Modul 2
Modul 2
Modul 2
Inisiasi Tuton Ke – 2
Mata Kuliah : Akuntansi Manajemen
Program Studi : Manajemen
Fakultas : Ekonomi
Penulis: Wagini.,S.E.,M.Ak
Email : [email protected]
Penelaah : Wiwin Siswantini, SE., M.M
Email : [email protected]
Tinjauan Mata Kuliah
3. Kos Campuran
Pemisahan Kos Campuran
Pengantar
Pemisahan kos campuran menjadi unsur tetap dan unsur variabel akan memberi
memungkinkan manajemen melakukan berbagai aktivitas penting dalam
mengelola perusahaan, yaitu sebagai berikut:
• Untukmenghitungtarif BOP dananalisisvariansi
• Untukmenyusunfleksibel budget dananalisisvariansi
• Untukanalisiskontribusi margin dan direct costing
• Untukanalisis B-V-L
• UntukanalisisKomparatifdan differential
• Untukanalisismaksimasi profit danminimasibiaya
• Untukanalisi budget modal
• Untukanalisisprofitabilitassegmenbaikmenurutwilayah, produk, customer,dsb
MetodaPemisahan Kos Campuran