarium for the Public Jasa Keuangan.
Accountant Firm along with other terms and conditions of the appointment
Delegating authority to the Board of Commissioners of the Company to
appoint an independent Public Accountant from an Public Accounting
Firm (KAP) to examine the Company’s Financial Statements for the fiscal
year ending on December 31, 2022, including determining the value of
their services, in accordance with applicable regulations, criteria, and rules,
including the appointment of a replacement KAP if, for any reason, the
appointed KAP is unable to perform its duties under the provisions of the
Indonesian Capital Market, with the criteria that the KAP is registered with the
Financial Services Authority (OJK).

Tidak Setuju Abstain Setuju Total Suara Setuju


Disagreed Abstained Agreed Total Agreed Votes

10.505.370 3.500 14.115.810.979 14.115.814.479 99,93%

98 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

Keputusan RUPS Tahunan 2022 The 2022 Annual GMS Decisions


Agenda Keputusan
Agenda Decision

Agenda Keempat
Fourth Agenda

Perubahan jenis Perseroan. 1. Menyetujui perubahan jenis Perseroan dari Perusahaan Penanaman Modal
Asing (PMA) menjadi Perusahaan Modal Dalam Negeri (PMDN).
Changes in company type 2. Memberikan wewenang dan kuasa kepada Direksi Perseroan dengan hak
substitusi untuk melakukan semua dan setiap tindakan yang diperlukan
sehubungan dengan keputusan tersebut, termasuk tetapi tidak terbatas
untuk menyatakan/menuangkan keputusan tersebut dalam akta yang
dibuat dihadapan Notaris, yang selanjutnya memberitahukannya pada
pihak yang berwenang, serta melakukan semua dan setiap tindakan
yang diperlukan sehubungan dengan keputusan tersebut sesuai dengan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.

1. Approve the change of the Company type from a Foreign Investment


Company (PMA) to a Domestic Investment Company (PMDN).
2. Authorize and empower the Board of Directors of the Company with
substitution rights to take all necessary actions related to the decision,
including but not limited to declaring/documenting the decision in a
deed made before a Notary, informing the relevant parties, and taking all
necessary actions in accordance with applicable laws and regulations.

Tidak Setuju Abstain Setuju Total Suara Setuju


Disagreed Abstained Agreed Total Agreed Votes

640.662.415 394.000 13.485.263.434 13.485.657.434 95,46%

RUPS Tahun Buku Sebelumnya GMS in the Previous Financial Year


(RUPS Tahunan 25 Agustus 2021) (Annual GMS of 25 August 2021)
Keputusan Realisasi
Decision Status

Menerima dengan baik laporan Direksi Perseroan mengenai kegiatan usaha Perseroan dan tata administrasi keuangan Perseroan Terealisasi
serta Laporan Tahunan dan Laporan Keuangan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2020.

To approve the Company’s Board of Directors report regarding the Company’s business activities and financial administration Completed
process, as well as the Annual Report and Financial Statements for the fiscal year ended December 31, 2020.

Menyetujui dan mengesahkan Neraca dan Perhitungan Laba Rugi Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Terealisasi
Desember 2020 yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik Paul Hadiwinata, Hidajat, Arsono, Retno, Palilingan dan rekan
serta memberikan pelunasan dan pembebasan sepenuhnya (acquit et de charge) kepada Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan
atas tindakan pengurusan dan pengawasan yang telah dilakukan, sejauh tindakan tersebut tercermin dalam laporan tahunan dan
laporan keuangan.

To approve and authorize the Company’s balance sheet and the profit and loss statement for the financial year ended 31 December Completed
2020, as audited by Public Accountant Firm Paul Hadiwinata, Hidajat, Arsono, Retno, Palilingan, and Partners and granted a full
release and discharge (acquit et de charge) to the Board of Commissioners and Directors for management and supervision that
have been done to the extent such actions stated in the Company’s Annual Report and Financial Statement.

Menyetujui untuk tidak membagikan dividen kepada Pemegang Saham Perseroan untuk Tahun Buku yang berakhir pada tanggal 31 Terealisasi
Desember 2020.

An approval to not distribute dividends to the Company’s Shareholders for the Financial Year ended December 31, 2020. Completed

Mendelegasikan kewenangan kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menunjuk Akuntan Publik Independen dari Kantor Terealisasi
Akuntan Publik (KAP) untuk melakukan pemeriksaan atas Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada
tanggal 31 Desember 2021 berikut besaran nilai jasanya, sesuai ketentuan dan peraturan yang berlaku, termasuk menunjuk KAP
pengganti bilamana karena sebab apapun juga berdasarkan ketentuan Pasar Modal di Indonesia apabila KAP yang ditunjuk tidak
dapat melakukan tugasnya, dengan kriteria bahwa KAP tersebut terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan.

Authorized the Board of Commissioners to appoint an Independent Public Accounting Firm to audit the Company’s Financial Completed
Statements for the financial year ended on December 31, 2021 and determine the value of the services in accordance with the
prevailing rules and regulations, including the appointment of an alternate Public Accounting Firm, if, for whatever reasons within
the provisions of Indonesia’s Capital Market, the appointed Public Accounting Firm cannot carry out its tasks, with the criteria that
this Public Accounting Firm is registered with the OJK.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 99


RUPS Tahun Buku Sebelumnya GMS in the Previous Financial Year
(RUPS Tahunan 25 Agustus 2021) (Annual GMS of 25 August 2021)
Keputusan Realisasi
Decision Status

1. Memberhentikan dengan hormat seluruh anggota Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan, terhitung efektif sejak ditutupnya Terealisasi
Rapat ini, dengan memberikan pembebasan dan pelunasan sepenuhnya (acquit et de charge) kepada mereka atas tindakan
pengurusan dan pengawasan yang telah dilakukan selama masa jabatan mereka, sejauh tindakan-tindakan tersebut tercermin
dalam laporan tahunan;
2. Mengangkat kembali anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris Perseroan, terhitung sejak ditutupnya Rapat ini sampai
dengan ditutupnya Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan yang kedua setelah diselenggarakannya Rapat ini, dengan susunan
sebagai berikut:

Direksi
Direktur Utama: Joseph Sanusi Tjong
Direktur: Lilia Setiprawarti Sukotjo
Direktur: RM Frangky AD
Direktur Tidak Terafiliasi: Andrew Charles Walker

Dewan Komisaris
Komisaris Utama: Haryanto Tirtohadiguno
Komisaris: The Nicholas
Komisaris: Angeline Sutedja
Komisaris Independen: Pingki Elka Pangestu
Komisaris Independen: Prasasto Sudyatmiko

3. Memberikan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menetapkan honorarium dan tunjangan anggota Dewan
Komisaris dan anggota Direksi Perseroan untuk jangka waktu sampai dengan berakhirnya masa jabatan anggota Dewan
Komisaris dan anggota Direksi Perseroan tersebut, dengan memperhatikan ketentuan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 34/
POJK.04/2014 tentang Komite Nominasi dan Remunerasi Emiten atau Perusahaan Publik; dan
4. Memberikan kuasa dengan hak substitusi kepada Direksi Perseroan, baik bersama-sama maupun sendiri, untuk menyatakan
kembali hasil keputusan Rapat ini dalam suatu akta notariil tersendiri, dan seberapa perlu melakukan tindakan yang diperlukan/
disyaratkan oleh instansi yang berwenang serta melakukan hal-hal yang dianggap baik dan perlu sehubungan dengan perubahan
anggota Direksi Perseroan, termasuk membuat pengubahan dan/atau tambahan dalam bentuk yang bagaimanapun juga yang
diperlukan agar pengangkatan anggota Direksi Perseroan tersebut diterima oleh instansi yang berwenang.

1. To dismiss with honor all members of the Board of Directors and Board of Commissioners of the Company, effective as of the Completed
closing of this Meeting, by granting them full release and discharge (acquit et de charge) for their management and supervisory
actions during their tenure, as far as these actions are reflected in the annual report;
2. Reinstating the members of the Board of Directors and Board of Commissioners of the Company, effective from the closure of
this Meeting until the closure of the second Annual General Meeting of Shareholders held after this Meeting, with the following
composition:

Board of Directors
President Director: Joseph Sanusi Tjong
Director: Lilia Setiprawarti Sukotjo
Director: RM Frangky AD
Non-Affiliated Director: Andrew Charles Walker

Board of Commissioners
President Commissioner: Haryanto Tirtohadiguno
Commissioner: The Nicholas
Commissioner: Angeline Sutedja Independent
Independent Commissioner: Pingki Elka Pangestu
ºIndependent Commissioner: Prasasto Sudyatmiko

3. Granting authority to the Company’s Board of Commissioners to determine the honorarium and subsidy of the members of
the Board of Commissioners and members of the Board of Directors of the Company for a period until the end of their tenure,
considering the provisions of Financial Services Authority Regulation No. 34/POJK.04/2014 concerning the Nomination and
Remuneration Committee of Issuers or Public Companies; and
4. Granting power of attorney with the right of substitution to the Board of Directors of the Company, both jointly and individually,
to restate the results of the resolutions of this Meeting in a separate notarial deed, and how necessary to take actions required/
required by the competent authority and to do things deemed good and necessary in connection with changes to the members of
the Board of Directors of the Company, including making changes and/or additions in any form necessary in order to carry out the
appointment of members of the Board of Directors of the Company to be accepted in full effect by the competent authority.

100 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

PAPARAN PUBLIK PUBLIC PRESENTATION


Sesuai dengan Peraturan No. I-E Surat Keputusan Direksi In accordance with Regulation No. I-E Attachment
PT Bursa Efek Indonesia Nomor KEP-00066/BEI/09- to the Indonesia Stock Exchange Board of Directors
2022 tahun 2022 tentang Kewajiban Penyampaian Decree Number KEP-00066/BEI/09-2022 year 2022
Informasi, Perusahaan mengadakan Paparan Publik concerning Information Disclosure Requirements,
Tahunan pada 16 September 2022 secara virtual dalam the Company held its Annual Public Presentation
acara “Public Expose Live 2022‘” yang diselenggarakan on September 16, 2022 virtually in the event “Public
oleh PT Bursa Efek Indonesia. Perusahaan telah Expose Live 2022” organized by the Indonesian Stock
menyampaikan rencana penyelenggaraan Paparan Exchange (IDX). The Company has submitted the plan
Publik pada 2 September 2022, materi kepada BEI pada for holding the Public Presentation on September 2,
13 September 2022 dan laporan hasil Paparan Publik 2022, the material to IDX on September 13, 2022, and
pada 21 September 2022. Secara garis besar, Paparan the report on the results of the Public Presentation on
Publik 2022 Perusahaan membahas hal-hal berikut: September 21, 2022. In general, the Company’s 2022
1. Sekilas Perusahaan (Peristiwa Penting Perusahaan Public Presentation discussed the following topics:
dan Keunggulan Kompetitif) 1. Company Overview (Important Company Events
2. Lokasi Township and Competitive Advantages)
3. Township Alam Sutera 2. Township Locations
4. Township Suvarna Sutera 3. Alam Sutera Township
5. Kinerja Keuangan 4. Suvarna Sutera Township
6. Pendapatan Berulang 5. Financial Performance
7. Posisi Utang 6. Recurring Revenue
8. Marketing Sales 7. Debt Position
9. Rincian Marketing Sales dan Profil Cara Bayar 8. Marketing Sales
10. Proyek Baru per Agustus 2022 9. Marketing Sales Details and Payment Profile
11. Proyek Utama per Agustus 2022 10. New Projects as of August 2022
11. Major Projects as of August 2022

DEWAN KOMISARIS BOARD OF COMMISSIONERS


Dewan Komisaris merupakan organ tata kelola The Board of Commissioners is the governing body of
Perusahaan yang bertugas melakukan pengawasan the Company responsible for overseeing management
atas kebijakan pengurusan, jalannya pengurusan pada policies, overall management, both pertaining to the
umumnya, baik mengenai Perusahaan maupun usaha Company as well as the Company’s business, along
Perusahaan, serta memberi nasihat kepada Direksi. with providing advice to the Board of Directors.
Pengawasan dan pemberian nasihat dilakukan untuk The oversight and advise function is carried out in
kepentingan Perusahaan sesuai dengan maksud dan the Company’s interest and in accordance with the
tujuan Perusahaan. Company’s purpose and objectives.

Dewan Komisaris memiliki akses penuh terhadap The Board of Commissioners has full access to all
seluruh laporan dan informasi Perusahaan serta corporate reports and information, and is authorized
berhak memperoleh penjelasan untuk laporan dan to receive clarifications in relation to these reports
informasi tersebut. Dewan Komisaris juga berhak and information. The Board of Commissioners is also
untuk memberhentikan sementara seorang atau lebih authorized to temporarily suspend one or more members
anggota Direksi, apabila terbukti melakukan tindakan of the Board of Directors if they are found to engage in
yang bertentangan dengan Anggaran Dasar dan/atau actions that contravene with the Articles of Association
peraturan perundang-undangan yang berlaku. and/or the prevailing rules and regulations.

Komisaris Independen Independent Commissioners


Per akhir 2022, Perusahaan memiliki 2 (dua) At the end of 2022, the Company had 2 (two) Independent
Komisaris Independen sesuai kepatuhan terhadap Commissioners, in accordance with OJK Regulation No.
ketentuan POJK No. 33/2014 yang menyatakan bahwa 33/2014 that states that at least 30% of the Board of
minimal 30% dari komposisi Dewan Komisaris adalah Commissioners must be Independent Commissioners.
Komisaris Independen. Berdasarkan POJK No. 33/2014, Based on POJK No. 33/2014, the criteria for appointing
kriteria pengangkatan Komisaris Independen adalah Independent Commissioners are as follows:
sebagai berikut:

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 101


1. Tidak bekerja untuk Perusahaan atau memiliki 1. Has not worked for the Company or have
wewenang dan tanggung jawab untuk been authorized and responsible for planning,
merencanakan, memimpin, mengendalikan atau leading, controlling or overseeing the Company’s
mengawasi usaha Perusahaan dalam 6 (enam) business within the last 6 (six) months, except for
bulan terakhir, kecuali untuk pengangkatan kembali reappointment as an Independent Commissioner in
sebagai Komisaris Independen pada periode the successive period;
selanjutnya; 2. Does not own, either directly or indirectly, any
2. Tidak memiliki saham apapun baik langsung atau shares in the Company;
tidak langsung dalam Perusahaan; 3. Does not have any affiliated relations with
3. Tidak memiliki hubungan afiliasi dengan the Company, the members of the Board of
Perusahaan, anggota Dewan Komisaris, Direksi Commissioners, the Board of Directors or the
atau pemegang saham utama Perusahaan Company’s main shareholders;
4. Tidak memiliki usaha baik langsung maupun 4. Does not have any business, either directly or
tidak langsung yang berhubungan dengan usaha indirectly, related to the Company’s business.
Perusahaan.

Komisaris Independen berkomitmen untuk senantiasa Independent Commissioners are committed to


menjaga independensinya dalam menjalankan tugas maintaining their independence in carrying out their
dan tanggung jawabnya dengan tidak melakukan roles and responsibilities by not intervening and being
intervensi dan terlibat dalam konflik kepentingan. involved in conflicts of interest. The independence
Independensi Komisaris Independen juga mencakup of Independent Commissioners also includes the
tidak adanya hubungan keluarga sedarah sampai absence of blood relatives up to the third degree, both
dengan derajat ketiga, baik menurut garis lurus maupun in a direct line and a collateral line, or possessing a
garis ke samping, atau hubungan saudara antara personal relationship between members of the Board of
anggota Dewan Komisaris dan antara anggota Dewan Commissioners and between members of the Board of
Komisaris dan anggota Direksi. Commissioners and members of the Board of Directors.

Pengangkatan dan Pemberhentian Dewan Komisaris Appointment and Termination of the Members of
the Board of Commissioners
RUPS berwenang untuk mengangkat dan The GMS is authorized to appoint and terminate the
memberhentikan anggota Dewan Komisaris. tenure of the members of the Board of Commissioners.
Pengangkatan dilakukan melalui proses pencalonan The appointments are carried out through a
sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang nomination process in accordance with the prevailing
berlaku dan Anggaran Dasar Perusahaan. Dewan rules and regulations, as well as the Company’s
Komisaris diangkat oleh RUPS untuk masa jabatan 2 Articles of Association. The members of the Board of
(dua) tahun dan dapat diangkat kembali. Commissioners are appointed by the GMS for a tenure
of 2 (two) years and may be reappointed.

Tugas dan Tanggung Jawab Dewan Komisaris Roles and Responsibilities of the Board of
Commissioners
Dewan Komisaris secara kolektif memiliki tugas dan The Board of Commissioners has collective roles and
tanggung jawab, yang mencakup: responsibilities, including:
1. Mengawasi dan bertanggung jawab atas 1. Overseeing and being responsible for the
pengawasan terhadap kebijakan, pengurusan, supervision of policies, management, general
jalannya pengurusan pada umumnya, baik management, both regarding the Company and
mengenai Perusahaan maupun usaha Perusahaan the Company’s business and advising the Board of
dan memberi nasihat kepada Direksi. Directors.
2. Memberikan arahan terhadap kebijakan, strategi, 2. Provide guidance regarding policies, strategy, and
dan proses pengambilan keputusan Direksi dalam decision-making process for the Board of Directors
menjalankan Perusahaan. in terms of the Company’s management.
3. Membentuk Komite Audit dan komite lainnya 3. Forming the Audit Committee and other committees
dalam rangka mendukung efektivitas pelaksanaan to support the Board of Commissioners in fulfilling
tugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris. its role and responsibilities effectively.

102 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

4. Melaksanakan tugas dan tanggung jawab dengan 4. Carrying out role and responsibilities in good faith
itikad baik, penuh tanggung jawab, dan kehati- and with prudence.
hatian.
5. Melakukan evaluasi terhadap kinerja komite yang 5. Evaluate the committee’s performance to assist
membantu pelaksanaan tugas dan tanggung with its role and responsibilities.
jawabnya.
6. Memantau efektivitas praktik GCG serta 6. Oversee that the GCG practice is effective and
memberikan saran-saran perbaikan sistem dan provide advice to improve GCG system and
implementasi GCG di Perusahaan. implementation of the Company.
7. Menyelenggarakan RUPS Tahunan dan RUPS 7. Convene the Annual GMS and other GMS in
lainnya sesuai dengan undang-undang dan accordance with rules and regulations, as well as
Anggaran Dasar Perusahaan. the Company’s Articles of Association.

Pedoman dan Tata Tertib Kerja Dewan Komisaris Working Guidelines of the Board of
Commissioners
Dalam menjalankan tugasnya, Dewan Komisaris mengacu In carrying out its duties, the Board of Commissioners
pada Pedoman Kerja Dewan Komisaris (Working refers to the Working Guidelines of the Board of
Guidelines), yang merupakan panduan tata tertib kerja Commissioners, which is a guide to the work procedures
bagi Dewan Komisaris. Working Guidelines disusun for the Board of Commissioners. Working Guidelines are
berdasarkan prinsip-prinsip hukum korporasi, ketentuan have been prepared in accordance with corporate legal
Anggaran Dasar, peraturan dan ketentuan perundang- principles, the provisions of the Articles of Association, the
undangan yang berlaku, arahan pemegang saham, serta prevailing rules and regulations, shareholder directives,
praktik-praktik terbaik tata kelola Perusahaan. and best practices in corporate governance.

Rapat Dewan Komisaris Board of Commissioners Meeting


Dewan Komisaris wajib menyelenggarakan rapat berkala The Board of Commissioners is required to hold regular
sekurang-kurangnya 1 (satu) kali setiap 2 (dua) bulan, meetings at least once every 2 (two) months, unless
kecuali apabila dipandang perlu oleh seorang atau lebih deemed necessary by one or more members of the
anggota Dewan Komisaris melalui permintaan tertulis Board of Commissioners as provided by a written
dari seorang atau lebih anggota Dewan Komisaris atau request from one or more members of the Board of
atas permintaan tertulis dari 1 (satu) orang atau lebih Commissioners or at the written request of 1 (one)
pemegang saham yang secara bersama-sama mewakili or more shareholders that collectively represent 1/10
1/10 (satu per sepuluh) atau lebih dari jumlah seluruh (one tenth) or more of all shares with voting rights.
saham dengan hak suara. Setiap keputusan dalam rapat Every decision taken at the meeting is recorded in the
dituangkan ke dalam risalah rapat, termasuk dalam hal minutes of meeting, including in the event of dissenting
terjadi perbedaan pendapat (dissenting opinion) dan opinion, and is properly documented. The following is
didokumentasikan dengan baik. Berikut adalah tingkat information on the Board of Commissioners’ attendance
kehadiran Dewan Komisaris dalam rapat internal Dewan in internal Board of Commissioners meetings and 2022
Komisaris sepanjang tahun 2022: Annual GMS:

Nama Jabatan Jumlah Rapat Jumlah Kehadiran Tingkat Kehadiran


Name Position Number of Meetings Total Attendance Attendance Rate

Komisaris Utama
Haryanto Tirtohadiguno 6 6 100%
President Commissioner

Komisaris
The Nicholas 6 6 100%
Commissioner

Komisaris
Angeline Sutedja 6 6 100%
Commissioner

Komisaris Independen
Pingki Elka Pangestu 6 6 100%
Independent Commissioner

Komisaris Independen
Prasasto Sudyatmiko 6 6 100%
Independent Commissioner

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 103


Pelatihan Dewan Komisaris Board of Commissioners Training
Selama tahun 2022, anggota Dewan Komisaris During 2022, members of the Board of Commissioners
tidak mengikuti pelatihan dan/atau pengembangan did not participate external training and/or competency
kompetensi secara eksternal. Namun, Perusahaan development. However, the Company continually
senantiasa mendukung anggota Dewan Komisaris untuk supports members of the Board of Commissioners in
terus memperdalam kompetensinya dan menambah efforts to enhance competencies and insight from time
wawasan dari waktu ke waktu. to time.

Penilaian terhadap Kinerja Dewan Komisaris Performance Assessment of the Board of


Commissioners
Prosedur penilaian kinerja Dewan Komisaris dilakukan The procedure for assessing the performance of the
secara berkala melalui evaluasi dan penilaian setiap Board of Commissioners is conducted periodically
tahunnya oleh Pemegang Saham melalui mekanisme through an annual evaluation and assessment by the
RUPS dengan memperhatikan ketentuan Anggaran Shareholders through the GMS, taking into account the
Dasar serta regulasi yang berlaku. Penilaian terhadap provisions of the Articles of Association and applicable
kinerja Dewan Komisaris mempertimbangkan sejumlah regulations. The assessment of the performance of
kriteria, antara lain tingkat kehadiran rapat baik secara the Board of Commissioners considers several criteria,
internal dan bersama Direksi serta kinerja Perusahaan including the attendance rate of internal and joint
secara keseluruhan. Penilaian kinerja Dewan Komisaris meetings with the Board of Directors as well as the
dilakukan secara mandiri dan oleh pemegang saham overall performance of the Company. The performance
Perusahaan dalam RUPS Tahunan. assessment of the Board of Commissioners is an
independent process carried out by the Company’s
shareholders at the Annual General Meeting of
Shareholders.

Penilaian terhadap Kinerja Direksi Performance Assessment of the Board of Directors


Saat ini, Perusahaan melakukan penilaian kinerja The Company presently carries out routine performance
secara rutin terhadap Direksi secara internal atau self- assessment of the Board of Directors by internal or self
assessment. Untuk mempertahankan kinerja yang assessment. To maintain optimum performance, the
optimal, Perusahaan melakukan penilaian kinerja Company evaluates the performance of the members
anggota Direksi dengan menggunakan Corporate of the Board of Directors by using a Corporate Balance
Balance Scorecard dan Activity Plan Monitoring Scorecard and Activity Plan Monitoring that includes
yang dilengkapi dengan Problem Identification and Problem Identification and Corrective Action (PICA),
Corrective Action (PICA). Hasil penilaian ini dievaluasi with the President Director conducting monthly
oleh Direktur Utama setiap bulannya. Kinerja Direksi evaluation of the results of these assessments. The
secara keseluruhan akan dievaluasi oleh Dewan overall performance of the Board of Directors is
Komisaris setiap 3 (tiga) bulan, di mana masing- evaluated by the Board of Commissioners every 3
masing anggota Direksi akan mendapatkan Laporan (three) months, such that each member of the Board of
Performance Management setiap 6 (enam) bulan Directors receives a Performance Management Report
sekali yang dijadikan sebagai tolak ukur penilaian pada every 6 (six) months that serves as the benchmark
akhir tahun. Penilaian kinerja terhadap Direktur Utama for their annual assessment. The assessment of the
menggunakan metode yang sama untuk dievaluasi oleh performance of the President Director uses the same
Komisaris Utama setiap 3 (tiga) bulan sekali. method, to be evaluated by the President Commissioner
once in every 3 (three) months.

104 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

Penilaian terhadap kinerja Direktur Utama Assessment on the performance of the Board of Directors
mempertimbangkan sejumlah kriteria, antara lain: takes into consideration several criteria, including:

Aspek Penilaian Cakupan Penilaian


Assessment Component Assessment Scope

Finansial Pertumbuhan bisnis, kinerja keuangan dan efisiensi biaya


Financial Business growth, financial performance, and cost efficiency

Pelanggan Kepuasan pelanggan, kualitas dan inovasi produk


Customers Customer Satisfaction, Quality and Product Innovation

Aspek perencanaan, ketepatan serah terima produk, dokumen legal, dan


Proses Internal
sebagainya
Internal Processes
Planning aspects, accuracy of product handover, legal documentation, and so on

Produktivitas Karyawan, Jumlah Training, Recruitment Proses, Sistem Penilaian


Pembelajaran dan Pertumbuhan dan sebagainya
Learning and Growth Employee Productivity, Training Amount, Recruitment Process, Appraisal
System, and so on

Tata Kelola Perusahaan Sesuai Peraturan yang Berlaku


Corporate Governance According to Applicable Regulations

Selain itu, kriteria penilaian terhadap kinerja Direksi In addition, the criteria for performance assessment of the
juga meliputi aspek-aspek yang tercantum dalam Board of Directors also covers other aspects included in
scorecard KPI Direksi, antara lain pencapaian kinerja the KPI scorecard of the Board of Directors, among others
keuangan dan kondisi arus kas Perusahaan, pencapaian the achievement of the Company’s financial performance
penjualan, tingkat kolektabilitas, pencapaian and cash flow conditions, sales achievement, collectability
pendapatan berulang, dan potensi produk baru yang level, achievement of recurring income, and the potential
sudah diluncurkan Perusahaan di tahun tersebut. of new products already launched by the Company in the
current year.

Penilaian Kinerja Komite di Bawah Dewan Komisaris Performance Assessment of the Committees
under the Board of Commissioners
Dewan Komisaris secara berkala menilai dan The Board of Commissioners periodically assesses
mengevaluasi kinerja komite di bawahnya dengan and evaluates the performance of committees under
mempertimbangkan kualitas rekomendasi pengawasan its supervision by taking consideration of the quality
yang diberikan, pemenuhan kewajiban pelaporan, of oversight recommendations provided, fulfillment
kehadiran rapat, serta kriteria penilaian yang tercantum of reporting obligations, meeting attendance, as well
dalam KPI. Sepanjang 2022, Dewan Komisaris menilai as assessment criteria listed in the KPI. Throughout
bahwa seluruh komite telah menjalankan tugas dengan 2022, the Board of Commissioners assessed that all
baik, dan menyampaikan laporan kepada Dewan committees have carried out their duties satisfactorily,
Komisaris secara komprehensif dan tepat waktu. and submitted reports to the Board of Commissioners
in a comprehensive and timely manner.

Pelaksanaan Tugas Dewan Komisaris Implementation of the Duties of the Board of


Commissioners
Sepanjang 2022, Dewan Komisaris telah melaksanakan Throughout 2022, the Board of Commissioners carried
tugas dan tanggung jawabnya, antara lain: out its role and responsibilities, including:
1. Melakukan fungsi pengawasan terhadap 1. Comprehensive oversight function of the Company
Perusahaan dan Direksi secara menyeluruh; and the Board of Directors;
2. Membahas dan mengesahkan rencana Perusahaan 2. Discussed and ratified the plan prepared by the
yang disusun oleh Direksi; Board of Directors;
3. Memberi pengarahan dan rekomendasi yang 3. Provided appropriate guidance and suggestions to
sesuai kepada Direksi dalam menjalankan rencana the Board of Directors in relation to implementing
Perusahaan; the Company’s plan;
4. Membahas dan menyetujui Rencana Jangka Panjang 4. Discussed and approved the Company’s Long-Term
Perusahaan yang telah disusun oleh Direksi; Plan as prepared by the Board of Directors;
5. Membuat dan menyampaikan laporan 5. Prepared and submitted the Company’s supervisory
pertanggungjawaban pengawasan dan pengelolaan and management accountability report to the GMS.
Perusahaan kepada RUPS.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 105


DIREKSI BOARD OF DIRECTORS
Direksi merupakan organ tata kelola Perusahaan The Board of Directors is a corporate governance
yang berwenang dan bertanggung jawab penuh atas pillar of the Company that is authorized and fully
pengurusan Perusahaan untuk kepentingan Perusahaan, responsible for managing the Company for the benefit
sesuai dengan maksud dan tujuan Perusahaan serta of the Company, in accordance with the purposes
mewakili Perusahaan, baik di dalam maupun di luar and objectives of the Company and representing the
pengadilan sesuai dengan ketentuan Anggaran Company, both in and out of court, in accordance with
Dasar Perusahaan. Direksi bertanggung jawab secara the provisions of the Company’s Articles of Association.
kolektif kepada Dewan Komisaris atas pengelolaan The Board of Directors is collectively responsible to the
dan penetapan arah strategis Perusahaan. Dalam Board of Commissioners for managing and setting the
pelaksanaannya, Direksi mengelola, memanfaatkan Company’s strategic direction. In carrying out its duties,
dan merawat aset-aset Perusahaan dengan cara yang the Board of Directors manages, utilizes, and maintains
konsisten dengan tujuan dan kepentingan Perusahaan. the Company’s assets consistently with the Company’s
Hal-hal yang berkaitan dengan Direksi Perusahaan goals and interests. Matters related to the Company’s
mengacu pada UUPT dan POJK No. 33/2014. Board of Directors refer to the Capital Investment Law
and POJK No. 33/2014.

Pengangkatan dan Pemberhentian Direksi Appointment and Dismissal of the Board of


Directors
Penentuan masa jabatan, pengangkatan dan The determination of the term of office, appointment,
pemberhentian Direksi merupakan wewenang RUPS. and dismissal of the Board of Directors is the authority
Direksi Perusahaan diangkat oleh RUPS untuk masa of the General Meeting of Shareholders. The Company’s
jabatan 2 (dua) tahun dan dapat diangkat kembali. Board of Directors is appointed by the General Meeting
Pengangkatan dilakukan melalui proses pencalonan of Shareholders for a term of 2 (two) years and may
sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang be reappointed. The appointment is made through a
berlaku dan Anggaran Dasar Perusahaan. nomination process in accordance with applicable laws
and the Company’s Articles of Association.

Tugas dan Tanggung Jawab Direksi Roles and Responsibilities of the Board of
Directors
1. Bertanggung jawab atas pengurusan Perusahaan 1. Responsible for managing the Company for the
untuk kepentingan Perseroran dan sesuai dengan benefit of the Company and in accordance with the
maksud dan tujuan Perusahaan. purposes and objectives of the Company.
2. Wajib beritikad baik dan bertanggung jawab dalam 2. Obliged to act in good faith and be responsible in
melakukan pengurusan dalam Perusahaan. managing the Company.
3. Wajib mewakili Perusahaan baik di luar maupun di 3. Required to represent the Company both inside
dalam pengadilan. and outside the court.
4. Wajib membuat dan memelihara daftar pemegang 4. Required to create and maintain a list of shareholders,
saham, risalah RUPS, dan risalah rapat direksi, minutes of the General Meeting of Shareholders,
menyelenggarakan pembukuan Perusahaan, and minutes of the Board of Directors’ meetings,
melaporkan kepemilikan sahamnya. maintain the Company’s books, and report their
share ownership.

Tugas dan Tanggung Jawab Masing-Masing Direktur Roles and Responsibilities of Each Director
Nama Jabatan Lingkup Tugas dan Tanggung Jawab
Name Position Scope of Responsibilities

Direktur Utama Seluruh bidang


Joseph Sanusi Tjong
President Director All fields

Direktur Marketing & Sales


Lilia Setiprawarti Sukotjo
Director Marketing & Sales

Direktur Operasional
RM Franky AD
Director Operations

Direktur Tidak Terafiliasi Seluruh bidang


Andrew Charles Walker
Non-Affiliated Director All fields

106 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

Pedoman dan Tata Tertib Kerja Direksi Board of Directors Working Guidelines and
Regulations
Direksi juga memiliki Pedoman Kerja Direksi (Directors The Board of Directors also has Directors Charter that
Charter) yang berfungsi sebagai panduan utama Direksi serve as the main guide for the Board of Directors in
dalam melakukan tugas dan tanggung jawabnya. carrying out its roles and responsibilities. The Working
Working Guidelines disusun berdasarkan prinsip- Guidelines are based on principles of corporate law;
prinsip hukum korporasi; ketentuan Anggaran Dasar; provisions of the Articles of Association; applicable
peraturan dan ketentuan perundang-undangan yang regulations and legislation; shareholder directives, as
berlaku; arahan pemegang saham, serta praktik-praktik well as best practices in corporate governance.
terbaik tata kelola Perusahaan.

Rapat Direksi Board of Directors Meetings


Berdasarkan POJK No. 33/2014, rapat Direksi Based on POJK No. 33/2014, Board of Directors
diselenggarakan secara berkala paling kurang 1 (satu) meetings are held regularly at least once a month and/
kali dalam setiap bulan dan/atau dapat dilakukan 2 or can be held twice a month if deemed necessary by
(dua) kali dalam sebulan apabila dinilai perlu oleh the Board of Directors. Board of Directors meetings
Direksi. Rapat Direksi dinyatakan sah dalam mengambil are deemed valid for decision-making if attended by
keputusan apabila dihadiri lebih dari ½ (satu per more than ½ (one-half) of the total number of Board
dua) bagian dari jumlah seluruh anggota Direksi atau of Directors members or their representatives. Below
wakilnya. Berikut adalah tingkat kehadiran Direksi is the level of attendance of the Board of Directors at
dalam rapat internal Direksi sepanjang tahun 2022: internal Board of Directors meetings throughout 2022:

Nama Jabatan Jumlah Rapat Jumlah Kehadiran Tingkat Kehadiran


Name Position Number of Meetings Total Attendance Attendance Rate

Direktur Utama
Joseph Sanusi Tjong 12 12 100%
President Director

Direktur
Lilia Setiprawarti Sukotjo 12 12 100%
Director

Direktur
RM Frangky AD 12 12 100%
Director

Direktur Tidak Terafiliasi


Andrew Charles Walker 12 12 100%
Non-Affiliated Director

Rapat Gabungan Dewan Komisaris dan Direksi Joint Meetings of the Board of Commissioners and
Board of Directors
Selain rutin melaksanakan rapat Dewan Komisaris dan In addition to regularly conducting separate meetings
Direksi secara terpisah, Dewan Komisaris dan Direksi of the Board of Commissioners and Board of Directors,
juga wajib mengadakan rapat gabungan secara berkala it is also mandatory for the Board of Commissioners and
paling sedikit 1 (satu) kali dalam setiap 4 (empat) Board of Directors to hold joint meetings periodically
bulan. Sepanjang 2022, Dewan Komisaris dan Direksi at least once every 4 (four) months. Throughout 2022,
Perusahaan telah menyelenggarakan rapat gabungan the Board of Commissioners and Board of Directors of
sebagaimana dapat dilihat pada tabel berikut: the Company have held joint meetings as shown in the
following table:

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 107


Nama Jabatan Jumlah Rapat Jumlah Kehadiran Tingkat Kehadiran
Name Position Number of Meetings Total Attendance Attendance Rate

Dewan Komisaris
Board of Commissioners

Komisaris Utama
Haryanto Tirtohadiguno 3 3 100%
President Commissioner

Komisaris
The Nicholas 3 3 100%
Commissioner

Komisaris
Angeline Sutedja 3 3 100%
Commissioner

Komisaris Independen
Pingki Elka Pangestu 3 3 100%
Independent Commissioner

Komisaris Independen
Prasasto Sudyatmiko 3 3 100%
Independent Commissioner

Direksi
Board of Directors

Direktur Utama
Joseph Sanusi Tjong 3 3 100%
President Director

Direktur
Lilia Setiprawarti Sukotjo 3 3 100%
Director

Direktur
RM Frangky AD 3 3 100%
Director

Direktur Tidak Terafiliasi


Andrew Charles Walker 3 3 100%
Non-Affiliated Director

Pelatihan Direksi Board of Directors Training


Selama tahun 2022, anggota Direksi tidak mengikuti During 2022, members of the Board of Directors did not
pelatihan dan/atau pengembangan kompetensi participate in any external training and/or competence
secara eksternal. Namun, Perusahaan senantiasa development. However, the Company continuously
mendukung anggota Direksi untuk terus memperdalam supports the Board of Directors to deepen their
kompetensinya dan menambah wawasan dari waktu ke competence and expand their knowledge over time.
waktu.

Penilaian Komite-Komite di Bawah Direksi Assessment of Committees Under the Board of


Directors
Direksi tidak membentuk komite khusus yang bertugas The Board of Directors did not establish any specific
mendukung pelaksanaan tugas Direksi. Namun, committees to support its tasks. However, the
Perusahaan telah membentuk sejumlah organ tata Company has formed several governance bodies that
kelola yang bertanggung jawab langsung kepada are directly accountable to the Board of Directors,
Direksi, antara lain Sekretaris Perusahaan dan Unit Audit including the Corporate Secretary and Internal Audit
Internal. Penilaian atas kinerja Sekretaris Perusahaan Unit. The assessment of the performance of the
dan Unit Audit Internal mempertimbangkan sejumlah Corporate Secretary and Internal Audit Unit considers
aspek, beberapa di antaranya adalah ketepatan waktu several aspects, including timeliness of reporting, the
pelaporan, tingkat kepatuhan Perusahaan terhadap Company’s compliance with applicable regulations,
peraturan yang berlaku serta aspek umum lainnya. and other general aspects.

KEBIJAKAN ATAS KEBERAGAMAN POLICY ON THE DIVERSITY COMPOSITION


KOMPOSISI DEWAN KOMISARIS DAN OF THE BOARD OF COMMISSIONERS AND
DIREKSI BOARD OF DIRECTORS

Saat ini, Perusahaan belum memiliki kebijakan khusus Currently, the Company does not have a specific
terkait keberagaman komposisi Dewan Komisaris policy on diversity in the composition of the Board of
dan Direksi. Seluruh anggota Dewan Komisaris dan Commissioners and Board of Directors. All members
Direksi Perusahaan memiliki latar belakang, keahlian of the Board of Commissioners and Board of Directors
dan kompetensi terbaik di bidangnya sesuai dengan have the best background, expertise, and competence
standar yang telah ditetapkan Perusahaan agar mampu in their respective fields in accordance with the
memimpin dan mengelola Perusahaan dengan optimal. Company’s established standards to lead and manage
the Company optimally.

108 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

NOMINASI DAN REMUNERASI DEWAN NOMINATION AND REMUNERATION OF


KOMISARIS DAN DIREKSI THE BOARD OF COMMISSIONERS AND
BOARD OF DIRECTORS
Prosedur Nominasi Nomination Procedures
Dalam pelaksanaan fungsi nominasi, Komite Nominasi In carrying out its function, the Nomination and
dan Remunerasi melakukan prosedur sebagai berikut: Remuneration Committee performs the following
procedures:
1. Menyusun komposisi dan proses nominasi anggota 1. Compiling the composition and nomination
Direksi dan/atau anggota Dewan Komisaris. process of members of the Board of Directors and/
or members of the Board of Commissioners.
2. Menyusun kebijakan dan kriteria yang dibutuhkan 2. Formulating policies and criteria required in the
dalam proses nominasi calon anggota Direksi dan/ process of nominating candidates for members
atau anggota Dewan Komisaris. of the Board of Directors and/or members of the
Board of Commissioners.
3. Mengidentifikasi calon yang memenuhi kriteria. 3. Identifying candidates who meet the criteria.
4. Membantu pelaksanaan evaluasi atas kinerja 4. Assisting in the evaluation of the performance
anggota Direksi dan/atau anggota Dewan of members of the Board of Directors and/or
Komisaris. members of the Board of Commissioners.
5. Menyusun program pengembangan kemampuan 5. Developing programs to enhance the ability
anggota Direksi dan/atau Komisaris. of members of the Board of Directors and/or
Commissioners.
6. Menelaah dan mengusulkan calon yang memenuhi 6. Reviewing and proposing qualified candidates as
syarat sebagai anggota Dewan komisaris dan/atau members of the Board of Commissioners and/or
calon anggota Direksi kepada Dewan Komisaris candidates for members of the Board of Directors
untuk disampaikan kepada RUPS. to the Board of Commissioners to be submitted to
the General Meeting of Shareholders.
7. Pelaksanaan seleksi dilaksanakan sebelum masa 7. The selection process is carried out before the term
jabatan berakhir atau diminta oleh Dewan komisaris of office expires or when requested by the Board of
atau apabila terdapat kekosongan jabatan. Commissioners or if there is a vacancy.

Prosedur Remunerasi Remuneration Procedures


Proses pengusulan dan penetapan remunerasi Dewan The process of proposing and determining the
Komisaris dan Direksi diajukan oleh Komite Nominasi remuneration of the Board of Commissioners and
dan Remunerasi kepada Dewan Komisaris. Berdasarkan Board of Directors is submitted by the Nomination
pengajuan tersebut, Dewan Komisaris akan mengkaji and Remuneration Committee to the Board of
dan menyampaikannya dalam RUPS. Pengajuan yang Commissioners. Based on the proposal, the Board of
diberikan oleh Komite Nominasi dan Remunerasi terkait Commissioners will review and present it to the General
pada struktur, kebijakan, dan besarnya remunerasi Meeting of Shareholders. The proposal provided by the
Dewan Komisaris dan Direksi. Perusahaan memberikan Nomination and Remuneration Committee relates to
remunerasi kepada Dewan Komisaris dan Direksi the structure, policy, and amount of remuneration for
sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi dan kontribusi the Board of Commissioners and Board of Directors.
yang diberikan kepada Perusahaan. Perusahaan menilai The Company provides remuneration to the Board
tidak adanya keterkaitan secara langsung antara of Commissioners and Board of Directors as a form
remunerasi dan kinerja Perusahaan, namun besaran of appreciation for the dedication and contribution
remunerasi ditentukan berdasarkan pencapaian kinerja given to the Company. The Company evaluates that
Perusahaan. there is no direct correlation between remuneration
and the Company’s performance, but the amount of
remuneration is determined based on the Company’s
performance achievement.

Pada 2022, total remunerasi yang diterima Dewan In 2022, the total remuneration received by the Board
Komisaris dan Direksi mencakup gaji/honorarium, of Commissioners and Board of Directors, including
tunjangan, fasilitas, serta tantiem adalah sebesar salary/honorarium, allowances, facilities, and bonuses
Rp29,2 miliar. was Rp29,2 billion.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 109


HUBUNGAN AFILIASI AFFILIATION RELATIONSHIPS

Komisaris Direksi Pemegang saham Utama


Commissioners Director Major Shareholder
Name
Name Lilia Andrew PT Tangerang PT Manunggal
Haryanto The Angeline Pingki Elka Prasasto Joseph RM Frangky
Setiprawarti Charles Fajar Industrial Prime
Titohadiguno Nicholas Sutedja Pangestu Sudyatmiko Sanusi Tjong AD
Sukotjo Walker Estate Development

Haryanto 1 1 x x x x x x 4 x
Titohadiguno

The Nicholas 1 1 x x x x x x 2 3
Angeline 1 1 x x x x x x x x
Sutedja

Pingki Elka x x x x x x x x x x
Pangestu

Prasasto x x x x x x x x x x
Sudyatmiko

Joseph Sanusi x x x x x x x x x x
Tjong

Lilia x x x x x x x x x x
Setiprawarti
Sukotjo

RM Frangky x x x x x x x x x x
AD

Andrew x x x x x x x x x x
Charles Walker

Catatan | Note:
1 : Hubungan Keluarga | Family Relation
2 : Komisaris Utama | President Commissioner
3 : Direktur Utama | President Director
4 : Direktur | Director

Keterangan | Note:
• Bapak Haryanto dengan Bapak Nicholas memiliki hubungan derajat kedua (saudara ipar) | Haryanto and Nicholas are related up to the second degree (brothers-in-law)
• Bapak Haryanto dengan Ibu Angeline memiliki hubungan derajat pertama (suami istri) | Haryanto and Angeline are related up to the first degree (husband and wife)
• Bapak Nicholas dengan Ibu Angeline memiliki hubungan derajat pertama (saudara kandung) | Nicholas and Angeline are related up to the first degree (siblings)

KOMITE AUDIT AUDIT COMMITTEE


Komite Audit adalah komite yang dibentuk oleh dan The Audit Committee is a committee established by
bertanggung jawab kepada Dewan Komisaris dalam and accountable to the Board of Commissioners to
membantu melaksanakan tugas dan fungsi Dewan assist in carrying out the duties and functions of the
Komisaris dengan mengacu kepada POJK No.55/ Board of Commissioners in accordance with Financial
POJK.04/2015 tanggal 23 Desember 2015 tentang Services Authority Regulation No. 55/POJK.04/2015
Pembentukan dan Pedoman Pelaksanaan Kerja Komite dated December 23, 2015 concerning the Formation
Audit. Dalam pelaksanaannya, Komite Audit melakukan and Guidelines for the Implementation of Audit
pemantauan, pengkajian, dan pemberian jaminan Committees’ Work. In carrying out its responsibilities,
atas integritas dan efektivitas dari laporan keuangan, the Audit Committee monitors, assesses, and provides
manajemen risiko, dan kontrol internal. Komite Audit assurance on the integrity and effectiveness of financial
juga memantau penerapan fungsi audit internal, serta reporting, risk management, and internal control. The
kualifikasi serta independensi Auditor Eksternal. Audit Committee also monitors the implementation of
internal audit functions, as well as the qualifications and
independence of the External Auditor.

Komposisi Komite Audit Composition of the Audit Committee


Per 31 Desember 2022, komposisi Komite Audit As of December 31, 2022, the Audit Committee
berjumlah 3 (tiga) orang, dengan 1 (satu) di antaranya consisted of 3 (three) members, with 1 (one) of
menjabat sebagai ketua yang merupakan Komisaris them serving as chairman who is an Independent
Independen. Seluruh anggota Komite Audit telah Commissioner. All members of the Audit Committee
memenuhi kriteria keahlian dan independensi yang have met the expertise and independence criteria
dipersyaratkan dalam ketentuan yang berlaku. required by applicable regulations.

110 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

Nama Jabatan Periode Jabatan


Name Position Position Period

Ketua
Prasasto Sudyatmiko 2021-2023
Chairman

Anggota
Sri Wahyuni Sujono 2021-2023
Member

Anggota
Hidajat Hoesni 2021-2023
Member

Prasasto Sudyatmiko - Ketua Prasasto Sudyatmiko - Chairman


Beliau diangkat menjadi Ketua Komite Audit He was appointed as Chairman of the Audit Committee
berdasarkan Surat Keputusan Dewan Komisaris based on the Board of Commissioners’ Decree dated
Perusahaan tertanggal 28 Agustus 2021. Beliau juga August 28, 2021. He also serves as an Independent
menjabat sebagai Komisaris Independen dan Ketua Commissioner and Chairman of the Nomination and
Komite Nominasi dan Remunerasi Perusahaan. Oleh Remuneration Committee of the Company. Therefore,
sebab itu, profil beliau telah tersajikan di dalam bab his profile has been presented in the Company Profile
Profil Perusahaan sub bab Profil Dewan Komisaris. chapter, sub-chapter Board of Commissioners Profile.

Sri Wahyuni Sujono - Anggota Sri Wahyuni Sujono - Member


Warga negara Indonesia, berusia 59 tahun. Ditunjuk She is an Indonesian citizen, aged 59 years. Appointed as
sebagai Anggota Komite Audit berdasarkan Surat a member of the Audit Committee based on the Board
Keputusan Dewan Komisaris Perusahaan tanggal 28 of Commissioners’ Decree dated August 28, 2021. She
Agustus 2021. Beliau meraih gelar sarjana Administrasi holds a Bachelor Degree of Business Administration
Bisnis dari University of Wisconsin-Madison, Amerika from the University of Wisconsin-Madison, United
Serikat, setelah itu melanjutkan studi Chartered States, then continue her study Chartered Financial
Financial Consultant (ChFC) di Singapura. Consultant (ChFC) in Singapore.

Memiliki lebih dari 15 (lima belas) tahun pengalaman di She has more than 15 (fifteen) years of experience in
bidang konsultasi pajak dengan Arthur Andersen dan tax consulting/lawyer with Arthur Andersen and Ernst
Ernst and Young Indonesia, di mana selama 3 (tiga) and Young Indonesia, where during the 3 (three) years
tahun di antaranya beliau menjadi Tax and Business in between she served as a Tax and Business Partner.
Partner. Sebagai koordinator dari Jasa Keuangan As the coordinator of the Financial Services Group of
Kelompok Arthur Andersen, Ibu Sri berpengalaman Arthur Andersen, Mrs. Sri has experience serving a wide
dalam melayani berbagai macam klien, baik nasional variety of clients, both national and multinational.
maupun multinasional.

Beliau merupakan Managing Partner di SF Consulting, She served as Managing Partner of SF Consulting, Board
Dewan Konsultatif Standar Akuntansi Keuangan Consultative of Indonesia Accountant Association, and
Ikatan Akuntan Indonesia dan juga seorang Komite also Tax Committee of Crowe Global.
Perpajakan di Crowe Global.

Hidajat Hoesni - Anggota Hidajat Hoesni - Member


Warga negara Indonesia, berusia 55 tahun. Ditunjuk He is an Indonesian citizen, aged 55 years. Appointed as
sebagai Anggota Komite Audit berdasarkan Surat a member of the Audit Committee based on the Board
Keputusan Dewan Komisaris Perusahaan tanggal 28 of Commissioners’ Decree dated August 28, 2021, with
Agustus 2021, dengan landasan Undang-Undang No. the basis of Law No. 40 of 2007 Article 121 dated August
40 tahun 2007 Pasal 121 tanggal 16 Agustus 2007 16, 2007 concerning Limited Liability Companies and
tentang Perseroan Terbatas dan POJK No. 55 tanggal POJK No. 55 dated December 23, 2015, regarding the
23 Desember 2015 tentang pembentukan dan pedoman formation and guidelines for the Audit Committee’s
pelaksanaan kerja Komite Audit. Beliau lulus sebagai work. He graduated with a Bachelor of Economics from
Sarjana Ekonomi dari Universitas Tarumanagara dan Tarumanagara University and obtained a Master of
memperoleh gelar Magister Manajemen dalam bidang Management degree in investment and banking from
investasi dan perbankan dari Universitas Indonesia. the University of Indonesia.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 111


Beliau juga memperoleh gelar Magister Hukum dalam He also obtained a Master of Law degree in Business
bidang Hukum Bisnis dari Universitas Gadjah Mada. Law from Gadjah Mada University. He is a Chartered
Beliau adalah Chartered Accountant dari Ikatan Accountant from the Indonesian Institute of
Akuntan Indonesia, dan telah memperoleh sertifikasi Accountants and has been certified as a Member of
sebagai Anggota dari Wakil Perantara Pedagang Efek, the Securities Brokerage Representative, Securities
Wakil Penjamin Efek dan Wakil Manajer Investasi dari Underwriter, and Investment Manager from the Capital
Panitia Standar Pasar Modal. Market Standards Committee.

Beliau juga merupakan Konsultan Pajak dengan lisensi He is also a licensed Tax Consultant with Brevet C, a
Brevet C, Konsultan Bisnis, Legal dan Kuasa Hukum Business Consultant, Legal and Attorney in Tax and
di bidang Pajak dan Kepabeanan di Pengadilan Pajak. Customs in the Tax Court. He is the founder of Falcon
Beliau adalah pendiri Falcon Strategic Consulting Strategic Consulting (Falcon SC) and Falcon Learning
(Falcon SC) dan Falcon Learning Centre dengan jabatan Centre with each position of Managing Director and
masing-masing sebagai Managing Director dan Partner Partner, and has more than 30 years of experience as
serta memiliki pengalaman bekerja sebagai konsultan a consultant, both as an auditor at Arthur Andersen
hampir lebih dari 30 tahun, baik sebagai auditor di and as a tax and business consultant at KPMG, Deloitte
Arthur Andersen dan konsultan pajak dan bisnis di Touche, DMR/Moore Stephens, MS Taxes, RSM, and
KPMG, Deloitte Touche, DMR/ Moore Stephens, MS Falcon SC. He also worked for nearly 5 (five) years in
Taxes, RSM dan Falcon SC. Beliau juga pernah berkarya various private companies in Jakarta.
selama hampir 5 (lima) tahun di berbagai perusahaan
swasta di Jakarta.

Rangkap Jabatan Concurrent Positions


Bapak Prasasto Sudyatmiko sebagai Ketua Komite Mr. Prasasto Sudyatmiko, as Chairman of the Audit
Audit juga merangkap sebagai Komisaris Independen Committee, also holds positions as an Independent
Perusahaan dan Ketua Komite Nominasi dan Commissioner of the Company and Chairman of the
Remunerasi. Nomination and Remuneration Committee.

Independensi Komite Audit Independence of the Audit Committee


Independensi Komite Audit tercermin dari komposisi The independence of the Audit Committee is reflected
anggota Komite Audit yang terdiri dari Ketua yang in the composition of its members, which consists of
dijabat oleh Komisaris Independen dan 2 (dua) anggota a Chairman held by an Independent Commissioner
profesional yang berasal dari luar Perusahaan. Hal ini and 2 (two) professional members from outside the
telah sesuai dengan ketentuan dalam POJK No. 55/ Company. This is in accordance with the provisions in
POJK/04/2015 tentang Pembentukan dan Pedoman POJK No. 55/POJK/04/2015 concerning the Formation
Pelaksanaan Kerja Komite Audit. and Guidelines for the Work of the Audit Committee.

Uraian Tugas dan Tanggung Jawab Role and Responsibilities


Berdasarkan Piagam Komite Audit yang ditetapkan Based on the Audit Committee Charter established
dengan Surat Keputusan Komisaris tanggal 22 Juli 2008, by the Commissioner’s Decree dated July 22, 2008,
Komite Audit bertugas membantu Dewan Komisaris the Audit Committee is responsible for assisting the
dalam menjalankan fungsi pengawasan terhadap Board of Commissioners in carrying out its supervisory
kinerja Perusahaan dengan memberikan pendapat function over the Company’s performance by providing
profesional, independen dan objektif. Komite Audit professional, independent and objective opinions. The
juga bertanggung jawab untuk memastikan bahwa Audit Committee is also responsible for ensuring that
Perusahaan menerapkan praktik GCG secara tepat dan the Company implements GCG practices correctly and
konsisten. Berdasarkan POJK No. 55/POJK/04/2015, consistently. Based on POJK No. 55/POJK/04/2015, the
Komite Audit memiliki tugas dan tanggung jawab Audit Committee’s roles and responsibilities include at
paling sedikit meliputi: least the following:
a. Melakukan penelaahan atas informasi keuangan a. Reviewing financial information that will be issued
yang akan dikeluarkan Emiten atau Perusahaan by an Issuer or Public Company to the public
Publik kepada publik dan/atau pihak otoritas and/or authorities, including financial statements,
antara lain laporan keuangan, proyeksi, dan laporan projections, and other reports related to Issuer or
lainnya terkait dengan informasi keuangan Emiten Public Company financial information;
atau Perusahaan Publik;

112 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

b. Melakukan penelaahan atas ketaatan terhadap b. Reviewing compliance with regulations related to
peraturan perundang-undangan yang berhubungan the activities of the Issuer or Public Company;
dengan kegiatan Emiten atau Perusahaan Publik;
c. Memberikan pendapat independen dalam hal c. Providing an independent opinion in the event of
terjadi perbedaan pendapat antara manajemen a difference of opinion between management and
dan Akuntan atas jasa yang diberikannya; the Accountant over the services provided;
d. Memberikan rekomendasi kepada Dewan Komisaris d. Providing recommendations to the Board of
mengenai penunjukan Akuntan yang didasarkan Commissioners regarding the appointment of
pada independensi, ruang lingkup penugasan, dan Accountants based on independence, scope of
imbalan jasa; assignment, and service fees;
e. Melakukan penelaahan atas pelaksanaan e. Reviewing the implementation of the internal
pemeriksaan oleh auditor internal dan mengawasi auditor’s examination and overseeing the
pelaksanaan tindak lanjut oleh Direksi atas temuan implementation of follow-up actions by the Board
auditor internal; of Directors on internal auditor findings;
f. Melakukan penelaahan terhadap aktivitas f. Reviewing the activities of risk management
pelaksanaan manajemen risiko yang dilakukan oleh implementation by the Board of Directors, if
Direksi, jika Emiten atau Perusahaan Publik tidak the Issuer or Public Company does not have
memiliki fungsi pemantau risiko di bawah Dewan a risk monitoring function under the Board of
Komisaris; Commissioners;
g. Menelaah pengaduan yang berkaitan dengan g. Reviewing complaints related to the accounting
proses akuntansi dan pelaporan keuangan Emiten and financial reporting process of the Issuer or
atau Perusahaan Publik; Public Company;
h. Menelaah dan memberikan saran kepada Dewan h. Reviewing and providing advice to the Board of
Komisaris terkait dengan adanya potensi benturan Commissioners regarding the potential conflict of
kepentingan Emiten atau Perusahaan Publik; dan interest of the Issuer or Public Company; and
i. Menjaga kerahasiaan dokumen, data dan informasi i. Maintaining the confidentiality of documents, data,
Emiten atau Perusahaan Publik. and information of the Issuer or Public Company.

Pelatihan Komite Audit Audit Committee Training


Selama tahun 2022, anggota Komite Audit Perseroan During 2022, the members of the Company’s Audit
belum mengikuti pelatihan eksternal. Committee did not attend external training.

Rapat Komite Audit Audit Committee Meetings


Pasal 13 POJK No. 55/2015 mengatur bahwa Komite Article 13 of POJK No. 55/2015 stipulates that the Audit
Audit mengadakan rapat secara berkala paling sedikit 1 Committee holds periodic meetings at least once every
(satu) kali dalam 3 (tiga) bulan. Pasal 14 mengatur lebih 3 (three) months. Article 14 further stipulates that the
lanjut bahwa rapat Komite Audit dapat diselenggarakan, Audit Committee meeting can be held if attended by
apabila dihadiri oleh lebih dari ½ (satu per dua) jumlah more than ½ (one per two) of the members. The minutes
anggota. Setiap hasil rapat Komite Audit dituangkan of each Audit Committee meeting, including dissenting
ke dalam risalah rapat, termasuk apabila terdapat opinions, if any, are signed by all attending members
perbedaan pendapat (dissenting opinion), yang and submitted to the Board of Commissioners. In 2022,
ditandatangani oleh seluruh anggota Komite Audit the Audit Committee held internal meetings as listed in
yang hadir dan disampaikan kepada Dewan Komisaris. the following table:
Pada 2022, Komite Audit telah menyelenggarakan
rapat internal seperti yang tercantum di tabel berikut:

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 113


Nama Jabatan Jumlah Rapat Jumlah Kehadiran Tingkat Kehadiran
Name Position Number of Meetings Attendance Rate Attendance (%)

Ketua
Prasasto Sudyatmiko 5 5 100%
Chairman

Anggota
Sri Wahyuni Sujono 5 5 100%
Member

Anggota
Hidajat Hoesni 5 5 100%
Member

Pedoman Komite Audit Audit Committee Charter


Secara umum, pedoman Komite Audit mengatur hal- Generally, the Audit Committee guidelines governs the
hal berikut: following:
1. Dasar Hukum 1. Legal Basis
2. Tugas dan Tanggung Jawab Komite 2. Role and Responsibilities
3. Komposisi dan Struktur Keanggotaan Komite 3. Membership Composition and Structure
4. Tata Cara dan Prosedur Kerja Komite 4. Work Procedure
5. Penyelenggaraan Rapat Komite 5. Meetings
6. Sistem Pelaporan Kegiatan Komite 6. Activity Reporting Systems
7. Tata Cara Penggantian Anggota Komite 7. Member Replacement Procedures
8. Masa Jabatan 8. Tenure

Pelaksanaan Kegiatan Komite Audit Activities of the Audit Committee


Guna membantu Dewan Komisaris melaksanakan To support the Board of Commissioners in its oversight
pengawasan atas pengelolaan perusahaan, Komite function over the Company, the Audit Committee
Audit melaksanakan hal-hal sebagai berikut carried out the following activities throughout 2022:
sepanjang 2022:
1. Melaksanakan pertemuan rutin, baik pertemuan 1. Conduct regular meetings, both internal Audit
internal Komite Audit maupun pertemuan dengan Committee meetings and meetings with the
mengundang manajemen Perusahaan terutama Company’s management, especially the Internal
Divisi Internal Audit sebagai mitra kerja Komite Audit Division as the Audit Committee’s working
Audit. partner.
2. Melakukan tinjauan lapangan untuk mengetahui 2. Conduct field reviews to determine the status and
status dan kendala proyek yang dihadapi oleh challenges of the projects faced by the Company in
Perusahaan dalam menjalankan operasinya. carrying out its operations.
3. Melakukan pemeriksaan terhadap laporan keuangan 3. Conduct examinations of the Company’s quarterly
triwulan Perusahaan sebelum dipublikasikan. financial reports before they are published.
4. Membahas laporan hasil analisis dan observasi atas 4. Discuss the results of the analysis and observation
pelaksanaan kegiatan audit internal yang dilakukan of the implementation of internal audit activities
oleh Divisi Audit Internal. carried out by the Internal Audit Division.
5. Bertindak sebagai penasehat untuk manajemen 5. Act as an advisor to the Company’s management,
Perusahaan, terkait dengan efektivitas dan regarding the effectiveness and efficiency of
efisiensi dalam sistem pengendalian internal yang internal control systems related to operational and
menyangkut aspek operasional dan keuangan, financial aspects, as well as business risk control
serta sistem pengendalian risiko usaha. systems.
6. Menelaah kepatuhan Perusahaan atas peraturan 6. Review the Company’s compliance with capital
pasar modal dan peraturan perundangan yang market regulations and related legislation.
terkait.
7. Membahas Rencana Kerja dan Anggaran Tahun 7. Discuss the 2022 Work Plan and Budget with the
2022 bersama manajemen Perusahaan dan Company’s management and provide advice if
memberikan saran apabila diperlukan. necessary.
8. Membantu Perusahaan dalam menunjuk Kantor 8. Assist the Company in appointing a Public
Akuntan Publik (KAP) yang akan melakukan Accountant Office (KAP) to conduct a bookkeeping
pemeriksaan pembukuan (audit) terhadap Laporan examination (audit) of the Company’s Financial
Keuangan Perusahaan untuk tahun buku 2022. Statements for the 2022 fiscal year.

114 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

9. Menelaah dan membahas ruang lingkup audit 9. Review and discuss the scope of the audit to be
yang akan dilakukan oleh KAP beserta jadwal carried out by the KAP, along with the schedule for
penyelesaian laporan keuangan yang diaudit. completing the audited financial reports.
10. Menelaah dan membahas hasil audit dari KAP 10. Review and discuss the audit results from the
sebelum diserahkan kepada Direksi dan Dewan Public Accounting Firm (KAP) before presenting
Komisaris. them to the Board of Directors and Board of
Commissioners.

KOMITE NOMINASI DAN REMUNERASI NOMINATION AND REMUNERATION


COMMITTEE
Komite Nominasi dan Remunerasi bertugas untuk The Nomination and Remuneration Committee is
memberikan rekomendasi kepada Dewan Komisaris responsible for providing recommendations to the
terhadap struktur, kebijakan, dan besarnya remunerasi Board of Commissioners on the structure, policies,
Dewan Komisaris dan Direksi untuk disampaikan dalam and amount of remuneration for the Board of
RUPS. Pembentukan Komite Nominasi dan Remunerasi Commissioners and Directors to be presented at the
mengacu kepada POJK No. 33/POJK.04/2014 tanggal General Meeting of Shareholders. The establishment of
8 Desember 2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris the Nomination and Remuneration Committee refers to
Emiten atau Perusahaan Publik dan POJK No. 34/ POJK No. 33/POJK.04/2014 dated December 8, 2014
POJK.04/2014 tanggal 23 Desember 2015 tentang regarding the Directors and Board of Commissioners
Komite Nominasi dan Remunerasi Emiten atau of Issuers or Public Companies and POJK No. 34/
Perusahaan Publik. POJK.04/2014 dated December 23, 2015 regarding the
Nomination and Remuneration Committee of Issuers or
Public Companies.

Komposisi Komite Nominasi dan Remunerasi Composition of the Nomination and Remuneration
Committee
Per 31 Desember 2022, Komite Nominasi dan As of December 31, 2022, the Nomination and
Remunerasi terdiri dari 3 (tiga) orang, yaitu 1 (satu) Remuneration Committee consists of 3 (three)
orang Ketua dan 2 (dua) orang anggota yaitu sebagai members, namely 1 (one) Chairman and 2 (two)
berikut: members as follows:

Nama Jabatan Periode Jabatan


Name Position Position Period

Ketua
Prasasto Sudyatmiko 2021-2023
Chairman

Anggota
Haryanto Tirtohadiguno 2021-2023
Member

Anggota
Silvanus Hoantonio Purnama 2021-2023
Member

Prasasto Sudyatmiko - Ketua Prasasto Sudyatmiko – Chairman


Beliau diangkat menjadi Ketua Komite Nominasi dan He was appointed as the Chairman of the Nomination
Remunerasi berdasarkan Surat Keputusan Dewan and Remuneration Committee based on the Board of
Komisaris Perusahaan tertanggal 28 Agustus 2021. Commissioners’ Decree dated August 28, 2021. He also
Beliau juga menjabat sebagai Komisaris Independen serves as an Independent Commissioner and Chairman
dan Ketua Komite Audit Perusahaan. Oleh sebab of the Company’s Audit Committee. Therefore, his profile
itu, profil beliau telah tersajikan di dalam bab Profil has been presented in the Company Profile section
Perusahaan sub bab Profil Dewan Komisaris. under the Board of Commissioners Profile subsection.

Haryanto Tirtohadiguno - Anggota Komite Nominasi Haryanto Tirtohadiguno - Member of the Nomination
dan Remunerasi and Remuneration Committee
Beliau diangkat menjadi Anggota Komite Nominasi He was appointed as a Member of the Nomination
dan Remunerasi berdasarkan Surat Keputusan Dewan and Remuneration Committee based on the Board
Komisaris Perusahaan tertanggal 28 Agustus 2021. of Commissioners’ Decree dated August 28, 2021. He
Beliau juga menjabat sebagai Komisaris Utama also serves as the Company’s President Commissioner.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 115


Perusahaan. Oleh sebab itu, profil beliau telah tersajikan Therefore, his profile has been presented in the Company
di dalam bab Profil Perusahaan sub bab Profil Dewan Profile section under the Board of Commissioners
Komisaris. Profile subsection.

Silvanus Hoantonio Purnama - Anggota Komite Silvanus Hoantonio Purnama - Member of the
Nominasi dan Remunerasi Nomination and Remuneration Committee
Warga Negara Indonesia, berusia 61 tahun dan An Indonesian citizen aged 61 and domiciled in
berdomisili di Indonesia. Beliau diangkat menjadi Indonesia. He was appointed as a Member of the
anggota Komite Nominasi dan Remunerasi berdasarkan Nomination and Remuneration Committee based on
Surat Keputusan Dewan Komisaris Perusahaan the Board of Commissioners’ Decree dated August 28,
tertanggal 28 Agustus 2021. 2021.

BeIiau meraih gelar Sarjana Akuntansi dari Universitas He earned a bachelor’s degree in accounting from
Ekasakti, Padang. Beliau memulai karirnya sebagai Ekasakti University, Padang. He began his career as a
konsultan pajak Drs. S. Rahardja cabang Padang (1987- tax consultant for Drs. S. Rahardja branch in Padang
1989), PT Pasaman Permai (1989-1991), Akuntan Publik (1987-1989), PT Pasaman Permai (1989-1991), Public
KAP Gafar Salim & Co. (1991-1992) dan Senior Accounting Accountant KAP Gafar Salim & Co. (1991-1992), and
Manager PT Smart Tbk (1992-2009). Beliau bergabung Senior Accounting Manager at PT Smart Tbk (1992-
dengan Perusahaan sejak 2009 hingga saat ini. 2009). He joined the Company in 2009 until now.

Independensi Komite Nominasi dan Remunerasi Independence of the Nomination and


Remuneration Committee
Berdasarkan Pedoman Komite Nominasi dan Based on the Nomination and Remuneration
Remunerasi, seluruh anggota Komite Nominasi dan Committee Guidelines, all members of the Nomination
Remunerasi wajib menjalankan tugas dan tanggung and Remuneration Committee are required to carry
jawabnya secara independen dan objektif. Dalam out their roles and responsibilities independently
mengambil keputusan dan melakukan hubungan and objectively. In making decisions and conducting
kerja dalam semua tingkatan, seluruh anggota Komite relationships at all levels, all members of the Nomination
Nominasi dan Remunerasi senantiasa berkomitmen and Remuneration Committee are committed to
untuk terhindar dari segala bentuk benturan avoiding any form of conflict of interest.
kepentingan.

Uraian Tugas dan Tanggung Jawab Roles and Responsibilities


Sesuai dengan POJK No. 34/2014, tugas dan tanggung In accordance with POJK No. 34/2014 regarding the
jawab Komite Nominasi dan Remunerasi adalah sebagai Nomination and Remuneration Committee, its role and
berikut: responsibilities are as follows:
1. Menyiapkan dan memberikan rekomendasi kepada 1. Prepare and provide recommendations to the Board
Dewan Komisaris terkait penentuan komposisi of Commissioners regarding the determination of
anggota Direksi dan Dewan Komisaris, kebijakan dan the composition of the Board of Directors and Board
kriteria yang dibutuhkan dalam proses nominasi, of Commissioners, policies and criteria required
dan kebijakan evaluasi kinerja bagi anggota Direksi in the nomination process, and performance
dan Dewan Komisaris untuk kemudian disampaikan evaluation policies for members of the Board
dalam RUPS. of Directors and Board of Commissioners to be
conveyed in the General Meeting of Shareholders.
2. Memberikan rekomendasi terhadap kebijakan 2. Provide recommendations on remuneration policies
remunerasi untuk Dewan Komisaris dan Direksi for the Board of Commissioners and Directors to be
untuk disampaikan dalam RUPS. conveyed in the General Meeting of Shareholders.
3. Melakukan evaluasi terhadap remunerasi dan 3. Conduct evaluations on remuneration and
kinerja anggota Dewan Komisaris dan Direksi. performance of members of the Board of
Commissioners and Directors.
4. Memberikan rekomendasi kepada Dewan Komisaris 4. Provide recommendations to the Board of
mengenai program pengembangan kemampuan Commissioners regarding the development
anggota Direksi dan Dewan Komisaris. program of the Board of Directors and Board of
Commissioners’ members.
5. Menerima laporan keuangan Perusahaan. 5. Receive the Company’s financial reports.

116 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

Rapat Komite Nominasi dan Remunerasi Nomination and Remuneration Committee


Meetings
POJK No. 34/2014 mengatur bahwa Komite Nominasi POJK No. 34/2014 stipulates that the Nomination and
dan Remunerasi diselenggarakan secara berkala paling Remuneration Committee is held regularly at least
kurang 1 (satu) kali dalam 4 (empat) bulan. Rapat once every 4 (four) months. The meeting is considered
dapat dinyatakan sah apabila dihadiri oleh lebih dari valid if attended by more than ½ (one per two) of
½ (satu per dua) dari jumlah keseluruhan anggota the total number of members of the Nomination
Komite Nominasi dan Remunerasi. Setiap hasil rapat and Remuneration Committee. The minutes of each
Komite Nominasi dan Remunerasi dituangkan ke dalam Nomination and Remuneration Committee meeting,
risalah rapat, termasuk apabila terdapat perbedaan including dissenting opinions, are signed by all attending
pendapat (dissenting opinion), yang ditandatangani members and submitted to the Board of Commissioners.
oleh seluruh anggota Komite Nominasi dan Remunerasi In 2022, the Nomination and Remuneration Committee
yang hadir dan disampaikan kepada Dewan Komisaris. held internal meetings as listed in the following table:
Pada 2022, Komite Nominasi dan Remunerasi telah
menyelenggarakan rapat internal seperti yang
tercantum di tabel berikut:
Nama Jabatan Jumlah Rapat Tingkat Kehadiran Tingkat Kehadiran
Name Position Number of Meetings Attendance Rate Attendance Rate (%)

Prasasto Sudyatmiko Ketua 3 3 100%

Haryanto Tirtohadiguno Anggota 3 3 100%

Silvanus H. Purnama Anggota 3 3 100%

Pelaksanaan Kegiatan Komite Nominasi dan Activities of the Nomination and Remuneration
Remunerasi Committee
Pada 2022, Komite Nominasi dan Remunerasi telah In 2022, the Nomination and Remuneration Committee
melakukan beberapa hal sebagai berikut: carried out the following activities:
1. Membahas dan mengajukan komposisi Direksi dan 1. Discussed and proposed the composition of the
Dewan Komisaris untuk diputuskan dalam RUPS Board of Directors and Board of Commissioners to
Tahunan 2022. be decided at the 2022 Annual General Meeting of
Shareholders.
2. Memberikan rekomendasi, pengusulan serta 2. Provided recommendations, proposals, and
pengajuan atas remunerasi yang diberikan kepada submissions on the remuneration given to the Board
Dewan Komisaris dan Direksi pada 2022. of Commissioners and Board of Directors in 2022.

Pedoman Komite Nominasi dan Remunerasi Guidelines for the Nomination and Remuneration
Committee Charter
Secara umum, pedoman Komite Nominasi dan In general, the guidelines for the Nomination and
Remunerasi mengatur hal-hal berikut: Remuneration Committee cover the following areas:
1. Dasar Hukum 1. Legal Basis
2. Tugas dan Tanggung Jawab Komite 2. Roles and responsibilities of the Committee
3. Komposisi dan Struktur Keanggotaan Komite 3. Composition and Membership Structure of the
Committee
4. Tata Cara dan Prosedur Kerja Komite 4. Procedures and Working Procedures of the
Committee
5. Penyelenggaraan Rapat Komite 5. Conducting Committee Meetings
6. Sistem Pelaporan Kegiatan Komite 6. System for Reporting Committee Activities
7. Tata Cara Penggantian Anggota Komite 7. Procedures for Replacing Committee Members
8. Masa Jabatan 8. Tenure

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 117


SEKRETARIS PERUSAHAAN CORPORATE SECRETARY
Sesuai dengan POJK No. 35/POJK.04/2014 tentang In accordance with POJK No. 35/POJK.04/2014
Sekretaris Perusahaan Emiten atau Perusahaan Publik, regarding the Corporate Secretary of an Issuer or
Perusahaan mengangkat seorang Sekretaris Perusahaan Public Company, the Company appoints a Corporate
yang berperan sebagai pejabat penghubung (liaison Secretary who serves as a liaison officer between the
officer) antara Perusahaan dan Pemegang Saham, Company and Shareholders, regulators, and investors.
regulator serta investor. Sekretaris Perusahaan adalah The Corporate Secretary is a GCG pillar tasked with
organ GCG yang bertugas menjembatani komunikasi bridging communication between the Company and
antara Perusahaan dan masyarakat serta menjaga the public and maintaining transparency of information.
keterbukaan informasi. Sekretaris Perusahaan diangkat The Corporate Secretary is appointed and directly
dan bertanggung jawab langsung kepada Direktur Utama. accountable to the President Director.

Tony Rudiyanto – Sekretaris Perusahaan Tony Rudiyanto - Corporate Secretary


Warga Negara Indonesia, berusia 55 tahun dan An Indonesian citizen, aged 55, and domiciled in
berdomisili di Indonesia. Tony Rudiyanto bergabung Indonesia. Tony Rudiyanto joined the Company in 2011.
dengan Perusahaan pada 2011. Beliau diangkat menjadi He was appointed as Corporate Secretary based on the
Sekretaris Perusahaan berdasarkan Surat Keputusan Board of Directors’ Decree dated September 1, 2016.
Direksi tanggal 1 September 2016.

Beliau memiliki gelar Sarjana Manajemen Ekonomi He holds a bachelor’s degree in economics
dari Universitas Pancasila, Jakarta. Beliau memiliki management from Pancasila University, Jakarta. He has
pengalaman profesional selama lebih dari 15 tahun di over 15 years of professional experience in the retail
industri perbankan ritel maupun komersial, di mana and commercial banking industry, where his experience
pengalaman beliau mencakup bidang operasional covers banking operations, business development,
perbankan, pengembangan bisnis dan juga manajemen and risk management. He has also gained experience
risiko. Beliau telah berpengalaman di industri properti in the property industry related to company finance,
terkait keuangan perusahaan, hubungan investor investor relations, and capital markets. Prior to joining
dan juga pasar modal. Sebelum bergabung dengan the Company, he was a Vice President at PT Bank
Perusahaan, beliau adalah Vice President di PT Bank Permata Tbk (2008-2010). Previously, he worked at
Permata Tbk (2008-2010). Sebelumnya, beliau berkarir Bank Bali, where his last position was Head of Credit
di Bank Bali dengan posisi terakhir sebagai Head of Approval and Credit Policy (2006-2008). In the same
Credit Approval and Credit Policy (2006-2008). Di company, he previously served as Senior Manager of
perusahaan yang sama, sebelumnya beliau pernah Risk Management (2003-2005) and Manager (1998-
menjabat sebagai Manajer Senior Manajemen Risiko 2003). He does not hold any other positions besides
(2003-2005) dan sebagai Manajer (1998-2003). Beliau his position in the Company.
tidak memiliki rangkap jabatan lainnya selain jabatannya
di Perusahaan.

Uraian Tugas dan Tanggung Jawab Role and Responsibilities


Sekretaris Perusahaan memiliki tugas dan tanggung The Corporate Secretary’s role and responsibilities
jawab yaitu: include:
1. Bertindak sebagai koordinator dalam perencanaan, 1. Acts as a coordinator in planning, implementing,
pelaksanaan dan evaluasi atas semua aspek yang and evaluating all aspects related to the relationship
berkaitan dengan hubungan antara Perusahaan between the Company and stakeholders to create
dan para pemangku kepentingan demi terciptanya understanding, harmonious relationships, and
pemahaman, hubungan yang harmonis, serta public support for the Company.
dukungan masyarakat terhadap Perusahaan.
2. Bertindak sebagai penghubung Perusahaan, 2. Acts as a liaison for the Company, particularly in
khususnya dalam membangun komunikasi dengan building communication with external parties to
pihak-pihak eksternal untuk menyampaikan pesan deliver the Company’s message accurately to
Perusahaan secara tepat untuk mendukung kinerja support the Company’s performance and image.
dan citra Perusahaan.
3. Merencanakan dan melaksanakan Rapat Dewan 3. Plans and conducts meetings of the Board
Komisaris, Direksi, Rapat Komite Audit, RUPS, serta of Commissioners, Board of Directors, Audit

118 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

paparan publik, pertemuan dengan para pemegang Committee Meetings, General Meetings of
saham, investor, analis, maupun media. Shareholders, and public presentations, meetings
with shareholders, investors, analysts, and media.
4. Menyimpan dan mendokumentasikan semua 4. Stores and documents all Company activities,
kegiatan Perusahaan, khususnya yang mungkin especially those that may be needed as supporting
diperlukan sebagai bukti pendukung apabila evidence if the Company faces special conditions
Perusahaan menghadapi kondisi khusus akibat due to a Company policy or legal dispute.
suatu kebijakan Perusahaan ataupun menghadapi
sengketa hukum.
5. Mengikuti perkembangan pasar modal, khususnya 5. Follows the development of the capital market,
peraturan-peraturan yang berlaku, serta especially the applicable regulations, and provides
memberikan masukan kepada Direksi dan Dewan input to the Board of Directors and Board of
Komisaris tentang ketentuan-ketentuan Pasar Commissioners regarding Capital Market provisions.
Modal.

Program Pelatihan Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary Training Program


Bulan Nama Pelatihan Penyelenggara
Month Training Organizer

Penerbitan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 14/POJK.04/2022 tentang


Penyampaian Laporan Keuangan Berkala Emiten atau Perusahaan Publik Otoritas Jasa Keuangan (“OJK”)
September
September
The Issuance of Financial Services Authority Regulation Number 14/POJK.04/2022 Financial Services Authority (FSA/OJK)
regarding Submission of Periodic Financial Reports of Issuers or Public Companies

Investor Daily Summit 2022 Optimism in Uncertainty


Oktober
Investor Daily Summit
October
Investor Daily Summit 2022 Optimism in Uncertainty

Seminar Economic and Property Outlook 2023


Desember
Bank BTN
December
Economic and Property Outlook 2023 Seminar

Pelaksanaan Tugas Sekretaris Perusahaan Implementation of Duties by the Corporate


Secretary
Pada 2022, Sekretaris Perusahaan telah melaksanakan In 2022, the Corporate Secretary performed the
hal-hal berikut: following tasks:
1. Mengikuti perkembangan pasar modal khususnya 1. Followed capital market developments, particularly
peraturan yang berlaku. as they relate to the prevailing rules and regulations.
2. Memberikan usulan kepada Direksi dan Dewan 2. Providing suggestions to the Board of Directors
Komisaris mengenai peraturan perundangan di and Board of Commissioners regarding applicable
bidang pasar modal yang berlaku. legislation in the capital market field.
3. Mengontrol pelaksanaan tata kelola perusahaan. 3. Controlling the implementation of corporate
governance.
4. Memastikan keterbukaan informasi terhadap 4. Ensuring transparency of information to the public,
masyarakat termasuk informasi pada situs including information on the Company’s website.
Perusahaan.
5. Menyampaikan pelaporan kepada OJK secara tepat 5. Submitting reports to the Financial Services
waktu. Authority (OJK) in a timely manner.
6. Mendukung penyelenggaraan dan membuat 6. Supporting the organization and documentation of
dokumentasi RUPS. the General Meeting of Shareholders.
7. Mendukung penyelenggaraan Paparan Publik. 7. Supporting the organization of Public Exposures.
8. Mendukung penyelenggaraan rapat Dewan 8. Supporting the organization of meetings of the
Komisaris dan Direksi. Board of Commissioners and Board of Directors.

UNIT AUDIT INTERNAL INTERNAL AUDIT UNIT


Unit Audit Internal bertugas untuk melaksanakan The Internal Audit Unit is responsible for conducting
audit dan konsultasi secara independen dan objektif. independent and objective audits and consultations.
Pengangkatan Kepala Unit Audit Internal harus melalui The appointment of the Head of the Internal Audit Unit
persetujuan Dewan Komisaris. Secara struktural, Kepala must be approved by the Board of Commissioners.
Unit Audit Internal bertanggung jawab langsung kepada Structurally, the Head of the Internal Audit Unit reports

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 119


Direktur Utama dan bekerja melalui pengarahan dari directly to the CEO and works under the guidance of
Komite Audit. Laporan hasil audit disampaikan kepada the Audit Committee. Audit findings are reported to
Direktur Utama dan Komite Audit untuk kemudian the CEO and Audit Committee and are then forwarded
diteruskan kepada Dewan Komisaris, disertai dengan to the Board of Commissioners, accompanied by the
pendapat profesional Komite Audit. professional opinion of the Audit Committee.

Eric Kho – Ketua Audit Internal Eric Kho - Head of Internal Audit DIvision
Warga Negara Indonesia, berusia 47 tahun, berdomisili A citizen of Indonesia, 47 years old, residing in
di Tangerang. Beliau menjabat sebagai Kepala Unit Tangerang. He has served as the Head of the Internal
Audit Internal sejak 4 Agustus 2017 berdasarkan SK Audit Unit since August 4, 2017, based on the Board of
Direksi pada tanggal 4 Agustus 2017 dan bertanggung Directors’ decree on August 4, 2017. He is responsible
jawab untuk melaksanakan audit internal, pengendalian for carrying out internal audits, internal controls, and
internal dan manajemen risiko di Perusahaan. Beliau risk management in the Company. He holds a Bachelor’s
memegang gelar Sarjana Akuntansi dari STIE YPUP degree in Accounting from STIE YPUP Makassar in 1999.
Makassar pada 1999.

Beliau memulai karir sebagai Staf Accounting PT He started his career as an Accounting Staff at PT Arta
Arta Boga Cemerlang – Orang Tua Group (1999), Staf Boga Cemerlang - Orang Tua Group (1999), Internal
Internal Audit PT Novell Pharmaceutical Laboratories Audit Staff at PT Novell Pharmaceutical Laboratories
(2001-2004), Ketua Audit Internal PT Bumi Serpong (2001-2004), Head of Internal Audit at PT Bumi Serpong
Damai (2004-2013), dan Ketua Audit Internal Perseroan Damai (2004-2013), and Head of Internal Audit at the
(2013-saat ini). Company (2013-present).

Struktur dan Kedudukan Unit Audit Internal Structure and Standing of the Internal

Struktur dan Kedudukan Unit Audit Internal


Structure and Standing of the Internal Audit Unit

Chief Audit Executive

Financial & Compliance Audit

Jumlah Pegawai Auditor Internal Number of Internal Auditors


Per 31 Desember 2022, jumlah pegawai Unit Audit As of December 31, 2022, there are a total of 5
Internal berjumlah 5 orang, yang terdiri dari Chief Audit employees within the Internal Audit Unit, consisting of 1
Executive sejumlah 1 (satu) orang dan Financial and Chief Audit Executive and 4 Financial and Compliance
Compliance Audit sejumlah 4 orang. Auditors.

Pelatihan Unit Audit Internal Internal Audit Unit Training


Selama tahun 2022, anggota Unit Audit Internal During 2022, members of the Internal Audit Unit did
tidak mengikuti pelatihan dan/atau pengembangan not participate in any external training or competence
kompetensi secara eksternal. Namun, Perusahaan development. However, the Company provides wide
menyediakan akses dan kesempatan seluas-luasnya bagi access and opportunities for Internal Audit Unit
anggota Unit Audit Internal untuk terus memperdalam members to continuously improve their competence
kompetensinya dan menambah wawasan dari waktu ke and knowledge over time.
waktu.

120 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

Uraian Tugas dan Tanggung Jawab Roles and Responsibilities


Berdasarkan Piagam Audit Internal, tugas dan tanggung Based on the Internal Audit Charter, the roles and
jawab Unit Audit Internal adalah sebagai berikut: responsibilities of the Internal Audit Unit are as follows:
1. Menyusun dan melaksanakan rencana Audit 1. Develop and implement the annual Internal Audit
Internal tahunan plan
2. Menguji dan mengevaluasi pelaksanaan 2. Test and evaluate the implementation of internal
pengendalian internal dan sistem manajemen risiko controls and risk management systems in
sesuai dengan kebijakan Perusahaan accordance with Company policies
3. Memeriksa dan menilai efisiensi dan efektivitas di 3. Examine and assess efficiency and effectiveness in
bidang keuangan, akuntansi, operasional, sumber financial, accounting, operational, human resource,
daya manusia, pemasaran, teknologi informasi dan marketing, information technology, and other
kegiatan Perusahaan lainnya. Company activities.
4. Memberikan saran perbaikan dan informasi objektif 4. Provide improvement suggestions and objective
tentang kegiatan yang diperiksa pada semua information about the activities audited at all levels
tingkat manajemen. of management.
5. Membuat laporan hasil audit untuk disampaikan 5. Prepare audit findings report to be presented to the
kepada Direktur Utama dan Dewan Komisaris. President Director and Board of Commissioners.
6. Memantau, menganalisis, dan melaporkan 6. Monitor, analyze, and report on the implementation
pelaksanaan tindak lanjut pada perbaikan yang of recommended improvements.
telah disarankan.
7. Bekerja sama dengan Komite Audit. 7. Cooperate with the Audit Committee.
8. Menyusun program untuk mengevaluasi mutu 8. Develop a program to evaluate the quality of
kegiatan Audit Internal yang dilakukannya. Internal Audit activities performed.
9. Melakukan pemeriksaan khusus (bila diperlukan). 9. Conduct special audits (when necessary).

Piagam Unit Audit Internal Internal Audit Charter


Unit Audit Internal menjalankan tugas dan tanggung The Internal Audit Unit carries out its roles and
jawabnya dengan berpegang pada Piagam Audit responsibilities based on the Internal Audit Charter
Internal telah disetujui oleh Dewan Komisaris approved by the Board of Commissioners through a
berdasarkan Surat Keputusan pada tanggal 1 Februari Decision Letter dated February 1, 2010. The Internal
2010. Piagam Audit Internal menetapkan struktur Audit Charter establishes the organizational structure
organisasi dan kedudukan, tugas dan tanggung jawab, and position, roles and responsibilities, authority and
wewenang dan kode etik para auditor internal, standar- code of ethics for internal auditors, internal audit
standar audit internal, dan persyaratan auditor. standards, and auditor requirements.

Rapat Unit Audit Internal Internal Audit Unit Meetings


Selama 2022, Unit Audit Internal telah mengadakan During 2022, the Internal Audit Unit held 5 meetings
rapat bersama Komite Audit sebanyak 5 kali. Secara with the Audit Committee. Generally, these meetings
umum, rapat-rapat tersebut membahas mengenai discussed the implementation of Internal Audit Unit
pelaksanaan kegiatan unit audit internal. activities.

Pelaksanaan Kegiatan Unit Audit Internal Internal Audit Unit Activities Implementation
Pada 2022, Unit Audit Internal telah melakukan In 2022, the Internal Audit Unit conducted regular
kegiatan audit reguler terhadap properti-properti audits of Company properties, namely:
Perusahaan, yaitu:

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 121


Bulan Unit Bisnis
Month Business Unit

Januari Acounting & Finance, Persiapan Audit Laporan Keuangan Tahun 2021
January Accounting & Finance, Preparation of Audit for 2021 Financial Report

Juli Accounting & Finance, Review Laporan Keuangan Juni 2021


July Accounting & Finance, Review of Financial Report as of June 2021

September Review Business Unit: Garuda Wisnu Kencana


September Business Unit Review: Garuda Wisnu Kencana

Oktober Accounting & Finance, Review Laporan Keuangan September 2021


October Accounting & Finance, Review of Financial Report as of September 2021

Desember Accounting & Finance, Persiapan Laporan Keuangan 2022


December Acounting & Finance, Preparation of 2022 Financial Report

SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL INTERNAL CONTROL SYSTEM


Perusahaan berkomitmen untuk melakukan The Company is committed to implementing a
pengendalian internal secara komprehensif ke seluruh comprehensive internal control system across all
lini usaha dan aspek bisnis. Sistem pengendalian business lines and aspects. The internal control system
internal diaplikasikan ke dalam berbagai kebijakan is applied to various company policies and regulations,
dan peraturan perusahaan, seperti Pedoman, Petunjuk such as guidelines, operational instructions, and
Operasional dan Instruksi Kerja untuk memantau work instructions, to monitor the effectiveness and
efektivitas dan efisiensi kegiatan operasional serta efficiency of operational activities and to maintain the
menjaga keamanan investasi dan aset Perusahaan. security of the Company’s investments and assets. In its
Dalam pelaksanaannya, sistem pengendalian internal implementation, the Company’s internal control system
Perusahaan mencakup: includes:
1. Lingkungan pengendalian internal dalam 1. Structured and disciplined internal control
perusahaan yang disiplin dan terstruktur termasuk environment including control of finance,
pengendalian keuangan, operasional, SDM dan operations, HR and compliance with all rules and
kepatuhan terhadap peraturan perundang- regulations;
undangan;
2. Pengkajian dan pengelolaan risiko usaha; 2. Business risk assessment and management;
3. Aktivitas pengendalian; 3. Control activities;
4. Sistem informasi dan komunikasi; dan 4. Information and communication systems; and
5. Monitoring 5. Monitoring

Evaluasi atas Efektivitas Sistem Pengendalian Evaluation of the Effectiveness of Internal Control
Internal Systems
Secara berkala, Unit Audit Internal melakukan evaluasi The Internal Audit Unit periodically evaluates the
atas pelaksanaan Sistem Pengendalian Internal. Hasil quality of the implementation of the Internal Control
penilaian ini menjadi dasar pertimbangan Manajemen System. The results of these evaluations serve as the
dalam menentukan perbaikan dan penyempurnaan prime consideration for Management in determining
sistem dan kebijakan yang lebih efektif untuk menunjang improvements to enhance the effectiveness of the
kegiatan operasional Perusahaan yang lebih baik. Company’s systems and policies in order to better
support the Company’s operational activities.

Pernyataan Direksi dan/atau Dewan Komisaris atas Statement of the Board of Directors and/or the
Kecukupan Sistem Pengendalian Internal Board of Commissioners regarding the Adequacy
of the Internal Control System
Perusahaan terus meningkatkan kualitas sistem The Company continues to improve the quality of its
pengendalian internal. Perusahaan juga telah mematuhi internal control system. The Company has also complied
peraturan perundang-undangan yang berlaku secara with applicable laws and regulations in a timely manner.
tepat waktu. Selama tahun 2022, Direksi menilai bahwa During 2022, the Directors assessed that the internal
sistem pengendalian internal telah dilakukan dengan control system had been carried out adequately
memadai dan optimal. and optimally.

122 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

SISTEM MANAJEMEN RISIKO RISK MANAGEMENT SYSTEM


Sebagai perusahaan properti, Perusahaan berpotensi As a property company, the Company is potentially
terpapar oleh beragam risiko usaha, baik secara internal exposed to various business risks, both internal and
dan eksternal. Oleh karena itu, Perusahaan menerapkan external. Therefore, the Company implements a carefully
sistem manajemen risiko yang dikelola secara hati- managed and comprehensive risk management system
hati dan komprehensif untuk mengidentifikasi dan to identify and mitigate business risks accurately.
memitigasi risiko usaha secara tepat. Secara rutin, Routinely, the Company conducts research, data
Perusahaan melakukan riset, pembaharuan data, dan updates, and calculations on risk factors by applying
kalkulasi atas faktor-faktor risiko dengan menerapkan relevant methods and policies. By carefully managing
metode dan kebijakan yang relevan. Dengan business risks, the Company can minimize potential
mengelola risiko usaha secara hati-hati, Perusahaan risks and maintain its business continuity sustainably.
dapat meminimalisir risiko yang mungkin terjadi dan
mempertahankan kelangsungan bisnisnya secara
berkelanjutan.

Profil dan Upaya Mitigasi Risiko Risk Profile and Mitigation Efforts
Jenis Risiko Penjelasan Risiko Langkah Mitigasi
Risk Factors Description of Risk Risk Mitigation

Risiko Ekonomi Risiko ekonomi meliputi beberapa faktor, antara lain Dalam menghadapi risiko ekonomi, Perusahaan secara intensif memantau
fluktuasi nilai tukar, suku bunga, dan inflasi, yang kondisi ekonomi dan meminta pendapat profesional secara berkala.
berdampak signifikan terhadap kinerja Perusahaan.

Economic risks cover various factors that can To deal with economic risks, the Company intensively monitors economic
Economic Risk significantly affect the Company’s performance, conditions and periodically seeks professional advice.
including fluctuations in the exchange rate, interest
rate, and inflation rate.

Risiko Bisnis dan Properti Perusahaan memiliki beragam aset bernilai tinggi Guna meminimalisir risiko tersebut, Perusahaan mengasuransikan seluruh
yang rentan terhadap bencana alam dan kejadian aset propertinya dengan nilai pertanggungan yang sepadan dengan nilai
lain yang merugikan seperti kebakaran, gempa bumi, pasar.
banjir, serta gangguan usaha lainnya.

Business and The Company has various high value assets that are To minimize these risks, the Company ensures that all of its property assets
Property Risk susceptible to natural disasters and other incidents, are insured at a fair market value
such as fires, earthquakes, floods, and other business
interferences.

Risiko Persaingan Risiko persaingan yang dihadapi industri properti Dalam menghadapi tantangan tersebut, Perusahaan terus berupaya
terdiri dari 2 (dua) jenis risiko, yaitu sesama pesaing untuk memberikan berbagai penawaran inovatif yang mengedepankan
dalam industri sejenis dan banyaknya pasokan di originalitas, keunikan, dan produk yang berkualitas tinggi, didukung oleh
pasar. pelayanan prima serta fasilitas penunjang yang lengkap sesuai dengan
kebutuhan pelanggan. Perusahaan juga berkomitmen untuk melakukan
serah terima produk dengan tepat waktu.

Competitive Risk Competitive risks in the property industry comprise To deal with these challenges, the Company strives to provide innovative
2 (two) types of risk, namely competition from within products offering, stressing original, unique, and high-quality products,
the industry and the market supply which are supported by superior services and comprehensive facilities that
are in line with customer demand. The Company is also committed to the
timely delivery of its products.

Risiko Hukum Dalam ranah hukum, Perusahaan berpotensi untuk Untuk mengantisipasi risiko tersebut, Perusahaan secara konsisten
menghadapi sengketa terkait hak kepemilikan atas memastikan bahwa pembebasan tanah telah melewati proses verifikasi
tanah. Status sengketa tanah dapat menyebabkan yang disertai dokumen lengkap dan sah sebagai prasyarat untuk
tertundanya pengembangan lahan dan biaya memperoleh sertifikasi. Perusahaan juga menyiapkan sejumlah rencana
tambahan untuk menyelesaikan kasus hukum alternatif dalam hal terjadi perubahan dalam perencanaan kota. Untuk
yang terjadi. Perusahaan juga dapat menghadapi meminimalisir risiko yang muncul dari perubahan peraturan pemerintah,
perubahan nilai ekonomis dan kelayakan proyek Perusahaan dengan saksama mengikuti perkembangan peraturan yang
sebagai akibat dari penyesuaian peraturan dan berlaku serta terus memenuhi persyaratan hukum yang telah ditetapkan
perencanaan tata kota. oleh pemerintah.

Legal Risk In legal terms, the Company runs the risk of disputes To anticipate these risks, the Company consistently undergoes a
related to land ownership rights. The status of land comprehensive verification process that is accompanied by legal
disputes can cause delays to land development and documents when acquiring land. The Company also prepared alternative
may lead to additional costs to settle legal cases. The plans to deal with potential changes in urban planning. To minimize the
Company can also face changes in economic value risks associated with Government regulatory changes, the Company
and project feasibility as a result of regulatory and follows all developments pertaining to the applicable provisions and fulfills
urban planning updates. all legal requirements as stipulated by the Government.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 123


Evaluasi dan Efektivitas Sistem Manajemen Risiko Evaluation and Effectiveness of Risk Management
System
Perusahaan terus melakukan penilaian risiko usaha The Company continues to conduct regular business
secara rutin untuk merumuskan strategi mitigasi yang risk assessments to formulate appropriate mitigation
tepat terhadap masing-masing risiko usaha. Strategi- strategies for each business risk. These strategies are
strategi tersebut dikomunikasikan dan dikoordinasikan communicated and coordinated with all divisions,
kepada seluruh divisi, departemen dan unit usaha departments, and business units to be implemented
agar dapat diimplementasikan sesuai fungsinya. according to their functions. During 2022, the Company
Selama tahun 2022, Perusahaan menilai bahwa sistem assessed that the risk management system had been
manajemen risiko telah dikelola dengan efektif, di mana effectively managed, with no business risks significantly
tidak terdapat risiko usaha yang memberikan pengaruh affecting the Company’s operations.
signifikan terhadap kelangsungan usaha Perusahaan.

Pernyataan Direksi dan/atau Dewan Komisaris atas Statement of the Board of Directors and/or Board
Kecukupan Sistem Manajemen Risiko of Commissioners on the Adequacy of the Risk
Management System
Perusahaan terus meningkatkan sistem manajemen The Company continues to improve its risk management
risiko. Selama tahun 2022, Direksi menilai bahwa sistem system. During 2022, the Board of Directors assessed
manajemen risiko telah dilakukan dengan memadai dan that the risk management system had been adequately
optimal. and optimally carried out.

KASUS DAN PERKARA PENTING SIGNIFICANT LEGAL CASES


Pada 2022, Perusahaan tidak terlibat, menghadapi dan In 2022, the Company was not involved in any legal
menjalani kasus dan perkara hukum, baik atas nama cases or matters, either on behalf of the Company or its
Perusahaan maupun anggota Dewan Komisaris dan Board of Commissioners and Board of Directors.
Direksi.

INFORMASI MENGENAI SANKSI INFORMATION ON ADMINISTRATIVE


ADMINISTRATIF DAN FINANSIAL AND FINANCIAL SANCTIONS
Pada 2022, Perusahaan tidak memperoleh sanksi In 2022, the Company did not receive any administrative
administratif dan finansial, baik kepada Perusahaan or financial sanctions, either for the Company or its
serta anggota Dewan Komisaris dan Direksi oleh Board of Commissioners and Board of Directors, from
otoritas dan pihak berwenang yang terkait. relevant authorities and parties.

AKSES INFORMASI DAN DATA ACCESS TO COMPANY INFORMATION


PERUSAHAAN AND CORPORATE DATA
Seluruh pemangku kepentingan dapat memperoleh All stakeholders can easily obtain material information
informasi yang material mengenai Perusahaan about the Company through the Company’s website at
secara mudah melalui situs web Perusahaan yaitu www.alamsuterarealty.co.id. In addition, stakeholders
www.alam-sutera.com. Selain itu, pemangku kepentingan can also contact the Company through:
juga dapat menghubungi Perusahaan melalui:

PT Alam Sutera Realty Tbk


Tel. : +6221 3043 8888
Fax. : +6221 3043 8877
E-mail : [email protected]
Website : www. alamsuterarealty.co.id,
www.alam-sutera.com

124 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

KODE ETIK PERUSAHAAN COMPANY CODE OF CONDUCT


Perusahaan memiliki Kode Etik Perusahaan yang The Company has a Corporate Code of Conduct
menetapkan pokok kode etik dalam bekerja dan that governs its ethics in business and actions. The
bertingkah laku. Implementasi Kode Etik Perusahaan Company’s Code of Conduct applies universally to all
berlaku secara universal untuk seluruh jenjang organizational levels, and is routinely disseminated
organisasi dan disosialisasikan secara rutin melalui through all of the Company’s information channels
seluruh media informasi Perusahaan seperti pertemuan, including meetings, discussions, seminars, and through
diskusi, seminar serta situs Perusahaan. Pokok Kode the Corporate website. The Company’s Code of
Etik Perusahaan antara lain memuat: Conduct includes the following:
1. Benturan kepentingan 1. Conflicts of Interest
2. Kerahasiaan dan keterbukanaan Informasi 2. Confidentiality and Information Disclosure
3. Sikap dan perilaku 3. Attitude and behavior
4. E-mail, Telepon, Penggandaan Komputer dan Aset 4. Email, Telephone, Computer Duplication, and
Perusahaan Company Assets
5. Menerima, Memberi Hadiah, dan Entertainment 5. Receiving and Offering Gifts, and Entertainment
6. Kegiatan di Luar Perusahaan dan Aktivitas Politik 6. External Activities and Political Activities
7. Hubungan dengan Pemasok/Vendor dan 7. Relationships with Suppliers/Vendors and
Pelanggan Customers
8. Akurasi Catatan 8. Accuracy of Records
9. Penipuan dan Pencurian 9. Fraud and Theft
10. Insider trading 10. Insider Trading
11. Anti korupsi dan fraud 11. Anti-Corruption and Fraud
12. Whistleblowing 12. Whistleblowing

Perusahaan akan memberikan sanksi terhadap If the Code of Conduct is violated, the Company
terjadinya pelanggaran kode etik sesuai dengan imposes sanctions in accordance with the applicable
peraturan yang berlaku. Pada 2022, Perusahaan tidak provisions. In 2022, the Company did not find any
menemukan adanya tindakan pelanggaran kode etik. violations of the Code of Conduct.

KOMPENSASI JANGKA PANJANG LONG-TERM COMPENSATION


Saat ini, Perusahaan belum memiliki kebijakan Currently, the Company does not have a performance-
pemberian kompensasi jangka panjang berbasis kinerja based long-term compensation policy for management
kepada manajemen dan/atau karyawan dalam bentuk and/or employees in the form of a Management Stock
Management Stock Ownership Program (MSOP) dan Ownership Program (MSOP) and/or Employee Stock
atau Employee Stock Ownership Program (ESOP). Ownership Program (ESOP).

KEBIJAKAN KEPEMILIKAN SAHAM COMPANY POLICY ON SHARE


PERUSAHAAN OLEH DEWAN OWNERSHIP BY THE BOARD OF
KOMISARIS DAN/ATAU DIREKSI COMMISSIONERS AND/OR BOARD OF
DIRECTORS
Perusahaan selalu melakukan pelaporan atas The Company always reports its share ownership in
kepemilikan saham Perusahaan dengan mematuhi compliance with applicable regulations, including POJK
peraturan yang berlaku, termasuk di dalamnya POJK No. 33/POJK.04/2014 regarding Directors and Board
No. 33/POJK.04/2014 tentang Direktur dan Dewan of Commissioners of Issuers or Public Companies
Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik dan POJK and POJK No. 11/POJK.04/2017 regarding Reports on
No. 11/POJK.04/2017 tentang Laporan Kepemilikan Ownership or Any Changes in the Ownership of Public
atau Setiap Perubahan Kepemilikan Saham Perusahaan Company Shares.
Terbuka.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 125


SISTEM PELAPORAN PELANGGARAN WHISTLEBLOWING SYSTEM
Untuk mewujudkan pengelolaan kegiatan usaha yang To achieve professional and trustworthy business
profesional dan terpercaya, Perusahaan memiliki management, the Company has set up a whistleblowing
sistem pelaporan pelanggaran yang bertujuan untuk system with the goal of enhancing transparency and
memperkuat penerapan aspek transparansi dan accountability within the Company. The Company
akuntabilitas Perusahaan. Perusahaan mendorong encourages all of its employees to work with integrity
setiap individu untuk bekerja dengan penuh integritas and uphold the Company’s values and culture.
dan berpegang teguh pada nilai dan budaya Perusahaan.

Sistem penanganan terhadap pelanggaran yang terjadi The handling system for violations that occur within the
di Perusahaan adalah sebagai berikut: Company is as follows:
1. Human Resource Department (HRD) mendapatkan 1. The Human Resource Department (HRD) receives
laporan dari atasan karyawan terkait pelanggaran reports from the employee’s supervisor regarding
yang terjadi. the violations that occurred.
2. HRD akan meminta bukti pelanggaran tersebut dari 2. HRD will request evidence of the violation from the
atasan terkait. relevant supervisor.
3. HRD akan menganalisis pelanggaran yang terjadi, 3. HRD will analyze the violation that occurred, and if
jika terjadi pelanggaran akan dikenakan tindakan a violation has taken place, disciplinary action will
discplinary berdasarkan jenis pelanggaran sebagai be taken based on the type of violation as follows:
berikut:

Jenis Pelanggaran Tindakan Disipliner Masa Berlaku Pihak Berwenang


Type of Violation Disciplinary Action Validity Period Authorization

Tingkat 1 Surat Teguran 6 bulan Atasan Langsung


Level 1 Admonition Letter 6 Months Direct Supervisor

Tingkat 2 Surat Peringatan (SP) 1 6 bulan Kepala Departemen/Divisi dan Divisi HR


Level 2 First Warning Letter 6 Months Department/Division Head and HR Division

Tingkat 3 SP 2 6 bulan Kepala Departemen/Divisi dan Divisi HR


Level 3 Second Warning Letter 6 Months Department/Division Head and HR Division

Tingkat 4 SP 3 6 bulan Kepala Departemen/Divisi dan Divisi HR


Level 4 Third Warning Letter 6 Months Department/Division Head and HR Division

Tingkat 5 PHK dengan berpedoman pada UU yang berlaku Divisi HR


Level 5 Dismissal in accordance with the prevailing laws HR Division

Penanganan terhadap pelanggaran dan sanksi yang Handling of violations and the sanctions imposed for
dikenakan untuk setiap pelanggaran diatur dalam each violation are regulated in Article 42 and 43 of
Peraturan Perusahaan pasal 42 dan 43. Dalam hal the Company Regulation. In the event of a complaint,
pengaduan, Perusahaan sudah memiliki prosedur the Company already has a procedure for submitting
penyampaian dan penyelesaian keluhan di peraturan and resolving complaints in Article 56 of the Company
perusahaan pasal 56. Regulation.

Perlindungan Pelapor Whistleblower Protection


Perusahaan memberikan jaminan perlindungan atas The Company guarantees protection for the identity
identitas pelapor dan menjaga kerahasiaan informasi of whistleblowers and maintains the confidentiality of
dengan sebaik-baiknya dengan berpegang pada information to the best of its ability by adhering to the
prinsip anonimitas dan konfidensialitas. principles of anonymity and confidentiality.

Penyampaian Laporan Pelanggaran Reporting of Violations


Dalam hal terjadi pelanggaran, maka laporan In the event of a violation, a report can be submitted
pelanggaran dapat disampaikan secara langsung directly to a respective supervisor to be forwarded to
kepada atasan yang bersangkutan dan diteruskan ke the HRD Department for a follow-up action.
Departemen HRD untuk ditindaklanjuti.

Jumlah Pengaduan Total Incident Reporting


Selama 2022, Perusahaan tidak menerima laporan During 2022, the Company did not receive any reports
pelanggaran dan untuk itu, tidak terdapat upaya tindak of violations, hence no follow-up actions were taken.
lanjut atas laporan pelanggaran yang diterima.

126 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

KEBIJAKAN ANTIKORUPSI ANTI-CORRUPTION POLICY


Kode Etik Perusahaan telah memuat regulasi mengenai The Company’s Code of Conduct provided regulation
penerimaan dan/atau pemberian hadiah. Karyawan on accepting and/or giving gifts. Employees must
tidak diizinkan menerima hadiah atau apa saja yang not accept gifts or other high-value items, including
bernilai tinggi termasuk barang, jasa, kenyamanan, goods, services, conveniences, vacation facilities,
fasilitas liburan, dan lainnya dari pelanggan atau and others from customers or suppliers. Detailed
pemasok. Ketentuan rinci mengenai hal ini telah provisions regarding this matter are explicitly stated in
tercantum dalam Kode Etik Perusahaan dan terus the Company’s Code of Conduct, which is continually
disosialisasikan kepada seluruh karyawan. Kebijakan communicated and socialized to all employees. The
antikorupsi juga senantiasa disosialisasikan kepada anti-corruption policy is also constantly socialized to
seluruh karyawan dan telah tercantum dalam situs web all employees and has been posted in the Company’s
internal portal Perusahaan. Dengan demikian, seluruh internal portal website. Hence, all employees are
karyawan diharapkan mampu memahami etika bisnis expected to understand proper business ethics and
yang tepat serta menjaga integritas dalam bekerja. maintain integrity in their work.

PEDOMAN TATA KELOLA PERUSAHAAN GCG GUIDELINES FOR PUBLICLY LISTED


TERBUKA COMPANIES
Sebagaimana tertuang dalam SEOJK No. 32/ As stated in SEOJK No. 32/SEOJK.04/2015 concerning
SEOJK.04/2015 tentang Pedoman Tata Kelola Guidelines for Good Corporate Governance for publicly
Perusahaan Terbuka yang disahkan pada 17 November listed companies that was ratified on November 17, 2015,
2015, Perusahaan terus meningkatkan kualitas the Company continually enhances the quailty of GCG
penerapan praktik GCG dengan memperhatikan implementation by taking into account the following
rekomendasi-rekomendasi yang diberikan sebagai recommendations:
berikut:

Meningkatkan Nilai Penyelenggaraan RUPS Improving the Value of Holding the General Meeting
of Shareholders
Rekomendasi Tanggapan Alasan Alternatif Pelaksanaan
Recommendation Response Reasoning Alternative Implementation

Perusahaan Terbuka memiliki cara atau prosedur teknis Sudah dilaksanakan


pengumpulan suara (voting) baik secara terbuka maupun
tertutup yang mengedepankan independensi, dan
kepentingan pemegang saham.
- -
The Publicly-Listed Company has voting method or Implemented
technical procedures, either open or close ballot, that
stress independence and shareholder interest.

Seluruh anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris Sudah dilaksanakan


Perusahaan Terbuka hadir dalam RUPST.
- -
All members of the Publicly-Listed Company’s Board Implemented
of Directors and Board of Commissioners attend the
Annual GMS.

Ringkasan risalah RUPS tersedia dalam situs Perusahaan Sudah dilaksanakan


Terbuka paling sedikit selama 1 (satu) tahun.
- -
Minutes of the GMS are available on the Publicly-Listed Implemented
Company’s website for at least 1 (one) year.

Meningkatkan Kualitas Komunikasi dengan Pemegang Enhancing the Quality of Communication with Shareholders
Saham atau Investor or Investors
Rekomendasi Tanggapan Alasan Alternatif Pelaksanaan
Recommendation Response Reasoning Alternative Implementation

Perusahaan Terbuka memiliki suatu kebijakan komunikasi Sudah dilaksanakan


dengan pemegang saham atau investor.
- -
The Publicly-Listed Company has a policy about Implemented
communicating with shareholders or investors.

Perusahaan Terbuka mengungkapkan kebijakan Sudah dilaksanakan


komunikasi Perusahaan Terbuka dengan pemegang
saham atau investor dalam situs perusahaan.
- -
The Publicly-Listed Company has information about its Implemented
communication policy with shareholders or investors on
the Company’s website.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 127


Memperkuat Keanggotaan dan Komposisi Dewan Komisaris Strengthening the Board of Commissioners and the Board of
dan Direksi Directors Membership and Composition
Rekomendasi Tanggapan Alasan Alternatif Pelaksanaan
Recommendation Response Reasoning Alternative Implementation

Penentuan jumlah anggota Dewan Komisaris dan Direksi Sudah dilaksanakan


mempertimbangkan kondisi Perusahaan Terbuka.
- -
The number of memberships for the Board of Implemented
Commissioners and the Board of Directors is determined
with consideration of the Company’s condition.

Penentuan komposisi anggota Dewan Komisaris Sudah dilaksanakan


dan Direksi memperhatikan keberagaman keahlian,
pengetahuan, dan pengalaman yang dibutuhkan.
- -
The membership composition for the Board of Implemented
Commissioners and the Board of Directors is determined
with consideration of diversity in expertise, education,
and experience required.

Anggota Direksi yang membawahi bidang akuntansi atau Sudah dilaksanakan


keuangan memiliki keahlian dan/atau pengetahuan di
bidang akuntansi.
- -
Determining members of the Board of Directors that Implemented
possesses accounting knowledge and/or expertise to
head the accounting and finance department.

Meningkatkan Kualitas Pelaksanaan Tugas dan Enhancing the Quality of the Actions Taken by
Tanggung Jawab Dewan Komisaris dan Direksi the Board of Commissioners and the Board of Directors
Rekomendasi Tanggapan Alasan Alternatif Pelaksanaan
Recommendation Response Reasoning Alternative Implementation

Dewan Komisaris mempunyai kebijakan penilaian sendiri Sudah dilaksanakan


(self-assessment) untuk menilai kinerja Dewan Komisaris.
- -
The Board of Commissioners has a self-assessment
policy to evaluate its performance Implemented

Direksi mempunyai kebijakan penilaian sendiri (self- Sudah dilaksanakan


assessment) untuk menilai kinerja Direksi.
- -
The Board of Directors has a self-assessment policy to Implemented
evaluate its performance.

Kebijakan penilaian sendiri (self-assessment) untuk Sudah dilaksanakan


menilai kinerja Dewan Komisaris diungkapkan melalui
Laporan Tahunan Perusahaan Terbuka.
- -
Performance self-assessment of the Board of Implemented
Commissioners is disclosed in the Publicly-Listed
Company’s Annual Report.

Kebijakan penilaian sendiri (self-assessment) untuk Sudah dilaksanakan


menilai kinerja Direksi diungkapkan melalui Laporan
Tahunan Perusahaan Terbuka.
- -
Performance self-assessment of the Board of Directors Implemented
is disclosed in the Publicly-Listed Company’s Annual
Report.

Dewan Komisaris mempunyai kebijakan terkait Sudah dilaksanakan


pengunduran diri anggota Dewan Komisaris apabila
terlibat dalam kejahatan keuangan.
- -
The Board of Commissioners has a policy regarding Implemented
resignation of a member of the Board of Commissioners
in the event of involvement in a financial crime.

Direksi mempunyai kebijakan terkait pengunduran Sudah dilaksanakan


diri anggota Direksi apabila terlibat dalam kejahatan
keuangan.
- -
The Board of Directors has a policy regarding resignation Implemented
of a member of the Board of Directors in the event of
involvement in a financial crime.

Dewan Komisaris atau Komite yang menjalankan fungsi Sudah dilaksanakan


Nominasi dan Remunerasi menyusun kebijakan suksesi
dalam proses Nominasi anggota Direksi.
- -
The Board of Commissioners, or the Committee that Implemented
performs the Nomination and Remuneration function,
prepares a succession policy for the nomination of
members of the Board of Directors.

128 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial dan
Tata Kelola Perusahaan Kilas Kinerja
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Lingkungan
Management Company Management Discussion Corporate Social and
Corporate Governance Highlights
Report Profile and Analysis Environment Responsibility

Meningkatkan Aspek Tata Kelola Perusahaan melalui Improving Corporate Governance Aspects through
Partisipasi Pemangku Kepentingan Stakeholder Participation
Rekomendasi Tanggapan Alasan Alternatif Pelaksanaan
Recommendation Response Reasoning Alternative Implementation

Perusahaan Terbuka memiliki kebijakan untuk mencegah Sudah dilaksanakan


terjadinya insider trading.
- -
Publicly-Listed Company has a policy to prevent insider Implemented
trading from occurring.

Perusahaan Terbuka memiliki kebijakan anti korupsi dan Sudah dilaksanakan


anti fraud.
- -
Publicly-Listed Company has an anti-corruption and Implemented
anti-fraud policy.

Perusahaan Terbuka memiliki kebijakan tentang seleksi Sudah dilaksanakan


dan peningkatan kemampuan pemasok atau vendor.
- -
Publicly-Listed Company has a policy on supplier or Implemented
vendor selection and capacity building.

Perusahaan Terbuka memiliki kebijakan tentang Sudah dilaksanakan


pemenuhan hak-hak kreditur.
- -
Publicly-Listed Company has a policy on fulfilling Implemented
creditor rights.

Perusahaan Terbuka memiliki kebijakan sistem pelaporan Sudah dilaksanakan


pelanggaran.
- -
Publicly-Listed Company has a whistleblowing Implemented
system policy.

Perusahaan Terbuka memiliki kebijakan pemberian Sudah dilaksanakan


insentif jangka panjang kepada Direksi dan karyawan.
- -
Publicly-Listed Company has a policy on providing Implemented
long-term incentives for the Board of Directors and
the employees.

Meningkatkan Pelaksanaan Keterbukaan Informasi Enhancing Information Disclosure


Rekomendasi Tanggapan Alasan Alternatif Pelaksanaan
Recommendation Response Reasoning Alternative Implementation

Perusahaan Terbuka memanfaatkan penggunaan Sudah dilaksanakan


teknologi informasi secara lebih luas selain situs
perusahaan sebagai media keterbukaan informasi.
- -
Publicly-Listed Company uses information technology Implemented
on a broad scale in addition to the Company’s website
serving as a medium for information disclosure.

Laporan Tahunan Perusahaan Terbuka mengungkapkan Sudah dilaksanakan


pemilik manfaat akhir dalam kepemilikan saham
Perusahaan Terbuka paling sedikit 5% (lima persen),
selain pengungkapan pemilik manfaat akhir dalam
kepemilikan saham Perusahaan Terbuka melalui
pemegang saham utama dan pengendali.
- -
Publicly-Listed Company’s Annual Report discloses Implemented
the ultimate beneficial owner of the Publicly-Listed
Company’s shares of over 5% (five percent), as well
as the ultimate beneficial owner(s) through the
PubliclyListed Company’s major and controlling
shareholders

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 129


Profil Direksi
Board of Directors’ Profile

TANGGUNG JAWAB
SOSIAL DAN
138 Ikhtisar Aspek Kinerja 168 Mengembangkan Karyawan dan
Keberlanjutan Menyediakan Lingkungan Kerja
Highlights of Sustainable yang Aman dan Nyaman
Performance Aspects Developing Employees and

LINGKUNGAN
140 Strategi Keberlanjutan Providing A Safe and
Sustainability Strategy Comfortable Work Environment

146 Meningkatkan Kinerja Ekonomi 180 Menjalin Hubungan Harmonis


dan Menyediakan Produk-produk dengan Masyarakat

Corporate Social Berkualitas Establishing A Harmonic


Improving Economic Performance Relationship with the Community
and Providing Quality Products 190 Tentang Laporan Keberlanjutan

and Environment 156 Menjalankan Operasional yang


Bertanggung Jawab terhadap
Tentang Laporan Keberlanjutan

Responsibility
Lingkungan
Running Environmentally
Responsible Operations
Ikhtisar
Aspek Kinerja
Keberlanjutan
Highlights of Sustainable Performance Aspects

KINERJA EKONOMI 2022 [OJK B.1]


Economic Performance

Total Asset Pendapatan Usaha Laba Bersih


Total Assets Revenue Net Income

Rp

2022 2022 2022


(Rp miliar | Rp billion) (Rp miliar | Rp billion) (Rp miliar | Rp billion)

22.298,9 4.493,5 1.098,4

KINERJA LINGKUNGAN 2022 [OJK B.2]


Environmental Performance 2022

Penggunaan Energi Penggunaan Energi Emisi yang Dihasilkan Penggunaan Air


Tidak Terbarukan Terbarukan Emissions Generated Water Consumption
Non-Renewable Energy Renewable Energy
Consumption Consumption

CO2

2022 2022 2022 2022


169.055GJ 589GJ 33.826Ton CO -eq 2
716.558m 3

132 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

KINERJA SOSIAL 2022 [OJK B.3]


Social Performance 2022

Rata-rata Jam Jumlah Jam Kerja Total Dana CSR Kantong Darah yang Dikumpulkan
Pelatihan Per Tahun Aman Total CSR Fund dalam Kegiatan Donor Darah
Average Hours of Training Number of Safe Blood Bags Collected in Blood Donors
Per Year Working Hours Activities

Rp +

2022 2022 2022 2022


2,01 3.415.520 (Rp miliar | Rp billion)
714Kantong | Bags
Jam | Hours
Jam | Hours
1,3

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 133


STRATEGI DAN TATA KELOLA KEBERLANJUTAN
[OJK A.1]

SUSTAINABILITY STRATEGY AND GOVERNANCE [OJK A.1]

Setiap kawasan dan bangunan yang dibangun Alam Sutera selalu memperhatikan
aspek-aspek sosial dan lingkungan sehingga tercipta harmonisasi dengan alam.
Dalam menjaga komitmen tersebut, Perseroan memiliki empat pilar Sustainability
atau Strategi Keberlanjutan yang terdiri dari Healthy Business Growth, Sustainable
Environment, Human Capital Excellence, dan Community Engagement.

We develop our townships and construct our buildings with due regard to social and environmental
aspects to create harmony with nature. We keep to this commitment on our four pillars of Sustainability
or Sustainability Strategy which consist of Healthy Business Growth, Sustainable Environment, Human
Capital Excellence, and Community Engagement.

STRATEGI KEBERLANJUTAN [OJK A.1] SUSTAINABILITY STRATEGY [OJK A.1]


[GRI 2-23] [GRI 2-23]
Sejak berdiri, Alam Sutera telah menerapkan prinsip- We have been applying the principles of sustainability
prinsip keberlanjutan dengan menyeimbangkan antara from day one as we keep a balance between
kinerja ekonomi (profit) dengan tanggung jawab sosial economic outcomes (profit) with social (people) and
(people) dan lingkungan (planet) yang selaras dengan environmental (planet) responsibilities in line with the
prinsip Triple Bottom Line atau Triple-P yakni Profit, Triple Bottom Line or Triple-P principle, namely Profit,
People, dan Planet. Setiap kawasan dan bangunan yang People and Planet. We develop our townships and
dibangun selalu memperhatikan aspek-aspek sosial dan construct our buildings with due regard to social and
lingkungan, sehingga tercipta harmonisasi dengan alam. environmental aspects to create harmony with nature.

Dalam menjaga komitmen tersebut, Perseroan memiliki We keep to this commitment on our four pillars of
empat pilar Sustainability atau Strategi Keberlanjutan Sustainability or Sustainability Strategy which consist
yang terdiri dari Healthy Business Growth, Sustainable of Healthy Business Growth, Sustainable Environment,
Environment, Human Capital Excellence, dan Human Capital Excellence, and Community Engagement
Community Engagement sebagai acuan dalam as key references in running a sustainable business.
menjalankan bisnis berkelanjutan. Pilar-pilar tersebut These pillars offer us and all the employees the guidance
menjadi panduan bagi Perseroan dan seluruh karyawan in employing sustainable business practices to develop
untuk melaksanakan kegiatan usaha berkelanjutan green, sustainable, and eco-friendly residences for a
dalam menyediakan kawasan yang asri, lestari, dan comfortable and delightful life. These pillars have been
ramah lingkungan agar nyaman untuk ditinggali dan socialized across the Company’s subsidiaries and its
dinikmati. Pilar-pilar ini juga telah disosialisasikan partners. [GRI 2-24]
kepada seluruh anak perusahaan dan mitra kerja
Perseroan. [GRI 2-24]

• Healthy Business Growth • Healthy Business Growth


Kinerja ekonomi yang ditunjang dengan tata An economic performance that is supported by
kelola perusahaan yang baik menjadi aspek sound corporate governance practice is the key
penting dalam mewujudkan keberlanjutan. Dengan to sustainability. By delivering strong financial
memiliki kinerja keuangan dan operasional yang and operational performances, the Company can
baik, perusahaan akan mencetak profit sehingga grow profitably and therefore will be able to realize
akan mampu mewujudkan keberlanjutan dan sustainability and provide meaningful benefits to
memberikan manfaat kepada masyarakat sekitar. the surrounding community.

134 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

• Sustainable Environment • Sustainable Environment


Alam Sutera memiliki sebuah prinsip, apa yang Alam Sutera applies this noble principle that
berasal dari bumi maka harus kembali ke bumi. Kami whatever comes from the earth must return to
memastikan lahan yang telah kami manfaatkan the earth. We always ensure that we utilize our
akan selalu berdasarkan pada prinsip pelestarian land in adherence to the principles of nature and
alam dan lingkungan. Kami berusaha untuk environmental conservation. We are working to
menjaga kadar polusi di seluruh area operasional keep a minimum level of pollution in all of our
melalui penanaman pohon berdaya serap CO2 operational areas through various measures, from
tinggi dan danau buatan, memberikan infrastruktur planting trees that absorb a large amount of CO2,
berkelanjutan (sustainable infrastructure) melalui building man-made lakes, providing sustainable
bangunan ramah lingkungan dan penggunaan infrastructure through eco-friendly buildings and
material ramah lingkungan, pengelolaan sampah the use of environmentally friendly materials,
dan limbah melalui pemanfaatan kembali, hingga managing waste and leftover through recycling, to
menggunakan energi baru terbarukan melalui using new and renewable energy by installing solar
panel surya di beberapa kantor pemasaran kami. panels in some of our marketing offices.

• Human Capital Excellence • Human Capital Excellence


Karyawan menjadi aset penting perusahaan Employees are important assets for the Company
untuk menjalankan operasional perusahaan yang in running operations which will lead to the
berujung pada keberlanjutan perusahaan. Kami sustainability of the company. We are committed
memiliki komitmen untuk mempertahankan to retaining employees through various methods,
karyawan, memberikan jenjang karier yang from providing promising career paths, developing
baik, mengembangkan potensi melalui talent employees’ potential through talent management,
management, performance management, dan performance management, people development,
people development, hingga memberikan and ensuring employees have a comfortable and
keamanan dan kenyamanan di lingkungan kerja convenient workplace.
kepada karyawan.

• Community Engagement • Community Engagement


Alam Sutera selalu berusaha untuk melakukan Alam Sutera always strives to carry out
pengembangan yang selaras dengan kebutuhan developments that suit the needs of the surrounding
masyarakat sekitar. Untuk itu program-program community. For that reason, social programs that
sosial yang melibatkan masyarakat selalu rutin involve the surrounding community are always
dilakukan dan dikomunikasikan dengan baik carried out and communicated properly, especially
terutama perusahaan selalu hadir di setiap masalah by always addressing issues that cause significant
yang menimbulkan dampak sosial yang signifikan social impacts, through e.g. social programs for
seperti program sosial penanganan bencana, disaster management, humanitarian assistance
bantuan kemanusiaan saat masa pandemi, program during the pandemic, vaccination programs, and
vaksinasi, dan lainnya. other activities.

SUSTAINABILITY STRATEGY

Healthy Business Growth Sustainable Environment Human Capital Excellence Community Engagement

· Economic Performance · Natural Capital Optimization · Talent Management · CSR Programs


· GCG · Sustainable Infrastructure · Performance Management · Other Social Engagement
· Waste Management · People Development Programs
· Renewable Energy

TATA KELOLA KEBERLANJUTAN SUSTAINABILITY GOVERNANCE


Pelaksanaan Strategi Keberlanjutan harus ditunjang The implementation of the Sustainability Strategy
dengan sistem tata kelola perusahaan yang baik must be supported by Good Corporate Governance
atau Good Corporate Governance (GCG). Dengan (GCG). By implementing GCG practices, Alam Sutera
menerapkan praktik-praktik GCG, Alam Sutera dapat has been able to run consistent operations and provide
secara konsisten menjalankan kegiatan bisnis dan sustainable benefits from its establishment in 1994.
memberikan manfaat secara berkelanjutan sejak
pertama kali didirikan.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 135


Alam Sutera mengutamakan lima nilai utama sebagai We give precedence to the five main values as the
prinsip dasar pelaksanaan GCG, yaitu transparansi basic principles of GCG implementation, namely
yang mengutamakan aspek keterbukaan informasi, transparency which prioritizes aspects of information
akuntabilitas yang mengedepankan kejelasan hak dan disclosure, accountability which prioritizes clarity
kewajiban antar organ GCG, pertanggungjawaban yang of rights and obligations between GCG organs,
mengutamakan kesesuaian pengelolaan perusahaan accountability which prioritizes the Company’s
terhadap peraturan dan prinsip korporasi yang sehat, management conformity to regulations and sound
kemandirian yang menekankan pada pengelolaan bisnis corporate principles, independence which emphasizes
secara independen dan objektif, serta kewajaran yaitu independent and objective business management, as
aspek keadilan dan kesetaraan bagi seluruh pemangku well as fairness, namely aspects of fairness and equality
kepentingan. for all stakeholders.

Alam Sutera juga menjadikan sejumlah pedoman dan Alam Sutera has also made policies and a set of
kebijakan yang mengatur pelaksanaan Tata Kelola guidelines that govern how Corporate Governance
Perusahaan yang Baik yaitu: should be implemented:
1. Piagam Komite Audit 1. Audit Committee Charter
2. Piagam Audit Internal 2. Internal Audit Charter
3. Peraturan Perusahaan 3. Company Regulation
4. Pedoman Kerja Dewan Komisaris 4. Board of Commissioners Charter
5. Pedoman Direksi 5. Board of Directors Charter
6. Kode Etik Perusahaan 6. Code of Ethics
7. Pedoman Komite Nominasi dan Remunerasi 7. Nomination and Remuneration Committee Charter

Pedoman dan kebijakan tersebut dapat dilihat lebih Details of the above guidelines and policies are available
detail pada bab Tata Kelola Perusahaan di halaman 94. in the Corporate Governance chapter on page 94.

TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB DUTIES AND RESPONSIBILITIES OF


PENGELOLAAN KEBERLANJUTAN[OJK E.1] SUSTAINABILITY MANAGEMENT [OJK E.1]
[GRI 2-9] [GRI 2-9]
Pelaksanaan GCG di Alam Sutera berjalan secara GCG implementation at Alam Sutera runs effectively
efektif dengan struktur Tata Kelola Perusahaan yang with a structure that refers to Law Number 40 of 2007
telah dibuat mengacu pada Undang-undang Nomor concerning Limited Liability Companies. The three
40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas. Tiga organ main bodies in the Company’s governance structure
utama struktur tata kelola perusahaan yaitu Rapat are: the General Meeting of Shareholders (GMS), the
Umum Pemegang Saham (RUPS), Dewan Komisaris, dan Board of Commissioners, and the Board of Directors
Direksi, menjalankan fungsi dan tugas masing-masing that discharge their respective duties to produce Good
untuk menghasilkan praktik Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance practices and are assisted
yang Baik dengan dukungan dari Komite Audit serta by the Audit Committee and the Nomination and
Komite Nominasi dan Remunerasi. Remuneration Committee.

Dalam pengelolaan aspek keberlanjutan, Alam Sutera Alam Sutera has a Sustainability Committee assigned
memiliki Komite Keberlanjutan yang bertanggung with sustainability management, from managing,
jawab untuk mengelola, melakukan koordinasi dengan coordinating with related divisions, and setting the
divisi-divisi terkait, serta menentukan kebijakan dan Company’s sustainability policies and strategies. The
strategi Perseroan dalam hal keberlanjutan. Komite Sustainability Committee also carries out functions and
Keberlanjutan juga menjalankan fungsi dan koordinasi coordinates divisions related to economic, social, and
terhadap divisi terkait aspek ekonomi, sosial, serta environmental aspects. [GRI 2-13]
lingkungan. [GRI 2-13]

Dalam pelaksanaannya, Direksi mengawasi dan In practice, the Board of Directors oversees and receives
menerima laporan dari Komite Keberlanjutan serta reports from the Sustainability Committee and makes
mengambil keputusan dalam menetapkan target dan decisions on further targets and goals. In addition, the
sasaran selanjutnya. Selain itu, Direksi juga mengawasi Board of Directors also oversees the preparation of
penyusunan Laporan Keberlanjutan dan memberikan Sustainability Reports and gives approval for policies
persetujuan untuk kebijakan yang terkait dengan related to Sustainability. [GRI 2-12][GRI 2-14]
Keberlanjutan. [GRI 2-12][GRI 2-14]

136 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

PENGEMBANGAN KOMPETENSI SUSTAINABLE COMPETENCE


KEBERLANJUTAN [OJK E.2][GRI 2-17] DEVELOPMENT [OJK E.2][GRI 2-17]
Untuk meningkatkan kinerja aspek keberlanjutan, To improve the Company’s sustainability performance,
Perseroan telah membekali karyawan dan anggota we provide employees and members of the Board of
direksi melalui pengembangan kompetensi. Beberapa Directors with competency development. Employees
kegiatan pengembangan kompetensi mengenai have participated in several competency development
keberlanjutan telah diikuti karyawan salah satunya programs on sustainability, such as Moody’s ESG
adalah Moody’s ESG Masterclass. Masterclass.

PROSES PENGENDALIAN RISIKO SUSTAINABILE RISK CONTROL


KEBERLANJUTAN [OJK E.3] PROCESS [OJK E.3]
Pelaksanaan Tata Kelola Perusahaan yang Baik Good Corporate Governance consists of a system of
memiliki sistem manajemen risiko yang berfungsi untuk risk management that is run to manage the various
melakukan pengelolaan terhadap berbagi potensi risks that may potentially happen and stand in the way
risiko yang mungkin terjadi pada kegiatan bisnis dan of the Company’s sustainability process. Alam Sutera
menghambat proses keberlanjutan. Alam Sutera continues to identify and manage those business risks
melakukan identifikasi dan manajemen risiko usaha to prevent them from occurring and take appropriate
untuk mencegah potensi terjadinya risiko-risiko usaha and effective mitigation measures.
serta langkah mitigasi yang tepat dan efektif.

Perseroan juga secara berkala melakukan evaluasi The Company periodically evaluates its existing risk
atas standar dan kebijakan manajemen risiko yang management standards and policies to ensure that
dijalankan, sehingga menghasilkan praktik terbaik corporate governance best practices are adhered to
dalam penerapan tata kelola perusahaan dan mampu while generating sustainable values. As a company
mewujudkan nilai-nilai berkelanjutan. Sebagai engaged in the property industry, Alam Sutera has
perusahaan yang bergerak di bidang industri properti, classified the risks most inherent Company’s business
Alam Sutera telah mengelompokkan jenis-jenis risiko activities into the following categories:
terkait kegiatan usaha Perseroan yaitu:
1. Risiko Ekonomi 1. Economic Risk
2. Risiko Bisnis dan Properti 2. Business and Property Risk
3. Risiko Persaingan 3. Competition Risk
4. Risiko Hukum 4. Legal Risk

ANTI KORUPSI ANTI CORRUPTION


Alam Sutera berkomitmen untuk menghindari segala Alam Sutera is committed to avoiding all forms of
bentuk praktik korupsi, kolusi, nepotisme, gratifikasi, corruption, collusion, nepotism, gratuity, and fraud
dan kecurangan di seluruh kegiatan punya perusahaan practices throughout the Company’s activities and
besar dan rantai pasokannya. Perseroan memiliki supply chain. We have anti-corruption guidelines
panduan anti korupsi yang tertuang dalam kebijakan enclosed in our internal policies, which offer how to
internal perusahaan yang di dalamnya mengatur prevent all sorts of corruption as we build relations with
tentang upaya pencegahan dan penanganan tindakan partners, current and future employees, and other third
korupsi dalam hubungan perusahaan terhadap mitra, parties and how to deal with corruption when identified.
karyawan dan calon karyawan serta pihak ketiga We also enclose anti-corruption clauses in each of
lainnya. Perseroan juga memberikan klausa-klausa anti the agreements we make with partners, employees,
korupsi di setiap perjanjian yang dilakukan dengan prospective employees, and other third parties. [GRI 3-3]
mitra, karyawan, dan calon karyawan serta pihak ketiga [GRI 205-2]

lainnya. [GRI 3-3][GRI 205-2]

HUBUNGAN DENGAN PEMANGKU RELATIONSHIP WITH STAKEHOLDERS


KEPENTINGAN [OJK E.4][GRI 2-29] [OJK E.4][GRI 2-29]
Pemangku kepentingan merupakan kunci bagi Perseroan Stakeholders are the key to the Company’s positive
dalam menghasilkan kinerja keberlanjutan yang positif. outcomes in the sustainability aspect. Therefore,
Oleh karena itu, Alam Sutera berupaya membangun Alam Sutera seeks to build effective communication

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 137


komunikasi yang efektif dan melibatkan para pemangku with and involving stakeholders to create harmonious
kepentingan untuk menciptakan hubungan yang relationships within our operations.
harmonis selama menjalankan kegiatan operasional.

Perseroan telah melakukan identifikasi keterlibatan We have identified which of our stakeholders are most
pemangku kepentingan yang memiliki kaitan dan relevant and have the greatest impacts on our business.
dampak terhadap kegiatan bisnis. Identifikasi We base stakeholder identification on a number of
pemangku kepentingan yang dilakukan Alam Sutera aspects, such as involvement and focus of attention. Our
tersebut berdasarkan pada sejumlah aspek seperti key stakeholders include Alam Sutera’s shareholders,
keterlibatan dan fokus perhatian. Adapun pemangku investors, employees, government, business partners,
kepentingan Alam Sutera meliputi pemegang saham, associations, as well as the local and surrounding
investor, karyawan, pemerintah, mitra kerja, asosiasi, communities.
masyarakat sekitar, dan komunitas lokal.

Untuk menciptakan hubungan yang sinergis dan To create symbiotic and sustainable relationship
berkelanjutan dengan seluruh pihak, Alam Sutera with everyone involved in our business, we engage
juga melibatkan para pemangku kepentingan untuk stakeholders in the process of making Alam Sutera’s
berpartisipasi dalam penentuan berbagai kebijakan various sustainable policies by e.g. inviting them to
berkelanjutan antara lain melalui kegiatan pertemuan regular meetings, organizing stakeholder gatherings,
berkala, gathering, survei kepuasan pelanggan, dan conducting customer satisfaction surveys, etc.
lain sebagainya. Frekuensi pertemuan dari kegiatan- The frequency of these activities is adjusted to
kegiatan tersebut disesuaikan dengan kebutuhan. circumstances.

TANTANGAN PENERAPAN USAHA CHALLENGES IN IMPLEMENTING


BERKELANJUTAN [OJK E.5] SUSTAINABLE BUSINESS [OJK E.5]
Dalam menerapkan praktik bisnis yang berkelanjutan In running a sustainable business that focuses on
yang berfokus pada sosial dan lingkungan, Alam the social and environmental aspects, Alam Sutera
Sutera menemukan sejumlah tantangan. Perseroan does face some challenges. We are seeking to raise
terus berupaya meningkatkan kesadaran dan awareness and culture of sustainability among the
budaya keberlanjutan kepada seluruh karyawan agar employees to better align sustainability management
pengelolaan keberlanjutan dapat selaras dengan with the Company’s Sustainability Strategy. We also
Strategi Keberlanjutan yang telah ditetapkan Perseroan. know that, at this point in time, it still takes larger outlay
Selain itu, untuk menghadirkan produk yang ramah and high complexity to present eco-friendly products
lingkungan seperti green building juga dibutuhkan such as green buildings than to present another
biaya yang cukup besar dan tingkat kerumitan yang regular structure. Nonetheless, we have come up with
lebih tinggi dibandingkan dengan gedung biasa. Namun, some ideas and solutions on how we can continue to
Perseroan telah memikirkan cara dan solusi yang tepat efficiently present safe, comfortable and sustainable
sehingga dapat terus menghadirkan kawasan dan township and residential complexes.
hunian yang aman, nyaman, dan lestari.

138 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Alam Sutera Raih Penghargaan TrenAsia ESG Alam Sutera Wins the 2022 TrendAsia ESG
Excellence 2022 Excellence Award
Alam Sutera berhasil mendapatkan penghargaan Alam Sutera received the TrenAsia ESG Excellence
TrenAsia ESG Excellence 2022 sektor commercial 2022 award in the commercial property sector with
property dengan predikat action. Prestasi ini diperoleh a special predicate, ‘action’. Alam Sutera was given
Alam Sutera atas komitmen dan keberhasilan perseroan this award for its demonstrated commitment and
dalam menerapkan prinsip-prinsip pengembangan successful application of sustainable development
keberlanjutan (sustainable development) dari aspek principles on the Environmental, Social, and
Lingkungan, Sosial, dan Tata Kelola atau Environment, Governance (ESG) fronts.
Social, and Governance (ESG).

Penghargaan ini semakin memberikan motivasi bagi This award has given us more motivation to optimize
Alam Sutera dalam mengoptimalkan pelaksanaan ESG at Alam Sutera as we implement it on the four
ESG yang mengacu pada empat pilar Sustainability, pillars of Sustainability; Health Business Growth,
yaitu Health Business Growth, Sustainable Sustainable Environment, Human Capital Excellence,
Environment, Human Capital Excellence, dan and Community Engagement.
Community Engagement.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 139


MENINGKATKAN KINERJA EKONOMI DAN
MENYEDIAKAN PROPERTI BERKUALITAS
IMPROVING ECONOMIC PERFORMANCE AND PROVIDING QUALITY
PROPERTY PRODUCTS

Alam Sutera berkomitmen untuk senantiasa menghasilkan pencapaian kinerja


ekonomi yang stabil serta terus berkembang secara berkelanjutan, sehingga mampu
memberikan manfaat ekonomi secara luas kepada para pemangku kepentingan
baik secara langsung maupun tidak langsung.

Alam Sutera is committed to always achieve stable economic performance and growing sustainably,
as well as providing both direct and indirect economic benefits to a broader section of stakeholders.

KINERJA EKONOMI ALAM SUTERA PADA TAHUN 2022


ALAM SUTERA’S ECONOMIC PERFORMANCE IN 2022

Rp

632,3% 57,82% 62%


Peningkatan Pertumbuhan Rasio Liabilitas
Laba Bersih Perseroan Pendapatan terhadap Ekuitas
Increase in the Revenue Growth Liabilities to Equity Ratio
Company’s Net Profit

Pada tahun 2022, kondisi ekonomi makro di Indonesia In 2022, the macroeconomic condition in Indonesia
beranjak pulih sehingga membuat bisnis properti ikut recovered, and this positive trend worked in favor of
memiliki performa positif. Meski persaingan semakin the nation’s property business. While competition
ketat, pasar properti dinilai masih sangat luas dan heightened, the property market remained dynamic,
dinamis. Untuk bertahan dalam era persaingan modern, with enormous potential. To survive in today’s modern
terobosan inovasi dan kreativitas diperlukan agar competition, breakthroughs and creative innovations
Perseroan dapat menawarkan produk dan layanan are competitive necessities so we can offer the best
yang terbaik, sehingga dapat berdampak pada kinerja products and services and deliver positive economic
ekonomi yang positif. outcomes.

Tidak seperti tahun-tahun sebelumnya di saat pandemi Unlike the previous years when the economic growth
yang membuat laju perekonomian melambat, Perseroan hit a speed bump due to the pandemic, 2022 gave
pada tahun 2022 ini dapat bergerak lebih leluasa us more flexibility in running operations. The positive
untuk menjalankan aktivitas bisnisnya. Dampak positif trend even had broader impacts in that not only did it
yang timbulpun semakin luas, tidak hanya menaikan allow us to do better in terms of earnings, but it also
laba Perseroan tetapi juga bagi masyarakat seperti created job opportunities for the people.
membuka lebih banyak lapangan pekerjaan

140 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Alam Sutera berkomitmen untuk terus mewujudkan Alam Sutera is committed to realize the sustainable
nilai-nilai keberlanjutan sesuai yang terkandung di dalam values that have been outlined in the Sustainable
Sustainable Development Goals (SDGs). Untuk itu, dalam Development Goals (SDGs). Hence the Company puts
pelaksanaannya Perseroan berusaha memaksimalkan this commitment to work, by making all the efforts
kinerja agar berjalan sesuai target pertumbuhan possible to deliver maximum results in order to meet the
Perseroan. Alam Sutera berkomitmen untuk senantiasa Company’s growth target. Alam Sutera is committed to
menghasilkan pencapaian kinerja ekonomi yang stabil always achieving stable economic performance and
serta terus berkembang secara berkelanjutan, sehingga growing sustainably, as well as providing both direct
mampu memberikan manfaat ekonomi secara luas and indirect economic benefits to a broader section of
kepada para pemangku kepentingan baik secara stakeholders.
langsung maupun tidak langsung

Pengelolaan kinerja ekonomi dan fokus keberlanjutan The management of economic performance and the
Alam Sutera adalah seluruh hasil kerja dan pencapaian focus on Alam Sutera’s sustainability reflects the
aspek ekonomi yang dicapai oleh Perseroan setiap hard work and what the Company achieves every
tahunnya. Perseroan memberikan tanggung jawab year in economic aspects. The Company assigns this
kepada pemimpin unit bisnis di bawah pengawasan responsibility to manage economic performance
Direktur Keuangan dalam mengelola kinerja ekonomi. to business unit leaders under the oversight of the
Director of Finance.

KINERJA EKONOMI ECONOMIC PERFORMANCE


Sejalan dengan upaya Pemerintah dalam pemulihan In line with the Government’s successful economic
ekonomi nasional, Alam Sutera mampu mencatatkan recovery measures, we delivered Rp 4.5 trillion in
pencapaian pendapatan usaha senilai 4,5 triliun atau revenue, accounting for 155% of Alam Sutera’s 2022
155% dari target yang ditentukan untuk tahun 2022. target. We managed to meet the target thanks to the
Adapun nominal tersebut mampu diraih dengan Improvement in sales especially land sales, contributing
meningkatnya penjualan terutama tanah kavling 36% to the total revenues generated in 2022.
yang memberikan kontribusi sebesar 36% dari total
pencapaian pendapatan usaha sepanjang tahun 2022.

Tabel Kinerja Pendapatan dan Laba/Rugi [OJK F.2] Table of Revenue and Profit/Loss Performance [OJK F.2]
Perbandingan Target dan Realisasi Pendapatan (Rp Juta) Perbandingan Target dan Realisasi Laba/Rugi (Rp Juta)

Tahun Target and Realized Revenue (In Rp million) Target and Realized Income/Loss (In Rp million)

Year Target Realisasi Target Realisasi

Target Realization Target Realization

2020 3.500.000 1.413.252 1.000.000 (1.038.777)

2021 2.800.000 2.847.323 560.000 149.943

2022 2.900.000 4.493.531 580.000 1.098.075

Nilai Ekonomi yang Dipertahankan (Rp ribu) Retained Economic Value (In Rp thousand)
Nilai Ekonomi
2020 2021 2022
Economic Value

Nilai Ekonomi yang Dihasilkan [201-1]


Economic Value Generated

Pendapatan Operasional
1.412.878.390 2.845.824.591 4.483.097.415
Operational Income

Pendapatan Bunga
25.966.199 14.831.511 22.167.014
Interest income

Pendapatan Operasional Lainnya


373.571 1.499.126 10.433.844
Other Operational Income

Pendapatan Non-Operasional
16.343.881 38.429.283 364.268.559
Non-Operational Income

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 141


Nilai Ekonomi
2020 2021 2022
Economic Value

Total 1.455.562.041 2.900.584.511 4.879.966.832

Nilai Ekonomi Didistribusikan [GRI 201-1]


Economic Value Distributed [GRI 201-1]

Biaya Operasional [OJK F.4]


1.028.638.605 1.518.848.078 2.121.135.662
Operational Cost

Biaya Pegawai
190.009.301 195.642.318 223.424.904
Employment Cost

Biaya Kerugian Penurunan Nilai


21.466.240 21.624.925 (932.391)
Impairment Losses Cost

Biaya Operasional Lainnya


357.484 1.435.353 10.166.313
Other Operational Cost

Pembayaran Dividen Kepada Pemegang Saham


- - -
Dividend Payment to Shareholders

Beban Pajak
113.380.984 87.131.847 123.536.913
Tax Expense

Total 1.353.852.614 1.824.682.521 2.477.331.401

Nilai Ekonomi Dipertahankan [201-1]


101.709.427 1.075.901.990 2.402.635.431
Economic Value Retained [201-1]

PENJUALAN BERDASARKAN JENIS PRODUK


SALES BASED-ON PRODUCT TYPE

50
Residensial
Residential
%
36 %
Tanah Kavling
Land Lots
14
Recurring
Recurring
%

PROPERTI BERWAWASAN ENVIRONMENTALLY FRIENDLY


LINGKUNGAN [OJK F.3] PROPERTY [OJK F.3]
Industri properti tanah air masih terus dibayangi The domestic property industry remained under
dengan kendala maupun potensi risiko yang tidak kecil, enormous challenges, such as global inflation, climate
antara lain gelombang inflasi di ranah global dan juga change, and natural disasters that hit more than ever
perubahan iklim serta bayang-bayang bencana alam. nowadays. The issue of climate change is one of the
Isu perubahan iklim merupakan salah satu perhatian Company’s concerns, in order to provide green property
Perseroan, agar dapat menyediakan produk yang products.
berwawasan lingkungan.

Alam Sutera sebagai pelaku bisnis industri properti As a property developer, Alam Sutera realizes how
menyadari pentingnya upaya pencapaian target yang important it is to achieve the Sustainable Development
tercantum pada Sustainable Development Goals (SDGs) Goals (SDGs), especially as we seek to meet our goals
terkait pelestarian lingkungan serta perubahan iklim in environmental preservation and climate change
sesuai dengan bidang dan kegiatan usaha Perseroan. that is in line with the Company’s business areas. The
Perseroan berkesempatan untuk berperan aktif dalam SDGs allow us to play an active role in providing eco-
menyediakan produk berwawasan lingkungan yang friendly products with sustainability values as one of
mengutamakan nilai-nilai keberlanjutan. the priorities.

Pada tahun 2022 ini, Alam Sutera berupaya In 2022, Alam Sutera continued to make a sustainable
memberikan kontribusi berkelanjutan melalui produk contribution through property products by reducing
properti dengan mengurangi dampak kerusakan the impact of environmental damage, improving the
lingkungan, memperbaiki kualitas lingkungan hidup quality of the surroundings, and helping to reduce
di sekitarnya dan juga membantu pengurangan emisi carbon emissions. One effort was the development of
karbon. Salah satu contohnya adalah pengembangan waste management in the Suvarna Sutera area , the
waste manajemen di kawasan Suvarna Sutera yang application of eco enzymes, and the installation of solar
terintegrasi dengan konsep environmental friendly, panels.
penerapan eco enzyme, dan pemasangan panel surya.

142 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Untuk saat ini, Perseroan mengidentifikasi berbagai Currently, the Company identifies various risks and
risiko dan peluang yang dapat menimbulkan implikasi opportunities that may have financial impacts on the
finansial terhadap kegiatan bisnis perusahaan. Ke Company’s business activities. As we move forward,
depannya, dalam menentukan strategi bisnis untuk we will use the identification results and categorization
mempertahankan kinerja ekonomi dan memberikan as guidance and basis to devise business strategies to
nilai-nilai keberlanjutan, Perseroan menjadikan hasil maintain economic performance and deliver sustainable
identifikasi risiko yang telah dikategorikan tersebut values . We will consistently apply the principles
sebagai dasar acuannya. Perseroan akan secara of sustainability in every Company’s operations to
konsisten menerapkan prinsip-prinsip keberlanjutan manifest our sustainability commitment. [GRI 201-2]
dalam setiap aktivitas bisnis Perseroan sebagai bentuk
komitmen Perseroan. [GRI 201-2]

MENGHADIRKAN HUNIAN YANG AMAN PROVIDE A SAFE AND COMFORTABLE


DAN NYAMAN RESIDENCE
Alam Sutera senantiasa menjalankan visi Perusahaan Alam Sutera consistently implements its stated
yaitu menghadirkan produk berkualitas melalui vision, which is to present quality products through
berbagai inovasi demi peningkatan kualitas hidup serta innovations to improve the quality of life and secure
memberikan jaminan keamanan dan kenyamanan. Alam safety and comfort for the residents . Alam Sutera has
Sutera telah menetapkan standar dan kriteria tinggi set high standards and criteria when making a series of
dalam rangkaian penilaian dan pengujian sebelum assessments and tests before marketing a residential
memasarkan suatu hunian. Dengan demikian, seluruh area. Thus, will assure that all products and services will
produk dan layanan telah dipastikan dapat diterima be absorbed and meet consumer needs. [OJK F.27]
dengan baik dan sesuai dengan kebutuhan konsumen.
[OJK F.27]

Perusahaan memastikan setiap produk properti The Company ensures that the products being offered
yang dipasarkan harus menggunakan bahan material to the market are made with high quality materials that
berkualitas sehingga bertahan lama dan memiliki nilai have long durability and economic values. Alam Sutera
ekonomis. Produk hunian yang dirancang oleh Alam designs its residential products that are resistant to
Sutera dengan sedemikian rupa, memiliki ketahanan environmental issues and natural disasters such as
lebih baik untuk menghadapi isu lingkungan dan floods, earthquakes and fires. However, given the
bencana alam seperti banjir, gempa bumi dan kebakaran. unpredictable impacts of these natural disasters, Alam
Meski demikian, risiko alam ini tidak dapat diprediksi Sutera has paired the effort with maximum preventative
besar dampaknya dan Alam Sutera telah menyiapkan measures through supporting facilities. Alam Sutera
beberapa upaya pencegahan maksimal melalui fasilitas also provides clear product information through the
pendukung. Alam Sutera juga memberikan informasi website and has its sales team explain the information
mengenai produk secara jelas melalui website dan directly to customers on each occasion. [OJK F.28]
disampaikan oleh tim sales Perseroan. [OJK F.28]

• Bahan Bangunan Berkualitas Tinggi [OJK F.26] • High Quality Building Materials [OJK F.26]
Penggunaan bahan material terbaik yang digunakan The use of the best materials by Alam Sutera in
oleh Alam Sutera mulai dari residensial hingga its residential and commercial areas has all been
komersial, telah sesuai dengan Standar Nasional referred to the Indonesian National Standard (SNI).
Indonesia (SNI). Seperti penggunaan material Amongst the materials used are concrete, steel,
beton, baja dan besi tulangan pada produk properti. and reinforcing steel in property products. Double
Selain itu, penggunaan kaca Double Glass Low E Glass Low E glass is also used in the construction
pada berbagai produk properti yang dihasilkan. of certain property products. This type of Glass
Penggunaan kaca tersebut mampu mengurangi reduces sunlight exposure by up to 25% and helps
masuknya sinar matahari hingga sebesar 25% contain electric consumption for air conditioning.
sehingga mampu mengurangi konsumsi energi This is in line with the Green Ecological Method that
listrik untuk penggunaan AC dan sesuai dengan we are embracing.
dengan prinsip Green Ecological Method yang
diusung oleh Alam Sutera.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 143


Penggunaan bahan bangunan berkualitas The use of quality materials puts more strength to
menghasilkan konstruksi bangunan yang kokoh building construction and gives economic value for
dan memiliki nilai ekonomis lebih lama. Produk longer. Indirectly, the property products of Alam
properti dari Alam Sutera secara tidak langsung Sutera carry the principles of sustainability. Building
telah mengusung prinsip-prinsip keberlanjutan. durability translates into the less frequent need for
Adapun ketahanan bangunan yang panjang sama raw materials and reduces renovation outlay in the
saja dengan mengurangi penggunaan bahan baku future.
dan menekan pengeluaran biaya ke depan.

• Ketahanan Gempa • Earthquake Resistance


Seperti diketahui, banyak wilayah di Indonesia It is a fact that many areas in Indonesia are prone to
memiliki potensi terkena dampak bencana gempa earthquakes. This is because Indonesia’s geological
bumi. Hal ini dikarenakan letak geologis Indonesia location is at the meeting point of three large
berada di titik pertemuan tiga lempeng tektonik tectonic plates, Alam Sutera awares of this fact and
besar. Alam Sutera menyadari hal ini dan terus continues to make innovation in order to construct
berinovasi untuk menghasilkan bangunan yang earthquake-resistant buildings.
memiliki ketahanan atas potensi bencana gempa
bumi.

• Sistem Keamanan [OJK F.27] • Security System [OJK F.27]


Salah satu faktor penting dalam menciptakan One of the key factors in creating quality residential
produk hunian yan berkualitas adalah tingkat products is the level of safety. The Company has
keamanan. Perusahaan telah menyiapkan sejumlah prepared a number of supporting facilities and
fasilitas dan perangkat pendukung untuk berbagai devices for various emergencies such as CCTV and
keadaan darurat seperti CCTV dan Panic Button Panic Button that is monitored by a designated
yang dipantau oleh tim yang berada di Command team at the Command Center. This is a form
Center. Hal ini merupakan bentuk pencegahan atas of prevention against unexpected occurrences
berbagai ancaman yang terjadi di sekitar properti that may threat around Alam Sutera’s residential
hunian Alam Sutera. Selain itu, produk properti properties. In addition, each of Alam Sutera’s
yang dihasilkan Alam Sutera juga dilengkapi property products comes with effective security
fasilitas seperti alarm, meeting point, kartu akses, devices such as alarms, meeting points, access
pemadam kebakaran/fire extinguisher. Alam Sutera cards, and fire extinguishers. Alam Sutera also
juga menggunakan one gate system dan penjagaan uses a one gate system and 24-hour security as
keamanan 24 jam sebagai langkah preventif a preventive measure against the threat of crime,
dari ancaman kriminalitas, serta menerapkan and implements Safety Health Environment (SHE)
Safety Health Environment (SHE) Mobile untuk Mobile to report findings in the field related
melaporkan temuan-temuan di lapangan yang to occupational safety and health that may be
berkaitan dengan keselamatan dan kesehatan kerja experienced by residents, visitors or Company
yang dapat dialami penghuni, pengunjung, atau employees.
karyawan Perseroan.

Di area komersil, Alam Sutera merancang Standard In commercial areas, Alam Sutera designs Standard
Operating Procedure (SOP) untuk memastikan Operating Procedure (SOP) to ensure that all
segala aktivitas berjalan dengan baik agar activities run well to make the consumers feel safe
konsumen merasa aman dan nyaman berada di and comfortable when they visit the areas. Alam
area komersil. Alam Sutera berkomitmen untuk Sutera is committed to upholding the principles of
mengusung prinsip-prinsip keamanan dengan safety while taking heed of consumer comfort.
tetap memperhatikan kenyaman konsumen.

Sepanjang tahun 2022, Alam Sutera tidak menerima Throughout 2022, Alam Sutera did not receive
keluhan ataupun penarikan produk properti yang complaints or recalls of property products that have
telah dipasarkan akibat adanya kesalahan rancangan been marketed due to inappropriate design or other
maupun ditemukannya kecacatan bangunan yang defects in the building structure that can cause harm to
menyebabkan kerugian pada konsumen. [OJK F.29] customers. [OJK F.29]

144 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

PRODUK DAN LAYANAN YANG SETARA EQUAL AND SUSTAINABLE PRODUCTS


DAN BERKELANJUTAN [OJK F.17] AND SERVICES [OJK F.17]
Kebutuhan hunian atau tempat tinggal merupakan salah The need for a home to live in is one of the basic or
satu kebutuhan dasar atau primer manusia. Hunian kini primary human needs. Currently, the development of
berkembang tidak hanya sebagai tempat berlindung, residential areas does not only serve as a place to live
tetapi juga tempat yang nyaman dan aman serta but also as a place where people can live a secure and
memiliki nilai-nilai sosial lain untuk tinggal. Kebutuhan comfortable life while enjoying other social values. It
akan hunian ini juga perlahan sulit dipenuhi dikarenakan is now more difficult to meet the need for housing as
kondisi wilayah untuk dijadikan tempat tinggal yang lands are becoming difficult to acquire. This is contrary
semakin berkurang. Hal ini berbanding terbalik dengan to the growing trend of population.
populasi penduduk yang terus bertambah.

Memahami kondisi diatas, Alam Sutera berupaya Understanding the current condition, Alam Sutera
menyediakan solusi kebutuhan tempat tinggal yang strives to provide solutions to community’s need for
nyaman, aman, dan terjangkau untuk masyarakat. comfortable, safe, and affordable housing. In 2022,
Pada tahun 2022, Alam Sutera mengembangkan Alam Sutera developed a number of residential areas/
sejumlah kawasan hunian/apartemen dengan sistem apartments with an easy and light payment system,
pembayaran yang mudah dan ringan sehingga mampu making the projects affordable to different walks of life.
dijangkau berbagai kalangan.

Alam Sutera percaya bahwa dengan pemenuhan We believe that by fulfilling the need for quality housing
kebutuhan akan hunian yang berkualitas serta sesuai that meets buyers’ expectations and is within their
dengan kemampuan dan harapan, akan membantu financial reach, we can help community to improve their
terwujudnya peningkatan kesejahteraan masyarakat welfare in accordance with sustainable development
sesuai dengan tujuan pembangungan berkelanjutan. goals.

SURVEI KEPUASAN PELANGGAN [OJK F.30] CUSTOMER SATISFACTION SURVEY [OJK F.30]
Alam sutera secara berkala melakukan evaluasi dan Alam Sutera periodically evaluates and measures or
pengukuran atau survei atas kepuasan pelanggan surveys customer satisfaction in order to improve
demi meningkatkan mutu kualitas produk dan product and service quality. The method used for the
layanan. Adapun metode yang digunakan untuk survei customer satisfaction survey where certain products
kepuasan pelanggan adalah survei pada sejumlah in Suvarna Sutera are surveyed. At Alam Sutera, the
produk di Suvarna Sutera. Kegiatan ini berada dibawah Marketing Communication Department oversees the
pengawasan Departemen Marketing Communication. survey.

Pada tahun 2022, tingkat kepuasan pelanggan dapat Here is the level of customer satisfaction achieved in
dilihat dalam tabel berikut: 2022:
Kepuasan Pelanggan
Customer Satisfaction

Sangat Baik
26,7%
Very Satisfied

Baik
67,1%
Satisfied

Cukup
4,7%
Quite Satisfied

Kurang
0%
Quite Dissatisfied

Tidak Menjawab
1,5%
Unanswered

Total 100%

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 145


RANTAI PASOKAN SUPPLY CHAIN
Alam Sutera mengandalkan para pemasok yang berada Alam Sutera relies on suppliers across its supply chain
di seluruh rantai pasokan usaha Perseroan dalam network to run the property business. This sustainability
menjalankan kegiatan usaha. Dengan demikian, roda approach puts economic wheels in motion for the
perekonomian masyarakat di sekitar lokasi proyek juga surrounding communities as more local suppliers are
berputar, dikarenakan adanya keterlibatan pemasok involved in business processes as the Company grows.
lokal dalam berbagai proses usaha.

Rantai Pasokan Alam Sutera


Alam Sutera Supply Chain

Land Project
Acquisition Planning Development Marketing & Sales Estate Management Customer

146 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

BERTANGGUNG JAWAB PADA LINGKUNGAN


ENVIRONMENTALLY RESPONSIBLE

Sejak awal berdiri, Alam Sutera telah mengimplementasikan prinsip pengembangan


Green Ecological Method yang selaras dengan alam dan masyarakat sekitar
dalam pembuatan perencanaan kawasan. Setiap bangunan dan kawasan yang
dikembangkan selalu memperhatikan aspek sosial dan lingkungan untuk tercipta
keselarasan antara kegiatan bisnis dengan nilai-nilai pelestarian alam.

Since its inception, Alam Sutera has applied the principles of Green Ecological Method in devising
development plans that is friendly to nature and the surrounding community. For every building and
region that we develop we always pay attention to social and environmental aspects so it always
synergizes between business activities and nature preservation.

Perseroan memahami bahwa dengan berkembangnya The Company understands that the more advanced
peradaban seharusnya berjalan selaras dengan human civilization becomes, the greater efforts we
terwujudnya nilai-nilai pelestarian lingkungan untuk should make to preserve the environment and protect
menjaga planet. Dengan munculnya isu perubahan iklim our planet with sustainable values. The fact that
yang menjadi tantangan bagi seluruh masyarakat dunia, climate change is becoming a global challenge further
ini menjadi salah satu faktor pendorong diperlukannya reinforces the notion. So it is imperative for us as
pelestarian lingkungan. Oleh karena itu, dunia usaha corporations to have a strong commitment to creating
perlu berkomitmen yang kuat untuk menciptakan a sustainable business. As a leading property developer
usaha-usaha yang mementingkan lingkungan. in Indonesia, Alam Sutera has striven to present eco-
Sebagai perusahaan properti terkemuka di Indonesia, friendly development through sustainable operations.
Alam Sutera berupaya menghadirkan kawasan yang
ramah lingkungan melalui kegiatan operasional yang
berkelanjutan.

Sejak awal berdiri, Alam Sutera telah Since its inception, Alam Sutera has applied the
mengimplementasikan prinsip pengembangan Green principles of Green Ecological Method in devising
Ecological Method yang selaras dengan alam dan development plans that is friendly to nature and the
masyarakat sekitar dalam pembuatan perencanaan surrounding community. For every building and region
kawasan. Setiap bangunan dan kawasan yang that we develop we always pay attention to social and
dikembangkan selalu memperhatikan aspek sosial dan environmental aspects so it always synergizes between
lingkungan untuk tercipta keselarasan antara kegiatan business activities and nature preservation.
bisnis dengan nilai-nilai pelestarian alam.

Perseroan berperan aktif dalam mewujudkan The Company plays an active role to achieve Sustainable
pencapaian Sustainable Development Goals (SDGs) Development Goals (SDGs) in the environmental
di bidang lingkungan. Seperti pada Tujuan 6 Air sector, such as Goal 6 Clean Water and Sanitation,
Bersih dan Sanitasi Layak, Tujuan 9 Industri, Inovasi, Goal 9 Industry, Innovation and Infrastructure, Goal
dan Infrastruktur, Tujuan 11 Kota dan Komunitas 11 Sustainable Cities and Communities, and Goal 12
Berkelanjutan, dan Tujuan 12 Konsumsi dan Produksi Responsible Consumption and Production.
yang Bertanggung Jawab.

Komitmen dan kontribusi yang diberikan Alam Sutera This commitment and contribution by Alam Sutera to
untuk menerapkan praktik bisnis berkelanjutan run a sustainable business has been engraved in its
diwujudkan dalam pilar-pilar utama di bidang main pillars in the environmental field, namely Natural
lingkungan. Yakni Natural Capital Optimization, Capital Optimization, Sustainable Infrastructure, Waste
Sustainable Infrastructure, Waste Management, dan Management, and Renewable Energy.
Renewable Energy.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 147


PILAR UTAMA LINGKUNGAN MAIN PILLARS OF THE ENVIRONMENT

Natural Capital Peradaban manusia bertumbuh dengan cepat diiringi Human civilization is growing rapidly and comes with a
Optimization perkembangan beragam teknologi serta industri yang dynamic development of various technologies and industries.
berjalan dinamis. Alam Sutera berperan aktif dalam Alam Sutera plays an active role through innovative
menghasilkan hunian yang asri melalui beragam inovasi untuk homebuilding to create green ecosystems while ensuring our
membangun dan menciptakan ekosistem hijau sehingga business operations and sustainable development goals are
mencapai keselarasan dan harmonisasi antara kegiatan bisnis aligned.
dan tujuan pembangunan berkelanjutan.

Melalui pilar Natural Capital Optimization, Alam Sutera Through its Natural Capital Optimization pillar, Alam Sutera
secara konsisten melakukan penanaman pohon dengan consistently plants trees that have high capabilities to absorb
daya serap CO2 yang tinggi di area hunian. Total pohon yang CO2 in the residential areas. So far, we have planted a total
ada di kawasan Alam Sutera sejauh ini sebanyak lebih dari of more than 28,000 trees, which consist of more than 7,000
28.000 pohon, yang terdiri lebih dari 7.000 pohon Trembesi. Trembesi. In addition, Alam Sutera seeks to build an eco-
Selain itu, Alam Sutera berupaya membangun budaya untuk friendly culture among employees where they are encouraged
menumbuhkan kesadaran para karyawan agar senantiasa to use eco-friendly materials, avoid using disposable items,
berpartisipasi dalam penggunaan material ramah lingkungan, use recycled products, and reduce paper usage. [OJK F.1]
menghindari penggunaan barang satu kali pakai, memakai
barang daur ulang, serta mengurangi penggunaan kertas.
[OJK F.1]

Sustainable Perkembangan dan kemajuan suatu wilayah ditandai dengan A developed and advanced region is marked by an improved
Infrastructure meningkatnya pembangunan infrastruktur yang terus infrastructure network that continues to support the
menunjang bermacam aktivitas. Sudah menjadi kewajiban various activities. It is become a responsibility that every
dalam pembangunan infrastruktur harus berjalan selaras infrastructure developed must be aligned with sustainability
dengan upaya menciptakan keseimbangan pada berbagai efforts to create a balance in all aspects e.g. economic,
aspek termasuk ekonomi, sosial, serta lingkungan. Konsep social, and environmental aspects. This notion serves as the
ini menjadi dasar bagi Alam Sutera untuk menghasilkan pilar foundation on which Alam Sutera builds the pillars of its
Sustainable Infrastructure. Sustainable Infrastructure.

Melalui program tersebut, Alam Sutera berupaya untuk Through this program, Alam Sutera seeks to build a working
membangun lingkungan kerja menggunakan material ramah environment using ecofriendly materials and technology
lingkungan serta menggunakan teknologi yang mendukung that supports environmental preservation. The following
pelestarian lingkungan. Beberapa upaya yang dilakukan are efforts that Alam Sutera has exerted through the Green
Alam Sutera melalui program Green Building adalah sebagai Building program: [OJK F.5]
berikut: [OJK F.5]
• Design layout yang mendukung sirkulasi udara dan tata • Layout design that supports air circulation and natural
cahaya alami lighting
• Penggunaan material dengan standar dan sertifikat • Use of materials with “Green Label” standards and
“Green Label” certificates
• Penggunaan kaca tipe Double Glass Low E untuk • Use of Double Glass Low E type glass to support energy
mendukung efisiensi energi di gedung perkantoran efficiency in office buildings
• Peremajaan dan peningkatan kapasitas saluran air di • Rejuvenation and enlarging capacity of water drainage
kawasan Alam Sutera untuk mencegah banjir system in Alam Sutera area to prevent flooding
• Penggunaan tangki pendam (ground water tank) • Use of ground water tanks

Waste Dalam menjalankan bisnis di sektor properti salah satu yang In running a business in the property sector one of the key
Management menjadi perhatian khusus perseroan adalah pengelolaan concerns faced is household waste. Alam Sutera has made
sampah dan limbah rumah tangga. Alam Sutera menjadikan Waste Management as one of the sustainable pillars related to
Waste Management sebagai salah satu pilar berkelanjutan protecting and preserving the Company’s environment. Alam
terkait perlindungan dan pelestarian lingkungan Perseroan. Sutera manages household waste in an integrated, systematic
Alam Sutera melakukan pengelolaan sampah secara terpadu, and comprehensive manner, from collecting, transporting, and
sistematis, dan menyeluruh yang dimulai dari pengumpulan, processing to recycling into materials with economic value.
pengangkutan, pengolahan, hingga melakukan daur ulang
sehingga bisa dimanfaatkan kembali.

Contoh inisiatif Alam Sutera dalam pengelolaan sampah di One of the initiatives that Alam Sutera has made in waste
antaranya adalah penggunaan insinerator untuk sampah management was the use of incinerators for leaf waste and
daun dan sampah rumah tangga yang mampu mengurangi household waste, which can reduce waste disposal to landfills,
pembuangan sampah ke TPA, mengaplikasikan Eco Enzyme the application of Eco Enzyme to help reduce water pollution,
untuk membantu mengurangi pencemaran air, melakukan conducting maggot cultivation to decompose waste, and
budidaya maggot untuk mengurai sampah, dan pest control. pest control. Meanwhile, Eco Enzyme remains are processed
Sementara ampas Eco Enzyme diolah menjadi komponen into compost components.
kompos.

148 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Renewable Energy Dunia kini sedang melaksanakan transisi energi dari energi The world is in the middle of an energy transition from non-
tidak terbarukan (fosil) menjadi energi baru terbarukan. renewable (fossil) energy to renewable energy. This initiative
Inisiatif ini sedang digencarkan mengingat salah satu is being intensified, considering that one of the biggest
penyumbang terbesar emisi gas rumah kaca berasal dari contributors to greenhouse gas emissions is the use of non-
pemakaian energi tidak terbarukan. renewable energy.

Dengan komitmen untuk menjalankan kegiatan bisnis Committed to run business operations that aligns with the
selaras dengan SDGs, Alam Sutera melalui pilar Renewable SDGs, Alam Sutera through its Renewable Energy pillar, is
Energy berkomitmen untuk menerapkan praktik-praktik committed to implementing energy-saving practices in its
penghematan energi dalam aktivitas Perseroan. Upaya activities. Alam Sutera is accomplishing this goal through a
Alam Sutera untuk mewujudkan tujuan tersebut dilakukan variety of energy-saving programs and policies, as well as
melalui ragam program dan kebijakan hemat energi serta through innovative ideas to use renewable energy. Currently,
inovasi dalam memanfaatkan energi terbarukan. Pada saat the Company has been using renewable energy with solar
ini, Perseroan telah menggunakan energi terbarukan dengan panel technology which produces electrical energy for
teknologi solar panel yang menghasilkan energi listrik untuk several public facilities in the area, such as the Marketing
beberapa fasilitas umum kawasan seperti Marketing Gallery Gallery Alam Sutera – Show Unit Elevee and the use of solar
Alam Sutera – Show Unit Elevee dan penggunaan solar water water heaters for property products in Suvarna Sutera.
heater untuk produk di Suvarna Sutera.

Pengelolaan aspek keberlanjutan lingkungan yang dijalankan The management of environmental sustainability aspects has
Alam Sutera dipercayakan kepada masing-masing Business been assigned to each Business Unit (BU) where the Head of
Unit (BU) di mana Head of BU menjadi penanggung jawab the BU is responsible for the performance. Every quarter, each
atas kinerja yang dilakukan. Secara berkala pada setiap BU evaluates and assesses the sustainability performance of
kuartal, masing-masing BU juga melakukan evaluasi dan environmental aspects.
penilaian kinerja keberlanjutan aspek lingkungan.

Total biaya untuk pemeliharaan kawasan


Total cost for township maintenance
Rp
87,7 miliar
PENGELOLAAN ENERGI DAN EMISI ENERGY AND EMISSIONS MANAGEMENT

Dalam kegiatan operasional, Perseroan menggunakan In its operational activities, the Company uses electricity
energi listrik dan BBM yang merupakan sumber energi and fuel, which are non-renewable energy sources. Both
tidak terbarukan. Kedua energi tersebut merupakan are the main energies used to support the operations
energi utama yang digunakan dalam menunjang and work activities in all operational areas. In order to
kelancaran dan aktivitas kerja di seluruh area operasional. contribute to realizing carbon neutrality, the Company
Dalam rangka berkontribusi dalam mewujudkan karbon has used energy from New and Renewable Energy
netral, Perseroan telah menggunakan energi dari sumber sources, such the solar panels. [GRI 3-3]
Energi Baru Terbarukan yakni panel surya. [GRI 3-3]

Alam Sutera berupaya menggunakan energi secara Alam Sutera seeks to use energy efficiently by making
efisien yang diwujudkan melalui sejumlah kebijakan dan a number of relevant internal policies and regulations,
peraturan Perseroan seperti melakukan penghematan such as saving electricity in the township and cluster
listrik di kawasan dan di area cluster dengan mengganti areas by replacing conventional Public Street Lighting
lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) konvensional (PJU) lamps with LED PJU lamps that have a longer
menjadi lampu PJU LED yang memiliki daya tahan lebih lifespan. With this initiative, Alam Sutera saved PJI
lama. Inisiatif tersebut menghasilkan penghematan daya electricity from 250 watts/PJU to 120 watts. In the
listrik PJI dari 250 watt/PJU menjadi 120 watt. Sedangkan clusters, PJU electricity was saved from 150 watts to
untuk cluster, terjadi penghematan daya listrik PJU dari 100 watts. [OJK F.7][OJK F.12]
150 watt menjadi 100 watt. [OJK F.7][OJK F.12]

Perhitungan dan pelaporan penggunaan listrik di In this report, the calculation and reporting of electricity
laporan ini belum mencakup seluruh kawasan dan consumption do not cover the entire township and the
bangunan Alam Sutera. Saat ini, cakupan hanya di buildings therein. Reporting now only covers some
beberapa kawasan dan bangunan Estate, High Rise areas such as Estate, High Rise Buildings, Commercial
Building, Commercial & Retail, dan lainnya. Perhitungan & Retail, and others. The calculation and reporting of
dan pelaporan energi listrik mencakup kegiatan electricity power cover the Company’s operational
operasional Perseroan dan penghuni/tenant/customer, activities and those of occupants/tenants/customers,

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 149


kecuali di Estate Alam Sutera, Estate Suvarna Sutera, except for Alam Sutera Estate, Suvarna Sutera Estate,
dan Estate Ayodhya yang hanya mencakup operasional and Ayodhya Estate, which only covers the Company’s
Perseroan. Sedangkan untuk penggunaan BBM hanya operations. Meanwhile, the report on fuel consumption
melaporkan perhitungan dari kendaraan operasional only covers the Company’s operational vehicles.
Perseroan.

Penggunaan Energi untuk Operasional Energy Consumption for Operations


Estate High Rise Building Office Tower Commercial & Retail Others

Alam Sutera Paddington Heights Synergy Building The Flavor Bliss Marketing Gallery Alam Sutera (Elevee)

Suvarna Sutera Silkwood The Prominence Pasar 8 Alam Sutera Marketing Gallery Alam Sutera (Winona)

Ayodhya Residence The Tower Pasar 8 Suvarna Sutera Marketing Gallery Suvarna Sutera

Lloyd Mall @ Alam Sutera Marketing Gallery Ayodhya


Ayodhya

Alam Sutera Sport Center

Pemanfaatan Panel Surya [OJK F.7] Utilization of Solar Panels [OJK F.7]
Alam Sutera memanfaatkan teknologi panel surya Alam Sutera utilizes solar panel technology to meet
untuk memenuhi kebutuhan listrik harian di gedung daily electricity needs in the Elevee Show Unit
Marketing Gallery Alam Sutera - Show Unit Elevee. Building of Alam Sutera Marketing Gallery. The roof-
Panel surya yang berada di atap bangunan Marketing top solar panels there are capable of producing
Gallery Elevee mampu menghasilkan daya sebesar 130 KW of power, which is enough to support the
130 KW sehingga cukup menunjang kebutuhan listrik building’s electricity needs of 197 kVA. Alam Sutera
gedung sebesar 197 kVA. Alam Sutera juga melakukan is also engaged in electricity export-import business
ekspor-impor listrik dengan PLN, sehingga ketika with PLN, where we enjoy a lower tariff of 60%
harus menggunakan listrik di malam hari, Perusahaan for night uses at Rp866 from the normal tariff of
hanya membayar 60% dari tarif listrik normal yakni Rp1,444.
Rp866 dari tarif normal sebesar Rp1.444.

Penggunaan Double Glass yang Hemat Energi Use of Energy Saving Double Glass [OJK F.7]
[OJK F.7]
Tingkat kebisingan yang tinggi serta kebutuhan The high noise level and the need for light in
cahaya di apartemen membuat Alam Sutera apartment buildings have prompted Alam Sutera to
berinovasi di beberapa bangunan baru. Alam Sutera innovate in some of its new buildings. Alam Sutera
menggunakan kaca double glass tipe Low E yang uses Low E-type double glass, which can admit light
dapat menerima cahaya dari luar sehingga dapat from the outside, reducing the need for electric
menekan penggunaan energi listrik. Penggunaan tipe power. The use of Low-E double glass can reduces
kaca double glass Low E dapat mengurangi paparan sun exposure by 25%, so it indirectly saves power
sinar matahari sebesar 25% sehingga secara tidak consumption for the Air Conditioner during the day.
langsung dapat menghemat konsumsi listrik AC
ruangan saat siang hari.

Penerapan Sistem Solar Water Heater [OJK F.7] Application of Solar Water Heater System [OJK F.7]
Salah satu komitmen Alam Sutera terhadap Application of Solar Water Heater System [OJK F.7]
penggunaan sumber energi yang ramah lingkungan One of Alam Sutera’s commitments to using eco-
adalah menerapkan sistem Solar Water Heater pada friendly energy sources is actualized by installing
sejumlah kawasan hunian yang dikembangkan oleh Solar Water Heater system in some of the
Perusahaan. Solar Water Heater sendiri merupakan Company’s residential areas. Solar Water Heater
sistem pemanas air yang menggunakan tenaga sinar is a water heating system that uses sunlight as an
matahari sebagai sumber energi. Sejauh ini, Alam energy source. So far, Alam Sutera has implemented
Sutera telah menerapkan sistem Solar Water Heater Solar Water Heater system in the Andara, Bahana,
pada Cluster Andara, Bahana, Chiara, Daru, Eldora, Chiara, Daru, Eldora, Flavio, and Cempaka Extention
Flavio, dan Cempaka Extention. Clusters.

150 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Konsumsi Energi dari Sumber Tidak Terbarukan Energy Consumption from Non-Renewable Sources
[OJK F.6][GRI 302-1] [OJK F.6][GRI 302-1]
Energi Satuan
2021 2022
Energy Unit

Listrik kWh 40.010.463 46.657.258


Electricity GJ 144.038 167.966

BBM Liter 24.609 21.014


Fossil Fuel GJ 812 693,5

BBM Solar (Genset) Liter 9.879 11.979


Solar Fossil Fuel GJ 323 395,3

Total Energi
GJ 145.173 169.055
Total Energy

Catatan:
• Pemakaian BBM dari liter dikonversi ke GJ dengan menggunakan 1 liter = 0,033 GJ
• Pemakaian listrik dari kwh dikonversi ke GJ dengan menggunakan faktor konversi 0,0036 (1 kwh = 0,0036 GJ)
• Perhitungan kembali untuk penggunaan BBM tahun 2021 menggunakan faktor konversi 1 liter = 0,033 GJ

Notes:
• Fuel consumption is converted from liters to GJ using 1 liter = 0.033 GJ
• Electricity consumption from kwh is converted to GJ using a conversion factor of 0.0036 (1 kwh = 0.0036 GJ)
• Recalculation for fuel consumption in 2021 use conversion factor of 1 liter = 0.033 GJ

Konsumsi Energi dari Sumber Terbarukan The Consumption of Renewable Energy


[OJK F.6][GRI 302-1] [OJK F.6][GRI 302-1]
Jenis Energi Tidak Terbarukan Satuan
2021 2022
Types of Non-Renewable Energy Unit

kWh 122.860 163.615


Tenaga Surya (Solar Panel)
GJ 442 589

Total konsumsi energi dari sumber energi terbarukan (panel surya), naik

589
33,2% dari tahun sebelumnya. Kenaikan ini disebabkan pada tahun 2022
panel surya sudah beroperasi penuh selama satu tahun.

Total energy consumption from renewable energy sources (solar panels),


increased 33.2% from the previous year. It is because the solar panels have GJ
been fully operational for one year in 2022 that this increase is occuring.

Penggunaan energi tentu berbanding lurus dengan It is clear that energy use is directly proportional to the
emisi yang dihasilkan. Alam Sutera memahami bahwa emissions produced. Alam Sutera knows that excessive
pelepasan emisi yang berlebihan akan berdampak emissions will cause air pollution and increase the
negatif bagi polusi udara dan semakin meningkatkan exposure to the risk of climate change. Therefore,
risiko perubahan iklim. Oleh karena itu, Alam Sutera Alam Sutera seeks to reduce the emissions it produces
berupaya mengurangi emisi yang dihasilkan, seiring alongside its energy-saving measures.
dengan penghematan energi yang dilakukan.

Berdasarkan metode yang dikeluarkan oleh Bappenas Based on the methode from Bappenas released in 2014
di tahun 2014 untuk melakukan perhitungan faktor on how to calculate emission factors, Alam Sutera has
emisi, Alam Sutera telah mengukur jumlah emisi measured the amount of emissions released from the
yang dikeluarkan dari kegiatan bisnis Perseroan dan Company’s business activities, which increased by
mengalami kenaikan 4.818 Ton CO2-eq dari tahun 4.818 Tons of CO2-eq from the previous year. This due
sebelumnya. Hal ini disebabkan oleh penambahan to the additional of new building units that are included
unit bangunan baru yang diikutsertakan ke dalam in the calculation, as well as the increase in energy
perhitungan dan peningkatan penggunaan energi consumption due to the transition period to the new
karena masa transisi menjadi new normal. normal era.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 151


Data Emisi GRK [OJK F.11][GRI 305-2] Emission Data [OJK F.11][GRI 305-2]
Uraian 2021 2022 Description

Total emisi dari konsumsi listrik PLN Total emissions from PLN electricity
29.008 33.826
(Ton CO2-eq) consumption (Ton CO2-eq)

Kenaikan (Ton CO2-eq) 1.501 4.818 Increment (Ton CO2-eq)

Catatan:
• Faktor emisi ketenagalistrikan menggunakan baseline emisi GRK sektor berbasis energi, Bappenas, 2014

Notes:
• The base line used for Electricity emission factor is energy-based sector GHG emission by Bappenas, 2014

Program Penanaman Pohon di Seluruh Kawasan Tree Planting Program in Alam Sutera’s Township
Milik Alam Sutera [OJK F.10] [OJK F.10]
Selaras dengan Tujuan Pembangungan Berkelanjutan, In line with the Sustainable Development Goals,
Alam Sutera menjalankan program penanaman Alam Sutera runs a tree planting program as part
pohon sebagai bagian dari upaya pengurangan of the effort to reduce emissions. Until now, Alam
emisi. Hingga saat ini Alam Sutera telah melakukan Sutera has planted more than 28,000 trees across
penanaman pohon sebanyak lebih dari 28.000 pohon its entire township. Among the trees planted more
di seluruh kawasan milik Alam Sutera. Di antaranya than 7,000 trees are Trembesi, which can absorb
adalah pohon Trembesi yang ditanam lebih dari large amounts of CO2
7.000 pohon, yakni pohon yang memiliki daya serap
CO2 yang sangat tinggi.

PENGELOLAAN AIR WATER MANAGEMENT


Perseroan membutuhkan air untuk kegiatan operasional The Company needs water for operational and
dan pendukung lainnya. Pengelolaan air yang baik other supporting activities. We need effective water
dibutuhkan agar tidak menggunakan air secara management to prevent excessive use, which can lead
berlebihan yang dapat berdampak pada keseimbangan to insufficient water debit. While it’s true that Alam
debit air. Kendati menggunakan sumber air dari pihak Sutera sources water comes from third parties, we
ketiga, Alam Sutera tetap melakukan pengelolaan always make sure the wastewater that we flow to the
air limbah sebelum dialirkan kembali, sesuai dengan ecosystem is benign and meets all applicable standards
standar dan peraturan yang berlaku. Perseroan juga and regulations. We also seek to ensure that the
berupaya memastikan tekanan dan kualitas air yang pressure and quality of water used by our township’s
diterima oleh warga sudah sesuai standar. residents are up to standard.

Selain itu, Perseroan melakukan sosialisasi dan imbauan In addition, the Company does socialization and
terkait penghematan penggunaan air kepada para appeals to the residents about water saving by placing
tenant dan penghuni melalui spanduk-spanduk yang banners in our areas. The Company is also rejuvenating
tersebar di berbagai lokasi. Perseroan juga melakukan and increasing the capacity of the water drainage
peremajaan dan peningkatan kapasitas saluran air system to prevent flooding.
untuk mencegah banjir.

Dalam upaya meningkatkan efektivitas penggunaan air, Alam Sutera has implemented a Zero Run Off Water
Alam Sutera menerapkan sistem Zero Run Off Water. system in an effort to make water conservation more
Sistem yang menggunakan sumur resapan biopori effective. The system includes biopore infiltration wells
tersebut memungkinkan untuk menampung air hujan, for collecting rainwater, which is then harvested and
yang kemudian dialirkan ke tangki pendam atau Ground flowed into a Ground Water Tank (GWT) and recycled
Water Tank (GWT) dan menjadi pasokan air daur ulang for purposes, such as toilet flushing or plant watering.
untuk berbagai kebutuhan seperti air toilet ataupun [OJK F.5]
untuk menyiram tanaman. [OJK F.5]

Penggunaan air mengalami kenaikan 31.391 m3 dari Water consumption increased by 31,391 m3 from
tahun sebelumnya. Hal ini disebabkan oleh penambahan previous year. Due to the additional of new building
unit bangunan baru yang diikutsertakan ke dalam units that are included in the calculation, as well as the

152 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

perhitungan dan peningkatan penggunaan air karena increase in water consumption due to the transition
masa transisi menjadi new normal. period to the new normal era.

Penggunaan Air (m3) [OJK F.8] Water Consumption


Sumber Air
2021 2022
Water Source

Pihak Ketiga
685.167 716.558
Third Party

Penggunaan Ground Water Tank Use of Ground Water Tanks


Konstruksi tangki air bawah tanah atau yang We construct an underground water tank to collect
sering disebut ground water tank berfungsi and stores water that will be distribute to all of our
untuk mengumpulkan dan menampung air untuk township areas. The water can be used for various
selanjutnya dipompa menuju seluruh bagian need such as toilet flushing or plants watering.
kawasan. Air yang ditampung dapat digunakan untuk
berbagai kebutuhan seperti air toilet ataupun untuk
menyiram tanaman.

PENGELOLAAN LIMBAH [OJK F.13] WASTE MANAGEMENT [OJK F.13]


Alam Sutera berupaya meminimalkan dampak negatif Alam Sutera has been seeking to minimize the negative
yang ditimbulkan dari kegiatan operasional, terutama impacts of its operational activities, especially the waste.
limbah yang ditimbulkan. Permasalahan limbah menjadi The waste issue is one of the focuses that Alam Sutera
salah satu fokus Alam Sutera untuk ditangani secara sustainably lays to reduce its potential environmental
berkelanjutan sehingga dapat mengurangi dampak yang impacts. This is one of our mission given that the waste
mungkin ditimbulkan. Ini merupakan salah satu tugas issue threatens the efforts to preserve the environment.
Alam Sutera mengingat permasalahan limbah merupakan [GRI 3-3]
ancaman bagi upaya pelestarian lingkungan. [GRI 3-3]

Berdasarkan identifikasi yang telah dilakukan, Alam Based on the identification made, Alam Sutera has
Sutera telah membuat klasifikasi terkait hasil limbah classified the results of the waste produced by the
yang dihasilkan oleh kegiatan bisnis Perseroan. Limbah Company’s business activities. The waste comes from
tersebut dihasilkan dari berbagai produksi properti dan various property productions and waste from office
limbah dari area kantor. Strategi keberlanjutan dalam area. The sustainability strategy in terms of waste
hal pengelolaan limbah yang dilakukan Alam Sutera management is split/devided into two categories: [OJK
terbagi dua menjadi: [OJK F.14][GRI 3-3] F.14][GRI 3-3]
• Estate Management: Bekerja sama dengan Dinas • Estate Management: Cooperates with the local
Kebersihan dan Pertamanan pemerintah daerah government’s Sanitation and Landscaping Office
sesuai dengan aturan yang berlaku di Wilayah pursuant to regulations that apply in Tangerang
Tangerang. Region.
• Komersial: Pengelolaan sampah dilakukan oleh • Commercial: Waste management is run by each
masing-masing bisnis unit komersial. commercial business unit.

Dalam pengolahan sampah daun maupun sampah In processing leaf and household waste, Alam Sutera
rumah tangga, Alam Sutera menggunakan teknologi uses incinerator technology. Through incinerators, the
pembakaran sampah insinerator. Melalui insinerator, process of burning waste involves the combustion of
pembakaran sampah yang dilakukan melibatkan organic substances, therefore it will not negatively
pembakaran bahan organik sehingga tidak menimbulkan impact the environment. The result of the combustion
dampak negatif terhadap lingkungan. Hasil pembakaran in the form of ash is then used as a mixture of fertilizers
dari sampah yang berupa abu kemudian dapat for plants in the our development. Currently, Alam
dijadikan campuran pupuk untuk tanaman yang ada di Sutera is innovating a further development of the
kawasan. Saat ini Alam Sutera juga sedang melakukan results of burning waste for other benefits, for instance,
pengembangan terhadap hasil pembakaran sampah by processing it into a mixture of building materials
agar bisa dimanfaatkan salah satunya sebagai campuran such as conblocks. the incinerators are used in both
bahan bangunan seperti conblock. Insinerator digunakan Suvarna Sutera and Alam Sutera Township.
di Suvarna Sutera dan Alam Sutera Township.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 153


Pada tahun 2022, Perseroan terus melanjutkan program In 2022, the Company continued the Eco Enzyme
pengolahan Eco Enzyme yang menjadi salah satu bentuk processing program, which has since 2021 become a
pengelolaan sampah yang dilakukan sejak tahun 2021. Eco form of its waste management agenda. Eco Enzyme
Enzyme merupakan enzim yang dihasilkan dari limbah is an enzyme fermented from kitchen waste and used
dapur dan digunakan sebagai pembersih organik. Alam as an organic cleaner. Alam Sutera has solely produced
Sutera sendiri telah memproduksi Eco Enzyme secara Eco Enzyme and has been using it to help reduce water
mandiri yang kemudian dimanfaatkan untuk membantu pollution and pest control. Meanwhile, the Eco Enzyme
mengurangi pencemaran air dan pest control. Sementara remains are reprocessed into compost components at
ampas Eco Enzyme tersebut diolah kembali menjadi the composting center.
komponen kompos di pusat pembuatan kompos.

Selain itu, Perseroan juga melakukan budidaya maggot In addition, the Company also carries out maggot
di mana salah satu manfaatnya adalah menghasilkan cultivation where one of the benefits is that it is capable
pupuk organik hingga 110 kg. Alam Sutera juga of producing up to 110 kg of organic fertilizer. Alam
menerapkan sejumlah kebijakan dalam rangka Sutera also im plements a number of policies in order
meningkatkan kesadaran kepada seluruh karyawan to increase awareness among all employees of the
Perseroan untuk senantiasa menjaga dan mengurangi importance of reducing waste from daily activities in
produksi limbah dalam aktivitas keseharian di area the work area. [OJK F.1]
kerja. [OJK F.1]

Pengelolaan Sampah Organik Melalui Budi Daya Management of Organic Waste Through Maggot
Maggot Cultivation
Salah satu terobosan dari Alam Sutera dalam One of Alam Sutera’s breakthroughs in waste
pengelolaan sampah adalah menggunakan metode management is the maggot cultivation method.
budidaya maggot. Alam Sutera mengembangkan Alam Sutera has developed an innovation in organic
inovasi pengelolaan sampah organik dengan waste management using maggot as an agent
maggot atau belatung yang berguna dalam proses in decomposing organic waste because maggot
penguraian sampah-sampah bahan organik karena consumes decaying vegetable and fruit scraps. The
maggot mengonsumsi sampah sayuran dan buah. cultivated maggot can be sold and the “maggot
Maggot yang dihasilkan dapat dijual dan hasil dari shell” can be used as organic fertilizer.
budidaya maggot yang berupa “cangkang maggot”
juga dapat digunakan sebagai pupuk organik.

MEKANISME PENGADUAN MASALAH ENVIRONMENTAL PROBLEM


LINGKUNGAN COMPLAINT MECHANISM
Alam Sutera selalu berupaya mematuhi seluruh Alam Sutera always strives to comply with all regulatory
peraturan dan perundang-undangan yang berlaku. provisions. In 2022, Alam Sutera did not receive
Pada tahun 2022, Alam Sutera tidak menerima any reports regarding environmental problems and
adanya laporan terkait permasalahan lingkungan dan incidents of non-compliance with the environmental
insiden ketidakpatuhan terhadap lingkungan yang regulations that resulted in sanctions or penalties in the
mengakibatkan sanksi atau hukuman berupa denda form of fines or warning letters. [OJK F.16][GRI 2-27]
maupun surat peringatan. [OJK F.16][GRI 2-27]

Untuk meningkatkan kinerja keberlanjutan, Perseroan To improve sustainability performance, the


menyediakan layanan untuk pengaduan terkait masalah Company provides services for complaints related to
lingkungan yang mungkin ditimbulkan dari aktivitas environmental issues that may arise from work activities
kerja di sekitar area operasional. Melalui berbagai jalur around the operational area. Through Alam Sutera’s
komunikasi yang dibuka oleh Alam Sutera, seluruh various communication channels, all stakeholders can
pemangku kepentingan dapat menyampaikan keluhan, submit complaints and criticisms, which will then be
dan kritik yang selanjutnya akan ditindaklanjuti oleh tim followed up by the management team to find a solution.
manajemen untuk menentukan solusinya.

154 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

MENGEMBANGKAN POTENSI SDM UNTUK


KEBERLANJUTAN KINERJA
DEVELOPING HR POTENTIALS FOR SUSTAINABLE PERFORMANCE

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan salah satu Human Resources (HR) is one of the important aspects
aspek penting untuk menggerakkan roda bisnis dan of the company’s operational activities and serves as the
modal tumpuan utama untuk menjalankan aktivitas main pillar of capital on which the Company manages
Perseroan. Maka dari itu, Perseroan selalu memastikan the business. Therefore, the Company ensures that it
untuk merekrut SDM yang baik dan unggul, serta only recruits quality and excellent human resources and
membina dan mengembangkan potensi setiap fosters each of them as they unlock their potential.
karyawannya.

Alam Sutera menyadari sepenuhnya bahwa keberhasilan Alam Sutera is fully aware that the Company’s
perusahaan hingga saat ini dan keberhasilan di masa accomplishments to date and its future success in
depan dalam menunjang tujuan pembangunan supporting sustainable development goals depend
keberlanjutan tak luput dari pengembangan SDM yang largely on its robust and sustainable HR development.
baik dan berkesinambungan. Upaya pengembangan All employees, both at the executive levels and staff
kompetensi ini mencakup seluruh karyawan, baik of the lowest rank, are eligible for this competency
para pemangku jabatan hingga karyawan golongan development. [GRI 3-3]
terendah. [GRI 3-3]

Pada tahun 2022 ini Alam Sutera telah menjalankan In 2022, Alam Sutera ran several HR development
beberapa program pengembangan SDM sesuai dengan programs according to the design of business activities.
rancangan kegiatan bisnis. Perusahaan berkomitmen The company is committed to unlocking the maximum
untuk membangun potensi maksimal setiap karyawan potential of each competent employee by making
yang berkompeten dengan membuat beberapa several policies, organizing training programs, and
kebijakan, program pelatihan dan pengembangan SDM, developing HR, both at the head office and at the
baik yang dilakukan di kantor pusat maupun lokasi Company’s project locations. [GRI 3-3]
proyek Perseroan. [GRI 3-3]

Pada era pandemi COVID-19 yang sudah memasuki Although the COVID-19 pandemic has entered recovery
tahap pemulihan, Perseroan juga masih menerapkan stage, the Company still enforces health protocols in the
protokol kesehatan di lingkungan kerja sesuai dengan work place as recommended by the Government. The
yang dianjurkan oleh Pemerintah. Hal ini dilakukan purpose was to keep our employees healthy in order
demi menjaga SDM tetap sehat sehingga dapat bekerja for them to perform their best and maintain Company’s
dengan baik dan menjaga keberlanjutan perusahaan. sustainability.

Salah satu inisiatifnya adalah membiasakan karyawan One of the initiatives was to make the employees
menggunakan masker di lingkungan kerja serta accustomed to wearing masks in the work environment.
pemberian vaksin booster untuk semua karyawan. We paired this effort with the provision of booster
Adapun beberapa penyesuaian dan kebijakaan protokol vaccines for all employees. While some adjustments
kesehatan lainnya yang masih diberlakukan adalah were made to the health protocols, here are the policies
sebagai berikut: that were still in effect:
1. Mengecek suhu tubuh sebelum memasuki wilayah 1. Check the body temperature before they enter
perkantoran. office buildings.
2. Mewajibkan penerapan 5M yaitu Memakai 2. Apply the mandatory 5M, which are Wearing
Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Menjauhi Masks, Washing Hands, Keeping Distance, Avoiding
Kerumunan, dan Mengurangi Mobilitas. Crowds, and Reducing Mobility.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 155


3. Apabila karyawan melakukan perjalanan keluar 3. Employees who returned from an out-of-town
kota, maka setelah kembali dari perjalanan tersebut office trip were mandatory to put themselves
karyawan harus melakukan karantina mandiri under self-quarantine for at least 4 (four) days and
minimal 4 (empat) hari dan wajib melakukan dan take antigen test and show the results.
memberikan hasil tes rapid antigen.
.

BADAN PENGELOLA SDM BOARD OF HUMAN CAPITAL


MANAGEMENT
Alam Sutera mengimplementasikan dan mematuhi Alam Sutera complies with Law Number 13 of 2003
Undang-Undang Nomor 13 tahun 2003 tentang concerning Manpower and related regulations and uses
Ketenagakerjaan serta peraturan terkait, sebagai acuan the law as a reference in developing and managing
dalam mengembangkan dan mengelola SDM. Pada human resources. Practically, HR management activities
pelaksanaannya, kegiatan pengelolaan SDM menjadi are the responsibility of the HR & GA Directorate.
tanggung jawab Direktorat HR & GA.

Direktorat HR dan GA bertanggung jawab The HR and GA Directorate is responsible for running
melaksanakan seluruh kegiatan pengelolaan SDM dan HR management and evaluating performance to see
melakukan evaluasi kinerja apakah seluruh proses telah whether all processes align with the Company’s vision,
sesuai dengan visi, misi, dan rencana bisnis Perusahaan. mission, and business plan. The results of this evaluation
Hasil evaluasi tersebut akan menjadi bahan acuan para will serve as material for the management to make
pemangku jabatan untuk membuat kebijakan dalam policies in order to improve HR quality.
rangka peningkatan kualitas SDM.

Salah satu kegiatan yang rutin dilaksanakan untuk One of the Company’s routine agendas to appraise
evaluasi kinerja karyawan dan unit kerja adalah employee and unit performances is to have an inter-
melakukan sharing session antar tim project maupun project team and inter-division sharing sessions. This
antar divisi lainnya. Hal ini memitigasi potensi masalah mitigates potential problems and resolves existing ones
dan menyelesaikan masalah yang telah terjadi agar so they can be resolved promptly. This sharing session
dapat segera diselesaikan baik. Sharing session ini is also important to maintain effective and harmonious
juga penting untuk menjaga hubungan antar sesama relations among fellow employees. [GRI 3-3]
karyawan tetap baik dan harmonis. [GRI 3-3]

DEMOGRAFI KARYAWAN [OJK C.3][GRI 2-7] EMPLOYEE DEMOGRAPHY [OJK C.3][GRI 2-7]
Karyawan Alam Sutera memiliki keragaman latar belakang, Alam Sutera employees come from a variety of
baik jenis kelamin, usia, jenjang dan latar belakang backgrounds in terms of gender, age, and educational
pendidikan. Perusahaan memberikan kesempatan yang level and background. Regardless, the Company gives
sama bagi setiap golongan untuk dapat berkembang. each one of them equal opportunities. In 2022, Alam
Tahun 2022 ini, Alam Sutera didukung oleh 1.788 karyawan Sutera was supported by 1,788 employees with the
dengan rincian sebagai berikut: following details:

Jumlah Karyawan Berdasarkan Jenis Kelamin Total Employees Based on Gender


Jenis Kelamin
2021 2022
Gender
Laki-laki
1.313 1.323
Male
Perempuan
466 465
Female
Total 1.799 1.788

156 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Jumlah Karyawan Berdasarkan Level Jabatan Total Employees Based on Office Rank
Jabatan
2021 2022
Office Rank
GM, Director 55 63
Manager 75 86
Staff dan Senior Staff
792 792
Staff and Operational Staff
Operasional, Teknisi, Administrasi
857 847
Operations, Technicianns, Administration
Total 1.779 1.788

Jumlah Karyawan Berdasarkan Usia Total Employees Based on Age


Usia
2021 2022
Age
≤ 20 tahun 5 3

21 – 40 tahun 1.249 1.218


41 – 60 tahun 510 553
> 60 tahun 15 14
Total 1.779 1.788

Jumlah Karyawan Berdasarkan Jenjang Pendidikan Total Employees Based on Educational Background
Pendidikan
2021 2022
Education
Gelar Master 57
48
Graduate School
Sarjana 614
576
Undergraduate School
Diploma 106 105
Sekolah Menengah Atas/Kejuruan (SMA/SMK) 942
976
High/Vocational School
Sekolah Menengah Pertama (SMP) 60
62
Junior High School
Sekolah Dasar (SD) 10
11
Elementary School
Tidak Sekolah 0
0
Illiterate
Total 1.779 1.788

Jumlah Karyawan Berdasarkan Status Ketenagakerjaan Total Employees Based on Employment Status
2021 2022
Status Ketenagakerjaan
Employment Status Laki-laki Perempuan Laki-laki Perempuan
Total Total
Male Female Male Female
Permanen
557 364 921 566 357 923
Permanent
Kontrak
756 102 858 759 106 865
Contract


REKRUTMEN RECRUITMENT
Dalam proses rekrutmen, Alam Sutera berkomitmen In the recruitment process, Alam Sutera is committed to
untuk menyeleksi SDM yang unggul dan kompeten di selecting excellent and competent human resources in
bidangnya tanpa membeda-bedakan latar belakang their fields regardless of backgrounds such as ethnicity,
seperti suku, agama, ras, dan jenis kelamin. Alam Sutera religion, race, and gender. Alam Sutera provides equal
memberi kesempatan yang sama bagi setiap calon opportunities for every candidate with proven quality
yang mampu menunjukkan kualitas dan kompetensi and competence in every open recruitment process,
sesuai dengan bidang kerja masing-masing, pada depending on their respective areas of expertise.
setiap proses rekrutmen yang dilakukan secara terbuka.

Perseroan memiliki kebijakan untuk mengumumkan The Company has a policy of announcing open
lowongan melalui Dinas Ketenagakerjaan maupun positions through the Manpower Office and the
website resmi Perusahaan pada saat melakukan Company’s official website to recruit local workers or

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 157


perekrutan tenaga kerja lokal maupun disekitar wilayah workers who reside around its operational areas. Only
operasional. Hanya Pelamar yang memiliki kualifikasi applicants that meet the qualifications can proceed
seperti yang diumumkan, yang dapat melanjutkan with the recruitment selection process.
proses seleksi perusahaan.

Alam Sutera telah merekrut 328 karyawan sepanjang Alam Sutera recruited 328 employees throughout 2022
tahun 2022 dan melepas 323 karyawan dengan tingkat and released 323 employees with a turnover rate of
turnover sebesar 18%. [GRI 401-1] 18%. [GRI 401-1]

Mekanisme Perekrutan Karyawan di Alam Sutera


Employee Recruitment Mechanism at Alam Sutera

Rp

Publikasi Iklan Proses Seleksi Penawaran Gaji Diterima Bekerja


Lowongan Kerja (Administrasi, Salary Offer Recruited
Publication of Psikotes, Interview
Job Opening HR, Interview User)
Ads Selection Process
(Administration,
Psychological Test,
HR Interview, User
Interview)

Komposisi Karyawan Baru [GRI 401-1] Composition of New Employees [GRI 401-1]
Keterangan
Jumlah
Description
Jenis Kelamin
Gender
Laki-laki
220
Male
Perempuan
108
Female
Jumlah
328
Total
Usia
Age
18-20 tahun | years 1
21-25 tahun | years 129
26-30 tahun | years 96
31-35 tahun | years 49
36-40 tahun | years 32
41-45 tahun | years 12
46-50 tahun | years 7
51-55 tahun | years 2
>55 tahun | years 0
Jumlah
328
Total
Wilayah Kerja
Work Area
Kantor Pusat
328
Head Office

158 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Demografi Karyawan yang Meninggalkan Perusahaan Demographics of Employees who Left the Company
[GRI 404-1] [GRI 404-1]
Keterangan
Jumlah
Description
Jenis Kelamin
Gender
Laki-laki
211
Male
Perempuan
112
Female
Jumlah
323
Total
Usia
18-20 tahun | years 4
21-25 tahun | years 81
26-30 tahun | years 78
31-35 tahun | years 90
36-40 tahun | years 36
41-45 tahun | years 21
46-50 tahun | years 3
51-55 tahun | years 6
>55 tahun | years 4
Jumlah
323
Total
Wilayah Kerja
Work Area
Kantor Pusat
323
Head Office

PENDIDIKAN DAN PELATIHAN EDUCATION AND TRAINING


Alam Sutera menyadari sepenuhnya bahwa untuk Alam Sutera is fully aware that facing the ever-
menghadapi persaingan bisnis yang berkembang changing business dynamic and competition requires
cepat dan dinamis, dibutuhkan SDM yang profesional, professional, competent, and excellent human
kompeten dan unggul dibidangnya serta memiliki resources in their respective areas of expertise with
etos kerja yang tinggi. Maka dari itu, peningkatan high work ethics. Therefore, improving HR competency
kompetensi SDM merupakan salah satu fokus utama has become one of the Company’s main focuses. In
perusahaan. Dalam hal ini, Perseroan berkomitmen this case, the Company is committed to developing
untuk bersama-sama berkembang dan bertumbuh and growing with the employees by engaging them in
dengan menyediakan dan mengikutsertakan karyawan strategic education and training programs. [GRI 3-3]
ke dalam program pendidikan dan pelatihan strategis.
[GRI 3-3]

Pelatihan-pelatihan pengembangan kompetensi ini The competency development training is based on the
didasari oleh kebutuhan perusahaan dan karyawan needs of the Company and its employees to improve
dalam rangka peningkatan kualitas proyek yang sedang the quality of ongoing projects and flagship projects
berjalan dan proyek unggulan di suatu unit. Perseroan in each unit. The Company already has standards
memiliki standar acuan yang sejalan dengan visi, misi aligning with its corporate vision, mission, and values
dan nilai-nilai perusahaan untuk dapat dipenuhi oleh for the employees to meet. The referred standards are
karyawan. Standar acuan tersebut merupakan standar minimum competency standards that the employees
kompetensi mininum yang harus dimiliki oleh karyawan. has to meet. [GRI 3-3]
[GRI 3-3]

Alam Sutera memiliki sistem pelatihan dan Alam Sutera has a training and competence
pengembangan kompetensi soft skill dan hard skill. development system for soft and hard skills. This
Sistem pelatihan ini dilakukan dengan sistematis training system is run systematically and uses the
dan mengacu ke hasil evaluasi tahun sebelumnya. previous year’s evaluation results as references. The
Perusahaan melakukan pemetaan kebutuhan company does competence-based mapping for each
berdasarkan kompetensi masing-masing karyawan dan employee and work unit. Below are several methods
unit kerja. Adapun beberapa metode yang digunakan used: [GRI 404-2]
adalah: [GRI 404-2]

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 159


a. coaching atau mentoring dari atasan langsung a. coaching or mentoring from direct superiors
b. on the job training b. on the job training
c. training dengan mengundang fasilitator/ instruktur c. training by inviting external facilitators/ instructors
eksternal
d. sharing session yang rutin dilakukan antar dan d. routine sharing sessions between and across
lintas bagian yang ada di dalam perusahaan divisions within the company

Pandemi tidak menyurutkan langkah Perseroan untuk The pandemic does not discourage the Company
tetap menjalankan komitmen pengembangan SDM, from putting its commitment to human resource
pelatihan yang biasanya dilakukan offline bergeser development as we organize online training for
menjadi pelatihan online. Perusahaan menyadari bahwa subjects we normally do offline. Aware of the ever-
industri properti bergerak cepat dan membutuhkan changing property industry that requires a highly
kompetensi khususnya tenaga pemasaran, maka dari itu competent team, especially in marketing, Alam Sutera
Alam Sutera secara berkala tetap melakukan pelatihan regularly holds training to improve employee skills and
untuk meningkatkan keterampilan dan kemampuan competence. The Company takes heed to both soft-
kerja karyawan. Perusahaan memberikan perhatian and hard-skill development in order to create a pool of
kepada pengembangan soft skill dan hard skill agar excellent and professional human resources.
terciptanya SDM yang unggul dan profesional.

Training Need Analysis dan kalibrasinya kemudian Training Need Analysis and its calibration are then
dilaksanakan untuk menentukan pelatihan yang perlu carried out to determine the training employees need
diikuti oleh karyawan. Adanya sesi mentoring dari to follow. The mentoring sessions from managers to
para manajer kapada anggota timnya, memberikan their team members gives an overview of the training
gambaran kebutuhan pelatihan yang diperlukan oleh required by employees to support their work processes
karyawan untuk menunjang proses dan aktivitas kerja and activities in order to fulfill the Company’s business
agar dapat memenuhi rencana bisnis Perseroan. plan.

Pada tahun 2022, Perseroan telah mengadakan In 2022, the Company held a number of training with an
sejumlah pelatihan dengan rata-rata jam pelatihan average training hour of 2 hours per employee.
2 jam per karyawan.

Rata-rata Jam Pelatihan Per Tahun Per Karyawan [OJK F.22] Average Training Hours Per Year Per Employee
[GRI 404-1] [OJK F.22][GRI 404-1]
Rata-rata Jam Pelatihan Per
Keterangan Jumlah Karyawan Jumlah Jam Pelatihan Karyawan
Description Total Employeess Total Training Hours Average Training Hours per
Employee
Jenis Kelamin
Gender
Laki-laki
1.323 2.656 2,01
Male
Perempuan
465 934 2,01
Female
Status Karyawan
Employee Status
Tetap
923 1.853 2,01
Permanent
Kontrak
865 1.737 2,01
Contract


PENILAIAN KINERJA PERFORMANCE ASSESSMENT
Alam Sutera menyadari bahwa keberhasilan perusahan Alam Sutera realizes that the Company’s success
dipengaruhi oleh kinerja dan kontribusi karyawan depends largely on the performance and contribution of
di semua level. Tidak dapat dipungkiri berbagai employees at all levels. Undeniably, many achievements
pencapaian yang diraih di tahun 2022 ini adalah hasil made in 2022 resulted from the maximum contribution
kontribusi maksimal dari para karyawan. Agar dapat of employees. In order to continue to make the maximum
terus memberikan kontribusi maksimal, Perseroan contribution, the Company apprises the employee
melaksanakan penilaian kinerja karyawan. Evaluasi performance. This systematic evaluation is beneficial

160 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

sistematis ini tidak hanya bermanfaat bagi perusahaan, not only for the Company but also for individual
tetapi juga untuk karyawan secara individu dan employees and teams. The Company and employees
tim. Perseroan dan karyawan dapat bersama-sama can jointly know the employee’s ability limits and plan
mengetahui batas kemampuan karyawan dan dapat the career development of the employee concerned.
merencanakan pengembangan karier karyawan yang
bersangkutan.

Penilaian kinerja ini berada dibawah Direktorat HR This performance appraisal is under the Directorate of
dan GA. Adapun penilaian kinerja ini melalui sejumlah HR and GA. It goes through stages, criteria, or indicators
tahapan serta kriteria atau indikator yang telah disusun prepared based on predetermined targets and plans.
berdasarkan target dan rencana yang telah ditentukan. Employee behavior and work results are some of the
Perilaku dan hasil kerja karyawan merupakan salah satu elements used for the performance appraisal.
unsur penilaian kinerja.

Karyawan diberikan kesempatan untuk dapat Employees are allowed to appraise their performance
melakukan penilaian secara pribadi terlebih dahulu first and identify the need for future competency
(self-check) atas pencapaian kinerja yang telah development as they make the self-appraisal. The self-
dilakukan dan kebutuhan pengembangan kompetensi appraisal results are then validated by the relevant
kedepannya pada saat penilaian kinerja dilakukan. Hasil managers, who will then talk to the referred employees
evaluasi kemudian divalidasi oleh pimpinan dan masuk about the results in a session of discussions. This
ke sesi diskusi antara pimpinan serta anak buahnya. mandatory session will give both the employees and
Sesi ini wajib dilakukan untuk menyamakan pandangan their managers the same view of the description and
antara pimpinan dan anak buah mengenai deskripsi level of performance as targeted by the Company and
serta level kinerja seperti apa yang ditargetkan oleh what development programs the employees need to
Perusahaan serta program pengembangan yang dapat improve their performances.
mendukung pencapaian kinerja karyawan tersebut.

Kesamaan persepsi ini diharapkan dapat membantu This same view will allow the managers to monitor
atasan dalam memantau apakah pengembangan whether employee development and performance
dan kinerja karyawan secara berkelanjutan tercapai, are achieved to meet the Company’s targeted results.
sehingga hasil yang ditargetkan perusahaan dapat Referring to one of the process in the Balanced Score
terpenuhi. Mengacu dalam salah satu proses dalam Card (BSC) related to HR and the organization, the
Balanced Score Card (BSC) terkait HR dan organisasi whole process of review/evaluation and appraisal
maka keseluruhan proses review/evaluasi dan penilaian principally aims to increase the organization’s overall
yang dilakukan, pada dasarnya bertujuan untuk capacity. This is obtained through the optimal
meningkatkan kapasitas organisasi secara keseluruhan. contribution of the competence from each employee
Hal ini didapat melalui kontribusi optimal kompetensi to unit leaders without exception.
masing-masing karyawan hingga pimpinan-pimpinan
unit tanpa terkecuali.

Hasil Penilaian Kinerja ini dijadikan tolak ukur dan bahan The results of this Performance Appraisal are used
evaluasi bagi setiap karyawan agar dapat diperbaiki di as a benchmark and evaluation material in order
masa mendatang sehingga target pencapaian dapat to improve the employees performance in the
terpenuhi. Bagi Direktorat HR dan GA, hasil penilaian future and meet their targets. The Directorate of
kinerja dapat digunakan untuk merencanakan program HR and GA can use performance appraisal results
pengembangan karyawan kedepannya. Pada tahun to plan future employee development programs.
2022, Perseroan telah melakukan penilaian kinerja In 2022, the Company did one performance
terhadap seluruh karyawan pada seluruh level jabatan appraisal of all employees at all levels of positions.
yang dilakukan sebanyak satu kali. [GRI 404-3] [GRI 404-3]

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 161


MELINDUNGI HAK-HAK KARYAWAN PROTECTING EMPLOYEE RIGHTS
Setiap tahunnya, Alam Sutera memberikan apresiasi Every year, Alam Sutera gives appreciation to employees
kepada para karyawan atas kontribusi yang telah for their contributions to the Company. That is because
diberikan kepada Perseroan. Hal ini dikarenakan the Company acknowledges the pivotal role employees
Perseroan memahami pentingnya karyawan sebagai play as the backbone of its business operations.
tulang punggung dalam menjalankan kegiatan
bisnisnya.

Alam Sutera juga berkomitmen dan memastikan setiap Alam Sutera is also committed to ensuring that every
karyawan mendapatkan haknya sebagai pekerja. employee gets their rights as a worker. Referring to
Mengacu kepada Undang-Undang Nomor 13 Tahun Law Number 13 of 2003 concerning Manpower, the
2003 tentang Ketenagakerjaan, Perseroan berupaya Company seeks to create harmonious relations with the
menciptakan hubungan yang harmonis antara employees in order to execute its business plan with
karyawan dan perusahaan agar rencana rencana bisnis strong coordination.
perusahaan dapat terus berjalan dan terkoordinasi
dengan baik.

• Remunerasi • Remuneration
Alam Sutera memberikan remunerasi sebagai Alam Sutera gives remuneration as a form of
bentuk apresiasi bagi karyawan. Sistem remunerasi appreciation for employees. The remuneration
yang diberikan merupakan bagian penting dalam system provided is an important part of improving
meningkatkan kesejahteraan para karyawannya. the welfare of its employees. Every employee has
Setiap karyawan mendapatkan hak yang sama the same rights in the components of compensation
dalam komponen pemberian kompensasi dan and remuneration. The Company determines
pengupahan. Perseroan tidak membedakan gender employee remuneration without discrimination
atau latar belakang tertentu dalam menentukan against gender or certain backgrounds. The
kompensasi. Remunerasi yang diberikan untuk remuneration packages provided for the same
posisi yang sama dapat berbeda satu sama lain position may differ from one another depending
tergantung pada kompetensi dan pengalaman purely on proven competence and experience.
masing-masing individu.

Berikut adalah tunjangan yang diberikan bagi The following are the benefits provided for permanent
karyawan tetap dan tidak tetap: [GRI 401-2] and non-permanent employees: [GRI 401-2]

Komponen Pegawai Tetap Pegawai Tidak Tetap


Component Permanent Employee Contract Employee
Upah Upah Pokok + Tunjangan Tetap Upah Pokok
Salary Basic Salary + Fixed Allowance Basic Salary
Tunjangan Tidak Tetap (Insentif Bulanan):
Variable Allowance
a. Tunjangan Transport Berdasarkan kehadiran Berdasarkan kehadiran
Transport Attendance Based Attendance Based
b. Lembur Ada Ada
Overtime Provided Provided
c. Insentif untuk Kerja Pegawai Diberikan untuk bagian sales Diberikan untuk bagian sales
Work Insentive Provided to Sales Team Provided to Sales Team
d. Tunjangan Khusus Ya Tidak
Transport Provided Not Provided
Insentif Tahunan:
Annual incentive
a. Insentif Kerja Tahunan (IKT) Ya Ya
Annual Work Incentive Provided Provided
b. Uang Cuti Karyawan diminta untuk menggunakan hak Employee are encourage to use their paid leave
Paid Leave cutinya rights
c. Tunjangan Hari Raya (THR) Ada Ada
Religious Holiday Allowance Provided Provided

162 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Komponen Pegawai Tetap Pegawai Tidak Tetap


Component Permanent Employee Contract Employee
Manfaat:
Benefit
Jaminan Kesehatan Ada Ada
Health Insurance Provided Provided
BPJS Kesehatan Ada Ada
BPJS Health Provided Provided
BPJS Ketenagakerjaan Ada Ada
BPJS Employment Provided Provided
Dana Pensiun Ada dalam BPJS TK Ada dalam BPJS TK
Pension Fund Provided under BPJS Employment Provided under BPJS Employment
Asuransi Kesehatan Pensiun Tidak ada Tidak ada
Post-retirement Health Insurance Not Provided Not Provided
Program Pensiun Iuran Pasti Tidak ada Tidak ada
Not Provided Not Provided
Asuransi Kesehatan Plus Ya Ya
Health Insurance Plus Provided Provided

• UMR • Regional Minimum Wage


Perseroan berkomitmen untuk mematuhi Ketentuan The Company is committed to complying with all
dan Undang-Undang yang berlaku, khususnya terkait regulatory provisions, particularly related to the
dengan kegiatan bisnis perusahaan termasuk di Company’s business activities, including wages.
dalamnya adalah pengupahan. Kebijakan Perseroan Company policy, especially for wages, is exercised
terkait pengupahan telah memastikan bahwa gaji by providing a basic salary at or above the regional
pokok yang diterima setiap karyawan telah melebihi minimum wage (UMR). In establishing this policy,
atau secara minimum sesuai dengan Upah Minimum Alam Sutera refers to the principles of fairness,
Dalam menetapkan kebijakan ini, Alam Sutera legal certainty, and beneficence. [OJK F.20]
mengacu kepada prinsip keadilan, kepastian hukum
dan kemanfaatan. [OJK F.20]

• Nondiskriminasi • Non-discrimination
Perseroan secara tegas memberikan kesempatan The Company clearly gives everyone equal and
yang sama dan adil bagi setiap individu dalam fair opportunities to demonstrate their respective
menunjukkan kualitas dan kompetensinya masing- qualities and competencies. This is done to improve
masing. Hal ini dalam upaya untuk meningkatkan each individual’s career based on work ethic and
karir masing-masing individu berdasarkan etos performance. The Company determines employee
dan prestasi kerja. Perseroan menentukan hak-hak rights regardless of their background, such as
karyawan tanpa memandang latar belakang seperti ethnicity, religion, race, gender, and also political
suku, agama, ras, gender dan juga pandangan views. The Company imposes strict sanctions
politik. Perseroan telah berkomitmen pula untuk against all kinds of discrimination practiced within
bersikap tegas terhadap segala macam bentuk the organization consistent with its commitment to
diskriminasi yang mungkin terjadi di lingkungan embrace human rights for everyone working in its
Perseroan, dikarenakan Perseroan menjunjung business network. [OJK F.18]
tinggi Hak Asasi Manusia bagi setiap individu di
lingkungan Perseroan. [OJK F.18]

• Tidak Menggunakan Tenaga Kerja di Bawah Umur • Not Employing Underage Labor and Forced Labor
dan Kerja Paksa [OJK F.19] [OJK F.19]
Mengacu kepada Undang-Undang nomor 13 Referring to Law number 13 of 2003 concerning
tahun 2003 tentang ketenagakerjaan, Perseroan employment, the Company does not employ
memastikan bahwa tidak ada praktik mempekerjakan minors in any of the Company’s business units. The
anak di bawah umur di dalam setiap unit bisnis Company also guarantees that it does not practice
Perseroan. Perseroan juga menjamin tidak adanya any forced labor and upholds work agreements
praktik kerja paksa dan menjunjung tinggi perjanjian between the Company and employees.
kerja antara perusahaan dan karyawan.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 163


KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA OCCUPATIONAL HEALTH AND SAFETY
Perusahaan berkomitmen untuk mewujudkan suasana The Company is committed to creating a conducive and
kerja yang kondusif dan juga produktif dengan tetap productive work atmosphere with due attention to the
memperhatikan keselamatan dan kesehatan karyawan. safety and health of employees. The Company believes
Perseroan percaya bahwa lingkungan kerja yang aman that a safe and comfortable work environment is one
dan nyaman merupakan salah satu faktor penunjang of the supporting factors of the Company’s business.
usaha dan juga bisnis perusahaan. [OJK F.21] [OJK F.21]

Alam Sutera menyadari sepenuhnya dan menerapkan Alam Sutera is fully aware of and implements the
prinsip-prinsip keselamatan dan kesehatan kerja. principles of occupational health and safety. The
Perseroan telah menyediakan berbagai fasilitas demi Company provides various facilities to implement
menerapkan kebijakan dan menjaga karyawan dari policies and protect employees from health and
berbagai macam risiko kesehatan dan keselamatan di safety risks in the work environment. Given the high
lingkungan kerja. Mengingat industri properti memiliki occupational safety risk in the property industry, the
risiko keselamatan kerja yang tinggi, Perseroan Company is determined to protect its employees and
bertekad melindungi karyawan dan mencapai target achieve its zero work accidents target at the head
nihil kecelakaan kerja baik di kantor pusat maupun di office and in operational areas. [OJK F.1][GRI 3-3]
area operasional perusahaan. [OJK F.1][GRI 3-3]

Adapun beberapa kebijakan yang diterapkan oleh The following are some of the Company’s policies that
perusahaan untuk memastikan keselamatan kerja are executed to ensure employee safety: [GRI 3-3][GRI
karyawan antara lain: [GRI 3-3][GRI 403-1] 403-1]
1. Perseroan berpegang pada prinsip Kecelakaan 1. The Company adheres to the Zero Accident
Nihil dalam setiap pelaksanaan kegiatan principle in each aspects of its business operations
operasionalnya
2. Perseroan memberlakukan Safety Patrol secara 2. The Company periodically enforces Safety
periodik pada proyek yang melibatkan kontraktor Patrols on projects involving contractors and
dan subkontraktor subcontractors
3. Perseroan menindaklanjuti dan mengevaluasi 3. The Company evaluates and follows up any findings
setiap temuan yang berpotensi membahayakan considered likely to endanger or pose a high risk to
atau beresiko tinggi terhadap keselamatan para the employees’ safety.
karyawan.

Masing-masing unit bisnis memiliki Standar Each business unit has Standard Operating Procedures
Operasional Prosedur dengan menerapkan prinsip- by applying the principles of Occupational Health and
prinsip Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3). Safety (OHS). As the pandemic recedes, it still had an
Pada masa pandemi ini, laju bisnis Perseroan masih impact on the Company’s business growth. However,
merasakan dampak dari pandemi. Namun, dengan with changes in government policy and by evaluating
adanya perubahan kebijakan pemerintah dan dengan employee performance during the pandemic, the
melakukan evaluasi kinerja karyawan selama pandemi, Company managed to address the impact.
Perseroan dapat mengatasinya dengan baik.

Dengan terus berupaya untuk meningkatkan kinerja K3 With consistent improvements in OHS performance in
demi menghindari karyawan terpapar virus COVID-19, order to keep employees from being exposed to the
Perseroan membuat beberapa kebijakan seperti COVID-19 virus, the Company has made several policies
pemberian vaksin booster bagi karyawan, penyediaan such as the provision of booster vaccines for employees,
fasilitas kebersihan kantor, serta menjalankan protokol office cleaning facilities, and implementing health
kesehatan sesuai anjuran pemerintah. protocols according to government recommendations.

164 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Selain itu, Perseroan juga telah melakukan beberapa hal In addition, the Company has also made some other
demi menunjang kesehatan karyawan, antara lain: measures to support employee health, including:
1. Mengikutsertakan karyawan dalam program BPJS 1. Having the employees registered in the BPJS Health
Kesehatan program
2. Mengadakan seminar kesehatan untuk karyawan 2. Organizing health seminars for employees by
dengan mengundang tenaga kesehatan maupun inviting health workers and health insurance to
asuransi kesehatan demi menjelaskan kepada remind employees of the importance of staying
karyawan untuk tetap terus menjaga kesehatan healthy and avoiding various kinds of disease.
dan terhindar dari berbagai macam penyakit.

Perseroan tak lupa memberikan asuransi kesehatan The Company also provides health insurance to every
kepada setiap karyawan tetap, selain BPJS Kesehatan. permanent employee, other than the BPJS Health
Sepanjang tahun 2022, Perseroan juga melaksanakan program. Throughout 2022, the Company also ran
berbagai program peningkatan kesadaran K3 kepada various OHS awareness-raising programs for each
masing-masing karyawan dengan program seperti: employee with the following initiatives: [GRI 403-3]
[GRI 403-3][GRI 403-5] [GRI 403-5]
1. Safety week untuk tim Engineering 1. Safety week for Engineering team
2. Latihan evakuasi bencana gempa dan kebakaran 2. Earthquake and fire evacuation drills
3. Latihan penanggulangan kebakaran dan 3. Fire prevention training and use of Light Fire
penggunaan APAR Extinguisher

Kinerja K3 [GRI 403-9] OHS Performance [GRI 403-9]


2022
Total Karyawan
1.788
Headcount
Jumlah Jam Kerja Karyawan (Jam)
3.415.520
Total Employee Working Hours
Tingkat Kecelakaan Kerja
6
Incident Rate
Total Jam Kerja Hilang
368
Total Lost Work Hours
Total Hari Kerja Hilang
46
Total Lost Working Days

Frequency Rate (FR) 1,76

Severity Rate (SR) 13,47

• Catatan perhitungan FR dan SR menggunakan Denominator 1.000.000 jam kerja sesuai dengan Peraturan Kementerian ketenagakerjaan

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 165


MEMBERIKAN MANFAAT KEPADA MASYARAKAT
SECARA BERKELANJUTAN
CREATING BENEFITS FOR COMMUNITIES IN A SUSTAINABLE
MANNER
Alam Sutera menjalankan berbagai program CSR sebagai bentuk tanggung jawab
kepada masyarakat. Perseroan berharap dengan adanya kegiatan CSR ini dapat
memberikan manfaat sebanyak-banyaknya bagi masyakarat serta meningkatkan
hubungan yang harmonis dan mewujudkan keberhasilan usaha berkelanjutan.

Alam Sutera exercises corporate responsibility by organizing and implementing various Corporate
Social Responsibility (CSR) programs. The Company hopes that these CSR activities can create
maximum benefits for society, build harmonious relationships and support sustainable business.

Pada industri properti, keberadaan masyarakat sekitar In the property industry, the surrounding community is
menjadi salah satu bagian penting dari aktivitas bisnis an integral element of the Company’s business activities.
Perseroan. Alam Sutera tumbuh bersama masyarakat Alam Sutera aspires to grow with the community and
dan berupaya memberikan manfaat sebesar-besarnya deliver maximum benefits. The Company realizes that
kepada mereka. Perseroan menyadari kinerja bisnis business performance must align with community
harus berjalan beriringan dengan dukungan masyarakat support to achieve sustainable values.
demi tercapainya nilai-nilai berkelanjutan.

Untuk bisa tumbuh bersama masyarakat dan menjalin To be able to grow with the community and nurture
hubungan yang harmonis, Alam Sutera melakukan harmonious relationships, Alam Sutera carries out
berbagai program Corporate Social Responsibility various CSR programs. These programs can contribute
(CSR). Program-program CSR ini dapat memberikan an improved quality of life to the society.
kontribusi kepada masyarakat untuk meningkatkan
kualitas hidupnya.

Dalam pelaksanaan CSR, Alam Sutera mengacu pada In CSR implementation, Alam Sutera refers to
Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2012 tentang Government Regulation No. 47 of 2012 concerning
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perseroan the Social and Environmental Responsibility of
Terbatas, serta berbagai regulasi dan standar yang Limited Liability Companies, in addition to other
berlaku lainnya. Corporate Communication Division applicable regulations and standards. The Corporate
Perusahaan bertanggung jawab untuk memastikan Communication Division of the Company is responsible
kinerja CSR telah berjalan sesuai dengan rancangan for ensuring that CSR performance is in accordance
dan strategi Perseroan. with the Company’s stated plans and strategies.

Corporate Communication Division ini bertugas The Corporate Communication Division has duties to
untuk melakukan pengawasan serta evaluasi secara perform regular monitoring and evaluation of the CSR
berkala terhadap program CSR yang telah dijalankan. programs that have been carried out. The evaluation
Adapun evaluasi tersebut mencakup kinerja program process includes CSR program performance, budget
CSR, pembahasan anggaran, serta pencapaian yang discussions, and performance results. Apart from
dihasilkan. Selain itu, hasil evaluasi juga akan membantu that, the results of the evaluation will be used as a
untuk membuat anggaran dan perencanaan di tahun recommendation for next year’s budget and plans.
kerja berikutnya.

Terdapat dua fokus utama yang menjadi landasan There are two main focuses as the basis of Alam
kegiatan CSR Alam Sutera, yaitu: Sutera’s CSR activities, which are:

166 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

• Membantu dan memberikan kesempatan kepada • Assisting and providing opportunities for the
masyarakat, baik dalam bidang ekonomi, sosial, community in the economic, social, cultural, and
budaya juga lingkungan. environmental fields.
• Melibatkan masyarakat dalam kegiatan operasional • Engaging the community in the Company’s
Perseroan, sehingga Tanggung Jawab Sosial operational activities, so that Corporate Social
Perseroan merupakan suatu kewajiban yang harus Responsibility is an obligation that the Company
dilaksanakan. must implemented.

Rp1,3 Miliar Billion


Total dana CSR Alam Sutera 2022
Alam Sutera’s total CSR funds in 2022

DAMPAK OPERASI TERHADAP OPERATIONS IMPACT ON THE


MASYARAKAT SEKITAR [OJK F.23][GRI 413-2] SURROUNDING COMMUNITIES [OJK F.23]
[GRI 413-2]

Alam Sutera berkomitmen untuk meminimalkan Alam Sutera is committed to minimizing the potential
dampak yang mungkin timbul pada setiap aktivitas impacts arising from each business activity on its
bisnis kepada para pemangku kepentingan, terutama stakeholders, particularly the communities around the
masyarakat di sekitar area proyek. Hal ini dikarenakan project areas. This is because business activities and
aktivitas bisnis dan produk properti yang dihasilkan property products constructed by the Company are in
bersinggungan secara langsung dengan masyarakat. direct contact with the community.

Beberapa poin positif dari dampak operasional Several notable positive considerations related to
terhadap masyakat sekitar adalah sebagai berikut: operational impacts on the surrounding communities
are as follows:
1. Kegiatan bisnis Alam Sutera membuka banyak 1. Alam Sutera’s business activities create job
lapangan pekerjaan bagi masyarakat di sekitar opportunities for the communities around the
area proyek. Hal ini secara tidak langsung dapat project areas, which provides indirect benefit to
mempercepat pertumbuhan perekonomian potentially accelerate economic growth of these
masyarakat sekitar. nearby communities.
2. Adanya peningkatan sarana umum seperti 2. There are also improvements in public facilities,
perbaikan kualitas jalan dan sistem drainase di including better quality of roads and drainage
sekitar wilayah proyek bisnis Perseroan systems in the vicinity of the Company’s business
projects.
3. Penghijauan dengan melakukan penanaman pohon, 3. Reforestation by planting more trees in the interest
demi mengurangi polusi udara. of reducing air pollution.

Selain itu, Perseroan memiliki potensi dampak negatif, On the other hand, the Company also creates potential
seperti: negative impacts, including:
1. Pengerjaan proyek dapat menimbulkan kebisingan 1. Project development involves some levels of noise
serta lalu lintas kendaraan proyek yang cukup padat disruptions and increased traffic of construction
pada jam-jam tertentu. Solusinya, Alam Sutera vehicles during their operational hours. As a
memberlakukan kebijakan untuk tidak melakukan solution, Alam Sutera applies a policy to prohibit
kegiatan pembangunan pada akhir pekan serta di construction work at night and during weekends.
malam hari.
2. Adanya mobilitas kendaraan berat, yang dapat 2. Heavy vehicles mobility is addressed by enforcing
diselesaikan dengan diberlakukan kebijakan a policy to designate specific activities during the
aktivitas pada malam hari untuk menghindari night time to avoid traffic congestions and pile-ups
terjadinya penumpukan dan kemacetan di sekitar in and around the construction areas.
area pembangunan.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 167


Meski demikian, pada sepanjang tahun 2022, Alam Consequently, Alam Sutera did not receive complaints
Sutera tidak menerima keluhan ataupun laporan terkait nor reports in connection with the Company’s
aktivitas atau kegiatan operasional Perusahaan yang operational activities causing negative impacts on the
memberikan dampak negatif kepada masyarakat dan local communities and the environment during 2022.
lingkungan. [OJK F.16] [OJK F.16]

PENGADUAN MASYARAKAT [OJK F.24] PUBLIC COMPLAINTS [OJK F.24]


Pelaksanaan CSR yang dijalankan oleh Alam Sutera Alam Sutera implements CSR programs that
membuka kesempatan bagi Perseroan untuk simultaneously serve as a medium of direct
berkomunikasi langsung dengan masyarakat umum. communication between the Company and the
Jika terdapat ketidakpuasan atau adanya suatu dampak community. In the event dissatisfaction or negative
negatif dari operasional perusahaan, masyarakat dapat impact emerges as a consequence of the Company’s
mengajukan pengaduan langsung ke Perseroan. Alam operations, the community can submit complaints
Sutera menyadari bahwa masukan, saran, serta keluhan directly to the Company. Alam Sutera fully realizes that
dan kritik, dapat menjadi bahan evaluasi untuk menjadi inputs, suggestions, complaints, and criticism provide a
lebih baik di masa depan. valuable basis for evaluation to do better in the future.

Alam Sutera memanfaatkan kemajuan teknologi untuk Alam Sutera utilizes advanced technological capabilities
berkomunikasi dengan masyarakat, khususnya untuk to enhance its communication with the public,
memudahkan dalam menyampaikan pengaduan. particularly in facilitating the submission of complaints
Perusahaan membuka kesempatan bagi seluruh pihak using various channels that are available to anyone
untuk menyampaikan masukan, saran, serta keluhan needing to post their inputs, suggestions, complaints,
dan kritik atas kegiatan bisnis melalui beberapa saluran and criticism of its business activities, which include:
berikut:

Saluran Pengaduan Alam Sutera Complaints Channel Alam Sutera


Instagram : @alam_sutera_realty Instagram : @alam_sutera_realty
E-mail keluhan pelanggan : Customer complaint e-mail :
https://alamsuterarealty.co.id/contact https://alamsuterarealty.co.id/contact

KEGIATAN CSR [OJK F.25][GRI 413-1] CSR ACTIVITIES [OJK F.25][GRI 413-1]
Alam Sutera menjalankan berbagai program CSR Alam Sutera exercises its corporate responsibility to
sebagai bentuk tanggung jawab kepada masyarakat. society by implementing a series of CSR programs. The
Perseroan berharap dengan adanya kegiatan CSR Company hopes that these CSR activities contribute
ini dapat memberikan manfaat sebanyak-banyaknya to creating maximum benefits for society and building
bagi masyakarat serta meningkatkan hubungan harmonious relationships and success of a sustainable
yang harmonis dan mewujudkan keberhasilan usaha business.
berkelanjutan.

Selama tahun 2022, program CSR Alam Sutera banyak During 2022, Alam Sutera’s CSR programs are mainly
berfokus di bidang sosial kemanusiaan dan kegiatan focused on social and humanitarian concerns and
berkelanjutan. sustainable activities.

REALISASI PROGRAM TANGGUNG JAWAB SOSIAL ALAM SUTERA TAHUN 2022 [413-1]
THE REALIZATION OF ALAM SUTERA’S SOCIAL RESPONSIBILITY PROGRAM IN 2022 [413-1]
Kegiatan Total Realisasi (Rp)
Program Total Realization (Rp)
Sosial | Social 682.000.000
Kesehatan | Health 511.000.000
Pendidikan | Education 69.000.000

168 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Bidang Sosial Social


Meski tahun 2022 ini dianggap sebagai tahun While 2022 can be generally considered as the year for
pemulihan ekonomi karena COVID-19 mulai berangsur COVID-19 recovery, Alam Sutera maintained focus on
bisa ditangani, Alam Sutera tetap fokus memberikan providing direct assistance to the community.
bantuan langsung kepada masyarakat
• Bantuan Sosial • Social Assistance
Alam Sutera menyadari bahwa operasional Alam Sutera realizes that the Company’s operations
perseroan harus membawa manfaat untuk warga must also deliver benefits to the local residents
di sekitar lingkungan operasional perseroan, near the Company’s operational areas. To that end,
oleh karena itu perseroan memberikan bantuan the Company distributes social assistance to village
sosial kepada warga desa di sekitar lingkungan residents around the Company’s operations. This
operasional perseroan. Bantuan diberikan kepada direct and sustainable distribution of community
masyarakat secara langsung dan berkelanjutan assistance is a manifestation of corporate care and
sebagai wujud kepedulian perseroan. concern.

• Bantuan Bencana Alam • Natural Disaster Relief


Tak dapat dihindari, beberapa musibah dan Unfortunately, several significant events and natural
bencana alam terjadi di tahun 2022 ini. Alam Sutera disasters occurred during 2022. Alam Sutera
menyadari bahwa banyak masyakat yang menjadi realizes that many communities were affected
korban. Untuk itu, dengan rasa penuh kepedulian as victims. To ease their sufferings, the Company
dan cepat tanggap, Perseroan memberikan bantuan acted with full concern and timely response to
langsung kepada masyarakat. Salah satu bantuan provide relief directly to affected communities. One
yang diberikan adalah untuk korban gempa bumi such relief effort is assistance to the victims of an
di Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur. earthquake in Cipanas District, Cianjur Regency.

PEMBERIAN BANTUAN KORBAN GEMPA GIVING RELIEF TO THE CIANJUR


CIANJUR EARTHQUAKE VICTIMS
Pada tanggal 29 November 2022, Alam Sutera On November 29, 2022, Alam Sutera Group,
Group melalui Program Alam Sutera Peduli, kembali through the Alam Sutera Cares Program, provided
menyerahkan bantuan kemanusiaan berupa paket humanitarian assistance in the form of basic food
sembako kepada korban terdampak bencana gempa packages to the victims of earthquake in the Cianjur
di Kabupaten Cianjur. Bantuan diserahkan langsung Regency. Donations were directly handed over to the
ke Kepala Desa Cimacan, Kecamatan Cipanas, Head of Cimacan Village, Cipanas District, Cianjur
Kabupaten Cianjur, Bapak Deden Ismail. Penyerahan Regency, Mr. Deden Ismail. Distribution of these
bantuan paket merupakan bukti kepedulian Alam donations is a testimony of Alam Sutera Group’s care
Sutera Group terhadap masyarakat yang terdampak and compassion for communities affected by natural
bencana alam, khususnya para korban pengungsian. disasters, particularly those displaced.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 169


• Bidang Kesehatan • Health
Pada tahun 2022, kegiatan CSR di bidang In 2022, health-related CSR programs were
kesehatan difokuskan pada kegiatan donor darah. focused on blood donation activities. Alam Sutera
Alam Sutera mengajak masyarakat untuk terlibat encourages the public to be involved as blood
dalam kegiatan donor darah yang diselenggarakan donors as the Company sponsored four blood
selama empat kali bekerja sama dengan PMI Serang donation sessions in cooperation with the Serang
dan PMI Pandeglang. Dari empat kegiatan donor and Pandeglang red cross offices. The Company
darah tersebut, Perseroan berhasil mengumpulkan managed to collect a total of 714 blood bags in
sebanyak 714 kantong darah. these four events.

+ 714
Kantong darah yang dikumpulkan Alam Sutera dari empat kegiatan
donor darah yang diberikan kepada PMI Serang dan PMI Pandeglang.
Blood bags that were collected by Alam Sutera from four separate blood
drives that were donated to Serang and Pandeglang red cross offices.

• Bidang Pendidikan • Education


Alam Sutera menyadari pentingnya pengembangan Alam Sutera realizes the importance of continuous
dunia pendidikan yang tak lepas dari bertambahnya development of education that is closely correlated
kualitas hidup yang lebih baik bagi masyarakat. to the improvements in the overall society’s quality
Pada tahun 2022 ini, Alam Sutera menerima of life. In 2022, Alam Sutera hosted a study tour
rombongan study tour mahasiswa Tahap Persiapan of students at the Joint Preparation Stage (TPB)
Bersama (TPB) Sekolah Arsitektur, Perencanaan of the School of Architecture, Planning, and Policy
dan Pengembangan Kebijakan (SAPPK) Institut Development (SAPPK) Bandung Institute of
Teknologi Bandung. Technology.

Para mahasiswa mendapatkan materi kuliah The students participated in a short lecture to
singkat mengenai masterplan perencanaan dan discuss the masterplan for spatial planning and
pengembangan tata ruang kawasan Alam Sutera. development of the Alam Sutera estate. Alam
Alam Sutera Group sebagai pengembang properti Sutera Group as a leading property developer,
terkemuka memberikan transfer knowledge bahwa promotes the transfer of knowledge that the
Perseroan tidak hanya sekadar membangun Company is not merely engaged in the business
sebuah rumah tapi juga konsep hunian dengan of house construction but rather focused on a
mengedepankan kualitas hidup yang baik. comprehensive residential concept with a priority
Perseroan berharap dengan pendekatan di dunia on building a good quality of life. The Company
pendidikan seperti ini, masyarakat yang diwakili expects that this engagement with academia
oleh mahasiswa umum, mendapatkan ilmu serves as a transfer of knolwedge to the students in
mengenai pengembangan properti. particular and to the society as a whole.

170 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

PROGRAM-PROGRAM TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN TAHUN 2022


CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PROGRAMS IN 2022
Tanggal Kegiatan Bantuan Diberikan kepada
No
Date Activities Assistance Provided to

22 & 24 Januari 2022 Donor Darah Alam Sutera 212 Kantong Darah PMI Kabupaten Serang
1
January 22 & 24, 2022 Alam Sutera Blood Donor 212 Blood Bags Serang Regency Red Cross

Kegiatan Ikatan Jurnalis TV Indonesia (IJTI


5 Februari 2022 Tangerang Selatan) Bantuan Donasi Kegiatan IJTI Cabang Tangsel
2
February 5, 2022 Event of Indonesian TV Journalists Event Donation IJTI South Tangerang Chapter
Association (IJTI South Tangerang chapter)

Persatuan Wartawan Indonesia


25 Februari 2022 Bantuan Sosial Kemanusiaan Bantuan Donasi Kegiatan (Tangerang Selatan)
3
February 25, 2022 Humanitarian (Social) Assistance Event Donation Indonesian Journalists Association
(South Tangerang)

16 & 18 April 2022 Donor Darah Alam Sutera (Ramadhan) 150 Kantong Darah PMI Kabupaten Pandeglang
4
April 16 & 18, 2022 Alam Sutera Blood Donor (Ramadhan) 150 Blood Bags Pandeglang Regency Red Cross

21 April 2022 Bantuan Kemanusiaan Paket Sembako 100 Paket Sembako Polsek Pinang
5
April 21, 2022 Food Package Humanitarian Assistance 100 Basic Food Packages Pinang Police

Donasi Hari Raya Qurban (Kyai Idris)


30 Juni 2022 Bantuan Donasi Sahabat Idris
6 Eid al-Adha (Kyai Idris) Festival of Sacrifice
June 30, 2022 Event Donation Friends of Idris
Donation

2 & 4 Juli 2022 Donor Darah Alam Sutera 158 Kantong Darah PMI Kabupaten Pandeglang
7
July 2 & 4, 2022 Alam Sutera Blood Donor 158 Blood Bags Pandeglang Regency Red Cross

Persatuan Bola Basket Seluruh Indonesia


(PERBASI) Pengurus Cab. Kota Tangerang
6-14 Agustus 2022 Donasi Event Perbasi Cup 2022 Bantuan Donasi Kegiatan
8 All Indonesian Basketball Association
August 6-14, 2022 Perbasi Cup 2022 Donation Event Donation
(PERBASI) Management of Tangerang City
Chapter

Warga Sekitar Tempat Pembuangan Sampah


Bansos Warga Desa Sekitar Suvarna Sutera Bantuan Paket Sembako Terpadu (TPST), Desa Sindang Panon,
24 Agustus 2022 Humanitarian Assistance for dan Acara Ramah Tamah Kecamatan Sindang Jaya
9
August 24, 2022 underpriviledged residents around Suvarna Basic Food Package Residents around the Integrated Garbage
Sutera Assistance and Gathering Disposal Site (TPST), Sindang Panon Village,
Sindang Jaya District

Forum Wartawan Perumahan Rakyat


27-28 Agustus 2022 Donasi Event Futsal Property Cup XIV 2022 Bantuan Donasi Kegiatan (FORWAPERA)
10
August 27-28, 2022 Futsal Property Cup XIV 2022 Donation Event Donation Public Housing Journalists Forum
(FORWAPERA)

Pemkot Tangerang Selatan


11 September 2022 Donasi Tangsel Marathon 2022 Bantuan Donasi Kegiatan
11
September 11, 2022 Tangsel Marathon 2022 Donation Event Donation
South Tangerang City Government

Bantuan Donasi Kegiatan Institut Teknologi Bandung


12 September 2022 Susur Ruang Kota “Gaung Bandung” ITB
12 Event Donation/
September 12, 2022 ITB’s Susur Ruang Kota “Gaung Bandung”
Sponsorship Bandung Institute of Technology

24 & 26 September 2022 Donor Darah Alam Sutera 194 Kantong Darah PMI Kabupaten Pandeglang
13
September 24 & 26, 2022 Alam Sutera Blood Donor 194 Blood Bags Pandeglang Regency Red Cross

Biaya Penyelenggaraan
SDN Se-kabupaten Badung, Ungasan Bali
Oktober 2022 Budaya Literasi GWK Cultural Park Event
14 All state elementary schools in Badung
October 2022 Literacy Culture at GWK Cultural Park Event Donation/
Regency, Ungasan Bali
Sponsorship

Hari Jadi Kota Tangerang Selatan ke-14


Bantuan Donasi Kegiatan
8 November 2022 “Tangsel Sejiwa Fest 2022” Pemkot Tangerang Selatan
15 Event Donation/
November 8, 2022 14th Anniversary of South Tangerang City South Tangerang City Government
Sponsorship
“Tangsel Sejiwa Fest 2022”

Bantuan Donasi Kegiatan


22-27 November 2022 Komunitas Cinta Budaya
16 Keris Indonesia for Peace & Humanity Event Donation/
November 22-27, 2022 Culture Conservation Community
Sponsorship

Bantuan Donasi Kegiatan Yayasan Wanita Hindu Dharma Indonesia


Munas Wanita Hindu Dharma Indonesia 2022
25-27 November 2022 Event Donation/ (WHDI)
17 Wanita Hindu Dharma Indonesia (WHDI)
November 25-27, 2022 Sponsorship Wanita Hindu Dharma Indonesia (WHDI)
Conference 2022
Foundation

Kunjungan Studi Banding Mahasiswa Tahap


Biaya Penyelenggaraan
25 November 2022 Persiapan Bersama (TPB) SAPPK Institut Teknologi Bandung
18 Event
November 25, 2022 Comparative Study Tour of Joint Preparation SAPPK Bandung Institute of Technology
Event Sponsorship Costs
Stage (TPB) Students

Bantuan Paket Sembako Korban Gempa


Bantuan Paket Sembako
29 November 2022 Cianjur Desa Cimacan, Kecamatan Cipanas, Cianjur
19 Basic Food Packages
November 29, 2022 Basic Food Donations for Cianjur Earthquake Cimacan Village, Cipanas District, Cianjur
Donation
Victims

Partisipasi Renovasi Gedung Makogartap


30 Desember 2022 I/Jakarta Bantuan Biaya Renovasi Garnisun Tetap I/Jakarta
20
December 30, 2022 Participation in Building Renovation for Renovation Cost Assistance Permanent Garrison I/Jakarta
Makogartap I/Jakarta

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 171


TENTANG LAPORAN KEBERLANJUTAN
ABOUT THE SUSTAINABILITY REPORT

Tahun ini, Alam Sutera kembali melanjutkan This year, Alam Sutera delivered another report of
pelaporan hasil kegiatan operasional, praktik tata operational results, corporate governance practices,
kelola perusahaan, dan kinerja pada aspek-aspek and sustainability performance through the PT Alam
keberlanjutan melalui Laporan Keberlanjutan PT Alam Sutera Realty Tbk 2022 Sustainability Report.
Sutera Realty Tbk 2022.

Laporan ini merupakan Laporan Keberlanjutan This is the second edition of our Sustainability
kedua sehingga menunjukkan komitmen kami untuk Reports, which demonstrates our commitment to
menyampaikan informasi terkait aspek ekonomi, sosial, disclose information about the economic, social,
dan lingkungan secara berkala setiap tahunnya. Tahun and environmental aspects annually. Similar with the
sebelumnya, laporan ini disajikan dalam bentuk satu previous year, we present this sustainability report as
laporan dengan Laporan Tahunan. part of the Company’s Annual Report.

Sebagai bentuk kemudahan penyajian dan dinamika To make it easier to read with more dynamic writing,
penulisan, laporan ini akan menggunakan istilah “Alam the report uses the terms “Alam Sutera”, “the
Sutera”, “Perseroan”, “Perusahaan”, dan “kami” untuk Company”, “Company”, and “we” to refer to PT Alam
mengacu pada PT Alam Sutera Realty Tbk. Sedangkan Sutera Realty Tbk. Certain sections of the report also
pada bagian tertentu juga digunakan singkatan- use abbreviations for business units or work units that
singkatan dari unit bisnis atau unit kerja yang juga are covered in reporting.
menjadi cakupan dalam pelaporan.

STANDAR PELAPORAN [GRI 2-3][GRI 2-4] REPORTING STANDARDS [GRI 2-3][GRI 2-4]
Laporan Keberlanjutan 2022 merupakan laporan The 2022 Sustainability Report is the second report
kedua yang diterbitkan Perseroan dan menyajikan published by the Company and presents information
informasi selama periode 1 Januari-31 Desember from January 1 - December 31, 2022 period. There was
2022. Tidak terdapat penyajian kembali informasi no restatement of information or changes in reporting
maupun perubahan pelaporan pada periode laporan in the previous reporting period. The previous year’s
sebelumnya. Adapun laporan tahun sebelumnya report was published in April 2022, along with the
diterbitkan bersamaan dengan laporan tahunan pada annual report.
bulan April 2022.

Laporan Keberlanjutan ini disusun sebagai bentuk This Sustainability Report has been prepared as a form
komitmen dan kepatuhan Perusahaan terhadap of the Company’s commitment and compliance with all
peraturan dan perundang-undangan, di antaranya regulatory provisions, including OJK Regulation No. 51/
Peraturan OJK No. 51/POJK.03/2017 tentang Penerapan POJK.03/2017 on the Implementation of Sustainable
Keuangan Berkelanjutan bagi Lembaga Jasa Keuangan, Finance for Financial Service Institutions, Issuers and
Emiten dan Perusahaan Publik serta Surat Edaran Public Companies and OJK Circular Letter No.16/
OJK No.16/SEOJK.04/2021 tentang Bentuk dan Isi SEOJK.04/2021 on the Form and Contents of the
Laporan Tahunan Emiten atau Perusahaan Publik, di Annual Report of Issuers or Public Companies, both
mana Perseroan baru diwajibkan untuk menerbitkan imply that it is mandatory from 2021 and on to publish
Laporan Keberlanjutan periode 2021. Selain memenuhi Sustainability Report. In addition to complying with
peraturan OJK, laporan ini juga disusun berdasarkan OJK regulations, this report has adhered to the Global
standar global, yakni Global Reporting Initiative (GRI) Reporting Initiative (GRI) with reference.
2021 sebagai referensi (“With Reference”).

172 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

CAKUPAN DAN BATASAN LAPORAN SCOPE AND BOUNDARIES OF THE


[GRI 2-2] REPORT [GRI 2-2]
Dalam batasan dan cakupan laporan, Laporan Within its scope and boundaries, Alam Sutera
Keberlanjutan Alam Sutera mengungkapkan ruang Sustainability Report discloses the scope of reporting
lingkup yang dijabarkan menjadi beberapa aspek that is translated further into some key aspects:
utama yaitu aspek tata kelola keberlanjutan, kinerja Sustainable Governance, Sustainable Economic
ekonomi berkelanjutan, lingkungan, Sumber Daya Performance, Environment, Human Resources (HR),
Manusia (SDM), dan sosial masyarakat. and Social Community.

Pada laporan keuangan, Alam Sutera menggunakan In financial reports, Alam Sutera uses consolidated
laporan keuangan konsolidasi yang telah diaudit financial statements that have been audited, covering
mencakup seluruh anak perusahaan. Adapun laporan all of its subsidiaries. The consolidated financial reports
keuangan konsolidasi menjadi satu laporan dengan become one report with the Annual Report.
Laporan Tahunan.

Pada aspek lingkungan, data kuantitatif hanya On the environmental aspect, this report only covers
mencakup Township Management, High Rise Building, Township Management, High Rise Building, Office
Office Tower, dan Commercial Retail. Informasi lebih Tower, and Commercial & Retail. For more detailed
detail dapat dilihat pada Penggunaan Energi dan information, please see the Energy and Water
Penggunaan Air di bab Menjalankan Operasional yang Consumption section in the Chapter that discusses
Bertanggung Jawab Terhadap Lingkungan. Conducting Environmentally Responsible Operations.

MENENTUKAN MATERIALITAS [GRI 3-1] DETERMINING MATERIALITY [GRI 3-1]


Dalam menentukan materialitas, Perseroan In determining materiality, the Company applies four
menggunakan empat prinsip dari GRI yakni Inklusivitas GRI principles: Stakeholder Inclusiveness, Sustainability
Pemangku Kepentingan, Konteks Keberlanjutan, Context, Materiality, and Completeness. These four
Materialitas, dan Kelengkapan. Keempat prinsip tersebut principles form the basis for determining the material
menjadi dasar untuk menentukan topik material yang topics disclosed in this report.
diungkapkan pada laporan ini.

Perseroan melibatkan berbagai unit dan departemen The Company engages various units and departments
untuk membantu identifikasi topik-topik yang to help identify topics that our stakeholders have come
diharapkan oleh pemangku kepentingan. Kemudian to expect. Then proceed with the selection of priority
dilanjutkan dengan pemilihan prioritas topik dan topics and validation, as in the following steps:
validasi, seperti tahapan berikut ini:

1. Identifikasi 1. Identification
Sejumlah isu dan topik yang diangkat oleh Issues and topics raised by stakeholders were
pemangku kepentingan diidentifikasi melalui identified through various communication
berbagai platform komunikasi dan pelibatan platforms, and stakeholder engagement was
pemangku kepentingan yang dilakukan oleh carried out by the Company’s various departments
berbagai departemen dan unit dalam Perusahaan, and units, including regular meetings, surveys, and
antara lain pertemuan rutin, survei, dan forum communication forums.
komunikasi.

2. Prioritas 2. Priority
Tinjauan internal diadakan untuk memprioritaskan Internal reviews were made to prioritize topics
topik sesuai dengan dampak dan pengaruhnya. according to their impact and influences.

3. Validasi 3. Validation
Validasi atas isu dan topik yang muncul tersebut The issues and topics were validated through
dilakukan melalui diskusi dengan manajemen discussions with the company’s top management.
Perusahaan. Beberapa isu yang termasuk dalam Some of the issues placed in the list of material
daftar topik material untuk laporan ini adalah etika topics for this report are business ethics, corporate
bisnis, tata kelola perusahaan, masalah lingkungan governance, environmental and social issues.
dan sosial.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 173


TOPIK MATERIAL MATERIAL TOPIC
Topik material Laporan Keberlanjutan Alam Sutera The material topics of this Sustainability Report were
dilakukan sesuai dengan panduan Standar GRI, yang first selected with reference to the guidelines of the GRI
kemudian masing-masing topik dikategorikan ke dalam Standards, further grouped into High, Medium, and Low
jenis kategori High, Medium, dan Low yang disusun categories, and arranged in that order using
dalam sebuah grafik. Pada tahun 2022, daftar topik a graph. The materiality matrix, as well as the content
material matriks materialitas serta konten and batasan and topic boundaries of the 2022 Sustainability Report
topik untuk laporan keberlanjutan telah ditentukan were determined through the internal identification of
melalui identifikasi secara internal dari topik-topik yang topics that were relevant to both the Company and
relevan dengan Perseroan maupun para pemangku its stakeholders. There were no changes to the list of
kepentingan. Tidak terdapat perubahan pada daftar material topics due to their relevancies to the previous
topik material karena masih dianggap relevan dari year.
tahun sebelumnya.

Topik-topik material yang sudah ditentukan adalah The following are what we have selected as our material
sebagai berikut: [GRI 3-2] topics: [GRI 3-2]
No. Topik Material Indikator GRI

Kinerja Ekonomi dan Operasional


1 201-1
Economic and Operational Performance
Ketenagakerjaan 401-1
2
Employment 401-2

Pengembangan Karyawan 404-1


3 404-2
Employee Development 404-3
Masyarakat dan Komunitas Lokal 413-1
4
Local Residents and Communities 413-2
Energi 302-1
5
Energy
Emisi 305-2
6
Emission

Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) 403-1


7 403-3
Occupational, Health and Safety 403-9
Kepatuhan Lingkungan
8 2-27
Environmental Compliance

1
Tinggi

3
High
Penting Bagi Pemangku Kepentingan

4 2
1. Kinerja Ekonomi
Economic and Operational Performance
6 5
2. Ketenagakerjaan
Medium
Sedang

8 Employment
Impact to Stakeholders

3. Pengembangan Karyawan
7 Employee Development
4. Masyarakat dan Komunitas
Local Residents and Communities
5 Energi
Rendah

Energy
6. Emisi
Low

Emission
7. Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Rendah Sedang Tinggi Occupational, Health and Safety
Low Medium High 8. Kepatuhan Lingkungan
Environmental Compliance
Penting Bagi Perusahaan
Impact to the Company

174 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Kilas Kinerja Laporan
Perusahaan Manajemen
Tata Kelola
Perusahaan
Performance Manajemen
Company Management Discussion
Corporate Social and Environment Responsibility Highlights Management
Profile and Analysis
Corporate
Governance
Report

Alam Sutera saat ini belum melakukan assurance yang Alam Sutera has not done any external assessment to
dilakukan oleh pihak ketiga untuk melakukan proses verify the material topics of this Sustainability Report.
verifikasi terhadap topik-topik material dari Laporan The process of verification of data and information
Keberlanjutan. Proses verifikasi data dan informasi saat presented herein was done internally. [OJK G.1]
ini masih dilakukan secara internal. [OJK G.1][GRI 2-5] [GRI 2-5]

AKSESIBILITAS DAN UMPAN BALIK ACCESSIBILITY AND FEEDBACK


Alam Sutera sangat terbuka dengan segala bentuk Alam Sutera welcomes all kinds of suggestions, ideas,
saran, ide, kritik, dan rekomendasi yang dapat criticisms, and recommendations we can further
menjadi evaluasi dalam peningkatan kualitas laporan. evaluate to improve the quality of our reports. We kindly
Kami mengundang para pembaca dan pemangku ask readers and stakeholders to access and download
kepentingan untuk mengakses dan mengunduh the Alam Sutera Annual Report through our website
Laporan Tahunan Alam Sutera melalui website kami di at www.alamsuterarealty.co.id and submit suggestions
www.alamsuterarealty.co.id dan menyampaikan saran and criticisms (if any) through the “Contact Us” feature
dan kritik (jika ada) melalui fitur “Contact Us” yang on our website. [GRI 2-3]
terdapat pada website kami. [GRI 2-3]

PT Alam Sutera Realty Tbk


Wisma Argo Manunggal 18th Floor
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 22
Jakarta, 12390
Indonesia
[email protected]

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 175


TANGGUNG JAWAB LAPORAN TAHUNAN
Responsibility for Annual Reporting

SURAT PERNYATAAN ANGGOTA DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI TENTANG


TANGGUNG JAWAB ATAS LAPORAN TAHUNAN 2022 PT ALAM SUTERA REALTY TBK

Kami yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan bahwa semua informasi dalam Laporan Tahunan
PT Alam Sutera Realty Tbk tahun 2022 telah dimuat secara lengkap dan bertanggung jawab penuh atas
kebenaran isi Laporan Tahunan Perusahaan.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.

Jakarta, April 2023

DEWAN KOMISARIS
Board of Commissioners

Haryanto Tirtohadiguno
Komisaris Utama
President Commissioner

The Nicholas Angeline Sutedja


Komisaris Komisaris
Commissioner Commissioner

Pingki Elka Pangestu Prasasto Sudyatmiko


Komisaris Independen Komisaris Independen
Independent Commissioner Independent Commissioner
STATEMENT OF BOARD OF COMMISSIONERS AND BOARD OF DIRECTORS ON THE
RESPONSIBILITY FOR THE 2022 ANNUAL REPORT OF PT ALAM SUTERA REALTY TBK

We, the undersigned, testify that all the information in the Annual Report of PT Alam Sutera Realty Tbk
for 2022 is presented in its entirety and we are fully responsible for the contents accuracy in the Annual Report
of the Company.

This statement is hereby made in all truthfulness.

DIREKSI
Board of Directors

Joseph Sanusi Tjong


Direktur Utama
President Director

Lilia Setiprawarti Sukotjo RM Frangky AD


Direktur Direktur
Director Director

Andrew Charles Walker


Direktur Tidak Terafiliasi
Non-Affiliated Director
Profil Direksi
Board of Directors’ Profile

LAPORAN KEUANGAN
FINANCIAL REPORT
Financial Report

178 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 179


PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak/
and its Subsidiaries
Laporan Keuangan Konsolidasian
per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021
beserta Laporan Auditor Independen

Consolidated Financial Statements


as of and for the years ended
31 December 2022 and 2021
with Independent Auditor’s Report thereon

180 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

Halaman/
Page

Pernyataan Direksi Directors’ Statement

Laporan Auditor Independen Independent Auditor’s Report

Laporan Keuangan Konsolidasian Consolidated Financial Statements

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian 1-3 Consolidated Statements of Financial Position

Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Consolidated Statements of Profit or Loss


Komprehensif Lain Konsolidasian 4 and Other Comprehensive Income

Laporan Perubahan Ekuitas Konsolidasian 5 Consolidated Statements of Changes in Equity

Laporan Arus Kas Konsolidasian 6-7 Consolidated Statements of Cash Flows

Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian 8 - 99 Notes to the Consolidated Financial Statements

*************************

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 181


182 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 183


184 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 185


186 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 187


188 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Consolidated Statements of Financial Position
Per tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 As of 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/ 31 Desember/ December


Notes 2022 2021

Aset Assets

Aset lancar Current assets

Kas dan setara kas 5 1.438.123.892 991.033.286 Cash and cash equivalents
Deposito berjangka 6 477.315.600 316.643.565 Time deposits
Aset keuangan lancar lainnya 7a 349.888.623 604.191.607 Other current financial assets
Piutang usaha - bersih 8 Trade receivables - net
- Pihak ketiga 44.617.451 127.248.295 - Third parties
- Pihak berelasi 4.706.842 4.903.741 - Related parties
Piutang lain-lain 9.351.752 15.814.344 Other receivables
Piutang pihak berelasi 9 160.000 160.000 Due from related parties
Persediaan 10 1.180.518.129 868.755.237 Inventories
Pajak dibayar di muka 11a 71.763.426 67.918.420 Prepaid taxes
Biaya dibayar di muka 40.967.877 32.758.897 Prepaid expenses
Uang muka dibayar 18.764.718 4.976.151 Advance payments

Jumlah aset lancar 3.636.178.310 3.034.403.543 Total current assets

Aset tidak lancar Non-current assets

Aset keuangan tidak lancar lainnya 7b 168.419.817 15.125.388 Other non-current financial assets
Persediaan 10 3.785.008.832 4.299.774.365 Inventories
Pajak dibayar di muka 11a 66.879.814 54.780.569 Prepaid taxes
Tanah untuk dikembangkan 12 11.010.472.545 11.107.645.208 Land for development
Uang muka pembelian tanah 13 556.641.329 364.633.909 Advance for land purchases
Properti investasi - bersih 14 1.632.455.625 1.709.616.065 Investment properties - net
Aset tetap - bersih 15 1.201.749.623 1.207.694.618 Fixed assets - net
Aset lain-lain 241.119.376 140.301.049 Other assets

Jumlah aset tidak lancar 18.662.746.961 18.899.571.171 Total non-current assets

Jumlah aset 22.298.925.271 21.933.974.714 Total assets

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan The accompanying notes to the consolidated financial
bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan statements form an integral part of the consolidated
konsolidasian. financial statements.

1
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 189
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Consolidated Statements of Financial Position
(lanjutan) (continued)
Per tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 As of 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/ 31 Desember/ December


Notes 2022 2021

Liabilitas Liabilities

Liabilitas jangka pendek Current liabilities

Utang usaha : 16 Trade payables :


Pihak ketiga 265.048.574 225.916.762 Third parties
Pihak berelasi 413.795 7.501.661 Related parties
Utang lain-lain : 17 Other payables :
Pihak ketiga 475.099.925 561.720.881 Third parties
Pihak berelasi 5.352.226 6.345.651 Related parties
Utang pajak 11b 30.366.500 30.791.913 Taxes payable
Beban akrual 167.346.644 175.886.959 Accrued expenses
Pendapatan diterima di muka 132.374.125 125.873.481 Unearned revenue
Utang pihak berelasi 18 51.096.519 51.096.519 Due to related parties
Liabilitas lainnya 19 105.764.050 110.764.050 Other liability
Liabilitas kontrak 20 2.263.816.449 1.704.690.080 Contract liabilities
Bagian jangka pendek : Current portion :
- Utang bank jangka panjang 21 221.024.670 168.450.106 - Long-term bank loan
- Utang obligasi 22 - 464.225.365 - Bonds payable

Jumlah liabilitas jangka pendek 3.717.703.477 3.633.263.428 Total current liabilities

Liabilitas jangka panjang Non-current liabilities

Liabilitas kontrak 20 871.140.733 1.145.512.075 Contract liabilities


Utang jangka panjang setelah Long-term loan net of
dikurangi bagian jangka pendek : current portion :
- Utang bank jangka panjang 21 2.471.993.215 984.166.667 - Long-term bank loans
- Utang obligasi 22 3.916.461.110 5.837.181.669 - Bonds payable
Uang jaminan yang dapat Refundable
dikembalikan 23 604.603.806 719.044.097 deposits
Liabilitas pajak tangguhan 11e 8.143.738 8.950.931 Deferred tax liabilities
Liabilitas imbalan kerja karyawan 24 66.254.627 69.764.611 Employee benefits liability

Jumlah liabilitas jangka panjang 7.938.597.229 8.764.620.050 Total non-current liabilities

Jumlah liabilitas 11.656.300.706 12.397.883.478 Total liabilities

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan The accompanying notes to the consolidated financial
bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan statements form an integral part of the consolidated
konsolidasian. financial statements.

2
190 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Consolidated Statements of Financial Position
(lanjutan) (continued)
Per tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 As of 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/ 31 Desember/ December


Notes 2022 2021

Ekuitas Equity

Ekuitas yang dapat diatribusikan Equity attributable to


kepada pemilik entitas induk owners of the Company

Modal saham Share capital


Modal dasar - Authorized capital -
24.000.000.000 saham, 24,000,000,000 shares,
nilai nominal Rp 100 par value of Rp 100
(Rupiah penuh) per saham. (full Rupiah) per share.
Telah ditempatkan Issued and
dan disetor penuh fully paid
19.649.411.888 saham 25 1.964.941.189 1.964.941.189 19,649,411,888 shares
Tambahan modal disetor - neto 26 676.623.405 676.623.405 Additional paid in capital - net
Selisih transaksi dengan Difference in transactions
kepentingan non-pengendali 27 (99.755.450) (99.755.450) with non-controlling interests
Saldo laba : Retained earnings :
Ditentukan penggunaannya 28 10.000.000 9.000.000 Appropriated
Belum ditentukan penggunaannya 7.973.214.235 6.888.454.855 Unappropriated

Jumlah ekuitas yang dapat Total equity attributable


diatribusikan kepada to owners of the parent
pemilik entitas induk 10.525.023.379 9.439.263.999 entity

Kepentingan non-pengendali 29 117.601.186 96.827.237 Non-controlling interests

Jumlah ekuitas 10.642.624.565 9.536.091.236 Total equity

Jumlah liabilitas dan ekuitas 22.298.925.271 21.933.974.714 Total liabilities and equity

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan The accompanying notes to the consolidated financial
bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan statements form an integral part of the consolidated
konsolidasian. financial statements.

3
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 191
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Consolidated Statements of Profit or Loss
Komprehensif Lain Konsolidasian and Other Comprehensive Income
Untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal For the years ended
31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/ 31 Desember/ December


Notes 2022 2021

Penjualan, pendapatan jasa dan Sales, services and


usaha lainnya 30 4.493.531.259 2.847.323.717 other revenues
Beban pokok penjualan, pendapatan Cost of sales, services
jasa dan usaha lainnya 31 1.862.391.479 1.338.109.667 and other revenues
Laba bruto 2.631.139.780 1.509.214.050 Gross profit

Beban penjualan 32 (136.124.196) (89.673.273) Selling expenses


Beban umum dan General and administrative
administrasi 33 (355.278.813) (309.767.734) expenses
Beban pajak final 11c (115.758.739) (71.581.151) Final tax expenses
Pendapatan bunga 22.167.014 14.831.511 Interest income
Beban bunga dan keuangan lainnya 34 (871.302.561) (817.917.145) Interest and other financial expenses
Beban premi lindung nilai 7b (21.841.349) (45.606.360) Hedging premium expense
Provisi dan administrasi bank (1.227.556) (5.642.321) Bank charges and provision
Laba/(rugi) pembelian kembali Gain/(loss) on bonds payable
utang obligasi - bersih 308.673.678 (1.288.098) redemption - net
Rugi selisih kurs - bersih (409.899.028) (62.519.275) Foreign exchange loss - net
Lainnya 55.594.881 38.429.283 Others
Jumlah (1.524.996.669) (1.350.734.563) Total
Laba sebelum beban pajak 1.106.143.111 158.479.487 Profit before tax expenses

Beban pajak 11d 7.778.174 15.550.696 Tax expenses


Laba tahun berjalan 1.098.364.937 142.928.791 Profit for the year
Penghasilan (rugi) komprehensif lain : Other comprehensive income (loss) :
- Pos-pos yang tidak akan - Items that will not be reclassified
direklasifikasi ke laba rugi : subsequently to profit or loss
- Pengukuran kembali liabilitas - Remeasurement of employee
imbalan kerja karyawan 24 (86.153) 7.326.953 benefits obligation
- Pajak penghasilan terkait 11e (203.380) (312.418) - Related income tax
- Pos-pos yang akan direklasifikasi - Items that will be reclassified
ke laba rugi - - subsequently to profit or loss
Jumlah penghasilan (rugi) Total other comprehensive
komprehensif lain, setelah pajak (289.533) 7.014.535 income (loss), after tax
Jumlah penghasilan Total comprehensive income
komprehensif tahun berjalan 1.098.075.404 149.943.326 for the year

Jumlah laba tahun berjalan Total profit for the year


yang dapat diatribusikan kepada : attributable to :
Pemilik entitas induk 1.086.115.392 145.693.623 Owners of the parent company
Kepentingan non-pengendali 29 12.249.545 (2.764.832) Non-controlling interest
1.098.364.937 142.928.791

Jumlah penghasilan komprehensif tahun Total comprehensive income


berjalan yang dapat diatribusikan kepada : for the year attributable to :
Pemilik entitas induk 1.085.759.380 152.605.281 Owners of the parent company
Kepentingan non-pengendali 12.316.024 (2.661.955) Non-controlling interest
1.098.075.404 149.943.326

Laba per saham - dasar Earning per share - basic


(Rupiah penuh) 3s,35 55,27 7,41 (full Rupiah)

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan The accompanying notes to the consolidated financial
bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan statements form an integral part of the consolidated
konsolidasian. financial statements.

4
192 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Laporan Perubahan Ekuitas Konsolidasian Consolidated Statements of Changes in Equity
Untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal For the years ended
31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

Diatribusikan kepada pemilik entitas induk/ Atributable to owners of the parent company
Kepentingan
Selisih transaksi non-pengendali
dengan kepentingan Saldo laba/ atas aset bersih
non-pengendali/ Retained earnings entitas anak/
Tambahan Difference in Belum Non-controlling
modal disetor/ transactions with Ditentukan ditentukan interests in net
Catatan/ Modal saham/ Additional non-controlling penggunaannya/ penggunaannya/ Jumlah/ assets of Jumlah ekuitas/
Notes Share capital paid in capital interests Appropriated Unappropriated Total subsidiaries Total equity

Saldo 1 Januari 2021 1.964.941.189 676.623.405 (99.755.450) 9.000.000 6.735.849.574 9.286.658.718 99.489.192 9.386.147.910 Balance as of 1 January 2021

Laba tahun berjalan - - - - 145.693.623 145.693.623 (2.764.832) 142.928.791 Profit for the year

Laba komprehensif lain - - - - 6.911.658 6.911.658 102.877 7.014.535 Other comprehensive income

Saldo 1 Januari 2022 1.964.941.189 676.623.405 (99.755.450) 9.000.000 6.888.454.855 9.439.263.999 96.827.237 9.536.091.236 Balance as of 1 January 2022
Kilas Kinerja

Peningkatan modal Increased in paid-up


disetor pada entitas anak 1d - - - - - - 8.457.925 8.457.925 capital of subsidiaries

Pencadangan saldo laba Appropriation to general


Performance Highlights

sebagai cadangan umum 28 - - - 1.000.000 (1.000.000) - - - reserve

Laba tahun berjalan - - - - 1.086.115.392 1.086.115.392 12.249.545 1.098.364.937 Profit for the year

Rugi komprehensif lain - - - - (356.012) (356.012) 66.479 (289.533) Other comprehensive loss
Report

Saldo 31 Desember 2022 1.964.941.189 676.623.405 (99.755.450) 10.000.000 7.973.214.235 10.525.023.379 117.601.186 10.642.624.565 Balance as of 31 December 2022
Laporan
Manajemen
Management
Profil

Profile
Company
Perusahaan
Manajemen

and Analysis
Management Discussion
Analisis dan Pembahasan

Corporate
Tata Kelola
Perusahaan

Governance

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes to the consolidated financial statements form an integral part of
laporan keuangan konsolidasian. the consolidated financial statements.

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk


Responsibility
dan Lingkungan
Corporate Social

193
and Environment

5
Tanggung Jawab Sosial
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Laporan Arus Kas Konsolidasian Consolidated Statements of Cash Flows
Untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal For the years ended
31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/ 31 Desember/ December


Notes 2022 2021

Arus kas dari aktivitas Cash flows from operating


operasi activities

Penerimaan kas dari pelanggan 4.494.209.880 3.265.120.031 Cash receipt from customers
Pembayaran kas kepada : Cash payments to :
Direksi dan karyawan (295.884.381) (252.062.078) Directors and employees
Kontraktor, pemasok dan Contractors, suppliers
operasional (1.587.918.517) (1.262.689.747) and operations

Kas dari operasi 2.610.406.982 1.750.368.206 Cash from operations

Penerimaan bunga 22.167.014 14.831.511 Interest income


Pembayaran pajak (151.553.218) (147.554.907) Tax payments
Penerimaan (pembayaran) kepada Received (payment) to other parties
pihak yang bukan pelanggan 5.469.167 (3.477.212) who are not customers

Kas bersih dari aktivitas operasi 2.486.489.945 1.614.167.598 Net cash from operating activities

Arus kas dari aktivitas Cash flow from investing


investasi activities

Kenaikan jaminan KPR 7a (99.857.016) (111.188.958) Increase in mortgage collateral


Penambahan tanah Addition to land for
untuk dikembangkan 12 (12.672.657) (20.105.199) development
Kenaikan uang muka Increase in advance
pembelian tanah 13 (279.032.895) (113.234.195) for land purchases
Penambahan properti Addition to investment
investasi 14 (4.109.130) (13.875.716) properties
Penambahan aset tetap 15 (55.514.243) (10.890.950) Addition to fixed assets
Hasil penjualan aset tetap 1.395.600 11.430 Proceeds from sales of fixed assets
Kenaikan deposito berjangka 6 (160.672.035) (94.082.061) Increase in time deposits

Kas bersih digunakan untuk Net cash used for investing


aktivitas investasi (610.462.376) (363.365.649) activities

Arus kas dari aktivitas pendanaan Cash flows from financing activities

Pembayaran utang bank jangka panjang 21 (183.348.888) (238.855.721) Payment in long-term bank loan
Penarikan utang bank jangka panjang 21 1.723.750.000 500.000.000 Drawdown of long-term bank loan
Kenaikan dana jaminan Increase in interest
pembayaran bunga 7b (24.954.429) (11.139.445) reserve accounts
Pembayaran bunga (689.279.007) (584.597.802) Interest payment
Pembelian kembali utang obligasi Bonds payable redemption
- bersih 22 (2.662.256.341) (555.179.631) - net
Penerimaan manfaat lindung nilai - bersih 366.431.604 - Received of hedging benefit - net
Setoran modal dari kepentingan Paid up capital from non-controlling
non pengendali pada entitas anak 3.457.925 - interest on subsidiaries
Penerimaan piutang dan Received of amount due from
utang pihak berelasi - 16.000 and due to related parties

Kas bersih digunakan untuk Net cash used for financing


aktivitas pendanaan (1.466.199.136) (889.756.599) activities

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan The accompanying notes to the consolidated financial
bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan statements form an integral part of the consolidated
konsolidasian. financial statements.

6
194 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Laporan Arus Kas Konsolidasian (lanjutan) Consolidated Statements of Cash Flows (continued)
Untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal For the years ended
31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/ 31 Desember/ December


Notes 2022 2021

Kenaikan bersih kas Net increase in cash


dan setara kas 409.828.433 361.045.350 and cash equivalents
Dampak perubahan selisih kurs Effect of exchange rate changes
terhadap kas dan setara kas 37.262.173 5.312.018 on cash and cash equivalents
Kas dan setara kas Cash and cash equivalents
awal tahun 5 991.033.286 624.675.918 at beginning of the year

Kas dan setara kas Cash and cash equivalents


akhir tahun 5 1.438.123.892 991.033.286 at end of the year

Transaksi yang tidak mempengaruhi Transaction which not affect to


kas dan setara kas the cash and cash equivalents
(lihat Catatan 41) (see Note 41)

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan The accompanying notes to the consolidated financial
bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan statements form an integral part of the consolidated
konsolidasian. financial statements.

7
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 195
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum 1. General

a. Pendirian Perusahaan a. The Company’s establishment

PT Alam Sutera Realty Tbk. (selanjutnya disebut PT Alam Sutera Realty Tbk. (“the Company”),
Perusahaan) didirikan berdasarkan akta notaris was established based on notarial deed made by
Ny. Erly Soehandjojo SH., No. 15 tanggal 3 Mrs. Erly Soehandjojo, SH., No. 15 dated
November 1993. Anggaran dasar Perusahaan 3 November 1993. The articles of association
telah mengalami beberapa kali perubahan, were amended several times, the latest by deed
terakhir berdasarkan akta No. 256 tanggal 10 No. 256 dated 10 November 1997 of notary
November 1997 oleh Erly Soehandjojo SH., Mrs. Erly Soehandjojo SH., notary in Jakarta. The
notaris di Jakarta. Perubahan anggaran dasar ini amendments of the articles of association were
telah disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik approved by Minister of Justice of Republic of
Indonesia dengan Surat Keputusan No. C2- Indonesia by Decision Letter No. C2-
4967.HT.01.04-TH.1998 tanggal 12 Mei 1998. 4967.HT.01.04.TH.1998 dated 12 May 1998.
Berdasarkan akta notaris Misahardi Wilamarta Based on deed No. 94 dated 23 April 2007 by
SH., No. 94 tanggal 23 April 2007, modal dasar notary Misahardi Wilamarta SH., the authorized
Perusahaan ditingkatkan dari Rp 20 milyar capital of the Company was increased from Rp 20
menjadi Rp 250 milyar. Perubahan anggaran billion to Rp 250 billion. The amendements of
dasar ini telah mendapat persetujuan dari Menteri articles of association was approved by Minister of
Kehakiman dan Hak Asasi Manusia Republik Justice and Human Rights of Republic of
Indonesia dengan surat keputusan No. W7- Indonesia with decision letter No. W7-
05242.HT.01.04-TH.2007 tanggal 8 Mei 2007. 05242.HT.01.04-TH.2007 dated 8 May 2007.
Berdasarkan akta No. 111 tanggal 23 Agustus Based on deed No. 111 dated 23 August 2007 by
2007 yang dibuat oleh notaris Misahardi Wilamarta notary Misahardi Wilamarta SH., the Company
SH., Perusahaan telah meningkatkan modal increased its authorized capital from Rp 250 billion
dasarnya dari Rp 250 milyar menjadi Rp 2.400 to Rp 2,400 billion, and changed the Company’s
milyar, dan mengubah nama Perusahaan dari PT name from PT Adhihutama Manunggal into PT
Adhihutama Manunggal menjadi PT Alam Sutera Alam Sutera Realty. These changes were
Realty, dan telah mendapat persetujuan dari approved by Minister of Law and Human Rights of
Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Republic of Indonesia with decision letter No.
Indonesia dengan surat keputusan No. W7.09419.HT.01.04-TH.2007 dated 27 August
W7.09419.HT.01.04-TH.2007 tanggal 27 Agustus 2007.
2007.

Berdasarkan akta notaris Misahardi Wilamarta Based on deed No. 162 dated 29 August 2007 by
SH., No. 162 tanggal 29 Agustus 2007 yang telah notary Misahardi Wilamarta SH., which was
disetujui oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi approved by Minister of Law and Human Right of
Manusia Republik Indonesia No. W7- Republic of Indonesia No. W7-09583.HT.01.04-
09583.HT.01.04-TH.2007 tanggal 30 Agustus TH.2007 dated 30 August 2007, the aims and
2007, maksud dan tujuan didirikan Perusahaan objectives of the company’s establishment are to
adalah berusaha dalam bidang pembangunan dan engage in development and management of
pengelolaan perumahan. housing.

Berdasarkan akta notaris Misahardi Wilamarta, Based on Extra Ordinary Shareholders Meeting,
SH., No. 71 tanggal 19 September 2007 tentang by notarial deed of Misahardi Wilamarta, SH., No.
risalah Rapat Umum Pemegang Saham Luar 71 dated 19 September 2007, it was agreed to :
Biasa Perusahaan, disetujui untuk : mengubah change the Company’s status from private
status Perusahaan dari Perusahaan tertutup Company into Public Company, amend the par
menjadi Perusahaan terbuka; mengubah nilai value of shares from Rp 1,000 per share to
nominal saham dari Rp 1.000 per saham menjadi Rp 100 per share; permit the Company to
Rp 100 per saham; menyetujui Perusahaan conduct initial public offering in Indonesia, give
melakukan penawaran umum perdana kepada right to Company’s board of Directors to state in
masyarakat di Indonesia; menyetujui memberikan the notarial deed regarding the increase of the
kuasa kepada direksi Perusahaan untuk Company’s issued and fully paid up capital after
menyatakan dalam akta notaris tersendiri public offering; allow to change the Company’s
mengenai peningkatan modal ditempatkan dan articles of association, to conform with Law No. 8
disetor Perusahaan setelah penawaran umum year 1995 about Capital Market and the related
dilaksanakan; menyetujui perubahan anggaran regulations in the frame of Public Company.
dasar Perusahaan, disesuaikan dengan Undang-
Undang No. 8 Tahun 1995 tentang Pasar Modal
dan peraturan pelaksanaanya dalam rangka
menjadi Perseroan Terbuka.

8
196 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum (lanjutan) 1. General (continued)

a. Pendirian Perusahaan (lanjutan) a. The Company’s establishment (continued)

Sehubungan dengan hal tersebut di atas, maka In relation with the above changes, the
Perusahaan menjadi bernama PT Alam Sutera Company’s name became PT Alam Sutera Realty
Realty Tbk, dengan maksud dan tujuan Tbk, the aims and objectives of the Company are
Perusahaan adalah bergerak dalam bidang to engage in development and management of
pembangunan dan pengelolaan perumahan. housing. The Company’s authorized capital
Modal dasar Perusahaan berjumlah Rp amounting to Rp 2,400,000,000 thousands
2.400.000.000 ribu yang terbagi atas consisting of 24,000,000,000 shares with par
24.000.000.000 saham dengan nilai nominal value of Rp 100 per share (full Rupiah).
Rp 100 per saham (Rupiah penuh).

Akta notaris ini telah mendapat persetujuan dari This notarial deed has been approved by Minister
Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik of Law and Human Rights of Republic of
Indonesia dengan surat keputusan No. C-01547 Indonesia by decision letter No. C-01547
HT.01.04-TH.2007 tanggal 29 Oktober 2007. HT.01.04-TH.2007 dated 29 October 2007.

Berdasarkan akta notaris Unita Christina Winata, Based on deed No. 22 dated 16 June 2009 by
SH., No. 22 tanggal 16 Juni 2009, anggaran dasar notary Unita Christina Winata, SH., the
Perusahaan telah disesuaikan dengan Undang- Company’s articles of association has been
Undang No. 40 tahun 2007 tentang Perseroan amended to comply with Law No. 40 year 2007
Terbatas dan ketentuan peraturan Badan regarding Limited Company and stipulation of
Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan regulation of Capital Market and Financial
(Bapepam - LK), dan telah mendapat persetujuan Institution Supervisory Board, which has been
dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia approved by Minister of Law and Human Rights of
Republik Indonesia dengan surat keputusan No. the Republic of Indonesia with decision letter No.
AHU-36820.AH.01.02.Tahun 2009 tanggal AHU-36820.AH.01.02.Tahun 2009 dated 3 August
3 Agustus 2009. 2009.

Berdasarkan akta notaris Aryanti Artisari, SH., No. Based on deed No. 42 dated 8 March 2012 by
42 tanggal 8 Maret 2012, anggaran dasar notary Aryanti Artisari, SH., the Company’s
Perusahaan telah diubah dan perubahan ini telah articles of association has been amended and the
didaftarkan kepada Menteri Hukum dan Hak Asasi amendments were registered to Minister of Law
Manusia Republik Indonesia dengan Daftar and Human Rights of the Republic of Indonesia by
Perseroan No. AHU.0026346.AH.01.09.Tahun the Company registered No. AHU.0026346.
2012 tanggal 27 Maret 2012. AH.01.09.Tahun 2012 dated 27 March 2012.

Berdasarkan Berita Acara Rapat Umum Based on the Deed of the Extraordinary General
Pemegang Saham Luar Biasa No. 10 tanggal 23 Meeting of the Shareholders No. 10 dated 23
Juni 2015 oleh notaris Aulia Taufani SH., disetujui June 2015 by notary Aulia Taufani SH., it was
untuk melakukan perubahan Anggaran Dasar approved to amend the articles of association of
Perseroan dalam rangka penyesuaian dengan the Company in order to comply with the rules of
ketentuan peraturan-peraturan Otoritas Jasa the Financial Services Authority. Amendments to
Keuangan. Perubahan Anggaran Dasar Perseroan the Articles of Association have been reported to
tersebut telah dilaporkan kepada Menteri Hukum the Minister of Law and Human Rights of the
dan Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Republic of Indonesia with register number AHU-
nomor AHU-AH.01.03-0949437 tanggal 8 Juli AH.01.03-0949437 dated 8 July 2015.
2015.

Berdasarkan Pernyataan Keputusan Rapat Based on the Deed of the Meeting Amendment to
Perubahan Anggaran Dasar Perseroan No. 3 the Company's Articles of Association No. 3 dated
tanggal 22 Mei 2019 oleh notaris Shanti Indah 22 May 2019 by the notary Shanti Indah Lestari,
Lestari, SH., Mkn., disetujui untuk mengubah SH., Mkn., it was approved to amend the articles
anggaran dasar Perseroan pada pasal 3 of association of the Company in article 3
mengenai maksud dan tujuan serta kegiatan regarding the aims and objectives and bussiness
usaha yakni dalam bidang pembangunan dan activity are to engage in development and
pengelolaan perumahan. Perubahan Anggaran management of housing. The amendment to the
Dasar Perseroan tersebut telah mendapat Company's Articles of Association has been
persetujuan dari Menteri Hukum dan Asasi approved by the Minister of Law and Human
Manusia Republik Indonesia dengan dengan surat Rights of the Republic of Indonesia with decision
keputusan No. AHU-0029368.AH.01.02.TAHUN letter No. AHU-0029368.AH.01.02.TAHUN 2019
2019 tanggal 28 Mei 2019. dated 28 May 2019.

9
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 197
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum (lanjutan) 1. General (continued)

a. Pendirian Perusahaan (lanjutan) a. The Company’s establishment (continued)

Berdasarkan Pernyataan Keputusan Rapat The Company's Articles of Association No. 8


Perubahan Anggaran Dasar Perseroan No. 8 dated 26 August 2020 by the notary Shanti Indah
tanggal 26 Agustus 2020 oleh notaris Shanti Indah Lestari, SH., Mkn., it was approved to make
Lestari, SH., Mkn, disetujui untuk melakukan changes to the Company's Articles of Association
perubahan Anggaran Dasar Perseroan dalam in order to adjust to the provisions of the Financial
rangka penyesuaian dengan ketentuan Peraturan Services Authority Regulation No.
Otoritas Jasa Keuangan No. 15/POJK.04/2020 15/POJK.04/2020 regarding the Planning and
tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Organizing of the General Meeting of
Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka Shareholders of a Public Company, namely Article
yaitu pasal 16 tentang Rencana Kerja, Tahun 16 regarding Work Plan, Fiscal Year and Annual
Buku dan Laporan Tahunan, pasal 17 tentang Report, Article 17 regarding the General Meeting
Rapat Umum Pemegang Saham dan pasal 18 of Shareholders and Article 18 regarding Place,
tentang Tempat, Pemberitahuan, Pengumuman, Notification, Announcement, Invitation and Time
Pemanggilan dan Waktu Penyelenggaraan Rapat The holding of the General Meeting of
Umum Pemegang Saham, pasal 19 tentang Shareholders, Article 19 regarding the
Pimpinan dan Berita Acara Rapat Umum Chairperson and Minutes of the General Meeting
Pemegang Saham, pasal 20 tentang Tata Tertib, of Shareholders, Article 20 regarding Procedures,
Kuorum, Hak Suara dan Keputusan dalam Rapat Quorum, Voting Rights and Decisions at the
Umum Pemegang Saham, pasal 21 tentang General Meeting of Shareholders, Article 21
Penggunaan Laba dan Pembagian Dividen dan regarding Use of Profits and Distribution of
pasal 24 tentang Penggabungan, Peleburan, Dividends and Article 24 regarding Mergers,
Pengambilalihan, Pemisahan, Pembubaran dan Consolidations, Acquisition, Separation,
Likuidasi. Perubahan Anggaran Dasar Perseroan Dissolution and Liquidation. The amendment to
tersebut telah dilaporkan kepada Menteri Hukum the Company's Articles of Association has been
dan Asasi Manusia Republik Indonesia dengan reported to the Minister of Law and Human Rights
nomor AHU-AH.01.03-0389624 tanggal 22 of the Republic of Indonesia with number AHU-
September 2020. AH.01.03-0389624 dated 22 September 2020.

Perusahaan dan entitas anak (bersama-sama The Company and its subsidiaries (together called
disebut “Grup”) berkedudukan di Wisma Argo “Group”) is domiciled at Wisma Argo Manunggal
Manunggal, Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 22 Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 22 Jakarta and owns
Jakarta dan mempunyai proyek real estat yang real estate projects which are located at
berkedudukan di Kecamatan Serpong, Kecamatan Kecamatan Serpong, Kecamatan Tangerang and
Tangerang dan Kecamatan Pasar Kemis, Kecamatan Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang,
Tangerang, Provinsi Banten, Kecamatan Setia Province Banten, Kecamatan Setia Budi, Jakarta
Budi, Jakarta Selatan dan Kecamatan Kuta Selatan and Kecamatan Kuta Selatan, Badung,
Selatan, Badung, Bali serta memiliki tanah untuk Bali and has owned lands for development located
dikembangkan yang terletak di Kecamatan in Kecamatan Pinang, Kecamatan Pasar Kemis,
Pinang, Kecamatan Pasar Kemis, Kecamatan Kecamatan Tangerang Province Banten, in
Tangerang Provinsi Banten, di Kecamatan Kecamatan Cipanas, Kabupaten Cianjur, Province
Cipanas, Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat, West Java and Kecamatan Tanjung Pinang Timur,
di Kecamatan Tanjung Pinang Timur, Provinsi Province Riau, in Kecamatan Denpasar Selatan,
Riau, di Kecamatan Denpasar Selatan, Badung, Badung, Bali, in Kecamatan Cibitung and
Bali, di Kecamatan Cibitung dan Kecamatan Setu, Kecamatan Setu, Bekasi and Depok, West Java.
Bekasi, serta Depok, Jawa Barat.

Perusahaan mulai melakukan kegiatan The Company commenced its operational activity
operasional dengan pembelian tanah dalam tahun and purchases of land in 1999.
1999.

Proyek real estat utama yang dimiliki oleh The main real estate projects owned by the
Perusahaan dan entitas anak pada saat ini adalah Company and its subsidiaries recently are Alam
proyek Kawasan Alam Sutera di Serpong dan Sutera Residential and Commercial projects in
proyek Suvarna Padi dan Suvarna Sutera di Pasar Serpong and Suvarna Padi and Suvarna Sutera
Kemis, Tangerang, Kota Ayodhya di Kecamatan projects in Pasar Kemis, Tangerang, Kota
Tangerang, proyek gedung perkantoran The Ayodhya in Kecamatan Tangerang, The Tower
Tower dan gedung perkantoran Wisma Argo office building project and Wisma Argo Manunggal
Manunggal di Jakarta, Bojongsari di Depok serta office building in Jakarta, Bojongsari in Depok and
Garuda Wisnu Kencana Cultural Park di Bali. Garuda Wisnu Kencana Cultural Park in Bali

10
198 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum (lanjutan) 1. General (continued)

b. Entitas Induk dan Entitas Induk Utama b. Parent and Ultimate Parent Company

Pemegang saham utama dan pengendali Grup The principal shareholder and the controlling
adalah keluarga Tuan The Ning King. Group are the family of Mr. The Ning King.

c. Dewan Komisaris dan Direksi, Komite Audit, c. Boards of Commissioners and Directors,
Sekretaris Perusahaan dan Karyawan Audit Committee, Corporate Secretary and
Employees

Susunan Dewan Komisaris dan Direksi The compositions of Board of Commissioners and
Perusahaan pada akhir tahun 2022 dan 2021 Directors of the Company at the end of 2022 and
adalah sebagai berikut : 2021 are as follows :

Akta No. 10 tanggal 25 Agustus 2021/


Deed No. 10 dated 25 August 2021

Dewan Komisaris Boards of Commissioners

Komisaris Utama Tn/ Mr. Haryanto Tirtohadiguno President Commissioner


Komisaris Ny/ Mrs. Angeline Sutedja Commissioner
Komisaris Tn/ Mr. The Nicholas Commissioner
Komisaris Independen Tn/ Mr. Pingki Elka Pangestu Independent Commissioner
Komisaris Independen Tn/ Mr. Prasasto Sudyatmiko Independent Commissioner

Direksi Boards of Directors

Direktur Utama Tn/ Mr. Joseph Sanusi Tjong President Director


Direktur Ny/ Mrs. Ir. Lilia Setiprawarti Sukotjo Director
Direktur Tn/ Mr. RM Frangky AD Director
Direktur Independen Tn/ Mr. Andrew Charles Walker Independent Director

Berdasarkan hasil rapat Dewan Komisaris tanggal Based on Board of Commissioners meeting dated
25 Agustus 2021, disetujui untuk menunjuk 25 August 2021, it was agreed to appoint the
susunan Komite Audit Perusahaan yang berlaku Audit Committee effective from 25 August 2021
sejak 25 Agustus 2021 dengan susunan sebagai with the composition as follows :
berikut :

Ketua : Prasasto Sudyatmiko Chairman : Prasasto Sudyatmiko


Anggota : Sri Wahyuni Sujono Member : Sri Wahyuni Sujono
Anggota : Hidajat Hoesni Member : Hidajat Hoesni

Berdasarkan surat tanggal 1 September 2016, Based on letter dated 1 September 2016, the
Perusahaan menunjuk Tony Rudiyanto sebagai Company appointed Tony Rudiyanto as Corporate
Sekretaris Perusahaan. Secretary.

Jumlah remunerasi yang diberikan kepada Dewan Total remuneration given to Board of
Komisaris dan Direksi Perusahaan sebesar Commissioners and Directors of the Company
Rp 29.213.801 ribu dan Rp 23.831.790 ribu amounted to Rp 29,213,801 thousands and Rp
masing-masing untuk tahun yang berakhir pada 23,831,790 thousands, respectively, for the year
tanggal 31 Desember 2022 dan 2021. ended 31 December 2022 and 2021.

Perusahaan dan entitas anak memiliki 1.793 The Company and its subsidiaries employed
orang dan 1.779 orang pada tanggal-tanggal 31 1,793 and 1,779 employees as of 31 December
Desember 2022 dan 2021 (tidak diaudit). 2022 and 2021, respectively (unaudited).

11
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 199
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum (lanjutan) 1. General (continued)

d. Struktur Perusahaan dan entitas anak d. The structure of the Company and its
subsidiaries

Pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, As of 31 December 2022 and 2021, the
entitas anak yang dikonsolidasikan adalah sebagai consolidated subsidiaries are as follows :
berikut :
Nama entitas anak/ Kegiatan utama/ Kedudukan/ Tahun mulai operasi/
Subsidiaries name Main activities Domicile Years of commencing operations
Entitas anak yang dimiliki secara
langsung :/ Directly owned subsidiaries :
PT Delta Mega Persada Real estat/Real estate Jakarta 2013
PT Duta Prakarsa Development Real estat dan pengelola gedung/ Jakarta 2013
Real estate and building management
PT Nusa Cipta Pratama Konsultasi, investasi dan Jakarta 2013
pengelolaan gedung/
Consultant, investments and
building management
PT Garuda Adhimatra Indonesia Pariwisata dan real estat/ Bali 2000
Tourism and real estate
PT Tangerang Matra Real Estate Real estat dan pengelolaan
gedung/Real estate
and building management Jakarta 2017
Alam Synergy Pte. Ltd. Entitas bertujuan khusus/ Singapura/ 2013
Special purpose entity Singapore
Alam Sutera International Pte. Ltd. Entitas bertujuan khusus/ Singapura/ 2012
Special purpose entity Singapore
Melalui/ Through PT Nusa Cipta Pratama
dan/ and PT Duta Prakarsa Development :
PT Alfa Goldland Realty Real estat dan pengelolaan
gedung /Real estate and
building management Jakarta 1994
Melalui/ Through PT Alfa Goldland Realty :
PT Nusa Raya Mitratama Real estat/Real estate Jakarta 1996
Melalui/ Through PT Delta Mega Persada :
PT Permata Indah Kedaton Sub-perusahaan induk/
Sub-holding Jakarta 2011
PT Delta Manunggal Raharja Real estat/Real estate Jakarta 2017
Melalui/ Through PT Permata Indah Kedaton :
PT Duta Realtindo Jaya Real estat/Real estate Jakarta 2011
Melalui/ Through Alam Synergy Pte. Ltd :
Carlisle Venture Pte. Ltd. Jasa pelayanan bisnis, Singapura/ 2013
meminjamkan dana dan Singapore
penjualan barang/
Business services, money
lending and sale of goods

Persentase pemilikan (%)/


Percentage of ownership (%)
Nama entitas anak/ Subsidiaries name 31 Des./ Dec. 2022 31 Des./ Dec. 2021
Entitas anak yang dimiliki secara langsung dan tidak langsung :/
Directly and indirectly owned subsidiaries :
PT Delta Mega Persada 99,54 99,54
PT Duta Prakarsa Development 99,00 99,00
PT Nusa Cipta Pratama 99,98 99,98
PT Garuda Adhimatra Indonesia 90,29 90,29
PT Tangerang Matra Real Estate *) 99,83 99,80
Alam Synergy Pte. Ltd. 100,00 100,00
Alam Sutera International Pte. Ltd. **) - 100,00

*) Pemilikan melalui PT Alfa Goldland Realty sebesar *) Ownership through PT Alfa Goldland Realty are
26,98% (2022) dan 47,90% (2021) 26.98% (2022) and 47.90% (2021).
**) Pada tahun 2022, entitas anak - Alam Sutera **) In 2022, subsidiary - Alam Sutera International Pte.
International Pte. Ltd. yang merupakan entitas Ltd. represents special purposes entity has no longer
bertujuan khusus dinyatakan tidak aktif lagi. active

12
200 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum (lanjutan) 1. General (continued)

d. Struktur Perusahaan dan entitas anak d. The structure of the Company and its
(lanjutan) subsidiaries (continued)

Persentase pemilikan (%)/


Percentage of ownership (%)
Nama entitas anak/ Subsidiaries name 31 Des./ Dec. 2022 31 Des./ Dec. 2021

Entitas anak yang dimiliki secara


tidak langsung :/ Indirectly owned subsidiaries :

Melalui/ Through PT Nusa Cipta Pratama


dan/ and PT Duta Prakarsa Development :
PT Alfa Goldland Realty 99,99 99,99
Melalui/ Through PT Alfa Goldland Realty :
PT Nusa Raya Mitratama 99,99 99,99
Melalui/ Through PT Delta Mega Persada :
PT Permata Indah Kedaton 99,20 99,20
PT Delta Manunggal Raharja 99,00 99,99
Melalui/ Through PT Permata Indah Kedaton :
PT Duta Realtindo Jaya 99,20 99,20
Melalui/ Through Alam Synergy Pte. Ltd. :
Carlisle Venture Pte. Ltd. 100,00 100,00

Total aset (sebelum eliminasi)/


Total assets (before elimination)
31 Des./ Dec. 2022 31 Des./ Dec. 2021
(dalam ribuan Rupiah/ (dalam ribuan Rupiah/
expressed in expressed in
Nama entitas anak/ Subsidiaries name thousands Rupiah) thousands Rupiah)

Entitas anak yang dimiliki secara langsung :/


Directly owned subsidiaries :

PT Delta Mega Persada dan entitas anak/ and its subsidiaries 8.231.553.356 7.141.018.790
PT Duta Prakarsa Development 1.502.149.786 1.354.597.857
PT Nusa Cipta Pratama dan entitas anak/ and its subsidiaries 8.197.045.200 7.685.248.230
PT Garuda Adhimatra Indonesia 1.467.533.056 1.450.683.605
PT Tangerang Matra Real Estate 5.971.751.209 5.984.897.755
Alam Synergy Pte. Ltd. dan entitas anak/ and its subsidiary 38.167.244 347.450.330
Alam Sutera International Pte. Ltd. dan entitas anak/
and its subsidiary **) - 38.626.707

Entitas anak yang dimiliki secara


tidak langsung :/ Indirectly owned subsidiaries :

Melalui/ Through PT Nusa Cipta Pratama


dan/ and PT Duta Prakarsa Development :
PT Alfa Goldland Realty dan entitas anak/ and its subsidiary 8.183.398.006 7.672.524.650
Melalui/ Through PT Alfa Goldland Realty :
PT Nusa Raya Mitratama 251.458.685 251.531.141
Melalui/ Through PT Delta Mega Persada :
PT Permata Indah Kedaton dan entitas anak/ and its subsidiary 437.758.004 347.999.130
PT Delta Manunggal Raharja 1.236.453.164 1.209.971.768
Melalui/ Through PT Permata Indah Kedaton :
PT Duta Realtindo Jaya 437.657.215 347.866.923
Melalui/ Through Alam Synergy Pte. Ltd.:
Carlisle Venture Pte. Ltd. 7.826.222.109 7.641.876.056

**) Pada tahun 2022, entitas anak - Alam Sutera **) In 2022, subsidiary - Alam Sutera International Pte.
International Pte. Ltd. yang merupakan entitas Ltd. represents special purposes entity has no longer
bertujuan khusus dinyatakan tidak aktif lagi. active

13
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 201
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum (lanjutan) 1. General (continued)

d. Struktur Perusahaan dan entitas anak d. The structure of the Company and its
(lanjutan) subsidiaries (continued)

Informasi keuangan entitas anak yang dimiliki oleh Financial information of subsidiaries that have
kepentingan non-pengendali dalam jumlah material non-controlling interests as and for the
material pada tanggal dan untuk tahun yang year ended 31 December 2022 and 2021 are as
berakhir 31 Desember 2022 dan 2021 adalah follows :
sebagai berikut :
Bagian kepentingan Bagian kepentingan
non-pengendali non-pengendali atas
atas aset bersih jumlah laba (rugi) tahun
entitas anak/ berjalan entitas anak/
Portion of non- Portion of non-controlling
controlling interest on interest on total income (loss)
Bagian subsidiaries net assets for the year of subsidiaries
kepemilikan/ (dalam ribuan Rupiah/ (dalam ribuan Rupiah/
Nama Entitas Anak/ Equity held expressed in expressed in
Name of Subsidiary (%) thousands Rupiah) thousands Rupiah)

PT Garuda Adhimatra Indonesia (GAIN) (2022) 9,71% 47.543.992 (3.077.999)


(2021) 9,71% 50.553.804 (6.948.269)

Berikut adalah ringkasan informasi keuangan dari The summarized financial information of these
entitas anak. Jumlah-jumlah tersebut sebelum subsidiaries is provided below. This information is
dieliminasi dengan transaksi antar entitas dalam based on amounts before inter-company
Grup. eliminations.

Ringkasan laporan posisi keuangan GAIN pada Summarized statement of financial position of
tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 : GAIN as of 31 December 2022 and 2021 :
GAIN
(dalam ribuan Rupiah/
expressed in
thousands Rupiah)
2022 2021
Aset lancar 57.001.213 13.921.137 Current assets
Aset tidak lancar 1.410.531.843 1.436.762.468 Non-current assets
Jumlah aset 1.467.533.056 1.450.683.605 Total assets
Liabilitas jangka pendek 51.065.879 34.420.972 Current liabilities
Liabilitas jangka panjang 888.317.102 857.103.467 Non-current liabilities
Jumlah liabilitas 939.382.981 891.524.439 Total liabilities
Jumlah ekuitas 528.150.075 559.159.166 Total equity

Ringkasan laporan laba rugi dan penghasilan Summarized statement of profit or loss and other
komprehensif lain untuk tahun yang berakhir 31 comprehensive income the year ended 31
Desember 2022 dan 2021 : December 2022 and 2021 :
GAIN
(dalam ribuan Rupiah/
expressed in
thousands Rupiah)
2022 2021
Pendapatan 131.804.898 11.286.334 Revenue
Rugi tahun berjalan (31.711.597) (71.585.700) Loss for the year
Penghasilan (beban) Other comprehensive
komprehensif lain income (loss)
setelah pajak 702.506 983.353 after tax
Jumlah rugi komprehensif Total comprehensive
tahun berjalan (31.009.091) (70.602.347) loss for the year
Dividen yang dibayarkan pada Dividends paid to non-
kepentingan non-pengendali - - controlling interest

14
202 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum (lanjutan) 1. General (continued)

d. Struktur Perusahaan dan entitas anak d. The structure of the Company and its
(lanjutan) subsidiaries (continued)

Ringkasan informasi arus kas untuk tahun yang Summarized cash flow information for the year
berakhir 31 Desember 2022 dan 2021 : ended 31 December 2022 and 2021 :
GAIN
(dalam ribuan Rupiah/
expressed in
thousands Rupiah)
2022 2021
Operasi 56.720.217 (31.395.991) Operating
Investasi (26.061.666) (743.618) Investing
Pendanaan 7.206.242 26.365.094 Financing
Kenaikan (penurunan) Net increase (decrease) in
bersih kas dan setara kas 37.864.793 (5.774.515) cash and cash equivalents

Perubahan persentase kepemilikan Change in ownership interest

Tahun 2015 Year 2015

Pada bulan Januari 2015, entitas anak - PT Delta In January 2015, the subsidiary - PT Delta
Manunggal Raharja telah meningkatkan modal Manunggal Raharja increased the authorized
dasar dari Rp 10 milyar menjadi Rp 153 milyar, capital from Rp 10 billion to Rp 153 billion and
dan modal disetor dari Rp 2.500.000 ribu menjadi paid up capital from Rp 2,500,000 thousands to
Rp 153.000.000 ribu yang seluruhnya diambil Rp 153,000,000 thousands which was entirely
bagian oleh entitas anak - PT Delta Mega Persada subscribed by subsidiary - PT Delta Mega
sehingga persentase kepemilikan saham PT Delta Persada so that the percentage of ownership of
Mega Persada pada PT Delta Manunggal Raharja PT Delta Mega Persada in PT Delta Manunggal
menjadi 99,99%. Raharja becomes 99.99%.

Berdasarkan akta notaris Audrey Tedja, SH., Based on notarial deed Audrey Tedja, SH., M.Kn.,
M.Kn., No. 4 dan 5 tanggal 29 Juli 2015, PT Delta No. 4 and 5 dated 29 July 2015, PT Delta Mega
Mega Persada telah membeli sebanyak 33.555 Persada has bought with total of 33,555 shares of
saham PT Permata Indah Kedaton - entitas anak PT Permata Indah Kedaton - subsidiary from non-
dari kepentingan non-pengendali - PT Bumi Asri controlling interests - PT Bumi Asri Cipta Mandiri
Cipta Mandiri sebesar Rp 314.730.850 ribu, amounting to Rp 314,730,850 thousands,
sehingga kepemilikan saham PT Delta Mega therefore the share ownership of PT Delta Mega
Persada pada PT Permata Indah Kedaton menjadi Persada in PT Permata Indah Kedaton becomes
99,20% (Catatan 27). 99.20% (Note 27).

Pada bulan Oktober 2015, entitas anak - PT Delta In October 2015, the subsidiary - PT Delta Mega
Mega Persada telah meningkatkan modal disetor Persada increased its paid-up capital of Rp
dari Rp 600.000.000 ribu menjadi Rp 600,000,000 thousands to Rp 1,132,248,152
1.132.248.152 ribu yang seluruhnya diambil thousands which was entirely subscribed by the
bagian oleh Perusahaan sehingga persentase Company so that the percentage of ownership of
kepemilikan saham Perusahaan pada PT Delta the Company's shares in PT Delta Mega Persada
Mega Persada menjadi 99,54%. becomes 99.54%.

Tahun 2016 Year 2016

Berdasarkan akta notaris Audrey Tedja, SH., Based on notarial deed Audrey Tedja, SH., M.Kn.,
M.Kn., No. 33 dan 34 tanggal 30 Desember 2015, No. 33 dan 34 dated 30 December 2015, which
yang telah dilaporkan kepada Menteri Hukum dan has been reported to the Minister of Law and
Asasi Manusia Republik Indonesia dengan nomor Human Rights of the Republic of Indonesia with
AHU-AH.01.03-0008804 tanggal 29 Januari 2016, register number AHU-AH.01.03-0008804 dated 29
bahwa PT Permata Indah Kedaton telah membeli January 2016, that PT Permata Indah Kedaton
saham PT Duta Realtindo Jaya - entitas anak has purchased shares of PT Duta Realtindo Jaya
sebanyak 5.280 saham dari kepentingan non- - subsidiary with total of 5,280 shares from non-
pengendali - PT Bumi Asri Cipta Mandiri sebesar controlling interests - PT Bumi Asri Cipta Mandiri
Rp 13.200.000 ribu, sehingga kepemilikan saham amounting to Rp 13,200,000 thousands, therefore
PT Permata Indah Kedaton pada PT Duta the share ownership of PT Permata Indah
Realtindo Jaya menjadi 99,20% (Catatan 27). Kedaton in PT Duta Realtindo Jaya becomes
99.20% (Note 27).
15
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 203
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum (lanjutan) 1. General (continued)

d. Struktur Perusahaan dan entitas anak d. The structure of the Company and its
(lanjutan) subsidiaries (continued)

Berdasarkan akta notaris Audrey Tedja, SH., Based on notarial deed Audrey Tedja, SH., M.Kn.,
M.Kn., No. 6 tanggal 20 Juli 2016, Perusahaan No. 6 dated 20 July 2016, The Company has sold
telah menjual saham PT Delta Mega Persada - shares of PT Delta Mega Persada - subsidiary,
entitas anak, sebanyak 10.000 saham kepada with total of 10,000 shares to CFLD Investment II
CFLD Investment II Pte. Ltd., sehingga persentase Pte. Ltd., so that the percentage of ownership of
kepemilikan saham Perusahaan pada PT Delta the Company's shares in PT Delta Mega Persada
Mega Persada menjadi 99,54% (Catatan 27). become 99.54% (Note 27).

Berdasarkan akta notaris Audrey Tedja S.H, M.Kn. Based on the notarial deed of Audrey Tedja S.H,
No. 15 tanggal 21 Desember 2016, yang telah M.Kn. No. 15 dated 21 December 2016, which
disahkan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi was approved by the Minister of Law and Human
Manusia Republik Indonesia melalui Keputusan Rights of the Republic of Indonesia through the
No. AHU-0024510.AH.01.02. TAHUN 2016 Decree No. AHU-0024510.AH.01.02. TAHUN
tanggal 21 Desember 2016, modal dasar PT 2016 dated 21 December 2016, authorized capital
Tangerang Matra Real Estate - entitas anak of PT Tangerang Matra Real Estate - subsidiary
ditingkatkan dari semula Rp 1.250.000.000 ribu increased from Rp 1,250,000,000 thousands to
menjadi Rp 2.500.000.000 ribu, terdiri dari Rp 2,500,000,000 thousands, consists of
2.500.000.000 saham @ Rp 1.000. Peningkatan 2,500,000,000 shares @ Rp 1,000. Increased
modal ditempatkan dan disetor penuh sebesar Rp issued and fully paid amounted Rp 1,000,000,000
1.000.000.000 ribu telah diambil bagian oleh PT thousands had taken by PT Alam Sutera Realty
Alam Sutera Realty Tbk sebesar Rp 517.660.000 Tbk amounted Rp 517,660,000 thousands, PT
ribu, PT Alfa Goldland Realty sebesar Rp Alfa Goldland Realty amounted Rp 477,840,000
477.840.000 ribu dan PT Rawa Intan sebesar Rp thousands and PT Rawa Intan amounted Rp
4.500.000 ribu, sehingga persentase kepemilikan 4,500,000 thousands, so that the percentage of
saham Grup pada PT Tangerang Matra Real ownership of the Group's shares in PT Tangerang
Estate menjadi 99,80%. Matra Real Estate become 99.80%.

Tahun 2022 Year 2022

Berdasarkan akta notaris Audrey Tedja S.H., Based on the notarial deed of Audrey Tedja S.H.,
M.Kn. No. 18 tanggal 26 Desember 2022, yang M.Kn. No. 18 dated 26 December 2022, which
telah disahkan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi was approved by the Minister of Law and Human
Manusia Republik Indonesia melalui Keputusan Rights of the Republic of Indonesia through the
No. AHU-0129694.AH.01.02.TAHUN 2022 tanggal Decree No. AHU-0129694.AH.01.02.TAHUN 2022
27 Desember 2022, modal dasar PT Tangerang dated 27 December 2022, authorized capital of PT
Matra Real Estate - entitas anak ditingkatkan dari Tangerang Matra Real Estate - subsidiary
semula Rp 2.500.000.000 ribu menjadi Rp increased from Rp 2,500,000,000 thousands to
5.505.000.000 ribu, dan modal ditempatkan dan Rp 5,505,000,000 thousands, and issued and
disetor dari Rp 2.250.000.000 ribu menjadi Rp paid-up capital from Rp 2,250,000,000 thousands
5.505.000.000 ribu. Peningkatan modal to IDR 5,505,000,000 thousands. The increase in
ditempatkan dan disetor sebesar Rp issued and paid-up capital of Rp 3,255,000,000
3.255.000.000 ribu diambil bagian oleh thousands had taken by PT Alam Sutera Realty
Perusahaan sebesar Rp 2.842.745.000 ribu, Tbk amounted Rp 2,842,745,000 thousands,
entitas anak - PT Alfa Goldland Realty sebesar Rp subsidiaries - PT Alfa Goldland Realty amounted
407.255.000 ribu dan PT Rawa Intan sebesar Rp Rp 407,255,000 thousands and PT Rawa Intan
5.000.000 ribu, sehingga persentase kepemilikan amounted Rp 5,000,000 thousands, so that the
saham Grup pada PT Tangerang Matra Real percentage of ownership of the Group’s shares in
Estate menjadi 99,83%. PT Tangerang Matra Real Estate become
99.83%.

16
204 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

1. Umum (lanjutan) 1. General (continued)

d. Struktur Perusahaan dan entitas anak d. The structure of the Company and its
(lanjutan) subsidiaries (continued)

Berdasarkan akta notaris Audrey Tedja S.H., Based on the notarial deed of Audrey Tedja S.H.,
M.Kn. No. 19 tanggal 26 Desember 2022, yang M.Kn. No. 19 dated 26 December 2022, which
telah disahkan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi was approved by the Minister of Law and Human
Manusia Republik Indonesia melalui Keputusan Rights of the Republic of Indonesia through the
No. AHU-0129693.AH.01.02.TAHUN 2022 tanggal Decree No. AHU-0129693.AH.01.02.TAHUN
27 Desember 2022, modal dasar PT Delta 2022 dated 27 December 2022, the authorized
Manunggal Raharja - entitas anak ditingkatkan capital of PT Delta Manunggal Raharja - a
dari semula Rp 153.000.000 ribu menjadi Rp subsidiary was increased from Rp 153,000,000
347.792.525 ribu, dan modal ditempatkan dan thousands to Rp 347,792,525 thousands, and
disetor dari Rp 153.000.000 ribu menjadi Rp issued and paid-up capital from Rp 153,000,000
347.792.525 ribu. Peningkatan modal ditempatkan thousands to Rp 347,792,525 thousands. The
dan disetor sebesar Rp 194.792.525 ribu diambil increase in issued and paid-up capital of Rp
bagian oleh entitas anak - PT Delta Mega Persada 194,792,525 thousands had taken by subsidiaries
sebesar Rp 191.334.600 ribu, dan PT Manunggal - PT Delta Mega Persada amounted Rp
Prime Development sebesar Rp 3.457.925 ribu, 191,334,600 thousands, and PT Manunggal
sehingga persentase kepemilikan saham PT Delta Prime Development amounted Rp 3,457,925
Mega Persada pada PT Delta Manunggal Raharja thousands, so that the percentage of PT Delta
menjadi 99,00%. Mega Persada's share ownership in PT Delta
Manunggal Raharja to 99.00%.

Kebijakan akuntansi penting Entitas Anak dalam The significant accounting policies in preparing
penyusunan laporan keuangannya sesuai dengan the Subsidiaries’ financial statements in
kebijakan akuntansi penting entitas induk. accordance with the significant accounting policies
of the parent entity.

e. Penawaran umum perdana saham e. Initial public offering

Pada tanggal 7 Desember 2007, Perusahaan On 7 December 2007, the Company obtained the
memperoleh pernyataan efektif dari Ketua Badan notice of effectivity from the Chairman of the
Pengawas Pasar Modal (Bapepam - LK) dengan Capital Market Supervisory Agency ("Bapepam -
suratnya No. S.6232/BL/2007 untuk melakukan LK") in his letter No. S.6232/BL/2007 for its public
penawaran umum atas 3.142.000.000 saham offering of 3,142,000,000 shares. On 18
Perusahaan kepada masyarakat. Pada tanggal 18 December 2007, these shares were listed on the
Desember 2007, saham tersebut telah dicatatkan Jakarta and Surabaya stock exchanges.
pada Bursa Efek Jakarta dan Surabaya.

f. Tanggung jawab dan penerbitan laporan f. Responsibility and publication of the


keuangan konsolidasian consolidated financial statements

Laporan keuangan konsolidasian PT Alam Sutera The consolidated financial statements of PT Alam
Realty Tbk dan entitas anak untuk tahun yang Sutera Realty Tbk and its subsidiaries for the year
berakhir pada tanggal 31 Desember 2022 telah ended 31 December 2022 were completed and
diselesaikan dan diotorisasi untuk diterbitkan oleh authorized for issuance on 5 April 2023. The
direksi perusahaan pada tanggal 5 April 2023. Company’s Directors are responsible for the
Direksi Perusahaan bertanggungjawab atas preparation and presentation of the consolidated
penyusunan dan penyajian laporan keuangan financial statements.
konsolidasian tersebut.

2. Restrukturisasi entitas sepengendali 2. Restructuring of entities under common control

Perusahaan melakukan berbagai transaksi yang The Company conducted several transactions which
merupakan transaksi restrukturisasi entitas represent restructuring of entities under common
sepengendali sebagai berikut (dalam ribuan Rupiah) : control as follows (expressed in thousands Rupiah) :

Tahun 2007 (39.695.517) Year 2007


Tahun 2012 355.999 Year 2012

Jumlah (39.339.518) Total

17
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 205
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

2. Restrukturisasi entitas sepengendali (lanjutan) 2. Restructuring of entities under common control


(continued)

Tahun 2007, antara lain : Year 2007, among others :

− Pada tanggal 23 Agustus 2007, Perusahaan telah − On 23 August 2007, the Company increased
meningkatkan modal saham dengan menerima share capital by receiving in-specie contribution of
inbreng kepemilikan saham PT Tangerang Fajar share ownership of PT Tangerang Fajar Industrial
Industrial Estate pada PT Duta Prakarsa Estate in PT Duta Prakarsa Development of
Development sebesar 94.000.000 saham senilai 94,000,000 shares with nominal value of Rp 94
Rp 94 Milyar atau dengan kepemilikan sebesar billion or 98.95% ownership.
98,95%.

− Pada tanggal 23 Agustus 2007, Perusahaan telah − On 23 August 2007, the Company increased the
meningkatkan modal saham dengan menerima share capital by receiving in-specie contribution of
inbreng kepemilikan saham PT Manunggal Prime share ownership of PT Manunggal Prime
Development, PT Bukit Asri Padang Golf; Development, PT Bukit Asri Padang Golf;
PT Tangerang Fajar Industrial Estate pada PT Tangerang Fajar Industrial Estate in PT Delta
PT Delta Mega Persada masing-masing sebesar Mega Persada, of 266,480,000 shares,
266.480.000 saham, 106.190.000 saham, dan 106,190,000 shares and 204,095,000 share of
204.095.000 saham masing-masing senilai each with nominal value of Rp 266,480,000
Rp 266.480.000 ribu, Rp 106.190.000 ribu, dan thousands, Rp 106,190,000 thousands and Rp
Rp 204.095.000 ribu atau dengan kepemilikan 204,095,000 thousands or 45.70%, 18.21% and
masing-masing sebesar 45,70%, 18,21% dan 35.00% ownership, respectively.
35,00%.

− Pada tanggal 23 Agustus 2007, Perusahaan telah − On 23 August 2007, the Company increased
meningkatkan modal saham dengan menerima share capital by receiving in-specie contribution of
inbreng kepemilikan saham PT Argo Manunggal shares ownership of PT Argo Manunggal Land
Land Development pada PT Nusa Cipta Pratama Development in PT Nusa Cipta Pratama of
sebesar 515.916.000 saham senilai 515,916,000 shares with nominal value of
Rp 515.916.000 ribu atau dengan kepemilikan Rp 515,916,000 thousands or 99.98% ownership.
sebesar 99,98%.

Perusahaan dan entitas anak sebelum dan setelah The Company and its subsidiaries before and after
inbreng saham-saham tersebut merupakan contribution in specie of said shares are controlled
perusahaan-perusahaan yang baik langsung maupun directly or indirectly by PT Selaras Citamanunggal
tidak langsung dikendalikan oleh PT Selaras where its majority shareholder is PT Tunas Koralindo
Citamanunggal di mana pemegang saham through share ownership and or has the right to
mayoritasnya adalah PT Tunas Koralindo melalui appoint or terminate the majority of the members of
pemilikan saham dan atau kemampuan menunjuk atau the board of directors and or has over 50% of the
memberhentikan mayoritas pengurus, dan atau voting right of said companies, so the said transaction
mempunyai hak suara yang melebihi 50% pada as transaction of entities under common control.
perusahaan-perusahan tersebut, sehingga transaksi
tersebut merupakan transaksi entitas sepengendali.

Rincian jumlah lembar saham, harga perolehan dan The breakdown of total shares, acquisition cost and
bagian proporsional saham atas nilai buku aset bersih share proportion on book value of subsidiaries’s net
entitas anak pada saat diakuisisi adalah sebagai assets at acquisition date area as follows :
berikut :
Selisih nilai transaksi
Bagian proporsional restrukturisasi entitas
saham atas nilai sepengendali/
buku aset bersih/ Difference in value of
Jumlah Portion of restructuring transaction
lembar saham/ Harga perolehan/ share on book between entities under
Total shares Acquisition cost value of net assets common control
(Rp 000) (Rp 000) (Rp 000)
PT Nusa Cipta Pratama 515.916.000 515.916.000 485.263.545 (30.652.455)
PT Delta Mega Persada 576.765.000 576.765.000 572.660.843 (4.104.157)
PT Duta Prakarsa Development 94.000.000 94.000.000 89.061.095 (4.938.905)
Jumlah/ Total 1.186.681.000 1.186.681.000 1.146.985.483 (39.695.517)

18
206 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

2. Restrukturisasi entitas sepengendali (lanjutan) 2. Restructuring of entities under common control


(continued)
Tahun 2012 Year 2012
Berdasarkan akta jual beli saham No. 43, 44 dan 45 Based on share purchase deed No. 43, 44 and 45
tanggal 19 Desember 2012 oleh notaris Jose Dima dated 19 December 2012 by notary Jose Dima Satria
Satria SH., MKn., PT Manunggal Prime Development - SH., MKn., PT Manunggal Prime Development -
pihak berelasi, pemilik 1.980.000 saham PT Delta related party, owned 1,980,000 shares of PT Delta
Manunggal Raharja (“DMR”), dan Tuan Hungkang Manunggal Raharja (“DMR”) and Mr. Hungkang
Sutedja - pihak berelasi, pemilik sebanyak 500.000 Sutedja - related party, owned 500,000 shares of DMR
saham DMR, menjual saham-sahamnya kepada were sold their shares to PT Delta Mega Persada
PT Delta Mega Persada (DMP) - entitas anak, dengan (DMP) - subsidiary, at a price of Rp 4,960,000
harga seluruhnya sebesar Rp 4.960.000 ribu. thousands.
Atas transaksi-transaksi pembelian saham DMR di Upon purchase of the above DMR shares, subsidiary
atas, entitas anak (DMP) secara langsung menguasai (DMP) has directly controlled 99.20% of DMR shares.
99,20% saham DMR.
Rincian biaya perolehan dan bagian proporsional atas The breakdown of acquisition cost and share portion
nilai buku aset bersih entitas anak pada saat diakuisisi on book value of subsidiary’s net assets at acquisition
adalah sebagai berikut (dalam ribuan Rupiah) : date are as follows (expressed in thousands Rupiah) :
Nilai buku aset bersih yang diambil alih Net assets - book value which
(99,20%) 5.319.232 taken over (99.20%)
Biaya perolehan (4.960.000) Acquisition cost
Selisih nilai transaksi Difference in value of restructuring
restrukturisasi transaction between entities under
entitas sepengendali 359.232 common control
Transaksi di atas menghasilkan selisih nilai transaksi The above transactions resulted in a difference in
restrukturisasi entitas sepengendali sebesar Rp value of restructuring transaction between entities
359.232 ribu yang dicatat sebagai “Selisih Nilai under common control of Rp 359,232 thousands
Transaksi Restrukturisasi Entitas Sepengendali” pada which was recorded as "Difference in Value from
bagian ekuitas pada DMP yang menghasilkan Selisih Restructuring Transaction Between Entities Under
Nilai Transaksi Restrukturisasi Entitas Sepengendali Common Control" in the equity section of DMP
pada ekuitas Grup sebanyak Rp 355.999 ribu, dan resulting in Difference in Value from Restructuring
disajikan dalam kelompok akun tambahan modal Transaction Between Entities Under Common Control
disetor. at equity of Group amounting to Rp 355,999
thousands, which presented into additional paid in
capital account.

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting 3. Summary of significant accounting policies


Kebijakan akuntansi penting yang diterapkan The significant accounting policies adopted by the
Perusahaan dan entitas anak (“Grup”) dalam Company and its subsidiaries (“The Group”) in the
penyusunan dan penyajian laporan keuangan preparation and presentation of these consolidated
konsolidasian ini adalah sebagai berikut : financial statements are as follows :
a. Dasar penyajian laporan keuangan a. Basis of preparation of the consolidated
konsolidasian financial statements
Laporan keuangan konsolidasian telah disusun The consolidated financial statements have been
sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di prepared in accordance with Indonesian Financial
Indonesia (“SAK”), yang mencakup Pernyataan Accounting Standards (“FAS”), which comprise of
Standar Akuntansi Keuangan dan Interpretasi the Statements of Financial Accounting Standards
Standar Akuntansi Keuangan yang dikeluarkan and Interpretations of Financial Accounting
oleh Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Standards issued by the Board of Financial
Akuntan Indonesia serta Peraturan No. VIII.G.7 Accounting Standards of the Indonesian Institute
tentang “Penyajian dan Pengungkapan Laporan of Accountants and the Regulations No. VIII.G.7
Keuangan Emiten atau Perusahaan Publik” regarding “Presentation and Disclosure of
Lampiran Keputusan Ketua Badan Pengawas Financial Statements of Public Companies”
Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam- included in the appendix of the Decree of the
LK) (sekarang Otoritas Jasa Keuangan/OJK) Chairman of the Capital Market and Financial
berdasarkan keputusan Ketua BAPEPAM-LK No. Institution Supervisory Agency (Bapepam-LK)
KEP-347/BL/2012 tanggal 25 Juni 2012. (currently Financial Services Authority) No. KEP-
347/BL/2012 dated 25 June 2012.

19
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 207
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

a. Dasar penyajian laporan keuangan a. Basis of preparation of the consolidated


konsolidasian (lanjutan) financial statements (continued)

Laporan keuangan konsolidasian, kecuali laporan The consolidated financial statements, except for
arus kas konsolidasian, disusun berdasarkan the consolidated statements of cash flows, have
metode akrual dengan menggunakan konsep been prepared based on the accrual basis using
biaya historis, kecuali untuk beberapa akun the historical cost concept of accounting, except
tertentu yang diukur berdasarkan pengukuran for certain accounts which are measured on the
sebagaimana diuraikan dalam kebijakan akuntansi bases described in the related accounting policies
masing-masing akun tersebut. of each account.

Laporan arus kas konsolidasian disusun dengan The consolidated statements of cash flows have
menggunakan metode langsung, yang menyajikan been prepared by using the direct method,
penerimaan dan pengeluaran kas dan setara kas presents receipts and disbursements of cash and
yang diklasifikasikan sebagai aktivitas operasi, cash equivalents classified into operating,
investasi dan pendanaan. investing and financing activities.

Mata uang pelaporan yang digunakan dalam The reporting currency used in the preparation of
penyusunan laporan keuangan konsolidasian the consolidated financial statements is
adalah Rupiah yang merupakan mata uang Indonesian Rupiah, which is the functional
fungsional Grup. Seluruh angka dalam laporan currency of the Group. All figures in the
keuangan konsolidasian ini, kecuali dinyatakan consolidated financial statements, unless stated
secara khusus, dibulatkan menjadi ribuan Rupiah specifically, are rounded to the nearest thousands
yang terdekat. of Rupiah.

Kebijakan akuntansi yang diterapkan dalam The accounting policies adopted in the
penyusunan laporan keuangan konsolidasian preparation of the consolidated financial
untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2022 statements for the year ended 31 December 2022
adalah konsisten dengan kebijakan akuntansi are consistent with those adopted in the
yang diterapkan dalam penyusunan laporan preparation of the consolidated financial
keuangan konsolidasian untuk tahun yang statements for the year ended 31 December
berakhir 31 Desember 2021. 2021.

Penyusunan laporan keuangan konsolidasian The preparation of consolidated financial


sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di statements in conformity with Indonesian Financial
Indonesia mengharuskan penggunaan estimasi Accounting Standard requires the use of certain
tertentu. Hal tersebut juga mengharuskan critical accounting estimates. It also requires
manajemen untuk membuat pertimbangan dalam management to exercise its judgment in the
proses penerapan kebijakan akuntansi Grup. Area process of applying the Group’s accounting
yang kompleks atau memerlukan tingkat policies. The areas involving a higher degree of
pertimbangan yang lebih tinggi atau area di mana judgment or complexity, or areas where
asumsi dan estimasi berdampak signifikan assumption and estimates are significant to the
terhadap laporan keuangan konsolidasian consolidated financial statement are disclosed in
diungkapkan di Catatan 4. Note 4.

Perubahan atas Pernyataan Standar Akuntansi Changes to the Statements of Financial


Keuangan (“PSAK”) Accounting Standards (“SFAS”)

Berikut adalah revisi, amendemen dan The following are revision, amendments and
penyesuaian atas Pernyataan Standar Akuntansi improvements of Statements of Financial
Keuangan (PSAK) : Accounting Standards (SFAS) :

Berlaku efektif untuk tahun buku yang dimulai Effective for the financial year starting
1 Januari 2022 1 January 2022
- Amendemen PSAK No. 22 “Kombinasi Bisnis” - The amendments to SFAS No. 22 “Business
tentang Referensi ke Kerangka Konseptual. Combinations” about Reference to the
Conceptual Framework.
- Amendemen PSAK No. 57 “Provisi, Liabilitas - The amendments to SFAS No. 57
Kontinjensi dan Aset Kontinjensi” tentang “Provisions, Contingent Liabilities and
Kontrak Merugi – Biaya Memenuhi Kontrak. Contingent Assets” about Onerous Contracts
– Cost of Fulfilling the Contracts.

20
208 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

a. Dasar penyajian laporan keuangan a. Basis of preparation of the consolidated


konsolidasian (lanjutan) financial statements (continued)

Berlaku efektif untuk tahun buku yang dimulai Effective for the financial year starting
1 Januari 2022 (lanjutan) 1 January 2022 (continued)
- Penyesuaian tahunan atas PSAK No. 69 - The annual improvements on SFAS No. 69
“Agrikultur”. “Agriculture”.
- Penyesuaian tahunan atas PSAK No. 71 - The annual improvements on SFAS No. 71
“Instrumen Keuangan”. “Financial Instruments”.
- Penyesuaian tahunan atas PSAK No. 73 - The annual improvements on SFAS No. 73
“Sewa”. “Leases”.

Perubahan atas Pernyataan Standar Akuntansi Changes to the Statements of Financial


Keuangan (“PSAK”) diatas tidak menyebabkan Accounting Standards (“SFAS”) as mention
perubahan signifikan atas kebijakan akuntansi above did not result in substantial changes to the
Grup dan tidak memberikan dampak yang material Group’s accounting policies and had no material
terhadap jumlah yang dilaporkan dalam laporan effect on the amounts reported for the current
keuangan konsolidasian tahun berjalan. year consolidated financial statements.

Berlaku efektif untuk tahun buku yang dimulai Effective for the financial year starting
1 Januari 2023 1 January 2023
- Amendemen PSAK No. 1 “Penyajian Laporan - The amendments to SFAS No. 1
Keuangan” tentang Klasifikasi Liabilitas “Presentation of Financial Statements” about
sebagai Jangka Pendek atau Jangka the Classification of Liabilities as a Current or
Panjang. Non Current.
- Amendemen PSAK No. 1 “Penyajian Laporan - The amendments to SFAS No. 1
Keuangan” tentang Pengungkapan Kebijakan “Presentation of Financial Statements” about
Akuntansi. the Disclosure of Accounting Policies.
- Amendemen PSAK No. 16 “Aset Tetap” - The amendments to SFAS No. 16 “Fixed
tentang Hasil Sebelum Penggunaan yang Assets” about Output Before Intended Use.
Diintensikan.
- Amendemen PSAK No. 25 ”Kebijakan - The amendments to SFAS No. 25
Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntansi “Accounting Policies, Changes in Accounting
dan Kesalahan”. Estimates and Error”.
- Amendemen PSAK No. 46 ”Pajak - The amendments to SFAS No. 46 “Income
Penghasilan” tentang Pajak Tangguhan Taxes” about Deferred Tax related to Assets
terkait Aset dan Liabilitas yang Timbul dari and Liabilities Arising from a Single
Transaksi Tunggal. Transaction.

Berlaku efektif untuk tahun buku yang dimulai Effective for the financial year starting
1 Januari 2024 1 January 2024
- Amendemen PSAK No. 1 “Penyajian Laporan - The amendments to SFAS No. 1
Keuangan : Liabilitas Jangka Panjang dengan “Presentation of Financial Statements : Non
Kovenan”. Current Liabilities with Covenants”.
- Amendemen PSAK No. 73 “Sewa : Liabilitas - The amendments to SFAS No. 73 “Leases :
Sewa dalam Jual dan Sewa-Balik”. Lease Liabilities in a Sale and Leaseback”.

Berlaku efektif untuk tahun buku yang dimulai Effective for the financial year starting
1 Januari 2025 1 January 2025
- PSAK No. 74 “Kontrak Asuransi” tentang - SFAS No. 74 “Insurance Contracts” about
Penerapan Awal PSAK No. 74 dan PSAK No. Initial Application of SFAS No. 74 and SFAS
71 - Informasi Komparatif. No. 71 - Comparative Information.

Grup masih mengevaluasi dampak penerapan The Group is still evaluating the impact of
PSAK di atas dan dampak terhadap laporan adoption of the above SFAS and the impact on
keuangan konsolidasian Grup dari penerapan the Group’s consolidated financial statements
PSAK tersebut belum dapat ditentukan. from the adoption of the SFAS has not yet to be
determined.

21
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 209
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

b. Prinsip konsolidasian b. Principles of consolidation

Grup menerapkan PSAK No. 65, “Laporan The Group adopted SFAS No. 65, “Consolidated
Keuangan Konsolidasian”. PSAK ini menetapkan Financial Statements”. This SFAS provides
prinsip penyusunan dan penyajian laporan guidance for the preparation and presentation of
keuangan konsolidasian ketika entitas consolidated financial statements when an entity
mengendalikan satu atau lebih entitas lain. has control over another entity.

Laporan keuangan konsolidasian menggabungkan The consolidated financial statements consolidate


seluruh entitas anak yang dikendalikan oleh all subsidiaries that are controlled by the
Perusahaan dan entitas anak (Grup). Company and its subsidiaries (Group).

Grup memiliki pengendalian jika dan hanya jika The Group has control if and only if the investor
memiliki seluruh hal berikut : has all of the following elements :
• kekuasaan atas investee; • power over the investee.
• eksposur atau hak atas imbal hasil variabel dari • exposure, or rights, to variable returns from its
keterlibatannya dengan investee; dan involvement with the investee.
• kemampuan untuk menggunakan kekuasaannya • the ability to use its power over the investee to
atas investee untuk mempengaruhi jumlah imbal affect the amount of the investor's returns.
hasil Grup.

Pengkonsolidasian entitas anak dimulai pada saat Consolidation of a subsidiary begins when the
Grup memperoleh pengendalian atas entitas Group obtains control over the subsidiary
anak dan berakhir pada saat Grup kehilangan and ceases when the Group losses control of
pengendalian atas entitas anak. Secara the subsidiary. Specifically, income and
khusus, penghasilan dan beban entitas anak expenses of a subsidiary acquired or disposed
yang diakuisisi atau dilepaskan selama tahun of during the year are included in profit or loss
berjalan termasuk dalam laba rugi sejak tanggal from the date the Group gains control until the
Grup memperoleh pengendalian sampai dengan date when the Group ceases to control the
tanggal Grup kehilangan pengendalian atas subsidiary.
entitas anak.

Laba rugi dan setiap komponen penghasilan Profit or loss and each component of other
komprehensif lain diatribusikan kepada pemilik comprehensive income are attributed to the
Perusahaan dan kepentingan non-pengendali owners of the Company and to the non-
(KNP) meskipun hal tersebut mengakibatkan controlling interest (NCI) even if this results in
KNP memiliki saldo defisit. the NCI having a deficit balance.

Seluruh aset dan liabilitas, ekuitas, penghasilan, All intragroup assets and liabilities, equity,
beban dan arus kas dalam intra kelompok income, expenses and cash flows relating to
usaha terkait dengan transaksi antar entitas transactions between members of the Group
dalam Grup dieliminasi secara penuh dalam are fully eliminated upon consolidation.
laporan keuangan konsolidasian.

Jika kehilangan pengendalian atas entitas anak, In case of loss of control over a subsidiary, the
maka Grup : Group :
• menghentikan pengakuan aset (termasuk • derecognizes the assets (including
setiap goodwill) dan liabilitas entitas anak; goodwill) and liabilities of the subsidiary;
• menghentikan pengakuan jumlah tercatat • derecognizes the carrying amount of any
setiap KNP; NCI;
• menghentikan pengakuan akumulasi selisih • derecognizes the cumulative translation
penjabaran, yang dicatat di ekuitas, bila differences, recorded in equity, if any;
ada;
• mengakui nilai wajar pembayaran yang • recognizes the fair value of the
diterima; consideration received;
• mengakui setiap sisa investasi pada nilai • recognizes the fair value of any
wajarnya; investment retained;
• mengakui setiap perbedaan yang dihasilkan • recognizes any surplus or deficit in
sebagai keuntungan atau kerugian dalam profit or loss; and
laba rugi; dan

22
210 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

b. Prinsip konsolidasian (lanjutan) b. Principles of consolidation (continued)

• mereklasifikasi bagian entitas induk atas • reclassifies the parent’s share of


komponen yang sebelumnya diakui components previously recognized in
sebagai penghasilan komprehensif lain ke other comprehensive income to profit or
laba rugi, atau mengalihkan secara loss or retained earnings, as
langsung ke saldo laba. appropriate.

KNP mencerminkan bagian atas keuntungan atau NCI represents the portion of the profit or loss
kerugian dan aset neto dari entitas-entitas and net assets of the subsidiaries attributable
anak yang tidak dapat diatribusikan secara to equity interests that are not owned directly or
langsung maupun tidak langsung oleh indirectly by the Company, which are
Perusahaan, yang masing-masing disajikan presented in the consolidated statement of
dalam laporan laba rugi dan penghasilan profit or loss and other comprehensive
komprehensif lain konsolidasian dan dalam income and under the equity section of the
ekuitas pada laporan posisi keuangan consolidated statement of financial position,
konsolidasian, terpisah dari bagian yang dapat respectively, separately from the corresponding
diatribusikan kepada pemilik entitas induk. portion attributable to owners of the parent
company.

Transaksi dengan kepentingan non-pengendali Transactions with NCI that do not result in loss of
yang tidak mengakibatkan hilangnya pengendalian control are accounted for as equity transactions.
dicatat sebagai transaksi ekuitas. Selisih antara The difference between the fair value of any
nilai wajar imbalan yang dialihkan dengan bagian consideration paid and the relevant share
relatif atas nilai tercatat aset bersih entitas anak acquired of the carrying value of net assets of
yang diakuisisi dicatat di ekuitas. Keuntungan atau the subsidiary is recorded in equity. Gains or
kerugian dari pelepasan kepada kepentingan non- losses on disposals to NCI are also
pengendali juga dicatat di ekuitas. recorded in equity.

c. Transaksi dengan pihak berelasi c. Transactions with related parties

Pihak berelasi adalah orang atau entitas yang A related party is a person or entity who is related
terkait dengan entitas pelapor : to the reporting entity :

a. Orang atau anggota keluarga terdekat a. A person or a close member of that person’s
mempunyai relasi dengan entitas pelapor jika family is related to the reporting entity if that
orang tersebut : person :

i. memiliki pengendalian atau pengendalian i. has control or joint control over the
bersama entitas pelapor; reporting entity;
ii. memiliki pengaruh signifikan atas entitas ii. has significant influence over the reporting
pelapor; atau entity; or
are eliminated in full on consolidation.
iii. personil manajemen kunci entitas pelapor iii. is a member of the key management
atau entitas induk dari entitas pelapor. personnel of the reporting entity or of a
parent of the reporting entity.

b. Suatu entitas berelasi dengan entitas pelapor b. An entity is related to the reporting entity if
jika memenuhi salah satu hal berikut : any of the following conditions applies :

i. Entitas dan entitas pelapor adalah anggota i. The entity and the reporting entity are
kelompok usaha yang sama (artinya entitas members of the same group (which means
induk, entitas anak, dan entitas anak that each parent, subsidiary and fellow
berikutnya terkait dengan entitas lain). subsidiary is related to the others).
ii. Suatu entitas adalah entitas asosiasi atau ii. One entity is an associate or joint venture
ventura bersama dari entitas lain (atau of the other entity (or an associate or joint
entitas asosiasi atau entitas ventura venture of a member of a group of which
bersama yang merupakan anggota suatu the other entity is a member).
kelompok usaha, yang mana entitas lain
tersebut adalah anggotanya).
iii. Kedua entitas tersebut adalah ventura iii. Both entities are joint ventures of the same
bersama dari pihak ketiga yang sama. third party.

23
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 211
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

c. Transaksi dengan pihak berelasi (lanjutan) c. Transactions with related parties (continued)

iv. Suatu entitas adalah ventura bersama dari iv. One entity is a joint venture of the third
entitas ketiga dan entitas yang lain adalah entity and the other entity is an associate
entitas asosiasi dari entitas ketiga. of the third party.
v. Entitas tersebut adalah suatu program v. The entity is a post-employment benefit
imbalan pasca kerja untuk imbalan kerja plan for the benefit of employees of either
dari salah satu entitas pelapor atau entitas the reporting entity, or an entity related to
yang terkait dengan entitas pelapor. Jika the reporting entity. If the reporting entity is
entitas pelapor adalah entitas yang maintaining such plan by itself, the
menyelenggarakan program tersebut, maka sponsoring employers are also related to
entitas sponsor juga berelasi dengan the reporting entity.
entitas pelapor.
vi. Entitas yang dikendalikan atau vi. The entity is controlled or jointly controlled
dikendalikan bersama oleh orang yang by a person identified in (a).
diidentifikasi dalam huruf (a).
vii. Orang yang diidentifikasi dalam huruf (a) (i) vii. A person identified in (a) (i) has significant
memiliki pengaruh signifikan atas entitas influence over the entity or is a member of
atau personil manajemen kunci entitas the key management personnel of the
(atau entitas induk dari entitas). entity (or a parent of the entity).

Transaksi signifikan yang dilakukan dengan pihak- Significant transactions with related parties are
pihak berelasi diungkapkan dalam catatan atas disclosed in the notes to the consolidated
laporan keuangan konsolidasian. financial statements.

d. Saldo dan transaksi dalam mata uang asing d. Balances and transactions in foreign
currencies

Grup menyelenggarakan pembukuannya dalam The Group maintains its accounting records in
Rupiah. Transaksi dalam mata uang selain Rupiah. Transactions in currencies other than
Rupiah dicatat dengan menggunakan kurs tukar Rupiah are recorded at the prevailing rates of
yang berlaku pada tanggal transaksi. exchange in effect on the date of the
transactions.

Pada tanggal laporan posisi keuangan As of the consolidated statements of financial


konsolidasian, seluruh aset dan liabilitas moneter position date, all monetary assets and liabilities
dalam mata uang selain Rupiah telah dijabarkan denominated in currencies other than Rupiah
dengan menggunakan kurs tengah yang have been translated at the middle exchange
ditetapkan oleh Bank Indonesia pada tanggal rates quoted by Bank Indonesia (Indonesian
tersebut. Laba atau rugi selisih kurs bersih yang Central Bank) on that date. The net foreign
timbul dari penjabaran tersebut diakui dalam exchange gains or losses arising from the
laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif translation are recognized in the current period of
lain konsolidasian periode berjalan, kecuali jika consolidated statements of profit or loss and other
ditangguhkan di dalam ekuitas sebagai lindung comprehensive income, except when deferred in
nilai arus kas dan lindung nilai investasi bersih the equity as qualifying cash flow hedges and
yang memenuhi syarat. qualifying net investment hedges.

Kurs yang berlaku pada tanggal-tanggal tersebut The exchange rates prevailing at those dates are as
adalah sebagai berikut : follows :

31 Desember/ December
2022 2021

1 USD Rp 15.731 Rp 14.269 USD 1


1 SGD Rp 11.659 Rp 10.534 SGD 1

e. Instrumen keuangan e. Financial instruments

PSAK No. 71, mensyaratkan pengaturan SFAS No. 71, requires arrangement of financial
instrumen keuangan terkait klasifikasi dan instruments related to classification and
pengukuran, penurunan nilai atas instrumen aset measurement, impairment of financial asset
keuangan. instruments.

24
212 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)
e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)
i. Aset keuangan i. Financial assets
Grup mengklasifikasikan aset keuangannya The Group classifies its financial assets in the
dalam kategori: (i) aset keuangan yang diukur following categories: (i) financial assets
pada nilai wajar melalui laporan laba rugi atau measured at fair value through statements of
melalui penghasilan komprehensif lain, (ii) aset profit or loss or other comprehensive income,
keuangan yang diukur dengan biaya perolehan (ii) financial assets measured at amortized cost.
diamortisasi. Klasifikasi dan pengukuran aset Classification and measurement of financial
keuangan harus didasarkan pada bisnis model assets are based on business model and
dan arus kas kontraktual - apakah semata-mata contractual cash flows - whether from solely
dari pembayaran pokok dan bunga. Manajemen payment of principal and interest. Management
menentukan klasifikasi aset keuangan tersebut determines the classification of its financial
pada pengakuan awal, perubahan setelah assets at initial recognition, changes after initial
penerapan awal sangat jarang terjadi. implementation are very rare.
Pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, As of 31 December 2022 and 2021, the Group
Grup memiliki aset keuangan yang has financial assets classified as financial
diklasifikasikan sebagai aset keuangan yang assets measured at amortized cost. Financial
diukur dengan biaya perolehan diamortisasi. assets measured at amortized cost consist of
Aset keuangan yang diukur dengan biaya cash and cash equivalents, time deposit, other
perolehan diamortisasi meliputi kas dan setara current financial assets, other non current
kas, deposito berjangka, aset keuangan lancar financial assets, trade receivables, other
lainnya, aset keuangan tidak lancar lainnya, receivables and due from related parties.
piutang usaha, piutang lain-lain dan piutang Financial assets are classified as current
pihak berelasi. Aset keuangan diklasifikasikan assets, if they mature within 12 months,
sebagai aset lancar, jika jatuh tempo dalam otherwise these financial assets are classified
waktu 12 bulan, jika tidak maka aset keuangan as non-current assets.
ini diklasifikasikan sebagai aset tidak lancar.
Aset keuangan yang diukur dengan biaya Financial assets measured at amortized cost
perolehan diamortiasi pada awalnya diakui are recognizedd initially at fair value plus
sebesar nilai wajarnya ditambah dengan biaya- transaction costs and subsequently measured
biaya transaksi dan selanjutnya diukur pada at amortized cost using the effective interest
biaya perolehan diamortisasi dengan rate method.
menggunakan metode suku bunga efektif.
Per tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, As of 31 December 2022 and 2021, the Group
Grup tidak memiliki aset keuangan yang diukur did not have financial assets that are measured
pada nilai wajar melalui laporan laba rugi at fair value through profit or loss (“FVTPL”) or
(“FVTPL”) atau nilai wajar melalui penghasilan fair value through other comprehensive income
komprehensif lain (“FVOCI”). (“FVOCI”).
Penurunan nilai aset keuangan Impairment of financial assets
Pada setiap tanggal pelaporan, Grup menilai At each reporting date, the Group assesses
apakah risiko kredit atas instrumen keuangan whether the credit risk on financial instruments
telah meningkat secara signifikan sejak has increased significantly since initial
pengakuan awal. Ketika melakukan penilaian recognition. When making this assessment, the
tersebut, Grup mempertimbangkan perubahan Group considers changes in default risk that
risiko gagal bayar yang terjadi selama umur occur over the life of the financial instruments.
instrumen keuangan. Dalam melakukan In making this assessment, the Group
penilaian tersebut, Grup membandingkan risiko compares the risk of default on financial
gagal bayar instrumen keuangan yang terjadi instruments that occurs at the reporting date
pada tanggal pelaporan dengan risiko gagal with the risk of default on initial recognition by
bayar pada saat pengakuan awal dengan taking into account the reasonableness and
mempertimbangkan kewajaran serta availability of information, which is available at
ketersediaan informasi, yang tersedia pada the reporting date related to past events,
tanggal pelaporan terkait dengan kejadian current conditions and forecasts of future
masa lalu, kondisi terkini dan perkiraan atas economic conditions, which indicate a
kondisi ekonomi masa depan, yang significant increase in credit risk since initial
mengindikasikan kenaikan risiko kredit secara recognition.
signifikan sejak pengakuan awal.

25
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 213
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

i. Aset keuangan (lanjutan) i. Financial assets (continued)


Grup menerapkan metode yang The Group applied a simplified approach to
disederhanakan untuk mengukur kerugian measure such expected credit loss for trade
kredit ekspektasian tersebut terhadap piutang receivables and other receivables without
usaha dan piutang lain-lain tanpa komponen significant financing component.
pendanaan yang signifikan.

Penghentian pengakuan aset keuangan Derecognition of financial assets


Grup menghentikan pengakuan aset keuangan, The Group shall derecognize financial assets
jika dan hanya jika: hak kontraktual atas arus when, and only when: the contractual rights to
kas yang berasal dari aset keuangan tersebut the cash flows from the financial asset expire;
berakhir; atau Grup telah mentransfer hak or the contractual rights to receive the cash
kontraktual untuk menerima arus kas yang flows of the financial asset are transferred to
berasal dari aset keuangan; atau tetap memiliki another entity; or the contractual rights to
hak kontraktual untuk menerima arus kas yang receive the cash flows of the financial asset are
berasal dari aset keuangan namun juga retained but they assume a contractual
menanggung liabilitas kontraktual untuk obligation to pay the cash flows to one or more
membayar arus kas yang diterima tersebut recipients in an arrangement that meets certain
kepada satu atau lebih pihak penerima melalui conditions. When the Group transfers a
suatu kesepakatan yang memenuhi persyaratan financial asset, they shall evaluate the extent to
tertentu. Ketika Grup mentransfer aset which they retain the risks and rewards of
keuangan, maka Grup mengevaluasi sejauh ownership of the financial asset.
mana Grup tetap memiliki risiko dan manfaat
atas kepemilikan aset keuangan tersebut.

ii. Liabilitas keuangan dan instrumen ekuitas ii. Financial liabilities and equity instruments
Grup mengklasifikasikan liabilitas keuangan The Group classifies financial liabilities into the
dalam kategori sebagai berikut: (i) liabilitas following categories are : (i) financial liabilities
keuangan yang diukur dengan biaya perolehan at amortized cost, (ii) financial liabilities at fair
diamortisasi, (ii) liabilitas keuangan yang diukur value through profit and loss (FVPTL) or other
dengan nilai wajar melalui laba rugi (FVPTL) comprehensive income (FVOCI). The Group
atau melalui penghasilan komprehensif lain determines the classification of its financial
(FVOCI). Grup menentukan klasifikasi liabilitas liabilities at initial recognition.
keuangan mereka pada saat pengakuan awal.
Grup memiliki liabilitas keuangan yang The Group has financial liabilities classified into
diklasifikasikan dalam liabilitas keuangan yang the financial liabilities measured at amortized
diukur dengan biaya perolehan diamortisasi. cost. All financial liabilities are recognizedd
Seluruh liabilitas keuangan diakui pada initially at fair value an, in the case of loans and
awalnya sebesar nilai wajar dan dalam hal borrowings, inclusive of directly attributable
pinjaman dan utang, termasuk biaya transaksi transaction costs and subsequently measured
yang dapat diatribusikan secara langsung dan at amortized cost using the effective interest
selanjutnya diukur pada biaya perolehan rate method. The amortization of the effective
diamortisasi dengan menggunakan metode interest rate is included financing costs in the
suku bunga efektif. Amortisasi suku bunga consolidated profit or loss.
efektif termasuk di dalam beban keuangan
dalam laba rugi konsolidasian.
Liabilitas keuangan yang diukur pada biaya Financial liabilities measured at amortized cost
perolehan diamortisasi antara lain utang usaha, are trade payables, other payables, accrued
utang lain-lain, beban akrual, utang expenses, due to related parties, long-term
pihak berelasi, utang bank jangka panjang, bank loan, bonds payable and refundable
utang obligasi dan uang jaminan yang deposit. Financial liabilities are classified as
dapat dikembalikan. Liabilitas keuangan current liabilities, if they mature within 12
diklasifikasikan sebagai liabilitas jangka pendek, months, otherwise these financial liabilities are
jika jatuh tempo dalam waktu 12 bulan, jika tidak classified as non-current liabilities.
maka liabilitas keuangan ini diklasifikasikan
sebagai liabilitas jangka panjang.

26
214 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

ii. Liabilitas keuangan (lanjutan) ii. Financial liabilities (continued)

Grup tidak memiliki liabilitas keuangan The Group has no financial liabilities classified
diklasifikasikan dalam nilai wajar melalui laba as fair value through profit or loss (“FVTPL”) or
rugi (“FVTPL”) atau nilai wajar melalui fair value through other comprehensive income
penghasilan komprehensif lain (“FVOCI”). (‘FVOCI”).

Penghentian pengakuan atas liabilitas Derecognition of financial liabilities


keuangan

Liabilitas keuangan dihentikan pengakuannya, Financial liabilities are derecognized, if and


jika dan hanya jika, liabilitas yang ditetapkan only if when the obligation under the liability is
dalam kontrak dilepaskan atau dibatalkan atau discharged or cancelled or expired.
kadaluwarsa.

Jika suatu liabilitas keuangan yang ada Where an existing financial liability is replaced
digantikan dengan liabilitas yang lain pada by another liability with substantially different
keadaan yang secara substansial berbeda, terms, or the terms of an existing liability are
atau berdasarkan suatu liabilitas yang ada substantially modified, such an exchange or
yang secara substansial telah diubah, maka modification is treated as derecognition of the
pertukaran atau modifikasi tersebut original liability and the recognition of a new
diperlakukan sebagai penghentian pengakuan liability, and the difference in the respective
liabilitas awal dan pengakuan liabilitas baru, carrying amount is recognizedd in the
dan perbedaan nilai tercatat masing-masing consolidated profit or loss.
diakui dalam laba rugi konsolidasian.

iii. Instrumen ekuitas iii. Equity instruments

Instrumen ekuitas adalah setiap kontrak yang An equity instrument is any contract that
memberikan hak residual atas aset provides a residual interest in the assets of the
Perusahaan dan entitas anak setelah dikurangi Company and its subsidiaries after deducting
dengan seluruh liabilitasnya. Instrumen ekuitas all liabilities. Equity instruments are recorded at
dicatat sebesar hasil penerimaan bersih net proceeds after deducting direct issuance
setelah dikurangi biaya penerbitan langsung. costs.

Pembelian kembali instrumen ekuitas Repurchase of the Company’s own equity


Perusahaan (saham diperoleh kembali) diakui instruments (treasury shares) is recognized
dan dikurangkan secara langsung dari ekuitas. and deducted directly in equity. Gain or loss
Laba rugi yang timbul dari pembelian, arising from the purchase, sale, issuance or
penjualan, penerbitan atau pembatalan cancellation of the Company’s equity
instrumen ekuitas Perusahaan tersebut tidak instruments are not recognized in profit or loss.
diakui dalam laba rugi.

iv. Instrumen keuangan disaling-hapus iv. Off-setting of financial instruments

Aset keuangan dan liabilitas keuangan Financial assets and liabilities are off-set and
disaling-hapus dan nilai netonya disajikan the net amount is reported in the statement of
dalam laporan posisi keuangan jika memiliki financial position when there is a legally
hak yang berkekuatan hukum untuk enforceable right to offset the recognizedd
melakukan saling hapus atas jumlah yang amounts and there is an intention to settle on a
telah diakui tersebut dan berniat untuk net basis, or realise the asset and settle the
menyelesaikan secara neto atau untuk liability simultaneously. The legally enforceable
merealisasikan aset dan menyelesaikan right must not be contingent on future events
liabilitasnya secara simultan. Hak saling hapus and must be enforceable in the normal course
tidak kontinjen atas peristiwa di masa depan of business and in the event of default,
dan dapat dipaksakan secara hukum dalam insolvency or bankruptcy of the Group or the
situasi bisnis yang normal dan dalam peristiwa counterparties.
gagal bayar, atau peristiwa kepailitan atau
kebangkrutan Grup atau pihak lawan.

27
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 215
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

f. Akuntansi kombinasi bisnis entitas f. Accounting for business combinations of


sepengendali entities under common control

Transaksi kombinasi bisnis entitas sepengendali Business combinations transactions entities under
berupa pengalihan instrumen kepemilikan yang common control in the forms of transfer of assets,
dilakukan dalam rangka reorganisasi entitas-entitas liabilities, shares or other instruments of ownership
yang berada dalam suatu kelompok usaha yang carried out within the framework of reorganizing the
sama tidak mengakibatkan perubahan substansi entities under the same business segment, do not
ekonomi kepemilikan, dan oleh karena itu, transaksi constitute a change of ownership within the meaning
tersebut tidak menimbulkan laba atau rugi bagi of economic substance, so that such transactions
seluruh kelompok Perusahaan maupun bagi entitas would not result in a profit or loss to the company
individu dalam kelompok Perusahaan tersebut. group or to the individual entity within the same
Berdasarkan PSAK No. 38 “Akuntansi company group. Based on Statement of Financial
Restrukturisasi Entitas Sepengendali”, transaksi Accounting Standard (SFAS) No. 38 “Accounting for
tersebut harus dicatat sesuai dengan nilai buku Restructuring of Entities Under Common Control”,
seperti penggabungan usaha berdasarkan metode those transactions must be recorded at book value
penyatuan kepemilikan (pooling of interests method). as business combination using the pooling of
interests method.

Dalam menerapkan metode penyatuan kepemilikan, In applying the pooling of interest method, the
unsur-unsur laporan keuangan dari entitas-entitas components of the financial statements for the
yang direstrukturisasi untuk periode terjadinya period, during which the restructuring occurred and
restrukturisasi tersebut dan untuk periode for other periods presented for comparison
perbandingan yang disajikan, harus disajikan purposes, must be presented in such a manner as if
sedemikian rupa seolah-olah Perusahaan tersebut the companies were combined from the beginning of
telah tergabung sejak permulaan periode the period presented. Any difference between the
perbandingan yang disajikan tersebut. Selisih antara transfer price and the book value of each
harga pengalihan dengan nilai buku dalam transaksi restructuring transaction between entities under
restrukturisasi entitas sepengendali dicatat dalam common control shall be recorded in the account
akun “Selisih Nilai Transaksi Restrukturisasi Entitas “Difference in the value of restructuring transaction
Sepengendali” yang disajikan sebagai bagian dari between entities under common control”. The
ekuitas pada laporan posisi keuangan konsolidasian. balance of this account shall be presented as a
component of equity under consolidated statement
of financial position.

Berdasarkan PSAK No. 38, Kombinasi Bisnis Based on SFAS No. 38, Business Combination of
Entitas Sepengendali, yang efektif tanggal 1 Entities Under Common Control, which effective
Januari 2013, selisih antara harga pengalihan from 1 January 2013, the difference between
dengan nilai buku setiap transaksi restrukturisasi transfer price and book value for each
entitas sepengendali dicatat sebagai "Tambahan restructuring transactions of entities under
modal disetor". common control is recorded as “Additional paid-in-
capital”.

g. Kas dan setara kas g. Cash and cash equivalents

Kas dan setara kas terdiri dari uang kas, uang Cash and cash equivalents consists of cash on
yang ada di bank serta deposito berjangka yang hand and in banks and term deposits with maturity
akan jatuh tempo dalam waktu tiga bulan atau in three months or less after placement date and
kurang dari tanggal penempatannya dan tidak are not used as collateral for loan and the usage
digunakan sebagai jaminan atas utang serta tidak are not restricted.
dibatasi penggunaannya.

h. Deposito berjangka h. Time deposits

Penempatan deposito dengan jangka waktu lebih Placements of term deposits with maturities in
dari 3 (tiga) bulan atau dijaminkan dinyatakan more than 3 (three) months or pledged as
sebesar nilai nominal, disajikan sebagai deposito collateral are stated at nominal value and
berjangka. presented as time deposits.

28
216 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

i. Piutang usaha dan piutang lain-lain i. Trade and other receivables

Piutang pada awalnya diakui sebesar nilai wajar Receivables are recognized initially at fair value
dan selanjutnya diukur pada biaya perolehan and subsequently measured at amortized cost
diamortisasi dengan menggunakan metode bunga using the effective interest method, less any
efektif, setelah dikurangi dengan penyisihan allowance for declining value of receivables.
penurunan nilai piutang.

Penyisihan penurunan nilai piutang diukur Allowance for declining value of receivables are
berdasarkan kerugian kredit ekspektasian dengan measured based on the expected credit loss by
melakukan reviu atas kolektibilitas saldo secara reviewing the collectibility of balances individually
individual atau kolektif sepanjang umur piutang or collectively balance in a life time of receivables
usaha menggunakan pendekatan yang using a simplified approach with considering the
disederhanakan dengan mempertimbangkan availablity of information at the reporting date
informasi yang tersedia pada tanggal pelaporan relating to past events, current conditions and
terkait dengan kejadian masa lalu, kondisi terkini estimates of future economic conditions at the end
dan perkiraan atas kondisi ekonomi masa depan of each reporting period. Allowance for
yang dilakukan setiap akhir periode pelaporan. impairment of receivables is written off when the
Penyisihan penurunan nilai piutang dihapus pada receivables become uncollectible.
saat piutang tersebut tidak akan tertagih.

Ketika piutang tidak dapat ditagih, piutang When a receivable is uncollectible, it is written off
dihapuskan bersama dengan penyisihan piutang. against the allowance for impairment of
Pemulihan nilai setelah penghapusan piutang receivables. Subsequent recoveries of amounts
diakui sebagai penghasilan di dalam laba atau previously written-off are credited as income in
rugi periode berjalan. current period’s profit or loss.

j. Persediaan dan tanah untuk dikembangkan j. Inventories and land for development and
dan beban pokok penjualan cost of sales

Persediaan dan tanah untuk dikembangkan Inventories and land for development are stated at
dinyatakan sebesar nilai terendah antara biaya lower of cost or net realizable value.
perolehan dan nilai realisasi bersih.

Biaya perolehan ditetapkan berdasarkan metode Acquisition cost is determined using the weighted
rata-rata tertimbang. average method.

Harga perolehan persediaan rumah jadi, rumah The cost of houses, shop houses and building,
toko dan unit bangunan, gedung perkantoran dan office building and apartment in progress include
apartemen dalam pelaksanaan termasuk seluruh all costs of construction excluding the cost of land.
biaya konstruksi di luar nilai tanah.

Harga perolehan persediaan tanah dan tanah Acquisition cost of land inventory and land for
untuk dikembangkan dinyatakan sebesar biaya development are stated at cost of raw land, cost
perolehan tanah, pematangan, pengembangan of development of land and environment and
tanah dan lingkungan dan biaya tanah lainnya, other land cost, also cost of fund in connection
serta biaya pinjaman berkenaan dengan pinjaman with loan received for funding the acquisition of
yang diterima untuk mendanai perolehan tanah. land. Cost of land development, including land
Biaya pengembangan tanah, termasuk tanah used for roads and infrastructure or non-saleable
yang digunakan untuk jalan dan prasarana atau area is allocated based on saleable land area.
area yang tidak dijual, dialokasikan berdasarkan
luas tanah yang dapat dijual.

Tanah untuk dikembangkan dipindahkan menjadi Land for development is transferred into real
persediaan real estat pada saat proses estate inventory when the development process
pematangan untuk zona tersebut dimulai for its precinct has started based on land area
berdasarkan luas tanah yang dapat dijual. available for sale.

29
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 217
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

j. Persediaan dan tanah untuk dikembangkan j. Inventories and land for development and
dan beban pokok penjualan (lanjutan) cost of sales (continued)

Beban pokok penjualan tanah dinyatakan sebesar Cost of sales of land is stated at cost of land,
harga perolehan tanah ditambah beban pinjaman, borrowing cost and estimated development cost of
dan taksiran biaya pengembangan tanah serta land and environment. Estimated cost of land
lingkungan. Taksiran biaya pengembangan tanah development and the environment are estimates
dan lingkungan merupakan taksiran yang dibuat made by management taking into account the
oleh manajemen dengan mempertimbangkan cost of infrastructure that has occurred plus
biaya prasarana yang telah terjadi ditambah infrastructure costs estimated to be incurred until
taksiran biaya prasarana yang akan dikeluarkan the project is announced substantially completed.
sampai dengan proyek dalam kawasan tersebut These estimates are reviewed by management on
dinyatakan selesai secara substansial. Taksiran each year and will be adjusted according to the
ini direviu oleh manajemen pada setiap tahunnya current conditions.
dan akan dilakukan penyesuaian sesuai kondisi
terkini.

Beban pokok penjualan diakui pada saat Cost of sales is recognized when incurred (accrual
terjadinya (metode akrual). method).

k. Properti investasi k. Investment properties

Properti investasi adalah properti yang dikuasai Investment properties represent properties owned
oleh pemilik atau penyewa melalui sewa or held under a finance lease to earn rentals or for
pembiayaan untuk menghasilkan rental atau untuk capital appreciation or both, rather than for use in
kenaikan nilai atau kedua-duanya, dan tidak untuk the production or supply of goods or services or
digunakan dalam produksi atau penyediaan for administrative purposes or sale in the ordinary
barang atau jasa atau untuk tujuan administratif course of business.
atau dijual dalam kegiatan usaha sehari-hari.

Properti investasi dinyatakan berdasarkan model Investment properties are carried at cost less their
biaya yang dicatat sebesar biaya perolehan accumulated depreciation and any accumulated
dikurangi akumulasi penyusutan dan akumulasi impairment losses (cost model). Land is not
rugi penurunan nilai aset. Hak atas tanah tidak depreciated and presented at acquisition cost.
disusutkan dan disajikan sebesar biaya The cost of repairs and maintenance is charged to
perolehan. Biaya pemeliharaan dan perbaikan operation as incurred, whilst significant
dibebankan pada saat terjadinya, sedangkan renovations and additions are capitalized.
pemugaran dan penambahan dikapitalisasi.

Penyusutan properti investasi dihitung dengan Depreciation of investment properties is


menggunakan metode garis lurus, berdasarkan computed on straight-line method, based on the
estimasi masa manfaat sebagai berikut : estimated useful lives as follows :

Masa manfaat Useful lives

Bangunan dan prasarana 10 - 20 tahun Buildings and infrastructure 10 - 20 years

Properti investasi dihentikan pengakuannya pada An investment property is derecognized when


saat pelepasan atau ketika properti investasi either it has been disposed of or when the
tersebut tidak digunakan lagi secara permanen investment property is permanently withdrawn
dan tidak memiliki manfaat ekonomis di masa from use and no future benefit is expected from its
depan yang dapat diharapkan pada saat disposal. Any gains or losses on the derecognition
pelepasannya. Laba atau rugi yang timbul dari or disposal of an investment property are
penghentian pengakuan atau pelepasan properti recognized in the profit or loss in the year of
investasi diakui dalam laba rugi tahun terjadinya derecognition or disposal.
penghentian atau pelepasan tersebut.

30
218 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

k. Properti investasi (lanjutan) k. Investment properties (continued)

Transfer ke properti investasi dilakukan jika, dan Transfers to investment properties should be
hanya jika, terdapat perubahan penggunaan yang made when, and only when, there is a change in
ditunjukkan dengan berakhirnya pemakaian oleh use, evidenced by the end of owner occupation,
pemilik, dimulainya sewa operasi ke pihak lain. commencement of an operating lease to another
Transfer dari properti investasi dilakukan jika, dan party. Transfers from investment properties should
hanya jika, terdapat perubahan penggunaan yang be made when, and only when, there is a change
ditunjukkan dengan dimulainya penggunaan oleh in use, evidenced by commencement of owner
pemilik atau dimulainya pengembangan untuk occupation or commencement of development
dijual. with a view to sale.

Untuk transfer dari properti investasi ke aset yang For a transfer from investment property to an
digunakan dalam operasi, Grup menggunakan asset used in operation, the Group uses the cost
metode biaya pada tanggal perubahan method at the date of change in used. If the asset
penggunaan. Jika aset yang digunakan Grup used by the Group becomes an investment
menjadi properti investasi, Grup mencatat aset property, the Group account for such asset in
tersebut sesuai dengan kebijakan aset tetap accordance with the policy stated under property
sampai dengan saat tanggal terakhir perubahan and equipment up to the date of change in use.
penggunaannya.

Aset dalam penyelesaian Assets in progress

Aset dalam penyelesaian dinyatakan sebesar Assets in progress is stated at cost and
biaya perolehan dan disajikan sebagai bagian dari presented as part of fixed assets. Borrowing
aset tetap. Biaya pinjaman, termasuk selisih kurs costs, including exchange differences arising
yang timbul dari pinjaman dalam mata uang asing from borrowings denominated in foreign
sejauh bahwa selisih kurs adalah penyesuaian currencies to the extent that the exchange
terhadap biaya bunga yang dikeluarkan khusus differences are adjustments to interest costs
untuk mendanai pembangunan, dikapitalisasi incurred specifically to fund the construction, are
selama periode sampai selesai. Setelah capitalized during the period until completion.
pembangunan selesai, biaya yang dikapitalisasi Upon completion of construction, the costs
tersebut dipindahkan ke properti investasi. capitalized are transferred to investment
properties.

l. Aset tetap l. Fixed assets

Aset tetap, kecuali tanah dinyatakan berdasarkan Fixed assets except land are carried at cost less
biaya perolehan dikurangi akumulasi penyusutan accumulated depreciation, and impairment in
dan akumulasi penurunan nilai, jika ada. Tanah value, if any. Land is not depreciated and is
tidak disusutkan dan dinyatakan sebesar biaya stated at cost less impairment in value, if any.
perolehan dikurangi penurunan nilai, jika ada.

Awalnya suatu aset tetap diukur sebesar biaya Initially an item of fixed assets is measured at cost
perolehan, yang terdiri dari harga perolehannya which consists of its acquisition costs and any
dan biaya-biaya yang dapat diatribusikan secara costs directly attributable to taking the assets to
langsung untuk membawa aset ke lokasi dan the location and condition necessary for it to be
kondisi yang diinginkan agar aset siap digunakan capable of operating in the manner intended by
sesuai dengan keinginan dan maksud management, and the initial estimate of the costs
manajemen, serta estimasi awal biaya of dismantling and relocation of the fixed assets
pembongkaran dan pemindahan aset tetap dan and restoring the location of the assets.
restorasi lokasi aset.

Biaya pengurusan legal hak atas tanah ketika Initial legal costs incurred to obtain legal rights are
tanah diperoleh pertama kali diakui sebagai recognized as part of the acquisition cost of the
bagian dari biaya perolehan aset tanah dan biaya land and these costs are not depreciated. The
ini tidak disusutkan. Biaya pengurusan legal cost incurred to extend or renew the land
perpanjangan atau pembaharuan legal hak atas rights are recorded as intangible assets and
tanah diakui sebagai aset tak berwujud dan amortized over the shorter of the rights legal life
diamortisasi sepanjang umur hukum hak atau or land’s economic life.
umur ekonomis tanah, mana yang lebih pendek.

31
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 219
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

l. Aset tetap (lanjutan) l. Fixed assets (continued)

Biaya-biaya setelah perolehan awal seperti Subsequent costs after initial acquisition such as
penggantian komponen dan inspeksi yang significant cost of replacing part of the assets and
signifikan, diakui dalam jumlah tercatat aset tetap major inspection cost, are recognized in the
jika besar kemungkinan manfaat ekonomis di carrying amounts if it is probable that future
masa depan akan mengalir ke Perusahaan dan economic benefits associated with the item will
biaya tersebut dapat diukur secara andal. Sisa flow to the entity and the cost of the item can be
jumlah tercatat biaya komponen yang diganti atau measured reliably. Any remaining carrying
biaya inspeksi terdahulu dihentikan amounts of the cost of the previous replacement
pengakuannya. Biaya perbaikan dan or inspection cost is derecognized. Repairs and
pemeliharaan yang tidak memenuhi kriteria maintenance cost that do not meet the recognition
pengakuan diakui dalam laporan laba rugi dan criteria are recognized in the consolidated
penghasilan komprehensif lain konsolidasian pada statements of profit or loss and other
saat terjadinya. comprehensive income as incurred.

Penyusutan aset tetap dihitung dengan Depreciation of fixed assets is computed on


menggunakan metode garis lurus, berdasarkan straight-line method, based on the estimated
estimasi masa manfaat ekonomis aset tetap economic useful lives of fixed assets as follows :
sebagai berikut :

Jenis aset tetap Masa manfaat Type of fixed assets Useful lives

Bangunan 10 - 40 tahun Buildings 10 - 40 years


Kendaraan 8 tahun Vehicles 8 years
Perlengkapan kantor 4 - 8 tahun Office furniture 4 - 8 years
Peralatan proyek 2 - 4 tahun Project equipments 2 - 4 years

Nilai residu, umur manfaat dan metode The residual value, useful lives and depreciation
penyusutan direviu setiap akhir tahun buku untuk methods shall be reviewed at each financial year
memastikan nilai residu, umur manfaat dan end to ensure the residual value, useful lives and
metode depresiasi diterapkan secara konsisten depreciation methods are applied consistently in
sesuai dengan ekspektasi pola manfaat ekonomis line with the expected pattern of economic
dari aset tersebut. benefits of that assets.

Ketika suatu aset dilepaskan atau tidak ada When an item of assets is disposed of or when no
manfaat ekonomis masa depan yang diharapkan future economic benefits are expected from its
dari penggunaan atau pelepasannya, biaya use or disposal, acquisition costs and
perolehan dan akumulasi penyusutan dan accumulated depreciation and accumulated
akumulasi rugi penurunan nilai, jika ada, impairment loss, if any, are removed from the
dikeluarkan dari akun tersebut. Laba atau rugi accounts. Any resulting gains or losses on the
yang timbul dari penghentian pengakuan aset disposal of fixed assets are recognized in the
tetap akan dimasukkan dalam laporan laba rugi consolidated statements of profit or loss and other
dan penghasilan komprehensif lain konsolidasian. comprehensive income.

Aset dalam penyelesaian Assets in progress

Aset dalam penyelesaian dinyatakan sebesar Assets in progress is stated at cost and
biaya perolehan dan disajikan sebagai bagian dari presented as part of fixed assets. Borrowing
aset tetap. Biaya pinjaman, termasuk selisih kurs costs, including exchange differences arising
yang timbul dari pinjaman dalam mata uang asing from borrowings denominated in foreign
sejauh bahwa selisih kurs adalah penyesuaian currencies to the extent that the exchange
terhadap biaya bunga yang dikeluarkan khusus differences are adjustments to interest costs
untuk mendanai pembangunan, dikapitalisasi incurred specifically to fund the construction, are
selama periode sampai selesai. Setelah capitalized during the period until completion.
pembangunan selesai, biaya yang dikapitalisasi Upon completion of construction, the costs
tersebut dipindahkan ke aset tetap. capitalized are transferred to fixed assets.

32
220 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

m. Penurunan nilai aset non-keuangan m. Impairment of non-financial assets

PSAK No. 48 “Penurunan Nilai Aset” menetapkan SFAS No. 48 "Impairment of Assets Value"
prosedur-prosedur yang diterapkan entitas agar specifies the procedures applied by the entity so
aset dicatat tidak melebihi jumlah terpulihkannya. that assets are recorded not to exceed their
Suatu aset dicatat melebihi jumlah terpulihkannya recoverable amount. An asset is recorded in
jika jumlah tersebut melebihi jumlah yang akan excess of its recoverable amount if the amount
dipulihkan melalui penggunaan atau penjualan exceeds the amount to be recovered through the
aset. Pada kasus demikian, aset mengalami use or sale of assets. In such cases, the asset is
penurunan nilai dan pernyataan ini mensyaratkan impaired and this statement requires the entity to
entitas mengakui rugi penurunan nilai. PSAK ini recognize an impairment loss. This SFAS also
juga menentukan kapan entitas membalik suatu determines when an entity reverses an
rugi penurunan nilai dan pengungkapan yang impairment loss and required disclosures.
diperlukan.

Pada setiap akhir periode pelaporan, Grup menilai At the end of reporting period, the Group
apakah terdapat indikasi aset mengalami evaluates whether any indication that an asset
penurunan nilai. Jika terdapat indikasi tersebut, may be impaired. If any such indication exists, the
maka Grup mengestimasi jumlah terpulihkan aset Group estimates the recoverable amount of the
tersebut. Jumlah terpulihkan suatu aset atau unit asset. The recoverable amount of an asset or a
penghasil kas adalah jumlah yang lebih tinggi cash generating unit is the higher of its fair value
antara nilai wajar dikurangi biaya untuk menjual less costs to sell and its value in use. Whenever
dan nilai pakainya. Jika jumlah terpulihkan suatu the carrying amount of an asset exceeds its
aset lebih kecil dari nilai tercatatnya, nilai tercatat recoverable amount, the asset is considered
aset harus diturunkan menjadi sebesar jumlah impaired and is written down to its recoverable
terpulihkan. Kerugian penurunan nilai diakui amount. The impairment loss is recognized
segera dalam laba atau rugi. immediately in profit or loss.

n. Imbalan kerja karyawan n. Employee benefits

Imbalan kerja karyawan jangka pendek Short-term employee benefits

Imbalan kerja karyawan jangka pendek diakui Short-term employee benefits are recognized
pada saat terutang kepada karyawan berdasarkan when payable to employees on the accrual basis.
metode akrual.

Imbalan pasca kerja karyawan Post employment benefits

Imbalan pasca kerja karyawan seperti pensiun, Post employment benefits such as retirement,
uang pisah dan uang penghargaan masa severance and gratuity payment are calculated
kerja dihitung berdasarkan Undang-Undang No. based on Law No. 11/2020 regarding Job
11/2020 tentang Cipta Kerja dan Peraturan Creation and Government Regulation No.
Pemerintah No. 35/2021. 35/2021.

Grup mengakui jumlah liabilitas imbalan pasti neto The Group recognizes the amount of the net
sebesar nilai kini kewajiban imbalan pasti pada defined benefit obligation at the present value of
akhir periode pelaporan dikurangi nilai wajar aset the defined benefit obligation at the end of the
program yang dihitung oleh aktuaris independen reporting period less the fair value of plan assets
dengan menggunakan metode Projected Unit as determined by an independent actuary using
Credit. Nilai kini kewajiban imbalan pasti the Projected Unit Credit method. The present
ditentukan dengan mendiskontokan imbalan value of the defined benefit obligation is
tersebut. determined by discounting the benefits.

Grup mencatat tidak hanya kewajiban hukum The Group account not only for its legal obligation
berdasarkan persyaratan formal program imbalan under the formal terms of a defined benefit plan,
pasti, tetapi juga kewajiban konstruktif yang timbul but also for any constructive obligations that
dari praktik informal entitas. arises from the informal practices of the entity.

Biaya jasa kini, setiap biaya jasa lalu dan laba rugi Current service cost, any past service cost and
atas penyelesaian dan bunga neto atas liabilitas gain or loss on settlement and net interests on the
(aset) imbalan pasti neto diakui dalam laba rugi. net defined benefit liabilities (assets) recognized
in profit or loss.

33
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 221
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

n. Imbalan kerja karyawan (lanjutan) n. Employee benefits (continued)

Pengukuran kembali atas liabilitas (aset) imbalan The remeasurement of the net defined benefit
pasti neto yang terdiri dari keuntungan dan liability (assets) comprise actuarial gain and
kerugian aktuarial, imbal hasil atas aset program losses, return on plan assets and any change in
dan setiap perubahan dampak batas atas aset effect of the asset ceiling recognized in other
diakui sebagai penghasilan komprehensif lain. comprehensive income.

o. Pengakuan pendapatan dan beban o. Revenue recognition and expenses

PSAK No. 72 “Pendapatan dari Kontrak dengan SFAS No. 72 “Revenue from Contracts with
Pelanggan”, mensyaratkan pengakuan Customers”, requires revenue recognition to fulfill
pendapatan memenuhi 5 langkah penilaian 5 steps of assessment as follows :
sebagai berikut :
1) Identifikasi kontrak dengan pelanggan. 1) Identify contract(s) with a customer.
2) Identifikasi kewajiban pelaksanaan dalam 2) Identify the performance obligations in the
kontrak. Kewajiban pelaksanaan merupakan contract. Performance obligations are
janji-janji dalam kontrak untuk menyerahkan promises in a contract to transfer to a
barang atau jasa yang memiliki karakteristik customer goods or services that are distinct.
berbeda ke pelanggan.
3) Penetapan harga transaksi. Harga transaksi 3) Determine the transaction price. Transaction
merupakan jumlah imbalan yang berhak price is the amount of consideration to which
diperoleh suatu entitas sebagai kompensasi an entity expects to be entitled in exchange
atas diserahkannya barang atau jasa yang for transferring promised goods or services to
dijanjikan ke pelanggan. Jika imbalan yang a customer. If the consideration promised in
dijanjikan di kontrak mengandung suatu a contract includes a variable amount, the
jumlah yang bersifat variabel, maka Perseroan Company estimates the amount of
membuat estimasi jumlah imbalan tersebut consideration to which it expects to be
sebesar jumlah yang diharapkan berhak entitled in exchange for transferring the
diterima atas diserahkannya barang atau jasa promised goods or services to a customer
yang dijanjikan ke pelanggan dikurangi less the estimated amount of service level
dengan estimasi jumlah jaminan kinerja jasa guarantee which will be paid during the
yang akan dibayarkan selama periode kontrak. contract period.
4) Alokasi harga transaksi ke setiap kewajiban 4) Allocate the transaction price to each
pelaksanaan dengan menggunakan dasar performance obligation on the basis of the
harga jual berdiri sendiri relatif dari setiap relative stand-alone selling prices of each
barang atau jasa berbeda yang dijanjikan di distinct goods or services promised in the
kontrak. Ketika tidak dapat diamati secara contract. Where these are not directly
langsung, harga jual berdiri sendiri relatif observable, the relative stand-alone selling
diperkirakan berdasarkan biaya yang price are estimated based on expected cost
diharapkan ditambah marjin. plus margin.
5) Pengakuan pendapatan ketika kewajiban 5) Recognize revenue when performance
pelaksanaan telah dipenuhi dengan obligation is satisfied by transferring a
menyerahkan barang atau jasa yang dijanjikan promised goods or services to a customer
ke pelanggan (ketika pelanggan telah memiliki (which is when the customer obtains control
kendali atas barang atau jasa tersebut). of that goods or services).

Kewajiban pelaksanaan dapat dipenuhi dengan 2 A performance obligation can be fulfilled in 2


cara, sebagai berikut : ways, as follows :
a) Suatu titik waktu (umumnya janji untuk a) A point in time (typically for promises to
menyerahkan barang ke pelanggan); atau transfer goods to a customer); or
b) Suatu periode waktu (umumnya janji untuk b) Over time (typically for promises to transfer
menyerahkan jasa ke pelanggan). services to a customer).

Pendapatan diukur berdasarkan nilai yang Revenue is measured based on the consideration
diharapkan dapat diterima Grup atas pengalihan to which the Group expects to be entitled in
barang atau jasa yang dijanjikan kepada exchange for transferring promised goods or
pelanggan, tidak termasuk jumlah yang ditagihkan services to a customer, excluding amounts
atas nama pihak ketiga. collected on behalf of third parties.

34
222 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

o. Pengakuan pendapatan dan beban (lanjutan) o. Revenue recognition and expenses (continued)
Pendapatan diakui ketika Grup memenuhi Revenue is recognizedd when the Group satisfies
kewajibannya untuk mengalihkan barang atau a performance obligation by transferring a
jasa yang dijanjikan kepada pelanggan, yaitu promised good or service to the customer, which
ketika pelanggan memperoleh kendali atas is when the customer obtains control of the good
barang atau jasa tersebut. Jumlah pendapatan or service. The amount of revenue recognizedd is
yang diakui adalah sebesar jumlah yang the amount allocated for the satisfied
dialokasikan untuk bagian dari kewajiban yang performance obligation.
terpenuhi.
Pendapatan dari penjualan real estat diakui pada Revenue from sales of real estate is recognized
saat pengendalian atas persediaan real estat when the control over the real estate inventories
telah dialihkan ke pelanggan dan Grup tidak has been handover to the customer and the
memiliki keterlibatan substansial yang Group has no ongoing substantial involvement
berkelanjutan dengan real estat tersebut. with the real estate.
Namun, jika periode antara pemenuhan kewajiban However, if the period between fulfillment of
pelaksanaan atas barang atau jasa yang performance obligations for the goods or services
dijanjikan kepada pelanggan dan penyelesaian promised to the customer and full settlement by
kewajiban penuh dari pelanggan melebihi satu the customer exceeds of one year, or if cash
tahun, atau jika uang tunai yang diterima dimuka received in advance from the customer for the
dari pelanggan untuk penjualan real estat dalam sale of real estate under development prior to the
pengembangan sebelum penyerahan unit dan delivery of the unit and the availability of various
ketersediaan berbagai skema pembayaran installment plan payment schemes offered to
rencana cicilan yang ditawarkan kepada customers, a significant component of the
pelanggan, komponen pembiayaan signifikan financing is considered to be in the contract.
dianggap ada dalam kontrak.
Dalam menentukan harga transaksi, Grup In determining the transaction price, the Group
menyesuaikan nilai yang diharapkan dapat adjusts the promised consideration for the effects
diterima atas dampak komponen pembiayaan of the significant financing component using a
signifikan menggunakan tingkat diskonto yang discount rate that would be reflected in a
akan mencerminkan dalam transaksi pembiayaan separate financing transaction between the
yang terpisah antara Grup dan pelanggannya Group and its customer at contract inception,
pada awal kontrak, sehingga mencerminkan such that it reflects the credit characteristics of
karakteristik kredit dari pihak yang menerima the party receiving financing in the contract.
pembiayaan dalam kontrak.
Berdasarkan standar baru ini, grup mengakui Based on this new standard, the group
pendapatan dari penjualan real estat pada saat recognizes revenue from the sale of real estate
terjadi penyerahan real estat kepada pembeli (at a when the real estate are handover to the buyer
point in time). Dalam hal ini, tidak ada perbedaan (at a point in time). In this case, there is no
signifikan dengan pengakuan pendapatan dari significant difference with the recognition of
penjualan real estat berdasarkan standar yang revenue from real estate sales based on the
sebelumnya. Namun penerapan standar ini previous standard. However, the application of
berdampak pada timbulnya beban keuangan dari this standard resulted in financing cost arising
komponen pendanaan signifikan. Hal ini from the significant financing component. This
mengakibatkan penyesuaian pada awal tahun results in an adjustment at the beginning year of
penerapan. the implementation.
Pendapatan dari pengelolaan kota, rekreasi dan Revenue from township management, recreation
olah raga dan lainnya diakui pada saat jasa and sport and others are recognized when the
diberikan. services are rendered.
Mulai 1 Januari 2020, grup menerapkan PSAK Commencing 1 January 2020, the group applies
No. 73 “Sewa” dalam mencatat pendapatan sewa SFAS No. 73 “Leases” is recorded in rental
yang merupakan penghasilan dari sewa operasi income which is income from operating leases in
pada laporan laba rugi dan pendapatan the statement of profit or loss and other
komprehensif lain dengan dasar garis lurus sesuai comprehensive income on a straight-line basis
dengan masa sewa. Tidak ada perbedaan over the lease term. There are no significant
signifikan dengan standar akuntansi yang dianut differences with the previously adopted
sebelumnya. accounting standards.

35
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 223
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

o. Pengakuan pendapatan dan beban (lanjutan) o. Revenue recognition and expenses (continued)

Pendapatan dari pariwisata diakui pada saat jasa Revenue from tourism is recognized when the
diberikan atau barang diserahkan. services are rendered or goods are delivered.

Biaya yang secara langsung berhubungan untuk Costs that are directly related to obtaining the
mendapatkan kontrak dicatat sebagai persediaan contract are recorded as inventory and charged to
dan dibebankan pada beban pokok pendapatan cost of revenue upon recognition of revenue.
pada saat pengakuan pendapatan.

Beban yang tidak secara langsung berhubungan Expenses that are not directly related to obtaining
untuk mendapatkan kontrak diakui pada saat a contract are recognized when incurred (accrual
terjadinya (accrual basis). basis).

p. Pajak penghasilan p. Income tax

PSAK No. 46 mengisyaratkan Grup untuk SFAS No. 46 requires the Group to calculate the
memperhitungkan konsekuensi pajak kini dan tax consequences of current and future tax from
mendatang dari pemulihan (penyelesaian) jumlah recovery (settlement) of the carrying amount of
tercatat aset (liabilitas) masa depan yang diakui assets (liabilities) that are recognized in the
dalam laporan posisi keuangan konsolidasian, consolidated statement of financial position, and
dan transaksi dan kejadian lain dari periode kini the transactions and another events of the current
yang diakui dalam laporan keuangan period that are recognized in the consolidated
konsolidasian. financial statements.

Beban pajak terdiri dari pajak kini dan pajak The tax expense comprises of current and
tangguhan. Beban pajak diakui dalam laba rugi deferred tax. Tax expense is recognized in the
tahun berjalan, kecuali jika pajak tersebut terkait profit or loss for the year, except to the extent that
dengan transaksi atau kejadian yang diakui di it relates to items recognized in other
pendapatan komprehensif lain. Dalam hal ini, comprehensive income. In this case, the tax is
pajak tersebut masing-masing diakui dalam also recognized in other comprehensive income.
pendapatan komprehensif lain.

Pajak kini Current tax

Pajak kini ditentukan berdasarkan laba kena pajak Current tax expense is determined based on the
dalam tahun yang bersangkutan yang dihitung taxable income for the year computed using
berdasarkan tarif pajak yang berlaku. prevailing tax rates.

Pajak tangguhan Deferred tax

Aset dan liabilitas pajak tangguhan diakui atas Deferred tax assets and liabilities are recognized
perbedaan temporer antara aset dan liabilitas for temporary differences between the financial
untuk tujuan komersial dan untuk tujuan and tax bases of assets and liabilities at each
perpajakan setiap tanggal pelaporan. reporting date.

Aset pajak tangguhan diakui untuk seluruh Deferred tax assets are recognized for all
perbedaan temporer yang boleh dikurangkan, deductible temporary differences to the extent it is
sepanjang besar kemungkinan perbedaan probable that future taxable profit will be available
temporer yang boleh dikurangkan tersebut dapat against which the deductible temporary difference
dimanfaatkan untuk mengurangi laba fiskal pada can be utilized. Deferred tax liabilities are
masa yang akan datang. Liabilitas pajak recognized for all taxable temporary differences.
tangguhan diakui atas semua perbedaan Future tax benefits, such as the carry-forward of
temporer kena pajak. Manfaat pajak di masa unused tax losses, are also recognized to the
mendatang, seperti saldo rugi fiskal yang belum extent that realization of such benefits is probable.
digunakan, diakui sejauh besar kemungkinan
realisasi atas manfaat pajak tersebut.

36
224 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

p. Pajak penghasilan (lanjutan) p. Income tax (continued)

Aset dan liabilitas pajak tangguhan diukur pada Deferred tax assets and liabilities are measured at
tarif pajak yang diharapkan akan digunakan pada the tax rates that are expected to apply to the
periode ketika aset direalisasi atau ketika liabilitas period when the asset is realized or the liability is
dilunasi berdasarkan tarif pajak (dan peraturan settled, based on tax rates (and tax laws) that
perpajakan) yang berlaku atau secara substansial have been enacted or substantively enacted at
telah diberlakukan pada akhir periode pelaporan. the end of the reporting period.

Surat Ketetapan Pajak Tax Assessment Notice

Jumlah tambahan pokok dan denda pajak yang Additional principal amount of taxes and penalties
ditetapkan dengan Surat Ketetapan Pajak (“SKP”) determined by the Tax Assessment Notice
diakui masing-masing sebagai beban pajak kini ("SKP") is recognized respectively as current tax
dan beban lain-lain dalam laporan laba rugi dan and other expense in the consolidated statements
penghasilan komprehensif lain konsolidasian, of income and other comprehensive income,
kecuali jika diajukan upaya penyelesaian unless there is further settlement efforts. An
selanjutnya. Jumlah tambahan pokok pajak dan additional principal amount of taxes and penalties
denda yang ditetapkan dengan SKP ditangguhkan determined by SKP are deferred as long as it
pembebanannya sepanjang memenuhi kriteria meets the recognition criteria of assets.
pengakuan aset.

Pajak final Final tax

Peraturan perpajakan di Indonesia mengatur Tax regulations in Indonesia stipulate that certain
beberapa jenis penghasilan dikenakan pajak yang types of income are subject to final tax. The final
bersifat final. Pajak final yang dikenakan atas nilai tax imposed on the gross value of the transaction
bruto transaksi, tetap dikenakan walaupun atas is still imposed even though the transaction entity
transaksi tersebut entitas pelaku transaksi suffers losses.
mengalami kerugian.

Mengacu pada PSAK No. 46 yang disebutkan di Referring to SFAS No. 46 mentioned above, the
atas, beban pajak final tersebut tidak termasuk final tax expense is not included in the scope
dalam lingkup yang diatur oleh PSAK No. 46. regulated by SFAS No. 46. Therefore, the Group
Oleh karena itu Grup memutuskan untuk has decided to present all of the final tax arising
menyajikan beban pajak final sehubungan dengan from rental income and transfer land and/or
pendapatan sewa dan pengalihan hak atas tanah building right as final tax expenses.
dan/atau bangunan sebagai beban pajak final.

q. Biaya pinjaman q. Borrowing costs

Biaya pinjaman yang dapat diatribusikan secara Borrowing costs that are directly attributable to the
langsung dengan perolehan, konstruksi atau acquisition, construction or production of a
pembuatan aset kualifikasian. Aset kualifikasi qualifying asset. Qualifying asset an asset that
merupakan aset yang membutuhkan waktu yang takes a long time to get ready for use or sale, are
cukup lama agar siap untuk digunakan atau dijual, capitalized to the cost of that asset.
dikapitalisasi pada biaya perolehan aset tersebut.

Penghasilan investasi yang diperoleh atas Investment income earned from temporary
investasi sementara dari pinjaman yang secara investment of specific borrowings not yet used for
spesifik belum digunakan untuk pengeluaran aset qualifying assets is deducted from the capitalized
kualifikasian dikurangi dari biaya pinjaman yang borrowing costs.
dikapitalisasi.

Kapitalisasi biaya pinjaman dihentikan pada saat Capitalization of borrowing costs ceases when the
aktivitas yang diperlukan untuk mempersiapkan activities necessary to prepare the qualifying
aset kualifikasian dinyatakan selesai secara assets is completed substantially and assets can
substansial dan aset dapat digunakan atau dijual. be used or sold.

Semua biaya pinjaman lainnya diakui dalam All other borrowing costs are recognized in the
laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif statement of income and other comprehensive
lain pada periode terjadinya. income in the period incurred.

37
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 225
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

r. Provisi r. Provisions
Provisi diakui jika Perusahaan mempunyai Provisions are recognized when the Company has
kewajiban kini (hukum maupun konstruktif) present obligation (legal or constructive) as a
sebagai akibat peristiwa masa lalu, yang result of a past event, it is probable that the
memungkinkan Perusahaan harus menyelesaikan Company will be required to settle the obligation,
kewajiban tersebut dan estimasi yang andal and a reliable estimate can be made of the
mengenai jumlah kewajiban tersebut dapat dibuat. amount of the obligation.
Jumlah yang diakui sebagai provisi adalah hasil The amount recognized as a provision is the best
estimasi terbaik pengeluaran yang diperlukan estimate of the consideration required to settle the
untuk menyelesaikan kewajiban kini pada tanggal obligation at the reporting date, taking into
pelaporan, dengan mempertimbangkan risiko dan account the risks and uncertainties surrounding
ketidakpastian terkait kewajiban tersebut. the obligation.

s. Laba (rugi) per saham dasar s. Income (loss) per share - basic
Laba (rugi) per saham dasar dihitung dengan Income (loss) per share - basic is computed by
membagi laba (rugi) bersih yang dapat dividing net income (loss) attributable to owners of
diatribusikan kepada pemilik entitas induk dengan the parent company over the weighted average
jumlah rata-rata tertimbang saham yang beredar number of shares outstanding during the period.
pada periode yang bersangkutan.

t. Modal saham t. Shares capital


Saham biasa dikelompokkan sebagai ekuitas. Ordinary shares are classified as equity.
Biaya langsung yang berkaitan dengan penerbitan Direct costs directly attributable to the issue of
saham baru disajikan sebagai pengurang ekuitas, new shares are shown in equity as a deduction,
setelah dikurangi pajak, dari jumlah yang diterima. net of tax, from the proceeds.

u. Dividen u. Dividend
Pembagian dividen kepada pemegang saham Dividend distributions to the Company’s
Perusahaan yang belum dibayarkan diakui shareholders which have not been paid are
sebagai liabilitas dalam laporan keuangan recognized as liabilities in the consolidated
konsolidasian dalam tahun di mana pembagian financial statements in the year in which the
dividen tersebut disetujui oleh pemegang saham dividends are approved by the Company’s
Perusahaan. shareholders.

v. Segmen operasi v. Operating segment


PSAK 5 (Penyesuaian 2015) mengharuskan SFAS 5 (Improvements 2015) requires that
segmen operasi diidentifikasi berdasarkan laporan operating segments are identified based on
internal mengenai komponen dari Perusahaan internal reports about components of the
dan entitas anak yang secara reguler direviu oleh Company and its subsidiaries, and are regularly
“pengambil keputusan operasional” dalam rangka reviewed by the "operational decision makers" in
mengalokasikan sumber daya dan menilai kinerja order to allocate resources and assess
segmen operasi. performance of the operating segments.
Segmen operasi adalah suatu komponen dari Operating segment is a component of an entity :
entitas :
i. yang terlibat dalam aktivitas bisnis yang mana i. engaged in the business activities which
memperoleh pendapatan dan menimbulkan generate revenue and burdens (including
beban (termasuk pendapatan dan beban revenues and expenses relating to
terkait dengan transaksi dengan komponen transactions with other components of the
lain dari entitas yang sama); same entity);
ii. yang hasil operasinya dikaji ulang secara ii. whose operating results are reviewed
reguler oleh pengambil keputusan regularly by operating decision maker to
operasional untuk membuat keputusan make decisions about resources to be
tentang sumber daya yang dialokasikan pada allocated to the segment and assess its
segmen tersebut dan menilai kinerjanya; dan performance, and
iii. di mana tersedia informasi keuangan yang iii. where the financial information that can be
dapat dipisahkan. separated is available.

38
226 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting (lanjutan) 3. Summary of significant accounting policies


(continued)

v. Segmen operasi (lanjutan) v. Operating segment (continued)

Informasi yang digunakan oleh pengambil The information used by operational decision-
keputusan operasional dalam rangka alokasi makers in resource allocation and performance
sumber daya dan penilaian kinerja mereka evaluation focused on the category of each
terfokus pada kategori dari setiap produk, yang product, which resembles a business segment
menyerupai informasi segmen usaha yang information reported in the previous period.
dilaporkan di periode sebelumnya.

4. Pertimbangan, estimasi dan asumsi akuntansi 4. Significant accounting considerations, estimates


yang signifikan and assumptions

Penyusunan laporan keuangan konsolidasian sesuai The preparation of consolidated financial statements,
dengan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia in conformity with Indonesian Financial Accounting
mewajibkan manajemen untuk membuat Standards, requires management to make
pertimbangan, estimasi dan asumsi yang considerations, estimates and assumptions that affect
mempengaruhi jumlah-jumlah yang dilaporkan dalam amounts reported in the consolidated financial
laporan keuangan konsolidasian. Sehubungan dengan statements. Due to inherent uncertainty in making
adanya ketidakpastian yang melekat dalam membuat estimates, actual results reported in future periods
estimasi, hasil sebenarnya yang dilaporkan di masa may differ from those estimates. Management believes
mendatang dapat berbeda dengan jumlah estimasi that the following disclosure has included a summary
yang dibuat. Manajemen berkeyakinan bahwa of significant accounting considerations, estimates and
pengungkapan berikut telah mencakup ikhtisar assumptions that affect the reported amounts and
pertimbangan, estimasi dan asumsi signifikan yang disclosures in the consolidated financial statements.
berpengaruh terhadap jumlah-jumlah yang dilaporkan
serta pengungkapan dalam laporan keuangan
konsolidasian.

Menentukan nilai wajar atas instrumen keuangan Determining fair value of financial instruments

Grup mencatat aset dan liabilitas keuangan tertentu The Group carries certain financial assets and
pada nilai wajar, yang mengharuskan penggunaan liabilities at fair values, which requires the use of
estimasi akuntansi. Sementara komponen signifikan accounting estimates. While significant components of
atas pengukuran nilai wajar ditentukan menggunakan fair value measurement were determined using
bukti objektif yang dapat diverifikasi, jumlah perubahan verifiable objective evidences, the amount of changes
nilai wajar dapat berbeda bila Grup menggunakan in fair values would differ if the Group utilized different
metodologi penilaian yang berbeda. Perubahan nilai valuation methodology. Any changes in fair values of
wajar aset dan liabilitas keuangan tersebut dapat these financial assets and liabilities would affect
mempengaruhi secara langsung laba atau rugi Grup. directly the Group’s profit or loss.

Nilai wajar aset dan liabilitas keuangan per 31 The fair value of financial assets and liabilities as of 31
Desember 2022 dan 2021 telah diungkapkan dalam December 2022 and 2021 are disclosed in Note 39c.
Catatan 39c.

Menilai penyisihan penurunan nilai piutang Assessing impairment of receivables

Grup mengevaluasi penggunaan cadangan kerugian The Group evaluates the use of allowance for
ekspektasian sepanjang taksiran umur piutang untuk expected losses over the estimated age of the
seluruh piutang usaha. Untuk mengukur kerugian receivables for all trade receivables. To measure
kredit ekspektasian, piutang usaha dikelompokkan expected credit losses, trade receivables are grouped
berdasarkan karakteristik risiko kredit dan waktu jatuh based on similar credit risk characteristics and maturity
tempo yang serupa. Ketika melakukan penilaian atas dates. When assessing the allowance for expected
cadangan kerugian kredit ekspektasian, Grup credit losses, the Group evaluates the risk of default
mengevaluasi risiko gagal bayar yang mungkin terjadi that may occur over the expected life of the financial
sepanjang perkiraan usia instrumen keuangan dalam instrument in determining the amount of expected
menentukan jumlah kerugian kredit ekspektasian credit losses taking into account the availability of
dengan mempertimbangkan ketersediaan informasi information on past events, current conditions and
kejadian masa lalu, kondisi terkini dan perkiraan atas estimates of future economic conditions.
kondisi ekonomi di masa depan.

Nilai tercatat atas piutang per 31 Desember 2022 dan The carrying amount of receivables as of 31
2021 telah diungkapkan dalam Catatan 8. December 2022 and 2021 are disclosed in Note 8.

39
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 227
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

4. Pertimbangan, estimasi dan asumsi akuntansi 4. Significant accounting considerations, estimates


yang signifikan (lanjutan) and assumptions (continued)

Menentukan masa manfaat properti investasi Determining useful lives of investment properties

Biaya perolehan properti investasi disusutkan dengan The costs of investment properties are depreciated on
menggunakan metode garis lurus berdasarkan a straight-line basis over their estimated useful lives.
taksiran masa manfaat ekonomisnya. Manajemen Management estimates the useful lives of these
mengestimasi masa manfaat ekonomis properti investment properties to be within 10 - 20 years.
investasi 10 - 20 tahun. Ini adalah masa manfaat yang These are generally useful lives expectancies applied
secara umum diharapkan dalam industri di mana Grup in the industries where the Group conducts its
menjalankan bisnisnya. Perubahan tingkat pemakaian businesses. Changes in the expected level of usage
dan perkembangan teknologi dapat mempengaruhi and technological development could impact the
masa manfaat ekonomis dan nilai sisa properti economic useful lives and the residual values of these
investasi, dan karenanya biaya penyusutan masa investment properties, and therefore future
depan mungkin direvisi. depreciation charges could be revised.

Nilai tercatat atas properti investasi per 31 Desember The carrying amount of investment properties as of 31
2022 dan 2021 telah diungkapkan dalam Catatan 14. December 2022 and 2021 are disclosed in Note 14.

Menentukan masa manfaat aset tetap Determining useful lives of fixed assets

Biaya perolehan aset tetap disusutkan dengan The costs of fixed assets are depreciated on a
menggunakan metode garis lurus berdasarkan straight-line basis over their estimated useful lives.
taksiran masa manfaat ekonomisnya. Manajemen Management properly estimates the useful lives of
mengestimasi masa manfaat ekonomis aset tetap these fixed assets ranging from 2 to 40 years. These
antara 2 sampai 40 tahun. Ini adalah masa manfaat are generally useful lives expectancies applied in the
yang secara umum diharapkan dalam industri di mana industries where the Group conducts its businesses.
Grup menjalankan bisnisnya. Perubahan tingkat Changes in the expected level of usage and
pemakaian dan perkembangan teknologi dapat technological development could impact the economic
mempengaruhi masa manfaat ekonomis dan nilai sisa useful lives and the residual values of these assets,
aset, dan karenanya biaya penyusutan masa depan and therefore future depreciation charges could be
mungkin direvisi. revised.

Nilai tercatat atas aset tetap per 31 Desember 2022 The carrying amount of fixed assets as of 31
dan 2021 telah diungkapkan dalam Catatan 15. December 2022 and 2021 are disclosed in Note 15.

Menilai penurunan nilai aset non-keuangan tertentu Assessing impairment of certain non-financial assets

PSAK No. 48 (Revisi 2014) mensyaratkan bahwa SFAS No. 48 (Revised 2014) requires that an
penilaian penurunan nilai dilakukan pada aset non- impairment review to be performed on certain non-
keuangan tertentu apabila terdapat kejadian atau financial assets whenever events or changes in
perubahan keadaan yang mengindikasikan bahwa nilai circumstances indicate that the carrying value may not
tercatat tidak dapat diperoleh kembali. Faktor-faktor be recoverable. The factors that the Group considers
yang dianggap penting oleh Grup yang dapat memicu important which could trigger an impairment review
penelaahan atas penurunan nilai adalah sebagai include the following :
berikut :
a. kinerja yang kurang signifikan relatif terhadap a. significant underperformance relative to the
expected historical atau hasil dari operasional expected historical or project future operating
yang diharapkan dari proyek masa depan; results;
b. perubahan signifikan dalam cara penggunaan b. significant changes in the manner of use of the
aset yang diperoleh atau strategi bisnis secara acquired assets or the strategy for overall
keseluruhan; dan business; and
c. tren negatif yang signifikan atas industri atau c. significant negative industry or economic trends.
ekonomi.

Kerugian akibat penurunan nilai diakui apabila nilai An impairment loss is recognized whenever the
tercatat aset non-keuangan melebihi jumlah yang carrying amount of a non-financial asset exceeds its
dapat dipulihkan. Menentukan jumlah yang dapat recoverable amount. Determining the recoverable
dipulihkan atas aset-aset tersebut membutuhkan amount of such assets requires the estimation of cash
estimasi atas arus kas yang diharapkan dapat flows expected to be generated from the continued
dihasilkan dari penggunaan lanjutan dan disposisi use and ultimate disposition of such assets.
akhir dari aset tersebut.

40
228 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

4. Pertimbangan, estimasi dan asumsi akuntansi 4. Significant accounting considerations, estimates


yang signifikan (lanjutan) and assumptions (continued)

Menilai penurunan nilai aset non-keuangan tertentu Assessing impairment of certain non-financial assets
(lanjutan) (continued)

Per 31 Desember 2022 dan 2021, Grup menilai bahwa As of 31 December 2022 and 2021, the Group
tidak terdapat penurunan nilai aset non-keuangan. assessed that there is no certain impairment non-
financial assets.

Menentukan beban dan liabilitas imbalan kerja Determining employee benefits expense and
karyawan obligation

Penentuan beban dan liabilitas imbalan kerja The determination of the expenses and liabilities of the
karyawan Grup bergantung pada pemilihan asumsi Group's employee benefits depends on the selection
yang digunakan oleh aktuaris independen dalam of assumptions used by independent actuaries in
menghitung jumlah-jumlah tersebut. Asumsi tersebut calculating such amounts. Those assumptions include
termasuk antara lain, tingkat diskonto, tingkat kenaikan among others, discount rates, annual salary increase
gaji tahunan, umur pensiun dan tingkat kematian. rate, retirement age and mortality rate. Significant
Perubahan signifikan dalam asumsi yang ditetapkan changes in the Group’s assumptions may materially
Grup dapat mempengaruhi secara material liabilitas affect its estimated liabilities for employee benefits and
diestimasi atas imbalan kerja karyawan dan beban net employee benefits expense. While the actual
imbalan kerja karyawan bersih. Sementara hasil aktual results can be different from the Group’s assumptions.
dapat berbeda dari asumsi yang ditetapkan Grup. The Group believes that its assumptions are
Grup berkeyakinan bahwa asumsi tersebut adalah reasonable and appropriate.
wajar dan sesuai.

Nilai tercatat liabilitas imbalan kerja karyawan per 31 The carrying amount of employee benefits obligations
Desember 2022 dan 2021 telah diungkapkan dalam as of 31 December 2022 and 2021 are disclosed in
Catatan 24. Note 24.

Menentukan beban pokok penjualan Determining cost of sales

Beban pokok penjualan tanah dinyatakan sebesar Cost of sales land is stated at cost plus loan expense
harga perolehan tanah ditambah beban pinjaman dan and the estimated cost of land development and the
taksiran biaya pengembangan tanah serta lingkungan. environment. Estimated cost of land development and
Taksiran biaya pengembangan tanah dan lingkungan the environment are estimates made by management
merupakan taksiran yang dibuat oleh manajemen taking into account the cost of infrastructure that has
dengan mempertimbangkan biaya prasarana yang occurred plus infrastructure costs estimated to be
telah terjadi ditambah taksiran biaya prasarana yang incurred until the project is declared complete. These
akan dikeluarkan sampai dengan proyek dalam estimates are reviewed by management on each year
kawasan tersebut dinyatakan selesai. Taksiran ini and will be adjusted according to the current
direviu oleh manajemen pada setiap tahunnya dan conditions.
akan dilakukan penyesuaian sesuai kondisi terkini.

Menilai pajak dibayar dimuka Assessing prepaid taxes

Grup menelaah pajak dibayar di muka pada setiap The Group reviews its prepaid taxes at each reporting
tanggal pelaporan dan menentukan cadangan date and reduces the carrying amount if the Group
mengurangi nilai tercatat apabila Grup berkeyakinan believes that the prepaid taxes cannot be refunded.
pajak dibayar di muka tersebut tidak dapat diterima
kembali.

Terdapat ketidakpastian mengenai estimasi jumlah There is uncertainty regarding the estimated amount of
pajak dibayar di muka yang dapat digunakan prepaid taxes that can be used because there are
dikarenakan terdapat interpretasi dari peraturan complex interpretations of tax regulations.
perpajakan yang kompleks.

Pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, saldo As of 31 December 2022 and 2021, the balance of
pajak dibayar dimuka atas pajak penghasilan badan prepaid taxes of the Company’s Corporate Income Tax
telah diungkapkan dalam Catatan 11a. is disclosed in Note 11a.

41
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 229
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

4. Pertimbangan, estimasi dan asumsi akuntansi 4. Significant accounting considerations, estimates


yang signifikan (lanjutan) and assumptions (continued)

Menilai provisi atas pajak penghasilan Assessing provision for income tax
Menentukan provisi atas Pajak Penghasilan Badan Determining the provision for Corporate Income Tax
mewajibkan pertimbangan signifikan oleh manajemen. requires significant judgment by management. There
Terdapat transaksi dan perhitungan tertentu yang are certain transactions and computation for which the
penentuan pajak akhirnya adalah tidak pasti ultimate tax determination is uncertain during the
sepanjang kegiatan usaha normal. Grup mengakui ordinary course of business. The Group recognizes
liabilitas atas Pajak Penghasilan Badan berdasarkan liabilities for Corporate Income Tax based on
estimasi Pajak Penghasilan Badan. estimation of Corporate Income Tax.
Perhitungan taksiran Pajak Penghasilan Badan untuk The calculation of the estimated Corporate Income
tahun-tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember Tax for the years ended 31 December 2022 and 2021
2022 dan 2021 telah diungkapkan dalam Catatan 11d. has been disclosed in Note 11d.

Menilai pajak tangguhan Assessing deferred tax


Grup menelaah aset/liabilitas pajak tangguhan pada The Group reviews its deferred tax assets/liabilities at
setiap tanggal pelaporan dan mengurangi nilai tercatat each reporting date and reduces the carrying amount
sepanjang tidak ada kemungkinan bahwa laba kena to the extent that it is no longer probable that sufficient
pajak memadai untuk mengkompensasi sebagian atau taxable profits will be available to allow all or part of
seluruh aset pajak tangguhan. Grup juga menelaah the deferred tax asset to be utilized. The Group also
waktu yang diharapkan dan tarif pajak atas pemulihan reviews the expected timing and tax rates upon
perbedaan temporer dan menyesuaikan pengaruh reversal of temporary differences and adjusts the
atas pajak tangguhan yang sesuai. impact of deferred tax accordingly.
Aset/liabilitas pajak tangguhan bersih Grup per 31 The Group’s net deferred tax assets/liabilities as of 31
Desember 2022 dan 2021 diungkapkan dalam Catatan December 2022 and 2021 are disclosed in Note 11e.
11e.

5. Kas dan setara kas 5. Cash and cash equivalents


31 Desember/ December
2022 2021
Terdiri dari : Consist of :
Kas 6.694.202 8.754.619 Cash on hand
Bank - pihak ketiga : Bank - third parties :
Dalam Rupiah In Rupiah
PT Bank Central Asia Tbk 619.954.221 463.564.168 PT Bank Central Asia Tbk
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 145.253.508 101.099.247 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
PT Bank OCBC NISP Tbk 109.145.350 2.033.850 PT Bank OCBC NISP Tbk
PT Bank Syariah Indonesia Tbk 57.661.877 75.683.760 PT Bank Syariah Indonesia Tbk
PT Bank Negara Indonesia PT Bank Negara Indonesia
(Persero) Tbk 49.734.647 82.711.454 (Persero) Tbk
PT Bank Pembangunan Daerah PT Bank Pembangunan Daerah
Jawa Barat dan Banten Tbk. 38.467.700 11.444.845 Jawa Barat dan Banten Tbk.
PT Bank CIMB Niaga Tbk 36.990.524 40.038.635 PT Bank CIMB Niaga Tbk
PT Bank Danamon Indonesia Tbk 11.406.999 10.523.018 PT Bank Danamon Indonesia Tbk
PT Bank Permata Tbk 7.051.960 13.098.296 PT Bank Permata Tbk
PT Bank Rakyat Indonesia PT Bank Rakyat Indonesia
(Persero) Tbk 6.724.445 886.704 (Persero) Tbk
PT Bank UOB Indonesia 5.086.123 5.065.894 PT Bank UOB Indonesia
PT Bank Maybank Indonesia Tbk 3.131.458 10.946.816 PT Bank Maybank Indonesia Tbk
PT Bank Pembangunan Daerah Bali 160.788 8.737 PT Bank Pembangunan Daerah Bali
PT Bank Tabungan Negara PT Bank Tabungan Negara
(Persero) Tbk 42.101 40.866 (Persero) Tbk
PT Bank KEB Hana Indonesia 2.967 3.267 PT Bank KEB Hana Indonesia
PT Bank Mayora - 1.455.703 PT Bank Mayora
Jumlah – dipindahkan 1.097.508.870 827.359.879 Total – carried forward

42
230 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

5. Kas dan setara kas (lanjutan) 5. Cash and cash equivalents (continued)

31 Desember/ December
2022 2021

Jumlah – pindahan 1.097.508.870 827.359.879 Total – brought forward

Dalam Dolar Amerika Serikat In US Dollar


PT Bank Negara Indonesia PT Bank Negara Indonesia
(Persero) Tbk 353.656.022 271.985.546 (Persero) Tbk
PT Bank CIMB Niaga Tbk 17.616.907 1.654.989 PT Bank CIMB Niaga Tbk
PT Bank Central Asia Tbk 10.748.459 283.748 PT Bank Central Asia Tbk
PT Bank Permata Tbk 5.580 5.414 PT Bank Permata Tbk
The Bank of New York Mellon - 20.306.969 The Bank of New York Mellon

Dalam Dolar Singapura In Singapore Dollar


PT Bank CIMB Niaga Tbk 13.426.494 17.645.014 PT Bank CIMB Niaga Tbk

Deposito berjangka jangka pendek Short-term deposits


- pihak ketiga : - third parties :

Dalam Rupiah In Rupiah


PT Bank Tabungan Negara PT Bank Tabungan Negara
(Persero) Tbk 105.500.000 13.000.000 (Persero) Tbk
PT Bank Pembangunan Daerah PT Bank Pembangunan Daerah
Jawa Barat dan Banten Tbk 60.000.000 5.000.000 Jawa Barat dan Banten Tbk
PT Bank Negara Indonesia PT Bank Negara Indonesia
(Persero) Tbk 58.000.000 8.000.000 (Persero) Tbk
PT Bank Central AsiaTbk 41.050.000 21.050.000 PT Bank Central Asia Tbk
PT Bank CIMB Niaga Tbk 38.200.000 24.700.000 PT Bank CIMB Niaga Tbk
PT Bank Jtrust Indonesia Tbk 30.000.000 - PT Bank Jtrust Indonesia Tbk
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 2.000.000 2.000.000 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
PT Bank Maybank Indonesia Tbk - 10.000.000 PT Bank Maybank Indonesia Tbk

Dalam Dolar Amerika Serikat In US Dollar


PT Bank Negara Indonesia PT Bank Negara Indonesia
(Persero) Tbk - 32.818.722 (Persero) Tbk
1.827.712.332 1.255.810.281

Dikurangi (Catatan 7) : Less (Note 7) :


Jaminan KPR : Collateral on sales through KPR
(Mortgage):
Dalam Rupiah : In Rupiah:
PT Bank Central Asia Tbk 343.035.922 244.244.693 PT Bank Central Asia Tbk
PT Bank UOB Indonesia 5.086.123 5.065.894 PT Bank UOB Indonesia
PT Bank Negara Indonesia PT Bank Negara Indonesia
(Persero) Tbk 1.766.578 721.020 (Persero) Tbk
349.888.623 250.031.607
Cadangan pembayaran bunga : Interest reserve accounts :

Dalam Rupiah : In Rupiah :


PT Bank Central Asia Tbk 39.699.817 14.745.388 PT Bank Central Asia Tbk
Jumlah 1.438.123.892 991.033.286 Total

Tingkat bunga deposito berjangka Interest rates of time deposits


per tahun : per annum :
Dalam Rupiah 2,00% - 5,25% 2,00% - 3,00% In Rupiah
Dalam Dolar Amerika Serikat - 0,20% In US Dollar

43
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 231
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

6. Deposito berjangka 6. Time deposits

31 Desember/ December
2022 2021

Terdiri dari : Consist of :

Dalam Rupiah : In Rupiah :

PT Bank CIMB Niaga Tbk 142.379.580 86.577.788 PT Bank CIMB Niaga Tbk
PT Bank Maybank Indonesia Tbk 108.316.487 66.632.618 PT Bank Maybank Indonesia Tbk
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 41.808.055 42.630.763 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
PT Bank OCBC NISP Tbk 36.908.500 15.587.751 PT Bank OCBC NISP Tbk
PT Bank Pan Indonesia Tbk 34.872.482 14.517.976 PT Bank Pan Indonesia Tbk
PT Bank Danamon Indonesia Tbk 30.487.979 9.924.231 PT Bank Danamon Indonesia Tbk
PT Bank Permata Tbk 28.032.098 33.017.566 PT Bank Permata Tbk
PT Bank Negara Indonesia PT Bank Negara Indonesia
(Persero) Tbk 15.559.705 6.783.119 (Persero) Tbk
PT Bank Central Asia Tbk 15.100.922 17.595.061 PT Bank Central Asia Tbk
PT Bank UOB Indonesia 7.496.161 8.255.003 PT Bank UOB Indonesia
PT Bank China Construction PT Bank China Construction
Bank Indonesia Tbk 5.334.251 5.261.040 Bank Indonesia Tbk
PT Bank Syariah Indonesia Tbk 4.341.490 2.246.119 PT Bank Syariah Indonesia Tbk
PT Bank KEB Hana Indonesia 3.998.130 5.344.785 PT Bank KEB Hana Indonesia
PT Bank Rakyat Indonesia PT Bank Rakyat Indonesia
(Persero) Tbk 1.700.115 1.195.204 (Persero) Tbk
PT Bank Tabungan Negara PT Bank Tabungan Negara
(Persero) Tbk 225.573 222.625 (Persero) Tbk
PT Bank Victoria Internasional Tbk 235.982 229.736 PT Bank Victoria Internasional Tbk
PT Bank Pembangunan Daerah PT Bank Pembangunan Daerah
Jawa Barat dan Banten Tbk 518.090 622.180 Jawa Barat dan Banten Tbk

Jumlah 477.315.600 316.643.565 Total

Tingkat bunga per tahun 1,00% - 4,25% 2,00% - 5,25% Interest rates per annum

Merupakan deposito berjangka dalam mata uang Represents term deposits in Rupiah currency with
Rupiah dengan jangka waktu lebih dari tiga bulan. maturity more than three months.

Semua deposito berjangka telah dijadikan sebagai All time deposits have been pledged as collateral for
jaminan atas penjualan melalui Kredit Pemilikan sales through Kredit Pemilikan Rumah (Mortgage).
Rumah (KPR).

7. Aset keuangan lainnya 7. Other financial assets

31 Desember/ December
2022 2021

a. Aset keuangan lancar lainnya : a. Other current financial assets :

Terdiri dari : Consist of :

- Jaminan penjualan - Collateral on sales through


melalui KPR : 349.888.623 250.031.607 KPR (mortgage) :
- Manfaat lindung nilai yang akan - Hedging benefits will be
direalisasikan dalam 12 bulan realized in 12 months
(lihat catatan 7b) - 354.160.000 (see note 7b)

Jumlah 349.888.623 604.191.607 Total

44
232 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

7. Aset keuangan lainnya (lanjutan) 7. Other financial assets (continued)

a. Aset keuangan lancar lainnya : (lanjutan) a. Other current financial assets : (continued)

31 Desember/ December
2022 2021
Collateral on sales through KPR
Jaminan KPR : (mortgage) :
Dalam Rupiah : In Rupiah :
PT Bank Central Asia Tbk 343.035.922 244.244.693 PT Bank Central Asia Tbk
PT Bank UOB Indonesia 5.086.123 5.065.894 PT Bank UOB Indonesia
PT Bank Negara Indonesia PT Bank Negara Indonesia
(Persero) Tbk 1.766.578 721.020 (Persero) Tbk
Jumlah 349.888.623 250.031.607 Total

Jaminan KPR merupakan penempatan pada Collateral on KPR (mortgage) represents


rekening giro yang dijadikan sebagai jaminan atas placement on current accounts which are pledged
penjualan melalui Kredit Pemilikan Rumah (KPR). as collateral for sales through Kredit Pemilikan
Rumah (mortgage).

b. Aset keuangan tidak lancar lainnya : b. Other non current financial assets :

31 Desember/ December
2022 2021
Terdiri dari : Consists of :
Jaminan pembayaran bunga 39.699.817 14.745.388 Interest reserve accounts
Manfaat lindung nilai 128.720.000 380.000 Hedging benefits
Jumlah 168.419.817 15.125.388 Total

Jaminan pembayaran bunga Interest reserve accounts

Dalam Rupiah : In Rupiah :


PT Bank Central Asia Tbk 39.699.817 14.745.388 PT Bank Central Asia Tbk

Merupakan pembukaan rekening escrow untuk Represents escrow accounts for maintaining one-
satu bulan pembayaran pokok dan bunga selama month principal and interest payments during the
jangka waktu kredit (catatan 21). loan period (note 21).

Manfaat lindung nilai Hedging benefits

Merupakan piutang derivatif - opsi call spread atas Represents the derivative receivables - call
utang obligasi yang dilindung nilai antara lain : spread option from bonds payable which are
hedged among others :
Spread Manfaat lindung nilai/
Jumlah/ (Rupiah penuh/ Masa berlaku kontrak/ Benefits of hedging
Amount (USD) Full rupiah) Validity period of contract 31 Des./ Dec. 2022 31 Des./ Dec. 2021
Morgan Stanley & Co 20.000.000 14.250 – 15.750 30 Okt./ Oct. 2025 29.620.000 380.000
Morgan Stanley & Co 25.000.000 14.500 – 16.000 25 Okt/ Oct. 2027 30.775.000 -
Credit Suisse 25.000.000 14.460 – 15.960 25 Okt/ Oct. 2027 31.775.000 -
J.P. Morgan, Singapore 50.000.000 15.000 – 16.500 20 Okt/ Oct. 2027 36.550.000 -
Morgan Stanley & Co 40.000.000 9.400 – 11.000 24 April/ April 2022 - 64.000.000
Nomura Singapore Ltd 35.000.000 11.000 – 12.500 24 April/ April 2022 - 52.500.000
Deutsche Bank AG Singapore 25.000.000 12.000 – 13.500 24 April/ April 2022 - 37.500.000
J.P. Morgan, Singapore 25.000.000 12.000 – 13.500 22 April/ April 2022 - 37.500.000
Morgan Stanley & Co 60.000.000 13.000 – 14.500 24 April/ April 2022 - 76.140.000
Credit Suisse 20.000.000 13.000 – 14.500 26 April/ April 2022 - 25.380.000
J.P. Morgan, Singapore 40.000.000 13.000 – 14.500 22 April/ April 2022 - 50.760.000
Morgan Stanley & Co 20.000.000 13.750 – 15.000 24 April/ April 2022 - 10.380.000
128.720.000 354.540.000
Dikurangi bagian lancar/ Less current portion :
Manfaat lindung nilai yang akan direalisasikan dalam 12 bulan/
Hedging benefits will be realized in 12 months - 354.160.000
Manfaat lindung nilai yang akan direalisasikan lebih dari 12 bulan/
Hedging benefis to be realized over 12 months 128.720.000 380.000

45
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 233
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

7. Aset keuangan lainnya (lanjutan) 7. Other financial assets (continued)

b. Aset keuangan tidak lancar lainnya : (lanjutan) b. Other non current financial assets : (continued)

Pada bulan April 2022, Perjanjian fasilitas lindung In April 2022, Non Deliverable USD Call Spread
nilai Non Deliverable USD Call Spread Option Option Fasilities with Morgan Stanley & Co
dengan Morgan Stanley & Co sebesar USD amounted to USD 120,000,000, Nomura
120.000.000, Nomura Singapore Ltd sebesar Singapore Ltd amounted to USD 35,000,000, J.P
USD 35.000.000, J.P Morgan sebesar USD Morgan amounted to USD 65,000,000, Deutsche
65.000.000, Deutsche Bank AG Singapore Bank AG Singapore amounted to USD
sebesar USD 25.000.000 dan Credit Suisse 25,000,000 and Credit Suisse amounted to USD
sebesar USD 20.000.000 telah direalisasikan 20,000,000 has been realised at the due date with
pada tanggal jatuh tempo dengan jumlah total receipts of USD 25,524,059, deducted by the
penerimaan sebesar USD 25.524.059, dikurangi final premium payment of USD 1,393,131 and
pembayaran premi terakhir sebesar USD received a net amount of USD 24,130,928.
1.393.131 sehingga menerima jumlah bersih
sebesar USD 24.130.928.

Beban premi lindung nilai selama tahun yang Hedging premium expense during the years
berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2022 ended 31 December 2022 and 2021 amounted to
dan 2021 masing-masing sebesar Rp 21.841.349 Rp 21,841,349 thousands and Rp 45,606,360
ribu dan Rp 45.606.360 ribu dicatat pada akun thousands, respectively, was recorded under
beban lain-lain - beban premi lindung nilai. other expenses - hedging premium expense.

Selanjutnya lihat catatan 38i sampai dengan 38l. Furthermore, refer to notes 38i up to 38l.

8. Piutang usaha 8. Trade receivables

31 Desember/ December
2022 2021

Terdiri dari : Consist of :

Pihak ketiga - Rupiah : Third parties - Rupiah :

Penjualan real estat 3.502.020 6.016.339 Sales of real estate


Jasa hospitality dan prasarana 121.890.486 212.530.518 Hospitality and infrastructure
Pendapatan pariwisata 3.650.466 1.726.061 Revenue from tourism
Lainnya 7.057.024 - Others

Jumlah piutang usaha Total trade receivables


- pihak ketiga 136.099.996 220.272.918 - third parties

Dikurangi : cadangan Deduct : allowance for


penurunan nilai (91.482.545) (93.024.623) declining in value

Bersih 44.617.451 127.248.295 Net

Pihak berelasi - Rupiah Related parties - Rupiah

Jasa hospitality dan prasarana 9.192.865 9.389.764 Hospitality and infrastructure

Dikurangi : cadangan Deduct : allowance for


penurunan nilai (4.486.023) (4.486.023) declining in value

Bersih 4.706.842 4.903.741 Net

Jumlah 49.324.293 132.152.036 Total

46
234 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

8. Piutang usaha (lanjutan) 8. Trade receivables (continued)

Rincian umur piutang usaha yang dihitung sejak The accounts receivable aging are calculated since
tanggal faktur adalah sebagai berikut : the date of invoices with the following details :

31 Desember/ December
2022 2021

Pihak ketiga Third parties

Belum lewat jatuh tempo 17.879.203 106.452.802 Neither past due


Telah jatuh tempo : Past due :
Sampai dengan 3 bulan 7.412.259 5.651.988 Up to 3 month
3 bulan – 6 bulan 6.659.766 3.144.990 3 month – 6 month
6 bulan – 1 tahun 4.984.849 9.827.722 6 month – 1 year
> 1 tahun 99.163.919 95.195.416 > 1 year
Jumlah piutang usaha Total trade receivables
- pihak ketiga 136.099.996 220.272.918 - third parties

Pihak berelasi Related parties

Belum lewat jatuh tempo 146.298 332.782 Neither past due


Lewat jatuh tempo : Past due :
Sampai dengan 3 bulan - 15.570 Up to 3 month
3 bulan – 6 bulan 5.545 390 3 month – 6 month
> 6 bulan 9.041.022 9.041.022 > 6 month
Jumlah piutang usaha Total trade receivables
- pihak berelasi 9.192.865 9.389.764 - related parties

Grup telah menerapkan metode yang disederhanakan The Group applies the simplified approach to provide
untuk menghitung kerugian kredit ekspektasian sesuai for expected credit losses prescribed by SFAS No. 71
dengan PSAK No. 71 yang mengizinkan penggunaan which permits the use of the lifetime expected loss
cadangan kerugian ekspektasian sepanjang taksiran provision for all trade receivables. To measure the
umur piutang untuk seluruh piutang usaha. Untuk expected credit losses, trade receivables have been
mengukur kerugian kredit ekspektasian, piutang usaha grouped based on shared credit risk characteristics
dikelompokkan berdasarkan karakteristik risiko kredit and the days past due.
dan waktu jatuh tempo yang serupa.

Berdasarkan hasil penilaian manajemen dalam Based on the assessment made by the management
menentukan cadangan penurunan nilai piutang pada in determining the declining in value of receivables at
31 Desember 2022 dan 2021, manajemen percaya 31 December 2022 and 2021, the management
bahwa penyisihan cadangan penurunan nilai tersebut believes that the allowance for declining in value is
memadai untuk menutupi kemungkinan kerugian dari adequate to cover possible losses from bad debts.
piutang tak tertagih.

Saldo cadangan penurunan nilai piutang usaha Balance of allowance for declining in value of accounts
masing-masing sebesar Rp 95.968.568 ribu (31 receivable amounting to Rp 95,968,568 thousands (31
Desember 2022) dan Rp 97.510.646 ribu (31 December 2022) and Rp 97,510,646 thousands (31
Desember 2021), merupakan jumlah penurunan nilai December 2021), respectively, represents the amount
piutang jasa hospitality dan prasarana dan pendapatan of declining in value of receivable from hospitality and
pariwisata. infrastructure and tourism revenues.

Tidak ada piutang usaha pada entitas pihak berelasi There is no trade receivables from related parties
yang jumlahnya melebihi 0,5% dari modal disetor exceeding 0.5% of the Company's paid-up capital.
Perusahaan.

Tidak terdapat piutang usaha yang dijadikan jaminan There is no accounts receivable which has been
pinjaman dan tidak ada risiko yang terkonsentrasi pledged for loan guarantee and there is no significant
secara signifikan atas piutang usaha. concentrated risk on trade receivable.

47
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 235
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

9. Piutang pihak berelasi 9. Due from related parties


Terdiri dari : Consist of :
31 Desember/ December
2022 2021
Dalam Rupiah : In Rupiah :
- PT Cahaya Alam Raya 160.000 160.000 - PT Cahaya Alam Raya

Piutang pada PT Cahaya Alam Raya merupakan Receivable from PT Cahaya Alam Raya represents
pinjam meminjam uang tunai tanpa beban bunga dan cash current account without interest and can be
sewaktu-waktu akan dapat ditagih. demanded at any time.
Manajemen berpendapat bahwa piutang pihak berelasi Management believes that due from related parties
tersebut dapat ditagih. can be collected.

10. Persediaan 10. Inventories


Terdiri dari : Consist of :
31 Desember/ December
2022 2021
Proyek Serpong, Tangerang : Serpong Project, Tangerang:
Tanah 1.526.720.447 1.633.821.204 Land
Bangunan dalam penyelesaian : Building in progress :
- Rumah dan ruko 107.603.994 6.761.725 - Houses and shophouses
- Unit apartemen 58.034.456 31.701.205 - Apartment units
Bangunan jadi : Buildings
- Rumah dan ruko 70.797.077 76.143.370 - Houses and shophouses
- Unit apartemen 72.059.174 423.078.136 - Apartment units
- Unit gedung perkantoran 282.472.581 283.737.640 - Office building units
Proyek Pasar Kemis, Tangerang : Pasar Kemis Project, Tangerang :
Tanah 528.908.044 519.479.312 Land
Bangunan dalam penyelesaian Building in progress
- Rumah dan ruko 165.740.918 30.232.541 - Houses and shophouses
Bangunan jadi Building
- Rumah dan ruko 273.233.876 297.024.782 - Houses and shophouses
Proyek Tangerang, Tangerang : Tangerang Project, Tangerang :
Tanah 714.224.659 717.530.991 Land
Bangunan jadi Buildings
- Unit apartemen 302.560.983 315.035.614 - Apartment units
- Unit rumah dan ruko 31.329.417 19.086.468 - Shophouses units
Proyek Setiabudi, Jakarta : Setiabudi Project, Jakarta :
Bangunan jadi Building
- Unit gedung perkantoran 444.647.704 444.647.704 - Office building units
Proyek Kuta Selatan, Bali : Kuta Selatan Project, Bali :
Tanah 320.575.774 327.473.832 Land
Bangunan dalam penyelesaian - Building in progress
- Villa 2.426.449 2.426.449 - Villa
Barang dagangan dan perlengkapan 1.858.643 1.944.199 Supplies and merchandise
Proyek Bojongsari, Depok : Bojongsari Project, Depok :
Tanah 19.878.355 13.800.401 Land
Bangunan dalam penyelesaian Building in progress
- Rumah dan ruko 3.004.330 - - Houses and shophouse
Lainnya 39.450.080 24.604.029 Others
Jumlah 4.965.526.961 5.168.529.602 Total
Dikurangi - bagian lancar : Less - current portion :
Persediaan yang direalisasikan Inventories will be realized in
dalam waktu 12 bulan 1.180.518.129 868.755.237 12 months
Persediaan yang direalisasikan Inventories to be realized over
lebih dari 12 bulan 3.785.008.832 4.299.774.365 12 months
48
236 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

10. Persediaan (lanjutan) 10. Inventories (continued)

Sebagian persediaan tanah telah dijadikan jaminan Part of the land inventories has been pledged as
atas utang bank dan utang obligasi (lihat catatan 21 collateral for bank loans and bonds payable (see note
dan 22). 21 and 22).
Atas bangunan dalam penyelesaian per 31 Desember On building in progress as of 31 December 2022 and
2022 dan 2021, manajemen berkeyakinan bahwa tidak 2021, management believes that there will be no
terdapat hambatan dalam penyelesaian proyek-proyek difficulties in completing those projects.
tersebut.
Pada tahun 2022, terdapat reklasifikasi tanah dari In 2022, there will be a reclassification of the land from
akun persediaan menjadi properti investasi yang inventories account to investment property which is the
merupakan bangunan untuk Alfamart yang berlokasi di Alfamart building located in Suvarna Sutera, Pasar
Suvarna Sutera, Pasar Kemis, Tangerang, yang mulai Kemis, Tangerang, which starts for lease in 2022.
disewakan di tahun 2022.
Pada tahun 2021, terdapat reklasifikasi bangunan dari In 2021, there was a reclassification of the building
akun persediaan menjadi properti investasi yang from the inventory account to an investment property
merupakan unit bangunan gedung perkantoran “The which is the office building unit “The Tower” located in
Tower” yang berlokasi di Jakarta Selatan, yang mulai South Jakarta, which starts for lease in 2021.
disewakan di tahun 2021.
Pada tahun 2021, terdapat reklasifikasi persediaan In 2021, there is reclassification on inventory - land
tanah yang berasal dari aset lain-lain - aset from other assets - tax amnestion assets amounting to
pengampunan pajak sebesar Rp 10.050.000 ribu. Rp 10,050,000 thousands.
Per tanggal 31 Desember 2022, gedung perkantoran - As at 31 December 2022, the office building - Synergy
Synergy Building, The Prominence dan The Tower Building, The Prominence and The Tower and
serta Apartemen Silkwood Residence, Kota Ayodhya, Silkwood Residence, Kota Ayodhya, Paddington
Paddington Height dan the Lloyd yang diasuransikan Height and the Lloyd Apartment are insured to third
pada pihak ketiga, terhadap risiko kebakaran dan party, for risk of fire and other losses under a certain
risiko kerugian lainnya berdasarkan suatu paket polis policy package with total coverage of
tertentu dengan jumlah pertanggungan seluruhnya Rp 2,125,246,602 thousands.
sebesar Rp 2.125.246.602 ribu.
Selama tahun-tahun yang berakhir pada tanggal 31 During the years ended 31 December 2022 and 2021,
Desember 2022 dan 2021, beban pinjaman masing- borrowing costs amounting to Rp 2,702,909 thousands
masing sebesar Rp 2.702.909 ribu dan Rp 9.425.839 and Rp 9,425,839 thousands, respectively, were
ribu dikapitalisasi ke dalam persediaan. capitalized into inventories.
Grup menelaah secara berkala atas jumlah nilai The Group regularly reviewed the carrying amount of
tercatat persediaan, dan memastikan bahwa jumlah inventories, and ensured that the carrying amount
nilai tercatatnya tidak melebihi nilai realisasi bersihnya. does not exceed the net realizable value. Management
Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat believes that there was no declining value of
penurunan nilai persediaan per 31 Desember 2022 inventories as of 31 December 2022 and 2021.
dan 2021.

11. Perpajakan 11. Taxation

a. Pajak dibayar di muka a. Prepaid taxes


Terdiri dari : Consist of :
31 Desember/ December
2022 2021
Perusahaan : Company :
Pajak penghasilan final : Final income tax :
- Penghasilan dari pengalihan - Income from transfer of
hak atas tanah dan/atau bangunan 657.356 444.733 land and/or building right
- Persewaan tanah dan atau - Rental of land and or
bangunan 1.248.680 1.715.426 building
Pajak Pertambahan Nilai 2.381.139 7.879.785 Value Added Tax
Taksiran pengembalian Estimated tax
pajak (Catatan 11i) 48.281.959 30.602.114 claim (Note 11i)
Jumlah 52.569.134 40.642.058 Total

49
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 237
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

31 Desember/ December
2022 2021

11. Perpajakan (lanjutan) 11. Taxation (continued)

a. Pajak dibayar di muka (lanjutan) a. Prepaid taxes (continued)

Entitas anak : Subsidiaries :


Pajak penghasilan badan 107.602 657.837 Corporate income tax
Pajak penghasilan final : Final income tax :
- Penghasilan dari pengalihan - Income from transfer of
hak atas tanah dan/atau bangunan 72.957.666 66.020.075 land and/or building right
- Persewaan tanah dan - Rental on land and
bangunan 7.407.183 6.737.680 buildings
Pajak Pertambahan Nilai 5.601.655 8.641.339 Value Added Tax
Jumlah 86.074.106 82.056.931 Total
Jumlah seluruhnya 138.643.240 122.698.989 Grand total

Bagian lancar : Current portion :


Pajak yang akan direalisasikan Prepaid taxes will be realized in
dalam 12 bulan 71.763.426 67.918.420 12 months
Pajak yang akan direalisasikan Prepaid taxes to be realized over
lebih dari 12 bulan 66.879.814 54.780.569 12 months

b. Utang pajak b. Taxes payable

Terdiri dari : Consist of :

Perusahaan : Company :
Pajak Pembangunan I 12.622 17.412 Development tax 1
Pajak penghasilan badan 760.084 - Corporate income tax
Pajak penghasilan pasal 21 912.165 594.587 Income tax article 21
Pajak penghasilan pasal 23 Income tax article 23
dan 26 398.937 43.391 and 26
Pajak penghasilan final : Final income tax :
- Penghasilan dari pengalihan - Income from transfer of
hak atas tanah dan/atau bangunan 156.633 75.888 land and/or building right
- Jasa konstruksi 3.867 4.065 - Construction service
- Persewaan tanah dan - Rental of land and
bangunan 119.780 93.590 building
Jumlah 2.364.088 828.933 Total

Entitas anak : Subsidiaries :


Pajak Pembangunan 1 1.677.080 396.779 Development tax 1
Pajak penghasilan badan 2.616.525 4.716.992 Corporate income tax
Pajak penghasilan pasal 21 2.214.572 2.363.745 Income tax article 21
Pajak penghasilan pasal 22 30.991 - Income tax article 22
Pajak penghasilan pasal 23 dan 26 4.597.068 426.673 Income tax article 23and 26
Pajak penghasilan pasal 25 - 14.919 Income tax article 25
Pajak penghasilan final : Final income tax :
- Penghasilan dari pengalihan - Income from transfer of
hak atas tanah dan/atau bangunan 5.991.364 7.660.788 land and/or building right
- Persewaan tanah dan - Rental of land and
bangunan 180.755 117.276 building
- Jasa konstruksi 1.497.340 1.162.188 - Construction service
Pajak Pertambahan Nilai 9.196.717 13.103.620 Value Added Tax
Jumlah 28.002.412 29.962.980 Total
Jumlah seluruhnya 30.366.500 30.791.913 Grand total

50
238 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

11. Perpajakan (lanjutan) 11. Taxation (continued)

c. Beban pajak final c. Final tax expenses

Rincian beban pajak final Grup untuk tahun yang The details of the final tax expense of the Group
berakhir pada tanggal 31 Desember 2022 dan for the year ended 31 December 2022 and 2021
2021 adalah sebagai berikut : are as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

Perusahaan : The company :

Pendapatan sewa 6.495.308 4.783.001 Rental income


Pengalihan hak atas tanah Transfer land
dan/atau bangunan 9.770.568 1.889.448 and/or building right

Entitas anak : The subsidiaries :

Pendapatan sewa 18.362.030 10.513.728 Rental income


Pengalihan hak atas tanah Transfer of rights on land
dan/atau bangunan 81.130.833 54.394.974 and/or buildings

Jumlah 115.758.739 71.581.151 Total

d. Beban pajak d. Tax expenses

31 Desember/ December
2022 2021

Pajak kini : Current tax :


- Perusahaan - Company
- Tahun berjalan 4.992.656 - - Current year

- Entitas anak - Subsidiaries


- Tahun berjalan 3.760.528 10.968.795 - Current year
- Tahun sebelumnya - Prior year
(catatan 11i) 35.563 827.378 (note 11i)

Pajak tangguhan (1.010.573) 3.754.523 Deferred tax

Jumlah 7.778.174 15.550.696 Total

Rekonsiliasi beban pajak Reconciliation of tax expenses

Rekonsiliasi antara laba sebelum beban pajak dan Reconciliation between income before tax
beban pajak yang dihitung dengan tarif pajak yang expenses and tax expenses calculated by using
berlaku sebagai berikut : the prevailing income tax rate is as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

Laba konsolidasian Consolidated income


sebelum beban pajak 1.106.143.111 158.479.487 before tax expense
Laba entitas anak Subsidiary’s income
sebelum pajak (1.713.278.241) (917.979.324) before tax

Rugi induk perusahaan Parent company’s loss


sebelum pajak (607.135.130) (759.499.837) before tax

51
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 239
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

11. Perpajakan (lanjutan) 11. Taxation (continued)

d. Beban pajak (lanjutan) d. Tax expenses (continued)

31 Desember/ December
2022 2021

Beban pajak penghasilan Income tax expense


berdasarkan tarif (115.355.675) (144.304.969) based on tax rate

Jumlah koreksi fiskal 120.348.331 144.304.969 Total fiscal correction

Beban pajak Tax expenses


- Perusahaan - Company
- Tahun berjalan 4.992.656 - - Current year

- Entitas anak - Subsidiaries


- Tahun berjalan 3.760.528 10.968.795 - Current year
- Tahun sebelumnya - Prior year
(catatan 11i) 35.563 827.378 (note 11i)
- Pajak tangguhan (1.010.573) 3.754.523 - Deferred tax

Beban pajak Tax expenses


- konsolidasian 7.778.174 15.550.696 - consolidated

Pajak kini Current tax

Rekonsiliasi antara laba sebelum beban pajak dan The reconciliation between income before tax
rugi fiskal adalah sebagai berikut : expenses and fiscal loss is as follow :

Laba konsolidasian Consolidated income


sebelum beban pajak 1.106.143.111 158.479.487 before tax expense
Laba entitas anak Subsidiary’s income
sebelum pajak (1.713.278.241) (917.979.324) before tax

Rugi induk perusahaan Parent company’s loss


sebelum pajak (607.135.130) (759.499.837) before tax

Ditambah/(dikurangi) : Add/(deduct) :
Perbedaan permanen 633.412.260 565.976.099 Permanent difference
Perbedaan waktu - - Timing difference

Laba (rugi) fiskal 26.277.130 (193.523.738) Fiscal Profit (loss)

Pajak penghasilan badan 4.992.656 - Corporate income tax

Dikurangi : Less :
Kredit pajak 4.232.572 - Tax credit
Pajak penghasilan badan - Corporate income tax -
kurang bayar 760.084 - under payment

Dalam laporan keuangan konsolidasian ini, In these consolidated financial statements, the
estimasi penghasilan kena pajak didasarkan atas amount of taxable income is based on preliminary
perhitungan sementara. calculations.

e. Aset (liabilitas) pajak tangguhan e. Deferred tax assets (liabilities)

Pajak tangguhan dihitung berdasarkan pengaruh Deferred tax is calculated based on the effect of
dari perbedaan temporer antara jumlah tercatat temporary difference between carrying amount of
aset dan liabilitas pada laporan keuangan assets and liabilities on consolidated financial
konsolidasian dengan dasar pengenaan pajak statements with the tax based on assets and
aset dan liabilitas. Rincian dari aset dan liabilitas liabilities. Details of deferred tax assets and
pajak tangguhan adalah sebagai berikut : liabilities are as follows :

52
240 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

11. Perpajakan (lanjutan) 11. Taxation (continued)

e. Aset (liabilitas) pajak tangguhan (lanjutan) e. Deferred tax assets (liabilities) (continued)
Dibebankan Dibebankan
(dikreditkan) (dikreditkan)
ke laporan ke laporan
laba rugi dan laba rugi dan
penghasilan penghasilan
komprehensif lain komprehensif lain
konsolidasian/ konsolidasian/
Debited (credited) in Penghasilan Debited (credited) in Penghasilan
consolidated komprehensif consolidated komprehensif
statements of lain/ statements of lain/
31 Desember/ income and other Other 31 Desember/ income and other Other 31 Desember/
December comprehensive comprehensive December comprehensive comprehensive December
2020 income income 2021 income income 2022
Perusahaan/ The Company
Aset pajak tangguhan/
Deferred tax assets - - - - - - -
Liabilitas pajak tangguhan/
Deferred tax liabilities - - - - - - -
Entitas anak/ Subsidiaries
Aset pajak tangguhan/
Deferred tax assets
- Imbalan kerja/
Employee benefit 2.784.372 403.563 312.418 2.068.391 (229.551) 203.380 2.094.562
- Penyisihan penurunan
nilai piutang/ Allowance
for declining in value
of receivables 369.023 (74.976) - 443.999 (59.327) - 503.326
Liabilitas pajak tangguhan :/
Deferred tax liabilities :
Aset tetap/ Fixed assets (6.690.893) 4.349.109 - (11.040.002) (298.376) - (10.741.626)
Sumber pendapatan luar negeri
- Penerimaan bunga belum
diterima/
Foreign source income
- Interest income
not yet received (1.346.492) (923.173) - (423.319) (423.319) - -
Aset (liabilitas) pajak
tangguhan, bersih/
Deferred tax assets
(liabilities), net (4.883.990) 3.754.523 312.418 (8.950.931) (1.010.573) 203.380 (8.143.738)

Grup tidak mengakui aset pajak tangguhan yang The Group does not recognize deferred tax assets
berasal dari rugi fiskal, karena sebagian besar resulting from tax loss, due to most of the Group
pendapatan Grup terkena pajak final, dan atas income is subject to final tax, and for the the
entitas anak yang pendapatannya tidak terkena subsidiaries whose income is not subject to final
pajak final, manajemen berpendapat bahwa tax, in the management opinion there is
terdapat ketidakpastian entitas anak dalam uncertainty on the subsidiaries for having taxable
memperoleh laba kena pajak yang memungkinkan income which enables the utilization of the
pemanfaatan aset pajak tangguhan dari rugi deferred tax assets from the tax loss.
fiskal.

f. Perusahaan dan beberapa entitas anak mengikuti f. The Company and certain subsidiaries participate
program pengampunan pajak di tahun 2016 dan in tax amnesty programs in 2016 and 2017. The
2017. Atas Surat Ketetapan Pajak yang diterima tax assessment letters received by the Company
oleh Perusahaan dan entitas anak telah dilunasi and subsidiaries have been paid and recorded in
dan dicatat pada akun beban lain-lain pada other expense accounts in the consolidated
laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif statements of profit or loss and other
lain konsolidasian untuk tahun yang berakhir 31 comprehensive income for the year ended 31
Desember 2016. Atas pengampunan pajak ini, December 2016. On this tax amnesty, periodic
telah dilakukan pelaporan secara berkala. reporting has been carried out.

g. Tarif pajak g. Tax rates

Pendapatan Grup dari pengalihan hak atas tanah Revenue of the Group from the transfer of rights
dan/atau bangunan dikenakan pajak final sebesar on land and/or buildings is subject to final tax of
5% sampai dengan 7 September 2016 dan 5% until 7 September 2016 and thereafter 2.5%,
setelah itu sebesar 2,5%, sedangkan pendapatan while revenue from the lease is subject to final tax
dari sewa dikenakan pajak final sebesar 10%. of 10%.

53
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 241
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

11. Perpajakan (lanjutan) 11. Taxation (continued)

g. Tarif pajak (lanjutan) g. Tax rates (continued)

Untuk pendapatan Grup yang tidak terkena pajak Revenues of the Group which are not subject to
final, dikenakan tarif sebesar 19% untuk final tax, are taxed 19% for the Company and 22%
Perusahaan serta 22% untuk entitas anak atas for subsidiaries on the amount of its taxable
jumlah pendapatan kena pajaknya. income.

Wajib pajak dalam negeri yang berbentuk Domestic taxpayers in the form of public listed
perseroan terbuka dengan jumlah saham yang companies with the number of shares traded at a
diperdagangkan pada bursa efek di Indonesia stock exchange in Indonesia of at least 40%, can
minimal 40%, dapat memperoleh tarif lebih rendah obtain tariffs 3% lower than the above rates.
3% dari tarif tersebut di atas. Berdasarkan Based on Law No. 7/2021 dated 29 October 2021
Undang-Undang No. 7/2021 tanggal 29 Oktober regarding Harmonization of Tax Regulations,
2021 tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan, corporate income tax rate for domestic tax payers
tarif pajak penghasilan badan wajib pajak dalam and permanent establishment is 22%.
negeri dan bentuk usaha tetap sebesar 22%.

h. Grup melaporkan pajak berdasarkan self- h. The Group submit tax returns on the basis of self-
assessment. Direktorat Jenderal Pajak dapat assessment. The tax authorities may assess or
menetapkan atau mengubah kewajiban pajak amend tax obligations within five years based on
dalam batas waktu lima tahun berdasarkan Law No. 28/2007.
Undang-undang No. 28/2007.

i. Pada tahun 2022 dan 2021, Perusahaan dan In 2022 and 2021, the Company and its
entitas Anak telah menerima Surat Ketetapan subsidiaries have received Underpayment and
Pajak Kurang Bayar dan Lebih Bayar (SKPKB/LB) Overpayment Tax Assessments Letter
sebagai berikut : (SKPKB/LB) as follows :

Jenis Status per


surat/ 31 Des 2021/ Jumlah/Total
Type of Status as of Tahun/
Jenis pajak/ Type of tax letter 31. Dec 2021 Year SKPKB 2022 2021

Perusahaan/The Company :
Pajak Penghasilan Badan/
Corporate Income Tax SKPKB Keberatan/Objection 2017 17.679.845 17.679.845 -
Pajak Penghasilan Badan/
Corporate Income Tax SKPKB Banding/Appeal 2016 117.391.008 13.736.974 13.736.974
Pajak Penghasilan pasal 26/ Nov.
Income tax art 26 SKPKB Banding/Appeal 2016 24.029.451 16.865.140 16.865.140

Jumlah/Total 159.100.304 48.281.959 30.602.114

Perusahaan telah membayar masing-masing The Company has paid Rp 17,679,845 thousands
sebesar Rp 17.679.845 ribu di tahun 2022 dan in 2022 and Rp 30,602,114 thousands in 2021
Rp 30.602.114 ribu di tahun 2021 dan seluruhnya respectively and all of them are recorded as
dicatat sebagai pajak dibayar dimuka - taksiran prepaid taxes - estimated tax refund (Note 11a).
pengembalian pajak (Catatan 11a).

Pada tanggal 22 November 2022, Perusahaan On 22 November 2022, the Company also
juga memperoleh Surat Ketetapan Pajak Nihil received Zero Tax Assessment Letter for PPh
atas PPh pasal 21, PPh pasal 23, PPh pasal 4 (2) article 21, PPh article 23, PPh article 4 (2) and
dan PPN masa November dan Desember tahun VAT for November and December year 2017.
2017.

54
242 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

11. Perpajakan (lanjutan) 11. Taxation (continued)

Pada tanggal 7 April 2022, entitas anak - PT Duta On 7 April 2022, the subsidiary - PT Duta
Prakarsa Development (DPD) memperoleh Surat Prakarsa Development (DPD) received a Tax
Ketetapan Pajak Lebih Bayar (SKPLB) atas PPh Overpayment Assessment Letter (SKPLB) for the
badan tahun 2020 sebesar Rp 198.919 ribu dan 2020 corporate income tax amounting to Rp
SKPKB PPh pasal 21 dan PPh pasal 23 sebesar 198,919 thousands and SKPKB PPh article 21
Rp 34.018 ribu. Atas SKPLB dan SKPKB ini DPD and PPh article 23 amounting to Rp 34,018
telah menerima pengembalian pajak penghasilan thousand. For these SKPLB and SKPKB, the DPD
badan lebih bayar tersebut sebesar Rp 164.900 has received a refund of the overpayment of
ribu. Selisih jumlah tercatat pajak dibayar dimuka - corporate income tax amounted to Rp 164,900
PPh badan tahun 2020 dengan SKPLB tersebut thousands. The difference in the recorded amount
diatas sebesar Rp 35.563 ribu dicatat sebagai of prepaid taxes - corporate income tax for 2020
beban pajak untuk tahun yang berakhir pada 31 with the above SKPLB of Rp 35,563 thousands
Desember 2022. Berdasarkan Keputusan Dirjen was recorded as tax expense for the year ended
Pajak tanggal 13 dan 30 Juni 2022 tentang 31 December 2022. Based on the Decree of the
pengembalian pendahuluan kelebihan pajak, DPD Director General of Taxes dated 13 and 30 June
telah menerima seluruh pajak penghasilan badan 2022 concerning preliminary refund of tax
lebih bayar tahun 2021 sebesar Rp 133.702 ribu. overpayment, DPD has received all of the
corporate income tax overpayment year 2021
amounted to Rp 133,702 thousands.

Berdasarkan Keputusan Dirjen Pajak tanggal 25 Based on the Decree of the Director General of
Mei 2022 tentang pengembalian pendahuluan Taxes dated 25 May 2022 regarding the
kelebihan pajak, entitas anak - PT Nusa Raya preliminary refund of tax overpayments, the
Mitratama telah menerima seluruh pajak subsidiary - PT Nusa Raya Mitratama has
penghasilan badan lebih bayar tahun 2021 received all of the corporate income tax
sebesar Rp 114.579 ribu. overpayment year 2021 amounted to Rp 114,579
thousands.

Pada tanggal 10 Februari 2021, entitas anak - PT On 10 February 2021, the subsidiary - PT Alfa
Alfa Goldland Realty (AGR), menerima Surat Goldland Realty (AGR), received a zero tax
Ketetapan Pajak Nihil (SKPN) atas PPh pasal 21, assessment letter (SKPN) on Income tax article
PPh pasal 22, PPh pasal 23, PPh pasal 26, PPh 21, Income tax article 22, Income tax article 23,
pasal 4 (2), dan PPN tahun 2016, serta Surat Income tax article 26, Income tax article 4 (2), and
Ketetapan Pajak Kurang Bayar (SKPKB) atas PPh VAT year 2016, and an underpaid tax assessment
badan tahun 2016 sebesar Rp 1.224.520 ribu. letter (SKPKB) on corporate income tax year 2016
AGR telah membayar jumlah tersebut dan tidak amounting to Rp 1,224,520 thousands. AGR has
mengajukan keberatan. Pokok pajak sebesar Rp paid this amount and has not submitted an
827.378 ribu dicatat sebagai beban pajak, objection. Principal tax amounting to Rp 827,378
sedangkan dendanya sebesar Rp 397.142 ribu thousands was recorded as tax expense, while its
dicatat sebagai beban lain-lain untuk tahun yang penalty amounting to Rp 397,142 thousands was
berakhir pada 31 Desember 2021. recorded as other expense for the year ended 31
December 2021.

12. Tanah untuk dikembangkan 12. Land for development

31 Desember/ December
2022 2021

Terdiri atas tanah mentah yang terletak di : Consists of raw land located at :

Kec. Pinang, Tangerang 6.147.600.320 6.154.049.996 Sub-district Pinang, Tangerang


Kec. Pasar Kemis, Tangerang 4.476.332.785 4.567.658.146 Sub-district Pasar Kemis, Tangerang
Kec. Denpasar Selatan, Bali 190.051.631 189.699.897 Sub-district Denpasar Selatan, Bali
Kec. Cipanas, Cianjur, Sub-district Cipanas, Cianjur,
Jawa Barat 81.812.526 81.677.050 Jawa Barat
Kec. Tanjung Pinang Timur, Sub-district Tanjung Pinang Timur,
Riau 41.157.694 40.951.253 Riau
Kec. Badung, Bali 39.168.397 39.133.897 Sub-district Badung, Bali
Kec. Cibitung dan Setu, Bekasi 34.349.192 34.474.969 Sub-district Cibitung and Setu, Bekasi
Jumlah 11.010.472.545 11.107.645.208 Total

55
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 243
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

12. Tanah untuk dikembangkan (lanjutan) 12. Land for development (continued)

Pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, tanah As of 31 December 2022 and 2021, land for
yang belum dikembangkan yang dimiliki Grup adalah development owned by the Group was for area of
masing-masing seluas 19.499.249 m2 dan 19.750.771 19,499,249 sq.m and 19,750,771 sq.m, respectively,
m2, dan dari jumlah luas tanah tersebut yang sudah and amongst that total area of 10,676,411 sq.m and
atas nama Grup masing-masing seluas 10.676.411 m2 10,733,207 sq.m, respectively have been in the name
dan 10.733.207 m2, sedangkan sisanya masih dalam of the Group, while the remaining areas are still in the
bentuk Surat Pelepasan Hak ataupun Perjanjian form of Letter of Right Release (Surat Pelepasan Hak)
Pengikatan Jual Beli. Sampai dengan tanggal laporan or Binding Sale and Purchase Agreement (Perjanjian
keuangan ini, Grup sedang dalam proses pengurusan Pengikatan Jual Beli). Up to the date of these financial
Hak Guna Bangunan secara bertahap. statements, the Group is still processing the Building
Right Title (Sertifikat Hak Guna Bangunan), gradually.

Berdasarkan Perjanjian Induk Pengalihan Hak Atas Based on the Transfer of Land Rights Master
Tanah No. 9 tertanggal 8 Februari 2013 antara entitas Agreement No. 9 dated 8 February 2013 between
anak - PT Tangerang Matra Real Estate (TMRE) dan subsidiary - PT Tangerang Matra Real Estate (TMRE)
PT Modernland Realty Tbk (MR), bahwa MR and PT Modernland Realty Tbk (MR), MR intends to
bermaksud menjual tanah seluas ± 150 ha yang sell to TMRE land areas ± 150 ha located in Cipondoh
terletak di Kelurahan Cipondoh, Kecamatan Cipondoh Subdistrict, Cipondoh district and subdistrict of North
dan Kelurahan Panunggangan Utara, Cipete, Panunggangan, Cipete, East Panunggangan, Pakojan,
Panunggangan Timur, Pakojan, Kunciran Jaya (d/h Kunciran Jaya (formerly Kunciran), and Neroktog, and
Kunciran), Neroktog, Kecamatan Pinang, Kota Pinang district, in Tangerang, Banten Province. The
Tangerang, Provinsi Banten kepada TMRE. Harga agreed price is Rp 2,000 thousands (two million
yang disepakati sebesar Rp 2.000 ribu (dua juta Rupiah) per sq.m excluding VAT, payment by
Rupiah) per m2 tidak termasuk PPN dengan cara installments every 3 (three) months starting from 30
pembayaran dengan angsuran 3 (tiga) bulanan sampai September 2013 up to 30th month. There are no land
bulan ke 30 (tiga puluh) dimulai sejak 30 September purchases to MR during 2022 and 2021, the total area
2013. Tidak ada pembelian tanah kepada MR selama which has been realized up to the date 31 December
tahun 2022 dan 2021, jumlah area yang telah 2022 for area of approximately 114 hectares. Due to
direalisasikan sampai dengan tanggal 31 Desember the unfulfilled land purchase requirements in the
2022 adalah seluas ± 114 hektar. Karena tidak agreement, TMRE has no further obligation to
terpenuhinya persyaratan pembelian tanah dalam purchase the land.
perjanjian, maka TMRE tidak berkewajiban lebih lanjut
untuk membeli tanah.

Selama tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 During the years ended 31 December 2022 and 2021,
Desember 2022 dan 2021, beban pinjaman masing- loan interest expense amounting to Rp 878,805
masing sebesar Rp 878.805 ribu dan Rp 4.008.951 ribu, thousands and Rp 4,008,951 thousands, respectively,
dikapitalisasi ke dalam tanah untuk dikembangkan. was capitalized into land for development.

Pada tahun 2022 dan 2021, terdapat reklasifikasi In 2022 and 2021, there is reclassification on land for
tanah untuk dikembangkan yang berasal dari aset lain- development from other assets - tax amnestion assets
lain - aset pengampunan pajak masing-masing amounting to Rp 16,675,849 thousands and Rp
sebesar Rp 16.675.849 ribu dan Rp 37.800 ribu. 37,800 thousands, respectively.

Manajemen Perusahaan berkeyakinan bahwa tidak The Company’s management believes that there was
terdapat penurunan nilai tanah untuk dikembangkan no declining value of land for development as of 31
per 31 Desember 2022 dan 2021. December 2022 and 2021.

13. Uang muka pembelian tanah 13. Advance for land purchases

Merupakan uang muka pembelian tanah dan Represents advance for purchases of land and
bangunan sebagai berikut : building as follows :

31 Desember/ December
Lokasi 2022 2021 Location
Tanah : Land :
Kec. Serpong dan Pinang, Sub-district Serpong and Pinang,
Tangerang 280.166.602 157.745.171 Tangerang
Kec. Pasar Kemis, Tangerang 255.671.814 199.947.338 Sub-district Pasar Kemis, Tangerang
Kec. Setu, Bekasi 10.940.413 6.941.400 Sub-district Setu, Bekasi
Kec. Kuta Selatan, Bali 9.862.500 - Sub-district Kuta Selatan, Bali
Jumlah 556.641.329 364.633.909 Total
56
244 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

13. Uang muka pembelian tanah (lanjutan) 13. Advance for land purchases (continued)

Uang muka pembelian tanah merupakan uang muka Advance for purchases of land represents advances
pembelian tanah pada pihak ketiga. for land purchase paid to third parties.

14. Properti investasi 14. Investment properties

Saldo dan perubahan properti investasi - untuk tahun Balance and movements of investment properties - for
yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2022 the year ended 31 December 2022
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
Jenis properti January 2022 Additions Disposals Reclassification December 2022 Type of property

Harga perolehan Acquisition cost


Tanah 525.979.730 - - 762.767 526.742.497 Land
Bangunan dan Buildings and
prasarana 1.549.542.260 2.287.180 - 3.156.133 1.554.985.573 infrastructure
Jumlah 2.075.521.990 2.287.180 - 3.918.900 2.081.728.070 Total
Aset dalam Assets in
penyelesaian : progress :
Bangunan dan Buildings and
prasarana 2.404.973 1.821.950 - (3.156.133) 1.070.790 infrastructure
Jumlah 2.077.926.963 4.109.130 - 762.767 2.082.798.860 Total

Dikurangi : Less :
Akumulasi penyusutan Accumulated depreciation
Bangunan dan Buildings and
prasarana 368.310.898 82.032.337 - - 450.343.235 infrastructure
Nilai buku 1.709.616.065 1.632.455.625 Book value

Saldo dan perubahan properti investasi - untuk tahun Balance and movements of investment properties - for
yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021 the year ended 31 December 2021
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
Jenis properti January 2021 Additions Disposals Reclassification December 2021 Type of property
Harga perolehan Acquisition cost
Tanah 525.979.730 - - - 525.979.730 Land
Bangunan dan Buildings and
prasarana 727.161.649 1.085.186 - 821.295.425 1.549.542.260 infrastructure
Jumlah 1.253.141.379 1.085.186 - 821.295.425 2.075.521.990 Total
Aset dalam Assets in
penyelesaian : progress :
Bangunan dan Buildings and
prasarana 86.811.509 12.790.530 - (97.197.066) 2.404.973 infrastructure
Jumlah 1.339.952.888 13.875.716 - 724.098.359 2.077.926.963 Total

Dikurangi : Less :
Akumulasi penyusutan Accumulated depreciation
Bangunan dan Buildings and
prasarana 294.080.391 74.230.507 - - 368.310.898 infrastructure
Nilai buku 1.045.872.497 1.709.616.065 Book value

Sebagian properti investasi telah dijadikan jaminan Part of the investment properties has been pledged as
atas utang bank dan utang obligasi (lihat catatan 21 collateral for bank loans and bonds payable (see notes
dan 22). 21 and 22).

Merupakan tanah dan bangunan untuk komersial yang Represents land and building for rent in the
disewakan bernama Flavor Bliss, Pasar Delapan, Mall commercial named Flavor Bliss, Pasar Delapan, Mall
@ Alam Sutera dan tanah kavling yang terletak di @ Alam Sutera and land lot which are located in Alam
dalam komplek perumahan Alam Sutera, tanah dan Sutera real estate complex, land and office building
bangunan gedung perkantoran Wisma Argo named Wisma Argo Manunggal, land and office
Manunggal, tanah dan bangunan gedung perkantoran building named The Tower which is located at Jakarta
The Tower yang berlokasi di Jakarta dan tanah di Kec. and land in Kec. Badung, Bali, and building of Kota
Badung, Bali, serta pusat perbelanjaan Kota Ayodhya Ayodhya Shopping Arcade in Tangerang.
di Tangerang.

57
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 245
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

14. Properti investasi (lanjutan) 14. Investment properties (continued)

Pada 31 Desember 2022 dan 2021, pekerjaan dalam As of 31 December 2022 and 2021, construction in
penyelesaian - bangunan dan prasarana merupakan progress - building and infrastructure represents
pekerjaan pengembangan Mall @ Alam Sutera dan construction of extension of Mall @ Alam Sutera and
Flavor Bliss. Manajemen berpendapat bahwa tidak Flavor Bliss. Management believes that there are no
ada hambatan dalam penyelesaian pekerjaan obstacles in the completion of the work.
tersebut.

Pada tahun 2022, terdapat reklasifikasi tanah dari In 2022, there will be a reclassification of the land from
akun persediaan menjadi properti investasi yang inventories account to investment property which is the
merupakan bangunan untuk Alfamart yang berlokasi di Alfamart building located in Suvarna Sutera, Pasar
Suvarna Sutera, Pasar Kemis, Tangerang, yang mulai Kemis, Tangerang, which starts for lease in 2022.
disewakan di tahun 2022.

Pada tahun 2021, terdapat reklasifikasi bangunan dari In 2021, there was a reclassification of the building
akun persediaan menjadi properti investasi yang from the inventory account to investment property
merupakan unit bangunan gedung perkantoran “The which is the office building unit “The Tower” located in
Tower” yang berlokasi di Jakarta Selatan, yang mulai South Jakarta, which starts for lease in 2021.
disewakan di tahun 2021.

Pendapatan sewa dan fasilitasnya dari properti Rent and its facility income from investment properties
investasi yang diakui pada laporan laba rugi dan that was recognized in the comprehensive statement
penghasilan komprehensif konsolidasian selama of income and other comprehensive income for the
tahun-tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember years ended 31 December 2022 and 2021 amounted
2022 dan 2021 masing-masing adalah sebesar to Rp 207,126,578 thousands and Rp 136,898,723
Rp 207.126.578 ribu dan Rp 136.898.723 ribu thousands, respectively (note 30).
(catatan 30).

Beban penyusutan untuk tahun-tahun yang berakhir Depreciation expenses for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021 amounted to Rp
masing-masing sebesar Rp 82.032.337 ribu dan 82.032.337 thousands and Rp 74,230,507 thousands,
Rp 74.230.507 ribu, dicatat dalam akun beban pokok respectively, was recorded as part of cost of sales.
penjualan.

Per tanggal 31 Desember 2022, properti investasi As at 31 December 2022, investment properties are
telah diasuransikan pada pihak ketiga, terhadap risiko insured to third party, for risk of fire and other losses
kebakaran dan risiko kerugian lainnya berdasarkan under a certain policy package with total coverage
suatu paket polis tertentu dengan jumlah amounting to Rp 962.665.389 thousands.
pertanggungan seluruhnya sebesar Rp 962.665.389
ribu.

Berdasarkan laporan hasil penilaian dari penilai Based on the appraisal report from the independent
independen, KJPP Susan Widjojo & Rekan tertanggal appraiser, KJPP Susan Widjojo & Rekan dated
15 Januari 2018, KJPP Nirboyo Adiputro, Dewi 15 January 2018, KJPP Nirboyo Adiputro, Dewi
Apriyani & Rekan tertanggal 15 Juli 2019, KJPP Apriyani & Rekan dated 15 July 2019, KJPP Wilson &
Wilson & Rekan tertanggal 14 Oktober 2020, dan Rekan dated 14 October 2020, and KJPP Amin,
KJPP Amin, Nirwan, Alfiantori & Rekan tertanggal Nirwan, Alfiantori & Rekan dated 6 June 2022 the total
6 Juni 2022 jumlah nilai pasar tanah dan bangunan market value of land and building of investment
properti investasi adalah sebesar Rp 6.067.692.542 properties is Rp 6,067,692,542 thousands.
ribu.

58
246 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

15. Aset tetap 15. Fixed assets

Saldo dan perubahan aset tetap - untuk tahun yang Balance and movements of fixed assets - for the year
berakhir pada tanggal 31 Desember 2022 ended 31 December 2022
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
Jenis aset tetap January 2022 Additions Disposals Reclassification December 2022 Type of fixed assets

Harga perolehan Acquisition cost


Tanah 510.721.987 - - - 510.721.987 Land
Bangunan 940.606.289 2.016.214 - 812.831 943.435.334 Buildings
Kendaraan 51.554.508 876.866 4.065.800 - 48.365.574 Vehicles
Perlengkapan kantor 155.561.303 13.357.967 930.957 - 167.988.313 Office equipment
Peralatan proyek 8.457.087 4.225.623 8.700 - 12.674.010 Project equipment
Jumlah 1.666.901.174 20.476.670 5.005.457 812.831 1.683.185.218 Total
Aset dalam Assets in
penyelesaian : progress :
Bangunan dan Buildings and
prasarana 7.635.947 35.037.573 - (812.831) 41.860.689 infrastructure
Jumlah 1.674.537.121 55.514.243 5.005.457 - 1.725.045.907 Total

Dikurangi : Less :
Akumulasi penyusutan Accumulated depreciation
Bangunan 268.412.162 45.084.660 - - 313.496.822 Building
Kendaraan 45.231.262 2.625.072 4.039.222 - 43.817.112 Vehicles
Perlengkapan kantor 146.390.391 12.156.278 916.895 - 157.629.774 Office equipment
Peralatan proyek 6.808.688 1.552.588 8.700 - 8.352.576 Project equipment
Jumlah 466.842.503 61.418.598 4.964.817 - 523.296.284 Total
Nilai buku 1.207.694.618 1.201.749.623 Book value

Saldo dan perubahan aset tetap - untuk tahun yang Balance and movements of fixed assets - for the year
berakhir pada tanggal 31 Desember 2021 ended 31 December 2021
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
Jenis aset tetap January 2021 Additions Disposals Reclassification December 2021 Type of fixed assets
Harga perolehan Acquisition cost
Tanah 510.721.987 - - - 510.721.987 Land
Bangunan 935.833.013 1.885.443 - 2.887.833 940.606.289 Buildings
Kendaraan 50.629.410 925.098 - - 51.554.508 Vehicles
Perlengkapan kantor 149.901.930 6.017.990 358.617 - 155.561.303 Office equipment
Peralatan proyek 7.597.715 877.370 17.998 - 8.457.087 Project equipment
Jumlah 1.654.684.055 9.705.901 376.615 2.887.833 1.666.901.174 Total
Aset dalam Assets in
penyelesaian : progress :
Bangunan dan Buildings and
prasarana 9.338.731 1.185.049 - (2.887.833) 7.635.947 infrastructure
Jumlah 1.664.022.786 10.890.950 376.615 - 1.674.537.121 Total

Dikurangi : Less :
Akumulasi penyusutan Accumulated depreciation
Bangunan 223.542.023 44.870.139 - - 268.412.162 Building
Kendaraan 41.873.849 3.357.413 - - 45.231.262 Vehicles
Perlengkapan kantor 133.140.077 13.582.781 332.467 - 146.390.391 Office equipment
Peralatan proyek 6.116.319 710.367 17.998 - 6.808.688 Project equipment
Jumlah 404.672.268 62.520.700 350.465 - 466.842.503 Total
Nilai buku 1.259.350.518 1.207.694.618 Book value

Pada 31 Desember 2022 dan 2021, pekerjaan dalam On 31 December 2022 and 2021, work in progress -
penyelesaian - bangunan dan prasarana merupakan buildings and infrastructure comprise of construction
pekerjaan pembangunan fasilitas penunjang pada work for supporting facilities at the Garuda Wisnu
proyek Garuda Wisnu Kencana (GWK) yang berlokasi Kencana (GWK) project located in Bali and renovation
di Bali dan renovasi bangunan yang terletak di lokasi of buildings located at the Alam Sutera and Suvarna
perumahan Alam Sutera dan Suvarna Sutera. Sutera housing site. Management believes that there
Manajemen berpendapat bahwa tidak ada hambatan are no obstacles in completing the work.
dalam penyelesaian pekerjaan tersebut.

59
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 247
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

15. Aset tetap (lanjutan) 15. Fixed assets (continued)


Grup memiliki aset tetap - tanah yang terletak di The Group owns fixed assets - land located in
Tangerang dan Ungasan, Kuta, Bali dengan hak legal Tangerang and Ungasan, Kuta, Bali with legal right as
berupa Hak Guna Bangunan, berjangka waktu 20 - 30 Building Usage Right Certificate (Sertifikat Hak Guna
tahun yang akan jatuh tempo antara tahun 2026 Bangunan) for period between 20 - 30 years which will
sampai dengan 2043. Manajemen berpendapat tidak due between year 2026 up to 2043. Management
terdapat masalah dengan perpanjangan hak atas believes that there will be no problem with the process
tanah karena seluruh tanah diperoleh secara sah dan of extension of the Building Usage Right Certificate as
didukung dengan bukti kepemilikan yang memadai. the land was acquired legally and supported by
adequate ownership evidence.
Per tanggal 31 Desember 2022, aset tetap - As of 31 December 2022, fixed assets - buildings,
bangunan, peralatan dan kendaraan diasuransikan equipment and vehicles are insured with third parties
pada pihak ketiga, terhadap risiko kebakaran dan against fire and other risk of loss under a certain policy
risiko kerugian lainnya berdasarkan suatu paket polis package with a total coverage of Rp 888,657,181
tertentu dengan jumlah pertanggungan seluruhnya thousands.
sebesar Rp 888.657.181 ribu.
Seluruh aset tetap yang dimiliki adalah atas nama All fixed assets owned are in the name the Company
Perusahaan dan entitas anak. and its subsidiaries.
Beban penyusutan untuk tahun-tahun yang berakhir Depreciation expense for the years ended 31
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 adalah December 2022 and 2021 are as follow :
sebagai berikut :
31 Desember/ December
2022 2021
Beban umum dan General and administration
administrasi 32.344.439 32.912.390 expenses
Beban pokok jasa hospitality Hospitality and infrastructure
dan prasarana 29.074.159 29.608.310 expenses
Jumlah 61.418.598 62.520.700 Total

Penjualan aset tetap untuk tahun-tahun yang berakhir Sales of fixed assets for the years ended 31
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 adalah December 2022 and 2021 are as follow :
sebagai berikut :
31 Desember/ December
2022 2021
Harga jual 1.395.600 11.430 Sales prices
Nilai buku (40.640) (2.081) Book value
Laba penjualan aset tetap 1.354.960 9.349 Gain on sales of fixed assets

Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat Management believes that there is no impairment
penurunan nilai aset tetap pada tanggal 31 Desember value of fixed assets as at 31 December 2022 and
2022 dan 2021. 2021.

16. Utang usaha 16. Trade payables


Akun ini merupakan utang usaha dalam mata uang This account represents payables in Rupiah currency.
Rupiah.
Terdiri dari : Consist of :
31 Desember/ December
2022 2021
Pihak ketiga : Third parties :
Pengembang properti 246.955.145 216.203.001 Property developer
Properti investasi 9.897.750 7.568.854 Investment properties
Pariwisata 8.195.679 2.144.907 Tourism
265.048.574 225.916.762
Pihak berelasi : Related parties :
Pengembang properti 412.039 7.501.661 Property developer
Properti Investasi 1.756 - Investment properties
Jumlah 265.462.369 233.418.423 Total
60
248 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

16. Utang usaha (lanjutan) 16. Trade payables (continued)

Merupakan utang Grup kepada kontraktor Represents Group’s payables to development


pembangunan, pembelian tanah dan pemasok contractors, land purchase and suppliers needs of
kebutuhan pariwisata serta perlengkapan operasi. tourism and operation equipment.

17. Utang lain-lain 17. Other payables

Akun ini merupakan kewajiban dalam mata uang This account represents liabilities in Rupiah currency.
Rupiah. Rincian sebagai berikut : The details are as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

Pihak ketiga : Third parties :


Tanda jadi, penerimaan lainnya Booking fee and other funds
dari pembeli 365.527.180 440.235.228 received from buyers
Lainnya 109.572.745 121.485.653 Others
475.099.925 561.720.881

Pihak berelasi : Related parties :


PT Argo Manunggal Land PT Argo Manunggal Land
Development 5.352.226 6.345.651 Development

Jumlah 480.452.151 568.066.532 Total

Utang lain-lain kepada PT Argo Manunggal Land Other payables to PT Argo Manunggal Land
Development (“AMLD”) merupakan titipan uang muka Development (“AMLD”) represent advances for the
penjualan rumah dan kavling tipe Sutera Feronia dari sale of houses and lots of land of Sutera Feronia type
para pembeli individual, sebagaimana diatur dalam from individual buyers, as stipulated in the cooperation
perjanjian kerjasama antara entitas anak - PT Alfa agreement between the subsidiary - PT Alfa Goldland
Goldland Realty dengan AMLD (lihat 38a). Realty and AMLD (see note 38a).

18. Utang pihak berelasi 18. Due to related parties

Terdiri dari : Consist of :

31 Desember/ December
2022 2021

Dalam Rupiah : In Rupiah :

Entitas anak : Subsidiary :


- PT Alfa Goldland Realty : - PT Alfa Goldland Realty :
PT Argo Manunggal Land PT Argo Manunggal Land
Development 12.250.000 12.250.000 Development
PT Cahaya Alam Raya 9.146.519 9.146.519 PT Cahaya Alam Raya

- PT Delta Mega Persada : - PT Delta Mega Persada :


PT Argo Manunggal Land PT Argo Manunggal Land
Development 29.700.000 29.700.000 Development

Jumlah 51.096.519 51.096.519 Total

Utang entitas anak - PT Alfa Goldland Realty dan Payable of subsidiaries - PT Alfa Goldland Realty and
PT Delta Mega Persada kepada PT Argo Manunggal PT Delta Mega Persada to PT Argo Manunggal Land
Land Development serta PT Cahaya Alam Raya Development and PT Cahaya Alam Raya comprises of
merupakan pinjaman tanpa dibebani bunga dan loan without interest charges and any time can be
sewaktu-waktu dapat ditagih oleh kreditur. demanded by the creditor.

61
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 249
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

19. Liabilitas lainnya 19. Other liabilities

Merupakan uang muka setoran modal pada entitas Represents deposit for future stock subscription from
anak oleh kepentingan non-pengendali. Pada saat non-controlling interest to subsidiary. When it is
direalisasikan akan dicatat sebagai kepentingan realized, it will be recorded as non-controlling interest
non-pengendali dalam laporan keuangan in the consolidated financial statements. Balance
konsolidasian. Saldo per 31 Desember 2022 dan 2021 as of 31 December 2022 and 2021 amounting to
sebesar Rp 105.764.050 ribu dan Rp 110.764.050 Rp 105,764,050 thousands and Rp 110,764,050
ribu. thousands.

20. Liabilitas kontrak 20. Contract liabilities

31 Desember/ December
2022 2021

Saldo akhir 3.134.957.182 2.850.202.155 Balance at end


Dikurangi - bagian lancar : Less - current portion :
Liabilitas kontrak yang akan Contract liabilities will be realized
direalisasikan dalam 12 bulan 2.263.816.449 1.704.690.080 in 12 months

Liabilitas kontrak yang akan Contract liabilities to be realized


direalisasikan lebih dari 12 bulan 871.140.733 1.145.512.075 over 12 months

Liabilitas kontrak merupakan uang muka diterima dari Contract liabilities represents advances received from
pihak ketiga dalam Rupiah atas penjualan bangunan, third parties in Rupiah for sales of buildings, land lots
tanah kavling dan tanah kepada pembeli individual. and land to individual customers.

Pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021, liabilitas As of 31 December 2022 and 2021, contract liabilities
kontrak termasuk beban bunga atas liabilitas kontrak include interest expense on contract liabilities
masing-masing sebesar Rp 219.879.948 ribu dan Rp amounting to Rp 219,879,948 thousands and Rp
223.467.102 ribu. 223,467,102 thousands, respectively.

21. Utang bank jangka panjang 21. Long-term bank loans

Terdiri dari : Consist of :

31 Desember/ December
2022 2021
Dalam Rupiah : In Rupiah :

Pinjaman Sindikasi 1.734.090.909 - Syndication loan


Biaya perolehan diamortisasi : Amortized cost :
- Provisi kredit (25.239.691) - - Credit provision
1.708.851.218 -
PT Bank Central Asia Tbk 829.166.667 977.616.773 PT Bank Central Asia Tbk
PT Bank Permata Tbk 155.000.000 175.000.000 PT Bank Permata Tbk
Jumlah 2.693.017.885 1.152.616.773 Total
Dikurangi - bagian lancar atas Less - current portion of long-term
utang bank jangka panjang 221.024.670 168.450.106 bank loan

Utang bank jangka panjang 2.471.993.215 984.166.667 Long-term bank loan

62
250 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

21. Utang bank jangka panjang (lanjutan) 21. Long-term bank loans (continued)

Pinjaman Sindikasi Syndication loan

Berdasarkan akta No. 40 tanggal 29 September 2022 Based on deed No. 40 dated 29 September 2022 by
oleh Notaris Nathania Mulyawati Nugroho, S.H., Notary Nathania Mulyawati Nugroho, S.H., the
Perusahaan memperoleh fasilitas kredit sindikasi Company obtained a term-loan and non-revolving
dalam bentuk pinjaman berjangka dan bersifat non syndicated credit facility from PT Bank Central Asia
revolving dari PT Bank Central Asia Tbk, PT Bank Tbk, PT Bank Permata Tbk, PT Bank Tabungan
Permata Tbk, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Negara (Persero) Tbk, PT Bank JTrust Indonesia Tbk,
Tbk, PT Bank JTrust Indonesia Tbk, PT Bank PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan
Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk Banten Tbk with a maximum of Rp 1,750,000,000
maksimal sebesar Rp 1.750.000.000 ribu, dengan opsi thousand, with accordion option maximum of Rp
fasilitas tambahan maksimal sebesar Rp 175.000.000 175,000,000 thousand. This credit facility is used to
ribu. Fasilitas Kredit ini digunakan untuk pembayaran repay bonds payable in the form of Senior Secure
kembali utang obligasi berupa Senior Secure Notes Notes consisting of US$ 171,397,000 which will
yang terdiri dari sebesar US$ 171.397.000 yang jatuh mature in 2024 and US$ 251,003,000 which will
tempo pada tahun 2024 dan sebesar US$ mature in 2025 and will not be used to purchase land.
251.003.000 yang jatuh tempo pada tahun 2025 dan Term of 8 years, interest rate is reference interest
tidak digunakan untuk pembelian tanah. Jangka waktu (JIBOR) plus margin, for amounted 9.25% per annum
8 tahun, tingkat suku bunga per tahun adalah suku and since 15 December 2022 it will be 10.14% per
bunga acuan (JIBOR) ditambah margin, menjadi annum. Payment is in monthly installments from the
sebesar 9,25% per tahun dan sejak tanggal 15 date of the first withdrawal. Companies are also
Desember 2022 menjadi sebesar 10,14% per tahun. required to open escrow accounts and DSRA deposit
Pembayaran secara angsuran bulanan sejak tanggal accounts that are used for reserves for loan payments.
penarikan pertama. Perusahaan juga diharuskan untuk
membuka rekening penampungan dan rekening
deposito DSRA yang digunakan untuk cadangan
pembayaran pinjaman.

Jaminan aset tetap untuk fasilitas ini adalah sebagai Collateral of fixed assets for this facility is as follows :
berikut :
• Tanah di The Tower dengan SHGB No. 00545 dan • Land at The Tower with SHGB No. 00545 and
139/Karet Semanggi, masing-masing seluas 3.590 139/Karet Semanggi, with an area of 3,590 sq.m
m2 dan 1.250 m2 yang berlokasi di Jl. Jend. Gatot and 1,250 sq.m, respectively, located on Jl. Jend.
Subroto, Jakarta Selatan, atas nama PT Alfa Gatot Subroto, South Jakarta, on behalf of PT Alfa
Goldland Realty - entitas anak. Goldland Realty - a subsidiary.
• Tanah di Wisma Argo Manunggal dengan SHGB • Land at Wisma Argo Manunggal with SHGB No.
No. 00603/Karet Semanggi seluas 4.810 m 2 yang 00603/Karet Semanggi with an area of 4,810 sq.m
berlokasi di Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. No 22, located on Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. No. 22,
Jakarta Selatan, atas nama Perusahaan. South Jakarta, on behalf of the Company.
• Tanah Club House dengan SHGB No. • Land Club House with SHGB No. 04772/Pondok
04772/Pondok Jagung seluas 8.275 m2 yang Jagung with an area of 8,275 sq.m which is located
berlokasi di Jl. Sutera Utama, Pondok Jagung, on Jl. Sutera Utama, Pondok Jagung, Serpong,
Serpong, Tangerang. Banten atas nama PT Alfa Tangerang. Banten on behalf of PT Alfa Goldland
Goldland Realty - entitas anak. Realty - a subsidiary.
• Tanah Commercial Lots dengan SHGB No. 718, • Commercial Land Lots with SHGB No. 718, 1103,
1103, 1108, 1116, 1653, 1654, 1655, 1656, 1657, 1108, 1116, 1653, 1654, 1655, 1656, 1657, 1658,
1658, 1659, 1660, 1661, 1662/Panunggangan 1659, 1660, 1661, 1662/Panunggangan Timur with
Timur dengan jumlah luas 14.998 m 2 yang total area of 14.998 sq.m. which is located on
berlokasi di Panunggangan Timur, Pinang, Panunggangan Timur, Pinang, Tangerang, Banten
Tangerang, Banten atas nama PT Alfa Goldland on behalf of PT Alfa Goldland Realty - a subsidiary.
Realty - entitas anak.
Perjanjian kredit diatas memuat beberapa persyaratan The above credit agreement contains several
(covenants) penting dengan pengecualian tertentu important covenants with certain exceptions that must
yang harus dipenuhi oleh Perusahaan, antara lain be met by the Company, including certain financial
batasan rasio keuangan tertentu; tidak menjual, ratio limits; not sell, transfer and/or dispose of all or a
mengalihkan, dan/atau melepaskan seluruh atau suatu part of the group's assets except for
bagian dari aset grup kecuali untuk kegiatan business/operational activities according to the aims
usaha/operasional sesuai maksud dan tujuan grup and objectives of the group in the articles of
dalam anggaran dasar, menerima pinjaman dari bank association, receiving loans from other banks, binding
lain, mengikatkan diri sebagai penjamin dan themselves as guarantors and other administrative
persyaratan-persyaratan administrasi lainnya. requirements.
63
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 251
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

21. Utang bank jangka panjang (lanjutan) 21. Long-term bank loans (continued)

Pinjaman Sindikasi (lanjutan) Syndication loan (continued)

Per 31 Desember 2022 dan 2021, saldo pinjaman As of 31 December 2022 and 2021, the balance of this
tersebut adalah masing-masing sebesar Rp loan amounting to Rp 1,708,851,218 thousands and
1.708.851.218 ribu dan Nihil. Nil, respectively.

PT Bank Central Asia Tbk PT Bank Central Asia Tbk

31 Desember/ December
2022 2021
Dalam Rupiah : In Rupiah :

Entitas Anak - 55.116.773 Subsidiary


Perusahaan 829.166.667 922.500.000 The Company
Jumlah 829.166.667 977.616.773 Total

Entitas anak Subsidiary

Berdasarkan perjanjian kredit No. 31 oleh Notaris Anijaati Based on the notarial deed No. 31 of Anijaati Sambas,
Sambas, SH, tanggal 20 Desember 2017, Entitas Anak, SH dated 20 December 2017, the Company obtained
PT Alfa Goldland Realty memperoleh fasilitas kredit investment credit facility amounting to Rp 131,465,211
investasi maksimal sebesar Rp 131.465.211 ribu yang thousands which is used to take over the Company's
digunakan untuk mengambil alih pinjaman Perusahaan loan from PT Bank ICBC Indonesia Tbk for Paddington
pada PT Bank ICBC Indonesia Tbk untuk pembiayaan project financing. Interest rate 9% per annum. Duration
proyek Paddington. Tingkat bunga 9% per tahun. Jangka of 5 years up to 20 December 2022. Guarantee of six
waktu 5 tahun sampai dengan 20 Desember 2022. plots of land SHGB of 9,000 sq.m located in
Jaminan berupa enam bidang tanah SHGB seluas 9.000 Panunggangan Timur, Kec. Pinang, Tangerang,
m2 yang terletak di Panunggangan Timur, Kec. Pinang, Banten known as Paddington Heights on behalf of PT
Tangerang, Banten yang dikenal dengan nama Alfa Goldland Realty and the corporate guarantee from
Paddington Heights atas nama PT Alfa Goldland Realty PT Alam Sutera Realty Tbk. Repayment in installments
serta jaminan perusahan dari PT Alam Sutera Realty from the withdrawal date.
Tbk. Pembayaran kembali secara angsuran bulanan
sejak tanggal penarikan.

Berdasarkan perjanjian kredit Nomor 32 oleh Notaris Based on the notarial deed No. 32 of Anijaati Sambas,
Anijaati Sambas, SH, tanggal 20 Desember 2017, Entitas SH dated 20 December 2017, the Company obtained
Anak, PT Alfa Goldland Realty memperoleh fasilitas investment credit facility amounting to Rp 144,118,652
kredit investasi maksimal sebesar Rp 144.118.652 ribu thousands which is used to take over the Company's
yang digunakan untuk mengambil alih pinjaman loan from PT Bank ICBC Indonesia Tbk for
Perusahaan pada PT Bank ICBC Indonesia Tbk untuk Prominence project financing. Interest rate 9% per
pembiayaan proyek Prominence. Tingkat bunga 9% per annum. Duration of 5 years up to 20 December 2022.
tahun. Jangka waktu 5 tahun sampai dengan 20 Guarantee of nine plots of land SHGB of 13,981 sq.m
Desember 2022. Jaminan berupa sembilan bidang tanah located in East Panunggangan, Kec. Pinang,
SHGB seluas 13.981 m2 yang terletak di Panunggangan Tangerang, Banten known as Prominence Tower on
Timur, Kec. Pinang, Tangerang, Banten yang dikenal behalf of PT Alfa Goldland Realty and the corporate
dengan nama Prominence Tower atas nama PT Alfa guarantee from PT Alam Sutera Realty Tbk.
Goldland Realty serta jaminan perusahan dari PT Alam Repayment in installments from the withdrawal date.
Sutera Realty Tbk. Pembayaran kembali secara
angsuran bulanan sejak tanggal penarikan.

Berdasarkan surat dari PT Bank Central Asia Tbk Based on the letter from PT Bank Central Asia Tbk
tanggal 15 April 2020, tingkat bunga fasilitas kredit dated 15 April 2020, the interest rate of investment
investasi diubah menjadi 8,00% per tahun terhitung credit facility changed become 8.00% per annum
sejak tanggal 17 April 2020. commencing at 17 April 2020.

Pinjaman ini telah dilunasi pada tahun 2022. This loan has been fully repaid in 2022.

64
252 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

21. Utang bank jangka panjang (lanjutan) 21. Long-term bank loans (continued)

PT Bank Central Asia Tbk (lanjutan) PT Bank Central Asia Tbk (continued)

Perusahaan The Company

Berdasarkan perjanjian kredit No. 51 oleh Notaris Based on the credit agreement No. 51 of Notary
Nathania Mulyawati Nugroho, SH, tanggal 18 Maret Nathania Mulyawati Nugroho, SH, dated 18 March
2020, Perusahaan memperoleh fasilitas kredit 2020, the Company obtained an investment credit
investasi dari PT Bank Central Asia Tbk, maksimal facility from PT Bank Central Asia Tbk, maximum of
sebesar Rp 500.000.000 ribu untuk pembayaran Rp 500,000,000 thousands for the repayment of part of
kembali sebagian utang obligasi atas nama entitas the bonds payable in the name of a subsidiary - Alam
anak - Alam Synergy Pte. Ltd yang akan jatuh tempo Synergy Pte. Ltd which will mature in 2021 in the
pada tahun 2021 sebesar USD 175.000.000 dan atau amount of USD 175,000,000 and or bonds payable
utang obligasi yang akan jatuh tempo pada tahun 2022 that will mature in 2022 in the amount of USD
sebesar USD 370.000.000, serta tujuan umum diluar 370,000,000, also for general purposes beyond land
akuisisi lahan. Jangka waktu 8 tahun dengan masa acquisition. Period of 8 years with a grace period of 3
tenggang 3 bulan, tingkat bunga 9.00% per tahun. months, interest rate of 9.00% per annum. Collateral in
Jaminan berupa tanah kavling Flavor Bliss dengan the form of land parcel of Flavor Bliss with SHGB No.
SHGB No. 2500, SHGB No. 3102, SHGB No. 712 dan 2500, SHGB No. 3102, SHGB No. 712 and SHGB No.
SHGB No. 2538 seluas 51.057 m2 yang terletak di Jl. 2538 covering an area of 51,057 sq.m located on Jl.
Sutera Boulevard, Serpong Utara, Tangerang. Sutera Boulevard, Serpong Utara, Tangerang.
Pembayaran kembali secara angsuran bulanan sejak Repayment in installments from the withdrawal date.
tanggal penarikan.

Berdasarkan Perubahan Kedua Atas Perjanjian Kredit Based on the Second Amendment to the Credit
No. 25 tanggal 14 April 2021 oleh Notaris Nathania Agreement No. 25 dated 14 April 2021 by Notary
Mulyawati Nugroho, SH, Perusahaan memperoleh Nathania Mulyawati Nugroho, SH, the Company
tambahan fasilitas kredit investasi dari PT Bank obtained an additional investment credit facility from
Central Asia Tbk yaitu fasilitas Kredit Investasi 2 PT Bank Central Asia Tbk, namely Investment Credit
maksimal sebesar Rp 500.000.000 ribu dan mengubah facility 2 with a maximum of Rp 500,000,000 thousand
beberapa syarat dan ketentuan dalam perjanjian and changed several terms and conditions in the credit
kredit. Fasilitas Kredit Investasi 2 digunakan untuk agreement. Investment Credit Facility 2 is used to
pembayaran kembali sebagian utang obligasi atas repay part of the bonds payable on behalf of the
nama entitas anak - Alam Synergy Pte. Ltd yang akan subsidiary - Alam Synergy Pte. Ltd. which will mature
jatuh tempo pada tahun 2021 dan 2022 dan/atau in 2021 and 2022 and/or refinance bond buybacks
membiayai kembali buyback obligasi dari pasar from the secondary market beyond land acquisition
sekunder diluar akuisisi dan pematangan lahan. and clearance. Period of 8 years, interest rate for all
Jangka waktu 8 tahun, tingkat bunga untuk seluruh facilities is 8.00% per annum. Repayment in monthly
fasilitas adalah 8,00% per tahun Pembayaran secara installments with a grace period of 3 months from the
angsuran bulanan dengan masa tenggang 3 bulan date of the first withdrawal.
sejak tanggal penarikan pertama.

Jaminan untuk seluruh fasilitas sebagai berikut : Collateral for all facilities are as follows :
• Tanah kavling dengan SHGB No. 2500, SHGB No. • Land parcel with SHGB No. 2500, SHGB No. 3102,
3102, SHGB No. 712 dan SHGB No. 2538 seluas SHGB No. 712 and SHGB No. 2538 covering an
51.057 m2 yang terletak di Jl. Sutera Boulevard, area of 51,057 sq.m located on Jl. Sutera
Serpong Utara, Tangerang. Boulevard, North Serpong, Tangerang.
• Tanah kavling dengan SHGB No. 3722, SHGB No. • Land parcel with SHGB No. 3722, SHGB No. 3724,
3724, SHGB No. 3725 dan SHGB No. 3723 seluas SHGB No. 3725 and SHGB No. 3723 covering an
25.284 m2 yang terletak di Serpong Utara, area of 25,284 sq.m located on North Serpong,
Tangerang Selatan. South Tangerang.

Berdasarkan surat dari PT Bank Central Asia Tbk Based on the letter from PT Bank Central Asia Tbk
tanggal 9 April 2020, tingkat bunga fasilitas kredit dated 9 April 2020, the interest rate on investment
investasi diubah menjadi 8,00% per tahun terhitung credit facility changed become 8.00% per annum
sejak tanggal 15 April 2020. commencing at 15 April 2020.

65
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 253
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

21. Utang bank jangka panjang (lanjutan) 21. Long-term bank loans (continued)

PT Bank Central Asia Tbk (lanjutan) PT Bank Central Asia Tbk (continued)

Perjanjian kredit diatas memuat beberapa persyaratan The above credit agreement contains some important
(covenants) penting yang harus dipenuhi oleh requirements (covenants) must be fulfilled by the
Perusahaan, antara lain batasan rasio keuangan Company, among others certain financial ratio limits;
tertentu; tidak menjual, mengalihkan, dan/atau not sell, transfer and/or dispose of all or a part of the
melepaskan seluruh atau suatu bagian dari aset grup group's assets except for business/operational
kecuali untuk kegiatan usaha/operasional sesuai activities according to the aims and objectives of the
maksud dan tujuan grup dalam anggaran dasar, group in the articles of association, receive loans from
menerima pinjaman dari bank lain, mengikatkan diri other banks, bind themselves as guarantors and other
sebagai penjamin dan persyaratan-persyaratan administrative requirements.
administrasi lainnya.

Per 31 Desember 2022 dan 2021, saldo pinjaman As of 31 December 2022 and 2021, the balance of this
tersebut adalah masing-masing sebesar Rp loan amounting to Rp 829,166,667 thousands and
829.166.667 ribu dan Rp 922.500.000 ribu. Rp 922,500,000 thousands, respectively.

PT Bank Permata Tbk PT Bank Permata Tbk

Berdasarkan Perjanjian Pemberian Fasilitas Based on the Banking Facility Provision Agreement
Perbankan (Ketentuan Khusus) No. 02 oleh Notaris (Special Provisions) No. 02 of Notary Juniaty
Juniaty Tedjaputera, SH, tanggal 6 Maret 2020 antara Tedjaputera, SH, dated 6 March 2020 between the
Perusahan dan PT Bank Permata Tbk, Perusahaan Company and PT Bank Permata Tbk, the Company
memperoleh fasilitas kredit Term Loan, maksimal obtained a Term Loan credit facility, maximum of Rp
sebesar Rp 200.000.000 ribu untuk pembayaran 200,000,000 thousands for the partial repayment of
kembali sebagian dari utang obligasi atas nama entitas bonds payable in the name of a subsidiary - Alam
anak - Alam Synergy Pte. Ltd yang akan jatuh tempo Synergy Pte. Ltd, which will mature on 22 April 2021.
pada 22 April 2021. Jangka waktu 96 bulan, tingkat The period of 96 months, with an interest rate of 9.25%
bunga 9.25% per tahun. Pembayaran secara angsuran per annum. Payment in monthly installments from the
bulanan sejak tanggal pencairan. Jaminan berupa : date of disbursement. Collateral are:

• Hak Tanggungan atas tanah dan bangunan • Mortgage rights to land and buildings Certificate of
Sertipikat Hak Guna Bangunan (SHGB) No. 4223 Building Use Rights (SHGB) No. 4223 covering an
seluas 17.209 m2 atas nama PT Alfa Goldland area of 17,209 sq.m under the name of PT Alfa
Realty yang terletak di Kecamatan Serpong Utara, Goldland Realty located in Kec. Serpong Utara,
Tangerang Selatan, Provinsi Banten (Jaminan 1). Tangerang Selatan, Banten Province (Collateral 1).
• Tanah kosong yang berlokasi di Jl. Jalur Sutera • Vacant land located on Jl. Jalur Sutera Boulevard
Boulevard No. 12, Kec. Pinang, Tangerang seluas No. 12, Kec. Pinang, Tangerang covering an area
3.103 m2 (Jaminan 2). of 3,103 sq.m (Collateral 2).

Berdasarkan surat dari PT Bank Permata Tbk Based on the letter from PT Bank Permata Tbk dated
tanggal 2 Juni 2020, tingkat bunga fasilitas kredit 2 June 2020, the interest rate on credit facility changed
diubah dari 9,25% menjadi 9,00% per tahun from 9.25% become 9.00% per annum commencing at
terhitung sejak tanggal 23 Juni 2020. 23 June 2020.

Perjanjian kredit diatas memuat beberapa persyaratan The above credit agreement contains some important
(covenants) penting yang harus dipenuhi oleh requirements (covenants) must be fulfilled by the
Perusahaan, antara lain batasan rasio keuangan Company, among others certain financial ratio limits;
tertentu; tidak menjual, menyewakan, dan/atau not selling, rent, and/or transfer collateral items to
memindahtangankan barang-barang agunan kepada other parties; And other administrative requirements.
pihak lain; dan persyaratan-persyaratan administrasi
lainnya.

Per 31 Desember 2022 dan 2021, saldo pinjaman As of 31 December 2022 and 2021, the balance of this
tersebut adalah masing-masing sebesar Rp loan amounting to Rp 155,000,000 thousands and Rp
155.000.000 ribu dan Rp 175.000.000 ribu. 175,000,000 thousands, respectively.

66
254 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

31 Desember/ December
2022 2021

22. Utang obligasi 22. Bonds payable

Dalam Dolar Amerika Serikat : In US Dollar :


Surat Utang Senior Senior Notes
(Nominal Nihil (2022) (Principal Nil (2022)
dan USD 19.394.000 (2021)) - 276.732.986 and USD 19,394,000 (2021))
Ditambah/(dikurangi) Addition/(deduction) of
biaya perolehan : acquisition cost :
Diskon - (1.567.582) Discount
Biaya emisi obligasi - (4.555.673) Bonds issuance costs
Amortisasi biaya perolehan - 5.766.847 Amortization cost
Jumlah - 276.376.578 Total

Surat Utang Senior Senior Notes


(Nominal Nihil (2022) (Principal Nil (2022)
dan USD 4.715.000 (2021)) - 67.278.335 and USD 4,715,000 (2021))
Ditambah/(dikurangi) Addition/(deduction) of
biaya perolehan : acquisition cost :
Diskon - (3.245.507) Discount
Biaya emisi obligasi - (677.542) Bonds issuance costs
Amortisasi biaya perolehan - 3.497.908 Amortization cost
Jumlah - 66.853.194 Total

Surat Utang Senior dengan Jaminan Senior Secured Notes


(Nominal Nihil (2022) dan (Principal Nil (2022) and
USD 171.397.000 (2021)) - 2.445.663.793 USD 171,397,000 (2021))
Ditambah/(dikurangi) Addition/(deduction) of
biaya perolehan : acquisition cost :
Biaya emisi obligasi - (38.438.856) Bonds issuance costs
Amortisasi biaya perolehan - 12.686.915 Amortization cost
Jumlah - 2.419.911.852 Total

Surat Utang Senior dengan Jaminan Senior Secured Notes


(Nominal USD 251.003.000) 3.948.528.193 3.581.561.807 (Principal USD 251,003,000)
Ditambah/(dikurangi) Addition/(deduction) of
biaya perolehan : acquisition cost :
Biaya emisi obligasi (56.291.931) (56.291.931) Bonds issuance costs
Amortisasi biaya perolehan 24.224.848 12.995.534 Amortization cost
Jumlah 3.916.461.110 3.538.265.410 Total

Jumlah seluruhnya 3.916.461.110 6.301.407.034 Grand total

Dikurangi - bagian lancar Less - current portion of


utang obligasi - 464.225.365 bonds payable

Utang obligasi jangka panjang 3.916.461.110 5.837.181.669 Long-term bonds payable

Nominal Nihil (2022) dan USD 19.394.000 (2021) Principal Nil (2022) and USD 19,394,000 (2021)

Pada tanggal 24 Oktober 2016, entitas anak - Alam On 24 October 2016, the subsidiary - Alam Synergy
Synergy Private Limited, menerbitkan obligasi dengan Private Limited, issued bonds with a total face value of
nilai nominal sebesar USD 245.000.000 dengan bunga USD 245,000,000, with fixed interest of 6.625% per
tetap sebesar 6,625% per tahun. Obligasi ini berjangka annum. The bond term is 5.5 years with maturity on 24
5,5 tahun dan jatuh tempo pada tanggal 24 April 2022. April 2022. Interest should be paid semi-annually
Bunga dibayarkan setiap enam bulan terhitung mulai commencing from 24 April 2017.
tanggal 24 April 2017.

67
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 255
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

22. Utang obligasi (lanjutan) 22. Bonds payable (continued)

Harga jual obligasi pada saat penawaran sebesar The selling price of the bonds on issuance was at
99,434% dari nilai nominal obligasi dan tercatat di 99.434% of the principal amount and the bonds are
Bursa Efek Singapura (SGX) dengan Bank of New listed on the Singapore Exchange (SGX) with the Bank
York Mellon sebagai wali amanat. of New York Mellon as the trustee.

Obligasi harus dilunasi pada tanggal jatuh tempo The bonds must be repaid on the maturity date at a
dengan harga yang sama dengan jumlah pokok price equal to the principal amount. Before 24 April
obligasi. Sebelum 24 April 2020, Penerbit dapat 2020, the Issuer may redeem the senior notes up to
membayar kembali surat utangnya sampai 35% dari 35% of the aggregate principal amount of the notes
jumlah pokok utang dengan pendanaan yang with proceeds from certain equity offerings, at
bersumber dari penawaran modal tertentu, pada harga redemption price of 106.625% of the principal amount
penebusan sebesar 106,625% dari jumlah pokok of the bonds. At any time on or after 24 April 2020, the
obligasi. Pada atau setelah 24 April 2020, Penerbit Issuer may redeem in whole or in part of the senior
dapat membayar kembali seluruh atau sebagian surat notes at redemption price of 103.313% (year 2020)
utangnya dengan harga penebusan sebesar and 101.656% (year 2021) of the principal amount of
103,313% (tahun 2020) dan 101,656% (tahun 2021) the bonds.
dari jumlah pokok obligasi.

Hasil penerbitan obligasi dipergunakan untuk Proceeds of the bonds was used to fund the early
mendanai pembelian kembali utang obligasi yang akan redemption of bonds payable that will mature the 2019.
jatuh tempo pada tahun 2019.

Obligasi ini dijamin oleh PT Alam Sutera Realty Tbk The bonds are secured by PT Alam Sutera Realty Tbk
sebagai penjamin induk dan jaminan dari entitas anak as the parent guarantor and the guarantee of
(PT Delta Mega Persada, PT Duta Prakarsa subsidiaries (PT Delta Mega Persada, PT Duta
Development, PT Nusa Cipta Pratama, PT Alfa Prakarsa Development, PT Nusa Cipta Pratama, PT
Goldland Realty, PT Nusa Raya Mitratama, PT Garuda Alfa Goldland Realty, PT Nusa Raya Mitratama, PT
Adhimatra Indonesia, PT Tangerang Matra Real Garuda Adhimatra Indonesia, PT Tangerang Matra
Estate dan PT Delta Manunggal Raharja). Real Estate and PT Delta Manunggal Raharja).

Obligasi ini pada saat penerbitan memperoleh These bonds upon issuance are rated B2 from
peringkat B2 dari Moody’s, peringkat B dari Standard Moody’s and rated B from Standard & Poor’s and rated
& Poor’s dan peringkat B+ dari Fitch Rating Ltd. B+ from Fitch Rating Ltd.

Sehubungan dengan Penawaran Pertukaran In connection with the Exchange Offer and the
(Exchange Offer) dan Ajakan Persetujuan (the Consent Siolicitation for Senior Notes amounting to
Consent Siolicitation) atas Surat Utang Senior sebesar USD 370,000,000 (consist of USD 245,000,000 and
USD 370.000.000 (terdiri dari USD 245.000.000 dan USD 125,000,000), 6.625% due 2022 and Senior
USD 125.000.000), 6,625% jatuh tempo 2022 dan Notes amounting to USD 115,000,000, 11.5% due
Surat Utang Senior sebesar USD 115.000.000, 11,5% 2021, which carried out on 2 November 2020, the
jatuh tempo 2021, yang dilakukan tanggal 2 November remaining principal of the senior notes above becomed
2020, maka sisa pokok surat utang senior diatas of USD 30,842,000.
menjadi sebesar USD 30.842.000.

Sehubungan dengan Penawaran Tender (Tender In connection with the Tender Offer on 17 June 2021
Offer) pada tanggal 17 Juni 2021 atas Surat Utang upon the Senior Notes amounting to USD 30,842,000
Senior sebesar USD 30.842.000 dan USD 15.737.000, and USD 15,737,000, 6.625% due 2022, on 7 July
6,625% jatuh tempo 2022, pada tanggal 7 Juli 2021 2021, payment has been made on the bonds payable
telah dilakukan pembayaran atas utang obligasi amounting to USD 22,470,000 with a purchase price of
sebesar USD 22.470.000 dengan harga pembelian 98.5% so the total amount paid is USD 22,132,950
98,5% dengan jumlah yang dibayarkan sebesar USD plus interest of USD 301,863 which equals to a total of
22.132.950 ditambah bunga sebesar USD 301.863 USD 22,434,813, the remaining principal of the senior
sehingga jumlah seluruhnya sebesar USD 22.434.813, notes above becomed of USD 19,394,000.
maka sisa pokok surat utang senior diatas menjadi
USD 19.394.000.

Pada tanggal 25 April 2022, entitas anak - Alam On 25 April 2022, a subsidiary - Alam Synergy Private
Synergy Private Limited telah melakukan pelunasan Limited has made full repayment of the remaining
atas sisa utang sebesar USD 19.394.000 ditambah bonds payable amounting to USD 19,394,000 plus
bunga masih harus dibayar sebesar USD 642.426, accrued interest of USD 642,426, total amount is
jumlah seluruhnya sebesar USD 20.036.426. equivalent to USD 20,036,426.

68
256 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

22. Utang obligasi (lanjutan) 22. Bonds payable (continued)

Nominal Nihil (2022) dan USD 4.715.000 (2021) Principal Nil (2022) and USD 4,715,000 (2021)

Pada tanggal 8 Mei 2019, entitas anak - Alam Synergy On 8 May 2019, the subsidiary - Alam Synergy Private
Private Limited, menerbitkan obligasi dengan nilai Limited, issued bond with a total par value of USD
nominal sebesar USD 125.000.000 dengan bunga 125,000,000, with fixed interest of 6.625% per annum.
tetap sebesar 6,625% per tahun. Obligasi ini This bond is further issued of Senior Notes with a
merupakan penerbitan lanjutan dari Surat Utang principal amount of USD 245,000,000 with an interest
Senior dengan jumlah pokok sebesar USD of 6.625% per annum published on 24 October 2016,
245.000.000 dengan bunga 6,625% per tahun yang which maturity on 24 April 2022. Interest should be
telah diterbitkan pada tanggal 24 Oktober 2016, yang paid semi-annually commencing from 24 April 2019.
jatuh tempo pada tanggal 24 April 2022. Bunga
dibayarkan setiap enam bulan terhitung mulai tanggal
24 April 2019.

Harga jual obligasi pada saat penawaran sebesar The selling price of the bonds on issuance was at
95,176% dari nilai nominal obligasi dan tercatat di 95.176% of the principal amount and the bonds are
Bursa Efek Singapura (SGX) dengan Bank of New listed on the Singapore Exchange (SGX) with the Bank
York Mellon sebagai wali amanat. of New York Mellon as the trustee.

Obligasi harus dilunasi pada tanggal jatuh tempo The bonds must be repaid on the maturity date at a
dengan harga yang sama dengan jumlah pokok price equal to the principal amount. Before 24 April
obligasi. Sebelum 24 April 2020, Penerbit dapat 2020, the Issuer may redeem the senior notes up to
membayar kembali surat hutangnya sampai 35% dari 35% of the aggregate principal amount of the notes
jumlah pokok utang dengan pendanaan yang with proceeds from certain equity offerings, at
bersumber dari penawaran modal tertentu, pada harga redemption price of 106.625%. At any time on or after
penebusan sebesar 106,625%. Pada atau setelah 24 24 April 2020, the Issuer may redeem in whole or in
April 2020, Penerbit dapat membayar kembali seluruh part of the senior notes at redemption price of
atau sebagian surat hutangnya dengan harga 103.313% (year 2020) and 101.656% (year 2021) of
penebusan sebesar 103,313% (tahun 2020) dan the principal amount of the bonds.
101,656% (tahun 2021) dari jumlah pokok obligasi.

Hasil penerbitan obligasi dipergunakan untuk Proceeds of the bonds was used to fund the early
mendanai pembelian kembali utang obligasi yang akan redemption of bonds payable that will mature the 2020
jatuh tempo pada tahun 2020 dan untuk kepentingan and for general purposes of the Group.
lain Grup.

Dana yang digunakan untuk pembelian kembali sisa The funds used for the redemption of the remaining
pokok utang obligasi yang akan jatuh tempo pada principal of the bonds due in 2020 amounting to USD
tahun 2020 sebesar USD 73.000.000 dari nominal 73,000,000 from a nominal value of USD 235,000,000
USD 235.000.000 telah dilakukan pada tanggal 7 Juni was made on 7 June 2019, with a redemption price
2019, dengan harga pembelian kembali sebesar USD amounting to USD 73,000,000 plus accrued interest of
73.000.000 ditambah bunga masih harus dibayar USD 986,514 therefore the total amount is USD
sebesar USD 986.514 sehingga jumlah seluruhnya 73,986,514.
sebesar USD 73.986.514.

Obligasi ini dijamin oleh PT Alam Sutera Realty Tbk The bonds are secured by PT Alam Sutera Realty Tbk
sebagai penjamin induk dan jaminan dari entitas anak as the parent guarantor and the guarantee of
(PT Delta Mega Persada, PT Duta Prakarsa subsidiaries (PT Delta Mega Persada, PT Duta
Development, PT Nusa Cipta Pratama, PT Alfa Prakarsa Development, PT Nusa Cipta Pratama, PT
Goldland Realty, PT Nusa Raya Mitratama, PT Garuda Alfa Goldland Realty, PT Nusa Raya Mitratama, PT
Adhimatra Indonesia, PT Tangerang Matra Real Garuda Adhimatra Indonesia, PT Tangerang Matra
Estate dan PT Delta Manunggal Raharja). Real Estate and PT Delta Manunggal Raharja).

Obligasi ini pada saat penerbitan memperoleh These bonds upon issuance are rated B2 from
peringkat B2 dari Moody’s, peringkat B dari Standard Moody’s and rated B from Standard & Poor’s and rated
& Poor’s dan peringkat B dari Fitch Rating Ltd. B from Fitch Rating Ltd.

69
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 257
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

22. Utang obligasi (lanjutan) 22. Bonds payable (continued)

Sehubungan dengan Penawaran Pertukaran In connection with the Exchange Offer and the
(Exchange Offer) dan Ajakan Persetujuan (the Consent Siolicitation for Senior Notes amounting to
Consent Siolicitation) atas Surat Utang Senior sebesar USD 370,000,000 (consist of USD 245,000,000 and
USD 370.000.000 (terdiri dari USD 245.000.000 dan USD 125,000,000), 6.625% due 2022 and Senior
USD 125.000.000), 6,625% jatuh tempo 2022 dan Notes amounting to USD 115,000,000, 11.5% due
Surat Utang Senior sebesar USD 115.000.000, 11,5% 2021, which carried out on 2 November 2020, the
jatuh tempo 2021, yang dilakukan tanggal 2 November remaining principal of the senior notes above becomed
2020, maka sisa pokok surat utang senior diatas of USD 15,737,000.
menjadi sebesar USD 15.737.000.

Sehubungan dengan Penawaran Tender (Tender In connection with the Tender Offer on 17 June 2021
Offer) pada tanggal 17 Juni 2021 atas Surat Utang upon the Senior Notes amounting to USD 30,842,000
Senior sebesar USD 30.842.000 dan USD 15.737.000, and USD 15,737,000, 6.625% due 2022, on 7 July
6,625% jatuh tempo 2022, pada tanggal 7 Juli 2021 2021, payment has been made on the bonds payable
telah dilakukan pembayaran atas utang obligasi amounting to USD 22,470,000 with a purchase price of
sebesar USD 22.470.000 dengan harga pembelian 98.5% so the total amount paid is USD 22,132,950
98,5% dengan jumlah yang dibayarkan sebesar USD plus interest of USD 301,863 which equals to a total of
22.132.950 ditambah bunga sebesar USD 301.863 USD 22,434,813, the remaining principal of the senior
sehingga jumlah seluruhnya sebesar USD 22.434.813, notes above becomed of USD 4,715,000.
maka sisa pokok surat utang senior diatas menjadi
USD 4.715.000.

Pada tanggal 25 April 2022, entitas anak - Alam On 25 April 2022, a subsidiary - Alam Synergy Private
Synergy Private Limited telah melakukan pelunasan Limited has made full repayment of the remaining
atas sisa utang sebesar USD 4.715.000 ditambah bonds payable amounting to USD 4,715,000 plus
bunga masih harus dibayar sebesar USD 156.185, accrued interest of USD 156,185, total amount is
jumlah seluruhnya sebesar USD 4.871.185. equivalent to USD 4,871,185.

Nominal USD 171.397.000 dan USD 251.003.000 Principal USD 171,397,000 and USD 251,003,000

Pada tanggal 2 November 2020, PT Alam Sutera On 2 November 2020, PT Alam Sutera Realty Tbk (the
Realty Tbk (“Perusahaan”), menerbitkan obligasi - “Company”), issued bonds - Senior Secured Notes
Surat Utang Senior dengan Jaminan (Senior Secured maturing in 2024 and Senior Secured Notes maturing
Notes) jatuh tempo pada 2024 dan Surat Utang in 2025 with nominal value after exchange of USD
Senior dengan Jaminan (Senior Secured Notes) jatuh 171,397,000 and USD 251,003,000, respectively,
tempo pada 2025 dengan nilai nominal setelah through the Exchange Offer and the Consent
pertukaran masing-masing sebesar USD 171.397.000 Siolicitation for the Senior Notes amounting to USD
dan USD 251.003.000 melalui Penawaran Pertukaran 370,000,000 (consist of USD 245,000,000 and USD
(Exchange Offer) dan Ajakan Persetujuan (the 125,000,000), 6.625% due in 2022 and Senior Notes
Consent Siolicitation) atas Surat Utang Senior sebesar amounting to USD 115,000,000, 11.5% due in 2021,
USD 370.000.000 (terdiri dari USD 245.000.000 dan which consists of :
USD 125.000.000), 6,625% jatuh tempo 2022 dan
Surat Utang Senior sebesar USD 115.000.000, 11,5%
jatuh tempo 2021, yang terdiri dari :
a. Nominal USD 171.397.000 jatuh tempo tanggal 2 a. Nominal value of USD 171,397,000 due on 2 May
Mei 2024, dengan tingkat bunga sebagai berikut : 2024, with an interest rate as follows :
- 6% per tahun untuk jangka waktu satu tahun - 6% per annum for period of one year from the
sejak tanggal penerbitan sampai dengan tanggal date of issuance up to 2 November 2021 which
2 November 2021 yang dibayar secara tunai, is paid in cash, provided that the company may
dengan ketentuan perusahaan dapat memilih elect to pay interest for the 6 months period
untuk membayar bunga untuk jangka waktu 6 through from the issuance date to the date of 6
bulan sejak tanggal penerbitan sampai dengan 6 months after issuance date, through the
bulan setelah tanggal penerbitan, melalui issuance of additional 2024 Notes (“2024 PIK
penerbitan tambahan Surat Utang 2024 (“2024 Notes”) in the principal amount equal to the
PIK Notes”) dengan jumlah pokok sebesar amount of interest due and payable (2024 PIK
bunga yang jatuh tempo dan terutang (“2024 PIK Interest) is subject to 6.25% per annum,
Interest”) dikenakan 6,25% per tahun,
- 8% per tahun dari 2 November 2021 sampai - 8% per annum from the 2 November 2021 up
dengan 2 November 2022, dan to 2 November 2022, and
- 11% per tahun dari 2 November 2022 sampai - 11% per annum from 2 November 2022 up to
dengan tanggal jatuh tempo. the maturity date.

70
258 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

22. Utang obligasi (lanjutan) 22. Bonds payable (continued)

Pada tanggal 10 Oktober 2022, Perusahaan telah On 10 October 2022, the Company made a
melakukan Penawaran Tender (Tender Offer) dan Tender Offer and Consent Solicitation for a portion
Permohonan Persetujuan (Consent Solicitation) of the Senior Secured Notes of USD 171,397,000
atas sebagian Surat Utang Senior dengan which will mature in 2024.
Jaminan sebesar USD 171.397.000 yang akan
jatuh tempo di tahun 2024.

Penawaran Tender dan Permohonan Persetujuan The Tender Offer and Application for Approval
tersebut telah selesai pada tanggal 25 Oktober were completed on 25 October 2022 with a
2022 dengan hasil pokok utang obligasi sebesar principal proceeds of USD 138,594,000
USD 138.594.000 yang mewakili 80,86% dari representing 80.86% of all Senior Secured Notes
seluruh Pemegang Surat Utang Senior dengan Holders, and the approval of Requests for
Jaminan, dan telah mendapat persetujuan atas Approval of 81.61% of all Senior Secured Notes
Permohonan Persetujuan sebesar 81,61% dari Holders. So that the remaining principal of the
seluruh Pemegang Surat Utang Senior dengan Senior Secured Notes is USD 32,803,000. In
Jaminan. Sehingga sisa pokok Surat Utang Senior December 2022 the Company has paid off the
dengan Jaminan menjadi sebesar USD remaining Senior Secured Notes.
32.803.000. Pada Desember 2022 perusahaan
telah melunasi sisa Surat Utang Senior dengan
Jaminan tersebut.

b. Nominal USD 251.003.000 jatuh tempo jatuh b. Nominal value of USD 251,003,000 due on 2
tempo pada tanggal 2 November 2025, dengan November 2025, with an interest rate as follows :
tingkat bunga sebegai berikut :
- 6,25% per tahun untuk jangka waktu satu tahun - 6.25% per annum for period of one year from
sejak tanggal penerbitan sampai dengan tanggal the date of issuance up to 2 November 2021
2 November 2021 yang dibayar secara tunai, which is paid in cash, provided that the
dengan ketentuan perusahaan dapat memilih company may elect to pay interest for the 6
untuk membayar bunga untuk jangka waktu 6 months period through from the issuance date
bulan sejak tanggal penerbitan sampai dengan 6 to the date of 6 months after issuance date,
bulan setelah tanggal penerbitan, melalui through the issuance of additional 2024 Notes
penerbitan tambahan Surat Utang 2025 (“2025 (“2025 PIK Notes”) in the principal amount
PIK Notes”) dengan jumlah pokok sebesar equal to the amount of interest due and
bunga yang jatuh tempo dan terutang (“2025 payable (2025 PIK Interest), is subject to
PIK Interest”), dikenakan 6,50% per tahun, 6.50% per annum,
- 8,25% per tahun dari 2 November 2021 sampai - 8.25% per annum from 2 November 2021 up to
dengan 2 November 2022, 2 November 2022,
- 11% per tahun dari 2 November 2022 sampai - 11% per annum from the date of the Second
dengan 2 November 2023, dan Anniversary Date up to 2 November 2023, and
- 12% per tahun dari 2 November 2023 sampai - 12% per annum from 2 November 2023 up to
dengan tanggal jatuh tempo. the maturity date.

Bunga dibayarkan setiap enam bulanan (semi-annual). Interest is paid every six months (semi-annual).

Harga jual obligasi pada saat Penawaran Pertukaran The selling price of the bonds at the time of the
sebesar 100.0000% dari nilai nominal obligasi dan Exchange Offer is 100,0000% of the nominal value of
tercatat di Bursa Efek Singapura (SGX) dengan Bank the bonds and is listed on the Singapore Stock
of New York Mellon sebagai wali amanat. Exchange (SGX) with Bank of New York Mellon as the
trustee.

Atas obligasi yang jatuh tempo pada 2024, Perusahaan For bonds maturing in 2024, the Company must pay off
harus melunasi pada tanggal jatuh tempo dengan harga on the maturity date at the same price as the principal
yang sama dengan jumlah pokok obligasi. Setiap saat amount of the bonds. At any time or after the issuance
atau setelah tanggal penerbitan, Perusahaan dapat date, the Company may repay the senior notes in
membayar kembali surat hutang seniornya secara whole or in part at a redemption price of 101.6250% in
keseluruhan atau sebagian dengan harga penebusan the 12 months from the date of issuance, 100.8125% in
sebesar 101,6250% pada periode 12 bulan sejak the 12 months period from 2 November 2021, and an
tanggal penerbitan, 100,8125% pada periode 12 bulan amount of 100.0000%, of the principal amount of the
sejak 2 November 2021, dan sebesar 100,0000%, dari bonds, from 2 November 2022 up to the maturity date.
jumlah pokok obligasi, sejak 2 November 2022 sampai
dengan tanggal jatuh tempo.

71
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 259
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

22. Utang obligasi (lanjutan) 22. Bonds payable (continued)

Atas obligasi 2024, angsuran sebesar 5,00% dari On 2024 bonds, installments amounting to 5.00% of the
jumlah pokok obligasi 2024, harus dibayar pada tanggal principal amount of the 2024 Notes, are payable on
pembayaran bunga tiga kali terakhir sebelum tanggal each of the last three interest payment dates prior to
jatuh tempo pada tahun 2024, pro rata kepada the 2024 maturity date, pro rata to bondholders which
pemegang obligasi yang tercatat pada tanggal recorded on the previous date.
sebelumnya.

Atas obligasi yang jatuh tempo pada 2025, For the bonds that mature in 2025, the Company must
Perusahaan harus melunasi pada tanggal jatuh tempo pay off the bonds at the maturity date at a price equal
dengan harga yang sama dengan jumlah pokok to the principal amount of the bonds. At any time or
obligasi. Setiap saat atau setelah tanggal penerbitan, after the issuance date, the Company may repay the
Perusahaan dapat membayar kembali surat hutang senior notes in whole or in part at a redemption price of
seniornya secara keseluruhan atau sebagian dengan 102.0833% in the 12 months from 2 November 2021,
harga penebusan sebesar 102,0833% pada periode amounting to 101.5625% in the 12 months period from
12 bulan sejak 2 November 2021, 101,5625% pada 2 November 2022, amounting to 100.7813% in the 12
periode 12 bulan sejak 2 November 2022, sebesar months period from 2 November 2023 and amounting
100,7813% pada periode 12 bulan sejak 2 November to 100.0000%, of the principal amount of the bonds, in
2023 dan sebesar 100,0000%, dari jumlah pokok the last 12 months up to the maturity date.
obligasi, pada periode 12 bulan terakhir sampai
dengan tanggal jatuh tempo.

Perusahaan tidak menerima hasil tunai dari The Company does not receive cash proceeds from
Penawaran Pertukaran (Exchange Offer) ini dan this Exchange Offer and the proceeds are used to
hasilnya digunakan untuk mengurangi sebagian utang reduce some of the existing Senior Notes.
Senior Notes yang sudah ada.

Obligasi ini diterbitkan oleh PT Alam Sutera Realty Tbk The bonds are issued by PT Alam Sutera Realty Tbk
dan dijamin oleh entitas anak (PT Delta Mega and guaranteed by the subsidiaries (PT Delta Mega
Persada, PT Duta Prakarsa Development, PT Nusa Persada, PT Duta Prakarsa Development, PT Nusa
Cipta Pratama, PT Alfa Goldland Realty, PT Nusa Cipta Pratama, PT Alfa Goldland Realty, PT Nusa
Raya Mitratama, PT Tangerang Matra Real Estate, PT Raya Mitratama, PT Tangerang Matra Real Estate, PT
Delta Manunggal Raharja dan PT Garuda Adhimatra Delta Manunggal Raharja and PT Garuda Adhimatra
Indonesia). Indonesia).

Obligasi ini juga dijamin dengan : These bonds are also secured by :

i. Hak Tanggungan Peringkat Pertama atas tanah i. First Ranking Mortgage on the land of mall @ Alam
mall @ Alam Sutera yang dimiliki oleh PT Alfa Sutera owned by PT Alfa Goldland Realty, including
Goldland Realty, termasuk bangunan termasuk buildings including mall @ Alam Sutera building
bangunan mall @ Alam Sutera milik Perusahaan, owned by the Company,

ii. Hak Tanggunan Peringkat Pertama atas kavling ii. First Ranking Mortgage over commercial land lots
komersial milik Perusahaan, owned by the Company,
iii. Jaminan atas seluruh hak, hak dan kepentingan iii. Pledged over all rights, rights, title and interests on
pada Akun Escrow Jaminan dan seluruh setoran the Collaterale Escrow Account and all amount of
setiap saat pada Akun Escrow Jaminan, dan deposits on the Collateral Escrow Account at any
time, and
iv. Dalam hal Surat Utang 2024, Jaminan atas iv. In the case of 2024 Notes, pledged over all the
seluruh hak, kepemilikan dan kepentingan Company rights, title and interests of in The Tower
Perusahaan pada Akun Escrow The Tower dan Escrow Account and all amount of deposit in The
seluruh setoran setiap saat pada Akun Escrow The Tower Escrow Account at any time (specifically for
Tower (khusus Surat Utang 2024). 2024 Notes).

Jaminan yang disebut pada butir (i), (ii) dan (iii) diatas The collateral referred to in point (i), (ii) and (iii) above
secara kolektif disebut sebagai jaminan pari passu, are collectively referred to as pari passu collateral, and
dan bersama dengan butir (iv) secara kolektif disebut together with point (iv) collectively are called Collateral.
jaminan.

Obligasi ini pada saat penerbitan memperoleh At the time of issuance, these bonds were rate Caa1
peringkat Caa1 dari Moody’s. from Moody's.

72
260 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

22. Utang obligasi (lanjutan) 22. Bonds payable (continued)

Obligasi tersebut memiliki hak senior atas pembayaran The bonds are senior in right of payment to any
untuk kewajiban saat ini dan akan datang dari penerbit existing and future obligations of the issuer expressly
secara tegas atas subordinasi dari hak pembayaran subordinated in right of payment to the bonds, and
obligasi, dan peringkat paling tidak pari pasu dengan rank at least pari pasu in right of payment with all
hak pembayaran dengan seluruh unsubordinasi unsubordinated indebtedness of the issuer.
kewajiban dari penerbit.

Pada 31 Desember 2022, Surat Utang Senior dengan As of 31 December 2022, for Senior Secured Notes
Jaminan 2025 memperoleh peringkat Caa1 dari 2025 are rated of Caa1 from Moody’s.
Moody’s.

23. Uang jaminan yang dapat dikembalikan 23. Refundable deposit

Akun ini merupakan kewajiban dalam mata uang This account represents liabilities in Rupiah currency.
Rupiah. Rincian sebagai berikut : The details are as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

PT CFLD Indonesia Real Estate PT CFLD Indonesia Real Estate


(CFLD Indonesia) 530.157.717 650.331.717 (CFLD Indonesia)
Lainnya 74.446.089 68.712.380 Others

Jumlah 604.603.806 719.044.097 Total

Pada tanggal 26 Juli 2016, entitas anak - PT Delta On 26 July 2016, the subsidiary - PT Delta Mega
Mega Persada telah menerima uang jaminan sebesar Persada received a security deposit amounting to
Rp 1,45 Triliun dalam rangka kerjasama Rp 1.45 Trillion in connection with cooperation in
mengembangkan area Pasar Kemis, Tangerang, developing Pasar Kemis area, Tangerang, Banten,
Banten dengan anak perusahaan China Fortune Land with PT CFLD Indonesia Real Estate Development
Development Co., Ltd. - PT CFLD Indonesia Real (CFLD Indonesia), a subsidiary of China Fortune Land
Estate Development (CFLD Indonesia) untuk Development Co., Ltd. for the implementation of the
pelaksanaan perjanjian selama 5 tahun pertama, agreement during the first 5 years, extension of this
perpanjangan atas perjanjian ini masih dalam tahap agreement is still in the negotiation stage. As the
negosiasi. Seiring dengan progres kerjasama, jaminan cooperation progresses, the security deposit will be
akan dicairkan secara bertahap (selanjutnya lihat gradually released (further see note 38a).
catatan 38a).

24. Liabilitas imbalan kerja karyawan 24. Employee benefits obligation

Perusahaan dan entitas anak membukukan liabilitas The Company and its subsidiaries calculate and
imbalan kerja untuk seluruh karyawannya yang provide employee benefits obligation for all employees
memenuhi kualifikasi sesuai dengan Undang-Undang who met the qualification of the prevailing Labor Law
Ketenegakerjaan yang berlaku dan PSAK No. 24 and SFAS No. 24 “Employee benefits“.
“Imbalan Kerja”.

Beban imbalan kerja karyawan yang diakui dalam Amounts recognized in the consolidated statements of
laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain profit or loss and other comprehensive income in
konsolidasian adalah : respect of these employee benefits are as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

Biaya jasa kini 10.040.422 9.844.296 Current service cost


Biaya bunga 3.375.320 4.658.439 Interest cost
Biaya jasa lalu 476.968 (20.314.008) Past service cost

Jumlah 13.892.710 (5.811.273) Total

73
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 261
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

24. Liabilitas imbalan kerja karyawan (lanjutan) 24. Employee benefits obligation (continued)

Kewajiban imbalan kerja karyawan di laporan posisi The amounts included in the consolidated statements
keuangan konsolidasian sebagai berikut : of financial position are as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

Nilai kini kewajiban yang tidak Present value of unfunded


didanai 66.254.627 69.764.611 obligations
Nilai wajar aset program - - Fair value of plan assets
Kewajiban bersih 66.254.627 69.764.611 Net liability

Mutasi kewajiban bersih di laporan posisi keuangan Movements in the net liability in the consolidated
konsolidasian adalah sebagai berikut : statements of financial position are as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

Saldo awal 69.764.611 88.814.044 Beginning balance


Beban tahun berjalan 13.892.710 (5.811.273) Current year expense
Penyesuaian karena Adjustment due to
perubahan metode atribusi (4.163.678) - change attribution method
Pembayaran manfaat (13.325.169) (5.911.207) Benefits payment
Pendapatan komprehensif lain Other comprehensive income
- pengukuran kembali liabilitas - remeasurement of a net
imbalan pasti 86.153 (7.326.953) defined benefits liability
Saldo akhir 66.254.627 69.764.611 Ending balance

Liabilitas imbalan kerja karyawan per tanggal 31 The employee benefits obligation as of 31 December
Desember 2022 dan 2021 dihitung oleh KAA Riana & 2022 and 2021 are calculated by KAA Riana & Rekan
Rekan - aktuaris independen, dengan menggunakan - an independent actuary, using the "Projected Unit
metode ”Projected Unit Credit”. Asumsi utama yang Credit" method. The actuarial valuation was carried out
digunakan dalam menentukan penilaian aktuarial by using the following key assumptions :
adalah sebagai berikut :
31 Desember/ December
2022 2021

Tingkat diskonto 7,25% 7,00% Discount rate


Tingkat kenaikan gaji 8,00% 8,00% Salary increment rate
Tingkat kematian TMI-4 TMI-4 Mortality rate
Usia pengunduran diri 55 tahun/year old 55 tahun/year old Normal retirement rate
Jumlah karyawan tetap yang berhak 959 958 Numbers of entitled employees

Analisis sensitivitas dari perubahan asumsi- The sensitivity analysis of changes in main
asumsi utama terhadap liabilitas imbalan kerja assumptions of the long-term employee benefits
karyawan jangka panjang untuk tahun-tahun yang obligation for the years ended 31 December 2022 and
berakhir 31 Desember 2022 dan 2021 adalah sebagai 2021 are as follows :
berikut :
Dampak terhadap liabilitas imbalan kerja karyawan/
Impact on employee benefits obligation
Perubahan asumsi/ Kenaikan dari asumsi/ Penurunan asumsi/
Change in assumptions Increase in assumptions Decrease in assumptions

31 Desember 2022 31 December 2022


Bunga diskonto 1% (3.505.030) 3.914.579 Discount rate
Tingkat pertumbuhan gaji 1% 3.646.865 (3.334.751) Salary growth rate

31 Desember 2021 31 December 2021


Bunga diskonto 1% (4.006.649) 4.564.899 Discount rate
Tingkat pertumbuhan gaji 1% 4.277.676 (3.836.224) Salary growth rate

74
262 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

25. Modal saham 25. Share capital

31 Desember/ December
2022 2021

Modal dasar 2.400.000.000 2.400.000.000 Authorized capital


Telah ditempatkan dan Issued and
disetor penuh 1.964.941.189 1.964.941.189 fully paid

Berdasarkan akta notaris Erly Soehandjojo, SH., No. Based on notarial deed of Erly Soehandjojo, SH., No.
256 tanggal 10 November 1997, modal dasar 256 dated 10 November 1997, the authorized capital
Perusahaan sebesar Rp 20.000.000 ribu yang terbagi of the Company is Rp 20,000,000 thousands consists
atas 20 juta saham dengan nilai nominal Rp 1.000 of 20 million shares at nominal value Rp 1,000 (full
(Rupiah penuh) per saham dan telah mendapat Rupiah) per share and has been approved by Minister
persetujuan dari Menteri Kehakiman Republik of Justice of the Republic of Indonesia by Decision
Indonesia dengan Surat Keputusan No. C2- letter No. C2-4967.HT.01.04.TH.1998 dated 12 May
4967.HT.01.04.TH.1998 tanggal 12 Mei 1998. 1998.

Berdasarkan akta No. 94 tanggal 23 April 2007 yang Based on notarial deed of Misahardi Wilamarta SH.,
dibuat oleh notaris Misahardi Wilamarta SH., modal No. 94 dated 23 April 2007, the Company’s authorized
dasar Perusahaan telah ditingkatkan menjadi sebesar capital was increased to Rp 250,000,000 thousands
Rp 250.000.000 ribu terbagi atas 250.000.000 saham consists of 250,000,000 shares at nominal value @
masing-masing saham bernilai nominal Rp 1.000 Rp 1,000 (full Rupiah). And increased issued and fully-
(Rupiah penuh). Dan meningkatkan modal paid up capital by PT Selaras Citamanunggal of
ditempatkan dan disetor oleh PT Selaras Rp 192,000,000 thousands, so the total of issued and
Citamanunggal sebesar Rp 192.000.000 ribu sehingga fully paid-up was increased from Rp 20,000,000
jumlah modal ditempatkan dan disetor meningkat dari thousands to Rp 212,000,000 thousands. The changes
Rp 20.000.000 ribu menjadi Rp 212.000.000 ribu. of this article of association, has been approved by
Perubahan anggaran dasar ini telah memperoleh Minister of Law and Human Right in the decision letter
persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi No. WJ-05242 HT. 01.04-TH. 2007 dated 8 May 2007.
Manusia dengan surat keputusan No. WJ-05242 HT.
01.04-TH. 2007 tanggal 8 Mei 2007.

Berdasarkan perjanjian jual beli saham tanggal 28 Mei Based on share sales and purchase agreement dated
2007, disetujui untuk menjual saham Perusahaan yang 28 May 2007, it was agreed to sale 150,000 of the
dimiliki oleh Tuan Karman Widjaya sejumlah 150.000 Company’s shares owned by Mr. Karman Widjaya to
saham kepada PT Tangerang Fajar Industrial Estate. PT Tangerang Fajar Industrial Estate.

Berdasarkan akta notaris Misahardi Wilamarta, SH., Based on notarial deed of Misahardi Wilamarta SH.,
No. 111 tanggal 23 Agustus 2007, modal dasar No. 111 dated 23 August 2007, the Company’s
Perusahaan telah ditingkatkan menjadi sebesar authorized capital has been increased to
Rp 2.400.000.000 ribu yang terbagi atas Rp 2,400,000,000 thousands consisting of
2.400.000.000 saham dengan nilai nominal Rp 1.000 2,400,000,000 shares at par value of Rp 1,000 (full
(Rupiah penuh) per saham, dan meningkatkan modal Rupiah) per share, and the increase of issued and
ditempatkan dan disetor dari Rp 212.000.000 ribu paid-up capital from Rp 212,000,000 thousands to
menjadi Rp 1.398.681.000 ribu, dilakukan berkaitan Rp 1,398,681,000 thousands, in relation to share in-
dengan inbreng saham (lihat catatan 2). Selain itu juga specie contribution (see note 2). Also the change of
mengubah nama Perusahaan dari semula the Company’s name, from PT Adhihutama
PT Adhihutama Manunggal menjadi PT Alam Sutera Manunggal into PT Alam Sutera Realty Tbk. The
Realty Tbk. Perubahan anggaran dasar ini telah changes of this articles association, was agreed by
mendapat persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Minister of Law and Human Right in the decision letter
Asasi Manusia dengan surat keputusan No. W7- No. W7-09419HT.01.04-TH.2007 dated 27 August
09419HT.01.04-TH.2007 tanggal 27 Agustus 2007. 2007.

Berdasarkan akta notaris Misahardi Wilamarta, SH., Based on notarial deed of Misahardi Wilamarta SH.,
No. 71 tanggal 19 September 2007 tentang risalah No. 71 dated 19 September 2007 regarding Extra-
Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa ordinary General Shareholders Meeting, it agreed to:
Perusahaan, disetujui untuk : mengubah status change the status of the Company from private
Perusahaan dari Perusahaan tertutup menjadi company to public company, and to change nominal
Perusahaan terbuka; mengubah nilai nominal saham value of share from Rp 1,000 (full Rupiah) per share to
dari Rp 1.000 (Rupiah penuh) per saham menjadi Rp 100 (full Rupiah) per share.
Rp 100 (Rupiah penuh) per saham.

75
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 263
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

25. Modal saham (lanjutan) 25. Share capital (continued)

Pada tanggal 7 Desember 2007, Perusahaan On 7 December 2007, the Company obtained effective
memperoleh pernyataan efektif dari Ketua Badan statement from the chairman of the Capital Market
Pengawas Pasar Modal - Lembaga Keuangan Supervisory Agency - Financial Institution (Bapepam -
(Bapepam - LK) dengan suratnya No. S.6232/BL/2007 LK) in its letter No. S.6232/BL/2007 for the initial public
untuk melakukan penawaran umum perdana atas offering of 3,142,000,000 shares. On 18 December
3.142.000.000 saham Perusahaan kepada 2007, the said shares have been listed on the
masyarakat. Pada tanggal 18 Desember 2007, saham Indonesia Stock Exchanges.
tersebut telah dicatatkan pada Bursa Efek Indonesia.

Waran Seri I merupakan efek yang memberikan hak Warrant Series I represents securities which offer the
kepada pemegangnya untuk membeli saham biasa rights to stockholders to buy common stock under the
atas nama dari portepel Perusahaan dengan nominal name from the Company’s portfolio with nominal
Rp 100 (Rupiah penuh) per saham dengan ketentuan Rp 100 (full Rupiah) per share, with term of 1 warrant
pemegang 1 waran berhak membeli 1 saham dengan holder has a right to buy 1 share with price of Rp 110
harga Rp 110 (Rupiah penuh) per saham, dengan (full Rupiah) per share, with the realization period up to
masa pelaksanaan sampai dengan 17 Desember 17 December 2009. Up to the end of realization period,
2009. Sampai dengan akhir masa pelaksanaan telah it was realized a sum of 734,291,888 shares
direalisasikan sejumlah 734.291.888 saham atau amounting to Rp 73,429,189 thousands.
sebesar Rp 73.429.189 ribu.

Pada 24 Januari 2012, Perusahaan telah meningkatkan On 24 January 2012, the Company increased the
modal saham dengan Tanpa Hak Memesan Efek share capital without Preemptive Rights (HMETD) of
Terlebih Dahulu (HMETD) dengan jumlah 1,786,310,000 shares, par value of Rp 100 (full
1.786.310.000 saham, nilai nominal Rp 100 (Rupiah Rupiah) per share at an exercise price of Rp 440 (full
penuh) per saham dengan harga pelaksanaan Rp 440 Rupiah) per share. The issuance of new shares have
(Rupiah penuh) per saham. Pelaksanaan penerbitan been approved by the Shareholders of the Company
saham baru ini telah mendapat persetujuan dari based on the Minutes of Extraordinary General
pemegang saham berdasarkan Berita Acara Rapat Shareholders Meeting No. 47dated 25 November 2011
Umum Pemegang Saham Luar Biasa No. 47 tanggal 25 of notary Arie Susanto SH., pursuant to the meeting,
November 2011 oleh notaris Arie Susanto SH., bahwa the shareholders approved the issuance of the new
rapat tersebut telah menyetujui penambahan modal share capital without Preemptive Rights for maximum
tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) of 10% (ten percent) of the Company’s paid up capital,
paling banyak 10% (sepuluh persen) dari modal disetor which will be conducted within 2 (two) years from the
Perseroan, yang akan dilakukan dalam jangka waktu 2 approval of this plan to increase the capital without
(dua) tahun sejak disetujuinya rencana penambahan Preemptive Rights.
modal tanpa HMETD.

Berdasarkan pernyataan keputusan Rapat Umum Based on statements of the Extraordinary General
Pemegang Saham Luar Biasa No. 08 tanggal 2 Meeting of the Shareholders No. 08 dated 2 February
Februari 2012 oleh notaris Unita Christina Winata SH., 2012 by notary Unita Christina Winata SH., approved
disetujui penambahan modal tanpa HMETD paling the capital increase without Preemptive Rights
banyak 10% dari modal disetor. Berdasarkan surat maximum 10% of paid-in capital. Based on the letter
dari Biro Administrasi Efek PT Raya Saham Registra from the Bereau of Securities Administration of
tanggal 25 Januari 2012, maka dari hasil penawaran PT Raya Saham Registra on 25 January 2012, the
umum terbatas saham dalam rangka penambahan limited public offering of shares in order to increase the
modal tanpa HMETD sejumlah 1.786.310.000 saham capital without Preemptive Rights number of
telah diambil bagian dan disetor penuh oleh 1,786,310,000 shares have been subscribed and
PT Manunggal Prime Development, sehingga dengan fully paid by PT Manunggal Prime Development,
demikian jumlah saham yang telah dikeluarkan resulting in the number of issued shares of the
Perusahaan adalah sejumlah 19.649.411.888 saham Company to 19,649,411,888 shares with a value of
dengan nilai sebesar Rp 1.964.941.189 ribu. Rp 1,964,941,189 thousands.

76
264 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

25. Modal saham (lanjutan) 25. Share capital (continued)

Susunan pemegang saham Perusahaan tanggal 31 The composition of the Company’s stockholders as of
Desember 2022 dan 2021 adalah sebagai berikut : 31 December 2022 and 2021 are as follows :

31 Desember/ December 2022


Persentase
kepemilikan/
Pemegang saham/ Jumlah saham/ Percentage of Jumlah/
Shareholder’s name Number of share ownership (%) Total

PT Tangerang Fajar Industrial Estate 5.054.350.000 25,72 505.435.000


PT Manunggal Prime Development 4.256.346.164 21,66 425.634.616
PT Argo Manunggal Land Development 129.709.300 0,66 12.970.930
Masyarakat/ Public:
- The Nicholas (Komisaris/ Commisioners) 1.059.000 0,01 105.900
- Joseph Sanusi Tjong (Direktur utama/
President Director) 1.220.000 0,01 122.000
- PT Maybank Sekuritas Indonesia 1.576.041.700 8,02 157.604.170
- Lain-lain/ Others 8.630.685.724 43,92 863.068.573
Jumlah/ Total 19.649.411.888 100,00 1.964.941.189

Tidak ada saham milik masyarakat - lain-lain yang There are no amounts of shares held by the public -
jumlahnya melebihi 5%. others which exceed 5%.

31 Desember/ December 2021


Persentase
kepemilikan/
Pemegang saham/ Jumlah saham/ Percentage of Jumlah/
Shareholder’s name Number of share ownership (%) Total

PT Tangerang Fajar Industrial Estate 5.054.350.000 25,72 505.435.000


PT Manunggal Prime Development 3.659.968.464 18,63 365.996.846
PT Argo Manunggal Land Development 129.709.300 0,66 12.970.930
Masyarakat/ Public:
- The Nicholas (Komisaris/ Commisioners) 1.059.000 0,01 105.900
- Joseph Sanusi Tjong (Direktur utama/
President Director) 1.220.000 0,01 122.000
- PT Maybank Sekuritas Indonesia 2.177.419.400 11,08 217.741.940
- Lain-lain/ Others 8.625.685.724 43,89 862.568.573
Jumlah/ Total 19.649.411.888 100,00 1.964.941.189

Tidak ada saham milik masyarakat - lain-lain yang There are no amounts of shares held by the public -
jumlahnya melebihi 5%. others which exceed 5%.

26. Tambahan modal disetor - bersih 26. Additional paid in capital - net

31 Desember/ December
2022 2021

Terdiri dari : Consist of :

a. Agio saham - bersih 592.493.396 592.493.396 a. Share premium - net


b. Selisih b. Difference in value of
nilai transaksi restructuring transaction
restrukturisasi entitas between entities under
sepengendali (Catatan 2) (39.339.518) (39.339.518) common control (Note 2)
c. Pengampunan pajak 123.469.527 123.469.527 c. Tax amnesty
Jumlah 676.623.405 676.623.405 Total

77
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 265
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

26. Tambahan modal disetor - neto (lanjutan) 26. Additional paid in capital - net (continued)

a. Agio saham - net a. Share premium - net

31 Desember/ December
2022 2021

Agio saham - 2007 15.710.000 15.710.000 Share premium - 2007


- 2009 7.342.919 7.342.919 - 2009
- 2012 607.345.400 607.345.400 - 2012
Biaya emisi saham (37.904.923) (37.904.923) Shares issuance expenses
Jumlah 592.493.396 592.493.396 Total

Tahun 2007 Year 2007

Merupakan selisih antara hasil penjualan saham Represents the difference between the price at
kepada masyarakat dengan nilai nominalnya, which shares were sold to the public and the
rinciannya sebagai berikut : nominal value, as follows :
Hasil penjualan 3.142.000.000 Proceed from sales of 3,142,000,000
saham @ Rp 105 (Rupiah penuh) Rp 329.910.000 shares @ Rp 105 (full Rupiah) Rp 329,910,000
Nilai nominal 3.142.000.000 Par value of 3,142,000,000
saham @ Rp 100 (Rupiah penuh) Rp 314.200.000 shares @ Rp 100 (full Rupiah) Rp 314,200,000

Agio saham Rp 15.710.000 Share premium Rp 15,710,000

Tahun 2009 Year 2009

Merupakan selisih antara hasil penjualan saham Represents the difference between the price at
kepada masyarakat dengan nilai nominalnya, which shares were sold to the public and the
rincian sebagai berikut : nominal value, as follows :
Hasil penjualan 734.291.888 Proceed from sales of 734,291,888
saham @ Rp 110 (Rupiah penuh) Rp 80.772.108 shares @ Rp 110 (full Rupiah) Rp 80,772,108
Nilai nominal 734.291.888 Par value of 734,291,888
saham @ Rp 100 (Rupiah penuh) Rp 73.429.189 shares @ Rp100 (full Rupiah) Rp 73,429,189

Agio saham Rp 7.342.919 Share premium Rp 7,342,919

Tahun 2012 Year 2012

Merupakan selisih antara hasil penerbitan saham Represents the difference between issuance of
tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu shares capital without Preemptive Rights (HMETD)
(HMETD) dengan nilai nominalnya: and the nominal value,as follows:
Hasil penerbitan 1.786.310.000 Proceed from issuance of 1,786,310,000
saham @ Rp 440 (Rupiah penuh) Rp 785.976.400 shares @ Rp 440 (full Rupiah) Rp 785,976,400
Nilai nominal 1.786.310.000 Par value of 1,786,310,000
saham @ Rp 100 (Rupiah penuh) Rp 178.631.000 shares @ Rp100 (full Rupiah) Rp 178,631,000

Agio saham Rp 607.345.400 Share premium Rp 607,345,400

Biaya emisi saham Shares issuance expenses

Merupakan biaya sehubungan dengan penawaran Comprise of expenses incurred for the initial public
perdana saham yang dilakukan pada bulan offering of shares which was conducted in
Desember 2007 sebesar Rp 9.635.749 ribu dan December 2007 amounting to Rp 9,635,749
penerbitan saham tanpa Hak Memesan Efek thousands and issuance of shares capital without
Terlebih Dahulu (HMETD) pada bulan Januari 2012 Preemptive Rights (HMETD) in January 2012
sebesar Rp 28.269.174 ribu. amounting to Rp 28,269,174 thousands.

b. Selisih nilai transaksi restrukturisasi entitas b. Difference in value of restructuring transaction


sepengendali between entities under common control

Lihat catatan 2. See note 2.

78
266 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

26. Tambahan modal disetor - neto (lanjutan) 26. Additional paid in capital - net (continued)

c. Pengampunan pajak c. Tax amnesty

31 Desember/ December
2022 2021
Terdiri dari : Consist of :
a. Perusahaan 2.527.360 2.527.360 a. The Company
b. Entitas anak tertentu 120.942.167 120.942.167 b. Certain subsidiaries
Jumlah 123.469.527 123.469.527 Total

Berdasarkan Surat Keterangan Pengampunan Based on Tax Amnesty Letter dated 19 December
Pajak tertanggal 19 Desember 2016, Perusahaan 2016, the Company submitted a Form of Declaration
telah menyampaikan Surat Pernyataan Harta untuk for Assets for Tax Amnesty which received by the
Pengampunan Pajak yang diterima oleh Kantor Tax Office with the net assets stated amounting to
Pajak dengan nilai harta bersih yang dinyatakan Rp 2,527,360 thousands. Based on the declaration
sebesar Rp 2.527.360 ribu. Berdasarkan of the assets, the Company paid a ransom
penyataan harta tersebut, Perusahaan telah amounted Rp 75,821 thousands on 1 December
membayar uang tebusan sebesar Rp 75.821 ribu 2016.
pada tanggal 1 Desember 2016.

Pada 2016, entitas anak tertentu juga telah In 2016, the certain subsidiaries also submitted a
menyampaikan Surat Pernyataan Harta untuk Form of Declaration of Assets for Tax Amnesty
Pengampunan Pajak yang diterima oleh Kantor which received by the Tax Office with the net assets
Pajak dengan nilai harta bersih yang dinyatakan stated amounting to Rp 81,950,720 thousands.
sebesar Rp 81.950.720 ribu.

Berdasarkan pernyataan harta tersebut, entitas Based on the declaration of the assets, the
anak telah membayar uang tebusan sebesar Rp subsidiaries paid a ransom amounted Rp 1,633,831
1.633.831 ribu. Bagian Grup atas tambahan modal thousands. Group's portion of the additional paid-in
disetor yang berasal dari Pengampunan Pajak capital from the Tax Amnesty of subsidiaries is Rp
entitas anak adalah sebesar Rp 81.526.689 ribu. 81,526,689 thousands.

Pada 2017, entitas anak tertentu juga telah In 2017, the certain subsidiaries also submitted a
menyampaikan Surat Pernyataan Harta untuk Form of Declaration of Assets for Tax Amnesty
Pengampunan Pajak yang diterima oleh Kantor which received by the Tax Office with the net assets
Pajak dengan nilai harta bersih yang dinyatakan stated amounting to Rp 39,869,023 thousands.
sebesar Rp 39.869.023 ribu. Berdasarkan Based on the declaration of the assets, the
pernyataan harta tersebut, entitas anak telah subsidiaries paid a ransom amounted Rp 1,993,451
membayar uang tebusan sebesar Rp 1.993.451 thousands. Group's portion of the additional paid-in
ribu. Bagian Grup atas tambahan modal disetor capital from the Tax Amnesty of subsidiaries is Rp
yang berasal dari Pengampunan Pajak entitas 39,415,478 thousands.
anak adalah sebesar Rp 39.415.478 ribu.

Aset Pengampunan Pajak merupakan aset yang The Tax Amnesty Assets are assets owned by the
dimiliki Perusahaan sebelum dilakukannya Company before conducting Initial Public Offering in
Penawaran Umum Perdana Saham (Initial Public 2007, recorded as other assets with credit on
Offering) di tahun 2007, yang dicatat sebagai aset account Other Paid in capital - Tax Amnesty. Tax
lain-lain dengan mengkreditkan akun modal disetor Amnesty ransom recorded as other expense.
lainnya - Pengampunan Pajak. Uang tebusan
Pengampunan Pajak dicatat sebagai beban lain-lain.

27. Selisih transaksi dengan pihak non-pengendali 27. Difference in transaction with non-controlling
interests
31 Desember/ December
2022 2021
Terdiri dari : Consist of :
PT Delta Mega Persada (124.820.709) (124.820.709) PT Delta Mega Persada
PT Permata Indah Kedaton 25.066.656 25.066.656 PT Permata Indah Kedaton
PT Alam Sutera Realty Tbk (1.397) (1.397) PT Alam Sutera Realty Tbk
Jumlah (99.755.450) (99.755.450) Total
79
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 267
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

27. Selisih transaksi dengan pihak non-pengendali 27. Difference in transaction with non-controlling
(lanjutan) interests (continued)

PT Delta Mega Persada PT Delta Mega Persada

Pada Juli 2015, PT Delta Mega Persada (DMP) - In July 2015, PT Delta Mega Persada (DMP) -
entitas anak, melakukan pembelian 33.555 lembar subsidiaries, purchased 33,555 shares of PT Permata
saham PT Permata Indah Kedaton dari PT Bumi Asri Indah Kedaton from PT Bumi Asri Cipta Mandiri - non-
Cipta Mandiri - kepentingan non-pengendali, dengan controlling interest, with details as follows :
rincian sebagai berikut :

Nilai buku aset bersih Net assets - book value which


yang diambil alih Rp 188.808.710 taken over Rp 188,808,710
Harga perolehan Rp 314.730.850 Acquisition cost Rp 314,730,850
Selisih transaksi dengan Difference in transaction with
pihak non-pengendali (Rp 125.922.140) non-controlling interests (Rp 125,922,140)

Transaksi di atas menghasilkan selisih transaksi The above transaction resulted in difference in
dengan pihak non-pengendali pada ekuitas DMP. transactions with non-controlling interest in the equity
Bagian Grup atas selisih transaksi dengan pihak non- of the DMP. Part of the Group on the difference
pengendali tersebut adalah sebesar Rp 124.820.709 transactions with non-controlling interest amounted to
ribu. Rp 124,820,709 thousands.

PT Permata Indah Kedaton PT Permata Indah Kedaton

Pada Januari 2016, PT Permata Indah Kedaton (PIK) - In January 2016, PT Permata Indah Kedaton (PIK) -
entitas anak, melakukan pembelian 5.280 lembar subsidiaries, purchased 5,280 shares of PT Duta
saham PT Duta Realtindo Jaya (DRJ) dari PT Bumi Realtindo Jaya (DRJ) from PT Bumi Asri Cipta Mandiri
Asri Cipta Mandiri - kepentingan non-pengendali, - non-controlling interest, with details as follows :
dengan rincian sebagai berikut :

Nilai buku aset bersih Net assets - book value which


yang diambil alih Rp 38.586.572 taken over Rp 38,586,572
Harga perolehan Rp 13.200.000 Acquisition cost Rp 13,200,000
Selisih transaksi dengan Difference in transaction with
pihak non-pengendali Rp 25.386.572 non-controlling interests Rp 25,386,572

Transaksi di atas menghasilkan selisih transaksi The above transaction resulted in difference in
dengan pihak non-pengendali pada ekuitas DRJ. transactions with non-controlling interest in the equity
Bagian Grup atas selisih transaksi dengan pihak non- of the DRJ. Part of the Group on the difference
pengendali tersebut adalah sebesar Rp 25.066.656 transactions with non-controlling interest amounted to
ribu. Rp 25,066,656 thousands.

PT Alam Sutera Realty Tbk PT Alam Sutera Realty Tbk

Pada Juli 2016, PT Alam Sutera Realty Tbk menjual In July 2016, PT Alam Sutera Realty Tbk sold 10,000
sahamnya sebanyak 10.000 lembar saham PT Delta shares of its investment in PT Delta Mega Persada
Mega Persada (DMP) kepada CFLD Investment II Pte. (DMP) to CFLD Investment II Pte. Ltd. - non-controlling
Ltd. - kepentingan non-pengendali, dengan rincian interest, with details as follows :
sebagai berikut:

Nilai buku aset bersih Net assets - book value which


yang diambil alih Rp 11.397 taken over Rp 11,397
Harga jual Rp 10.000 Selling price Rp 10,000
Selisih transaksi dengan Difference in transaction with
pihak non-pengendali Rp (1.397) non-controlling interests Rp (1,397)

Transaksi di atas menghasilkan selisih transaksi The above transaction resulted in difference in
dengan pihak non-pengendali pada ekuitas DMP transactions with non-controlling interest in the equity
sebesar Rp 1.397 ribu. of the DMP amounted to Rp 1,397 thousands.

80
268 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

28. Saldo laba - ditentukan penggunaannya 28. Retained earnings - appropriated

Berdasarkan akta Berita Acara Rapat Umum Based on deed of Minutes of the Annual General
Pemegang Saham Tahunan, menyetujui penggunaan Meeting of Shareholders, it was approved to use of the
laba bersih Perusahaan sebagai dana cadangan Company’s net income as the Company’s general
umum Perusahaan. reserve fund.

Saldo per 31 Desember 2022 dan 2021 masing- Balance as of 31 December 2022 and 2021 amounting
masing sebesar Rp 10.000.000 ribu dan Rp 9.000.000 to Rp 10,000,000 thousands and Rp 9,000,000
ribu. thousands, respectively.

29. Kepentingan non-pengendali 29. Non-controlling interests

31 Desember/ December
2022 2021
Jumlah/ Total % Jumlah/ Total %

Bagian kepentingan Portion of non-controlling


non-pengendali atas aset interest on subsidiaries
bersih entitas anak net assets

PT Delta Mega Persada 28.788.348 0,46 23.149.174 0,46 PT Delta Mega Persada
PT Duta Prakarsa PT Duta Prakarsa
Development 14.887.122 1,00 13.420.465 1,00 Development
PT Nusa Cipta Pratama 801.986 0,02 721.711 0,02 PT Nusa Cipta Pratama
PT Alfa Goldland Realty 784.850 0,01 706.465 0,01 PT Alfa Goldland Realty
PT Nusa Raya Mitratama 2.509 0,01 2.511 0,01 PT Nusa Raya Mitratama
PT Permata Indah Kedaton 2.170.075 0,80 2.072.896 0,80 PT Permata Indah Kedaton
PT Duta Realtindo Jaya 2.188.910 0,80 2.090.654 0,80 PT Duta Realtindo Jaya
PT Garuda Adhimatra PT Garuda Adhimatra
Indonesia 47.543.992 9,71 50.553.804 9,71 Indonesia
PT Delta Manunggal PT Delta Manunggal
Raharja 11.345.706 1,00 120.810 0,01 Raharja
PT Tangerang Matra Real PT Tangerang Matra Real
Estate 9.087.688 0,17 3.988.747 0,20 Estate

117.601.186 96.827.237

Bagian kepentingan Portion of non-controlling


non-pengendali atas jumlah interest on total profit/
laba/(rugi) tahun berjalan (loss) for the year of
entitas anak subsidiaries

PT Delta Mega Persada 5.640.945 0,46 1.700.907 0,46 PT Delta Mega Persada
PT Duta Prakarsa PT Duta Prakarsa
Development 1.466.468 1,00 1.607.731 1,00 Development
PT Nusa Cipta Pratama 80.397 0,02 87.677 0,02 PT Nusa Cipta Pratama
PT Alfa Goldland Realty 78.503 0,01 85.484 0,01 PT Alfa Goldland Realty
PT Nusa Raya Mitratama (1) 0,01 - 0,01 PT Nusa Raya Mitratama
PT Permata Indah Kedaton 97.124 0,80 354.911 0,80 PT Permata Indah Kedaton
PT Duta Realtindo Jaya 98.200 0,80 358.205 0,80 PT Duta Realtindo Jaya
PT Garuda Adhimatra PT Garuda Adhimatra
Indonesia (3.077.999) 9,71 (6.948.269) 9,71 Indonesia
PT Delta Manunggal PT Delta Manunggal
Raharja 7.766.971 1,00 2 0,01 Raharja
PT Tangerang Matra Real PT Tangerang Matra Real
Estate 98.937 0,17 (11.480) 0,20 Estate

12.249.545 (2.764.832)

81
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 269
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

30. Penjualan, pendapatan jasa dan usaha lainnya 30. Sales, services and other revenues

Rincian penjualan, pendapatan jasa dan usaha lainnya The details of sales, services and other revenues are
adalah sebagai berikut : as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

Real estat : Real estate :


Tanah 1.631.028.393 480.779.798 Land
Rumah dan ruko 1.327.051.331 1.505.674.459 Houses and shophouses
Apartemen 881.379.826 433.119.183 Apartments
Kios 890.746 5.626.172 Kiosk
Gedung perkantoran 4.130.220 6.559.665 Office buildings
3.844.480.516 2.431.759.277

Jasa hospitality dan prasarana : Hospitality and infrastructure :


Pengelolaan kota 182.911.184 165.179.969 Township management
Rekreasi dan olahraga 3.874.877 1.705.828 Recreation and sports
Sewa dan fasilitasnya 207.126.578 136.898.723 Rent and its facility
Lain-lain 112.899.362 98.994.460 Others
506.812.001 402.778.980

Pariwisata : Tourism :
Tiket 70.816.003 5.856.254 Ticket
Restoran 14.751.121 875.497 Restaurant
Sewa 29.266.143 2.301.973 Rent
Lainnya 16.971.631 2.252.610 Others
131.804.898 11.286.334
Lainnya 10.433.844 1.499.126 Others
Jumlah 4.493.531.259 2.847.323.717 Total

Jumlah unit real estat terjual : Number of units of real estate sold :

Tanah 59 unit/units 86 unit/units Land


Rumah dan ruko 604 unit/units 668 unit/units Houses and shophouses
Apartemen 427 unit/units 275 unit/units Apartements
Kios 3 unit/units 22 unit/units Kiosk
Gedung perkantoran 1 unit/units 1 unit/units Office buildings

Rincian penjualan kepada pihak berelasi adalah : The details of sales to related parties are :

Karyawan kunci 9.993.505 261.575 Key employees


Entitas pihak berelasi 31.192.800 4.863.870 Related party entities
Jumlah 41.186.305 5.125.445 Total

Pada penjualan real estat tahun 2022 dan 2021, On sales of real estate in 2022 and 2021, included
termasuk pendapatan keuangan dari kontrak dengan financial income from contract with customers which
pelanggan yang penerimaan uangnya mendahului that money received prior to time of its handover
waktu penyerahannya masing-masing sebesar Rp amounting to Rp 176,863,091 thousands and Rp
176.863.091 ribu dan Rp 168.435.221 ribu. 168,435,221 thousands, respectively.

Pendapatan jasa hospitality dan prasarana berasal Hospitality and infrastructure revenue is derived from
dari iuran pemeliharaan lingkungan seperti iuran listrik, property maintenance fees such as electricity, water,
air, kebersihan dan keamanan. Pendapatan sewa cleaning and security. Income from rent is derived from
berasal dari sewa lahan Flavor Bliss, Pasar Delapan, rental of Flavor Bliss, Pasar Delapan, Mall @ Alam
Mall @ Alam Sutera dan gedung kantor - Wisma Argo Sutera and office building - Wisma Argo Manunggal
Manunggal serta iuran dari fasilitas rekreasi dan olah and dues from recreation and sport facilities and
raga dan lainnya. others.
82
270 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

30. Penjualan, pendapatan jasa dan usaha lainnya 30. Sales, services and other revenues (continued)
(lanjutan)

Pada tahun 2022 dan 2021, terdapat penjualan tanah In 2022 and 2021, there is a sale of land located in
yang berlokasi di Kec. Pinang, Tangerang kepada Kec. Pinang, Tangerang to related party - PT Selaras
pihak berelasi - PT Selaras Cita Manunggal masing- Cita Manunggal amounting to Rp 31,192,800
masing sebesar Rp 31.192.800 ribu dan Rp 4.863.870 thousands and Rp 4,863,870 thousands in connection
ribu sehubungan dengan pembebasan lahan terkait with land acquisition related to toll road construction.
pembangunan jalan tol.

Tidak ada penjualan lain pada entitas pihak berelasi There is no other sales from related parties exceeding
yang jumlahnya melebihi 0,5% dari modal disetor. 0.5% of paid-up capital.

Penjualan yang melebihi 10% dari pendapatan grup Sales which exceeded of 10% of the revenue of the
adalah sebagai berikut : group are as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

PT Lazuli Karya Sarana 940.153.500 - PT Lazuli Karya Sarana


PT Pembangunan Property PT Pembangunan Property
Nusantara 450.000.000 - Nusantara
Jumlah 1.390.153.500 - Total

Penjualan kepada pihak ketiga - PT Lazuli Karya Sales to third party - PT Lazuli Karya Sarana dan PT
Sarana dan PT Pembangunan Property Nusantara Pembangunan Property Nusantara represents sales of
merupakan penjualan tanah. land.

31. Beban pokok penjualan 31. Cost of sales

Rincian beban pokok penjualan berdasarkan kelompok The details of cost of sales according to main product
produk utama adalah sebagai berikut : group are as follows :

31 Desember/ December
2022 2021

Real estat : Real estate :

Tanah 336.909.352 115.146.794 Land


Rumah dan ruko 608.812.985 592.819.262 Houses and shophouses
Apartemen 375.959.004 195.866.565 Apartments
Kios 140.933 1.018.058 Kiosk
Gedung perkantoran 1.265.059 1.898.034 Office buildings
1.323.087.333 906.748.713

Jasa hospitality dan prasarana : Hospitality and infrastructure :

Pengelolaan kota 192.840.946 151.717.015 Township management


Rekreasi dan olahraga 4.623.137 4.339.004 Recreation and sports
Sewa dan fasilitasnya 153.898.093 139.955.119 Rent and its facility
Lain-lain 122.156.572 104.681.294 Others
473.518.748 400.692.432

Pariwisata : Tourism :

Tiket 37.054.688 24.465.635 Ticket


Restoran 8.237.651 1.917.076 Restaurant
Sewa 1.088.239 1.135.947 Rent
Lainnya 9.238.507 1.714.511 Others
55.619.085 29.233.169
Lainnya 10.166.313 1.435.353 Others
Jumlah 1.862.391.479 1.338.109.667 Total

83
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 271
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

32. Beban penjualan 32. Selling expenses


31 Desember/ December
2022 2021
Promosi dan iklan 65.645.508 63.728.045 Promotion and advertisement
Komisi penjualan 54.550.490 16.202.915 Sales commission
Keperluan kantor dan lainnya 13.969.794 8.124.616 Office supplies and others
Telepon, listrik dan air 1.958.404 1.617.697 Telephone,electricity, and water
Jumlah 136.124.196 89.673.273 Total

33. Beban umum dan administrasi 33. General and administrative expenses
31 Desember/ December
2022 2021
Beban gaji, upah dan tunjangan 223.424.904 195.642.318 Salaries, wages and allowances
Penyusutan aset tetap 32.344.439 32.912.390 Depreciation of fixed assets
Perijinan 14.682.567 902.182Permit
Beban konsultan 13.347.697 10.887.481 Consultant fees
Iuran dan pajak daerah 12.611.569 14.865.052 Retribution and contributions
Keperluan proyek dan kantor 11.132.301 9.346.284Project and office supplies
Pemeliharaan aset dan proyek 10.732.377 5.737.793Maintenance of assets and project
Penyisihan imbalan kerja karyawan 9.729.032 (5.811.273)Provision of employee benefits
Telepon, fax, listrik dan air 5.374.102 4.242.890Telephone, fax, electricity and water
Asuransi 5.058.284 4.344.002Insurance
Keamanan dan kebersihan 5.002.652 4.750.068Security and tidiness
Transportasi 4.862.972 4.170.395Transportations
Perjalanan dinas 2.253.119 303.335Travelling
Penyisihan penurunan nilai Allowance for declining in value
piutang usaha (932.391) 21.624.925 of accounts receivable
Lain-lain 5.655.189 5.849.892 Others
Jumlah 355.278.813 309.767.734 Total

34. Beban bunga dan keuangan lainnya 34. Interest and other financial expenses
31 Desember/ December
2022 2021
Bunga utang obligasi 554.988.203 498.774.283 Interest on bonds payable
Bunga liabilitas kontrak Interest on contract
dengan pelanggan 173.275.938 201.311.420 liabilities with customers
Bunga pinjaman bank 120.900.483 90.725.532 Interest on bank loan
Amortisasi biaya perolehan Amortization cost of bonds
utang obligasi 21.127.628 27.105.910 payables
Amortisasi biaya perolehan Amortization cost of
pinjaman sindikasi 1.010.309 - syndication loan
Jumlah 871.302.561 817.917.145 Total

35. Laba bersih per saham 35. Income per share


Laba per saham dihitung dengan membagi laba bersih Income per share is calculated by dividing net income
yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk attributable to shareholders of the parent company
dengan jumlah rata-rata tertimbang saham yang over the weighted average number of shares
beredar dalam tahun tersebut. outstanding during the year.
31 Desember/ December
2022 2021
Jumlah laba tahun berjalan Total income for the year
yang dapat diatribusikan kepada attributable to owners of the parent
pemilik entitas induk 1.086.115.392 145.693.623 company
Rata-rata tertimbang jumlah Weighted average of total
lembar saham yang beredar 19.649.411.888 19.649.411.888 outstanding shares
Laba per saham Earning per share
(Rupiah penuh) 55,27 7,41 (Full Rupiah)
84
272 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

36. Saldo dan transaksi dengan pihak berelasi 36. Balance and transactions with related parties

Rincian sifat hubungan dan jenis transaksi yang The details of relationship nature and type of material
material dengan pihak berelasi adalah sebagai transactions with related parties are as follows :
berikut :
Sifat hubungan istimewa/
Pihak berelasi/Related parties Nature of relationship Transaksi/Transactions

PT Argo Manunggal Land Development Hubungan kepemilikan/penyertaan/ Pinjaman/ Loan dan titipan uang muka
Ownership/investment diterima proyek Sutera Feronia/
loan received and advance deposit
received of Sutera Feronia project
PT Jakarta Cakratunggal Steel Mills Hubungan kepemilikan/penyertaan/ Pembelian besi beton / Purchase of
Ownership/investment concrete iron steel
PT Cahaya Alam Raya Hubungan kepemilikan/penyertaan/ Pinjaman/ Loan,
Ownership/investment pemasok/ supplier
PT Selaras Cita Manunggal Hubungan kepemilikan/penyertaan/ Penjualan tanah/ Sales of land
Ownership/investment

Saldo dan transaksi pihak berelasi dengan jumlah di The balance and transaction with related parties with
atas Rp 1.000.000 ribu untuk transaksi dengan orang the amount of Rp 1,000,000 thousands or above for
atau anggota keluarga atau 0,5% dari modal disetor the transaction with people or family or 0.5% from paid
untuk transaksi dengan entitas adalah sebagai in capital for the transction with entity are as follows :
berikut :
31 Desember/ December
2022 2021
Utang lain-lain Other payables
(catatan 17) : (note 17) :
PT Argo Manunggal Land PT Argo Manunggal Land
Development 5.352.226 6.345.651 Development

Persentase dari jumlah liabilitas 0,05% 0,05% Percentage from total liabilities

Utang pihak berelasi Amount due to related parties


(catatan 18) : (note 18) :
PT Argo Manunggal Land PT Argo Manunggal Land
Development 41.950.000 41.950.000 Development
PT Cahaya Alam Raya 9.146.519 9.146.519 PT Cahaya Alam Raya
Jumlah 51.096.519 51.096.519 Total

Persentase dari jumlah liabilitas 0,44% 0,41% Percentage from total liabilities

Merupakan pinjaman tanpa dibebani bunga dan Represents of loan without interest charges and any
sewaktu-waktu dapat ditagih oleh kreditur. time can be demanded by the creditor.

Penjualan Sales
PT Selaras Cita Manunggal 31.192.800 4.863.870 PT Selaras Cita Manunggal
Karyawan kunci, keluarga dekat Key personel, close family
yang melebihi Rp 1 milyar 9.993.505 261.575 which exceed Rp 1 billion
Jumlah 41.186.305 5.125.445 Total

Persentase dari jumlah penjualan 0,92% 0,18% Percentage from total sales

Merupakan penjualan tanah, kavling komersial dan Represents sale land, commercial land lots and
kios. kiosks.

Pembelian Purchases
PT Jakarta Cakratunggal PT Jakarta Cakratunggal
Steel Mills 50.748.536 33.908.673 Steel Mills

Persentase dari jumlah beban Percentage from total cost of


pokok penjualan 2,72% 2,53% sales

Merupakan pembelian besi beton. Represents purchase of concrete iron steel.

85
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 273
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

37. Segmen operasi 37. Operating segment

1. Informasi bentuk segmen berdasarkan jenis 1. Segment information by product and services :
produk dan jasa :

Perusahaan dan entitas anak bergerak dalam The Company and its subsidiaries operate in the
bidang yang sama yakni real estat dan properti, same activity being real estate and property
kecuali Alam Synergy Pte Ltd merupakan entitas industry, except for Alam Synergy Pte Ltd as
bertujuan khusus, Carlisle Venture Pte Ltd special purpose entities, Carlisle Venture Pte Ltd
merupakan jasa pelayanan bisnis, meminjamkan service as business services, money lending and
dana dan penjualan barang serta PT Garuda sale of goods and PT Garuda Adhimatra
Adhimatra Indonesia bergerak di bidang Indonesia in real estate development and operator
pembangunan real estat dan operator kawasan of tourism area.
pariwisata.

2. Informasi tentang laba atau rugi, aset dan liabilitas 2. Information about profit or loss, segment assets
segmen adalah sebagai berikut : and liabilities are as follows :

Untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2022/ For the year ended 31 December 2022
Pengembang Properti
properti/ investasi/
Property Investment Pariwisata/ Lain-lain/ Konsolidasi/
developer properties Tourism Others Consolidated

Penjualan, pendapatan jasa dan


usaha lainnya/ Sales, services
and other revenues 3.844.480.516 207.126.578 131.804.898 310.119.267 4.493.531.259
Laba (rugi) bruto/ Gross profit (loss) 2.521.393.184 53.228.486 76.185.810 (19.667.700) 2.631.139.780
Pendapatan bunga/ Interest income - - - - 22.167.014
Beban bunga dan keuangan lainnya/
Interest and other financial expense - - - - 871.302.561
Penyusutan dan amortisasi/
Depreciation and amortization 46.054.759 45.657.742 44.336.695 7.401.739 143.450.935
Beban pajak penghasilan/
Income tax expense - - - - 7.778.174
Laba/(rugi) tahun berjalan/
Income/(loss) for the year - - - - 1.098.364.937
Informasi lainnya/ Other information
Aset segmen dilaporkan/
Segment assets reporting 19.888.628.575 831.123.702 1.312.240.381 266.932.613 22.298.925.271
Liabilitas segmen dilaporkan/
Segment liabilities reporting 10.599.074.018 801.637.740 75.447.475 180.141.473 11.656.300.706

Untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2021/ For the year ended 31 December 2021
Pengembang Properti
properti/ investasi/
Property Investment Pariwisata/ Lain-lain/ Konsolidasi/
developer properties Tourism Others Consolidated

Penjualan, pendapatan jasa dan


usaha lainnya/ Sales, services
and other revenues 2.431.759.277 136.898.723 11.286.334 267.379.383 2.847.323.717
Laba (rugi) bruto/ Gross profit (loss) 1.525.010.564 (3.056.396) (17.946.835) 5.206.717 1.509.214.050
Pendapatan bunga/ Interest income - - - - 14.831.511
Beban bunga dan keuangan lainnya/
Interest and other financial expense - - - - 817.917.145
Penyusutan dan amortisasi/
Depreciation and amortization 9.861.285 74.412.470 44.875.887 7.601.565 136.751.207
Beban pajak penghasilan/
Income tax expense - - - - 15.550.696
Laba/(rugi) tahun berjalan/
Income/(loss) for the year - - - - 142.928.791
Informasi lainnya/ Other information
Aset segmen dilaporkan/
Segment assets reporting 19.530.532.988 833.710.330 1.292.163.276 277.568.120 21.933.974.714
Liabilitas segmen dilaporkan/
Segment liabilities reporting 11.402.001.284 769.676.699 58.721.906 167.483.589 12.397.883.478

86
274 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

38. Perjanjian-perjanjian penting 38. Significant agreements

Pihak berelasi : Related parties :

a. Berdasarkan perjanjian kerjasama antara entitas a. Based on the cooperation agreement between
anak - PT Alfa Goldland Realty (AGR) dengan PT subsidiary - PT Alfa Goldland Realty (AGR) and
Argo Manunggal Land Development (AMLD) Argo Manunggal Land Development (AMLD)
tanggal 28 Februari 2006, disepakati untuk dated 28 February 2006, it was agreed to develop
mengembangkan tanah menjadi kawasan land into real estate including facilities to become
perumahan berikut fasilitasnya dan menyatu integrated as one with Alam Sutera real estate.
dengan kawasan perumahan Alam Sutera. Untuk For this purpose AMLD provides land including
ini pihak AMLD menyediakan tanah berikut biaya- the cost of project and AGR obtains the authority
biaya proyek dan AGR diberi kuasa untuk menjual to sell the plots of land. Period of this agreement
kavling-kavling tersebut. Jangka waktu perjanjian is until all lots of land are sold. For every sales
adalah sampai seluruh kavling dalam proyek transaction, AGR will receive commission,
habis terjual. Untuk setiap transaksi penjualan, marketing and supervision fee of 5% from amount
AGR memperoleh komisi, biaya pemasaran dan of sales transaction.
pengawasan sebesar 5% dari nilai transaksi
penjualan.

Pihak ketiga : Third parties :

a. Berdasarkan Nota Kesepahaman tanggal 28 a. Based on the Memorandum of Understanding


Desember 2015 antara Perusahaan dengan dated 28 December 2015 between the Company
China Fortune Land Development Co., Ltd (CFLD) and China Fortune Land Development Co., Ltd.
dan Perjanjian Kerjasama tertanggal 25 Juni 2016 (CFLD) and Cooperation Agreement dated 25
antara CFLD Investment II Pte. Ltd, CFLD June 2016 between CFLD Investment II Pte. Ltd,
Investment III Pte. Ltd, PT CFLD Tangerang New CFLD Investment III Pte. Ltd, PT CFLD
Industry City Development (dahulu PT CFLD Tangerang New Industry City Development
Indonesia Real Estate Development) (“CFLD (previously PT CFLD Indonesia Real Estate
Indonesia”), PT Alam Sutera Realty Tbk, PT Delta Development) (“CFLD Indonesia”), PT Alam
Mega Persada dan PT Delta Manunggal Raharja Sutera Realty Tbk, PT Delta Mega Persada and
dengan tujuan untuk mengembangkan area Pasar PT Delta Manunggal Raharja with the aim of
Kemis, Tangerang, Banten yang bertujuan untuk developing area Pasar Kemis, Tangerang,
mempercepat pertumbuhan ekonomi dan Banten, which aims to accelerate economic
pembangunan kawasan urban dengan growth and development of urban areas by
membangun kota mandiri baru yang terdiri dari building a new township consisting of residential
kawasan residensial, kawasan komersial, dan areas, commercial areas and industrial areas in
kawasan industrial dalam rangka bersama-sama order to jointly develop the area Pasar Kemis,
mengembangkan area Pasar Kemis, Tangerang, Tangerang, Banten. CFLD will be responsible for
Banten. CFLD akan bertanggung jawab atas investment, development, and management,
investasi, pengembangan, dan pengelolaan, including overall planning, construction and
termasuk keseluruhan perencanaan, konstruksi, management of infrastructure, public facilities, and
dan pengelolaan infrastruktur, fasilitas publik, dan an integrated area that includes in the overall
area terpadu yang mencakup dalam keseluruhan planning for the location under cooperation. The
perencanaan untuk Lokasi Kerjasama. company will be responsible for providing the land
Perusahaan akan bertanggung jawab untuk and assisting CFLD in terms of development,
menyediakan tanah dan membantu CFLD dalam construction, and management for area of ±500
hal pengembangan, konstruksi, dan pengelolaan Ha.
seluas ±500 Ha.

Untuk kerja sama tersebut, CFLD Indonesia For that cooperation, CFLD Indonesia has
memberikan uang jaminan (refundable deposit) provided refundable deposit amounting to Rp
sebesar Rp 1.450.000.000 ribu sebagai 1,450,000,000 thousands as the implementation
pelaksanaan perjanjian untuk fase 5 tahun of the agreement for first 5 years of cooperation.
pertama kerjasama. Sehubungan dengan sisa Relating to the remaining refundable deposit and
uang jaminan dan sisa pengembangan proyek, the project development, the parties are still
para pihak saat ini masih membahas syarat dan discussing the terms and continuation of the
kelanjutan kerjasama tersebut. cooperation.

87
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 275
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

38. Perjanjian-perjanjian penting (lanjutan) 38. Significant agreements (continued)

b. Berdasarkan perjanjian bersyarat pengikatan jual b. Based on a conditional agreement for the sale and
beli untuk akuisisi tanah tanggal 5 Desember purchase agreement for land acquisition on
2019 antara entitas anak - PT Delta Mega 5 December 2019 between a subsidiary - PT
Persada dan PT CFCity Karawang Investment, di Delta Mega Persada and PT CFCity Karawang
mana PT Delta Mega Persada akan menjual Investment, where PT Delta Mega Persada will
tanah seluas sekitar 230,6 hektar yang berlokasi sell a land of around 230.6 hectares located in
di Desa Sindang Jaya dan Sindang Pawon, Desa Sindang Jaya and Sindang Pawon, Kec.
Kecamatan Sindang Jaya, Kabupaten Tangerang. Sindang Jaya, Kab. Tangerang. The total area
Jumlah area yang telah direalisasikan sampai that has been realized up to 31 December 2022 is
dengan tanggal 31 Desember 2022 adalah 3.3 hectares.
sebesar 3,3 hektar.

c. Berdasarkan perjanjian sewa menyewa antara c. Based on the lease agreement between the
entitas anak - PT Alfa Goldland Realty dengan subsidiary - PT Alfa Goldland Realty and PT Bank
PT Bank Syariah Indonesia Tbk. tertanggal Syariah Indonesia Tbk. dated 7 January 2021, it
7 Januari 2021, disetujui untuk menyewakan was agreed to leased the office space of The
ruangan kantor Gedung The Tower yang terletak Tower Building which is located on Jl. Jend. Gatot
di Jl. Jend. Gatot Subroto, Jakarta Selatan seluas Subroto, South Jakarta covering an area of +
+ 30.454 meter persegi. Jangka waktu sewa 30,454 square meters. The lease term is 3 years
adalah 3 tahun dan dapat diperpanjang sampai and can be extended up to 10 years. The cost of
dengan 10 tahun. Biaya sewa gedung berkisar renting a building ranges from Rp 170 thousand to
antara Rp 170 ribu sampai dengan Rp 300 ribu Rp 300 thousand per square meter, excluding
per meter persegi belum termasuk PPN sesuai VAT according to the condition of the floor and
kondisi lantai dan wajib dibayar satu tahun must be paid one year in advance.
dimuka.

d. Perjanjian pengelolaan gedung Synergy Building d. Building management agreement for the Synergy
antara entitas anak - PT Duta Prakarsa Building between subsidiary - PT Duta Prakarsa
Development (DPD) dengan Jones Lang LaSalle Development (DPD) and Jones Lang LaSalle
(JLL), di mana JLL akan memberikan jasa properti (JLL), where JLL will provide property
manajemen kepada DPD dalam mengelola management services to DPD for the building
gedung yang berlokasi di Jl. Jalur Sutera Barat, premises located at Jl. Jalur Sutera Barat, Alam
Alam Sutera, Serpong, Tangerang. Perjanjian ini Sutera, Serpong, Tangerang. This agreement
berlaku untuk jangka waktu 1 tahun sejak 30 Juni shall be effective for one (1) year from 30 June
2020 sampai dengan 30 Juni 2021 dengan jasa 2020 up to 30 June 2021 with a monthly
pengelolaan sebesar Rp 76.125 ribu tidak management fee of Rp 76,125 thousands not
termasuk PPN, dan telah diperpanjang kembali include of VAT, and has been extended up to 30
sampai dengan 30 Juni 2022 dengan jasa June 2022 with a monthly management fee still
pengelolaan masih sama dengan perjanjian the same as the previous agreement. This
sebelumnya. Perjanjian ini telah diperpanjang agreement has been extended up to 30 June
kembali sampai dengan 30 Juni 2023 dengan jasa 2023 with a monthly management fee of Rp
pengelolaan bulanan sebesar 79.200 ribu tidak 79,200 thousands not included of VAT.
termasuk PPN.

e. Perjanjian pengelolaan gedung the Prominence e. Building management agreement for the
Office Tower antara entitas anak - PT Alfa Prominence Office Tower between subsidiary -
Goldland Realty (AGR) dengan Jones Lang PT Alfa Goldland Realty (AGR) and Jones Lang
LaSalle (JLL), di mana JLL akan memberikan jasa LaSalle (JLL), where JLL will provide property
properti manajemen kepada AGR dalam management services to AGR for the building
mengelola gedung yang berlokasi di Jl. Jalur premises located at Jl. Jalur Sutera Barat No. 15,
Sutera Barat No. 15, Alam Sutera, Serpong, Alam Sutera, Serpong, Tangerang. This
Tangerang. Perjanjian ini berlaku untuk jangka agreement shall be effective for three (3) year
waktu 3 tahun dari 1 Desember 2015 dan berakhir from 1 December 2015 and shall expire on
pada 30 November 2018. Perjanjian ini telah 30 November 2018. This agreement has been
diperpanjang sampai dengan 30 November 2022 extended up to 30 November 2022 with a monthly
dengan jasa pengelolaan bulanan sebesar Rp management fee of Rp 49,613 thousands not
49.613 ribu tidak termasuk PPN. Perjanjian ini included of VAT. This agreement has been
telah diperpanjang kembali sampai dengan 30 extended until November 30, 2023 with a monthly
November 2023 dengan jasa pengelolaan management fee of Rp 51,600 thousand excluded
bulanan sebesar Rp 51.600 ribu tidak termasuk of VAT.
PPN.

88
276 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

38. Perjanjian-perjanjian penting (lanjutan) 38. Significant agreements (continued)

f. Perjanjian pengelolaan gedung Apartemen f. Building management agreement for Silkwood


Silkwood antara entitas anak - PT Nusa Cipta Apartment between subsidiary - PT Nusa Cipta
Pratama (NCP) dengan Jones Lang LaSalle (JLL), Pratama (NCP) and Jones Lang LaSalle (JLL),
di mana JLL akan memberikan jasa properti where JLL will provide property management
manajemen kepada NCP dalam mengelola services to NCP for the building premises located
gedung yang berlokasi di Jl. Lingkar Barat Kav 1, at Jl. Lingkar Barat Kav 1, Alam Sutera, Serpong,
Alam Sutera, Serpong, Tangerang. Perjanjian ini Tangerang. This agreement shall be effective for
berlaku untuk jangka waktu 3 tahun dari 1 Juni three (3) years from 1 June 2016 and shall expire
2016 dan berakhir pada 31 Mei 2019. Perjanjian on 31 May 2019. This agreement has been
ini telah diperpanjang sampai dengan 31 Mei extended up to 31 May 2022 with a monthly
2022 dengan jasa pengelolaan bulanan sebesar management fee of Rp 67,200 thousands not
Rp 67.200 ribu tidak termasuk PPN. Perjanjian ini included of VAT. This agreement has been
telah diperpanjang kembali sampai dengan 31 Mei extended up to 31 May 2023 with a monthly
2023 dengan jasa pengelolaan bulanan sebesar management fee of Rp 69,800 thousands not
69.800 ribu tidak termasuk PPN. included of VAT.

g. Perjanjian pengelolaan gedung Apartemen g. Building management agreement for Ayodhya


Ayodhya antara entitas anak - PT Alfa Goldland Apartment between subsidiary - PT Alfa Goldland
Realty (AGR) dengan Jones Lang LaSalle (JLL), Realty (AGR) and Jones Lang LaSalle (JLL),
di mana JLL akan memberikan jasa properti where JLL will provide property management
manajemen kepada AGR dalam mengelola services to AGR for the building premises located
gedung yang berlokasi di Jl. MH Thamrin, at Jl. MH Thamrin, Tangerang. This agreement
Tangerang. Perjanjian ini berlaku untuk jangka shall be effective for five (5) years from
waktu 5 tahun dari 01 November 2016 dan 01 November 2016 and shall expire on
berakhir pada 31 Oktober 2021 dan telah 31 October 2021 and has been extended up to
diperpanjang sampai dengan 31 Oktober 2022. 31 October 2022. Monthly management fee for
Uang jasa pengelolaan bulanan untuk tahun ke-1 the 1st year amounting to Rp 55,000 thousands,
sebesar Rp 55.000 ribu, tahun ke-2 sebesar the 2nd year amounting to Rp 65,000 thousands,
Rp 65.000 ribu, tahun ke-3 sebesar Rp 72.500 the 3rd year amounting to Rp 72,500 thousands,
ribu, tahun ke-4 sebesar Rp 78.000 ribu dan tahun the 4th year amounting to Rp 78,000 thousands
ke-5 sebesar Rp 84.000 ribu belum termasuk and the 5th year amounting to Rp 84,000
PPN. Berdasarkan surat tanggal 1 November thousands not include of VAT. Based on a letter
2017, AGR selanjutnya menugaskan entitas anak dated 1 November 2017, AGR further assigned
- PT Tangerang Matra Real Estate untuk the subsidiary - PT Tangerang Matra Real Estate
pengelolaan apartemen Ayodhya. for the management of the Ayodhya apartment.

h. Jaminan Pembelian Kembali h. Buyback Guarantee

Grup memberikan garansi kepada bank-bank The Group provides guarantees to the lending
pemberi KPR tersebut sampai saat pemecahan banks in respect of loans provided to the buyers of
sertifikat induk dilakukan dan disetujui oleh Badan the properties until the title of the land has been
Pertanahan Nasional. Apabila seorang pembeli subdivided and issued by the National Land
melakukan wanprestasi, menunggak pembayaran Agency to the Group. If a purchaser defaults on
3 kali berturut-turut sebelum pemecahan sertifikat his repayment obligation in respect of three
induk dan Akta Jual Beli ditandatangani, maka consecutive installments prior to the subdivision of
bank dapat meminta Grup membeli kembali (buy title, the banks are typically entitled to call on the
back) seluruh jumlah KPR yang terhutang atas guarantees and the Group will be required to buy
pinjaman tersebut. Grup mempunyai hak untuk back the amounts outstanding under the mortgage
membatalkan transaksi jual beli ini dan menjual loans. The Group is entitled to cancel the sales
properti kepada pembeli lainnya, dan menahan transaction and resell the property to another
pembayaran yang telah dilakukan oleh pembeli purchaser, and to retain any payments made by
sebelum terjadinya wanprestasi sampai sebesar the purchaser to the Group prior to the default up
25% dari harga beli. Jika telah terjadi pemecahan to 25% of the purchase price. If there has been a
sertifikat induk dan akta jual beli, maka pembeli split of the master certificate and deed of sale and
memberikan jaminan berupa sertifikat, akta purchase, the buyer should give a guarantee in
pengalihan hak atas tanah dan bangunan/ surat the form of a certificate, deed of transfer of rights
kuasa membebankan hak tanggungan. over land and buildings / power of attorney on
mortgage.

89
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 277
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

38. Perjanjian-perjanjian penting (lanjutan) 38. Significant agreements (continued)

i. Pada tanggal 7 September 2021, Grup i. On 7 September 2021, the Group entered into
mengadakan perjanjian fasilitas lindung nilai Non Non Deliverable USD Call Spread Option Facility
Deliverable USD Call Spread Option dengan with Morgan Stanley, amounting to USD
Morgan Stanley, sebesar USD 20.000.000 untuk 20,000,000 with spread between Rp 14,250 and
spread antara Rp 14.250 dan Rp 15.750 (Rupiah Rp 15,750 (full Rupiah) which is effective from 7
penuh) yang berlaku efektif mulai 7 September September 2021 with annual premium of 1.5%
2021 dengan premi sebesar 1,5% per tahun dari from the notional amount. Premium will be paid on
nilai transaksi. Beban premi dibayar setiap tanggal- each 2 May and 2 November. This facility will due
tanggal 2 Mei dan 2 November. Fasilitas ini akan on 30 October 2025.
jatuh tempo pada tanggal 30 Oktober 2025.

j. Pada tanggal 15 Juni 2022, Grup mengadakan j. On 15 June 2022, the Group entered into Non
perjanjian fasilitas lindung nilai Non Deliverable Deliverable USD Call Spread Option Facility with
USD Call Spread Option dengan Morgan Stanley, Morgan Stanley, amounting to USD 25,000,000
sebesar USD 25.000.000 untuk spread antara Rp with spread between Rp 14,250 and Rp 16,000
14.250 dan Rp 16.000 (Rupiah penuh) yang (full Rupiah) which is effective from 9 June 2022
berlaku efektif mulai 9 Juni 2022 dengan premi with annual premium of 1.25% from the notional
sebesar 1,25% per tahun dari nilai transaksi. Beban amount. Premium will be paid on each 25 April
premi dibayar setiap tanggal-tanggal 25 April dan and 25 October. This facility will due on 35
25 Oktober. Fasilitas ini akan jatuh tempo pada October 2027.
tanggal 25 Oktober 2027.

k. Pada tanggal 27 Juni 2022, Grup mengadakan k. On 27 June 2022, the Group entered into Non
perjanjian fasilitas lindung nilai Non Deliverable Deliverable USD Call Spread Option Facility with
USD Call Spread Option dengan Credit Suisse, Credit Suisse, amounting to USD 25,000,000 with
sebesar USD 25.000.000 untuk spread antara Rp spread between Rp 14,460 and Rp 15,960 (full
14.460 dan Rp 15.960 (Rupiah penuh) yang Rupiah) which is effective from 9 June 2022 with
berlaku efektif mulai 9 Juni 2022 dengan premi annual premium of 1.25% from the notional
sebesar 1,25% per tahun dari nilai transaksi. Beban amount. Premium will be paid on each 23 April
premi dibayar setiap tanggal-tanggal 23 April dan and 23 October. This facility will due on 25
23 Oktober. Fasilitas ini akan jatuh tempo pada October 2027.
tanggal 25 Oktober 2027.

l. Pada tanggal 30 November 2022, Grup l. On 30 November 2022, the Group entered into
mengadakan perjanjian fasilitas lindung nilai Non Non Deliverable USD Call Spread Option Facility
Deliverable USD Call Spread Option dengan J.P. with J.P. Morgan, amounting to USD 50,000,000
Morgan, sebesar USD 50.000.000 untuk spread with spread between Rp 15,000 and Rp 16,500
antara Rp 15.000 dan Rp 16.500 (Rupiah penuh) (full Rupiah) which is effective from 18 October
yang berlaku efektif mulai 18 Oktober 2022 dengan 2022 with annual premium of 1.25% from the
premi sebesar 1,25% per tahun dari nilai transaksi. notional amount. Premium will be paid on each 2-
Beban premi dibayar setiap tanggal-tanggal 2-4 4 May and 2-4 November. This facility will due on
Mei dan 2-4 November. Fasilitas ini akan jatuh 20 October 2027.
tempo pada tanggal 20 Oktober 2027.

m. Berdasarkan akta perjanjian sewa menyewa m. Based on notarial deed of lease agreement of
notaris Dominika Pudji Handajani, S.H. No. 05 Dominika Pudji Handajani, S.H. No. 05 dated 17
tanggal 17 Januari 2013, Perusahaan melakukan January 2013, the Company entered into a lease
perjanjian sewa menyewa tanah seluas 27.350 m 2 agreement covering a land area of 27,350 sq. m
yang berlokasi di Provinsi Bali, Kabupaten located in the province of Bali, Badung regency,
Badung, Kecamatan Kuta Selatan, Kelurahan District of South Kuta, Jimbaran Village, which will
Jimbaran, yang akan digunakan sebagai sarana be used for supporting facilities of the Garuda
supporting (pendukung) dari proyek Garuda Wisnu Kencana (GWK) project. Rental fee during
Wisnu Kencana (GWK). Biaya sewa selama this agreement amounting to Rp 28,717,500
perjanjian ini adalah sebesar Rp 28.717.500 ribu thousands with upfront installment payments until
dengan cara pembayaran cicilan di muka sampai 15 August 2013. Lease period of 30 years from 17
dengan 15 Agustus 2013. Jangka waktu sewa January 2013 until 17 January 2043.
menyewa selama 30 tahun terhitung sejak tanggal
17 Januari 2013 sampai dengan 17 Januari 2043.

90
278 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

38. Perjanjian-perjanjian penting (lanjutan) 38. Significant agreements (continued)


n. Berdasarkan akta perjanjian sewa menyewa n. Based on notarial deed of lease agreement of
notaris Dominika Pudji Handajani, S.H. No. 05 Dominika Pudji Handajani, S.H. No. 05 dated 10
tanggal 10 April 2013, Perusahaan melakukan April 2013, the Company entered into a lease
perjanjian sewa menyewa tanah seluas 8.000 m2 agreement covering a land area of 8,000 sq. m
yang berlokasi di Provinsi Bali, Kabupaten located in the province of Bali, Badung regency,
Badung, Kecamatan Kuta, Kelurahan Jimbaran, District of South Kuta, Jimbaran Village, which will
yang akan digunakan sebagai sarana pendukung be used for supporting facilities of the Garuda
dari proyek Garuda Wisnu Kencana (GWK). Wisnu Kencana (GWK) project. Rental fee during
Biaya sewa selama perjanjian ini adalah sebesar this agreement amounting to Rp 7,200,000
Rp 7.200.000 ribu dengan cara pembayaran thousands with upfront installment payments until
cicilan di muka sampai dengan 10 Juli 2013. 10 July 2013. Lease period of 30 years from 10
Jangka waktu sewa menyewa selama 30 tahun April 2013 until 10 April 2043.
terhitung sejak tanggal 10 April 2013 sampai
dengan 10 April 2043.

39. Manajemen risiko keuangan dan nilai wajar 39. Financial risk management and fair value of
instrumen keuangan financial instruments
a. Kebijakan manajemen risiko a. Risk management policies
Risiko utama dari instrumen keuangan Grup The main risk of the Group's financial instruments
adalah risiko kredit, risiko mata uang asing, risiko are credit risk, foreign currency risk, interest rate
suku bunga dan risiko likuiditas yang timbul dalam risk, and liquidity risk arising in the normal course
kegiatan usaha normal. Manajemen terus of business. The management continually
menerus memantau proses manajemen risiko monitors the Group’s risk management process to
untuk memastikan tercapainya keseimbangan ensure the appropriate balance between risk and
yang memadai antara risiko dan kontrol. control is achieved. Risk management policies
Kebijakan manajemen risiko dan sistem direviu and systems are reviewed regularly to reflect
secara berkala untuk mencerminkan perubahan changes in market conditions and the Group
dalam kondisi pasar dan kegiatan Grup. activities.
1) Risiko kredit 1) Credit risk
Risiko kredit timbul dari kemungkinan Credit risk is the risk that the Group will
ketidakmampuan pelanggan untuk memenuhi incur a loss arising from the customers or
kewajibannya sesuai dengan syarat normal counterparties’ failure to fulfill their contractual
transaksi pada saat jatuh tempo. obligations on the due dates.
Risiko kredit Grup timbul dari kas dan setara The Group’s credit risk arises from cash and
kas, deposito berjangka, aset keuangan lancar cash equivalents, time deposits, other current
lainnya, piutang usaha, piutang lain-lain, financial assets, trade receivables, other
piutang pihak berelasi dan aset keuangan tidak receivables and other non current financial
lancar lainnya. assets.
Manajemen menempatkan kas dan setara kas Management deposits cash and cash
dan deposito berjangka hanya pada bank dan equivalents and time deposits only to banks
lembaga keuangan yang bereputasi baik dan and financial institutions which are reputable
terpercaya. and reliable.
Untuk meminimalisasi risiko kredit atas piutang To minimize credit risk on receivable from the
usaha yang berasal dari penjualan properti dan sale of real estate and hospitality and
jasa hospitality dan prasarana, manajemen infrastructure service, management imposes
mengenakan denda atas keterlambatan fines for the late payments and hand over the
pembayaran serta melakukan serah terima unit unit at the time of settlement. For receivable
pada saat pelunasan. Untuk piutang usaha from the assets for lease, the customers are
yang berasal dari penyewaan properti, pelanggan required to pay the rent in advance and
diminta membayar uang sewa dimuka dan provide security deposits on rental and service
memberikan uang jaminan atas sewa dan service charge. Other receivables are most generally
charge. Piutang lain-lain umumnya merupakan are employee loans whose payment was
pinjaman karyawan yang pembayarannya guaranteed by the employee's own salary. Due
dijamin dengan gaji karyawan itu sendiri. from related parties represent cash current
Piutang pihak berelasi merupakan pinjam account without interest and can be demanded
meminjam uang tunai tanpa beban bunga dan at any time. In addition, these receivables are
sewaktu-waktu akan dapat ditagih. Selain itu, monitored closely on an ongoing basis.
piutang dipantau ketat secara berkelanjutan

91
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 279
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

39. Manajemen risiko keuangan dan nilai wajar 39. Financial risk management and fair value of
instrumen keuangan (lanjutan) financial instruments (continued)

a. Kebijakan manajemen risiko (lanjutan) a. Risk management policies (continued)

1) Risiko kredit (lanjutan) 1) Credit risk (continued)

Berdasarkan evaluasi tersebut pihak Based on the evaluation, management will


manajemen akan menentukan perkiraan determine the estimated uncollectible amount
jumlah yang tidak dapat ditagih atas piutang for receivables and determine the
tersebut serta menentukan pembentukan akun establishment of an allowance for impairment
cadangan kerugian penurunan nilai atas losses on receivables, if needed. Refer to Note
piutang tersebut, jika diperlukan. Lihat Catatan 8 to the consolidated financial statements for
8 atas laporan keuangan konsolidasian untuk the information regarding the aging analysis of
informasi analisis umur piutang. accounts receivable.

Aset keuangan lainnya dan aset keuangan Other financial assets and other non-current
tidak lancar lainnya merupakan jaminan financial assets are sales collateral through
penjualan melalui KPR, jaminan pembayaran mortgages, loan interest payment guarantees
bunga pinjaman berupa rekening escrow dan in the form of escrow accounts and derivative
piutang derivatif - opsi call spread atas utang receivables - call spread option on hedging
obligasi yang dilindung nilai. bonds payable.

Risiko maksimal dari risiko kredit dicerminkan The maximum exposure to credit risk is
dalam jumlah tercatat pada masing-masing represented by the carrying amount of each
golongan aset keuangan dalam laporan posisi class of financial assets in the consolidated
keuangan konsolidasian (lihat catatan 39c). statement of financial position (see note 39c).

Tabel di bawah ini menunjukkan analisa umur The tables below present the aging analysis of
aset keuangan Grup pada tanggal-tanggal the Group’s financial assets as at reporting
pelaporan. dates.

31 Desember/ December 2022


Belum jatuh Telah
tempo dan jatuh
tidak Telah jatuh tempo namun tidak mengalami tempo
mengalami penurunan nilai/ dan/atau
penurunan Past due but not impaired mengalami
nilai/ 6 bulan – penurunan
Neither past 1 tahun/ nilai/ Past
Jumlah/ due nor ≤ 3 bulan/ 3 – 6 bulan/ 6 months – > I tahun/ due and/or
Total impaired ≤ 3 months 3 – 6 months 1 year > 1 year impaired

Aset keuangan yang diukur dengan


biaya perolehan amortisasi/
Financial assets measued
at amortized cost :

Kas dan setara kas/


Cash and cash equivalents 1.438.123.892 1.438.123.892 - - - - -
Deposito berjangka/ Time deposits 477.315.600 477.315.600 - - - - -
Aset keuangan lancar lainnya/
Other current financial assets 349.888.623 349.888.623 - - - - -
Piutang usaha/ Trade receivables 145.292.861 18.025.501 7.412.259 6.665.311 4.984.849 12.236.373 95.968.568
Piutang lain-lain/ Other receivables 9.351.752 9.351.752 - - - - -
Piutang pihak berelasi/
Due from related parties 160.000 160.000 - - - - -
Aset keuangan tidak lancar lainnya/
Other non-current financial assets 168.419.817 168.419.817 - - - - -

Jumlah/ Total 2.588.552.545 2.461.285.185 7.412.259 6.665.311 4.984.849 12.236.373 95.968.568

92
280 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

39. Manajemen risiko keuangan dan nilai wajar 39. Financial risk management and fair value of
instrumen keuangan (lanjutan) financial instruments (continued)

a. Kebijakan manajemen risiko (lanjutan) a. Risk management policies (continued)

1) Risiko kredit (lanjutan) 1) Credit risk (continued)


31 Desember/ December 2021
Belum jatuh Telah
tempo dan jatuh
tidak Telah jatuh tempo namun tidak mengalami tempo
mengalami penurunan nilai/ dan/atau
penurunan Past due but not impaired mengalami
nilai/ 6 bulan – penurunan
Neither past 1 tahun/ nilai/ Past
Jumlah/ due nor ≤ 3 bulan/ 3 – 6 bulan/ 6 months – > I tahun/ due and/or
Total impaired ≤ 3 months 3 – 6 months 1 year > 1 year impaired

Aset keuangan yang diukur dengan


biaya perolehan amortisasi/
Financial assets measued
at amortized cost :

Kas dan setara kas/


Cash and cash equivalents 991.033.286 991.033.286 - - - - -
Deposito berjangka/ Time deposits 316.643.565 316.643.565 - - - - -
Aset keuangan lancar lainnya/
Other current financial assets 604.191.607 604.191.607 - - - - -
Piutang usaha/ Trade receivables 229.662.682 106.785.584 5.667.558 3.145.380 9.827.722 6.725.792 97.510.646
Piutang lain-lain/ Other receivables 15.814.344 15.814.344 - - - - -
Piutang pihak berelasi/
Due from related parties 160.000 160.000 - - - - -
Aset keuangan tidak lancar lainnya/
Other non-current financial assets 15.125.388 15.125.388 - - - - -

Jumlah/ Total 2.172.630.872 2.049.753.774 5.667.558 3.145.380 9.827.722 6.725.792 97.510.646

2) Risiko mata uang asing 2) Foreign currency risk

Risiko nilai tukar mata uang asing adalah risiko Foreign currency exchange rate risk is the risk
usaha dalam nilai instrumen keuangan akibat that the value of a financial instrument will
berfluktuasinya perubahan nilai tukar. fluctuate because of changes in foreign
exchange rates.

Grup dalam melakukan kegiatan usahanya The Group in conducting its business activities
sebagian besar mempergunakan mata uang mostly uses Rupiah currency in terms of sales
Rupiah dalam hal transaksi penjualan, transactions, purchases of raw materials and
pembelian bahan baku dan beban usaha. operating expenses. Business transactions in
Transaksi usaha dalam mata uang asing foreign currencies are only carried out for
hanya dilakukan untuk hal-hal khusus, dan special matters, and if this occurs,
jika hal tersebut terjadi manajemen akan management will conduct periodic reviews of
melakukan reviu berkala atas eksposur the foreign currency exposures. The Group
mata uang asing tersebut. Grup memiliki utang has bonds payable - senior notes denominated
obligasi - surat utang senior dalam mata uang in United States Dollars, for which the Group
Dolar Amerika Serikat, untuk itu Grup memiliki has a foreign currency hedging policy by
kebijakan lindung nilai mata uang asing dengan hedging bonds payable (see Note 7b).
melakukan lindung nilai atas utang obligasi
(lihat catatan 7b).

Pada tanggal 31 Desember 2022, dengan On 31 December 2022, with all other variables
semua variabel konstan, jika nilai tukar Rupiah constant, if the rupiah weakened by 5%
melemah sebesar 5%, laba sebelum pajak income before tax for the year ended 31
untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 December 2022 would be lower by Rp
Desember 2022 akan lebih rendah sebesar Rp 181,739,231 thousands, and if the rupiah
181.739.231 ribu, dan jika nilai tukar Rupiah strengthened by 5% income before tax for the
menguat sebesar 5%, laba sebelum pajak year ended 31 December 2022 would be
untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 higher by Rp 87,353,231 thousands, mainly as
Desember 2022 akan lebih tinggi sebesar Rp gain or loss on transactions of cash and cash
87.353.231 ribu, terutama sebagai laba rugi equivalents, bonds payable and accrued
atas transaksi kas dan setara kas, utang expenses.
obligasi dan beban akrual.

93
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 281
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

39. Manajemen risiko keuangan dan nilai wajar 39. Financial risk management and fair value of
instrumen keuangan (lanjutan) financial instruments (continued)

a. Kebijakan manajemen risiko (lanjutan) a. Risk management policies (continued)

3) Risiko suku bunga 3) Interest rate risk

Risiko suku bunga adalah risiko di mana nilai Interest rate risk is the risk that the fair value
wajar atau arus kas kontraktual masa datang or contractual future cash flows of a financial
dari suatu instrumen keuangan akan instrument will be affected due to changes in
terpengaruh akibat perubahan suku bunga market interest rates. The Group’s exposure
pasar. Eksposur utama Grup yang terkait relates to the interest rate risk related
dengan risiko suku bunga adalah utang bank primarily to bank loans and bonds payable.
dan utang obligasi.

Untuk meminimalkan risiko suku bunga, Grup To minimize interest rate risk, the Group
mengelola beban bunga melalui kombinasi manages interest cost through a mix of fixed-
utang dengan suku bunga tetap dan suku bunga rate and variable-rate debts, by evaluating
variabel, dengan mengevaluasi kecenderungan market rate trends. Management also
suku bunga pasar. Manajemen juga melakukan conducts assessment among interest rates
penelaahan berbagai suku bunga yang offered by creditors to obtain the most
ditawarkan oleh kreditur untuk mendapatkan favorable interest rate before taking any
suku bunga yang menguntungkan sebelum decision to enter into a new loan agreement.
mengambil keputusan untuk melakukan
perikatan utang.

Tabel berikut menunjukkan sensitivitas The following table illustrates the sensitivity to
terhadap perubahan yang mungkin terjadi a reasonably possible change in interest rates
pada suku bunga utang untuk tahun yang on the debt for the years ended 31 December
berakhir 31 Desember 2022 dan 2021 dengan 2022 and 2021, with all other variables remain
semua variabel lainnya tetap konstan. constant. The Group’s profit before tax is
Pendapatan Grup sebelum pajak dipengaruhi affected impact on floating interest rates as
dampak atas suku bunga yang mengambang follows :
sebagai berikut :
Efek pada pendapatan sebelum pajak/
Kenaikan/penurunan suku bunga/ Effect on profit before tax
Increase/decrease in interest rate 31 Des./ Dec. 2022 31 Des./ Dec. 2021

+ 0,5% (36.557.860) (37.918.735)


- 0,5% 36.557.860 37.918.735

4) Risiko likuiditas 4) Liquidity risk

Risiko likuiditas adalah risiko bahwa Grup akan Liquidity risk is the risk that the Group will
menghadapi kesulitan dalam memenuhi encounter difficulty in meeting financial
liabilitas keuangan karena kurangnya dana. obligations due to shortage of funds.

Grup memantau likuiditasnya dengan The Group monitors its liquidity needs by
memantau ketat jadwal pembayaran utang closely monitoring schedule of debt servicing
untuk liabilitas keuangan dan arus kas keluar payments for financial liabilities and its cash
untuk kegiatan sehari-hari, serta memastikan outflows due to day-to-day operations, as well
ketersediaan pendanaan melalui jumlah as ensuring the availability of funding through
fasilitas kredit yang cukup, baik yang mengikat adequate amount of credit facilities, both
dan tidak mengikat. committed and uncommitted.

Tabel di bawah ini menganalisa The table below analyzes the Group’s
liabilitas keuangan Grup yang diselesaikan financial liabilities into relevant maturity
secara neto yang dikelompokkan groupings based on the remaining period
berdasarkan periode yang tersisa sampai to the contractual maturity date. The
dengan tanggal jatuh tempo kontraktual. amounts disclosed in the table are the
Jumlah yang diungkapkan dalam tabel contractual undiscounted cash flows :
merupakan arus kas kontraktual yang tidak
didiskontokan :

94
282 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

39. Manajemen risiko keuangan dan nilai wajar 39. Financial risk management and fair value of
instrumen keuangan (lanjutan) financial instruments (continued)

a. Kebijakan manajemen risiko (lanjutan) a. Risk management policies (continued)

4) Risiko likuiditas (lanjutan) 4) Liquidity risk (continued)


31 Desember/ December 2022
<= 1 tahun/ 1-2 tahun/ 2-5 tahun/ > 5 tahun/ Jumlah/ Nilai tercatat/
<= 1 year 1-2 years 2-5 years > 5 years Total As reported
Liabilitas keuangan/ Financial liabilities
Utang usaha/ Trade payables 265.462.369 - - - 265.462.369 265.462.369
Utang lain-lain/ Other payables 480.452.151 - - - 480.452.151 480.452.151
Beban akrual/ Accrued expenses 167.346.644 - - - 167.346.644 167.346.644
Utang pihak berelasi/
Due to related parties 51.096.519 - - - 51.096.519 51.096.519
Utang bank jangka panjang/
Long-term bank loans 226.590.909 277.083.333 1.332.708.333 881.875.001 2.718.257.576 2.693.017.885
Utang obligasi/ Bonds payable - 296.139.614 3.652.388.579 - 3.948.528.193 3.916.461.110
Uang jaminan yang dapat -
dikembalikan/ Refundable deposit - 598.591.309 2.511.456 3.501.041 604.603.806 604.603.806

Jumlah/ Total 1.190.948.592 1.171.814.256 4.987.608.368 885.376.042 8.235.747.258 8.178.440.484

31 Desember/ December 2021


<= 1 tahun/ 1-2 tahun/ 2-5 tahun/ > 5 tahun/ Jumlah/ Nilai tercatat/
<= 1 year 1-2 years 2-5 years > 5 years Total As reported
Liabilitas keuangan/ Financial liabilities
Utang usaha/ Trade payables 233.418.423 - - - 233.418.423 233.418.423
Utang lain-lain/ Other payables 568.066.532 - - - 568.066.532 568.066.532
Beban akrual/ Accrued expenses 175.886.959 - - - 175.886.959 175.886.959
Utang pihak berelasi/
Due to related parties 51.096.519 - - - 51.096.519 51.096.519
Utang bank jangka panjang/
Long-term bank loans 168.450.106 133.125.000 484.791.667 366.250.000 1.152.616.773 1.152.616.773
Utang obligasi/ Bonds payable 466.294.511 244.566.379 5.660.376.031 - 6.371.236.921 6.301.407.034
Uang jaminan yang dapat -
dikembalikan/ Refundable deposit - 690.929.345 24.625.712 3.489.040 719.044.097 719.044.097

Jumlah/ Total 1.663.213.050 1.068.620.724 6.169.793.410 369.739.040 9.271.366.224 9.201.536.337

b. Manajemen permodalan b. Capital management


Tujuan utama dari pengelolaan modal Grup The main objective of the Group's capital
adalah untuk memastikan bahwa rasio modal management is to ensure that the capital ratio is
selalu dalam kondisi sehat agar dapat mendukung always in a healthy condition in order to support
kinerja usaha dan memaksimalkan nilai dari business performance and maximize the
pemegang saham. Grup mengelola struktur shareholder value. The Group manages its capital
modalnya dan membuat penyesuaian- structure and makes adjustments with respect to
penyesuaian sehubungan dengan perubahan changes in economic conditions and the
kondisi ekonomi dan karakteristik dari risiko characteristics of their business risks. In order to
usahanya. Agar dapat menjaga dan maintain and adjust its capital structure, the Group
menyesuaikan struktur modalnya, Grup akan may adjust the amount of debt, dividend
menyesuaikan jumlah utang, pembayaran dividen payments to shareholders, or issue shares
kepada para pemegang saham atau menerbitkan certificates. No changes have been made in the
surat saham. Tidak ada perubahan dalam tujuan, objectives, policies and processes as they have
kebijakan dan proses dan sama seperti been applied in previous years.
penerapan tahun-tahun sebelumnya.
Secara periodik, Grup melakukan penilaian utang Periodically, the Group conducts debt valuation to
untuk menilai kemungkinan pembiayaan kembali assess possibilities of refinancing existing debts
utang yang ada dengan utang baru yang memiliki with new ones which have more efficient cost that
biaya yang lebih efisien sehingga mengoptimalkan will lead to more optimized cost-of-debt and use of
biaya utang dan menggunakan hasil pinjaman the proceeds for more profitable investment.
untuk investasi yang lebih menguntungkan.
Manajemen juga memantau modal dengan Management also conducts capital monitoring by
menggunakan beberapa ukuran leverage using some measures of financial leverage such
keuangan seperti rasio pinjaman terhadap as debt to equity ratio. The purpose of Group is
ekuitas. Tujuan Grup adalah berusaha untuk attempted to maintain the compliance as required
menjaga kepatuhan sebagaimana yang by the lender.
dipersyaratkan oleh pemberi pinjaman.

95
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 283
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

39. Manajemen risiko keuangan dan nilai wajar 39. Financial risk management and fair value of
instrumen keuangan (lanjutan) financial instruments (continued)

b. Manajemen permodalan (lanjutan) b. Capital management (continued)

Rasio pinjaman berbunga terhadap ekuitas Grup The Group’s debt to equity ratios as of 31
per 31 Desember 2022 dan 2021 adalah sebagai December 2022 and 2021 were as follows :
berikut :
31 Desember/ December
2022 2021

Pinjaman berbunga 6.609.478.995 7.454.023.807 Interest bearing borrowings


Jumlah ekuitas 10.642.624.565 9.536.091.236 Total equity
Rasio pinjaman terhadap
ekuitas 62,10% 78,17% Debt to equity ratio

c. Estimasi nilai wajar c. Fair value estimation

Nilai wajar aset dan liabillitas keuangan The fair value of financial assets and financial
diestimasi untuk keperluan pengakuan dan liabilities must be estimated for recognition and
pengukuran atau untuk keperluan measurement or for disclosure purposes.
pengungkapan.

PSAK No. 68, “Pengukuran nilai wajar” SFAS No. 68, “Fair value measurement” requires
mensyaratkan pengungkapan atas pengukuran disclosure of fair value measurements with the
nilai wajar dengan tingkat hirarki nilai wajar following levels of the fair value hierarchy :
sebagai berikut:

a) harga kuotasian di pasar aktif untuk aset atau a) quoted prices in active markets for identical
liabilitas yang identik yang dimiliki pihak lain, assets or liabilities,
b) jika harga tersebut tidak tersedia, maka b) If the price is not available, then use other
menggunakan input lain yang dapat inputs that can be observed either directly or
diobservasi baik secara langsung atau secara indirectly, and
tidak langsung, dan
c) jika harga yang dapat diobservasi dalam (a) c) If the prices that can be observed in (a) and (b)
dan (b) tidak tersedia, maka menggunakan are not available, then use another valuation
teknik penilaian lain. technique.

Tabel di bawah ini menggambarkan nilai tercatat The table below describes the carrying amount
dan nilai wajar dari aset dan liabilitas keuangan : and fair value of financial assets and liabilities :

31 Desember/ December 2022 31 Desember/ December 2021


Nilai Nilai Nilai Nilai
tercatat/ wajar/ tercatat/ wajar/
Carrying Fair Carrying Fair
amount value amount value

Aset keuangan Financial assets

Aset keuangan yang


diukur dengan biaya Financial assets measured
perolehan amortisasi : at amortized cost :

Kas dan setara kas 1.438.123.892 1.438.123.892 991.033.286 991.033.286 Cash and cash equivalents
Deposito berjangka 477.315.600 477.315.600 316.643.565 316.643.565 Time deposits
Aset keuangan lancar lainnya 349.888.623 349.888.623 604.191.607 604.191.607 Other current financial assets
Piutang usaha 49.324.293 49.324.293 132.152.036 132.152.036 Trade receivables
Piutang lain-lain 9.351.752 9.351.752 15.814.344 15.814.344 Other receivables
Piutang pihak berelasi 160.000 160.000 160.000 160.000 Due from related parties
Aset keuangan tidak lancar Other non-current financial
lainnya 168.419.817 168.419.817 15.125.388 15.125.388 assets

Jumlah aset keuangan 2.492.583.977 2.492.583.977 2.075.120.226 2.075.120.226 Total financial assets

96
284 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

39. Manajemen risiko keuangan dan nilai wajar 39. Financial risk management and fair value of
instrumen keuangan (lanjutan) financial instruments (continued)

c. Estimasi nilai wajar (lanjutan) c. Fair value estimation (continued)

31 Desember/ December 2022 31 Desember/ December 2021


Nilai Nilai Nilai Nilai
tercatat/ wajar/ tercatat/ wajar/
Carrying Fair Carrying Fair
amount value amount value

Liabilitas keuangan Financial liabilities

Liabilitas keuangan yang


diukur dengan biaya Financial liabilities measured
perolehan amortisasi : at amortized cost :

Utang usaha 265.462.369 265.462.369 233.418.423 233.418.423 Trade payables


Utang lain-lain 480.452.151 480.452.151 568.066.532 568.066.532 Other payables
Beban akrual 167.346.644 167.346.644 175.886.959 175.886.959 Accrued expenses
Utang pihak berelasi 51.096.519 51.096.519 51.096.519 51.096.519 Due to related parties
Utang bank jangka panjang 2.693.017.885 2.693.017.885 1.152.616.773 1.152.616.773 Long-term bank loan
Utang obligasi 3.916.461.110 2.558.646.269 6.301.407.034 5.177.097.786 Bonds payable
Uang jaminan yang dapat Refundable
dikembalikan 604.603.806 604.603.806 719.044.097 719.044.097 deposit

Jumlah liabilitas keuangan 8.178.440.484 6.820.625.643 9.201.536.337 8.077.227.089 Total financial liabilities

Nilai tercatat aset dan liabilitas keuangan disajikan The carrying amount of financial assets and
di dalam laporan posisi keuangan mendekati nilai liabilities presented in the statement of financial
wajarnya karena dampak pendiskontoan yang position approximates their fair value because of
tidak signifikan atau disajikan pada biaya the insignificant effect of discounting or is
perolehan karena nilai wajarnya tidak dapat diukur presented at cost because their fair value cannot
secara handal. be measured reliably.

Manajemen menetapkan bahwa nilai tercatat Management has determined that the carrying
(berdasarkan jumlah nosional) kas dan setara amounts (based on notional amounts) of cash and
kas, deposito berjangka, aset keuangan lancar cash equivalents, time deposits, other current
lainnya, piutang usaha, piutang lain-lain, piutang financial assets, trade receivables, other
pihak berelasi, utang usaha, utang lain-lain, beban receivables, due from related parties, trade
akrual dan utang pihak berelasi kurang lebih payables, other payables, accrued expenses and
sebesar nilai wajarnya karena instrumen due to related parties are approximately at their
keuangan tersebut berjangka pendek dan dampak fair values because these financial instruments
pendiskontoan yang tidak signifikan. are short-term and the impact of discounting is not
significant.

Aset keuangan tidak lancar lainnya merupakan Other non-current financial assets represents
rekening escrow untuk pembayaran bunga satu escrow account for the payment of interest of one
bulan dan manfaat lindung nilai berupa piutang month and hedging benefits of derivative
derivatif - opsi call spread yang nilai tercatatnya receivables - call spread option where the carrying
kurang lebih sebesar nilai wajarnya karena dinilai amount approximately equal to their fair values
ulang secara berkala. due to be reassessed periodically.

Utang obligasi dicatat sebesar biaya perolehan Bonds payable are carried at amortized cost using
yang diamortisasi menggunakan metode suku the effective interest rate method and the discount
bunga efektif dan tingkat diskonto yang digunakan rates used are the market lending rate at the initial
adalah suku bunga pinjaman pasar pada saat recognition for similar types of lending. The fair
pengakuan awal untuk jenis pinjaman yang sama. value of bonds are carried at fair value using the
Nilai wajar obligasi dinilai mengacu pada harga quoted prices published in the active market fair
kuotasi yang dipublikasikan pada pasar aktif value hierarchy (Level 1).
hierarki nilai wajar (Tingkat 1).

Nilai tercatat dari utang bank jangka panjang The carrying amounts of long-term bank loans
dengan suku bunga mengambang kurang lebih with floating interest rates approximate their fair
sebesar nilai wajarnya karena dinilai ulang secara values as they are re-priced frequently.
berkala.

97
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 285
PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.
dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

40. Aset dan liabilitas dalam mata uang asing 40. Assets and liabilities denominated in foreign
currencies

31 Desember/ December 2022


Mata uang asing/ Ekuivalen/
Foreign currencies Equivalent
USD SGD Rupiah
Aset Assets
Kas dan setara kas 24.284.977 1.151.591 395.453.461 Cash and cash equivalents

Liabilitas Liabilities
Bunga masih harus dibayar (5.194.196) - (81.709.896) Accrued interest
Utang obligasi (251.003.000) - (3.948.528.193) Bonds payable
Jumlah liabilitas (256.197.196) - (4.030.238.089) Total liabilities
Jumlah aset/(liabilitas) Total assets/(liabilities)
- bersih (231.912.219) 1.151.591 (3.634.784.628) - net

31 Desember/ December 2021


Mata uang asing/ Ekuivalen/
Foreign currencies Equivalent
USD SGD Rupiah
Aset Assets
Kas dan setara kas 22.920.694 1.675.090 344.700.402 Cash and cash equivalents

Liabilitas Liabilities
Bunga masih harus dibayar (7.287.804) - (103.989.679) Accrued interest
Utang obligasi (446.509.000) - (6.371.236.921) Bonds payable
Jumlah liabilitas (453.796.804) - (6.475.226.600) Total liabilities
Jumlah aset/(liabilitas) Total assets/(liabilities)
- bersih (430.876.110) 1.675.090 (6.130.526.198) - net

Kurs yang berlaku pada tanggal-tanggal tersebut The exchange rates prevailing at that date of are as
adalah sebagai berikut : follows :

31 Desember/ December
2022 2021

1 USD Rp 15.731 Rp 14.269 USD 1


1 SGD Rp 11.659 Rp 10.534 SGD 1

41. Pengungkapan tambahan atas laporan arus kas 41. Supplementary disclosure for the consolidated
konsolidasian statements of cash flows

Catatan/ 31 Desember/ December


Note 2022 2021

Transaksi yang tidak mempengaruhi Transactions which not affecting to


kas dan setara kas : cash and cash equivalent :

Pemindahbukuan dari tanah untuk Transferred from land for


dikembangkan ke persediaan 197.751.460 86.363.369 development to inventories
Pemindahbukuan uang muka Transferred from advance
pembelian tanah ke akun tanah on land purchased to land
untuk dikembangkan 86.989.535 38.261.315 for development
Pemindahbukuan liabilitas lainnya Transferred from other liabilities
ke kepentingan non pengendali to minority interest (paid up
(modal disetor pada entitas anak) 19 5.000.000 - capital on subsidiaries)

98
286 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk
Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk.


dan Entitas Anak and its Subsidiaries
Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements
(lanjutan) (continued)
Per tanggal dan untuk tahun-tahun yang berakhir As of and for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2022 dan 2021 31 December 2022 and 2021

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in thousands of Rupiah, unless otherwise stated)

41. Pengungkapan tambahan atas laporan arus kas 41. Supplementary disclosure for the consolidated
konsolidasian (lanjutan) statements of cash flows (continued)

Catatan/ 31 Desember/ December


Note 2022 2021

Kapitalisasi beban bunga pinjaman Capitalization of interest into


ke akun persediaan 10 2.702.909 9.425.839 inventories
Kapitalisasi beban bunga pinjaman Capitalization of interest into
ke akun tanah untuk dikembangkan 12 878.805 4.008.951 land for development
Pemindahbukuan tanah dan Tranferred of land and
bangunan dari persediaan buildings from inventories to
ke properti investasi 14 762.767 724.098.359 investment properties
Pemindahbukuan aset lain-lain - Tranferred of other assets -
aset pengampunan pajak ke tax amnesty to
tanah untuk dikembangkan 12 37.800 16.675.849 land for development
Pemindahbukuan uang muka Transferred from advance on
pembelian tanah ke persediaan 35.940 257.186 land purchased to inventories
Pemindahbukuan aset lain-lain - Tranferred of other assets -
aset pengampunan tax amnesty to
pajak ke persediaan 10 - 10.050.000 linventories

42. Kejadian penting setelah periode pelaporan 42. Subsequent events after reporting period

Sampai dengan tanggal penerbitan laporan keuangan Up to the date of issuance of the consolidated
konsolidasian, tidak ada kejadian penting setelah financial statements, there is no significant event after
tanggal laporan posisi keuangan konsolidasian yang the consolidated financial position date which might
mempengaruhi laporan keuangan konsolidasian untuk affect the consolidated financial statements for the
tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2022. year ended 31 December 2022.

99
2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 287
Daftar Pengungkapan Sesuai
Peraturan Otoritas Jasa Keuangan
Nomor 51/POJK.03/2017 [G.4]
List of Disclosure Based on POJK NO.51/POJK.03/2017

No. Indeks Nama Indeks Halaman


No. Index Index Name Page

Strategi Keberlanjutan | Sustainability Strategy

A.1 Penjelasan Strategi Keberlanjutan | Explanation on Sustainability Strategies 134

Ikhtisar Kinerja Aspek Keberlanjutan | Overview of Sustainability Aspects Performance

B.1 Aspek Ekonomi | Economy Aspects 132

B.2 Aspek Lingkungan Hidup | Environmental Aspects 132

B.3 Aspek Sosial | Social Aspects 133

Profil Perusahaan | Company Profile

C.1 Visi, Misi, dan Nilai Keberlanjutan | Vision, Mission, Sustainable Values 44

C.2 Alamat Perusahaan | Company Address 36

C.3 Skala Usaha: 54, 58, 83


a. Total aset atau kapitalisasi dan total kewajiban;
b. Jumlah karyawan menurut jenis kelamin, jabatan, usia, pendidikan, dan status ketenagakerjaan;
c. Nama pemegang saham dan persentase kepemilikan saham; dan
d. Wilayah operasional

Business Scale:
a. Total assets or assets capitalizationm and total liabilities;
b. Total employee based on gender, position, age, education and employment status;
c. Percentage of share ownership; and
d. Operational area.

C.4 Produk, Layanan, dan Kegiatan Usaha yang Dijalankan | Product, Service and Business Activities 46

C.5 Keanggotaan pada Asosiasi | Member Association 156

C.6 Perubahan Emiten dan Perusahaan Publik yang Bersifat Signifikan | Significant Changes Tidak Ada
None

Penjelasan Direksi | Director Explanation

D.1 Penjelasan Direksi | Director Explanation 25

Tata Kelola Keberlanjutan | Sustainable Corporate Governance

E.1 Penanggung Jawab Penerapan Keuangan Berkelanjutan 136


Person in Charge Responsibility for Sustainable Finance

E.2 Pengembangan Kompetensi terkait Keuangan Berkelanjutan | Sustainable Finance Competency Development 137

E.3 Penilaian Risiko atas Penerapan Keuangan Berkelanjutan | Sustainable Finance Risk Assessment Implementation 137

E.4 Hubungan dengan Pemangku Kepentingan | Stakeholders Relations 137

E.5 Permasalahan terhadap Penerapan Keuangan Berkelanjutan | Sustainable Finance Implementation Problems 138

Kinerja Keberlanjutan | Sustainable Performance

F.1 Kegiatan Membangun Budaya Keberlanjutan | The Activities of Building a Culture of Sustainability 148, 154

Kinerja Ekonomi | Economic Performance

F.2 Perbandingan Target dan Kinerja Produksi, Portofolio, Target Pembiayaan, atau Investasi, 141
Pendapatan, dan Laba Rugi
Comparison of Production Targets and Performance, Portfolio, Financial Targets, or Investment,
Revenue, and Profit

F.3 Perbandingan Target dan Kinerja Portofolio, Target Pembiayaan, atau Investasi pada Instrumen Keuangan atau Proyek yang 142
Sejalan dengan Keuangan Berkelanjutan
Comparison of Portfolio Targets and Performance, Financing Targets, or Investments in Financial Instruments or Projects in
Line With the Implementation of Sustainable Finance

Kinerja Lingkungan Hidup | Environmental Performance

F.4 Biaya Lingkungan Hidup | Environment Cost Incurred 142

Aspek Material | Material Aspect

F.5 Penggunaan Material yang Ramah Lingkungan | Use of Environmentally Friendly Materials 148

Aspek Energi | Energy Aspect

288 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

No. Indeks Nama Indeks Halaman


No. Index Index Name Page

F.6 Jumlah dan Intensitas Energi yang Digunakan | The Amount and Intensity of Energy Used 151

F.7 Upaya dan Pencapaian Efisiensi Energi dan Penggunaan Energi Terbarukan 149, 150
Efforts and Achievement of Energy Efficiency Including Use of Renewable Energy Sources

Aspek Air | Water Aspect

F.8 Penggunaan Air | Water Usage 153

Aspek Keanekaragaman Hayati | Biodiversity Aspect

F.9 Dampak dari Wilayah Operasional yang Dekat atau Berada di Daerah Konservasi atau Memiliki Keanekaragaman Hayati Tidak Relevan
Impacts from Operational Areas Close to or in Conservation Areas or Having Biodiversity Not Relevant

F.10 Usaha Konservasi Keanekaragaman Hayati | Biodiversity Conservation Efforts 152

Aspek Emisi | Emission Aspect

F.11 Jumlah dan Intensitas Emisi yang Dihasilkan berdasarkan Jenisnya 152
The Amount and Intensity of Emissions Produced by Type

F.12 Upaya dan Pencapaian Pengurangan Emisi yang Dilakukan 149


Efforts and Achievement Emission Reduction Carried Out

Aspek Limbah dan Efluen | Waste and Effluent Aspect

F.13 Jumlah Limbah dan Efluen yang Dihasilkan berdasarkan Jenis 153
The Amount of Waste and Effluent Produced by Type

F.14 Mekanisme Pengelolaan Limbah dan Efluen | Mechanism of Waste and Effluent Management 153

F.15 Tumpahan yang Terjadi (jika ada) | Spills that Occured (if any) Tidak Ada
None

Aspek Pengaduan Terkait Lingkungan Hidup | Environmental Complaint Aspect

F.16 Jumlah dan Materi Pengaduan Lingkungan Hidup yang Diterima dan Diselesaikan 154
The Amount and Material of Environmental Complaints Received and Resolved

Kinerja Sosial | Social Aspect

F.17 Komitmen untuk Memberikan Layanan atas Produk dan/atau Jasa yang Setara kepada Konsumen 145
Commitment to Provide Services for Equivalent Products and/or Services to Consumers

Aspek Ketenagakerjaan | Employment Aspect

F.18 Kesetaraan Kesempatan Bekerja | Equality of Employment Opportunities 163

F.19 Tenaga Kerja Anak dan Tenaga Kerja Paksa | Child Labor and Forced Labor 163

F.20 Upah Minimum Regional | The Regional Minimum Wage 163

F.21 Lingkungan Bekerja yang Layak dan Aman | Decent and Safe Working Environment 164

F.22 Pelatihan dan Pengembangan Kemampuan Pegawai | Training and Capacity Building of Employees 159, 160

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 289


No. Indeks Nama Indeks Halaman
No. Index Index Name Page

Aspek Masyarakat | Society Aspect

F.23 Dampak Operasi terhadap Masyarakat Sekitar | Operational Impacts to the Surrounding Community 167

F.24 Pengaduan Masyarakat | Public Complaints 168

F.25 Kegiatan Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) | Environmental and Social Responsibility Activities 168

Tanggung Jawab Pengembangan Produk/Jasa Berkelanjutan | Responsibilities for Developing Sustainable Products/Services

F.26 Inovasi dan Pengembangan Produk/Jasa Keuangan Berkelanjutan 143


Innovation and Development of Sustainable Financial Products and/or Services

F.27 Produk/Jasa yang Sudah Dievaluasi Keamanannya bagi Pelanggan 143


Products/Services that have been Evaluated for Safety for Customers

F.28 Dampak Produk/Jasa | Products/Service Impacts 143

F.29 Jumlah Produk yang Ditarik Kembali | Number of Products Recalled 144

F.30 Survei Kepuasan Pelanggan terhadap Produk dan/atau Jasa Keuangan Berkelanjutan 145
Customer Satisfaction Survey of Sustainable Finance and/or Services

Lain-lain | Others

G.1 Verifikasi Tertulis dari Pihak Independen (jika ada) | Written Verification from an Independent Party (if any) 175

G.2 Lembar Umpan Balik | Feedback Form 293

G.3 Tanggapan terhadap Umpan Balik Laporan Keberlanjutan Tahun Sebelumnya Tidak Ada
Feedback on Previous Year’s Sustainability Report None

G.4 Daftar Pengungkapan Sesuai Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 51/POJK.03/2017 tentang Penerapan Keuangan 288
Berkelanjutan bagi Lembaga Jasa Keuangan, Emiten, dan Perusahaan Publik
Disclosure List Based on POJK No.51/POJK.03/2017 regarding the Implementation of Sustainable Finance for Financial
Services Institutions, Listed Companies and Public Companies

290 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

Indeks Isi GRI


GRI Content Index – WITH REFERENCE
Pernyataan penggunaan PT Alam Sutera Realty Tbk telah melaporkan informasi yang dikutip
Statement of use dalam indeks GRI ini untuk periode 1 Januari-31 Desember 2022 dengan
mengacu pada Standar GRI

PT Alam Sutera Realty Tbk has reported the information cited in this
GRI content index for the period January 1st-December 31st 2022 with
reference to the GRI Standards.

GRI 1 used GRI 1: Foundation 2021

Pengungkapan Lokasi Halaman


GRI Standard
Disclosure Page Location

Informasi Organisasi
GRI 2 2-1 36, 54, 58
Organization Details

Entitas yang Termasuk dalam Laporan Keuangan Dikonsolidasi


2-2 173
Entities Included in the Consolidated Financial Statement

Periode Pelaporan, Frekuensi, dan Titik Kontak


2-3 172
Reporting Period, Frequency and Contact Point

Pernyataan Kembali Informasi


2-4 172
Restatement of Information

Verifikasi Pihak Eksternal


2-5 175
External Assurance

Kegiatan, Rantai Pasokan, dan Hubungan Bisnis Lainnya


2-6 36, 46
Activities, Value Chain and Other Business Relationships

Karyawan
2-7 156
Employees

Struktur Tata Kelola dan Komposisi


2-9 95, 136
Governance Structure and Composition

Peran Badan Tata Kelola Tertinggi dalam Mengawasi Pengelolaan Dampak


2-12 136
Role of the Highest Governance Body in Overseeing the Management of Impacts

Delegasi Tanggung Jawab untuk Mengelola Dampak


2-13 136
Delegation of Responsibility for Managing Impacts

Peran Badan Tata Kelola Tertinggi dalam Laporan Keberlanjutan


2-14 136
Role of the Highest Governance Body in Sustainability Reporting

Pengetahuan Kolektif Badan Tata Kelola Tertinggi


2-17 137
Collective Knowledge of the Highest Governance Body

Pernyataan Tentang Strategi Pembangunan Berkelanjutan


2-22 25
Statement on Sustainable Development Strategy

Komitmen Kebijakan
2-23 134
Policy Commitments

Menerapkan Komitmen Kebijakan


2-24 134
Embedding Policy Commitments

Kepatuhan Terhadap Regulasi dan Hukum


2-27 154
Compliance with Laws and Regulations

Keanggotaan Asosiasi
2-28 36
Membership Associations

Pendekatan Pelibatan Pemangku Kepentingan


2-29 137
Approach to Stakeholder Engagement

Proses Menentukan Topik Material


GRI 3 3-1 173
Process to Determine Material Topics

Daftar Topik Material


3-2 174
List of Material Topics

EKONOMI | ECONOMIC
Pengelolaan Topik Material
GRI 3 3-3 36, 54, 58
Management of Material Topics

GRI 201
Kinerja Ekonomi Nilai Ekonomi Langsung yang Dihasilkan dan Didistribusikan
201-1 173
Economic Direct Economic Value Generated and Distributed
Performance

LINGKUNGAN | ENVIRONMENT

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 291


Pengungkapan Lokasi Halaman
GRI Standard
Disclosure Page Location

Pengelolaan Topik Material


GRI 3 3-3 149
Management of Material Topics

GRI 302
Konsumsi Energi dalam Organisasi
Energi 302-1 151
Energy Consumption Within the Organization
Energy

Pengelolaan Topik Material


GRI 3 3-3 149
Management of Material Topics

GRI 305
Emisi Energi GRK (Cakupan 2) Tidak Langsung
Emisi 305-1 305-2
Energy Indirect (Scope 2) GHG Emmisions
Emission

Sosial | Social
Pengelolaan Topik Material
GRI 3 3-3 164
Management of Material Topics

GRI 403 Sistem Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja


403-1 164
Keselamatan Occupational Health and Safety Management System
dan Kesehatan
Kerja Layanan Kesehatan Kerja
403-3 165
Occupational Occupational Health Services
Health and
Pelatihan bagi Pekerja Mengenai Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Safety 403-5 165
Worker Training On Occupational Health and Safety

Kecelakaan Kerja
403-9 165
Work-related Injuries

Pengelolaan Topik Material


GRI 3 3-3 164
Management of Material Topics

GRI 404 Rata-Rata Jam Pelatihan Per Tahun Per Karyawan


404-1 159-160
Pelatihan & Average Hours of Training Per Year Per Employee
Pendidikan
Training & Program untuk Meningkatkan Keterampilan Karyawan dan Program Bantuan Peralihan
404-2 160
Education Programs for Upgrading Employee Skills and Transition Assistance Programs

Persentase Karyawan yang Menerima Tinjauan Rutin Terhadap Kinerja dan Pengembangan Karier
404-3 161
Percentage of Employees Receiving Regular Performance and Career Development Reviews

Pengelolaan Topik Material


GRI 3 3-3 166
Management of Material Topics

GRI 413 Operasi dengan Keterlibatan Masyarakat Lokal, Penilaian Dampak dan Program Pengembangan
413-1 168
Masyarakat Operations with Local Community Engagement, Impact Assessments, and Development Programs
Lokal
Local Operasi yang Secara Aktual dan yang Berpotensi Memiliki Dampak Negatif Signifikan terhadap
Community Masyarakat Lokal Operations with Significant Actual and Potential Negative Impacts on Local
413-2 167
Communities
Operations with Local Community Engagement, Impact Assessments, and Development Programs

292 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


Profil Analisis dan Pembahasan Tanggung Jawab Sosial
Tata Kelola
Kilas Kinerja Laporan
Manajemen Perusahaan Manajemen Perusahaan
dan Lingkungan
Company Management Discussion Corporate Social
Corporate
Performance Highlights Management
Profile and Analysis Governance
and Environment
Report Responsibility

Form Umpan Balik [G.2]

Feedback Form

Silahkan pilih salah satu kelompok pemangku kepentingan yang paling mewakili Anda:
Please tick the box for the stakeholder group that best describes you:

Pegawai | Employee Regulator Lain-lain | Others:

Contractor/Sub-contractor/Vendor/Supplier NGO ............................................

Konsumen | Customer Media ............................................

Investor/Financial Analyst/Shareholders Student/Academics

Bagaimana peniliaian Anda terhadap laporan ini:


Please rate the report for:

Parameter | Parameter 1 2 3 4 5
Dapat memenuhi kebutuhan informasi yang anda butuhkan
Meeting your information needs
Konten yang lengkap | Content completeness
Transparan | Transparency
Jelas dan mudah dimengerti | Clarity and easy to understand
Kemudahan dalam mencari informasi tertentu
Ease in finding information
Keseluruhan Laporan | Overall Report

Laporan ini terdiri dari bagian-bagian berikut:


The report has these following sections:

Apakah bagian ini


Apakah anda mengakses
bermanfaat/memuat
Bagian bagian ini?
informasi yang
Section Did you access this
mencukupi?
section?
Is it useful/insightful?

Strategi Keberlanjutan | Sustainability Strategy

Ikhtisar Kinerja Keberlanjutan | Sustainability Performance

Profil Perusahaan | Company Profile

Sambutan Direksi | Message from Board of Directors

Tata Kelola Keberlanjutan | Sustainability Governance

Kinerja Ekonomi | Economic Performance

Kinerja Lingkungan | Environmental Performance

Kinerja SDM | Human Resources Performance

Kinerja Sosial Masyarakat | Community Performance

2022 Annual Report PT Alam Sutera Realty Tbk 293


Apakah laporan ini dapat menjawab apa yang menjadi kepentingan Anda dengan kinerja
keberlanjutan kami?
Mohon jelaskan lebih rinci:
Does the report address your main concerns about our sustainability performance?
Please elaborate:

Bagaimana kami dapat meningkatkan kualitas laporan ini di masa mendatang?


How could we improve this report in the future?

294 Laporan Tahunan 2022 PT Alam Sutera Realty Tbk


LAPORAN TAHUNAN
ANNUAL REPORT

2022

Growing Stronger
with a Sustainable Performance

PT Alam Sutera Realty Tbk


Wisma Argo Manunggal 18th Floor
Jl. Jend. Gatot Subroto, Kav. 22
Jakarta 12930 - Indonesia
Tel. +6221 252 3838
Fax. +6221 252 5050

www.alamsuterarealty.co.id

Anda mungkin juga menyukai