Gingivektomi (Siti, Hana)
Gingivektomi (Siti, Hana)
Gingivektomi (Siti, Hana)
Preceptor:
drg. Puspito Ratih Hardhani, M.DSc., Sp.Perio
Presentan:
Siti Nur Aini Ayu Ningjanah J3A018017
Hana Nabila Syifa J3A018002
IDENTITAS PASIEN
No. RM : 005096
Nama pasien : EDR
Umur : 26 tahun
Alamat : Randublatung, Blora
Suku : Jawa
Jenis Kelamin : Perempuan
Pekerjaan : Perawat
ANAMNESA
1. Keluhan Utama
Pasien datang mengeluhkan gusinya terlihat membesar dan pasien
merasa malu
2. Riwayat Keluhan Utama
Pasien datang mengeluhkan gusi depan bagian atasnya membesar
dan disadari sejak 8 tahun yang lalu. Ukuran gusi tidak bertambah
besar, tidak terasa sakit. Pasien belum pernah mengobati keluhannya ke
dokter gigi . Pasien juga mengeluhkan gusinya sering berdarah saat
menggosok gigi.
3. Riwayat Medis
Pasien belum pernah dirawat di rumah sakit. Pasien tidak ada alergi obat. Pasien tidak memiliki
riwayat penyakit sistemik
5.Riwayat Keluarga
Bapak Ibu tidak memiliki penyakit sistemik. Kakak dan adik tidak memiliki penyakit sistemik
6.Riwayat Sosial
Pasien merupakan seorang perawat di salah satu rumah sakit di semarang . Pasien belum
menikah. Tinggal di kosan dengan lingkungan yang baik dan bersih. Pasien jarang berolahraga,
jarang mengonsumsi buah dan sayur. Pasien menggosok gigi 2x sehari. Pasien tidak
menggunakan dental floss dan obat kumur. Mengonsumsi kopi sehari sekali. Pasien tidak
merokok dan alkoholik. Pasien memiliki kebiasaan bruruk bruksism dan menggigit bibir bawah.
KEADAAN UMUM
BB = 50 kg ,TB=153 cm
BMI = 50/ (1,53X1,53)= 21.36
Pernapasan 18x permenit
Nadi 88 denyut/ menit
Suhu 36.2
Tekanan Darah 110/160 mmHg
Cacat fisik TAK
Warna kulit muka Normal
Daerah kulit yg tampak TAK
Jaringan parut TAK
DATA MEDIS UMUM
Penyakit Jantung : TAK
Diabetes Melitus : TAK
Hemofilia : TAK
Penyakit Asma : TAK
Hepatitis : TAK
Epilepsi: TAK
Gastritis : TAK
Asma :TAK
TBC : TAK
Penyakit lain : TAK
B. Pemeriksaan Ekstra Oral
Kepala :
Temporo Mandibullar Joint (TMJ) :
Tonjolan : tidak ada
Luas pergerakan : normal
Cacat : tidak ada
Nyeri tekan pada TMJ : tidak ada
Bercak di kulit : tidak ada Suara : Tidak ada
Wajah : simetris Locking : tidak ada
Leher : Dislokasi : tidak ada
3 2 0 2 1 0 3 0 0 2 1 2 1 2 2 2
Rahang Bawah
48 47 46 45 44 43 42 41 31 32 33 34 35 36 37 38
3 3 3 3 1 1 1 1 1 1 1 3 3 0 0 0
PROBING DEPTH
Facial
18 17 16 15 14 13 12 11 21 22 23 24 25 26 27 28
3/3/3 4/5/2 3/4/4 2/2/2 2/2/2 2/2/2 2/2/2 2/2/3 2/2/3 2/2/2 2/2/3 2/3/4 2/4/5 2/4/4 4/4/4 4/4/4
Palatal
18 17 16 15 14 13 12 11 21 22 23 24 25 26 27 28
3/3/3 4/3/2 2/2/2 2/2/2 1/2/2 2/2/1 2/2/3 2/2/3 3/2/3 2/2/2 2/1/2 2/2/2 2/1/2 2/1/2 2/2/3 2/3/2
Facial
48 47 46 45 44 43 42 41 31 32 33 34 35 36 37 38
une 4/3/2 4/3/3 3/4/3 4/2/2 4/3/3 3/3/3 2/2/2 2/2/2 2/2/2 3/2/1 2/1/2 1/2/2 1/1/1 4/3/3 5/5/5
Lingual
48 47 46 45 44 43 42 41 31 32 33 34 35 36 37 38
une 4/2/1 3/2/1 1/1/1 2/1/1 2/1/1 2/1/1 2/1/2 1/1/1 1/1/1 1/1/1 1/1/1 2/2/2 2/2/2 2/2/2 2/3/2
GAMBARAN KLINIS
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
ASSESMENT
Berdasarkan hasil pemeriksaan subjektif dan objektif
diketahui pasien mengalami maloklusi angle klas 1 ,
bimaksiler protrusif disertai gingivitis kronis dan
bruxism
TREATMENT PLANNING
1. Preliminary Phase : tidak dilakukan
2. Nonsurgical Phase (Phase I Therapy) : - KIE,
- Scaling and root planning
3. Evaluation of Response to Nonsurgical Phase: Kontrol 1 minggu pasca scaling
(cek: probing depth, OHI, BOP, PBI)
4. Surgical Phase (Phase II Therapy) : crown lenghtning dan gingivoplasty
5. Restorative Phase (Phase III Therapy) : dilakukan restorasi
6. Maintenance Phase (Phase IV Therapy) : Kontrol 2 dan 3 minggu pasca
gingivektomi dan gingivoplasti
DEFINISI
GINGIVEKTOMI
Gingivektomi adalah pemotongan jaringan gingiva dengan
membuang dinding lateral poket yang bertujuan untuk
menghilangkan poket dan keradangan gingiva sehingga didapat
gingiva yang fisiologis, fungsional dan estetik baik.
ALAT DAN BAHAN
Alat Bahan
Sumber:
Newman, M. G. et al. 2019. Carranza’s
Clinical Periodontology 13th Ed.
KIE
Instruksikan kepada pasien untuk berkumur dengan chlorhexidine gluconat
0,12% segera setelah pembedahan dan dilanjutkan dua kali sehari sampai
dilakukan kontrol.
Berikan resep amoxicilin 500mg setiap 8jam dimulai pada 24jam sebelum
dilakukan tindakan dan dilanjutkan 5 hari setelah tindakan.
Hindari makan atau minum selama satu jam
Jangan minum minuman panas dan alcohol selama 24 jam.
Jangan makan-makanan yang keras, kasar dan lengket dan kunyahlah pada
sisi yang tidak dilakukan operasi
Jika terjadi perdarahan dan pembengkakan segera menghubungi operator.
kontrol 1 minggu untuk melihat perkembangan dan pelepasan periodontal pack
TERIMAKASIH