Kel.1 Menulis Prosa

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 11

KARAKTERISTIK

PROSA FIKSI
• Menjelaskan karakteristik cerpen
• Menjelaskan karakteristik novel
KELOMPOK 1 :

MITA ANGGRAINI SITI ANINGSIH RESTI ANDINI


A1B122072 A1B122082 A1B122083

VERA SARI PANJAITAN ALMUNAWAROH FIT LAILA


A1B122087 A1B122096
KARAKTERISTIK PROSA
FIKSI
A. Pengertian Prosa Fiksi

Menurut Aminuddin, “2002:66”

Prosa fiksi ialah kisahan atau cerita yang diemban oleh pelaku-
pelaku tertentu dengan pemeranan, latar, serta tahapan dan
rangkaian cerita tertentu yang bertolak dari hasil imajinasi
pengarangnya, sehingga menjalin suatu cerita.
B. Ciri-Ciri Prosa Fiksi
Adapun ciri-ciri prosa fiksi adalah :

• Bahasanya terurai, dapat memperluas pengetahuan dan menambah


pengetahuan, terutama pengalaman imajinatif.
• Dapat menyampaikan informasi mengenai suatu kejadian dalam kehidupan.
• Maknanya dapat berarti ambigu.
• Melukiskan realita imajinatif karena imajinasi selalu terikat pada realitas,
sedangkan realitas tak mungkin lepas dari imajinasi.
• Bahasanya lebih condong ke bahasa figuratif dengan menitikberatkan pada
penggunaan kata-kata konotatif.
• Mengajak kita untuk berkontemplasi karena sastra menyodorkan interpretasi
pribadi 1 yang berhubungan dengan imajinasi.
1. CERPEN
 Menurut KBBI
Cerpen merupakan cerita pendek yang berisi tentang kisah cerita yang berisi tidak
lebih dari 10 ribu kata. Pada umumnya cerita pada cerpen bisa memberikan kesan dominan
dan berkonsentrasi pada permasalahan satu tokoh. Menurutnya dalam cerpen tidak ada
cerita hingga 100 halaman.
 Menurut Nugroho Notosusanto Dalam Tarigan
Menurut Nugroho Notosusanto cerpen adalah kisah cerita pendek yang dibuat dalam
jumlah kata mulai dari 5000 kata beserta memperkirakan 17 pp kuarto spasi ganda. Selain
itu kisah pada cerpen hanya berpusat pada dirinya sendiri yang berarti hanya pada satu
tokoh saja.
A. Struktur Cerpen
3. Komplikasi {Komplikasi menjelaskan tentang
struktur yang berkaitan dengan pemaparan awal
suatu masalah yang dihadapi oleh toko}
1. Abstrak {Abstrak merupakan
4. Evaluasi {Pada bagian evaluasi ini terjadi pemaparan gambaran awal dari
konflik masalah yang semakin memuncak} cerita yang dikisahkan}
2. Orientasi {Pada orientasi cerpen
5. Resolusi {Resolusi merupakan bagian akhir
biasanya menjelaskan tentang
permasalahan yang terjadi pada cerpen}
latar cerita seperti waktu, suasana,
6. Koda {Koda merupakan nilai atau pesan tempat/lokasi yang digunakan
moral} dalam penggambaran cerita
cerpen}
B. KARAKTERISTIK CERPEN
a) Ceritanya Fiktif
b) Berfokus Pada Satu Aspek Cerita
c) Mengungkapkan Masalah Yang Terbatas Pada Hal-Hal
Penting Saja
d) Peristiwa Disajikan Dengan Cermat Dan Jelas
e) Penokohannya Sederhana
f) Tidak Menggambarkan Kisah Semua Tokoh
g) Jumlah Katanya Pendek Atau Singkat
h) Habis Sekali Duduk
2. Novel
● Pengertian novel adalah karya fiksi yang berbentuk prosa yang ditulis
secara naratif dalam bentuk cerita. Ada beberapa unsur-unsur novel.
Unsur intrinsik novel meliputi tema, tokoh, penokohan, alur, latar,
sudut pandang, gaya bahasa dan amanat.
● Sementara unsur ekstrinsik novel adalah unsur biografi, unsur sosial
dan unsur nilai. Selain itu terdapat pula beberapa ciri-ciri novel,
dimana karakteristik tersebut yang menjadi dasar perbedaan novel dan
cerpen atau dengan karya sastra lainnya.
01 02
* *
Jumlah kata lebih dari 10 Lebih dari 100 halaman
ribu

03 04
* *
Butuh waktu membaca Memiliki alur cerita
minimal 2 jam kompleks
05 06
* *
Ditulis dengan narasi dan didukung
Memiliki skala cerita yang
dengan deskripsi
luas

07 08
* *
Ceritanya lebih dari satu impresi,
Bersifat realistis
efek dan emosi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai