Proposal B Indo Bu Nuri Hari Ini

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 10

KEGIATAN PORAK (PEKAN OLAHRAGA ANTAR

KELAS) SMKN 1 KATAPANG


PROPOSAL KEGIATAN
Di Susun Untuk Memenuhi Kegiatan Sekolah

Oleh
1. Much Aries Fadillah
2. Ghazwan Indrajaya
3. Muhamad Atthariq Putra Gunawan
4. Rifqi Thritiawan
5. Novalasta Eka

XI-Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi 1


SMK NEGERI 1 KATAPANG
KABUPATEN BANDUNG
2024
BAB I

A. Dasar Pemikiran

Olahraga adalah suatu kegiatan jasmani dan rohani untuk menjaga

kebugaran tubuh. Olahraga juga melatih kerjasama dalam sebuah tim.

Olahraga dapat meningkatkan ketahanan tubuh (fisik) dan kesehatan mental.

Olahraga dapat diartikan dengan kata mengolahraga agar tubuh kita berfungsi

dengan baik, seperti yang kita tau banyak hal yang penting yang tidak kita

ketahui dalam olahraga.

Diera globalisasi ini, olahraga sangat penting untuk dilakukan. Dizaman

globaliasi olahraga kurang dipandang dikarenakan manusia terlalu sibuk

dengan barang elektronik sehingga olahraga lupa untuk dilakukan. Itulah

mengapa sekarang betapa pentingnya olahraga untuk menjaga kesehatan

tubuh. kurangnya imun tubuh salah satu akibat jarangnya tubuh beraktivitas.

Oleh karena itu, olahraga berperan penting dalam hidup manusia untuk

menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh.

Maka dari itu, kita memerlukan aktifitas yang melatih tubuh kita supaya

imun tubuh tetap terjaga. Berolahragalah dengan teman, saudara, atau pun

keluarga untuk melatih kekuatan tubuh. Contoh olahraga yang dapat dilakukan

adalah senam, jogging, bersepeda, dan lain”. Oleh karena, itu ayo kita raih

kesehatan jasmani dan rohani kita untuk berolahraga bersama sama.


B. Latar Belakang

Kita dapat mengetahui bahwa Indonesia memiliki banyak prestasi

dibidang olahraga. Banyak prestasi yang sudah kita raih baik nasional

maupun internasional. Adapun faktor yang menyebabkan mundurnya

prestasi bidang olahraga pada zaman sekarang ini. Salah satu penyebab

mundurnya prestasi olahraga di Indonesia adalah kurangnya pembinaan

pada tingkat usia anak-anak, remaja, dan dewasa. Upaya untuk

meningkatkan mutu pendidikan merupakan suatu kegiatan yang tidak

pernah lepas dari perhatian kita semua, oleh karena itu perlu adanya

strategi yang tepat untuk melaksanakanya.

Salah satu program yang akan kita laksankan adalah kegiatan

porak. Porak adalah singkatan dari (Pekan Olahraga Antar Kelas). Acara

ini sudah sering kita dengar di setiap sekolah. Biasanya acara ini sering di

lakukan setiap selesai ujian sekolah. Program ini biasanya dilaksanakan

oleh OSIS disekolah.

Secara umum manfaat pendidikan porak bagi siswa disekolah

adalah untuk membentuk potensi diri dan kekuatan fisik. Selain itu, porak

juga bermanfaat untuk meningkatkan potensi siswa. Sehingga kami sadar

bahwa porak juga perlu dilaksanakan demi meningkatkan potensi siswa

dibidang akademik maupun non akademik. Dengan adanya porak ini,

maka siswa dapat berkembang dibidang olahraga. Maka dari itu OSIS

mengadakan program porak disekolah.


C. Tujuan Kegiatan

Kegiatan porak ini dilakukan dengan bertujuan

1. Menjadikan wadah pembinaan atlet berprestasi bagi para siswa siswi

SMKN 1 Katapang dalam bidang olahraga

2. Mencari atlet-atlet yang terbaik dalam fisik, mental, dan sportifitas

3. Memanfaatkan waktu luang dengan kegiatan yang bermanfaat

4. Membangun solidaritas antar kelas maupun jurusan

5. Meningkatkan sikap sportivitas dalam sebuah pertandingan olahraga

6. Memunculkan potensi siswa dalam bidang olahraga

D. Bentuk Kegiatan

Pertandingan olahraga antar jurusan

Pertandingan E-Sport antar kelas

E. Waktu dan Tempat Kegiatan

Tempat kegiatan : Kampus SMKN 1 Katapang

Waktu kegiatan : 1. Tanggal : 10-12 Juni 2024

2. Waktu : 08.00 s/d 16.00

F. Jadwal Kegiatan
DATE WAKTU ACARA/KEGIATAN PELAKSANA TEMPAT

06.30 – 07.00 PENGABSENAN PANITIA LAP 1

PENGKONDISIAN
07.00 – 07.20 PANITIA LAP 2
PESERTA

07.20 –08.20 ARAK-ARAKAN PESERTA LAP BIRU – LAP 2

08.20 – 08.25 OPENING MC PANITIA (MC) LAP 2

S
E SELURUH
N MENYANYIKAN
PEMAIN DAN
I 08.25 – 08.30 LAGU INDONESIA LAP 2
N PENONTON,
RAYA
10 DRUM BAND

J
U SAMBUTAN KEPALA
N SEKOLAH SMKN 1
I
KATAPANG,

DILANJUTKAN

PEMBUKAAN ACARA
08.30 – 08.45 BAPAK KEPALA LAP 2
“FORSEKAT 2023” SEKOLAH

DENGAN

PENGUNTINGAN

BANNER SEBAGAI

SIMBOLIS

LORAN KETUA
08.45 –0 8.50 KETUA LAP 2
PELAKSANA PELAKSANA

08.50 – 08.55 PEMBACAAN DOA PANITIA LAP 2

PEMBACAAN TATA
08.55–09.00 PANITIA LAP 2
TERTIB

CLEAR AREA

LAPANG DAN
09.00 – 09.25 PANITIA LAP 2
PERSIAPAN
S
G. Peserta Kegiatan

Seluruh siswa/siswi SMKN 1 Katapang yang mengikuti perlombaan

PORAK

H. Biaya Kegiatan

NO PEMASUKAN JUMLAH

1. UANG KAS OSIS RP. 50.000

2. SPONSOR RP. 600.000

3. IURAN SISWA RP. 2.000.000

TOTAL RP. 2.650.000

NO PENGELUARAN JUMLAH

1. BANNER RP. 200.000

2. PIALA & HADIAH RP. 1.500.000

3. KONSUMSI RP. 100.000

4. DEKORASI RP. 350.000

5. BIAYA TAMBAHAN & LAIN LAIN RP. 500.000

TOTAL RP. 2.650.00


I. Panitia Kegiatan

Pelindung/Penasehat : Kepala Sekolah SMKN 1 Katapang


Drs. Agus Rukmantara, M.M
Wakil Kepala Sekolah bidang Kesiswaan
Tetty Sugiarti, S.Pd, M.M.Pd
Pembina MPK danOSIS
Nira Sunarni, S.Sn
Pelatih MPK dan OSIS
Fajar Asikin
Regi Fauzan
Ketua Pelaksana : Much Aries Fadillah
Sekretaris : 1. Rifki Thirtiawan
2. Silva Fatimah
3. Shazkia Shifa
Bendahara : 1. Gladis Zahra Nabila
2. Selma Nur Selpiyani
3. Vanesa T Annisa
Sie Acara : 1. Viseila Azrivania
2. Izmia Fadilah Royani
3. Vara Amelia
4. Ibnaty Rafifah Aslya
5. M. Athariq Putra
6. Nadia Rahmayanti
Korlap : 1. Febri Nurdiansyah
2. Alya Nadia
3. Ghazwan Indrajaya
4. M. Akbar
5. Rafie Faikar
6. Haikal Mahfuds
7. Novalasta Eka Putra
Sie Humas : 1. Farel Raditya Pamungkas
2. Asti Suprihartini
3. Arul Apriliawan
4. Andhika Tri Putra
Sie Konsumsi : 1. Azalia Yunia
2. Alika Marshaniswa
3. M. Yudha Zakaria
Sie Peralatan : 1. Michael David
2. Dava Dwi Putra
3. M Roji Almaliki
4. Desni Arshanti
5. Putri Yulia
6. M Arif Rahman
7. Dimas Bentar
8. Muhamad Riski Meisandi
Sie Dokumentasi : 1. Matsna Nur Asyifa
2. Asep Aulia
Sie Keamanan : 1. Rahma Putri Ramadhani
2. Candra Mahesa
3. Naufal Sultan
4. Satria Gustira
5. M. Rifki
6. M Dzikri
7. Lailaturahmi
8. Gita Nur Vitriya
9. M Zaky Fadhilah
10. Adnan Ali
MC : 1. Pasha Eka
2. Debora Ramawati T
LO : 1. Rizkya Alifa Anugerah
2. Fauzan Fahmi
3. Nabillah Hafsya Azzahra
4. Luthfi Auzan Albajili
5. Arya Bima
Sie Absensi : 1. Aabidah Aliyah
2. Raisa Nabila
3. M Fajar Arifin
4. Siti Zaila Asyifa
5. Taufik Akbar
6. Anita Nurwitasari
7. Amanda Prisia
8. M Hilmy Rabbani
9. Kurniasih
10. Saskia Fauziah
11. M Vickry Sapta
Koordinator Futsal : 1. Rafli Putra Anggara
2. Rendy Kasyfut Rahma
3. Salma Agisni
4. Valeria
Koordinator ML : 1. Fachrezi Diza
2. Salma Dwi
3. Putri K. A.
4. M Panji Dzikran
5. M Yoga
Koordinator Voly : 1. Adi Pirman
2. M. Fikri
3. Shiva Nayla
4. Nadia Hannisa
5. Rifka Aulia Putri
Koordinator Basket : 1. Desta Maulana Aziz
2. Isnan Alifah
3. Raka Eka
4. Senny Sonya
5. Rehan Reifansyah
Sie Dekorasi : 1. Anggia
2. Anisa Ramadhani
3. Nur syahbani

Sie Administrasi : 1. Anisa Ramadhan


2. Diah Ayu

J. Penutup

Demikian proposal ini kami sampaikan dengan penuh harapan kegiatan

pekan olahraga antar kelas (PORAK) dapat terlaksana dengan baik sesuai

dengan harapan kita bersama. Disertai dengan semangat dan dukungan

kalian semoga acara ini berjalan dengan lancar. Seiring dengan doa panitia

penyelenggara mengucapkan banyak terimakasih atas perhatiannya.

Bandung, 10 juni 2024

Sekertaris Ketua Pelaksana

Rifki Thirtiawan Much Aries Fadillah

Penanggung Jawab

Nira Sunarni, S.Sn

Anda mungkin juga menyukai