Gangguan Cemas 1
Gangguan Cemas 1
Gangguan Cemas 1
CEMAS
Kriteria Diagnostik
Cemas
Kecemasan adalah suatu penyerta yang
normal dari pertumbuhan, dari
perubahan, dari pengalaman sesuatu
yang baru dan belum dicoba, dan dari
penemuan identitasnya sendiri dan arti
hidup.
Sebaliknya kecemasan patologis adalah
respon yang tidak sesuai terhadap
stimulus yang diberikan berdasarkan
pada intensitas/durasinya
ICD 10
ETIOLOGI
Tidak diketahui
Faktor biologi dan psikologi
FAKTOR BIOLOGI
Benzodiazepin dan Azaspirone GABA
dan Seroronin.
Bzd
(agonis)
menurunkan
kecemasan
Tidak ada data reseptor Bzd
abnormal pada GAD
EEG
Abnormal
irama
potensial cetusan.
Sleep EEG
-
alfa
dan
Agoraphobia
A. Adanya ketakutan yang bermanifestasi scr konsisten & jelas
dalam, atau avoidance dari, sekurangnya 2 dari situasi berikut:
Keramaian
Tempat umum
Berpergian sendirian
Berpergian jauh dr rumah
GANGGUAN CEMAS
MENYELURUH
Gejala yg melibatkan
keadaan mental:
Obsessive compulsive
F42) ) terjadi hampir
Obsesif ataudisorder
kompulsif ( atau( keduanya
setiap hari selama sedikitnya
menyebabkan hendaya.
dua
minggu
dan
Acute Stress
Reaction
(F43.0)
A.
Pasien harus
terpapar pd stressor mental
Acute Stress
Reaction
(d) Kemarahan
atau agresi verbal
(F43.0)
Gangguan Penyesuaian ( F
43.2 )
A. Onset gejala tjd dlm 1 bulan stlh terpapar pd
stressor psikososial yg dapat diidentifikasi,
bukan tipe stressor yg katastrofik
B. Individu memanifestasikan gejala2 atau
gangguan perilaku yg mirip dgn yg
ditemukan pd gangguan afektif (F30-39) kec
waham & obsesi, gangguan lain di F40-48
(neurotik, terkait stress, somatoform) dan
conduct disorder (F91-) tp kriteria untuk
gangguan tunggal tidak terpenuhi. Dapat
bervariasi dlm bentuk dan keparahan
Gangguan Penyesuaian ( F
43.2
)
Subtipe:
Reaksi depresif singkat (keadaan depresi ringan dgn
durasi < 1 bln)
Reaksi depresif berkepanjangan (keadaan depresi ringan
sbg respons thdp paparan berkepanjangan dgn durasi <
2 thn)
Reaksi campuran anxietas dan depresi (kedua gejala
menonjol tp tdk lebih menojol drpd kriteria spesifikasi
F41.2 & F41.3)
Predominan gangguan emosi lain
Predominan gangguan conduct
Campuran gangguan conduct dan emosi
Gejala predominan terspesifikasi lainnya
PPGDJ III
Ciri-ciri klinis
Hilangnya (sebagian atau seluruh)
integrasi normal: ingatan masa lalu
identitas/ penghayatan diri, kendali
thd gerakan tubuh
Berkaitan dengan adanya kejadian
traumatik, problem yg tdk dapat
diselesaikan atau gangguan dalam
pergaulan
Onset dan berakhirnya mendadak
PPGDJ III
F44.0 Amnesia Disosiatif
F44.1 Fugue Disosiatif
F44.2 Stupor Disosistif
F44. 3 Trans & Kesurupan
F44.4 Ggn Motorik Disosiatif
F44.5 Konvulsi Disosiatif
F44.6 Anestesia & Kehilangan Sensorik Disosiatif
F44.7 Ggn Disosiatif (Konversi) Campuran
F44.8 Ggn Disosiatif (Konversi) lainnya
F44.80 Sindrom Ganser
F44.81 Ggn Kepribadian Multipel
F44.82 Ggn Disosiatif (konversi) sementara
tjd pd masa kanak & remaja.
F44.88 Ggn Disosiatif (Konversi) lainnya YDT
F44. 9 Ggn Disosiatif (Konversi) YTT
Somatoform disorders ( F 45
)
Ciri utama gangguan ini adanya keluhan
gejala fisik yg berulang disertai dgn
permintaan pemeriksaan medik, meskipun
sdh berkali2 terbukti hasilnya negatif dan
sdh dijelaskan oleh dokter bhw tdk
ditemukan kelainan yg mjd dasar keluhan.
Penderita juga menyangkal dan menolak
utk membahas kemungkinan kaitan antara
keluhan fisiknya dgn problem / konflik dlm
kehidupan yg dialaminya, bahkan
meskipun didapatkan gejala anxietas dan
depresi.
Gangguan Somatosasi ( F
45.0 )
Adanya byk keluhan2 fisik yg bermacam2 yg
tdk dpt dijelaskan atas dasar adanya kelainan
fisik, yg sdh berlanjut sedikitnya 2 tahun.
Tdk mau menerima nasehat / penjelasan dari
bbrp dokter bhw tdk ada kelainan fisik yg dpt
menjelaskan keluhannya.
Terdapat disabilitas dlm fungsinya di
masyarakat dan keluarga, yg berkaitan dgn
sifat keluhan2nya dan dampak dari
perilakunya.
Somatoform disorders ( F 45
Keluhan gastrointestinal )
Perasaan sakit, kembung, bertahak/bersendawa,
muntah dan mual
Gangguan Hipokondrik
a) Keyakinan yg menetap adanya sekurang2nya 1
penyakit fisik yg serius mendasari keluhan2nya,
meskipun pemeriksaan yg berulang2 tdk
menunjang, ataupun adanya preokupasi yg
menetap kemungkinan deformitas atau
perubahan bentuk penampakan fisiknya (tdk
sampai waham).
(b)
09/05/16
31
FARMAKOTERAPI
cemas
gangguan
FARMAKOTERAPI
Gangguan Disosiasi
Bukan terapi utama
Stabilisasi dan komorbiiditas
Biasanya didapatkan fluktuasi
mood
Anti cemas : beta blocker dan
benzodiazepin
Anti depresan : SSRI, tricyclic,
monoamine oxidase inhibitor
(MAOI)
Antipsikotik
Farmakoterapi OCD
Obat2an , yg bbrp digunakan untuk
mengobati ggn depresif atau ggn mental
lainnya dpt diberikan dlm dosis yg biasa
dipakai
Efek inisial umumnya terlht slth 4-6 mgg
pengobatan, walau 8-16 mgg biasanya
dibutuhkan untuk mencapai manfaat
terapeutik yg maksimal
Pendekatan standar adalah memulai
pengobatan dgn SSRI atau Clomipramine
kmd beralih ke strategi farmakologis lain
jika obat serotonin spesifik tdk efektif
Psikoterapi
Psikoterapi supportif
Psikoterapi interpersonal
CBT (Cognitif Behaviour Therapy)
Psikoterapi dinamik
Hipnoterapi
Terima kasih