Topik, Tema, Masalah Dan Judul Karya Tulis Ilmiah
Topik, Tema, Masalah Dan Judul Karya Tulis Ilmiah
Topik, Tema, Masalah Dan Judul Karya Tulis Ilmiah
Oleh :
ASRIN, MN
PRODI KEPERAWATAN
PURWOKERTO
TOPIK DAN TEMA
Cara mudah mencari topik adalah dengan membaca secara cepat berbagai
sumber informasi. Tujuan membaca adalah :
1. Menetapkan topik yang akan dikembangkan.
2. Mencari kemungkinan terdapatnya sumber sebanyak mungkin.
3. Mencari verifikasi yang memungkinkan dilaksanakannya kegiatan
penulisan atau penelitian.
PEMBATASAN TOPIK
Selain ketiga hal itu, latar belakang pengetahuan penulis terhadap topik yang
dipilihnya juga sangat berperan.
Dalam pemilihan suatu topik, penulis harus memperhatikan tiga kriteria
berikut ini :
(1) Penulis harus mampu menangani topik yang menjadi
pilihannya.
(2) Penulis mempunyai keinginan yang cukup besar untuk
mengerjakan.
(3) Penulis mempunyai sarana, prasarana, dan waktu yang
cukup untuk mengembangkan topik pilihanya
KELAYAKAN TOPIK
Setiap topik atau masalah yang dibahas dalam
penelitian harus layak. Dalam hal ini, kelayakansuatu
masalah penelitian berkaitan dengan banyak faktor.
Faktor itu antara lain sebagai berikut.
(a) Kemanfaatan hasil, sejauh mana
penelitian terhadap masalah tersebut
akan memberikansumbangan kepada
khasanah teori ilmu pengetahuan atau
kepada pemecahan masalah-masalah
praktis.
KELAYAKAN TOPIK - Lanjutan
(b) Kriteria pengetahuan yang dipermasalahkan, yaitu
mempunyai khasanah keilmuan yangdapat dipakai untuk
pengajuan hipotesis dan mempunyai
kemungkinan mendapatkan sejumlahfakta empiric yang
diperlukan guna pengujian hipotesis.
(c) Persyaratan dari segi peneliti, sejauh mana kemampuan
peneliti untuk melakukan penelitian.Hal ini setidaknya
menyangkut lima faktor, yaitu: biaya, waktu, alat dan
bahan, bekalkemampuan teoritis peneliti, dan penguasaan
peneliti terhadap metode penelitian yg akan digunakan.
MENGUMPULKAN BAHAN
Setelah memilih topik dan menentukan tema penulisan, penulis
mulai mengumpulkan bahan. Bahan bisa didapatkan dari
berbagai media cetak maupun elektronika. Bahan-bahan tersebut
dikumpulkan terutama yang relevan dengan topik dan tema yang
akan ditulis. Pemilihan bahan yang relevan ini bisa dengan cara
membaca atau mempelajari bahan secara sepintas serta menilai
kualitas isi bahan. Bahan yang sudah terkumpul tersebut bisa
dimanfaatkan untuk memperkaya pengetahuan penulis dan
sebagai landasan teoretis dari karya tulis tersebut.
MERENCANAKAN KERANGKA
PENULISAN