DBD

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 23

PENGERTIAN DBD

DBD adalah penyakit yang


disebabkan oleh virus dengue yang
ditularkan melalui gigitan nyamuk
Aedes aegypti.
PENYEBAB DBD

Ditularkan oleh nyamuk Aedes Aegypti


Nyamuk ini mendapat virus dengue sewaktu menggigit atau
menghisap darah orang yang :
> Sakit DBD
> Tidak dakit DBD tetapi dalam darahnya terdapat virus dengue
Virus dengue yang terhisap akan berkembang biak dan
menyebar ke seluruh tubuh nyamuk termasuk kelenjar liurnya
Bila nyamuk tersebut menghisap/menggigit orang lain, virus akan
dipindahkan bersama air liur nyamuk
Bila orang yang tertular itu :
>> Tidak mempunyai kekebalan tubuh (umumnya anak-anak)
virus itu akan menyerang trombosit (sel pembeku darah) &
merusak dinding pembuluh darah kecil (kapiler) terjadi
perdarahan & kekurangan cairan yang ada dalam pembuluh
darah
>> Bila orang mempunyai zat antikekebalan virus tak berdaya
orang tidak akan sakit
CIRI-CIRI NYAMUK AEDES AEGYPTI

Berwarna hitam dan belang Penyebaran penyakitnya


putih pada seluruh tubuh yaitu pagi atau sore

Tidak dapat berkembang biak di air


yang mengalir dan langsug Jangkauan terbang nyamuk
menyentuh tanah. Media : air di ini sepanjang 100m
kaleng atau tampungan air hujan
TANDA DAN GEJALA

Demam tinggi 2 7 hari, Pendarahan dibawah


menggigil, kurang nafsu kulit : Bintik-bintik merah, Nyeri perut (ulu hati)
makan, nyeri sendi dan mimisan, gusi berdarah ,
sakit kepala. muntah darah dan BAB
berdarah.

Mual dan muntah. Syok atau pingsan


TANDA BAHAYA DBD

Perdarahan Gusi Muntah Darah

Penderita tidak sadar dan


denyut nadi tidak teraba
Demam tinggi mendadak tanpa sebab
yang jelas, berlangsung terus menerus
selama 2-7 hari disertai manifestasi
perdarahan (sekurang-kurangnya uji
torniquet positif dan atau
trombositopenia)
PERAWATAN DAN PENGOBATAN DI RUMAH

Tirah baring selama demam


Antipiretik (obat penurun panas)
Kompres hangat
Minum banyak (1-2 Liter/hari)
Bila terjadi kejang :
Jaga lidah agar tidak tergigit
Kosongkan mulut
Longgarkan pakaian
Tidak memberi apapun lewat mulut
Jika dalam 2 hari panas tidak turun
atau timbul gejala dan tanda lanjut
seperti perdarahan dikulit ( seperti
bekas gigitan nyamuk ) muntah-
muntah, gelisah atau mimisan
segera bawa ke unit pelayanan
terdekat.
CARA
PENCEGAHAN DBD KIMIA

MEKANIS

BIOLOGIS
FOGGING/pengasapah
Obat nyamuk bakar, semprot atau
repelant
Abatisasi/Penaburan bubuk abate
(1 x 3 bulan )
3 M PLUS Menguras

Menutup

Mengubur

Memantau

LAKUKAN 3 M
PLUS SECARA
RUTIN SEMINGGU
SEKALI
Membersihkan :
Penampungan air vas bunga
Wadah minum hewah peliharaan (burung)
Penampungan pada dispender
Penampungan air belakang kulkas
Memasang kelampu pada tempat tidur
Memasang kassa pada setiap celah ventilasi
Jangan banyak baju bergantungan
Jangan membiarkan ada air tergenang
Melihara ikan pemakan jentik (misal ikan
mujair, cupang, ikan timah, dll)
Memanfaatkan tanaman pengusir
nyamuk
CONTOH KAMPUNG
CONTOH KAMPUNG BERSIH
BERESIKO TERKENA DB

LALU BAGAIMANA UPAYA AGAR


TERHINDAR DARI DBD ?

Anda mungkin juga menyukai