Panduan Pekan Kreativitas 21 Desember 2022-2

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 35

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 1

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb.
Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan
hidayah-Nya kepada kami, sehingga atas izinnya kami dapat menyelesaikan Panduan lomba karya tulis
ilmiah dan story telling yang merupakan bagian dari pekan kreativitas mahasiswa yang dilaksanakan
oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Kebidanan Politeknik Kesehatan Kemenkes Gorontalo telah selesai
di susun.
Panduan ini diharapkan dapat dipergunakan sebagai acuan dalam pelaksanaan lomba sehingga
tujuan dari pelaksanaan kegiatan dapat tercapai.
Ucapan terima kasih tak lupa kami sampaikan pada semua pihak yang telah membantu dalam
memberikan masukan untuk penyempurnaan panduan khusunya pengelola Jurusan Kebidanan Politeknik
Kesehatan Kemenkes Gorontalo. Kami menyadari sebagai manusia biasa “Tiada Gading Yang Tak
Retak” olehnya itu jika dalam pelaksanaan kegiatan ada hal-hal yang perlu dilakukan penyempurnaan
dalam panduan ini, maka saran dari semua pihak sangat kami harapkan.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 2


DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR…………………………………………………………………………
DAFTAR ISI…………………………………………………………………………………..
BABPENDAHULUAN……………..………………………………………………………….
A. LATAR BELAKANG………………………………………………………………..3
B. DASAR PELAKSANAAN………………………………………………………….4
C. TEMA…………………………………………………………………………………5
D. WAKTU & TEMPAT………………………………………………………………..5
E. RUANG LINGKUP KEGIATAN…………………………………………………...5
F. PESERTA LOMBA…………………………………………………………………5
G. METODE PELAKSANAAN KEGIATAN…………………………………………6
H. JURI………………………………………………………………………………….6
I. RUNDOWN SEMINAR NASIONAL………………………………………………7
J. KETENTUAN DAN PENILAIAN LOMBA………………………………………..7
BAB II JUKNIS KEGIATAN…………………………………………………………………
A. JUKNIS KARYA TULIS ILMIAH…………………………………………………..10
B. JUKNIS STORY TELLING………………………………………………………….17

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 3


BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Himpunan Mahasiswa Jurusan Kebidanan adalah salah satu organisasi
dalam suatu institusi kesehatan yang memiliki rencana kerja setiap tahun.
Penjabaran rencana kerja tersebut memiliki tujuan untuk mewadahi semua
aspirasi mahasiswa yang ada di Jurusan Kebidanan dan memiliki kemampuan
dalam bidang non akademik.
Pekan Kreativitas Mahasiswa merupakan rencana suatu kegiatan Himpunan
Mahasiswa Jurusan dalam menjaring kemampuan setiap mahasiswa di bidang
non akademik, sekaligus persiapan untuk mengikuti lomba baik dalam skala
lokal, nasional maupun internasional. Tahun 2022 pekan kreativitas mahasiswa
lebih memfokuskan pada kegiatan ilmiah dan non ilmiah yang dilaksanakan
untuk menambah wawasan pengetahuan serta mengasah kemampuan di
bidang seni dan olahraga. Tidak hanya itu, pelaksanaan kegiatan ilmiah dan
kegiatan non ilmiah dapat menumbuhkan jiwa sportivitas tinggi, dapat
mengembangkan daya kreasi dan imajinasi, serta dapat menumbuhkan rasa
toleransi yang dapat melahirkan jiwa berdaya saing yang bersih dan sehat.
Program kreatifitas mahasiswa sangat mendukung pencapaian Indikator
Kinerja Utama (IKU) dalam meningkatkan jumlah mahasiswa yang berprestasi
dilevel nasional. Meningkatkan kuantitas mahasiswa yang berprestasi
merupakan upaya semua pihak dalam mewujudkan mahasiswa yang mampu
berkompetisi dan memiliki daya saing yang positif serta mengakomodasi
perkembangan ide kreatif dan inovatif mahasiswa.
Seiring dengan perkembangan zaman di era Society 5.0 menuntut kualitas
sumber daya manusia yang handal sehingga penguasaan ilmu pengetahuan
dan teknologi menjadi syarat mutlak bagi setiap bangsa agar bangsa itu unggul
dan memiliki kemampuan bersaing di tingkat regional maupun internasional.
Dalam upaya ikut serta mewujudkan bidan yang berprestasi maka Himpunan
Mahasiwa Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Gorontalo akan
mengadakan suatu kompetisi yang menjadi tolok ukur pendidikan kebidanan
di tingkat nasional dan dapat menumbuhkan semangat persaingan intelektual
yang sehat antar mahasiswi kebidanan.

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 4


B. Dasar Pelaksanaan

1. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 3 tahun 2020, tentang


Standar Nasional Pendidikan Tinggi;
2. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 5 tahun 2020, tentang
Akreditasi Program Studi dan Perguruan Tinggi
3. Keputusan Direktur Politeknik Kesehatan Kemenkes Gorontalo Nomor:
HK.02.03/1.2/22961/2021 tentang Standar Kredit Poin Mahasiswa
Politeknik Kesehatan Kemenkes Gorontalo
4. Rencana Kegiatan Himpunan Mahasiswa Jurusan Kebidanan Tahun 2022
5. Rapat Panitia penyelenggara tentang teknis pelaksanaan lomba tanggal 07
November 2022

C. Tujuan Pelaksanaan
1. Mempersiapkan sumber daya mahasiswa yang berorientasi ke masa
depan dalam menghadapi transformasi Pendidikan Tinggi
2. Ajang memperkenalkan Himpunan Mahasiswa Jurusan Kebidanan di
kanca nasional
3. Diperolehnya 4 skema yang akan mewakili dalam kegiatan Pekan Ilmiah
Mahasiswa Nasional (PIMNAKES)
4. Mempersiapkan lulusan yang unggul, kompetitif, adaptif, dan produktif
serta berjiwa humanis
D. Tema
Pekan Kreatifitas Mahasiswa Kebidanan dirangkaikan dengan tema “Raih Prestasi,
Hadapi Transformasi Kesehatan”.

E. Waktu dan Tempat


1. Waktu
Kegiatan akan dimulai pada tanggal 11 November 2022 sampai dengan
tanggal 15 Desember 2022
2. Tempat
Via Zoom Meeting.

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 5


F. Ruang Lingkup Kegiatan
Kegiatan pekan kreativitas mahasiswa terdiri dari :
Kegiatan Utama, meliputi
1. Karya Tulis Ilmiah
2. Story Telling
3. Skill Competetion
Kegiatan Penunjang
Kegiatan penunjang adalah kegiatan lomba non ilmiah yang meliputi :
1. Tilawah
2. Senam Kreasi
3. Vokalia
4. Volly Ball
5. Tenis Meja
6. Bulu Tangkis
7. Catur

G. Peserta Lomba
Kegiatan Utama
1. Peserta Karya Tulis Ilmiah diikuti oleh mahasiswa Jurusan Kebidanan
seluruh Indonesia
2. Peserta Story Telling akan diikuti oleh mahasiswa Institusi Kesehatan
seluruh Indonesia.
Kegiatan Penunjang
Lomba non ilmiah
H. Metode Pelaksanaan Kegiatan
Pelaksanaan kegiatan lomba Karya Tulis Ilmiah dan Story Telling dilaksanakan
secara daring.
I. Juri
Juri berasal dari Tenaga Pendidik Politeknik Kesehatan Kemenkes Gorontalo
dan Perguruan Tinggi Lainnya.
J. Ketentuan dan Penilaian Lomba
Terlampir dalam juknis kegiatan

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 6


BAB II
JUKNIS KEGIATAN

1. JUKNIS KARYA TULIS ILMIAH


2. JUKNIS STORY TELLING
3. JUKNIS SKILL COMPETETION
4. JUKNIS TILAWAH
5. JUKNIS SENAM KREASI
6. JUKNIS VOKALIA
7. JUKNIS VOLLY BALL
8. JUKNIS TENIS MEJA
9. JUKNIS BULU TANGKIS
10. JUKNIS CATUR

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 7


PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 8
KETENTUAN KARYA TULIS ILMIAH
1. Kompetisi Karya Tulis Ilmiah bertemakan tentang “Raih Prestasi
Menghadapi Transformasi Kesehatan” mencakup 4 skema :
a. Skema Penelitian
b. Skema Pengabdian Kepada Masyarakat
c. Skema Kewirausahaan
d. Skema Perancangan Teknologi Kesehatan
2. Peserta adalah Mahasiswa aktif Jurusan Kebidanan Seluruh Indonesia.
3. Peserta merupakan kelompok yang terdiri dari maksimal 4 orang
4. Peserta dalam satu kelompok diperbolehkan dari jenjang yang berbeda tapi
hanya diperbolehkan berasal dari jenjang Diploma Tiga, Sarjana Terapan,
dan Profesi Kebidanan
5. Peserta melakukan pendaftaran ke link yang sudah disediakan
https://bit.ly/Pendaftaran_Ilmiah, batas pendaftaran 15-29 November 2022.
6. Hanya diperbolehkan mengirimkan satu karya untuk 1 Tim.
7. Peserta mengunggah karya dengan format NAMA KETUA_INSTITUSI ASAL
_JUDUL KARYA ke link https://bit.ly/PengumpulanKarya_KTI_StoryTelling beserta
scan formulir registrasi, scan lembar orisinalitas, scan KTM. Batas
pengumpulan karya pada tanggal 5 Desember 2022 pukul 23.59 WITA
8. Persyaratan Administrasi :
a. Tipe huruf menggunakan Font Times New Roman 12
b. Teks menggunakan spasi 1,15 spasi dan perataan teks menggunakan
rata kiri dan kanan
c. Layout menggunakan Ukuran kertas A4, sa tu kolom margin kiri 4 cm,
margin kanan, atas dan bawah masing-masing 3 Cm
d. Halaman inti adalah halaman proposal yang memuat pendahuluan
sampai dengan daftar pustaka, Jumlah halaman inti maksimal 10
(sepuluh) halaman.
e. Penomoran halaman untuk halaman inti dengan angka arab:
1,2,3...yang diletakkan pada sudut kanan atas
9. Persyaratan Penulisan Gagasan Skema KTI :
a. Cover (contoh terlampir): Terdapat judul, Terdapat logo dan nama tim
PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 9
sebanyak 4 orang yang meliputi ketua dan anggota
b. Daftar Isi
c. Abstrak
d. Bab 1. Pendahuluan : terdiri dari latar belakang, rumusan masalah, tujuan
dan manfaat gagasan
e. Bab 2. Tinjauan Pustaka
f. Bab 3. Metode Pelaksanaan
g. Bab 4. Potensi Hasil Implementasi
h. Bab 5. Kesimpulan dan Rekomendasi
i. Daftar Pustaka
10. Peserta wajib follow akun instagram @kebidananpolkesgo dan
@hmjkebidananpkg dan akun tidak private selama perlombaan berlangsung
11. Panitia berhak mendiskualisifikasi peserta yang memasukkan karya yang
tidak memenuhi aturan lomba, dianggap mengandung unsur SARA, atau
melanggar norma susila.
12. Pengumuman kejuaraan dilaksanakan pada tanggal 15 Desember 2022.
13. Contact Person Nurfitri Mopangga (0852-5470-8140)

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 10


Formulir Penilaian Lomba Karya Tulis Ilmiah
Skema Penelitian
Judul Kegiatan :
Jenis Skema : Penelitian
Ketua Tim :
Anggota 1 :
Anggota 2 :
Anggota 3 :
Asal Instansi :

NO. Kriteria Penilaian Bobot


1 Pendahuluan 15
2 Tinjauan pustaka 20
3 Metode Penelitian 25
4 Hasil yang dicapai 25
5 Penutup ( Kesimpulan dan rekomendasi) 10
6 Daftar Pustaka 5
TOTAL 100

Komentar Penilai :
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
....................................................................................................
Gorontalo, November 2022
Penilai,

Tanda Tangan

(Nama Lengkap)

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 11


Formulir Penilaian Lomba Karya Tulis Ilmiah
Skema Kewirausahaan
Judul Kegiatan :
Jenis Skema : Kewirausahaan
Ketua Tim :
Anggota 1 :
Anggota 2 :
Anggota 3 :
Asal Instansi :
NO. Kriteria Penilaian Bobot
1 Pendahuluan 15
2 Gambaran umum rencana usaha 20
3 Metode Pelaksanaan (meliputi aspek produksi 25
dan manajemen usaha)
4 Hasil yang dicapai dan potensi pengembangan 25
usaha
5 Penutup ( Kesimpulan dan rekomendasi) 10
6 Daftar Pustaka 5
TOTAL 100

Komentar Penilai :
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
....................................................................................................
Gorontalo, November 2022
Penilai,

Tanda Tangan

(Nama Lengkap)

Formulir Penilaian Lomba Karya Tulis Ilmiah


PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 12
Skema Pengabdian Masyarakat
Judul Kegiatan :
Jenis Skema : Pengabdian Masyarakat
Ketua Tim :
Anggota 1 :
Anggota 2 :
Anggota 3 :
Asal Instansi :
NO. Kriteria Penilaian Bobot
1 Pendahuluan 15
2 Gambaran umum masyarakat sasaran (identifikasi 20
masalah dan alternatif pemecahan masalah)
3 Metode Pelaksanaan (Meliputi cara penyelesaian 25
masalah)
4 Hasil yang dicapai 25
5 Penutup ( Kesimpulan dan rekomendasi) 10
6 Daftar Pustaka 5
TOTAL 100

Komentar Penilai :
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
....................................................................................................
Gorontalo, November 2022
Penilai,

Tanda Tangan

(Nama Lengkap)

Formulir Penilaian Lomba Karya Tulis Ilmiah


Skema Teknologi Kesehatan
PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 13
Judul Kegiatan :
Jenis Skema : Teknologi Kesehatan
Ketua Tim :
Anggota 1 :
Anggota 2 :
Anggota 3 :
Asal Instansi :
NO. Kriteria Penilaian Bobot
1 Pendahuluan (Sumber inspirasi tantangan 15
intelektual)
2 Tinjauan pustaka (Kajian teoridari tantangan 20
intelektual)
3 Metode Pelaksanaan (Konstruksi dan inspirasi) 25
4 Hasil yang dicapai dan potensi khusus 25
5 Penutup ( Kesimpulan dan rekomendasi) 10
6 Daftar Pustaka 5
TOTAL 100

Komentar Penilai :
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
....................................................................................................
Gorontalo, November 2022
Penilai,

Tanda Tangan

(Nama Lengkap)

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 14


PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 15
KETENTUAN LOMBA STORY TELLING

Story telling yang dilombakan dalam kegiatan ini adalah story telling dengan topik
Folktale.
A. Peserta
1. Lomba story telling bersifat individu
2. Bagi peserta wajib mengirimkan videonya.
3. Pendaftaran dibuka mulai tanggal 15-29 November 2022.
4. Berikut link pendaftarannya: https://bit.ly/Pendaftaran_Ilmiah
B. Teknis Perlombaan
1. Peserta akan membawakan cerita rakyat masing-masing satu cerita
2. Peserta mempersiapkan naskah cerita yang akan dibawakan untuk
diserahkan pada dewan juri. Naskah cerita dan video dikirim melalui link
berikut https://bit.ly/PengumpulanKarya_KTI_StoryTelling dengan format
(Nama_Asal Instansi_Jenis lomba). Contoh: Ismiwahyuni
Latif_PoltekkesGO_Story Telling
3. Durasi waktu penyampaian minimal 7 menit, maksimal 10 menit,
format MP4 dengan menampilkan seluruh badan peserta.
4. Peserta diperbolehkan menggunakan kostum ataupun properti
lainnya yang berkaitan dengan cerita yang dibawakan dan
dipersiapkan sendiri oleh peserta (bila ada).
5. Batas pengumpulan video story telling pada tanggal 5 Desember 2022 pukul
23.59 WITA
6. Keputusan kejuaraan tidak dapat diganggu gugat.
7. Pengumuman kejuaraan dilaksanakan pada tanggal 15 Desember 2022.
8. Contact person an Rahmawatiansi Ali (No: 081354849387)

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 16


C. Kriteria Penilaian Story Telling
Method Stating the title, Organizing the content of the story,
using the accurate grammar and pronounciation,
illustrating the value of the story

Manner Demonstrating body language/gesture, speaking


clearly using appropriate vocabulary and information,
mastery of content
Time Narrating the story within the appointed time

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 17


PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 18
KETENTUAN LOMBA SKILL COMPETETION
1. Peserta merupakan mahasiswa aktif dari Politeknik Kesehatan
Kemenkes Gorontalo dibuktikan dengan kartu mahasiswa.
2. Pendaftaran dibuka pada tanggal 11-29 November 2022. Peserta wajib
mengisi formulir pendaftaran https://bit.ly/Pendaftaran_Ilmiah
3. Peserta merupakan perwakilan tingkat 2 dan tingkat 3 dari masing-masing
kelas terdiri dari 5 orang/tim
4. Technical meeting tanggal 02 Desember 2022
5. Peserta lomba akan mengikuti beberapa sesi penilaian sebagai berikut :
a. Sesi Pertama Standard Level Competition (SLC)
Standard Level Competition (SLC) adalah tahap seleksi pertama yaitu
penyelesaian soal yang diujikan yang terdiri dari 50 butir soal pilihan
ganda dalam Bahasa Inggris dan 10 butir soal pilihan ganda dalam
Bahasa Indonesia.
b. Sesi Kedua Exclusive Level Competition (ELC)
Pelaksanaan praktik sesuai kompetensi
c. High Level Competition (HLC)
Penilaian kemampuan personal yang terdiri dari wawasan pengetahuan
program kesehatan terkini yang menggunakan Bahasa Inggris.
6. Setiap stase disediakan waktu 2 menit untuk membaca dan memeriksa
kelengkapan alat, dan 10 menit untuk Tindakan.
7. Pada tahap selanjutnya terdapat 5 stase yaitu:
a.Mengukur TFU mc Donald
b.Pemeriksaan dalam
c.Teknik menyusui
d.Pemeriksaan reflek primitive bayi baru lahir
e.Memberikan suntik KB
8. Contact Person Fadila Patalangi (0821-8897-3463)

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 19


KETENTUAN LOMBA TILAWAH

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 20


A. Peserta
1. Mahasiswa aktif Jurusan Kebidanan
2. Peserta melakukan pendaftaran pada waktu yang telah ditentukan, ke
link yang sudah disediakan
3. Peserta merupakan perwakilan (individu) dari masing-masing kelas

B. Teknis Perlombaan
1. Pengambilan nomor urut pada pada tanggal 08 Desember 2022 pukul
08.30 – 09.00 WITA bertempat di Masjid Nurul Ilmi.
2. Pelaksanaan lomba MTQ (Murottal Qur’an) tanggal 11 Desember 2022
Pukul 09.00 sampai selesai bertempat di Masjid Nurul Ilmi Lantai.
3. Final dilaksanakan pada tanggal 12 Desember 2022 pada pukul 09.00-
selesai
4. Peserta membawa Al Qur'an sendiri saat perlombaan berlangsung
5. Waktu untuk penampilan kurang lebih 10 menit (Peserta akan diberi waktu
2 menit untuk persiapan).
6. Peserta yang tidak hadir sesuai waktu dan nomor urut dianggap
mengundurkan diri (jika melewati panggilan sampai panggilan ke tiga)
7. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.
8. Berikut untuk link pendaftarannya : https://bit.ly/Pendaftaran_NonIlmiah
9. Contact Person an Nurfadhillah Djama (No. 089530665486)
C. Pilihan Surat

Eliminasi Final

a. Ar Rohman ayat 1-7 a. Al Kahfi ayat 1-10


b. Al Mulk ayat 1-7 b. Yaasin ayat 1-10
c. Al Waqiah ayat 1-7

D. Kriteria Penilaian
1 Adab/Sikap 5%
PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 21
2 Tajwid 40%
3 Kelancaran 15%
4 Makhorijul Huruf/ 40%
Kefasihan

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 22


KETENTUAN LOMBA SENAM KREASI
PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 23
A. Peserta
1. Peserta merupakan mahasiswa aktif Jurusan Kebidanan Politeknik
Kesehatan Gorontalo.
2. Peserta wajib formulir pendaftaran https://bit.ly/Pendaftaran_NonIlmiah
3. Peserta lomba merupakan perwakilan kelas yang terdiri dari 5-7 orang
per tim
4. Durasi penampilan senam kreasi maksimal 5-7 menit
5. Gerakan senam dibuat dengan kreatif, inovatif dan energik
6. Gerakan tidak boleh vulgar atau mengandung SARA
7. Contact Person untuk lomba senam kreasi an Amelia Hasan (No :
085346069402)
B. Teknis Perlombaan
1. Pelaksanaan Lomba pada tanggal 11 Desember 2022 Pukul 09.00 WITA
s/d Selesai
2. Final dilaksanakan tanggal 12 Desember 2022 pukul 09.00 WITA s/d
selesai.
C. Kriteria Penilaian
Kriteria Penilaian Bobot
1 Originalitas: 20%
Karya senam kreasi merupakan hasil ciptaan sendiri/tim memiliki
judul senam kreasi dan menjelaskan manfaat senam
2 Penampilan Umum : 10%
Disiplin, semangat, kerapian, keseragaman, kesan umum
3 Teknik Gerak : 20%
 Koreografi karya senam terdiri dari unsur pemanasan inti dan
pendinginan
 Karya senam aman untuk di ikuti oleh masyarakat umum
4 Kekompakkan : 20%
Keserampakkan gerak, kerapian barisan
5 Kreativitas : 30%
Sinkronisasi antara gerak dan musik
TOTAL

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 24


KETENTUAN LOMBA VOKALIA

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 25


A. Peserta

1. Peserta merupakan mahasiswa aktif Jurusan Kebidanan Politeknik


Kesehatan Gorontalo.
2. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran https://bit.ly/Pendaftaran_NonIlmiah
3. Waktu Pelaksanaan tanggal 11 Desember 2022 Pukul 09.00 WITA s/d
selesai.
B. Teknis dan Kriteria Penilaian Lomba
Jenis Lomba Judul Lagu Kriteria Penilaian Keterangan
Lagu Wajib Lyodra : 1. Materi Suara :
Sang Dewi (Ketebalan suara,
produksi warna suara,
volume suara/sonoritas)
2. Teknik Vokal :
3. (Intonasi suara/pitch
control, pernapasan,
frasering/pemenggalan
napas,
Lagu Pilihan Bebas dipilih artikulasi/pengucapan,
oleh vokalis atac dan ending (saat
mulai dan berakhirnya
lagu, (ketepatan tempo)
4. Interpretasi Lagu :
(Klimaks lagu/dinamika
lagu, improvisasi,
ketepatan interpretasi
lagu, pendalaman
penghayatan, keselarasan
dengan music).
5. Penampilan :
(Kedisiplinan dan
ketertiban, blokingan
panggung/pemanfaatan

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 26


panggung, aksi panggung,
kerapian, tampil percaya
diri).

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 27


KETENTUAN LOMBA VOLLEY BALL

1. Peserta merupakan mahasiswa aktif dari Politeknik Kesehatan Kemenkes

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 28


Gorontalo dibuktikan dengan kartu mahasiswa.
2. Pendaftaran dibuka pada tanggal 11-29 November 2022. Peserta wajib mengisi link
pendaftaran https://bit.ly/Pendaftaran_NonIlmiah
3. Pengambilan nomor urut pada tanggal 02 Desember 2022
4. Pelaksanaan lomba pada tanggal 08 Desember 2022 pukul 09.00 WITA s/d selesai.
5. Setiap tim terdiri dari 10 pemain (6 pemain inti dan 4 pemain cadangan)
menggunakan kostum seragam.
6. Setiap tim tidak boleh mengambil pemain dari kelas/ jurusan lain.
7. Aturan permainan sesuai dengan PBVSI
8. Pergantian pemain diperbolehkan selama pertandingan berlangsung.
9. Waktu permainan ditentukan oleh poin dan setiap pertandingan dimainkan
sebanyak 3 babak
10. Protes hanya dilakukan oleh kapten tim.
11. Permainan menggunakan system gugur
12. Apabila tim datang terlambat lebih dari 10 menit dari waktu yang di tentukan di
nyatakan WO (Walk Out).
13. Setiap tim hanya boleh minta 2 kali time out pada setiap babak, dan waktu time
out yang diberikan oleh wasit hanya 1 menit
14. Final dilaksanakan pada tanggal 10 Desember 2022
15. Contact Person untuk lomba volly ball an Santika Tanaeyo (0853-4244-6310)

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 29


KETENTUAN LOMBA TENIS MEJA

1. Peserta merupakan mahasiswa aktif dari Politeknik Kesehatan Kemenkes


Gorontalo dibuktikan dengan kartu mahasiswa.

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 30


2. Pendaftaran dibuka pada tanggal 11-29 November 2022. Peserta wajib mengisi
formulir pendaftaran https://bit.ly/Pendaftaran_NonIlmiah
3. Pengambilan nomor urut pada tanggal 02 Desember 2022
4. Pelaksanaan lomba pada tanggal 03 Desember 2022 pukul 09.00 WITA s/d selesai
5. Setiap tim terdiri dari 3 pemain (2 pemain ganda dan 1 pemain tunggal)
menggunakan kostum seragam.
6. Pergantian pemain diperbolehkan selama pertandingan berlangsung.
7. Waktu permainan ditentukan oleh poin dan setiap pertandingan dimainkan
sebanyak 3 babak
8. Setiap tim hanya boleh minta 1 kali time out pada setiap babak, dan waktu time
out yang diberikan oleh wasit hanya 1 menit
9. Final dilaksanakan pada tanggal 04 Desember 2022
10. Contact Person untuk lomba tenis meja an Ayatri Mohammad (082395320286)

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 31


KETENTUAN LOMBA BULU TANGKIS

1. Peserta merupakan mahasiswa aktif dari Politeknik Kesehatan Kemenkes


Gorontalo dibuktikan dengan kartu mahasiswa.
2. Pendaftaran dibuka pada tanggal 11-29 November 2022. Peserta wajib mengisi
formulir pendaftaran https://bit.ly/Pendaftaran_NonIlmiah

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 32


3. Pengambilan nomor urut pada tanggal 02 Desember 2022
4. Pelaksanaan lomba pada tanggal 05 Desember 2022 pukul 09.00 WITA s/d selesai
5. Setiap tim terdiri dari 3 pemain (2 pemain ganda dan 1 pemain tunggal)
menggunakan kostum seragam.
6. Pergantian pemain diperbolehkan selama pertandingan berlangsung.
7. Apabila tim datang terlambat lebih dari 10 menit dari waktu yang di tentukan di
nyatakan WO (Walk Out).
8. Waktu permainan ditentukan oleh poin dan setiap pertandingan dimainkan
sebanyak 3 babak
9. Setiap tim hanya boleh minta 1 kali time out pada setiap babak, dan waktu time
out yang diberikan oleh wasit hanya 1 menit
10. Final dilaksanakan pada tanggal 07 Desember 2022
11. Contact Person an Nadia Humairah Pauweni (0813-4211-4480)

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 33


KETENTUAN LOMBA CATUR

1. Peserta merupakan mahasiswa aktif dari Politeknik Kesehatan Kemenkes


Gorontalo dibuktikan dengan kartu mahasiswa.
2. Pendaftaran dibuka pada tanggal 11-29 November 2022. Peserta wajib mengisi
formulir pendaftaran https://bit.ly/Pendaftaran_NonIlmiah

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 34


3. Pengambilan nomor urut pada tanggal 02 Desember 2022
4. Pelaksanaan lomba pada tanggal 03 Desember 2022 pukul 09.00 WITA s/d selesai
5. Setiap kelas mengirimkan 1 orang perwakilan mengikuti lomba catur
6. Apabila tim datang terlambat lebih dari 10 menit dari waktu yang di tentukan di
nyatakan WO (Walk Out).
7. Final dilaksanakan pada tanggal 07 Desember 2022
8. Contact Person untuk lomba catur an Ryalda Lie Noho (0822-9612-0720)

PANDUAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA JURUSAN KEBIDANAN 20222 35

Anda mungkin juga menyukai