PKM Banda Raya

Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 16

PROFIL UPTD PUSKESMAS

BANDA RAYA
Alamat : Jln. Tgk Di Lhong I
kec. Banda Raya
Kota Banda Aceh
Luas Wilayah : 478.9 Ha
Jumlah Desa : 10 Desa
Jumlah Penduduk : 22.961 jiwa
Batas Wilayah Puskesmas Banda Raya :
Sebelah Barat berbatasan dengan Kec. Jaya
Baru
Sebelah Timur berbatasan dengan Kec.
Baiturrahman
Sebelah Selatan berbatasan dengan Kab.
Aceh Besar
Sebelah Utara berbatasan dengan Kec.
Meuraxa

Letak Puskesmas Banda Raya agak jauh dari


jalan utama yang dilalui oleh kendaraan umum
Demografi dan Keadaan Umum
Puskesmas Banda Raya
Puskesmas Banda Raya adalah puskesmas
induk di Kecamatan Banda Raya yang di
bangun oleh NGO Islamic Relief NAD
kurang lebih 1 km dari Stadion Harapan
Bangsa.

Puskesmas berdiri diatas tanah milik


PEMDA Kota Banda Aceh
Luas arealnya kurang lebih 976 M2 dengan
Luas bangunan kurang lebih 777,6 M2

Serah terima kepada Pemerintah Kota


Banda Aceh pada tanggal 8 Mei 2007.
Sedangkan operasionalnya mulai berjalan
pada tanggal 14 Mei 2007
Visi Puskesmas Banda
Raya
Terwujudnya pelayanan kesehatan
dasar yang ramah, profesional untuk
mencapai masyarakat sehat dan
mandiri di Kecamatan Banda Raya
Misi Puskesmas Banda
Raya
Memberikan pelayanan kesehatan
yang bermutu, merata dan terjangkau
bagi masyarakat
Kemandirian hidup sehat bagi keluarga
dan masyarakat di Puskesmas
Komitmen terhadap pelayanan
kesehatan
Menciptakan suasana kerja yang
harmonis dan saling berkoodinasi
Motto Puskesmas Banda
Raya

Cepat pelayanan tepat penanganan


Maklumat layanan

Dengan ini kami menyatakan sanggup


menyeleggarakan pelayanan sesuai dengan
standar pelayanan yang telah ditetapkan dan
apabila kami tidak menepati janji layanan
(memberikan pelayanan secara profesional dan
sepenuh hati) tegurlah, dan laporkan keunit
pengaduan
Organisasi
Susunan oranisasi Puskesmas banda Raya
terdiri dari :

a. Unsur pimpinan yaitu kepala puskesmas


b. Unsur pembantu yaitu urusan tata usaha
c. Unsur pelaksana oleh 6 program kegiatan
pokok dan 6 program pengembangan
Sesuai dengan buku pedoman managemen
puskesmas yang dikeluarkan oleh Dirjen
Binkesmas Depkes RI 2006

Promkes Pemberantasan
Penyakit Menular

KEGIATAN POKOK PUSKESMAS BANDA RAYA

KIA termasuk Kesling Pengobatan


KB
Upaya Kesehatan Pengembangan
UKS
Kesehatan gigi dan mulut
Keswa
Kes usila
PKPR
Persalinan (PONED)
JUMLAH TENAGA KESEHATAN DI
PUSKESMAS BANDA RAYA
1. Dokter Umum : 3 11. Sanitarian : 1
2. Dokter Gigi : 1 12. Staf laboratorium : 3
3. Bidan : 8 13. Petugas Kebersihan : 1
4. Bidan Desa : 9 14. PROMKES : 2
5. Perawat : 8 15. Staf Kartu : 1
6. Bidan Pustu : 5 16. Sarjana Keperawatan : 1
7. Asisten Apoteker : 2 17. AKFIS : 1
8. Perawat Gigi : 3
9. Staf Gizi : 1
10. Tata Usaha : 1
Fasilitas Penunjang

Puskesmas Pembantu : 2
Polindes :6
Kendaraan : 12

(2 kendaraan roda 4 dan 10 unit


kendaraan roda dua
Status puskesmas Banda raya : Puskesmas
Rawat Jalan dan PONED

Prestasi :
Juara I Puskesmas terbaik TK Kota Banda
Aceh tahun 2009
Juara III Puskesmas terbaik TK Kota Banda
Aceh Tahun 2010
Peringkat ke-4 IKM yang diseleggarakan
KRB Kota Banda Aceh
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai