Komdat Bayu Santoso
Komdat Bayu Santoso
Komdat Bayu Santoso
Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Pengantar Aplikasi Komputer
Dosen: Bani, S.Kom., M.Kom
Disusun Oleh:
Mohamad Ilham 231011403251
Mohamad Ilham
i
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR........................................................................................................i
DAFTAR ISI.....................................................................................................................ii
BAB I.................................................................................................................................1
PENDAHULUAN.............................................................................................................1
1.1 Latar Belakang....................................................................................................1
1.2 Tujuan.................................................................................................................1
1.3 Manfaat...............................................................................................................2
BAB II...............................................................................................................................3
PEMBAHASAN................................................................................................................3
2.1 Pertemuan 1 Sistem Komputer...........................................................................3
2.1.1 Definisi Sistem Komputer...........................................................................3
2.1.2 Komponen dan Fungsi pada Sistem Komputer...........................................3
2.1.3 Klasifikasi Komputer dan Sejarah Perkembangan Komputer.....................3
2.2 Pertemuan 2 Software.........................................................................................4
2.2.1 Definisi Software.........................................................................................4
2.2.2 Jenis-Jenis Software....................................................................................4
2.2.3 Definisi Software Aplikasi..........................................................................4
2.2.4 Contoh Perangkat Lunak Aplikasi...............................................................4
2.3 Pertemuan 3 Pengoperasian Dasar Microsoft Word...........................................5
2.3.1 Definisi Microsoft Word 2007....................................................................5
2.3.2 Cara Mengaktifkan Microsoft Word...........................................................5
2.3.4 Cara Membuat dan Menyimpan Dokumen Kerja.......................................5
2.3.5 Fitur Tambahan...........................................................................................5
2.3.6 Mengelola Margin dan Page Size Dokumen Kerja.....................................5
2.3.7 Memformat Huruf dan Paragraf..................................................................6
2.4 Pertemuan 4 Memformat Bullet & Numbering, Dropcap dan Line Spacing.....6
2.4.1 Pengertian Bullets dan Cara Menggunakannya...........................................6
2.4.2 Pengertian Numbering dan Cara Menggunakannya....................................6
2.4.3 Pengertian Drop Cap dan Kolom Serta Cara Menggunakannya.................6
2.4.4 Line Spacing dan Cara Menggunakannya...................................................7
2.5 Pertemuan 5 Pengelolaan Tabel..........................................................................7
2.5.1 Definisi Tabel dan Cara Membuatnya.........................................................7
2.5.2 Mengatur Garis Tabel Menggunakan Tombol Border................................7
ii
2.5.3 Mengatur Garis Tebal Menggunakan Draw Borders..................................7
2.5.4 Mengatur Garis Tebal Menggunakan Kotak Dialog Border dan Shading. .7
2.5.5 Menyisipakn Rumus Sederhana Menggunakan Formula............................8
2.6 Pertemuan 6 Membuat Surat Otomatis dengan Mail Merge..............................8
2.6.1 Pengertian Mail Merge................................................................................8
2.6.2 Langkah-langkah Membuat Mail Merge.....................................................8
2.6.3 Menampilkan Surat yang Sudah Digabungkan dan Mencetaknya..............8
2.7 Pertemuan 7 Tata Cara Membuat Makalah dengan Rapi dan Otomatis.............9
2.7.1 Membuat Nomor Halaman Otomatis..........................................................9
2.7.2 Membuat Daftar Isi Otomatis......................................................................9
2.7.3 Membuat Daftar Gambar atau Tabel Otomatis...........................................9
2.7.4 Membuat Daftar Pustaka Otomatis.............................................................9
BAB III............................................................................................................................10
PENUTUP.......................................................................................................................10
3.1 Kesimpulan.......................................................................................................10
3.2 Saran.................................................................................................................10
DAFTAR PUSTAKA......................................................................................................11
iii
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Dalam era modern ini, pengguna sistem komputer telah menjadi hal yang
umum dan tak terhindarkan dalam kehidupan sehari-sehari. Sebagai alat yang
elektronik, komputer memiliki kemampuan untuk menerima input, memproses data,
menyimpan informasi dan menghasilkan output sesuai dengan perintah yang
diberikan. Sistem komputer, sebagai jaringan elektronik yang terdiri dari perangkat
keras (hardware) dan perangkat lunak (software) memainkan peran krusial dalam
pengolahan data elektronik untuk menghasilkan informasi yang bermanfaat bagi
pengguna.
Komponen-komponen utama dalam sistem komputer meliputi perangkat keras
(hardware) yang terdiri dari input/ouput, device, storage monitor, casing unit dan
Central Processing Unit (CPU), serta perangkat lunak (software) yang terdiri dari
program aplikasi, sistem operasi dan bahasa pemrograman. Di samping itu, pengguna
atau brainware juga memegang peran penting dalam pengoperasian sistem komputer.
Perkembangan teknologi komputer juga mencakup berbagai klasifikasi
berdasarkan karakteristiknya, seperti data yang diolah (analog, digital, hybrid),
ukuran (mikro, mini, mainframe, super komputer) dan generasi (dari generasi
pertama hingga keempat) yang menandai evolusi dari penggunaan vacuum tube
hingga teknologi very large scale integration.
Selain itu, perangkat lunak (software) juga menjadi bagian yang tak terpisahkan
dari sistem komputer. Jenis-jenis perangkat lunak mencakup freeware, shareware,
firmware, free software dan open source software, serta perangkat lunak berbahaya
seperti malware yang dirancang untuk merusak sistem komputer.
Dalam mengoperasikan sistem komputer, pengguna sering kali memanfaatkan
aplikasi-aplikasi seperti Microsoft Word untuk pemrosesan kata, seperti spreadsheet
untuk pengelolaan data dan aplikasi multimedia untuk memproses dan menampilkan
berbagai jenis media. Kemampuan untuk menggunakan perangkat lunak ini secara
efektif menjadi kunci dalam pengoperasian sistem komputer secara optimal.
Dengan pemahaman yang baik tentang konsep dasar sistem komputer,
komponen-komponennya, serta jenis dan peran perangkat lunak yang ada, pengguna
dapat memaksimalkan potensi sistem komputer untuk memenuhi berbagai kebutuhan
pengolahan data dan informasi dalam berbagai konteks.
1.2 Tujuan
1. Memahami Konsep dasar sistem komputer. Tujuan utama adalah
memperkenalkan konsep dasar tentang apa itu sistem komputer, komponen-
komponennya dan fungsinya. Hal ini bertujuan agar pembaca memiliki
pemahaman yang kuat tentang dasar-dasar teknologi komputer.
1
2. Menguasai jenis-jenis perangkat lunak. Materi membahas berbagai jenis
perangkat lunak , mulai dari freeware hingga malware, serta memperkenalkan
perbedaan antara software aplikasi, sistem operasi dan bahasa pemrograman.
Tujuannya adalah agar pembaca dapat memahami peran dan karakteristik
masing-masing jenis perangkat lunak.
3. Menguasai pengoperasian dasar Microsoft Word. Salah satu tujuan utama dari
materi adalah untuk memberikan pemahaman yang mendalam tentang
penggunaan dasar Microsoft Word 2007. Hal ini mencakup langkah-langkah
untuk mengaktifkan, membuat, menyimpan dan mengelola dokumen perangkat
lunak ini.
4. Memahami Konsep-konsep Penting dalam Pengelolaan Dokumen: Materi juga
bertujuan untuk memperkenalkan konsep-konsep penting dalam pengelolaan
dokumen, seperti nomor halaman otomatis, daftar isi otomatis, pengaturan
margin dan ukuran halaman, serta pemformatan huruf dan paragraf.
5. Menguasai Penggunaan Tabel, Bullet & Numbering, Drop Cap, dan Line
Spacing: Tujuan lainnya adalah untuk memberikan pemahaman tentang cara
membuat dan mengelola tabel, penggunaan bullet dan numbering, serta elemen-
elemen desain lainnya seperti drop cap dan line spacing dalam dokumen.
6. Mengenal Konsep Mail Merge: Materi juga memperkenalkan konsep dan
langkah-langkah untuk menggunakan Mail Merge dalam Microsoft Word,
dengan tujuan untuk memungkinkan pembaca membuat surat atau dokumen
massal dengan cepat dan efisien.
7. Memahami Konsep Pembuatan Dokumen Akademis yang Rapi dan Otomatis:
Terakhir, materi ini juga bertujuan untuk memperkenalkan konsep-konsep untuk
membuat dokumen akademis yang rapi dan otomatis, termasuk pembuatan
daftar isi, daftar gambar atau tabel, dan daftar pustaka secara otomatis.
1.3 Manfaat
1. Kemampuan penggunaan komputer yang lebih baik.
2. Peningkatan produktivitas.
3. Kemampuan pembuatan dokumen yang lebih profesional.
4. Kemudahan dalam pengelolaan dokumen.
5. Penyajian informasi yang lebih jelas dan terstruktur.
6. Penghematan waktu dan tenaga.
2
BAB II
PEMBAHASAN
2.1 Pertemuan 1 Sistem Komputer
2.1.1 Definisi Sistem Komputer
Sistem adalah rangkaian yang saling terikat di antara beberapa bagian.
Komputer, diambil dari bahasa latin “computare” yang berarti menghitung,
adalah alat yang elektronik yang dapat menerima input, memproses input,
menyimpan perintah serta hasil pengolahannya dan menyediakan output dalam
bentuk informasi.
Pengolahan data dengan komputer adalah suatu pengolahan data
elektronik yang mengubah data menjadi informasi menggunakan elektronik
seperti komputer. Sistem komputer adalah jaringan elektronik dengan
perangkat keras dan perangkat lunak yang menerima input, memprosesnya,
menyimpan instruksi atau perintah dan menghasilkan output dalam bentuk
informasi.
c. Brainware (Pengguna)
Brainware merupakan pengguna yang menggunakan komputer, seperti
sistem analis, programmer, operator, user, dan lain – lain.
3
c. Berdasarkan generasinya: Generasi pertama hingga keempat, dengan
perkembangan dari penggunaan vacuum tube hingga teknologi very large
scale integration.
4
2.2 Pertemuan 2 Software
2.2.1 Definisi Software
Software atau biasa disebut dengan perangkat lunak merupakan suatu
pemrograman komputer yang bertugas sebagai penghubung atau interaksi
antara user dengan hardware. Perangkat lunak di sini dapat disebut sebagai
penerjemah atas instruksi–instruksi yang akan dijalankan oleh user atau
pengguna komputer untuk proses kepada perangkat keras. Bisa juga Software
atau perangkat lunak adalah program komputer yang berfungsi sebagai
penghubung antara pengguna dengan perangkat keras. Software dibagi menjadi
tiga bagian utama yaitu program aplikasi, sistem operasi dan bahasa
pemrograman.
5
a. Aplikasi Office: Digunakan untuk pemrosesan kata dan tabel,
memfasilitasi tugas-tugas kantor.
b. Aplikasi Multimedia: Beragam dan berfungsi untuk memproses dan
menampilkan berbagai media, seperti suara dan gambar.
c. Aplikasi Internet: Protokol yang menghubungkan pengguna dengan
sumber daya internet, seperti HTTP, email dan messenger.
6
b. Page Size: Mengatur ukuran dokumen kerja menggunakan Ribbon Page >
Layout > Page Setup > Paper.
2.4 Pertemuan 4 Memformat Bullet & Numbering, Dropcap dan Line Spacing
2.4.1 Pengertian Bullets dan Cara Menggunakannya
Bullets merupakan suatu fungsi yang memberikan tanda lingkaran atau
simbol pada setiap paragraph sebelum menulis. Terdapat berbagai jenis bullets
yang digunakan.
a. Membuat Bullets: Pilih tab “Home” > klik tombol “Bullets” > pilih
“Paragraph”.
b. Mengganti Bullets: Pilih simbol bullets > klik “Define new bullets” > pilih
simbol baru.
c. Menghapus Bullets : Pilih paragraph > klik “Bullets” di grup “Paragraph”.
7
c. Menghapus Drop Cap: Blok drop cap > pilih “Insert” > klik “Drop Cap” >
pilih “None”.
2.5.4 Mengatur Garis Tebal Menggunakan Kotak Dialog Border dan Shading
8
Langkah-langkah menggunakan dialog border dan shading: pilih tabel,
klik kanan, pilih "Border and Shading", atur border di kotak dialog, pilih warna
dan jenis garis, lalu klik "OK".
2.5.5 Menyisipakn Rumus Sederhana Menggunakan Formula
Formula di Microsoft Word mirip dengan Excel, memungkinkan
perhitungan cepat. Cara menggunakan formula: buat tabel, isi data, letakkan
kursor di sel untuk rumus, klik "Layout", pilih "Formula", masukkan rumus,
lalu klik "OK".
9
2. Pilih opsi untuk mencetak dokumen baik secara keseluruhan, current
record atau berdasarkan halaman.
3. Klik OK untuk mencetak dokumen.
2.7 Pertemuan 7 Tata Cara Membuat Makalah dengan Rapi dan Otomatis
2.7.1 Membuat Nomor Halaman Otomatis
Membuat nomor halaman otomatis mempermudah pengguna dalam
mengurutkan dan mengurangi kesalahan dalam penomoran dokumen.
Langkah-langkahnya meliputi:
a. Klik tab “Insert” dan pilih “Page Number” pada grup “Header & Footer”.
b. Pilih lokasi (atas, bawah atau tengah) untuk menempatkan nomor halaman.
c. Pisahkan halaman ke dalam beberapa bagian jika ingin memberikan
penomoran yang berbeda di setiap halaman.
10
BAB III
PENUTUP
3.1 Kesimpulan
Dalam mengikuti materi yang telah disampaikan dapat disimpulkan
beberapa hal penting sebagai berikut:
1. Pengertian Sistem Komputer: Sistem komputer merupakan jaringan elektronik
yang terdiri dari perangkat keras dan perangkat lunak yang bekerja bersama-
sama untuk menerima input, memprosesnya, dan menghasilkan output dalam
bentuk informasi.
2. Komponen dan Fungsi pada Sistem Komputer: Sistem komputer terdiri dari
hardware (perangkat keras), software (perangkat lunak), dan brainware
(pengguna). Setiap komponen memiliki peran penting dalam menjalankan fungsi
sistem komputer.
3. Jenis-jenis Software: Software dapat dibedakan berdasarkan lisensi penggunaan,
sumber kode, dan tujuan penggunaannya. Mengetahui jenis-jenis software
membantu dalam pemilihan dan penggunaannya secara efektif.
4. Pengoperasian Dasar Microsoft Word: Microsoft Word adalah salah satu
program pengolah kata yang populer. Memahami dasar-dasar penggunaan
Microsoft Word, termasuk pembuatan dokumen, pengaturan margin, dan
pemformatan teks, sangat penting dalam kegiatan sehari-hari.
5. Pengelolaan Tabel dan Membuat Surat Otomatis dengan Mail Merge:
Penggunaan tabel dan mail merge mempermudah dalam mengorganisir data dan
membuat dokumen secara massal dengan format yang konsisten.
6. Tata Cara Membuat Makalah dengan Rapi dan Otomatis: Dengan memahami
cara membuat daftar isi otomatis, daftar gambar atau tabel otomatis, serta daftar
pustaka otomatis, proses pembuatan makalah menjadi lebih efisien dan
terstruktur.
3.2 Saran
Dalam mengimplementasikan materi yang telah dipelajari, beberapa saran
dapat diberikan:
1. Praktik langsung: Melakukan latihan dan praktik secara langsung dengan
menggunakan perangkat lunak yang dipelajari akan meningkatkan pemahaman
dan keterampilan pengguna.
2. Penggunaan sumber daya tambahan: Memanfaatkan sumber daya tambahan
seperti tutorial online, buku referensi, atau kursus tambahan dapat membantu
dalam memperdalam pemahaman dan keterampilan pengguna dalam
menggunakan perangkat lunak.
3. Berbagi pengalaman: Berdiskusi dan berbagi pengalaman dengan rekan atau
teman sejawat dapat membuka wawasan baru dan memberikan solusi atas
masalah yang mungkin dihadapi dalam penggunaan perangkat lunak.
11
DAFTAR PUSTAKA
Fauzi & Johar Arifin. (2001). Aplikasi Excel dalam Presentasi Bisnis. Elex
Media Komputindo.
Kadir, A., & Tri Wahyuni, T.C. (2003). Pengenalan Teknologi Informasi.
Yogyakarta.
Wahana Komputer. (2010). Microsoft Word 2010 untuk Skripsi, Tesis & Karya
Ilmia. Andi.
12