Peran Profesi (2021)

Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 21

Domain 2 :

Peran & Tanggungjawab Profesi dalam


Praktik Interprofessional

Oleh : TIM IPE


TUJUAN PEMBELAJARAN
DOMAIN PERAN & TANGGUNGJAWAB

1. DEFINING ROLE 2. OVERLAPPNG 3. NEGOSISASI ROLE

Mendeskripsikan secara jelas Mengidentifikasikan Mendeskripsikan berbagai


makna PERAN profesi dalam tim permasalahan yang muncul strategi dalam tim
dan mengkomunikasikan PERAN ketika terdapat tumpang interprofessional untuk
profesi pada pasien dan anggota NEGOSIASI peran dan
tindih tentang PERAN tanggungjawab dalam tim
keluarganya
profesi

1
•Pendahuluan
Belajar antarprofesional membutuhkan
pemahaman bagaimana peran dan
tangggung profesi sendiri dan orang lain

3
•Standar Kompetensi :
1. ATLM : PMK No.HK.01.07/Menkes/313/2020
2. Bidan : PMK No.HK.01.07/Menkes/320/2020
3. Perawat : PMKNo.HK.01.07/Menkes/425/2020

4
SPESIFIK KOMPETENSI
Menggunakan lingkup pengetahuan,
keterampilan dan kemampuan yang tersedia dari
1 Komunikasi peran dan tanggung jawab
profesi secara jelas kepada pasien, 5 profesi kesehatan untuk memberikan pelayanan
yang aman, tepat waktu, efisien, efektif dan adil.
keluarga dan profesional lainnya .
Berkomunikasi dengan anggota tim untuk

2
Mengenali keterbatasan profesi dalam
keterampilan, pengetahuan dan 6 mengklarifikasi tanggung jawab setiap
anggota dalam melaksanakan komponen dari
kemampuan rencana pelayanan atau intervensi kesehatan.

Melibatkan profesi kesehatan yang


Menjalin hubungan ketergantungan dengan

3
beragam dalam melengkapi keahlian
profesional, serta sumber daya terkait, 7 profesi lain untuk meningkatkan pelayanan
pasien.
untuk mengembangkan strategi agar
memenuhi kebutuhan pasien
Terlibat dalam pengembangan profesional
Menjelaskan peran dan tanggung jawab dan interprofesi berkelanjutan untuk
4 penyedia layanan lain dan bagaimana tim
bekerjasama untuk memberikan pelayanan.
8 meningkatkan kinerja tim

Menggunakan kemampuan yang unik dan saling


IPEC, 2011
9 melengkapi dari semua anggota tim untuk
mengoptimalkan pelayanan pasien
5
1
Pemahaman tentang “Peran
Profesi”
Bagaimana peran profesi dalam tim interprofessional ?
Apa makna “Role Profession” dalam IPE?

“Scope of Practice” Understand own & other Uniqness of Role in IPE TASK & ROLE
roles Profession
Dalam Tim Keunikan dalam
Prinsip dasar dalam Karena setiap profesi
Inteprofessional, setiap interprofessional adalah
bekerjasama adalah akan terdapat peran
profesi dalam tim harus ketika terdapat wewenang
masing-masing dan setiap yang overlapping, maka
berkontribusi secara yang overlapping /
anggota tim memahami setiap tim harus
maksimal dengan tumpang tindih, maka tim
KESELURUHAN mempunyai
mentransformasikan dapat menentukan siapa
wewenang dan kemampuan untuk
standar kompetensi yang terbaik untuk
KETERBATASAN peran MENGKLARIFIKASIA
disiplin profesinya dalam memenuhi kebutuhan
profesinya dan anggota KAN tentang tugas
melaksanakan layanan pasien
tim lainnya. yang akan dikerjakan
kesehatan
dan tugas yang akan
dikerjakan oleh yang
lain
2
0
/ Domain 2 : Peran dan tanggungjawab
1

Setiap profesi terlebih dahulu harus memahami peran dan tanggung


jawabny a masing-masing
Bagaimana peran dan tanggung jawab masing-masing tersebut
saling melengkapi peran dan tanggung jawab profesi lain dalam
rangka memberikan pelayanan kepada klien, keluarga dan
masyarakat.
Setiap profesi harus mengetahui dan menghargai peran dan
tanggung jawab profesi lain yang bekerja sama di dalam tim.  
Kompetensi peran dan tanggung jawab adalah : Menggunakan
pengetahuan tentang peran profesi sendiri dan peran profesi lain di
dalam tim untuk mengkaji dan memberikan pelayanan yang tepat
kepada klien dan populasi.
8
2
0
/
1 1. Mengkomunikasikan peran profesi sendiri dan peran profesi
lain secara jelas kepada klien, keluarga dan tim profesi
kesehatan lain.
2. Mengenali keterbatasan kemampuan , pengetahuan dan
keterampilan profesi lain dalam tim.
3. Melibatkan semua profesi yang terkait dalam pelayanan atau
pemenuhan kebutuhan klien.
4. Menjelaskan peran dan tanggung jawab profesi lain dan
bagaimana antar profesi dapat bekerja sama untuk
memberikan pelayanan kepada klien.
5. Menggunakan semua pengetahuan, keterampilan dan
kemampuan yang tersedia di dalam tim antar profesi untuk
dapat memberikan pelayanan yang aman, tepat waktu,
efektif , efisien dan adil.
9
2
0
/
1
7. Berkomunikasi dengan anggota tim untuk
mengklarifikasi peran masing masing anggota dalam
pelayanan kesehatan kepada klien dan masyarakat.
8. Menciptakan hubungan saling bergantung dengan
profesi lain untuk meningkatkan pelayanan dan saling
belajar.
9. Terlibat dalam pengembangan profesi dan
pengembangan antar profesi untuk meningkatkan
performa tim.
10. Menggunakan kemampuan yang unik dan tambahan
dari masing-masing profesi untuk mengoptimalkan
pelayanan yang diberikan oleh tim.
10
2
0
/
1
11. Memilih alat dan teknik komunikasi yang efektif, termasuk
teknologi dan sistem informasi untuk memfasilitasi diskusi dan
interaksi antar profesi yang dapat meningkatkan fungsi tim.
12. Mengorganisasikan dan mengkomunikasikan informasi kepada
klien, keluarga dan anggota tim antar profesi dengan caya yang
dapat dimengerti dan menghindari terminologi yang hanya
dimengerti oleh profesi sendiri.
13. Kemukakan pengetahuan yang dimiliki tentang klien dan
perawatan klien dengan jelas, percaya diri, dan sikap
menghargai.
14. Mendengarkan secara aktif dan mendorong anggota lain untuk
mengemukakan ide dan pendapatnya tentang klien dan
perawatanya.
11
2
0
/
1
15. Memberikan umpan balik yang tepat waktu, sensitif dan
konstruktif kepada anggota tim antar profesi lain dan
menerima umpan balik dengan menghargai pendapat dan
penilaian profesi lain terhadap hasik kerja.
16. Menggunakan bahasa yang sesuai dan soapn ketika
menghadapi situasi yang sulit, percakapan yang sensitif
dan konfik antar profesi.
17. Mengenal keunikan profesi masing-masing termasuk
spesialisasi, budaya, pengaruh, dan hirarki agar tercipta
komunikasi yang efektif.
18. Berkomunikasi secara konsisten tentang pentingnya
kerja tim dalam pelayanan berpusat pada klien. 12
1
Bagaimana penerapan “Pembagian
Peran & Tanggungjawab” dalam IPE
Merupakan hal yang sangat krusial mengenai pemahaman akan peran dan
tanggungjawab ini
Bagaimana seorang profesi
memahami kapan peran
profesinya diperlukan dan kapan
peran profesinya digantikan
dengan yang lain?

14
Bagaimana Menerapkan
Pembagian Tugas/Peran Profesi?
Patient Interaction and
Asessment
Penilaian/diagnosa Pasien
pada kondisi multiprofesi
1
Developing Care Plans

Rencana manajemen penatalaksanaan pasien


2
Patient Navigation
Adanya tim untuk membantu mengarahkan
pasien/keluarga untuk keberlangsungan
manajemen pengobatan
3
4
Prescribing Medication

Peresepan obat
8
Bagaimana Menerapkan
Pembagian Tugas/Peran Profesi?
Patient Interaction and
Asessment
Interaksi pasien & provider
Penilaian pasien
1 Masalah
pasien
 Developing
BeberapaCare
sama seperti
Rencana
Plans
profesi
pemeriksaan
manajemen fisik, evaluasi/assessment
penatalksanaan pasien
2
dididik dan memiliki ketrampilan yang

pasien, skrining, pengambilan sampel laboratorium,


Patient Navigation

3
manajemen pengobatan, dan cara pengobatan
 Kebutuhan
Bagaimana menentukan
dalam pengarahanprofesi
pasien yang
untukbertanggung jawab
keberlangsungan
untuk masalah pengobatan
pasien?
Prioritas
 Bagaimana menentukan urutan profesi selanjutnya dalam kebutuhan
4
Prescribing Medication
manajemen pasien? pasien
Peresepan pengobatan
8
Bagaimana Menerapkan
Pembagian Tugas/Peran Profesi?
Patient Intersaction and

Interaksi pasien & provider


dikembangkan dengan:
Penilaian pasien
1
 Rencana penatalaksanaan pasien
Asessment Tentukan tugas /
tanggung jawab dan
Developing kegiatan yang spesifik
2
 komunikasi
Care Plans aktif
Rencana
 kolaborasi antar profesi untuk setiap profesi
manajemen penatalaksanaan pasien
Patient Navigation
 Tujuan:
Kebutuhan dalam pengarahan pasien untuk
keberlangsungan
1. Identifikasi masalah utama
pengobatan
3
Agar terhindar adanya
“kesenjangan / gap”
Prescribing
2. Memprioritaskan pengobatan dalam layanan  tugas
4
Medication
pasien
Peresepan pengobatan
yang overlapping
8
Bagaimana Menerapkan
Pembagian Tugas/Peran Profesi?
Beberapa rumah sakit di luar negeri,
Patient Intersaction and
Asessment
1
terdapat beberapa profesi seperti
Interaksi pasien & provider
Penilaian pasien
Profesi yang bertugas
ini harus mampu
sosial worker or physical assistant
yang bertugas
Developing Care Plans sebagai pengarah

pasienmanajemen
Rencana dalam manajemen
penatalksanaan pasien
2
memberikan informasi
yang:
pengobatan.
Patient Navigation -Konsisten
Profesi dalam
Kebutuhan ini memberikan informasi
pengarahan pasien
keberlangsungan pengobatan
untuk 3
-Informasi yg reliabel
-berkoordinasi dgn tim
yang lengkap tentang pengobatan

4
yang akan
Prescribing dijalani (berdasarkan
Medication profesi yg lain
SOP dari
Peresepan RS)
pengobatan
8
1
TANTANGAN DALAM BERBAGI
PERAN/TANGGUNG JAWAB
Pada konsep ini, bagaimana kemampuan dalam berbagi peran dan tugas
Skill untuk mengatasi overlapping task

Dilakukan oleh berbagai Various tasks Klarifikasi


profesi Apabila terdapat “overlap”
Banyak kegiatan klinis  PENTING bagi tim
yang dapat dikerjakan oleh Ada beberapa profesi melakukan |klarifikasi”
berbagai profesi kesehatan kesehatan yang memiliki untuk melakukan setiap
peran dan tugas yang sama tugas

Klarifikasi peran dan tugas yang tidak jelas akan menimbulkan


“DUPLIKASI” atau “SKIPPING” dari peran dan tugas yang overlapping
20
Skenario
● Puskesmas “K” sedang melaksanakan program ‘1000 hari pertama
kehidupan’. Saat ini ada seorang ibu multigravida (H5P4AO) hamil 26
minggu dengan memiliki balita berusia 18 bulan dan mengalami malnutrisi.
Pada saat pemeriksaan didapati tekanan darah ibu 140.90mmHg, BB =
52kg, TB =158cm. Keluarga tersebut tinggal di tepi bataran kali dalam
rumah panggung.
● Profesi apa yang terlibat?
● Diskusikan apa peran masing-masing profesi tersebut
● Diskusikan peran overlapping dari masing-masing profesi
● Diskusikan peran unik dari masing-masing profesi
● Diskusikan cara melakukan klarifikasi terhadap peran profesi tsb