Creative Paper Kelompok 10 Basic Digital Business AFL 1
Creative Paper Kelompok 10 Basic Digital Business AFL 1
Creative Paper Kelompok 10 Basic Digital Business AFL 1
Creative Paper
BY: KELOMPOK 10
BASIC DIGITAL BUSINESS
DAFTAR ISI:
1.Profile Perusahaan
2.Perkembangan Bisnis
Perusahaan dari Masa ke Masa
3.Gambaran Digitalisasi Bisnis
Perusahaan Saat Ini
4.Identifikasi SWOT Digitalisasi
Bisnis Perusahaan
5.Gambaran Peluang Bisnis
Perusahaan dengan
Perkembangan Digitalisasi
6.Kesimpulan
7.Daftar Pustaka
01
Profile
Perusahaan
PROFIL PERUSAHAAN
MISI:
PENDIRI TOKOPEDIA
01 02
2016
Menghadirkan produk teknologi finansial.
Produk fintech Tokopedia terdiri dari dompet
digital, investasi terjangkau, kredit modal bisnis,
kartu kredit virtual, produk proteksi, skoring kredit
berdasarkan data untuk produk pinjaman, investasi,
serta layanan keuangan lainnya.
2017
Meluncurkan produk Deals untuk membantu
masyarakat Indonesia mendapatkan penawaran
terbaik dari delapan kategori, termasuk Travel
dan Activity.
2019
Meluncurkan jaringan Gudang Pintar bernama
TokoCabang di tiga kota yakni Jakarta, Bandung,
dan Surabaya. Layanan gudang ini bertujuan untuk
membantu para penjual di marketplace tersebut
dalam memenuhi pesanannya.
2020
Memiliki lebih dari 2 juta mitra driver, lebih dari 11
juta mitra usaha (merchant), dan lebih dari 100 juta
pengguna aktif bulanan, serta berkontribusi 2
persen terhadap total Produk Domestik Bruto
(PDB) Indonesia.
2021
Kedua startup terbesar di Indonesia
yaitu Gojek dan Tokopedia yang resmi
merger di bawah payung grup yang diberi
nama GoTo.
2022
PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GoTo) resmi
melantai perdana atau initial public offering
(IPO) di Bursa Efek Indonesia. Harga saham
GoTo pun ditetapkan pada harga Rp 338 per
lembar saham. Berdasarkan total sahamnya,
kapitalisasi pasar GoTo diperkirakan mencapai
Rp 400,31 triliun. Angka tersebut menjadikan
GoTo sebagai perusahaan teknologi dengan
kapitalisasi pasar terbesar keempat di BEI.
03
Gambaran Digitalisasi Bisnis
Perusahaan Saat Ini
DIGITALISASI
01
Strategi Tokopedia bermula dari fokus
mengembangkan platformnya sebagai
marketplace “toserba” yang membantu
mempertemukan para penjual dan pembeli.
02
menawarkan lebih banyak barang digital dan
produk untuk menghapus ketidaksetaraan
akses terhadap berbagai layanan untuk
meningkatkan kualitas hidup para pengguna.
DIGITALISASI
03
Tokopedia tidak hanya menyiapkan anggaran
dan investasi untuk pengembangan digitalisasi
perusahaan, tetapi juga melakukan inovasi dan
solusi guna mendukung industri 4.0, khususnya
bagi pengguna dan penjual di Tokopedia.
04
Tokopedia kedepannya akan terus fokus
dalam mengembangkan talenta digital serta
memajukan ekosistem digital di Indonesia
melalui berbagai kolaborasi bersama mitra
strategis.
DIGITALISASI
05
PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GoTo) resmi
melantai perdana atau initial public offering
(IPO) di Bursa Efek Indonesia. Harga saham
GoTo pun ditetapkan pada harga Rp 338 per
lembar saham. Berdasarkan total sahamnya,
kapitalisasi pasar GoTo diperkirakan mencapai
Rp 400,31 triliun. Angka tersebut menjadikan
GoTo sebagai perusahaan teknologi dengan
kapitalisasi pasar terbesar keempat di BEI.
04
Analisis SWOT
Perusahaan
ANALISIS SWOT
TOKOPEDIA
ANALISIS SWOT
TOKOPEDIA
STRATEGI
1. SO (Strenght Opportunity)
2. WO (Weakness Opportunity)
4. WO (Weakness Opportunity)