Tugas MRI
Tugas MRI
Tugas MRI
By Arman
Company
logo here
Company
logo here
Berdasarkan dari kondisi yang ada maka, prinsip dasar dari cara kerja
suatu MRI adalah Inti atom Hidrogen yang ada pada tubuh manusia
(yang merupakan kandungan inti terbanyak dalam tubuh manusia)
berada pada posisi acak (random), ketika masuk ke dalam daerah
medan magnet yang cukup besar posisi inti atom ini akan menjadi
sejajar dengan medan magnet yang ada. Kemudian inti atom
Hidrogen tadi dapat berpindah dari tingkat energi rendah kepada
tingkat energi tinggi jika mendapatkan energi yang tepat yang
disebut sebagai energi Larmor.
Ketika terjadi perpindahan inti atom Hidrogen dari tingkat energi rendah
ke tingkat energi yang lebih tinggi akan terjadi pelepasan energi
yang kemudian ini menjadi unsur dalam pembentukan citra atau
dikenal dengan istilah Free Induction Decay (FID).
19 November 2014
Company
logo here
Secara sederhana prinsip tadi dapat dilihat pada gambar di bawah ini :
Company
logo here
Company
logo here
Video
19 November 2014
Kelebihan MRI
Company
logo here
Company
logo here
19 November 2014
Company
logo here
Sebagai inti dari MRI adalah magnet untuk menghasilkan medan magnet
statis. Berikut adalah 3 macam magnet yang sekarang dipakai dalam sistem
MRI:
1. Magnet tetap (Permanent Magnet/PM)
2. Magnet resistif (Resistive Magnet/RM)
3. Magnet superkonduktif (Superconductive Magnet/SCM)
19 November 2014
Company
logo here
Dua macam pelindung (shield) sangat penting untuk MRI:
1. MRI dipengaruhi oleh noise radio
Gelombang elektromagnet yang digunakan MRI mempunyai frekuensi yang
sama dengan siaran radio. Jika sistem MRI yang dipasang tanpa pelindung
(shield), maka akan terpengaruh noise radio serta mempengaruhi mutu
gambar (image) yang dihasilkan. Untuk menjamin mutu gambar, seluruh
sistem ruang MRI harus diberi pelindung.
2.
MRI dipengaruhi bahan magnet (pengaruh
luar terhadap sistem MRI). Jika ada suatu benda
dari bahan magnet di sekeliling MRI, akan
mengganggu uniformity dari medan magnet yang
menyebabkan mutu gambar menjadi rendah.
Pelindung magnet tidak diperlukan karena kasus
ini tergantung pada Kondisi sekeliling.
19 November 2014
10
19 November 2014
Company
logo here
11
Company
logo here
12