Lompat ke isi

Avraam Papadopoulos

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Avraam Papadopoulos
Informasi pribadi
Nama lengkap Avraam Papadopoulos
Tanggal lahir 3 Desember 1984 (umur 40)
Tempat lahir Melbourne, Australia
Tinggi 1,88 m (6 ft 2 in)
Posisi bermain Bek
Informasi klub
Klub saat ini Olympiacos F.C.
Nomor 21
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2003–2008 Aris 120 (13)
2008– Olympiakos F.C. 96 (2)
Tim nasional
2002–2005 Yunani U-21 9 (0)
2008– Yunani 31 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 22 Desember 2011
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 29 Februari 2012

Avraam Papadopoulos (bahasa Yunani: Αβραάμ Παπαδόπουλος; lahir 3 Desember 1984) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Yunani yang bermain untuk klub Olympiacos F.C. pada posisi bek.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Stats Centre: Arvaam Papadopoulos Facts". Guardian.co.uk. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-03. Diakses tanggal 2009-11-29.