Dunia Digital Dan Kita: Mengenal Komputer Dan Jaringan
Dunia Digital Dan Kita: Mengenal Komputer Dan Jaringan
Dunia Digital Dan Kita: Mengenal Komputer Dan Jaringan
JARINGAN
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas segala limpahan
Rahmat, Inayah, Taufik dan Hinayahnya sehingga saya dapat menyelesaikan
penyusunan makalah ini dalam bentuk maupun isinya yang sangat sederhana.
Semoga makalah ini dapat dipergunakan sebagsalah satu acuan, petunjuk maupun
pedoman bagi pembaca.
Harapan saya semoga makalah ini membantu menambah pengetahuan dan
pengalaman bagi para pembaca, sehingga saya dapat memperbaiki bentuk maupun
isi makalah ini sehingga kedepannya dapat lebih baik.
Makalah ini saya akui masih banyak kekurangan karena pengalaman yang saya
miliki sangat kurang. Oleh kerena itu saya harapkan kepada para pembaca untuk
memberikan masukan-masukan yang bersifat membangun untuk kesempurnaan
makalah ini.
i
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR..............................................................................................i
DAFTAR ISI............................................................................................................ii
DAFTAR GAMBAR..............................................................................................iv
BAB I PENDAHULUAN........................................................................................1
1.1 Latar Belakang..........................................................................................1
1.2 Rumusan Masalah.....................................................................................2
1.3 Tujuan Penulisan.......................................................................................2
1.4 Manfaat Penulisan.....................................................................................2
BAB II PEMBAHASAN.........................................................................................3
2.1 Pengenalan Komputer...............................................................................3
2.1.1 Pengenalan Sistem Informasi.............................................................4
2.2 Peran Komputer Dalam Kehidupan Sehari-Hari.......................................5
2.3 Cara Kerja Jaringan Komputer Dan Internet.............................................6
2.3.1 Cara Kerja Jaringan Komputer..........................................................6
..................................................................................................................................8
2.3.2 Cara Kerja Jaringan Internet..............................................................9
2.4 Pentingnya Keamanan Online Bagi Pengguna........................................10
BAB III PENUTUP...............................................................................................11
3.1 Kesimpulan..............................................................................................11
3.2 Saran........................................................................................................11
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................12
ii
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2. 1 LAN.....................................................................................................7
Gambar 2. 2 MAN...................................................................................................8
Gambar 2. 3 WAN...................................................................................................8
iii
BAB I
PENDAHULUAN
1
1.2 Rumusan Masalah
1. Apa pengertian Komputer?
2. Apa Peran Komputer Dalam Kehidupan Sehari-Hari?
3. Bagaimana Cara Kerja Jaringan Komputer Dan Internet?
4. Apa Pentingnya Keamanan Online Bagi Pengguna?
2
BAB II
PEMBAHASAN
1. Hardware atau Perangkat Keras: peralatan yang secara fisik terlihat dan
bisa dijamah.
2. Software atau Perangkat Lunak: program yang berisi instruksi / perintah
untuk melakukan pengolahan data.
3
3. Brainware: manusia yang mengoperasikan dan mengendalikan sistem
komputer.
4
(teknologi yang memungkinkan hubungan jarak jauh seperti internet dan
ATM)
5. Blok Basis Data, Merupakan kumpulan dari file data yang saling
berhubungan yang diorganisasi sedemikian rupa agar dapat diakses dengan
mudah dan cepat.
6. Blok Kendali, Pengendalian perlu dirancang dan diterapkan untuk
menyakinkan bahwa hal‐hal yang dapat merusak sistem dapat dicegah atau
bila terlanjur terjadi kesalahan dapat langsung diatasi.
5
berpengaruh pada komputer. Mungkin masih ada yang ingat atau pernah
merasakan chatting pada zaman-zamannya Instagram, Michat, Whatsapp,
Facebook, dan lainlain. Seiring dengan waktu, media sosial sekarang lebih
banyak dipasang pada smartphone. Meskipun begitu, untuk komputer
masih ada media lain untuk berkomunikasi seperti Skype contohnya.
5. Sarana Pendidikan, Sebagian sekolah memasukan pelajaran komputer
untuk dapat dipelajari oleh para siswa. Hal tersebut bertujuan untuk
menambah wawasan kepada siswa saat nanti terjun di lapangan kerja
nanti. Meskipun hal tersebut sudah tidak sesuai lagi di zaman sekarang
sebab beberapa ujian sudah menggunakan teknologi komputer. Sekarang
sudah muncul website-website yang memiliki konten yang mirip dengan
bimbingan belajar secara daring. Hal tersebut tentu sangat membantu
siswa untuk lebih memahami suatu pelajaran.
6. Peluang Usaha, Kini orang dapat membuka usaha hanya dengan komputer
dan beberapa pendukung lainnya saja. Usaha-usaha seperti warung
internet, percetakan, rental komputer masih tetap ada sampai sekarang,
terutama untuk kalangan mahasiswa. Selain itu yang ingin membuks usaha
juga bisa dilakukan seperti toko online, Freelancer secara online, dan lain-
lain.
7. Media Hiburan, Sudah tidak asing lagi komputer juga menawarkan
multimedia yang cukup lengkap. Jika dulu ingin menikmati media hiburan
secara terpisah seperti konsol game, MP3 player, televisi, radio, dan
VCD/DVD player, maka semua media-media tersebut bisa kamu nikmati
hanya dalam satu perangkat yakni komputer.
6
interkoneksi antara dua komputer (autonomous) atau lebih yang terhubung dengan
media transmisi kabel atau tanpa kabel (wireless). Secara sederhana, jaringan
komputer adalah jaringan telekomunikasi yang memungkinkan antar komputer
untuk saling berkomunikasi dengan bertukar data.
Gambar 2. 1 LAN
7
Gambar 2. 2 MAN
3. WAN, (Wide Area Network) merupakan jenis jaringan komputer yang
menghubungkan beberapa perangkat, komputer, atau berbagai macam tipe
jaringan lainnya (seperti LAN dan WLAN), dalam jarak jangkauan yang
cukup jauh, bahkan bisa antar negara.Dengan WAN, data di dalam
komputer yang terletak di Indonesia, misalnya, bisa ditransfer dengan
mudah dan cepat ke komputer di negara lain, misalnya ke Korea Selatan.
Gambar 2. 3 WAN
8
5. WLAN, (Wireless Local Area Network) bisa dibilang sama dengan LAN,
tetapi jaringan tipe ini tidak memerlukan kabel untuk menghubungkan
banyak perangkat
9
untuk berkomunikasi dalam world wide web melalui berbagai protokol umum,
seperti:
Beberapa cara dapat dilakukan untuk melindungi diri sendiri dan komputer
atau laptop yang digunakan, salah satunya dengan membeli program antivirus
untuk melindungi komputer atau laptop dari ancaman virus dan trojan, juga dapat
menggunakan program anti-spyware atau anti-malware untuk melindungi dari
pelacakan, spyware dan perangkat lunak yang tidak aman. Penggunaan firewall
juga dapat dijadikan alternatif untuk mengantisipasi serangan siber dan pelacakan
lokasi.
Selain itu, pelindungan data pribadi juga bisa dimulai dari diri sendiri. Seperti
aplikasi media sosial sudah banyak yang menyediakan fitur verifikasi dua
langkah, kode cadangan, dan notifikasi e-mail apabila ada pihak lain yang
mengakses media sosial milik kita.
10
BAB III
PENUTUP
3.1 Kesimpulan
computer adalah serangkaian atau seperangkat alat konstruksi elektronik
yang terdiri dari ribuan bahkan jutaan komponen yang dapat saling bekerja sama,
serta membentuk suatu system kerja yang rapi dan teliti. Peranan teknologi
komputer pada aktivitas manusia pada saat ini memang begitu besar. Komputer
telah menjadi fasilitator utama bagi kegiatan-kegiatan disemua sektor kehidupan
termasuk dalam sektor pendidikan. Tetapi Di era digital ini banyak kejahatan yang
memanfaatkan data pribadi sehingga perlu dilindungi. Namun banyak masyarakat
yang belum paham, bahwa data pribadi rawan disalahgunakan oleh pihak-pihak
yang tidak bertanggung jawab, sehingga harus menjaga keamanan data bagi
pengguna.
3.2 Saran
Perkembangan komputer dari masa ke masa selalu mengalami
peningkatan. Pada awalnya komputer bukanlah alat yang diciptakan untuk
berbagai kegunaan seperti yang kita amati pada zaman sekarang. Dulu komputer
diciptakan hanya sebagai alat untuk mempermudah dalam penghitungan atau lebih
mudahnya sebagai mesin hitung matematika. Tetapi seiring dengan perkembangan
zaman komputer ini terus berevolusi menjadi mesin serba guna khususnya pada
bidang industri dan penelitian. pengguna harus bisa memanfaatkan teknologi
informasi dengan bijak. Tersedianya fasilitas internet harus dimanfaatkan dengan
baik untuk keperluan pembelajaran bukan untuk hal-hal negatif yang justru akan
menjerumuskan. Bagi peneliti selanjutnya hendaknya ada penelitian lebih lanjut
tentang pemanfaatan teknologi informasi sebagai sumber belajar karena teknologi
informasi akan terus mengalami perkembangan.
11
DAFTAR PUSTAKA
Ahmad Habibi Al-Faqih, Dkk. 2023.Peran Teknologi Komputer Dalam
Perkembangan Pendidikan Agama Islam, Jurnal Religion: Jurnal Agama,
Sosial, Dan Budaya Volume 1, Nomor 2, E-Issn : 2963-7139
Https://Kumparan.Com/Kabar-Harian/Memahami-Cara-Kerja-Jaringan-
Komputer-Dan-Internet-21awkjfbuej/3
https://bamai.uma.ac.id/2023/10/28/peran-komputer-dalam-masyarakat-modern/
12