Managemen Promosi Kesehatan

Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 14

Managemen Promosi Kesehatan

Lita Sri Andayani, SKM, Mkes


Staf Pengajar Dept. PKIP – FKM USU
7 Langkah Perencanaan & Evaluasi
Promkes

1. Identifikasi kebutuhan & prioritas Promkes


2. Menetapkan tujuan dan sasaran
3. Memutuskan cara paling baik utk mencapai
tujuan (metode dan media)
4. Identifikasi sumber-sumber
5. Merencanakan metode evaluasi
6. Menetapkan rencana aksi
7. Tindakan !!! ( 5 WH)
IDENTIFIKASI KEBUTUHAN
& PRIORITAS PROMKES
 Kebutuhan Normatif-kah ??
 Kbthn yang dirasakan ??
 Kbthn yang dinyatakan ??
 Klien diharapka Reaktif atau proaktif??
 Kebutuhan tsb sbg kebutuhan Masyarakat atau
kebutuhan kita ???
 Adopsi 4 P (person, place, produk, price)
 Manfaatkan data-data yg ada !! (Data Epid, data sosio-
ekonomi, data demografi, data perilaku, dll)
Mencari dan memanfaatkan data informasi

1. Data Epidemiologi
2. Data Sosio Ekonomi
3. Pandangan Profesional, guru, perawat,
dokter, petugas puskesmas
4. Pandangan Publik
5. Media Lokal
MACAM DATA YANG DIKUMPULKAN

 Data Umum  Data sekunder dari data


statistik desa.

 Data Khusus  data ttg Identitas keluarga,


keadaan kesehatan (diare, batuk pilek,
malaria, TBC,dll)

 Data Perilaku  Sehubungan dgn mslh kes yg ada.


Mis. Kasus diare  pengetahuan masy ttg diare,
penyebab diare, cara pencegahannya & kebiasaan masy
yg berhubungan dgn diare.
MENENTUKAN PRIORITAS
MASALAH PROMKES
 Menentukan status kes.
 Menentukan pola yankes yg ada
 Menentukan hub status kes – yankes
 Menentukan determinan masalah kes masy.

 Beratnya mslh & akibat yg ditimbulkannya.


 Pertimbangan politis.
 Sumber daya yg ada di masy.
Menetapkan Prioritas Promkes
 Mlsh yg diangkat : Isu terkini
 Siapa kelompok sasaran ???
 Kelompok umur berapa???
 Kelompok resiko???
 Efektif-kah ???
 Layak-kah???
 Bekerja dgn pihak lain !!!
 Ingat Etika ?!?
SKALA PRIORITAS MASALAH
ditentukan oleh :
1. KEGAWATANNYA

2. MENDESAKNYA

3. PENYEBARANNYA

4. SUMBER DAYA YANG DIMILIKI


MENETAPKAN
TUJUAN DAN SASARAN
PROMOSI KESEHATAN

 Peningkatan PENGETAHUAN masy


(mengetahui, memahami, menggunakan, menguraikan,
menyimpulkan, dan mengevaluasi)
 Peningkatan SIKAP masy
 Peningkatan TINDAKAN masy
 Peningkatan PERILAKU masy
Peningkatan status kesmasy
Identifikasi sumber-sumber
 Anda, sbg petugas  Pengalaman, keterampilan,
waktu, antusiasime & tenaga.
 Orang-orang yang membantu anda (Keahlian &
keterampilannya)
 Sasaran kita.
 Orang-orang yang mempengaruhi sasaran kita.
 Kebijakan & rencana yg sudah ada.
 Fasilitas & pelayanan yg sudah ada.
 Sumber-sumber sarana & prasarana.
MEMUTUSKAN CARA PALING BAIK UTK
MENCAPAI TUJUAN (METODE DAN
MEDIA)
 Segmen sasaran  audiens
 4 P (person, price, place, produk)
 Ketersediaan sarana-prasarana utk penggunaan
metode & media.
 Kemampuan si pengguna metode dan media
MERENCANAKAN METODE EVALUASI
Evaluasi : proses menilai apa yang telah
dicapai dan bagaimana telah dicapai.

* Sesuai tujuan kah ??


* Bgmn Prosesnya??

Mengapa perlu mengevaluasi ??


Mengevaluasi Untuk Siapa ??
Menilai Proses
 MENGUKUR INPUT
(membandingkan berapa biaya, waktu, tenaga yg dikeluarkan
dengan manfaat yg dicapai??)

 EVALUASI DIRI-SENDIRI
(Apa yg baik dari yg telah sy kerjakan?; Apa yg ingin sy ubah?;
Bgmn sy dpt memperbaiki hal tsb di masa yad ?)

 UMPAN BALIK DARI ORANG LAIN


(Meminta & memperoleh umpan balik dari teman sejawat ;
mengobservasi peserta/ sasaran  apakah mereka bersemangat
atau santai? ; apakah mereka tampak tertarik/konsentrasi atau
bosan?
MENETAPKAN RENCANA TINDAKAN

 Apa??
 Mengapa??
 Siapa??
 Dimana??
 Kapan??
 Bagaimana??

Anda mungkin juga menyukai